SlideShare a Scribd company logo
1 of 7
MISA WILAYAH
ST. FRANSISKUS KLODRAN
PAROKI ST. PAULUS – KLECA
Ritus Pembuka
Lagu Pembuka PS. 489
I : (†) Dalam nama Bapa dan Putera dan Roh Kudus,
U : Amin.
I : Rahmat Tuhan kita Yesus Kristus, cinta kasih Allah dan persekutuan Roh
Kudus, selalu beserta kita
U : Sekarang dan selama lamanya
PENGANTAR
SERUAN TOBAT
Marilah kita menyatakan tobat kita dihadapanNya.
I : Tuhan Yesus Kristus, Engkau menganugerahkan kepada kami kekuatan
hati, cinta kasih, dan penguasaan diri.
Koor : Tuhan, kasihanilah kami.
U : Tuhan, kasihanilah kami.
I : Engkau memancarkan cahaya hidup yang tak dapat mati melalui Injil
yang diberitakan kepada kami.
Koor : Kristus, kasihanilah kami.
U : Kristus, kasihanilah kami.
I : Engkau sanggup memelihara panggilan kudus dalam hati kami, yang
menaruh seluruh kepercayaan kepadaMu.
Koor : Tuhan, kasihanilah kami.
U : Tuhan, kasihanilah kami.
DOA PEMBUKAAN Umat Berdiri
I : Marilah berdoa....
Allah Bapa yang mahakuasa, kami umatMu di Wilayah Santo Fransiskus
Klodran bersyukur kepadaMu atas segala rahmat dan kasih yang telah
Kau limpahkan kepada Kami, terutama atas Misteri Penebusan yang kami
terima. Semoga melalui masa Prapaskah ini kami semakin mampu
memberikan hidup kami kepadaMu.Demi Yesus Kristus, PuteraMu dan
Pengantara kami, yang bersama Dikau dalam persekutuan Roh Kudus,
hidup dan berkuasa, kini dan sepanjang masa.
U : Amin.
LITURGI SABDA
BACAAN I Yer 7:23 - 28
Bacaan dari Kitab Nabi Yeremia
“Inilah bangsa yang tidak mau mendengarkan suara Tuhan”
Beginilah firman Tuhan, “Inilah yang telah Kuperintahkan kepada mereka:
Dengarkanlah suara-Ku, maka Aku akan menjadi Allahmu dan kamu akan menjadi
umat-Ku, dan ikutilah seluruh jalan yang Kuperintahkan kepadamu, supaya kamu
berbahagia! Tetapi mereka tidak mau mendengarkan dan tidak mau memberi
perhatian, melainkan mereka mengikuti rancangan-rancangan dan kedegilan
hatinya yang jahat, dan mereka memperlihatkan belakangnya dan bukan
mukanya.
Dari sejak waktu nenek moyangmu keluar dari tanah Mesir sampai waktu ini, Aku
mengutus kepada mereka hamba-hamba-Ku, para nabi, hari demi hari, terus-
menerus, tetapi mereka tidak mau mendengarkan kepada-Ku dan tidak mau
memberi perhatian, bahkan mereka menegarkan tengkuknya, berbuat lebih jahat
dari pada nenek moyang mereka. Sekalipun engkau mengatakan kepada mereka
segala perkara ini, mereka tidak akan mendengarkan perkataanmu, dan sekalipun
engkau berseru kepada mereka, mereka tidak akan menjawab engkau. Sebab itu,
katakanlah kepada mereka: Inilah bangsa yang tidak mau mendengarkan suara
TUHAN, Allah mereka, dan yang tidak mau menerima penghajaran! Ketulusan
mereka sudah lenyap, sudah hapus dari mulut mereka."
Demikianlah sabda Tuhan.....
U : Syukur kepada Allah
LAGU ANTAR BACAAN Sabdamu Abadi -PS 371
Bait Pengantar Injil Umat Berdiri
S : Terpujilah Kristus Tuhan, Raja mulia dan Kekal
U : Terpujilah Kristus Tuhan, Raja mulia dan Kekal
S : Berbaliklah kepada-Ku dengan segenap hatimu, sabda Tuhan, sebab Aku
ini pengasih dan penyayang.
U : Terpujilah Kristus Tuhan, Raja mulia dan Kekal
BACAAN INJIL Umat Berdiri
I. : Tuhan sertamu,
U. : Dan Sertamu juga.
I : Inilah Injil Yesus Kristus menurut Santo Lukas,
U : Dimuliakanlah Tuhan
“Siapa tidak bersama Aku, ia melawan Aku”
Pada suatu kali Yesus mengusir dari seorang suatu setan yang membisukan.
Ketika setan itu keluar, orang bisu itu dapat berkata-kata. Maka heranlah orang
banyak. Tetapi ada di antara mereka yang berkata: "Ia mengusir setan dengan
kuasa Beelzebul, penghulu setan."
Ada pula yang meminta suatu tanda dari sorga kepada-Nya, untuk mencobai Dia.
Tetapi Yesus mengetahui pikiran mereka lalu berkata: "Setiap kerajaan yang
terpecah-pecah pasti binasa, dan setiap rumah tangga yang terpecah-pecah, pasti
runtuh. Jikalau Iblis itu juga terbagi-bagi dan melawan dirinya sendiri,
bagaimanakah kerajaannya dapat bertahan? Sebab kamu berkata, bahwa Aku
mengusir setan dengan kuasa Beelzebul.
Jadi jika Aku mengusir setan dengan kuasa Beelzebul, dengan kuasa apakah
pengikut-pengikutmu mengusirnya? Sebab itu merekalah yang akan menjadi
hakimmu. Tetapi jika Aku mengusir setan dengan kuasa Allah, maka
sesungguhnya Kerajaan Allah sudah datang kepadamu. Apabila seorang yang kuat
dan yang lengkap bersenjata menjaga rumahnya sendiri, maka amanlah segala
miliknya. Tetapi jika seorang yang lebih kuat dari padanya menyerang dan
mengalahkannya, maka orang itu akan merampas perlengkapan senjata, yang
diandalkannya, dan akan membagi-bagikan rampasannya.
Siapa tidak bersama Aku, ia melawan Aku dan siapa tidak mengumpulkan
bersama Aku, ia mencerai-beraikan."
I : Berbahagialah orang yang mendengar Sabda Tuhan dan tekun
melaksanakannya
U : Sabdamu adalah jalan, kebenaran dan hidup kami.
HOMILI Umat Duduk
AKU PERCAYA Umat
Berdiri
DOA UMAT Umat
Berdiri
I : Marilah kita berdoa kepada Allah Bapa kita, yang selalu membarui kita
dalam dan karena Yesus Kristus, Putra kesayangan-Nya:
L : Bagi para pemimpin bangsa-bangsa: Semoga Bapa menerangi para
pemimpin dalam merencanakan dan melaksanakan tugas agar selalu
menyesuaikan kebijaksanaan yang mereka ambil, dengan pewartaan
Kristus. Kami mohon...
U : Kabulkanlah doa kami, ya Tuhan
L : Bagi para Imam, khususnya gembala kami Romo Agustinus Suwartana
Susilo, MSF dan Romo Antonius Kustiyanto, MSF. Semoga selalu kau
berikan kesehatan, kekuatan dan kemampuan supaya bisa selalu menjadi
gembala kami, menuntun kami dan menjaga kami tetap dalam satu
kawanan yang utuh, bersatu saling menyayangi. Kami mohon
U : Kabulkanlah doa kami, ya Tuhan
L : Bagi seluruh umat di paroki St. Paulus Kleca ya Bapa, semoga kami
umatmu semakin mampu menjadi Garam dan Terang bagi masyarakat di
sekitar kami, mampu menunjukkan jati diri Gereja yang insklusif, terbuka
terhadap perbedaan-perbedaan pandangan. Kami mohon
U : Kabulkanlah doa kami, ya Tuhan
L : Bagi anak-anak kami ya Bapa, terutama mereka saat ini tengah
mempersiapkan diri untuk menempuh Ujian – ujian. Semoga anak – anak
kami mampu mempergunakan waktu dengan sebaik-baiknya sehingga
mereka menjadi pribadi yang jujur, kuat dan berani. Kami mohon
U : Kabulkanlah doa kami, ya Tuhan
L : Bagi tumbuhnya panggilan-panggilan untuk menjadi pekerja di kebun
anggurMu ya Bapa, semoga ada di antara anak-anak kami yang terpanggil
untuk menjadi imam, Biarawan-biarawati, mampu menjawab
panggilanMu. Kami mohon..
U : Kabulkanlah doa kami, ya Tuhan
L : Bagi kita semua yang hadir di sini: Semoga Bapa menuntun kita dalam
Tahun Iman agar menjadi kesempatan bagi kita semua yang hadir di sini
menjadi pelaksana-pelaksana sabda-Nya berkat semangat persaudaraan
dan pertobatan. Kami Mohon..
U : Kabulkanlah doa kami, ya Tuhan
I : Ya Tuhan, Bapa yang mahabaik, Engkaulah sumber cinta kasih. Pandanglan
permohonan-permohonan umatMu.Demi Kristus, pengantara kami.
U : Amin
LITURGI EKARISTI
LAGU PERSEMBAHAN Umat Duduk
DOA PERSIAPAN PERSEMBAHAN Umat
Berdiri
I. : Berdoalah, Saudara-saudari, supaya persembahanku dan persembahanmu
berkenan pada Allah, Bapa yang mahakuasa.
U : Semoga persembahan ini diterima demi kemuliaan Tuhan dan
keselamatan kita serta seluruh umat Allah yang kudus.
LAGU KUDUS Umat Berdiri
DOA SYUKUR AGUNG
Anamnesis
I : Sungguh agung misteri iman kita
U : Tuhan, penebus dunia, dengan salib dan kebangkitan-Mu, Engkau
membebaskan manusia. Selamatkanlah kami umat-Mu.
LAGU BAPA KAMI Umat Berdiri
ANAK DOMBA Umat duduk
KOMUNI
LAGU KOMUNI Jadikan Hatiku Istana Cinta-Mu
DOA SESUDAH KOMUNI Umat
Berdiri
I. : Marilah kita berdoa
Ya Tuhan, Engkau telah menyegarkan kami dengan anugerah-Mu yang
kudus. Dengan rendah hati kami mohon semoga kami yang setia
mendengar Putra Tunggal-Mu sungguh-sungguh Engkau angkat menjadi
anak-anak-Mu dalam Dia yang hidup dan berkuasa sepanjang segala masa.
U : Amin.
RITUS PENUTUP
BERKAT PENUTUP
I : Tuhan beserta kita
U : Sekarang dan selama lamanya
I : Semoga saudara sekalian dilindungi, dibimbing dan diberkati oleh Allah
yang Mahakuasa Bapa dan Putra dan Roh Kudus
U : Amin
PENGUTUSAN
I : Saudara sekalian, Perayaan Ekaristi sudah selesai.
U : Syukur kepada Allah.
I : Marilah Kita diutus
U : Syukur kepada Allah
Ya Tuhan, Engkau telah menyegarkan kami dengan anugerah-Mu yang
kudus. Dengan rendah hati kami mohon semoga kami yang setia
mendengar Putra Tunggal-Mu sungguh-sungguh Engkau angkat menjadi
anak-anak-Mu dalam Dia yang hidup dan berkuasa sepanjang segala masa.
U : Amin.
RITUS PENUTUP
BERKAT PENUTUP
I : Tuhan beserta kita
U : Sekarang dan selama lamanya
I : Semoga saudara sekalian dilindungi, dibimbing dan diberkati oleh Allah
yang Mahakuasa Bapa dan Putra dan Roh Kudus
U : Amin
PENGUTUSAN
I : Saudara sekalian, Perayaan Ekaristi sudah selesai.
U : Syukur kepada Allah.
I : Marilah Kita diutus
U : Syukur kepada Allah

More Related Content

What's hot

Kumpulan lagu lagu rohani
Kumpulan lagu lagu rohaniKumpulan lagu lagu rohani
Kumpulan lagu lagu rohaniKortin
 
100772346 liturgi-ibadah-padang-seksi-pelayanan-pemuda-dan-remaja
100772346 liturgi-ibadah-padang-seksi-pelayanan-pemuda-dan-remaja100772346 liturgi-ibadah-padang-seksi-pelayanan-pemuda-dan-remaja
100772346 liturgi-ibadah-padang-seksi-pelayanan-pemuda-dan-remajaLeni Gaol
 
LITURGI IBADAH NATAL DAN SYUKURAN.docx
LITURGI IBADAH NATAL DAN SYUKURAN.docxLITURGI IBADAH NATAL DAN SYUKURAN.docx
LITURGI IBADAH NATAL DAN SYUKURAN.docxvanny52
 
Slide Kebaktian GKI Sangkrah - 18 Mei 2014
Slide Kebaktian GKI Sangkrah - 18 Mei 2014Slide Kebaktian GKI Sangkrah - 18 Mei 2014
Slide Kebaktian GKI Sangkrah - 18 Mei 2014Stefanus Wibowo
 
Kuatkan dan teguhkanlah hatimu
Kuatkan dan teguhkanlah hatimuKuatkan dan teguhkanlah hatimu
Kuatkan dan teguhkanlah hatimuMelky G
 
Soal ujian agama kelas xii
Soal ujian agama kelas xiiSoal ujian agama kelas xii
Soal ujian agama kelas xiidediashadi
 
Khotbah - Jagalah hati pptx
Khotbah - Jagalah hati pptxKhotbah - Jagalah hati pptx
Khotbah - Jagalah hati pptxFerry Tanoto
 
Kumpulan lagu rohani gereja
Kumpulan lagu rohani gerejaKumpulan lagu rohani gereja
Kumpulan lagu rohani gerejaSIB Central City
 
Contoh tata ibadah natal
Contoh tata ibadah natalContoh tata ibadah natal
Contoh tata ibadah natalYoudi Uchiha
 
Katolik_Perayaan Krisma
Katolik_Perayaan KrismaKatolik_Perayaan Krisma
Katolik_Perayaan KrismaLusius Sinurat
 
Katolik_Ibadat Kreatif
Katolik_Ibadat KreatifKatolik_Ibadat Kreatif
Katolik_Ibadat KreatifLusius Sinurat
 
Upacara pembukaan pertunangan
Upacara pembukaan pertunanganUpacara pembukaan pertunangan
Upacara pembukaan pertunangansucitantra
 
Karakter Seperti Kristus
Karakter Seperti KristusKarakter Seperti Kristus
Karakter Seperti KristusFerry Tanoto
 
Kumpulan mite bahasa jawa
Kumpulan mite bahasa jawaKumpulan mite bahasa jawa
Kumpulan mite bahasa jawaFirdika Arini
 

What's hot (20)

Kumpulan lagu lagu rohani
Kumpulan lagu lagu rohaniKumpulan lagu lagu rohani
Kumpulan lagu lagu rohani
 
Bahan khotbah kristen
Bahan khotbah kristenBahan khotbah kristen
Bahan khotbah kristen
 
100772346 liturgi-ibadah-padang-seksi-pelayanan-pemuda-dan-remaja
100772346 liturgi-ibadah-padang-seksi-pelayanan-pemuda-dan-remaja100772346 liturgi-ibadah-padang-seksi-pelayanan-pemuda-dan-remaja
100772346 liturgi-ibadah-padang-seksi-pelayanan-pemuda-dan-remaja
 
LITURGI IBADAH NATAL DAN SYUKURAN.docx
LITURGI IBADAH NATAL DAN SYUKURAN.docxLITURGI IBADAH NATAL DAN SYUKURAN.docx
LITURGI IBADAH NATAL DAN SYUKURAN.docx
 
Slide Kebaktian GKI Sangkrah - 18 Mei 2014
Slide Kebaktian GKI Sangkrah - 18 Mei 2014Slide Kebaktian GKI Sangkrah - 18 Mei 2014
Slide Kebaktian GKI Sangkrah - 18 Mei 2014
 
Lagu natal kidung jemaat
Lagu natal kidung jemaatLagu natal kidung jemaat
Lagu natal kidung jemaat
 
Kuatkan dan teguhkanlah hatimu
Kuatkan dan teguhkanlah hatimuKuatkan dan teguhkanlah hatimu
Kuatkan dan teguhkanlah hatimu
 
Drama singkat
Drama singkatDrama singkat
Drama singkat
 
Soal ujian agama kelas xii
Soal ujian agama kelas xiiSoal ujian agama kelas xii
Soal ujian agama kelas xii
 
Khotbah - Jagalah hati pptx
Khotbah - Jagalah hati pptxKhotbah - Jagalah hati pptx
Khotbah - Jagalah hati pptx
 
Kumpulan lagu rohani gereja
Kumpulan lagu rohani gerejaKumpulan lagu rohani gereja
Kumpulan lagu rohani gereja
 
Contoh tata ibadah natal
Contoh tata ibadah natalContoh tata ibadah natal
Contoh tata ibadah natal
 
Katolik_Perayaan Krisma
Katolik_Perayaan KrismaKatolik_Perayaan Krisma
Katolik_Perayaan Krisma
 
Katolik_Ibadat Kreatif
Katolik_Ibadat KreatifKatolik_Ibadat Kreatif
Katolik_Ibadat Kreatif
 
Mukjizat Yesus - buku mewarnai
Mukjizat Yesus - buku mewarnaiMukjizat Yesus - buku mewarnai
Mukjizat Yesus - buku mewarnai
 
Upacara pembukaan pertunangan
Upacara pembukaan pertunanganUpacara pembukaan pertunangan
Upacara pembukaan pertunangan
 
Roh kudus
Roh kudus Roh kudus
Roh kudus
 
Karakter Seperti Kristus
Karakter Seperti KristusKarakter Seperti Kristus
Karakter Seperti Kristus
 
Kumpulan mite bahasa jawa
Kumpulan mite bahasa jawaKumpulan mite bahasa jawa
Kumpulan mite bahasa jawa
 
Liturgi Natal Anak
Liturgi Natal AnakLiturgi Natal Anak
Liturgi Natal Anak
 

Similar to Misa wilayah teks romo

Teks Misa Hr pembaptisan tuhan c (9-10 jan 2016)
Teks Misa Hr pembaptisan tuhan   c (9-10 jan 2016)Teks Misa Hr pembaptisan tuhan   c (9-10 jan 2016)
Teks Misa Hr pembaptisan tuhan c (9-10 jan 2016)karangpanas
 
Pand. pesta kelg. kudus c (26-27 des 2015)
Pand. pesta kelg. kudus   c (26-27 des 2015)Pand. pesta kelg. kudus   c (26-27 des 2015)
Pand. pesta kelg. kudus c (26-27 des 2015)karangpanas
 
HARI MINGGU PRAPASKAH V, 25-26 MARET 2023.pptx
HARI MINGGU PRAPASKAH V, 25-26 MARET 2023.pptxHARI MINGGU PRAPASKAH V, 25-26 MARET 2023.pptx
HARI MINGGU PRAPASKAH V, 25-26 MARET 2023.pptxVeronicaAmalia
 
PPT TATA IBADAH MINGGU PASKAH.pptx
PPT TATA IBADAH MINGGU PASKAH.pptxPPT TATA IBADAH MINGGU PASKAH.pptx
PPT TATA IBADAH MINGGU PASKAH.pptxVincieKirana
 
Pand mg biasa iv c (30-31 jan 2016)
Pand mg biasa iv c (30-31 jan 2016)Pand mg biasa iv c (30-31 jan 2016)
Pand mg biasa iv c (30-31 jan 2016)karangpanas
 
Newtown Mass 20180506 v2
Newtown Mass 20180506 v2Newtown Mass 20180506 v2
Newtown Mass 20180506 v2verisliem
 
Tata ibadah baptisan anak anak
Tata ibadah baptisan anak anakTata ibadah baptisan anak anak
Tata ibadah baptisan anak anakHarke Mukuan
 
Ibadat Sabda WKRI.docx
Ibadat Sabda WKRI.docxIbadat Sabda WKRI.docx
Ibadat Sabda WKRI.docxditzrockwell
 
Ibadah Rutin PPGT dan HUT Ke 4 PPGT Klasis Kaltara Berau.pptx
Ibadah Rutin PPGT dan HUT Ke 4 PPGT Klasis Kaltara Berau.pptxIbadah Rutin PPGT dan HUT Ke 4 PPGT Klasis Kaltara Berau.pptx
Ibadah Rutin PPGT dan HUT Ke 4 PPGT Klasis Kaltara Berau.pptxRobertusLolok1
 
Tata ibadah hari minggu bentuk iii
Tata ibadah hari minggu bentuk iiiTata ibadah hari minggu bentuk iii
Tata ibadah hari minggu bentuk iiiHarke Mukuan
 
Doa menghormati 5480 pukulan pada tubuh yesus ...
Doa menghormati 5480 pukulan pada tubuh yesus ...Doa menghormati 5480 pukulan pada tubuh yesus ...
Doa menghormati 5480 pukulan pada tubuh yesus ...Lili Noville
 
Doa menghormati 5480 pukulan pada tubuh yesus ...
Doa menghormati 5480 pukulan pada tubuh yesus ...Doa menghormati 5480 pukulan pada tubuh yesus ...
Doa menghormati 5480 pukulan pada tubuh yesus ...Lili Noville
 
Jumat Agung, 7 April 2023.pdf
Jumat Agung, 7 April 2023.pdfJumat Agung, 7 April 2023.pdf
Jumat Agung, 7 April 2023.pdfNyomanSupartha
 
Terjemahan Teks Doa 27 Maret.pdf
Terjemahan Teks Doa 27 Maret.pdfTerjemahan Teks Doa 27 Maret.pdf
Terjemahan Teks Doa 27 Maret.pdfPedroDaSilvaTL
 
ibadah Kamis, 14 April 2022.pdf
ibadah Kamis, 14 April 2022.pdfibadah Kamis, 14 April 2022.pdf
ibadah Kamis, 14 April 2022.pdfNyomanSupartha
 
Jumat Agung, 15 April 2022.pdf
Jumat Agung, 15 April  2022.pdfJumat Agung, 15 April  2022.pdf
Jumat Agung, 15 April 2022.pdfNyomanSupartha
 

Similar to Misa wilayah teks romo (20)

Teks Misa Hr pembaptisan tuhan c (9-10 jan 2016)
Teks Misa Hr pembaptisan tuhan   c (9-10 jan 2016)Teks Misa Hr pembaptisan tuhan   c (9-10 jan 2016)
Teks Misa Hr pembaptisan tuhan c (9-10 jan 2016)
 
Pand. pesta kelg. kudus c (26-27 des 2015)
Pand. pesta kelg. kudus   c (26-27 des 2015)Pand. pesta kelg. kudus   c (26-27 des 2015)
Pand. pesta kelg. kudus c (26-27 des 2015)
 
HARI MINGGU PRAPASKAH V, 25-26 MARET 2023.pptx
HARI MINGGU PRAPASKAH V, 25-26 MARET 2023.pptxHARI MINGGU PRAPASKAH V, 25-26 MARET 2023.pptx
HARI MINGGU PRAPASKAH V, 25-26 MARET 2023.pptx
 
Ppt rosario
Ppt rosarioPpt rosario
Ppt rosario
 
PPT TATA IBADAH MINGGU PASKAH.pptx
PPT TATA IBADAH MINGGU PASKAH.pptxPPT TATA IBADAH MINGGU PASKAH.pptx
PPT TATA IBADAH MINGGU PASKAH.pptx
 
Pand mg biasa iv c (30-31 jan 2016)
Pand mg biasa iv c (30-31 jan 2016)Pand mg biasa iv c (30-31 jan 2016)
Pand mg biasa iv c (30-31 jan 2016)
 
Newtown Mass 20180506 v2
Newtown Mass 20180506 v2Newtown Mass 20180506 v2
Newtown Mass 20180506 v2
 
Merry
MerryMerry
Merry
 
Tata ibadah baptisan anak anak
Tata ibadah baptisan anak anakTata ibadah baptisan anak anak
Tata ibadah baptisan anak anak
 
IBADAH KONDIS 2022.pptx
IBADAH KONDIS 2022.pptxIBADAH KONDIS 2022.pptx
IBADAH KONDIS 2022.pptx
 
Ibadat Sabda WKRI.docx
Ibadat Sabda WKRI.docxIbadat Sabda WKRI.docx
Ibadat Sabda WKRI.docx
 
Ibadah Rutin PPGT dan HUT Ke 4 PPGT Klasis Kaltara Berau.pptx
Ibadah Rutin PPGT dan HUT Ke 4 PPGT Klasis Kaltara Berau.pptxIbadah Rutin PPGT dan HUT Ke 4 PPGT Klasis Kaltara Berau.pptx
Ibadah Rutin PPGT dan HUT Ke 4 PPGT Klasis Kaltara Berau.pptx
 
Tata ibadah hari minggu bentuk iii
Tata ibadah hari minggu bentuk iiiTata ibadah hari minggu bentuk iii
Tata ibadah hari minggu bentuk iii
 
Doa menghormati 5480 pukulan pada tubuh yesus ...
Doa menghormati 5480 pukulan pada tubuh yesus ...Doa menghormati 5480 pukulan pada tubuh yesus ...
Doa menghormati 5480 pukulan pada tubuh yesus ...
 
Teks Panduan Misa Pekan Suci
Teks Panduan Misa Pekan SuciTeks Panduan Misa Pekan Suci
Teks Panduan Misa Pekan Suci
 
Doa menghormati 5480 pukulan pada tubuh yesus ...
Doa menghormati 5480 pukulan pada tubuh yesus ...Doa menghormati 5480 pukulan pada tubuh yesus ...
Doa menghormati 5480 pukulan pada tubuh yesus ...
 
Jumat Agung, 7 April 2023.pdf
Jumat Agung, 7 April 2023.pdfJumat Agung, 7 April 2023.pdf
Jumat Agung, 7 April 2023.pdf
 
Terjemahan Teks Doa 27 Maret.pdf
Terjemahan Teks Doa 27 Maret.pdfTerjemahan Teks Doa 27 Maret.pdf
Terjemahan Teks Doa 27 Maret.pdf
 
ibadah Kamis, 14 April 2022.pdf
ibadah Kamis, 14 April 2022.pdfibadah Kamis, 14 April 2022.pdf
ibadah Kamis, 14 April 2022.pdf
 
Jumat Agung, 15 April 2022.pdf
Jumat Agung, 15 April  2022.pdfJumat Agung, 15 April  2022.pdf
Jumat Agung, 15 April 2022.pdf
 

Recently uploaded

PERAN FILSAFAT ILMU SEBAGAI LANDASAN PENGEMBANGAN ILMU PENGETAHUAN.pptx
PERAN FILSAFAT ILMU SEBAGAI LANDASAN PENGEMBANGAN ILMU PENGETAHUAN.pptxPERAN FILSAFAT ILMU SEBAGAI LANDASAN PENGEMBANGAN ILMU PENGETAHUAN.pptx
PERAN FILSAFAT ILMU SEBAGAI LANDASAN PENGEMBANGAN ILMU PENGETAHUAN.pptxAfifahNuri
 
WJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUS
WJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUSWJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUS
WJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUSRobert Siby
 
Penampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdf
Penampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdfPenampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdf
Penampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdfDianNovitaMariaBanun1
 
Renungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 Short
Renungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 ShortRenungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 Short
Renungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 ShortRobert Siby
 
PRAKTEK ADAB-ADAB JAMAAH HAJI DAN UMROH.pptx
PRAKTEK ADAB-ADAB JAMAAH HAJI DAN UMROH.pptxPRAKTEK ADAB-ADAB JAMAAH HAJI DAN UMROH.pptx
PRAKTEK ADAB-ADAB JAMAAH HAJI DAN UMROH.pptxSaeful Malik
 
Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 5
Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 5Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 5
Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 5Adam Hiola
 

Recently uploaded (6)

PERAN FILSAFAT ILMU SEBAGAI LANDASAN PENGEMBANGAN ILMU PENGETAHUAN.pptx
PERAN FILSAFAT ILMU SEBAGAI LANDASAN PENGEMBANGAN ILMU PENGETAHUAN.pptxPERAN FILSAFAT ILMU SEBAGAI LANDASAN PENGEMBANGAN ILMU PENGETAHUAN.pptx
PERAN FILSAFAT ILMU SEBAGAI LANDASAN PENGEMBANGAN ILMU PENGETAHUAN.pptx
 
WJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUS
WJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUSWJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUS
WJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUS
 
Penampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdf
Penampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdfPenampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdf
Penampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdf
 
Renungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 Short
Renungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 ShortRenungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 Short
Renungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 Short
 
PRAKTEK ADAB-ADAB JAMAAH HAJI DAN UMROH.pptx
PRAKTEK ADAB-ADAB JAMAAH HAJI DAN UMROH.pptxPRAKTEK ADAB-ADAB JAMAAH HAJI DAN UMROH.pptx
PRAKTEK ADAB-ADAB JAMAAH HAJI DAN UMROH.pptx
 
Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 5
Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 5Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 5
Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 5
 

Misa wilayah teks romo

  • 1. MISA WILAYAH ST. FRANSISKUS KLODRAN PAROKI ST. PAULUS – KLECA Ritus Pembuka Lagu Pembuka PS. 489 I : (†) Dalam nama Bapa dan Putera dan Roh Kudus, U : Amin. I : Rahmat Tuhan kita Yesus Kristus, cinta kasih Allah dan persekutuan Roh Kudus, selalu beserta kita U : Sekarang dan selama lamanya PENGANTAR SERUAN TOBAT Marilah kita menyatakan tobat kita dihadapanNya. I : Tuhan Yesus Kristus, Engkau menganugerahkan kepada kami kekuatan hati, cinta kasih, dan penguasaan diri. Koor : Tuhan, kasihanilah kami. U : Tuhan, kasihanilah kami. I : Engkau memancarkan cahaya hidup yang tak dapat mati melalui Injil yang diberitakan kepada kami. Koor : Kristus, kasihanilah kami. U : Kristus, kasihanilah kami. I : Engkau sanggup memelihara panggilan kudus dalam hati kami, yang menaruh seluruh kepercayaan kepadaMu. Koor : Tuhan, kasihanilah kami. U : Tuhan, kasihanilah kami. DOA PEMBUKAAN Umat Berdiri I : Marilah berdoa.... Allah Bapa yang mahakuasa, kami umatMu di Wilayah Santo Fransiskus Klodran bersyukur kepadaMu atas segala rahmat dan kasih yang telah Kau limpahkan kepada Kami, terutama atas Misteri Penebusan yang kami
  • 2. terima. Semoga melalui masa Prapaskah ini kami semakin mampu memberikan hidup kami kepadaMu.Demi Yesus Kristus, PuteraMu dan Pengantara kami, yang bersama Dikau dalam persekutuan Roh Kudus, hidup dan berkuasa, kini dan sepanjang masa. U : Amin. LITURGI SABDA BACAAN I Yer 7:23 - 28 Bacaan dari Kitab Nabi Yeremia “Inilah bangsa yang tidak mau mendengarkan suara Tuhan” Beginilah firman Tuhan, “Inilah yang telah Kuperintahkan kepada mereka: Dengarkanlah suara-Ku, maka Aku akan menjadi Allahmu dan kamu akan menjadi umat-Ku, dan ikutilah seluruh jalan yang Kuperintahkan kepadamu, supaya kamu berbahagia! Tetapi mereka tidak mau mendengarkan dan tidak mau memberi perhatian, melainkan mereka mengikuti rancangan-rancangan dan kedegilan hatinya yang jahat, dan mereka memperlihatkan belakangnya dan bukan mukanya. Dari sejak waktu nenek moyangmu keluar dari tanah Mesir sampai waktu ini, Aku mengutus kepada mereka hamba-hamba-Ku, para nabi, hari demi hari, terus- menerus, tetapi mereka tidak mau mendengarkan kepada-Ku dan tidak mau memberi perhatian, bahkan mereka menegarkan tengkuknya, berbuat lebih jahat dari pada nenek moyang mereka. Sekalipun engkau mengatakan kepada mereka segala perkara ini, mereka tidak akan mendengarkan perkataanmu, dan sekalipun engkau berseru kepada mereka, mereka tidak akan menjawab engkau. Sebab itu, katakanlah kepada mereka: Inilah bangsa yang tidak mau mendengarkan suara TUHAN, Allah mereka, dan yang tidak mau menerima penghajaran! Ketulusan mereka sudah lenyap, sudah hapus dari mulut mereka." Demikianlah sabda Tuhan..... U : Syukur kepada Allah LAGU ANTAR BACAAN Sabdamu Abadi -PS 371 Bait Pengantar Injil Umat Berdiri S : Terpujilah Kristus Tuhan, Raja mulia dan Kekal U : Terpujilah Kristus Tuhan, Raja mulia dan Kekal S : Berbaliklah kepada-Ku dengan segenap hatimu, sabda Tuhan, sebab Aku ini pengasih dan penyayang. U : Terpujilah Kristus Tuhan, Raja mulia dan Kekal
  • 3. BACAAN INJIL Umat Berdiri I. : Tuhan sertamu, U. : Dan Sertamu juga. I : Inilah Injil Yesus Kristus menurut Santo Lukas, U : Dimuliakanlah Tuhan “Siapa tidak bersama Aku, ia melawan Aku” Pada suatu kali Yesus mengusir dari seorang suatu setan yang membisukan. Ketika setan itu keluar, orang bisu itu dapat berkata-kata. Maka heranlah orang banyak. Tetapi ada di antara mereka yang berkata: "Ia mengusir setan dengan kuasa Beelzebul, penghulu setan." Ada pula yang meminta suatu tanda dari sorga kepada-Nya, untuk mencobai Dia. Tetapi Yesus mengetahui pikiran mereka lalu berkata: "Setiap kerajaan yang terpecah-pecah pasti binasa, dan setiap rumah tangga yang terpecah-pecah, pasti runtuh. Jikalau Iblis itu juga terbagi-bagi dan melawan dirinya sendiri, bagaimanakah kerajaannya dapat bertahan? Sebab kamu berkata, bahwa Aku mengusir setan dengan kuasa Beelzebul. Jadi jika Aku mengusir setan dengan kuasa Beelzebul, dengan kuasa apakah pengikut-pengikutmu mengusirnya? Sebab itu merekalah yang akan menjadi hakimmu. Tetapi jika Aku mengusir setan dengan kuasa Allah, maka sesungguhnya Kerajaan Allah sudah datang kepadamu. Apabila seorang yang kuat dan yang lengkap bersenjata menjaga rumahnya sendiri, maka amanlah segala miliknya. Tetapi jika seorang yang lebih kuat dari padanya menyerang dan mengalahkannya, maka orang itu akan merampas perlengkapan senjata, yang diandalkannya, dan akan membagi-bagikan rampasannya. Siapa tidak bersama Aku, ia melawan Aku dan siapa tidak mengumpulkan bersama Aku, ia mencerai-beraikan." I : Berbahagialah orang yang mendengar Sabda Tuhan dan tekun melaksanakannya U : Sabdamu adalah jalan, kebenaran dan hidup kami. HOMILI Umat Duduk AKU PERCAYA Umat Berdiri
  • 4. DOA UMAT Umat Berdiri I : Marilah kita berdoa kepada Allah Bapa kita, yang selalu membarui kita dalam dan karena Yesus Kristus, Putra kesayangan-Nya: L : Bagi para pemimpin bangsa-bangsa: Semoga Bapa menerangi para pemimpin dalam merencanakan dan melaksanakan tugas agar selalu menyesuaikan kebijaksanaan yang mereka ambil, dengan pewartaan Kristus. Kami mohon... U : Kabulkanlah doa kami, ya Tuhan L : Bagi para Imam, khususnya gembala kami Romo Agustinus Suwartana Susilo, MSF dan Romo Antonius Kustiyanto, MSF. Semoga selalu kau berikan kesehatan, kekuatan dan kemampuan supaya bisa selalu menjadi gembala kami, menuntun kami dan menjaga kami tetap dalam satu kawanan yang utuh, bersatu saling menyayangi. Kami mohon U : Kabulkanlah doa kami, ya Tuhan L : Bagi seluruh umat di paroki St. Paulus Kleca ya Bapa, semoga kami umatmu semakin mampu menjadi Garam dan Terang bagi masyarakat di sekitar kami, mampu menunjukkan jati diri Gereja yang insklusif, terbuka terhadap perbedaan-perbedaan pandangan. Kami mohon U : Kabulkanlah doa kami, ya Tuhan L : Bagi anak-anak kami ya Bapa, terutama mereka saat ini tengah mempersiapkan diri untuk menempuh Ujian – ujian. Semoga anak – anak kami mampu mempergunakan waktu dengan sebaik-baiknya sehingga mereka menjadi pribadi yang jujur, kuat dan berani. Kami mohon U : Kabulkanlah doa kami, ya Tuhan L : Bagi tumbuhnya panggilan-panggilan untuk menjadi pekerja di kebun anggurMu ya Bapa, semoga ada di antara anak-anak kami yang terpanggil untuk menjadi imam, Biarawan-biarawati, mampu menjawab panggilanMu. Kami mohon.. U : Kabulkanlah doa kami, ya Tuhan L : Bagi kita semua yang hadir di sini: Semoga Bapa menuntun kita dalam Tahun Iman agar menjadi kesempatan bagi kita semua yang hadir di sini
  • 5. menjadi pelaksana-pelaksana sabda-Nya berkat semangat persaudaraan dan pertobatan. Kami Mohon.. U : Kabulkanlah doa kami, ya Tuhan I : Ya Tuhan, Bapa yang mahabaik, Engkaulah sumber cinta kasih. Pandanglan permohonan-permohonan umatMu.Demi Kristus, pengantara kami. U : Amin LITURGI EKARISTI LAGU PERSEMBAHAN Umat Duduk DOA PERSIAPAN PERSEMBAHAN Umat Berdiri I. : Berdoalah, Saudara-saudari, supaya persembahanku dan persembahanmu berkenan pada Allah, Bapa yang mahakuasa. U : Semoga persembahan ini diterima demi kemuliaan Tuhan dan keselamatan kita serta seluruh umat Allah yang kudus. LAGU KUDUS Umat Berdiri DOA SYUKUR AGUNG Anamnesis I : Sungguh agung misteri iman kita U : Tuhan, penebus dunia, dengan salib dan kebangkitan-Mu, Engkau membebaskan manusia. Selamatkanlah kami umat-Mu. LAGU BAPA KAMI Umat Berdiri ANAK DOMBA Umat duduk KOMUNI LAGU KOMUNI Jadikan Hatiku Istana Cinta-Mu DOA SESUDAH KOMUNI Umat Berdiri I. : Marilah kita berdoa
  • 6. Ya Tuhan, Engkau telah menyegarkan kami dengan anugerah-Mu yang kudus. Dengan rendah hati kami mohon semoga kami yang setia mendengar Putra Tunggal-Mu sungguh-sungguh Engkau angkat menjadi anak-anak-Mu dalam Dia yang hidup dan berkuasa sepanjang segala masa. U : Amin. RITUS PENUTUP BERKAT PENUTUP I : Tuhan beserta kita U : Sekarang dan selama lamanya I : Semoga saudara sekalian dilindungi, dibimbing dan diberkati oleh Allah yang Mahakuasa Bapa dan Putra dan Roh Kudus U : Amin PENGUTUSAN I : Saudara sekalian, Perayaan Ekaristi sudah selesai. U : Syukur kepada Allah. I : Marilah Kita diutus U : Syukur kepada Allah
  • 7. Ya Tuhan, Engkau telah menyegarkan kami dengan anugerah-Mu yang kudus. Dengan rendah hati kami mohon semoga kami yang setia mendengar Putra Tunggal-Mu sungguh-sungguh Engkau angkat menjadi anak-anak-Mu dalam Dia yang hidup dan berkuasa sepanjang segala masa. U : Amin. RITUS PENUTUP BERKAT PENUTUP I : Tuhan beserta kita U : Sekarang dan selama lamanya I : Semoga saudara sekalian dilindungi, dibimbing dan diberkati oleh Allah yang Mahakuasa Bapa dan Putra dan Roh Kudus U : Amin PENGUTUSAN I : Saudara sekalian, Perayaan Ekaristi sudah selesai. U : Syukur kepada Allah. I : Marilah Kita diutus U : Syukur kepada Allah