SlideShare a Scribd company logo
1 of 23
PEMBINAA ISLAM
(SYARIAH)
NAMA : ZULQAIDAH
KELAS : 11
NOMOR : 36
PENCERAHAN QALBU
TOPIK MATERI
DINUL ISLAM
AMANAH YANG DIEMBAN MANUSIA
SYAHADATAIN RUKUN ISLAM PERTAMA
TAHARAH
SALAT RUKUN ISLAM KEDUA
SALAT MEMBANGUN KARAKTER
SALAT MEMBANGUN MASYARAKAT RABBANI
FILSOFI AMALIYAH SALAT
ZAKAT RUKUN ISLAM KETIGA
ZAKAT MEMBANGUN KETANGGUHAN SOSIAL
PUASA RUKUN ISLAM KEEMPAT
PUASA PENGENDALIAN DIRI
HAJI RUKUN ISLAM KELIMA
HAJI MEMBANGUN MASYARAKAT RABBANI
DINUL ISLAM
Jelaskan hakikat agama Islam/syariah Islami!
Kata syara’a, secara etimologis berarti jalan yang dilewati
untuk menuju sumber air. Maksudnya adalah jalan yang dilalui
manusia untuk menuju Allah swt. Secara istilah, syariat Islam
adalah semua aturan yang Allah turunkan untuk para
hambaNya, baik terkait masalah aqidah, ibadah, muamalah,
adab maupun akhlak.
Jelaskan kaitan antara syariah Islam dengan
sumber daya manusia !
Syariah Islam memposisikan manusia sebagai makhluk
yang memiliki potensi multidimensi. Di antara potensi
tersebut ialah manusia dapat memahami ayat-ayat
Allah dengan qalbu (hati), mendengarkan ayat-ayat
Allah dengan uzunun (telinga), serta mampu melihat
tanda-tanda kekuasaan Allah dengan ainun (mata).
Jelaskan konsep ibadah dan urgensinya !
Ibadah adalah segala aktifitas manusia baik
ucapan maupun perbuatan dengan maksud
untuk mencari ridha Allah swt., mendekatkan
diri kepadanya (taqarrub ilallah) dan
dilaksanakan sesuai tuntunan dan petunjuk
Allah dan Rasul-Nya.
Ibadah dalam kehidupan umat manusia
memiliki urgensi sebagai sarana
berkomunikasi langsung dengan Allah swt.
Jelaskan tiga macam sikap dalam
kehidupan sehari-hari yang
mencerminkan penerapan ihsan!
1. Selalu berbuat baik
2. Membalas kebaikan dengan
kebaikan
3. Membalas kejahatan dengan
kebaikan
AMANAH YANG
DIEMBAN MANUSIA
Jelaskan hakikat amanah!
Amanah merupakan suatu kejujuran
dan kepercayaan dalam arti
bertanggungjawab, yang dititipkan
Allah swt.
Jelaskan dengan ringkas 3 macam amanah
yang diemban manusia.
Manusia Sebagai Khalifatullah fil Ardhi
Manusia diciptakan untuk menjadi penguasa
yang mengatur apa-apa yang ada di muka
bumi, seperti tumbuhannya, hewannya,
hutannya, airnya, sungainya, gunung dan
lautnya.
Memakmurkan Kehidupan di Bumi
Untuk memakmurkan bumi yang memiliki
banyak sumber daya.
Mengabdi Kepada Allah swt.
Selama hidup manusia di dunia ini harus
senantiasa mengabdi atau menyembah
kepada Allah.
Jelaskan 3 sikap yang mencerminkan
perbuatan yang melaksanakan
amanah dengan benar, !
Jaga diri baik-baik, rajin salat dam
menyapaikan kebaikan lainnya dalam
islam.
SYAHADATAIN RUKUN
ISLAM PERTAMA
Jelaskan dengan ringkas makna syahadatain !
Pertama, syahadat sebagai ikrar, merupakan pernyataan seorang muslim
mengenai keyakinannya. Ketika seseorang mengucapkan kalimat syahadat,
maka ia memiliki kewajiban untuk menegakkan dan menperjuangkan apa
yang ia ikrarkan. Kedua, syahadat sebagai sumpah. Syahadat juga memiliki
makna sumpah, seseorang yang bersumpah, berarti dia bersedia menerima
akibat dan resiko apapun dalam mengamalkan sumpahnya itu. Seorang
muslim harus siap dan bertanggung jawab dalam kokohnya Islam dan
penegakan ajaran Islam. Syahadat sebagai persaksian, artinya bahwa setiap
muslim menjadi saksi atas ungkapan ikrarnya, sumpah, dan janji yang
dinyatakannya. Dalam hal ini adalah kesaksian terhadap keesaan Allah swt.
dan kerasulan Muhammad saw. Dan Ketiga, syahadat sebagai janji. Setiap
muslim adalah orang-orang yang berserah diri kepada Allah swt. dan berjanji
untuk setia mendengar dan taat dalam segala keadaan atas semua perintah-
Nya.
Jelaskan fungsi syahadatain dalam
kehidupan muslim !
a. Langkah awal sosialisasi Aqidah merupakan gerbang memasuki wilayah islam
b. Membangun visi dan misi kehidupan merupakan suatu misi yang menghasilkan
suatu bayangan tentang tujuan akhir yang divisualisasi dalam bentuk surga
c. Membulatkan tekad, fungsi yang paling puncak dari syahadat adalah terbentuknya
tekad bulat yang tertanam dalam jiwa setiap muslim
Jelaskan 3 sikap atau perbuatan yang mencerminkan penerapan dari
fungsi syahadatain dalam kehidupan sehari - hari!
1. Beriman dan bertakwah kepada Allah
2. Menyembah hanya kepada Allah
3. Implementasi terhadap kalimat tauhid
TAHARAH
Mengapa kita harus bersuci sebelum salat?
Jelaskan tata cara bersuci sebelum salat!
Kita dianjurkan harus bersuci sebelum shalat agar hadas kecil ataupun besar
yang ada pada tubuh kita hilang sehingga tidak menyebabkan shalat tidak
sah.
Tata cara bersuci ada 3 yaitu:
1. Berwudhu
Mencuci tangan dengan air mutlak
Membersihkan mulut
Membersihkan lubang hidung
Mencuci muka
Membasuh tangan dan siku
Membasuh kepala
Mengusap telinga
Membasuh kaki
2. Tayammum
Mengusapkan tanah ke muka dan kedua tangan sampai siku
3. Mandi
Jelaskan apa yang dimaksud dengan
kebersihan lahir dan batin dan bagaimana
cara memperolehnya?
Kebersihan lahir yaitu yang nampak oleh mata dalam
pelaksanaannya. Cara memperolehnya dengan menjalankan
segala sesuatu yang sesuai dengan tuntunan syariat islam.
Kebersihan batin yaitu yang tidak nampak karena berasal dari hati.
Cara meperolehnya dengan membersihkan hati dari akhlak yang
buruk.
SALAT RUKUN ISLAM
KEDUA
Jelaskan pengertian salat disertai dalil
tasyri’nya !
Salat berasal dari huruf sad, lam dan huruf mu‘tal ya menunjuk kepada dua
makna : 1) Api dan segala sesuatu yang panas, 2) Suatu jenis ibadah (salat dan
doa’)
َ‫ين‬ِ‫ع‬ِ‫ك‬‫ا‬َّ‫الر‬ َ‫ع‬َ‫م‬ ‫وا‬ُ‫ع‬َ‫ك‬ ْ‫ار‬ َ‫و‬ َ‫ة‬‫ا‬َ‫ك‬َّ‫الز‬ ‫وا‬ُ‫ت‬‫آ‬ َ‫و‬ َ‫ة‬ َ
‫َل‬َّ‫ص‬‫ال‬ ‫وا‬ُ‫م‬‫ي‬ِ‫ق‬َ‫أ‬ ََ
Terjemahnya:
Dan dirikanlah salat, tunaikanlah zakat dan ruku’lah beserta orang-orang yang
ruku.
Jelaskan untuk apa manusia salat !
Manusia salat dalam rangka mengingat Allah
Jelaskan hikmah utama disyariatkannya salat
disertai dalilnya !
Adalah untuk mencegah dari perbuatan keji dan munkar.
‫ال‬ َّ‫ن‬ِ‫إ‬ َ‫ة‬ َ
‫َل‬َّ‫ص‬‫ال‬ ِ‫م‬ِ‫ق‬َ‫أ‬ َ‫و‬ ِ‫ب‬‫ا‬َ‫ت‬ِ‫ك‬ْ‫ال‬ َ‫ن‬ِ‫م‬ َ‫ْك‬‫ي‬َ‫ل‬ِ‫إ‬ َ‫ي‬ ِ‫وح‬ُ‫أ‬ ‫ا‬َ‫م‬ ُ‫ل‬ْ‫ت‬‫ا‬
َ‫ك‬ْ‫ن‬ُ‫م‬ْ‫ال‬ َ‫و‬ ِ‫َاء‬‫ش‬ْ‫ح‬َ‫ف‬ْ‫ال‬ ِ‫ن‬َ‫ع‬ ‫ى‬َ‫ه‬ْ‫ن‬َ‫ت‬ َ‫ة‬ َ
‫َل‬َّ‫ص‬
ْ‫ك‬ِ‫ذ‬َ‫ل‬ َ‫و‬ ِ
‫ر‬
ُ‫ر‬َ‫ب‬ْ‫ك‬َ‫أ‬ ِ َّ
‫َّللا‬ ُ‫ر‬
َ‫ن‬ْ‫ص‬َ‫ت‬ ‫ا‬َ‫م‬ ُ‫م‬َ‫ل‬ْ‫ع‬َ‫ي‬ ُ َّ
‫َّللا‬ َ‫و‬
َ‫ون‬ُ‫ع‬
Terjemahnya:
Bacalah apa yang telah diwahyukan kepadamu, yaitu al-Kitab (al-
Qur’an) dan dirikanlah salat. Sesungguhnya salat itu mencegah dari
(perbuatan-perbuatan) keji dan mungkar. Dan sesungguhnya
mengingat Allah (salat) adalah lebih besar (keutamaannya dari ibadat-
ibadat yang lain). Dan Allah mengetahui apa yang kamu kerjakan.
Kementerian Agama RI., Al-Qur’an dan Terjemahnya, h.
SALAT MEMBANGUN
KARAKTER
Jelaskan fungsi salat untuk membangun
karakter !
1. Membangun hubungan harmonis sumber daya manusia
2. Membangun kekuatan afirmasi
3. Meningkatkan kecerdasan emotional spiritual quotient
4. Membangun pengalaman positif
Jelaskan tiga contoh sikap dalam kehidupan sehari hari
yang mencerminkan pembangunan karakter salat !
1. Membantu sesama tanpa mengharapkan
imbalan
2. Selalu bersikap rendah hati kepada sesama
3. Menntut ilmu
SALAT MEMBANGUN
MASYARAKAT RABBANI
Jelaskan dengan ringkas fungsi salat dalam
membangun masyarakat rabbani
1. Membentuk rasa aman dan percaya diri
2. Membangun loyalitas ilahiyah
3. Melatih kepemimpinan rabbani
4. Membangkitkan keseimbangan batin
FILOSOFI AMALIYAH
SALAT
Jelaskan dengan ringkas filosofi amaliyah
salat, disertai dalilnya!
1. Melatih prinsip pembelajaran, terdapat pada QS. Al-Fatihah
2. Visualisasi kehidupan ideal
Dalam firman Allah QS Ibrahim/14: 31.
ْ‫ل‬ُ‫ق‬
َ‫ِي‬‫د‬‫ا‬َ‫ب‬ِ‫ع‬ِ‫ل‬
َ‫ِين‬‫ذ‬َّ‫ال‬
‫وا‬ُ‫ن‬َ‫م‬‫آ‬
‫وا‬ُ‫م‬‫ي‬ِ‫ق‬ُ‫ي‬
َ‫ة‬ َ
‫َل‬َّ‫ص‬‫ال‬
‫وا‬ُ‫ق‬ِ‫ف‬ْ‫ن‬ُ‫ي‬ َ‫و‬
‫ا‬َّ‫م‬ِ‫م‬
ْ‫ق‬ َ‫ز‬ َ‫ر‬
ْ‫م‬ُ‫ه‬‫َا‬‫ن‬
‫ا‬ًّ‫ر‬ِ‫س‬
‫ة‬َ‫ي‬ِ‫ن‬ َ
‫َل‬َ‫ع‬ َ‫و‬
ْ‫ن‬ِ‫م‬
ِ‫ل‬ْ‫ب‬َ‫ق‬
ْ‫ن‬َ‫أ‬
َ‫ي‬ِ‫ت‬ْ‫أ‬َ‫ي‬
َ‫ي‬
‫م‬ ْ‫و‬
َ
‫ل‬
‫ْع‬‫ي‬َ‫ب‬
ِ‫ه‬‫ي‬ِ‫ف‬
َ
‫ل‬ َ‫و‬
‫ل‬ َ
‫َل‬ ِ‫خ‬
Terjemahnya:
Katakanlah kepada hamba-hamba-Ku yang telah beriman: “Hendaklah mereka
mendirikan salat, menafkahkan sebahagian rezeki yang Kami berikan kepada
mereka secara sembunyi ataupun terang-terangan sebelum datang hari (kiamat)
yang pada bari itu tidak ada jual beli dan persahabatan.
3. Melembagakan keteraturan, terdapat dalam QS. Al-Nisa/4:103
Sebutkan sikap yang mencerminkan nilai-nilai yang
diperoleh dari pelaksanaan salat secara khusyu’!
Bersikap disiplin dalam melakukan sesuatu.
ZAKAT RUKUN ISLAM
KETIGA
Jelaskan pengertian zakat disertai dalil-dalil
tasyri’-nya !
Zakat adalah pemberian sebagian harta yang telah mencapai nisab kepada orang
fakir dan sebagainya dan tidak mempunyai sifat yang dapat dicegah syara’ untuk
mentasharufkan kepadanya.
QS al-Taubah/9: 103.
ْ‫ذ‬ُ‫خ‬
ْ‫ن‬ِ‫م‬
ْ‫م‬ِ‫ه‬ِ‫ل‬‫ا‬ َ‫و‬ْ‫م‬َ‫أ‬
‫ة‬َ‫ق‬َ‫د‬َ‫ص‬
ْ‫م‬ُ‫ه‬ُ‫ر‬ِ‫ه‬َ‫ط‬ُ‫ت‬
ْ‫م‬ِ‫ه‬‫ي‬ِ‫ك‬ َ‫ز‬ُ‫ت‬ َ‫و‬
‫ا‬َ‫ه‬ِ‫ب‬
ِ‫ل‬َ‫ص‬ َ‫و‬
َ‫ل‬َ‫ع‬
ْ‫م‬ِ‫ه‬ْ‫ي‬
َّ‫ن‬ِ‫إ‬
َ‫ك‬َ‫ت‬ َ
‫َل‬َ‫ص‬
‫ن‬َ‫ك‬َ‫س‬
ْ‫م‬ُ‫ه‬َ‫ل‬
ُ َّ
‫َّللا‬ َ‫و‬
‫يع‬ِ‫م‬َ‫س‬
‫يم‬ِ‫ل‬َ‫ع‬
Terjemahnya:
Ambillah zakat dari sebagian harta mereka, dengan zakat itu kamu membersihkan
dan mensucikan mereka dan mendoalah untuk mereka. Sesungguhnya doa kamu
itu (menjadi) ketenteraman jiwa bagi mereka. dan Allah Maha mendengar lagi Maha
Mengetahui.
Jelaskan peruntukan zakat dan sertakan dalil
al-Qur’an
1. Fakir (orang yang tidak memiliki harta)
2. Miskin (orang yang penghasilannya tidak mencukupi).
3. Riqab (hamba sahaya atau budak).
4. Garim (orang yang memiliki banyak hutang) 5. Muallaf (orang yang baru masuk
Islam).
5. Muallaf juga termasuk orang yang berhak menerima zakat untuk mendukung
penguatan iman dan takwa mereka dalam memeluk agama Islam.
6. Fisabilillah (pejuang di jalan Allah).
7. Ibnu Sabil (musafir dan para pelajar perantauan). Seseorang yang berada dalam
perjalanan dan kehabisan bekal itu merupakan arti dari ibnu sabil. Golongan penerima
zakat ini diperuntukkan bagi orang-orang yang tidak dapat meneruskan perjalanannya
terlepas dari golongan mampu atau pun sebaliknya.
ZAKAT MEMBANGUN
KETANGGUHA SOSIAL
Jelaskan tiga fungsi zakat dalam kehidupan
muslim dalam membentuk ketangguhan sosial !
A. Membangun Sinergi
Zakat dapat membangun sinergi antara umat Islam. Orientasi penyalurannya
melampaui batas kelas sosial antara kaya dan miskin.
B. Zakat Menumbuhkan Kemakmuran
Dalam konteks kemakmuran rakyat (umat), peran zakat dapat dilihat dari beberapa
hal berikut ini:
Pertama, zakat akan menumbuhkan akhlaq yang mulia berupa kepeduliaan
terhadap nasib kehidupan orang lain, menghilangkan rasa kikir dan egoisme . Kedua,
zakat berfungsi secara sosial untuk mensejahterakan kelompok mustahiq. Ketiga,
zakat akan mendorong umat untuk menjadi menjadi muzakki sehingga akan
meningkatkan etos kerja dan etika bisnis yang benar.
Keempat, zakat merupakan salah satu instrumen pemerataan pendapatan.
C. Membangun Masa Depan
Zakat yang menumbuhkan sinergitas keumatan serta berdampak pada
kesejahteraan umat dapat memperbaiki masa depan.
PUASA RUKUN ISLAM
KEEMPAT
Jelaskan dengan ringkas makna puasa;
pengertian, dalil tasyrik dan macam-
macamnya!
Puasa adalah menahan diri dari selama sehari penuh dari segala sesuatu yang dapat
membatalkannya.
puasa secara bahasa adalah menahan, sedang menurut syariat adalah menahan
makan, minum dan hubungan seks mulai dari subuh hingga magrib disertai dengan
niat.
QS al-Baqarah/2: 183.
َ‫ِين‬‫ذ‬َّ‫اٱل‬َ‫ه‬ُّ‫ي‬َ‫أ‬ََٰٓ‫ي‬
ْ‫ا‬‫و‬ُ‫ن‬َ‫م‬‫ا‬َ‫ء‬
َ‫ب‬ِ‫ت‬ُ‫ك‬
ُ‫م‬ُ‫ك‬ۡ‫ي‬َ‫ل‬َ‫ع‬
ُ‫م‬‫ا‬َ‫ي‬ ِ
‫ٱلص‬
‫ا‬َ‫م‬َ‫ك‬
َ‫ب‬ِ‫ت‬ُ‫ك‬
َ‫ل‬َ‫ع‬
‫ى‬
َ‫ِين‬‫ذ‬َّ‫ٱل‬
‫ن‬ِ‫م‬
ۡ‫م‬ُ‫ك‬ِ‫ل‬ۡ‫ب‬َ‫ق‬
ۡ‫م‬ُ‫ك‬َّ‫ل‬َ‫ع‬َ‫ل‬
َ‫ون‬ُ‫ق‬َّ‫ت‬َ‫ت‬
Terjemahnya:
Hai orang-orang yang beriman, diwajibkan atas kamu berpuasa sebagaimana
diwajibkan atas orang-orang sebelum kamu agar kamu bertaqwa .
Jenis jenis puasa dapat dibedakan berdasarkan hukum yang menyertainya, yaitu:
1. Puasa fardu
2. Puasa sunnah
3. Puasa haram
4. Puasa makruh
Intisari puasa adalah pengendalian diri.
Jelaskan!
Dalam melaksanakan puasa adalah
salah satu bentuk metode Ilahiyah
untuk melatih kesabaran kedisiplinan,
kejujuran, keikhlasan serta
meningkatkan derajat keimanan serta
pahala di sisi Allah swt. Untuk itu perlu
memahami makna menahan makan
minum dan hubungan biologis,
termasuk menjaga mata penglihatan,
lisan, pendengaran. Agar apa yang
diharapkan tercapai bukan sekedar
memperoleh lapar dan dahaga.
Puasa dapat meningkatkan suasana
fitrah manusia, Jelaskan!
Puasa merupakan perisai dalam
meningkatkan suasana fitrah manusia,
karena dengan puasa manusia dapat
mengembangkan potensi jasmani dan
rohani. Puasa mampu menciptakan rasa
empati tahan terhadap cobaan hidup
sehingga terbentuk pribadi muslim yang
luhur disetai keyakinan kepada Allah swt.
PUASA PENGENDALIAN
DIRI
Jelaskan dengan ringkas hikmah puasa bagi
seorang muslim!
A. Meningkatkan kecakapan Emosi
Hikmah terhadap rohani adalah melatih rohani agar disiplin mengendalikan dan
mengontrol hawa nafsu. Hikmah terhadap jasmani adalah untuk membangun
kekuatan, dan ketahanan rohani juga mempertinggi kekuatan dan ketahanan
jasmani
B. Pengendalian Iman
Puasa dapat mengendalikan pikiran dan hati agar tetap berada pada jalur yang
ditetapkan atau disyariatkan yang berdasarkan prinsip berpikir berdasar rukun iman.
C. Memelihara Tata Surya Jiwa
Pengendalian diri disini adalah suatu metode Ilahiah untuk menjamin agar seluruh
planet-planet jiwa beredar pada titik sentral secara harmonis.
HAJI RUKUN ISLAM
KELIMA
Jelaskan makna haji dan umrah disertai dalil
tasyri’nya.
a. Menuju atau tujuan dan disinilah makna haji
b. Tahun, makna ini bisa kembali ke makna haji yang dilakukan sekali setahun
c. Tulang yang membuat di sekitar mata
d. Mundur dan menarik diri
Jelaskan amalan haji yang spesifik; Ihram, Tawaf, Sai, Wukuf dan Melontar
Ihram yaitu mengenakan pakaian ihram dengan niat untuk haji atau umrah di Miqat
Makani. Wukuf dilakukan di Arafah, yaitu berdiam diri, zikir dan berdoʻa di Arafah pada
tanggal 9 Ẓulhijah. Setelah ṣalat subuh tanggal 9 Ẓulhijah, jemaah haji berangkat dari
Mina ke Arafah sambil menyerukan Talbiyah, dan singgah dahulu di Namirah. Ṭawaf
yaitu mengelilingi Ka’bah sebanyak 7 kali, yang dimulai dari Hajarul Aswad, dengan
Ka’bah berada di sebelah kiri dan dilakukan dengan berjalan kaki bagi yang mampu.
Sa’i yaitu berjalan cepat dari bukit Shafa ke bukit Marwah bolak balik selama 7 kali dan
dimulai dari bukit Shafa. Melontar jumrah dilakukan setelah wukuf di Arafah. Setelah
wukuf mabit di Muzdalifa (mengambil kerikil), setelah ke Mina melakukan pelontaran
jumrah.
HAJI MEMBANGUN
MASYARAKAT RABBANI
Jelaskan dengan ringkas fungsi 5 amalan spesifik haji dalam kehidupan
sehari-hari!
a. Ihram sebagai manefestasi tahalli
b. Tawaf mengelilingi ka’bah
c. Sa’I menguji kesungguhan manusia
d. Wukuf mengevaluasi diri
e. Mendidik diri megahdapi tantangan
TERIMA KASIH

More Related Content

Similar to PEMBINAA ISLAM Zulqaidah.ppt

Agama islam
Agama islamAgama islam
Agama islamfebhy30
 
Implementasi Akhlak dalam Kehidupan
Implementasi Akhlak dalam KehidupanImplementasi Akhlak dalam Kehidupan
Implementasi Akhlak dalam KehidupanRia Widia
 
Tafsir al aminuddin,Tentang wudhu.
Tafsir al aminuddin,Tentang wudhu. Tafsir al aminuddin,Tentang wudhu.
Tafsir al aminuddin,Tentang wudhu. Rifki Aminuddin
 
materi fiqih kelas X semester ganjil
materi fiqih kelas X semester ganjilmateri fiqih kelas X semester ganjil
materi fiqih kelas X semester ganjilFatin Furoida
 
PPT MK AKHLAK PADANG LAMPE - Copy.pdf
PPT MK AKHLAK PADANG LAMPE - Copy.pdfPPT MK AKHLAK PADANG LAMPE - Copy.pdf
PPT MK AKHLAK PADANG LAMPE - Copy.pdfItsNyx
 
(PRILAKU TAAT KEPADA ATURAN,KOMPETITIF DALAM KEBAIKAN DAN KERJA KERAS)
(PRILAKU TAAT KEPADA ATURAN,KOMPETITIF DALAM KEBAIKAN DAN KERJA KERAS)(PRILAKU TAAT KEPADA ATURAN,KOMPETITIF DALAM KEBAIKAN DAN KERJA KERAS)
(PRILAKU TAAT KEPADA ATURAN,KOMPETITIF DALAM KEBAIKAN DAN KERJA KERAS)Tri Anggoro Broto
 
Hadits Kebersihan
Hadits KebersihanHadits Kebersihan
Hadits Kebersihannajikha
 
PPT MICRO TEACHING RIZKI.pptx
PPT MICRO TEACHING RIZKI.pptxPPT MICRO TEACHING RIZKI.pptx
PPT MICRO TEACHING RIZKI.pptxMasRizki2
 
Presentasi 2 islam sebagai ajaran & objek kajian ilmiah
Presentasi 2   islam sebagai ajaran & objek kajian ilmiahPresentasi 2   islam sebagai ajaran & objek kajian ilmiah
Presentasi 2 islam sebagai ajaran & objek kajian ilmiahMarhamah Saleh
 
Rahasia shalat
Rahasia shalatRahasia shalat
Rahasia shalatIfah Anwar
 
Fiqh ibadah & syahadah
Fiqh ibadah & syahadahFiqh ibadah & syahadah
Fiqh ibadah & syahadahMarhamah Saleh
 
Makalah ibadah
Makalah ibadahMakalah ibadah
Makalah ibadahTEKNOLOGI
 

Similar to PEMBINAA ISLAM Zulqaidah.ppt (20)

Makalah rahim
Makalah rahimMakalah rahim
Makalah rahim
 
Fikih syariah
Fikih syariahFikih syariah
Fikih syariah
 
Agama islam
Agama islamAgama islam
Agama islam
 
Implementasi Akhlak dalam Kehidupan
Implementasi Akhlak dalam KehidupanImplementasi Akhlak dalam Kehidupan
Implementasi Akhlak dalam Kehidupan
 
Tafsir al aminuddin,Tentang wudhu.
Tafsir al aminuddin,Tentang wudhu. Tafsir al aminuddin,Tentang wudhu.
Tafsir al aminuddin,Tentang wudhu.
 
kerangka dasar agama islam
kerangka dasar agama islamkerangka dasar agama islam
kerangka dasar agama islam
 
materi fiqih kelas X semester ganjil
materi fiqih kelas X semester ganjilmateri fiqih kelas X semester ganjil
materi fiqih kelas X semester ganjil
 
LJK FIQIH UAS.docx
LJK FIQIH UAS.docxLJK FIQIH UAS.docx
LJK FIQIH UAS.docx
 
PPT MK AKHLAK PADANG LAMPE - Copy.pdf
PPT MK AKHLAK PADANG LAMPE - Copy.pdfPPT MK AKHLAK PADANG LAMPE - Copy.pdf
PPT MK AKHLAK PADANG LAMPE - Copy.pdf
 
Makalah kelompok 7
Makalah kelompok 7Makalah kelompok 7
Makalah kelompok 7
 
(PRILAKU TAAT KEPADA ATURAN,KOMPETITIF DALAM KEBAIKAN DAN KERJA KERAS)
(PRILAKU TAAT KEPADA ATURAN,KOMPETITIF DALAM KEBAIKAN DAN KERJA KERAS)(PRILAKU TAAT KEPADA ATURAN,KOMPETITIF DALAM KEBAIKAN DAN KERJA KERAS)
(PRILAKU TAAT KEPADA ATURAN,KOMPETITIF DALAM KEBAIKAN DAN KERJA KERAS)
 
Hadits Kebersihan
Hadits KebersihanHadits Kebersihan
Hadits Kebersihan
 
PPT MICRO TEACHING RIZKI.pptx
PPT MICRO TEACHING RIZKI.pptxPPT MICRO TEACHING RIZKI.pptx
PPT MICRO TEACHING RIZKI.pptx
 
Hubungan tahara dengan shalat
Hubungan tahara dengan shalatHubungan tahara dengan shalat
Hubungan tahara dengan shalat
 
Hubungan tahara dengan shalat
Hubungan tahara dengan shalatHubungan tahara dengan shalat
Hubungan tahara dengan shalat
 
Presentasi 2 islam sebagai ajaran & objek kajian ilmiah
Presentasi 2   islam sebagai ajaran & objek kajian ilmiahPresentasi 2   islam sebagai ajaran & objek kajian ilmiah
Presentasi 2 islam sebagai ajaran & objek kajian ilmiah
 
Rahasia shalat
Rahasia shalatRahasia shalat
Rahasia shalat
 
Tugasan elm3101
Tugasan elm3101Tugasan elm3101
Tugasan elm3101
 
Fiqh ibadah & syahadah
Fiqh ibadah & syahadahFiqh ibadah & syahadah
Fiqh ibadah & syahadah
 
Makalah ibadah
Makalah ibadahMakalah ibadah
Makalah ibadah
 

PEMBINAA ISLAM Zulqaidah.ppt

  • 1. PEMBINAA ISLAM (SYARIAH) NAMA : ZULQAIDAH KELAS : 11 NOMOR : 36 PENCERAHAN QALBU
  • 2. TOPIK MATERI DINUL ISLAM AMANAH YANG DIEMBAN MANUSIA SYAHADATAIN RUKUN ISLAM PERTAMA TAHARAH SALAT RUKUN ISLAM KEDUA SALAT MEMBANGUN KARAKTER SALAT MEMBANGUN MASYARAKAT RABBANI FILSOFI AMALIYAH SALAT ZAKAT RUKUN ISLAM KETIGA ZAKAT MEMBANGUN KETANGGUHAN SOSIAL PUASA RUKUN ISLAM KEEMPAT PUASA PENGENDALIAN DIRI HAJI RUKUN ISLAM KELIMA HAJI MEMBANGUN MASYARAKAT RABBANI
  • 3. DINUL ISLAM Jelaskan hakikat agama Islam/syariah Islami! Kata syara’a, secara etimologis berarti jalan yang dilewati untuk menuju sumber air. Maksudnya adalah jalan yang dilalui manusia untuk menuju Allah swt. Secara istilah, syariat Islam adalah semua aturan yang Allah turunkan untuk para hambaNya, baik terkait masalah aqidah, ibadah, muamalah, adab maupun akhlak. Jelaskan kaitan antara syariah Islam dengan sumber daya manusia ! Syariah Islam memposisikan manusia sebagai makhluk yang memiliki potensi multidimensi. Di antara potensi tersebut ialah manusia dapat memahami ayat-ayat Allah dengan qalbu (hati), mendengarkan ayat-ayat Allah dengan uzunun (telinga), serta mampu melihat tanda-tanda kekuasaan Allah dengan ainun (mata).
  • 4. Jelaskan konsep ibadah dan urgensinya ! Ibadah adalah segala aktifitas manusia baik ucapan maupun perbuatan dengan maksud untuk mencari ridha Allah swt., mendekatkan diri kepadanya (taqarrub ilallah) dan dilaksanakan sesuai tuntunan dan petunjuk Allah dan Rasul-Nya. Ibadah dalam kehidupan umat manusia memiliki urgensi sebagai sarana berkomunikasi langsung dengan Allah swt. Jelaskan tiga macam sikap dalam kehidupan sehari-hari yang mencerminkan penerapan ihsan! 1. Selalu berbuat baik 2. Membalas kebaikan dengan kebaikan 3. Membalas kejahatan dengan kebaikan
  • 5. AMANAH YANG DIEMBAN MANUSIA Jelaskan hakikat amanah! Amanah merupakan suatu kejujuran dan kepercayaan dalam arti bertanggungjawab, yang dititipkan Allah swt. Jelaskan dengan ringkas 3 macam amanah yang diemban manusia. Manusia Sebagai Khalifatullah fil Ardhi Manusia diciptakan untuk menjadi penguasa yang mengatur apa-apa yang ada di muka bumi, seperti tumbuhannya, hewannya, hutannya, airnya, sungainya, gunung dan lautnya. Memakmurkan Kehidupan di Bumi Untuk memakmurkan bumi yang memiliki banyak sumber daya. Mengabdi Kepada Allah swt. Selama hidup manusia di dunia ini harus senantiasa mengabdi atau menyembah kepada Allah. Jelaskan 3 sikap yang mencerminkan perbuatan yang melaksanakan amanah dengan benar, ! Jaga diri baik-baik, rajin salat dam menyapaikan kebaikan lainnya dalam islam.
  • 6. SYAHADATAIN RUKUN ISLAM PERTAMA Jelaskan dengan ringkas makna syahadatain ! Pertama, syahadat sebagai ikrar, merupakan pernyataan seorang muslim mengenai keyakinannya. Ketika seseorang mengucapkan kalimat syahadat, maka ia memiliki kewajiban untuk menegakkan dan menperjuangkan apa yang ia ikrarkan. Kedua, syahadat sebagai sumpah. Syahadat juga memiliki makna sumpah, seseorang yang bersumpah, berarti dia bersedia menerima akibat dan resiko apapun dalam mengamalkan sumpahnya itu. Seorang muslim harus siap dan bertanggung jawab dalam kokohnya Islam dan penegakan ajaran Islam. Syahadat sebagai persaksian, artinya bahwa setiap muslim menjadi saksi atas ungkapan ikrarnya, sumpah, dan janji yang dinyatakannya. Dalam hal ini adalah kesaksian terhadap keesaan Allah swt. dan kerasulan Muhammad saw. Dan Ketiga, syahadat sebagai janji. Setiap muslim adalah orang-orang yang berserah diri kepada Allah swt. dan berjanji untuk setia mendengar dan taat dalam segala keadaan atas semua perintah- Nya.
  • 7. Jelaskan fungsi syahadatain dalam kehidupan muslim ! a. Langkah awal sosialisasi Aqidah merupakan gerbang memasuki wilayah islam b. Membangun visi dan misi kehidupan merupakan suatu misi yang menghasilkan suatu bayangan tentang tujuan akhir yang divisualisasi dalam bentuk surga c. Membulatkan tekad, fungsi yang paling puncak dari syahadat adalah terbentuknya tekad bulat yang tertanam dalam jiwa setiap muslim Jelaskan 3 sikap atau perbuatan yang mencerminkan penerapan dari fungsi syahadatain dalam kehidupan sehari - hari! 1. Beriman dan bertakwah kepada Allah 2. Menyembah hanya kepada Allah 3. Implementasi terhadap kalimat tauhid
  • 8. TAHARAH Mengapa kita harus bersuci sebelum salat? Jelaskan tata cara bersuci sebelum salat! Kita dianjurkan harus bersuci sebelum shalat agar hadas kecil ataupun besar yang ada pada tubuh kita hilang sehingga tidak menyebabkan shalat tidak sah. Tata cara bersuci ada 3 yaitu: 1. Berwudhu Mencuci tangan dengan air mutlak Membersihkan mulut Membersihkan lubang hidung Mencuci muka Membasuh tangan dan siku Membasuh kepala Mengusap telinga Membasuh kaki 2. Tayammum Mengusapkan tanah ke muka dan kedua tangan sampai siku 3. Mandi
  • 9. Jelaskan apa yang dimaksud dengan kebersihan lahir dan batin dan bagaimana cara memperolehnya? Kebersihan lahir yaitu yang nampak oleh mata dalam pelaksanaannya. Cara memperolehnya dengan menjalankan segala sesuatu yang sesuai dengan tuntunan syariat islam. Kebersihan batin yaitu yang tidak nampak karena berasal dari hati. Cara meperolehnya dengan membersihkan hati dari akhlak yang buruk.
  • 10. SALAT RUKUN ISLAM KEDUA Jelaskan pengertian salat disertai dalil tasyri’nya ! Salat berasal dari huruf sad, lam dan huruf mu‘tal ya menunjuk kepada dua makna : 1) Api dan segala sesuatu yang panas, 2) Suatu jenis ibadah (salat dan doa’) َ‫ين‬ِ‫ع‬ِ‫ك‬‫ا‬َّ‫الر‬ َ‫ع‬َ‫م‬ ‫وا‬ُ‫ع‬َ‫ك‬ ْ‫ار‬ َ‫و‬ َ‫ة‬‫ا‬َ‫ك‬َّ‫الز‬ ‫وا‬ُ‫ت‬‫آ‬ َ‫و‬ َ‫ة‬ َ ‫َل‬َّ‫ص‬‫ال‬ ‫وا‬ُ‫م‬‫ي‬ِ‫ق‬َ‫أ‬ ََ Terjemahnya: Dan dirikanlah salat, tunaikanlah zakat dan ruku’lah beserta orang-orang yang ruku. Jelaskan untuk apa manusia salat ! Manusia salat dalam rangka mengingat Allah
  • 11. Jelaskan hikmah utama disyariatkannya salat disertai dalilnya ! Adalah untuk mencegah dari perbuatan keji dan munkar. ‫ال‬ َّ‫ن‬ِ‫إ‬ َ‫ة‬ َ ‫َل‬َّ‫ص‬‫ال‬ ِ‫م‬ِ‫ق‬َ‫أ‬ َ‫و‬ ِ‫ب‬‫ا‬َ‫ت‬ِ‫ك‬ْ‫ال‬ َ‫ن‬ِ‫م‬ َ‫ْك‬‫ي‬َ‫ل‬ِ‫إ‬ َ‫ي‬ ِ‫وح‬ُ‫أ‬ ‫ا‬َ‫م‬ ُ‫ل‬ْ‫ت‬‫ا‬ َ‫ك‬ْ‫ن‬ُ‫م‬ْ‫ال‬ َ‫و‬ ِ‫َاء‬‫ش‬ْ‫ح‬َ‫ف‬ْ‫ال‬ ِ‫ن‬َ‫ع‬ ‫ى‬َ‫ه‬ْ‫ن‬َ‫ت‬ َ‫ة‬ َ ‫َل‬َّ‫ص‬ ْ‫ك‬ِ‫ذ‬َ‫ل‬ َ‫و‬ ِ ‫ر‬ ُ‫ر‬َ‫ب‬ْ‫ك‬َ‫أ‬ ِ َّ ‫َّللا‬ ُ‫ر‬ َ‫ن‬ْ‫ص‬َ‫ت‬ ‫ا‬َ‫م‬ ُ‫م‬َ‫ل‬ْ‫ع‬َ‫ي‬ ُ َّ ‫َّللا‬ َ‫و‬ َ‫ون‬ُ‫ع‬ Terjemahnya: Bacalah apa yang telah diwahyukan kepadamu, yaitu al-Kitab (al- Qur’an) dan dirikanlah salat. Sesungguhnya salat itu mencegah dari (perbuatan-perbuatan) keji dan mungkar. Dan sesungguhnya mengingat Allah (salat) adalah lebih besar (keutamaannya dari ibadat- ibadat yang lain). Dan Allah mengetahui apa yang kamu kerjakan. Kementerian Agama RI., Al-Qur’an dan Terjemahnya, h.
  • 12. SALAT MEMBANGUN KARAKTER Jelaskan fungsi salat untuk membangun karakter ! 1. Membangun hubungan harmonis sumber daya manusia 2. Membangun kekuatan afirmasi 3. Meningkatkan kecerdasan emotional spiritual quotient 4. Membangun pengalaman positif Jelaskan tiga contoh sikap dalam kehidupan sehari hari yang mencerminkan pembangunan karakter salat ! 1. Membantu sesama tanpa mengharapkan imbalan 2. Selalu bersikap rendah hati kepada sesama 3. Menntut ilmu
  • 13. SALAT MEMBANGUN MASYARAKAT RABBANI Jelaskan dengan ringkas fungsi salat dalam membangun masyarakat rabbani 1. Membentuk rasa aman dan percaya diri 2. Membangun loyalitas ilahiyah 3. Melatih kepemimpinan rabbani 4. Membangkitkan keseimbangan batin
  • 14. FILOSOFI AMALIYAH SALAT Jelaskan dengan ringkas filosofi amaliyah salat, disertai dalilnya! 1. Melatih prinsip pembelajaran, terdapat pada QS. Al-Fatihah 2. Visualisasi kehidupan ideal Dalam firman Allah QS Ibrahim/14: 31. ْ‫ل‬ُ‫ق‬ َ‫ِي‬‫د‬‫ا‬َ‫ب‬ِ‫ع‬ِ‫ل‬ َ‫ِين‬‫ذ‬َّ‫ال‬ ‫وا‬ُ‫ن‬َ‫م‬‫آ‬ ‫وا‬ُ‫م‬‫ي‬ِ‫ق‬ُ‫ي‬ َ‫ة‬ َ ‫َل‬َّ‫ص‬‫ال‬ ‫وا‬ُ‫ق‬ِ‫ف‬ْ‫ن‬ُ‫ي‬ َ‫و‬ ‫ا‬َّ‫م‬ِ‫م‬ ْ‫ق‬ َ‫ز‬ َ‫ر‬ ْ‫م‬ُ‫ه‬‫َا‬‫ن‬ ‫ا‬ًّ‫ر‬ِ‫س‬ ‫ة‬َ‫ي‬ِ‫ن‬ َ ‫َل‬َ‫ع‬ َ‫و‬ ْ‫ن‬ِ‫م‬ ِ‫ل‬ْ‫ب‬َ‫ق‬ ْ‫ن‬َ‫أ‬ َ‫ي‬ِ‫ت‬ْ‫أ‬َ‫ي‬ َ‫ي‬ ‫م‬ ْ‫و‬ َ ‫ل‬ ‫ْع‬‫ي‬َ‫ب‬ ِ‫ه‬‫ي‬ِ‫ف‬ َ ‫ل‬ َ‫و‬ ‫ل‬ َ ‫َل‬ ِ‫خ‬ Terjemahnya: Katakanlah kepada hamba-hamba-Ku yang telah beriman: “Hendaklah mereka mendirikan salat, menafkahkan sebahagian rezeki yang Kami berikan kepada mereka secara sembunyi ataupun terang-terangan sebelum datang hari (kiamat) yang pada bari itu tidak ada jual beli dan persahabatan. 3. Melembagakan keteraturan, terdapat dalam QS. Al-Nisa/4:103 Sebutkan sikap yang mencerminkan nilai-nilai yang diperoleh dari pelaksanaan salat secara khusyu’! Bersikap disiplin dalam melakukan sesuatu.
  • 15. ZAKAT RUKUN ISLAM KETIGA Jelaskan pengertian zakat disertai dalil-dalil tasyri’-nya ! Zakat adalah pemberian sebagian harta yang telah mencapai nisab kepada orang fakir dan sebagainya dan tidak mempunyai sifat yang dapat dicegah syara’ untuk mentasharufkan kepadanya. QS al-Taubah/9: 103. ْ‫ذ‬ُ‫خ‬ ْ‫ن‬ِ‫م‬ ْ‫م‬ِ‫ه‬ِ‫ل‬‫ا‬ َ‫و‬ْ‫م‬َ‫أ‬ ‫ة‬َ‫ق‬َ‫د‬َ‫ص‬ ْ‫م‬ُ‫ه‬ُ‫ر‬ِ‫ه‬َ‫ط‬ُ‫ت‬ ْ‫م‬ِ‫ه‬‫ي‬ِ‫ك‬ َ‫ز‬ُ‫ت‬ َ‫و‬ ‫ا‬َ‫ه‬ِ‫ب‬ ِ‫ل‬َ‫ص‬ َ‫و‬ َ‫ل‬َ‫ع‬ ْ‫م‬ِ‫ه‬ْ‫ي‬ َّ‫ن‬ِ‫إ‬ َ‫ك‬َ‫ت‬ َ ‫َل‬َ‫ص‬ ‫ن‬َ‫ك‬َ‫س‬ ْ‫م‬ُ‫ه‬َ‫ل‬ ُ َّ ‫َّللا‬ َ‫و‬ ‫يع‬ِ‫م‬َ‫س‬ ‫يم‬ِ‫ل‬َ‫ع‬ Terjemahnya: Ambillah zakat dari sebagian harta mereka, dengan zakat itu kamu membersihkan dan mensucikan mereka dan mendoalah untuk mereka. Sesungguhnya doa kamu itu (menjadi) ketenteraman jiwa bagi mereka. dan Allah Maha mendengar lagi Maha Mengetahui.
  • 16. Jelaskan peruntukan zakat dan sertakan dalil al-Qur’an 1. Fakir (orang yang tidak memiliki harta) 2. Miskin (orang yang penghasilannya tidak mencukupi). 3. Riqab (hamba sahaya atau budak). 4. Garim (orang yang memiliki banyak hutang) 5. Muallaf (orang yang baru masuk Islam). 5. Muallaf juga termasuk orang yang berhak menerima zakat untuk mendukung penguatan iman dan takwa mereka dalam memeluk agama Islam. 6. Fisabilillah (pejuang di jalan Allah). 7. Ibnu Sabil (musafir dan para pelajar perantauan). Seseorang yang berada dalam perjalanan dan kehabisan bekal itu merupakan arti dari ibnu sabil. Golongan penerima zakat ini diperuntukkan bagi orang-orang yang tidak dapat meneruskan perjalanannya terlepas dari golongan mampu atau pun sebaliknya.
  • 17. ZAKAT MEMBANGUN KETANGGUHA SOSIAL Jelaskan tiga fungsi zakat dalam kehidupan muslim dalam membentuk ketangguhan sosial ! A. Membangun Sinergi Zakat dapat membangun sinergi antara umat Islam. Orientasi penyalurannya melampaui batas kelas sosial antara kaya dan miskin. B. Zakat Menumbuhkan Kemakmuran Dalam konteks kemakmuran rakyat (umat), peran zakat dapat dilihat dari beberapa hal berikut ini: Pertama, zakat akan menumbuhkan akhlaq yang mulia berupa kepeduliaan terhadap nasib kehidupan orang lain, menghilangkan rasa kikir dan egoisme . Kedua, zakat berfungsi secara sosial untuk mensejahterakan kelompok mustahiq. Ketiga, zakat akan mendorong umat untuk menjadi menjadi muzakki sehingga akan meningkatkan etos kerja dan etika bisnis yang benar. Keempat, zakat merupakan salah satu instrumen pemerataan pendapatan. C. Membangun Masa Depan Zakat yang menumbuhkan sinergitas keumatan serta berdampak pada kesejahteraan umat dapat memperbaiki masa depan.
  • 18. PUASA RUKUN ISLAM KEEMPAT Jelaskan dengan ringkas makna puasa; pengertian, dalil tasyrik dan macam- macamnya! Puasa adalah menahan diri dari selama sehari penuh dari segala sesuatu yang dapat membatalkannya. puasa secara bahasa adalah menahan, sedang menurut syariat adalah menahan makan, minum dan hubungan seks mulai dari subuh hingga magrib disertai dengan niat. QS al-Baqarah/2: 183. َ‫ِين‬‫ذ‬َّ‫اٱل‬َ‫ه‬ُّ‫ي‬َ‫أ‬ََٰٓ‫ي‬ ْ‫ا‬‫و‬ُ‫ن‬َ‫م‬‫ا‬َ‫ء‬ َ‫ب‬ِ‫ت‬ُ‫ك‬ ُ‫م‬ُ‫ك‬ۡ‫ي‬َ‫ل‬َ‫ع‬ ُ‫م‬‫ا‬َ‫ي‬ ِ ‫ٱلص‬ ‫ا‬َ‫م‬َ‫ك‬ َ‫ب‬ِ‫ت‬ُ‫ك‬ َ‫ل‬َ‫ع‬ ‫ى‬ َ‫ِين‬‫ذ‬َّ‫ٱل‬ ‫ن‬ِ‫م‬ ۡ‫م‬ُ‫ك‬ِ‫ل‬ۡ‫ب‬َ‫ق‬ ۡ‫م‬ُ‫ك‬َّ‫ل‬َ‫ع‬َ‫ل‬ َ‫ون‬ُ‫ق‬َّ‫ت‬َ‫ت‬ Terjemahnya: Hai orang-orang yang beriman, diwajibkan atas kamu berpuasa sebagaimana diwajibkan atas orang-orang sebelum kamu agar kamu bertaqwa . Jenis jenis puasa dapat dibedakan berdasarkan hukum yang menyertainya, yaitu: 1. Puasa fardu 2. Puasa sunnah 3. Puasa haram 4. Puasa makruh
  • 19. Intisari puasa adalah pengendalian diri. Jelaskan! Dalam melaksanakan puasa adalah salah satu bentuk metode Ilahiyah untuk melatih kesabaran kedisiplinan, kejujuran, keikhlasan serta meningkatkan derajat keimanan serta pahala di sisi Allah swt. Untuk itu perlu memahami makna menahan makan minum dan hubungan biologis, termasuk menjaga mata penglihatan, lisan, pendengaran. Agar apa yang diharapkan tercapai bukan sekedar memperoleh lapar dan dahaga. Puasa dapat meningkatkan suasana fitrah manusia, Jelaskan! Puasa merupakan perisai dalam meningkatkan suasana fitrah manusia, karena dengan puasa manusia dapat mengembangkan potensi jasmani dan rohani. Puasa mampu menciptakan rasa empati tahan terhadap cobaan hidup sehingga terbentuk pribadi muslim yang luhur disetai keyakinan kepada Allah swt.
  • 20. PUASA PENGENDALIAN DIRI Jelaskan dengan ringkas hikmah puasa bagi seorang muslim! A. Meningkatkan kecakapan Emosi Hikmah terhadap rohani adalah melatih rohani agar disiplin mengendalikan dan mengontrol hawa nafsu. Hikmah terhadap jasmani adalah untuk membangun kekuatan, dan ketahanan rohani juga mempertinggi kekuatan dan ketahanan jasmani B. Pengendalian Iman Puasa dapat mengendalikan pikiran dan hati agar tetap berada pada jalur yang ditetapkan atau disyariatkan yang berdasarkan prinsip berpikir berdasar rukun iman. C. Memelihara Tata Surya Jiwa Pengendalian diri disini adalah suatu metode Ilahiah untuk menjamin agar seluruh planet-planet jiwa beredar pada titik sentral secara harmonis.
  • 21. HAJI RUKUN ISLAM KELIMA Jelaskan makna haji dan umrah disertai dalil tasyri’nya. a. Menuju atau tujuan dan disinilah makna haji b. Tahun, makna ini bisa kembali ke makna haji yang dilakukan sekali setahun c. Tulang yang membuat di sekitar mata d. Mundur dan menarik diri Jelaskan amalan haji yang spesifik; Ihram, Tawaf, Sai, Wukuf dan Melontar Ihram yaitu mengenakan pakaian ihram dengan niat untuk haji atau umrah di Miqat Makani. Wukuf dilakukan di Arafah, yaitu berdiam diri, zikir dan berdoʻa di Arafah pada tanggal 9 Ẓulhijah. Setelah ṣalat subuh tanggal 9 Ẓulhijah, jemaah haji berangkat dari Mina ke Arafah sambil menyerukan Talbiyah, dan singgah dahulu di Namirah. Ṭawaf yaitu mengelilingi Ka’bah sebanyak 7 kali, yang dimulai dari Hajarul Aswad, dengan Ka’bah berada di sebelah kiri dan dilakukan dengan berjalan kaki bagi yang mampu. Sa’i yaitu berjalan cepat dari bukit Shafa ke bukit Marwah bolak balik selama 7 kali dan dimulai dari bukit Shafa. Melontar jumrah dilakukan setelah wukuf di Arafah. Setelah wukuf mabit di Muzdalifa (mengambil kerikil), setelah ke Mina melakukan pelontaran jumrah.
  • 22. HAJI MEMBANGUN MASYARAKAT RABBANI Jelaskan dengan ringkas fungsi 5 amalan spesifik haji dalam kehidupan sehari-hari! a. Ihram sebagai manefestasi tahalli b. Tawaf mengelilingi ka’bah c. Sa’I menguji kesungguhan manusia d. Wukuf mengevaluasi diri e. Mendidik diri megahdapi tantangan