SlideShare a Scribd company logo
1 of 14
Download to read offline
www.elearning.api.ac.id
BPSDM PERHUBUNGAN
POLITEKNIK PERKERETAAPIAN INDONESIA MADIUN
Jl. Tirta Raya, Kota Madiun Jawa Timur 63129
UJI LAPANGAN
Disiapkan oleh: Ayu Prativi, S.T., M.T
JENIS ALAT UJI LAPANGAN
www.elearning.api.ac.id
BPSDM PERHUBUNGAN
POLITEKNIK PERKERETAAPIAN INDONESIA MADIUN
Jl. Tirta Raya, Kota Madiun Jawa Timur 63129
Pressuremeter Test (PMT) Cone penetration Test (CPT) Standard Penetration Test (SPT)
Vane Shear Test (VST)
Flat Plate Dilatometer (DMT)
Vane Shear Test (VST)
➢ Istilah lain: Uji geser baling lapangan
➢ Referensi standar:
SNI 03-2487-1991 (ASTM D2573/D2573M-15)
➢ Parameter tanah yang diperoleh dari
pengujian:
a. Kuat geser tanah tak terdrainasi, su
b. Sensitivitas
➢ Prosedur pengujian:
1. Tekan alat ke dalam tanah pada kedalaman
yang diinginkan
2. Putar alat dengan kecepatan 6˚ per menit.
3. Setelah torsi maksimum, Tmax diperoleh,
tambahkan putaran sebanyak 8 sampai 10
kali untuk mengukur torsi residu, Tres.
4. Sensitivitas, St =
Tmax
Tres
www.elearning.api.ac.id
BPSDM PERHUBUNGAN
POLITEKNIK PERKERETAAPIAN INDONESIA MADIUN
Jl. Tirta Raya, Kota Madiun Jawa Timur 63129
Source: Professor Paul Mayne, Georgia Tech
Standard Penetration Test (SPT)
www.elearning.api.ac.id
BPSDM PERHUBUNGAN
POLITEKNIK PERKERETAAPIAN INDONESIA MADIUN
Jl. Tirta Raya, Kota Madiun Jawa Timur 63129
➢ Referensi standar:
SNI 4153-2008
➢ Parameter tanah yang diperoleh dari
pengujian:
a. Jumlah pukulan (blows)
➢ Prosedur pengujian:
1. Lakukan pengeboran sebelum penujian SPT
2. Pasang blok penahan (knocking block)
pada pipa bor;
3. Beri tanda pada ketinggian sekitar 75 cm
pada pipa bor yang berada di atas
penahan;
4. Bersihkan lubang bor pada kedalaman
yang akan dilakukan pengujian dari bekas-
bekas pengeboran;
Standard Penetration Test (SPT)
www.elearning.api.ac.id
BPSDM PERHUBUNGAN
POLITEKNIK PERKERETAAPIAN INDONESIA MADIUN
Jl. Tirta Raya, Kota Madiun Jawa Timur 63129
5. Pasang split barrel sampler pada pipa bor,
dan pada ujung lainnya disambungkan
dengan pipa bor yang telah dipasangi blok
penahan;
6. Masukkan peralatan uji SPT ke dalam dasar
lubang bor atau sampai kedalaman
pengujian yang diinginkan;
7. Beri tanda pada batang bor mulai dari
muka tanah sampai ketinggian 15 cm, 30
cm dan 45 cm.
8. Tarik tali pengikat palu (hammer) sampai
pada tanda yang telah dibuat sebelumnya
(kira-kira 75 cm);
9. Lepaskan tali sehingga palu jatuh bebas
menimpa penahan (anvil)
Standard Penetration Test (SPT)
www.elearning.api.ac.id
BPSDM PERHUBUNGAN
POLITEKNIK PERKERETAAPIAN INDONESIA MADIUN
Jl. Tirta Raya, Kota Madiun Jawa Timur 63129
5. Hitung jumlah pukulan atau tumbukan N pada penetrasi 15 cm yang pertama;
6. Ulangi langkah 8 dan 9 sampai pada penetrasi 15 cm yang ke-dua dan ke-tiga;
7. Catat jumlah pukulan N pada setiap penetrasi 15 cm secara berurutan sebagai N1, N2, dan N3.
➢ Hal yang harus diperhatikan saat pengujian:
✓ Interval pengujian dilakukan pada
kedalaman antara 1,50 m s.d 2,00 m
(untuk lapisan tanah tidak seragam) dan
pada kedalaman 4,00 m kalau lapisan
seragam;
✓ Jika ada air tanah, harus dicatat.
Standard Penetration Test (SPT)
www.elearning.api.ac.id
BPSDM PERHUBUNGAN
POLITEKNIK PERKERETAAPIAN INDONESIA MADIUN
Jl. Tirta Raya, Kota Madiun Jawa Timur 63129
➢ Form uji bor log berisikan:
a. Kedalaman tanah (m)
b. Lokasi muka air tanah
c. Jenis tanah
d. Kepadatan relative atau
konsistensi tanah
e. Kedalaman pengambilan
sampel
f. Kode sampel tanah
g. Hasil uji SPT
h. Grafik N-SPT
Cone penetration Test (CPT/CPTu)
www.elearning.api.ac.id
BPSDM PERHUBUNGAN
POLITEKNIK PERKERETAAPIAN INDONESIA MADIUN
Jl. Tirta Raya, Kota Madiun Jawa Timur 63129
➢ Istilah lain: sondir
➢ Referensi standar:
SNI 2827-2008
➢ Parameter tanah yang diperoleh dari
pengujian:
a. Hambatan ujung, qc
b. Hambatan lekat tanah, fs
c. Tegangan air pori, u
➢ Prosedur pengujian:
1. Tegakkan batang dalam dan pipa dorong di
bawah penekan hidraulik pada kedudukan
yang tepat;
2. Dorong/tarik kunci pengatur pada
kedudukan siap tekan, sehingga penekan
hidraulik hanya akan menekan pipa
dorong;
Cone penetration Test (CPT/CPTu)
www.elearning.api.ac.id
BPSDM PERHUBUNGAN
POLITEKNIK PERKERETAAPIAN INDONESIA MADIUN
Jl. Tirta Raya, Kota Madiun Jawa Timur 63129
3. Putar engkol searah jarum jam, sehingga
gigi penekan dan penekan hidraulik
bergerak turun dan menekan pipa luar
sampai mencapai kedalaman 20 cm sesuai
interval pengujian;
4. Pada tiap interval 20 cm lakukan
penekanan batang dalam dengan menarik
kunci pengatur, sehingga penekan hidraulik
hanya menekan batang dalam saja
5. Putar engkol searah jarum jam dan jaga
agar kecepatan penetrasi konus berkisar
antara 10 mm/s sampai 20 mm/s ± 5.
Selama penekanan batang pipa dorong
tidak boleh ikut turun, karena akan
mengacaukan pembacaan data.
Cone penetration Test (CPT/CPTu)
www.elearning.api.ac.id
BPSDM PERHUBUNGAN
POLITEKNIK PERKERETAAPIAN INDONESIA MADIUN
Jl. Tirta Raya, Kota Madiun Jawa Timur 63129
6. Baca nilai perlawanan konus pada penekan batang dalam sedalam kira-kira 4 cm pertama
dan catat pada formulir pada kolom Cw ;
7. Baca jumlah nilai perlawanan geser dan nilai perlawanan konus pada penekan batang
sedalam kira-kira 4 cm yang ke-dua dan catat pada formulir pada kolom Tw.
Cone penetration Test (CPT/CPTu)
www.elearning.api.ac.id
BPSDM PERHUBUNGAN
POLITEKNIK PERKERETAAPIAN INDONESIA MADIUN
Jl. Tirta Raya, Kota Madiun Jawa Timur 63129
Keterangan:
qt = tahanan ujung
fs = hambatan gesek
u = tegangan air pori
Rf = rasio gesekan
= fs/qc
Pressuremeter Test (PMT)
www.elearning.api.ac.id
BPSDM PERHUBUNGAN
POLITEKNIK PERKERETAAPIAN INDONESIA MADIUN
Jl. Tirta Raya, Kota Madiun Jawa Timur 63129
Keterangan:
Menard pressuremeter dan tegangan di sekitar probe
➢ Referensi standar:
EN-ISO 22476
➢ Parameter tanah yang diperoleh dari
pengujian:
a. Tegangan tanah horisontal, σh
b. Modulur geser
c. Kuat geser tanah tak terdrainasi, su
➢ Prosedur pengujian:
1. Letakkan probe pada lubang bor pada
kedalaman yang diinginkan.
2. Terapkan tekanan udara pada alat sehingga
dinding sel akan mengembang ke dinding
silinder.
3. Tekanan udara meningkat pada interval
waktu yang konstan dan perubahan
volume udara akan tercatat teratur.
FLAT PLATE DILATOMETER
www.elearning.api.ac.id
BPSDM PERHUBUNGAN
POLITEKNIK PERKERETAAPIAN INDONESIA MADIUN
Jl. Tirta Raya, Kota Madiun Jawa Timur 63129
Keterangan:
Menard pressuremeter dan tegangan di sekitar probe
➢ Referensi standar:
ASTM D 6635-01
➢ Parameter tanah yang diperoleh dari pengujian:
a. Kuat geser tanah tak terdrainasi, su
b. Tegangan tanah lateral
c. Rasio overconsolidated soil
d. Modulus elastis tanah
➢ Prosedur pengujian:
1. Tekan alat dilatometer ke dalam tanah dengan
kecepatan 2 cm/detik menggunakan mesin bor tanah.
2. Lakukan pengukuran setiap interval 200mm.
3. Tekanan pneumatic diberikan sehingga membrane
mengembang sebesar 1,1mm dan menekan
permukaan tanah.
4. Pengambilan data dilakukan aat membrane kembali ke
kedudukan semula.
FLAT PLATE DILATOMETER
www.elearning.api.ac.id
BPSDM PERHUBUNGAN
POLITEKNIK PERKERETAAPIAN INDONESIA MADIUN
Jl. Tirta Raya, Kota Madiun Jawa Timur 63129

More Related Content

What's hot

Daya dukung pondasi dengan analisis terzaghi
Daya dukung pondasi dengan analisis terzaghiDaya dukung pondasi dengan analisis terzaghi
Daya dukung pondasi dengan analisis terzaghi
Ayu Fatimah Zahra
 
Paper geoteknik terowongan
Paper geoteknik terowonganPaper geoteknik terowongan
Paper geoteknik terowongan
heny novi
 
perhitungan jembatan
perhitungan jembatanperhitungan jembatan
perhitungan jembatan
Farid Thahura
 
Laporan tugas struktur baja
Laporan tugas struktur bajaLaporan tugas struktur baja
Laporan tugas struktur baja
tanchul
 
Laboratorium Uji Tanah - CBR Lapangan
Laboratorium Uji Tanah - CBR LapanganLaboratorium Uji Tanah - CBR Lapangan
Laboratorium Uji Tanah - CBR Lapangan
Reski Aprilia
 

What's hot (20)

Uji sand-cone
Uji sand-coneUji sand-cone
Uji sand-cone
 
Konstruksi Jalan Komposit
Konstruksi Jalan KompositKonstruksi Jalan Komposit
Konstruksi Jalan Komposit
 
72219130 sondir
72219130 sondir72219130 sondir
72219130 sondir
 
Menentukan beban seismik dasar & distribusi vertikal gaya gempa rsni 03 2847...
Menentukan beban seismik dasar & distribusi vertikal gaya gempa  rsni 03 2847...Menentukan beban seismik dasar & distribusi vertikal gaya gempa  rsni 03 2847...
Menentukan beban seismik dasar & distribusi vertikal gaya gempa rsni 03 2847...
 
LAPORAN HASIL UJI SONDIR.pdf
LAPORAN HASIL UJI SONDIR.pdfLAPORAN HASIL UJI SONDIR.pdf
LAPORAN HASIL UJI SONDIR.pdf
 
T1 mektan 1_iwansutriono_41112120104.ppt
T1 mektan 1_iwansutriono_41112120104.pptT1 mektan 1_iwansutriono_41112120104.ppt
T1 mektan 1_iwansutriono_41112120104.ppt
 
3 5-pengujian-berat-isi-agregat
3 5-pengujian-berat-isi-agregat3 5-pengujian-berat-isi-agregat
3 5-pengujian-berat-isi-agregat
 
Peraturan Beton Bertulang Indonesia PBI 1971
Peraturan Beton Bertulang Indonesia PBI 1971Peraturan Beton Bertulang Indonesia PBI 1971
Peraturan Beton Bertulang Indonesia PBI 1971
 
Daya dukung pondasi dengan analisis terzaghi
Daya dukung pondasi dengan analisis terzaghiDaya dukung pondasi dengan analisis terzaghi
Daya dukung pondasi dengan analisis terzaghi
 
PERENCANAAN TURAP
PERENCANAAN TURAPPERENCANAAN TURAP
PERENCANAAN TURAP
 
Paper geoteknik terowongan
Paper geoteknik terowonganPaper geoteknik terowongan
Paper geoteknik terowongan
 
perhitungan jembatan
perhitungan jembatanperhitungan jembatan
perhitungan jembatan
 
Perencanaan pondasi telapak persegi beton bertulang
Perencanaan pondasi telapak persegi beton bertulangPerencanaan pondasi telapak persegi beton bertulang
Perencanaan pondasi telapak persegi beton bertulang
 
Laporan tugas struktur baja
Laporan tugas struktur bajaLaporan tugas struktur baja
Laporan tugas struktur baja
 
Contoh penyelesaian soal uas beton ii
Contoh penyelesaian soal uas beton iiContoh penyelesaian soal uas beton ii
Contoh penyelesaian soal uas beton ii
 
Laboratorium Uji Tanah - CBR Lapangan
Laboratorium Uji Tanah - CBR LapanganLaboratorium Uji Tanah - CBR Lapangan
Laboratorium Uji Tanah - CBR Lapangan
 
Mekanika tanah bab 6
Mekanika tanah bab 6Mekanika tanah bab 6
Mekanika tanah bab 6
 
SNI 2847-2013 Persyaratan Beton Struktural Untuk Bangunan Gedung
SNI 2847-2013 Persyaratan Beton Struktural Untuk Bangunan GedungSNI 2847-2013 Persyaratan Beton Struktural Untuk Bangunan Gedung
SNI 2847-2013 Persyaratan Beton Struktural Untuk Bangunan Gedung
 
Contoh soal pondasi telapak
Contoh soal pondasi telapakContoh soal pondasi telapak
Contoh soal pondasi telapak
 
Sni 3407 2008 Cara uji sifat kekekalan agregat dengan cara perendaman menggun...
Sni 3407 2008 Cara uji sifat kekekalan agregat dengan cara perendaman menggun...Sni 3407 2008 Cara uji sifat kekekalan agregat dengan cara perendaman menggun...
Sni 3407 2008 Cara uji sifat kekekalan agregat dengan cara perendaman menggun...
 

Similar to 3. Uji Lapangan.pdf

PPT Kerja Praktek Proyek One Casablanca Reside debora elluisa manurung (11312...
PPT Kerja Praktek Proyek One Casablanca Reside debora elluisa manurung (11312...PPT Kerja Praktek Proyek One Casablanca Reside debora elluisa manurung (11312...
PPT Kerja Praktek Proyek One Casablanca Reside debora elluisa manurung (11312...
Debora Elluisa Manurung
 
Pile Dynamic Analyzer (PDA) Test and Hammer Test
Pile Dynamic Analyzer (PDA) Test and Hammer TestPile Dynamic Analyzer (PDA) Test and Hammer Test
Pile Dynamic Analyzer (PDA) Test and Hammer Test
inka -chan
 
Penelitian tanah di lapangan ppt
Penelitian tanah di lapangan pptPenelitian tanah di lapangan ppt
Penelitian tanah di lapangan ppt
Ayu Fatimah Zahra
 
TK2102_MAP_-_Modul_06A_-_Pengukuran_Tekanan_GA-converted.pptx
TK2102_MAP_-_Modul_06A_-_Pengukuran_Tekanan_GA-converted.pptxTK2102_MAP_-_Modul_06A_-_Pengukuran_Tekanan_GA-converted.pptx
TK2102_MAP_-_Modul_06A_-_Pengukuran_Tekanan_GA-converted.pptx
asimily1
 
PPT NATUNA (1).pptx
PPT NATUNA (1).pptxPPT NATUNA (1).pptx
PPT NATUNA (1).pptx
FadliST
 
power point jalan dan jembatannnnnnnnnnn
power point jalan dan jembatannnnnnnnnnnpower point jalan dan jembatannnnnnnnnnn
power point jalan dan jembatannnnnnnnnnn
Heri Susanto
 

Similar to 3. Uji Lapangan.pdf (20)

Presentasi Instrumentasi Geoteknik 1C.pptx
Presentasi Instrumentasi Geoteknik 1C.pptxPresentasi Instrumentasi Geoteknik 1C.pptx
Presentasi Instrumentasi Geoteknik 1C.pptx
 
METODE PELAKSANAAN PROYEK PEMBANGUNAAN APARTEMENT
METODE PELAKSANAAN PROYEK PEMBANGUNAAN APARTEMENTMETODE PELAKSANAAN PROYEK PEMBANGUNAAN APARTEMENT
METODE PELAKSANAAN PROYEK PEMBANGUNAAN APARTEMENT
 
PPT Kerja Praktek Proyek One Casablanca Reside debora elluisa manurung (11312...
PPT Kerja Praktek Proyek One Casablanca Reside debora elluisa manurung (11312...PPT Kerja Praktek Proyek One Casablanca Reside debora elluisa manurung (11312...
PPT Kerja Praktek Proyek One Casablanca Reside debora elluisa manurung (11312...
 
Pile Dynamic Analyzer (PDA) Test and Hammer Test
Pile Dynamic Analyzer (PDA) Test and Hammer TestPile Dynamic Analyzer (PDA) Test and Hammer Test
Pile Dynamic Analyzer (PDA) Test and Hammer Test
 
Penelitian tanah di lapangan ppt
Penelitian tanah di lapangan pptPenelitian tanah di lapangan ppt
Penelitian tanah di lapangan ppt
 
Hammer test report
Hammer test reportHammer test report
Hammer test report
 
Generator report pada ak3 listrik
Generator report pada ak3 listrikGenerator report pada ak3 listrik
Generator report pada ak3 listrik
 
Bab ii pgn sicanang
Bab ii pgn sicanangBab ii pgn sicanang
Bab ii pgn sicanang
 
ALAT UKUR.ppt
ALAT UKUR.pptALAT UKUR.ppt
ALAT UKUR.ppt
 
Jet grouting
Jet groutingJet grouting
Jet grouting
 
pengujian lentur
pengujian lenturpengujian lentur
pengujian lentur
 
Windah Pratiwi Ahli-muda-geoteknik.pptx
Windah Pratiwi Ahli-muda-geoteknik.pptxWindah Pratiwi Ahli-muda-geoteknik.pptx
Windah Pratiwi Ahli-muda-geoteknik.pptx
 
Pondasi tiang pancang
Pondasi tiang pancangPondasi tiang pancang
Pondasi tiang pancang
 
1574 p1-spk-kontrol proses
1574 p1-spk-kontrol proses1574 p1-spk-kontrol proses
1574 p1-spk-kontrol proses
 
Test soil spt-ang-2009
Test soil spt-ang-2009Test soil spt-ang-2009
Test soil spt-ang-2009
 
alat-ukur-service.ppt
alat-ukur-service.pptalat-ukur-service.ppt
alat-ukur-service.ppt
 
TK2102_MAP_-_Modul_06A_-_Pengukuran_Tekanan_GA-converted.pptx
TK2102_MAP_-_Modul_06A_-_Pengukuran_Tekanan_GA-converted.pptxTK2102_MAP_-_Modul_06A_-_Pengukuran_Tekanan_GA-converted.pptx
TK2102_MAP_-_Modul_06A_-_Pengukuran_Tekanan_GA-converted.pptx
 
2 alat ukur
2 alat ukur2 alat ukur
2 alat ukur
 
PPT NATUNA (1).pptx
PPT NATUNA (1).pptxPPT NATUNA (1).pptx
PPT NATUNA (1).pptx
 
power point jalan dan jembatannnnnnnnnnn
power point jalan dan jembatannnnnnnnnnnpower point jalan dan jembatannnnnnnnnnn
power point jalan dan jembatannnnnnnnnnn
 

Recently uploaded

Abortion pills in Kuwait salmiyah [+966572737505 ] Get Cytotec in Kuwait city...
Abortion pills in Kuwait salmiyah [+966572737505 ] Get Cytotec in Kuwait city...Abortion pills in Kuwait salmiyah [+966572737505 ] Get Cytotec in Kuwait city...
Abortion pills in Kuwait salmiyah [+966572737505 ] Get Cytotec in Kuwait city...
Abortion pills in Riyadh +966572737505 get cytotec
 
Abortion pills in Jeddah+966543202731/ buy cytotec
Abortion pills in Jeddah+966543202731/ buy cytotecAbortion pills in Jeddah+966543202731/ buy cytotec
Abortion pills in Jeddah+966543202731/ buy cytotec
Abortion pills in Riyadh +966572737505 get cytotec
 
KISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkks
KISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkksKISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkks
KISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkks
danzztzy405
 

Recently uploaded (11)

Abortion pills in Kuwait salmiyah [+966572737505 ] Get Cytotec in Kuwait city...
Abortion pills in Kuwait salmiyah [+966572737505 ] Get Cytotec in Kuwait city...Abortion pills in Kuwait salmiyah [+966572737505 ] Get Cytotec in Kuwait city...
Abortion pills in Kuwait salmiyah [+966572737505 ] Get Cytotec in Kuwait city...
 
Contoh Algoritma Asosiasi pada data mining
Contoh Algoritma Asosiasi pada data miningContoh Algoritma Asosiasi pada data mining
Contoh Algoritma Asosiasi pada data mining
 
Salinan PPT TATA BAHASA Bahasa Indonesia
Salinan PPT TATA BAHASA Bahasa IndonesiaSalinan PPT TATA BAHASA Bahasa Indonesia
Salinan PPT TATA BAHASA Bahasa Indonesia
 
Perlindungan Anak Dalam Hukum Perdata (2).pdf
Perlindungan Anak Dalam Hukum Perdata (2).pdfPerlindungan Anak Dalam Hukum Perdata (2).pdf
Perlindungan Anak Dalam Hukum Perdata (2).pdf
 
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
 
514034136-Tugas-Modul-4-5-Komputer-Dan-Media-Pembelajaran.pptx
514034136-Tugas-Modul-4-5-Komputer-Dan-Media-Pembelajaran.pptx514034136-Tugas-Modul-4-5-Komputer-Dan-Media-Pembelajaran.pptx
514034136-Tugas-Modul-4-5-Komputer-Dan-Media-Pembelajaran.pptx
 
Abortion pills in Jeddah+966543202731/ buy cytotec
Abortion pills in Jeddah+966543202731/ buy cytotecAbortion pills in Jeddah+966543202731/ buy cytotec
Abortion pills in Jeddah+966543202731/ buy cytotec
 
ASUMSI DAN KARAKTERISTIK AKUNTANSI SYARIAH.pptx
ASUMSI DAN KARAKTERISTIK AKUNTANSI SYARIAH.pptxASUMSI DAN KARAKTERISTIK AKUNTANSI SYARIAH.pptx
ASUMSI DAN KARAKTERISTIK AKUNTANSI SYARIAH.pptx
 
KISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkks
KISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkksKISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkks
KISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkks
 
KONSEP DASAR ADVOKASI GIZI KEBIJAKAN PEMERINTAHAN
KONSEP DASAR ADVOKASI GIZI KEBIJAKAN PEMERINTAHANKONSEP DASAR ADVOKASI GIZI KEBIJAKAN PEMERINTAHAN
KONSEP DASAR ADVOKASI GIZI KEBIJAKAN PEMERINTAHAN
 
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptxUKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
 

3. Uji Lapangan.pdf

  • 1. www.elearning.api.ac.id BPSDM PERHUBUNGAN POLITEKNIK PERKERETAAPIAN INDONESIA MADIUN Jl. Tirta Raya, Kota Madiun Jawa Timur 63129 UJI LAPANGAN Disiapkan oleh: Ayu Prativi, S.T., M.T
  • 2. JENIS ALAT UJI LAPANGAN www.elearning.api.ac.id BPSDM PERHUBUNGAN POLITEKNIK PERKERETAAPIAN INDONESIA MADIUN Jl. Tirta Raya, Kota Madiun Jawa Timur 63129 Pressuremeter Test (PMT) Cone penetration Test (CPT) Standard Penetration Test (SPT) Vane Shear Test (VST) Flat Plate Dilatometer (DMT)
  • 3. Vane Shear Test (VST) ➢ Istilah lain: Uji geser baling lapangan ➢ Referensi standar: SNI 03-2487-1991 (ASTM D2573/D2573M-15) ➢ Parameter tanah yang diperoleh dari pengujian: a. Kuat geser tanah tak terdrainasi, su b. Sensitivitas ➢ Prosedur pengujian: 1. Tekan alat ke dalam tanah pada kedalaman yang diinginkan 2. Putar alat dengan kecepatan 6˚ per menit. 3. Setelah torsi maksimum, Tmax diperoleh, tambahkan putaran sebanyak 8 sampai 10 kali untuk mengukur torsi residu, Tres. 4. Sensitivitas, St = Tmax Tres www.elearning.api.ac.id BPSDM PERHUBUNGAN POLITEKNIK PERKERETAAPIAN INDONESIA MADIUN Jl. Tirta Raya, Kota Madiun Jawa Timur 63129 Source: Professor Paul Mayne, Georgia Tech
  • 4. Standard Penetration Test (SPT) www.elearning.api.ac.id BPSDM PERHUBUNGAN POLITEKNIK PERKERETAAPIAN INDONESIA MADIUN Jl. Tirta Raya, Kota Madiun Jawa Timur 63129 ➢ Referensi standar: SNI 4153-2008 ➢ Parameter tanah yang diperoleh dari pengujian: a. Jumlah pukulan (blows) ➢ Prosedur pengujian: 1. Lakukan pengeboran sebelum penujian SPT 2. Pasang blok penahan (knocking block) pada pipa bor; 3. Beri tanda pada ketinggian sekitar 75 cm pada pipa bor yang berada di atas penahan; 4. Bersihkan lubang bor pada kedalaman yang akan dilakukan pengujian dari bekas- bekas pengeboran;
  • 5. Standard Penetration Test (SPT) www.elearning.api.ac.id BPSDM PERHUBUNGAN POLITEKNIK PERKERETAAPIAN INDONESIA MADIUN Jl. Tirta Raya, Kota Madiun Jawa Timur 63129 5. Pasang split barrel sampler pada pipa bor, dan pada ujung lainnya disambungkan dengan pipa bor yang telah dipasangi blok penahan; 6. Masukkan peralatan uji SPT ke dalam dasar lubang bor atau sampai kedalaman pengujian yang diinginkan; 7. Beri tanda pada batang bor mulai dari muka tanah sampai ketinggian 15 cm, 30 cm dan 45 cm. 8. Tarik tali pengikat palu (hammer) sampai pada tanda yang telah dibuat sebelumnya (kira-kira 75 cm); 9. Lepaskan tali sehingga palu jatuh bebas menimpa penahan (anvil)
  • 6. Standard Penetration Test (SPT) www.elearning.api.ac.id BPSDM PERHUBUNGAN POLITEKNIK PERKERETAAPIAN INDONESIA MADIUN Jl. Tirta Raya, Kota Madiun Jawa Timur 63129 5. Hitung jumlah pukulan atau tumbukan N pada penetrasi 15 cm yang pertama; 6. Ulangi langkah 8 dan 9 sampai pada penetrasi 15 cm yang ke-dua dan ke-tiga; 7. Catat jumlah pukulan N pada setiap penetrasi 15 cm secara berurutan sebagai N1, N2, dan N3. ➢ Hal yang harus diperhatikan saat pengujian: ✓ Interval pengujian dilakukan pada kedalaman antara 1,50 m s.d 2,00 m (untuk lapisan tanah tidak seragam) dan pada kedalaman 4,00 m kalau lapisan seragam; ✓ Jika ada air tanah, harus dicatat.
  • 7. Standard Penetration Test (SPT) www.elearning.api.ac.id BPSDM PERHUBUNGAN POLITEKNIK PERKERETAAPIAN INDONESIA MADIUN Jl. Tirta Raya, Kota Madiun Jawa Timur 63129 ➢ Form uji bor log berisikan: a. Kedalaman tanah (m) b. Lokasi muka air tanah c. Jenis tanah d. Kepadatan relative atau konsistensi tanah e. Kedalaman pengambilan sampel f. Kode sampel tanah g. Hasil uji SPT h. Grafik N-SPT
  • 8. Cone penetration Test (CPT/CPTu) www.elearning.api.ac.id BPSDM PERHUBUNGAN POLITEKNIK PERKERETAAPIAN INDONESIA MADIUN Jl. Tirta Raya, Kota Madiun Jawa Timur 63129 ➢ Istilah lain: sondir ➢ Referensi standar: SNI 2827-2008 ➢ Parameter tanah yang diperoleh dari pengujian: a. Hambatan ujung, qc b. Hambatan lekat tanah, fs c. Tegangan air pori, u ➢ Prosedur pengujian: 1. Tegakkan batang dalam dan pipa dorong di bawah penekan hidraulik pada kedudukan yang tepat; 2. Dorong/tarik kunci pengatur pada kedudukan siap tekan, sehingga penekan hidraulik hanya akan menekan pipa dorong;
  • 9. Cone penetration Test (CPT/CPTu) www.elearning.api.ac.id BPSDM PERHUBUNGAN POLITEKNIK PERKERETAAPIAN INDONESIA MADIUN Jl. Tirta Raya, Kota Madiun Jawa Timur 63129 3. Putar engkol searah jarum jam, sehingga gigi penekan dan penekan hidraulik bergerak turun dan menekan pipa luar sampai mencapai kedalaman 20 cm sesuai interval pengujian; 4. Pada tiap interval 20 cm lakukan penekanan batang dalam dengan menarik kunci pengatur, sehingga penekan hidraulik hanya menekan batang dalam saja 5. Putar engkol searah jarum jam dan jaga agar kecepatan penetrasi konus berkisar antara 10 mm/s sampai 20 mm/s ± 5. Selama penekanan batang pipa dorong tidak boleh ikut turun, karena akan mengacaukan pembacaan data.
  • 10. Cone penetration Test (CPT/CPTu) www.elearning.api.ac.id BPSDM PERHUBUNGAN POLITEKNIK PERKERETAAPIAN INDONESIA MADIUN Jl. Tirta Raya, Kota Madiun Jawa Timur 63129 6. Baca nilai perlawanan konus pada penekan batang dalam sedalam kira-kira 4 cm pertama dan catat pada formulir pada kolom Cw ; 7. Baca jumlah nilai perlawanan geser dan nilai perlawanan konus pada penekan batang sedalam kira-kira 4 cm yang ke-dua dan catat pada formulir pada kolom Tw.
  • 11. Cone penetration Test (CPT/CPTu) www.elearning.api.ac.id BPSDM PERHUBUNGAN POLITEKNIK PERKERETAAPIAN INDONESIA MADIUN Jl. Tirta Raya, Kota Madiun Jawa Timur 63129 Keterangan: qt = tahanan ujung fs = hambatan gesek u = tegangan air pori Rf = rasio gesekan = fs/qc
  • 12. Pressuremeter Test (PMT) www.elearning.api.ac.id BPSDM PERHUBUNGAN POLITEKNIK PERKERETAAPIAN INDONESIA MADIUN Jl. Tirta Raya, Kota Madiun Jawa Timur 63129 Keterangan: Menard pressuremeter dan tegangan di sekitar probe ➢ Referensi standar: EN-ISO 22476 ➢ Parameter tanah yang diperoleh dari pengujian: a. Tegangan tanah horisontal, σh b. Modulur geser c. Kuat geser tanah tak terdrainasi, su ➢ Prosedur pengujian: 1. Letakkan probe pada lubang bor pada kedalaman yang diinginkan. 2. Terapkan tekanan udara pada alat sehingga dinding sel akan mengembang ke dinding silinder. 3. Tekanan udara meningkat pada interval waktu yang konstan dan perubahan volume udara akan tercatat teratur.
  • 13. FLAT PLATE DILATOMETER www.elearning.api.ac.id BPSDM PERHUBUNGAN POLITEKNIK PERKERETAAPIAN INDONESIA MADIUN Jl. Tirta Raya, Kota Madiun Jawa Timur 63129 Keterangan: Menard pressuremeter dan tegangan di sekitar probe ➢ Referensi standar: ASTM D 6635-01 ➢ Parameter tanah yang diperoleh dari pengujian: a. Kuat geser tanah tak terdrainasi, su b. Tegangan tanah lateral c. Rasio overconsolidated soil d. Modulus elastis tanah ➢ Prosedur pengujian: 1. Tekan alat dilatometer ke dalam tanah dengan kecepatan 2 cm/detik menggunakan mesin bor tanah. 2. Lakukan pengukuran setiap interval 200mm. 3. Tekanan pneumatic diberikan sehingga membrane mengembang sebesar 1,1mm dan menekan permukaan tanah. 4. Pengambilan data dilakukan aat membrane kembali ke kedudukan semula.
  • 14. FLAT PLATE DILATOMETER www.elearning.api.ac.id BPSDM PERHUBUNGAN POLITEKNIK PERKERETAAPIAN INDONESIA MADIUN Jl. Tirta Raya, Kota Madiun Jawa Timur 63129