SlideShare a Scribd company logo
1 of 9
Transmisi
daya
Kelompok 1
1. Daud Hanafi 2111000018
2. Irma Damai yanti 2111000027
3. Jaka Maulana 2111000028
4. M. Alfin 2111000031
5. Supriyayi Satria 2111000047
Transmisi daya
Sistem transmisi adalah bagian mesin yang digunakan untuk menyalurkan
tenaga mesin ke roda penggerak. Sistem transmisi adalah sistem yang berfungsi
untuk konversi torsi dan kecepatan putaran dari mesin menjadi torsi dan
menghasilkan kecepatan yang berbeda-beda untuk diteruskan ke penggerak akhir.
Konversi tersebut mengubah kecepatan putar yang tinggi menjadi lebih rendah tetapi
lebih bertenaga, atau sebaliknya.
Dalam definisi lain, Transmisi daya adalah komponen mesin yang berfungsi
sebagai alat bantu untuk menyalurkan/memindahkan daya dari sumber daya seperti
(motor bakar, turbin gas, motor listrik, dsb) ke mesin yang membutuhkan daya seperti
(pompa, kompresor, mesin produksi, dll).
Dalam industri otomotif, ada beberapa jenis tipe
transmisi, yaitu :
TipeSlidingMesh
01
TipeConstantMesh
02
TipeSyncronMesh
03 04
TipeAutomaticGearShift
05
Tipe CVT
Fungsi Transmisi
• Memungkinkan kendaran bisa berada dalam posisi
netral (berhenti) namun mesin tetap dalam keadaan
hidup atau nyala
• Memungkinkan kendaran dapat berjalan mundur sesuai
dengan kebutuhan kita
• Akan mengubah momen yang dihasilkan mesin sesuai
dengan kebutuhan kita
• Meneruskan tenaga dan putaran mesin dari kopling ke
poros propeler
KomponenTransmisiManual
● Poros Input Transmisi
● Gigi Transmisi
● Gigi Penyesuaian
● Garpu Pemindah
● Tuas Penghubung
● Tuas Pemindah Persneling
● Bak Transmisi
● Output Shaft
● Bantalan
● Counter Gear
● Reverse Gear Hub Slave
● Speedometer Gear
RODAGIGI
Roda gigi adalah bagian dari mesin yang berputar yang berguna
untuk mentransmisikan daya. Roda gigi memiliki gigi-gigi yang saling
bersinggungan dengan gigi dari roda gigi yang lain. Dua atau lebih roda
gigi yang bersinggungan dan bekerja bersama-sama disebut sebagai
transmisi roda gigi, dan bisa menghasilkan keuntungan mekanis melalui
rasio jumlah gigi. Roda gigi mampu mengubah kecepatan putar, torsi dan
arah daya terhadap sumber daya.
Jenis-Jenis Roda Gigi
● Spur
● Roda Gigi Dalam
● Roda Gigi Heliks
● Roda Gigi Heliks Ganda
● Roda Gigi Bevel
● Roda Gigi Hypoid
● Roda Gigi Mahkota
● Roda Gigi Cacing
● Roda Gigi Non-Sirkular
● Roda Gigi Pinion
● Roda Gigi Episiklik
Adendum
jarak radial dari lingkaran jarak bagi
sampai diameter luar atau lingkaran
adendum
Muka
permukaan yang terletak antara
lingkaran jarak bagi dengan
lingkaran adendum
Dendum
jarak radial dari lingkaran jarak bagi sampai
lingkaran akar atau lingkaran dendum yaitu
sama dengan adendum + ruang bebas gigi
NomenklaturRodaGigi
Tebalsisi
tebal yang di ukur pada lingkaran
jarak bagi
Sisiadalah
permukaan yang terletakdiantara
lingkaran jarak bagi dengan lingkaran
akar
Ruangbebas
jarak sedikit yang diberikan sedemikian
rupa sehingga puncak dari gigi
pasangan tidak menyentuh tepi bawah
dari roda gigi yang lain pada waktu
melintasi garis antara kedua titik pusat
roda gigi.
CREDITS: This presentation template was created by
Slidesgo, including icons by Flaticon, infographics &
images by Freepik and illustrations by Stories
THANKS!
Please keep this slide for attribution

More Related Content

Similar to TRANSMISI DAYA..pptx

Transmisi Manual.ppt
Transmisi Manual.pptTransmisi Manual.ppt
Transmisi Manual.ppttomi58
 
Tugas rancangan elemen mesin 2 (transmisi)
Tugas rancangan elemen mesin 2 (transmisi)Tugas rancangan elemen mesin 2 (transmisi)
Tugas rancangan elemen mesin 2 (transmisi)Swardi Sibarani
 
tugas kls 11 tkr 20232024.docx
tugas kls 11 tkr 20232024.docxtugas kls 11 tkr 20232024.docx
tugas kls 11 tkr 20232024.docxHansTobing
 
Pemeliharaan Mesin Sepeda Motor Power Train
Pemeliharaan Mesin Sepeda Motor Power TrainPemeliharaan Mesin Sepeda Motor Power Train
Pemeliharaan Mesin Sepeda Motor Power Trainalfian hariyadi
 
MATERI TRANSMISI MANUAL 5 SPEED.pptx
MATERI TRANSMISI MANUAL 5 SPEED.pptxMATERI TRANSMISI MANUAL 5 SPEED.pptx
MATERI TRANSMISI MANUAL 5 SPEED.pptxfikrisyafikzildis
 
Sistem Transmisi Manual (Mobil)
Sistem Transmisi Manual (Mobil)Sistem Transmisi Manual (Mobil)
Sistem Transmisi Manual (Mobil)e pai
 
Transmisi Manual.pptx
Transmisi Manual.pptxTransmisi Manual.pptx
Transmisi Manual.pptxAndre Ace
 
New step 1 training manual i
New step 1 training manual iNew step 1 training manual i
New step 1 training manual iaduyarpnamor
 
(1) Sistem Transmisi dan Aplikasi PML.pdf
(1) Sistem Transmisi dan Aplikasi PML.pdf(1) Sistem Transmisi dan Aplikasi PML.pdf
(1) Sistem Transmisi dan Aplikasi PML.pdfPrizmaAdi
 
Makalah kopling tetap
Makalah kopling tetapMakalah kopling tetap
Makalah kopling tetaprizky putra
 
bahan transmisi.docx
bahan transmisi.docxbahan transmisi.docx
bahan transmisi.docxJakaPutra8
 
Materi-8-Jenis-Penggerak-dan-Transmisi-Daya-Poros.ppt
Materi-8-Jenis-Penggerak-dan-Transmisi-Daya-Poros.pptMateri-8-Jenis-Penggerak-dan-Transmisi-Daya-Poros.ppt
Materi-8-Jenis-Penggerak-dan-Transmisi-Daya-Poros.pptDavidYanuarAdeSaputr
 

Similar to TRANSMISI DAYA..pptx (20)

Transmisi Manual.ppt
Transmisi Manual.pptTransmisi Manual.ppt
Transmisi Manual.ppt
 
13012 8-368214845111
13012 8-36821484511113012 8-368214845111
13012 8-368214845111
 
Tugas rancangan elemen mesin 2 (transmisi)
Tugas rancangan elemen mesin 2 (transmisi)Tugas rancangan elemen mesin 2 (transmisi)
Tugas rancangan elemen mesin 2 (transmisi)
 
tugas kls 11 tkr 20232024.docx
tugas kls 11 tkr 20232024.docxtugas kls 11 tkr 20232024.docx
tugas kls 11 tkr 20232024.docx
 
Roda gigi
Roda gigiRoda gigi
Roda gigi
 
Pemeliharaan Mesin Sepeda Motor Power Train
Pemeliharaan Mesin Sepeda Motor Power TrainPemeliharaan Mesin Sepeda Motor Power Train
Pemeliharaan Mesin Sepeda Motor Power Train
 
MATERI TRANSMISI MANUAL 5 SPEED.pptx
MATERI TRANSMISI MANUAL 5 SPEED.pptxMATERI TRANSMISI MANUAL 5 SPEED.pptx
MATERI TRANSMISI MANUAL 5 SPEED.pptx
 
Pemindahan Tenaga RBT1044
Pemindahan Tenaga RBT1044Pemindahan Tenaga RBT1044
Pemindahan Tenaga RBT1044
 
PPT GEAR BOX.ppt
PPT GEAR BOX.pptPPT GEAR BOX.ppt
PPT GEAR BOX.ppt
 
Laporan transmisi
Laporan transmisiLaporan transmisi
Laporan transmisi
 
Sistem Transmisi Manual (Mobil)
Sistem Transmisi Manual (Mobil)Sistem Transmisi Manual (Mobil)
Sistem Transmisi Manual (Mobil)
 
Transmisi Manual.pptx
Transmisi Manual.pptxTransmisi Manual.pptx
Transmisi Manual.pptx
 
Motor penggerak
Motor penggerakMotor penggerak
Motor penggerak
 
94805153 laporan-transmisi-ranta
94805153 laporan-transmisi-ranta94805153 laporan-transmisi-ranta
94805153 laporan-transmisi-ranta
 
New step 1 training manual i
New step 1 training manual iNew step 1 training manual i
New step 1 training manual i
 
(1) Sistem Transmisi dan Aplikasi PML.pdf
(1) Sistem Transmisi dan Aplikasi PML.pdf(1) Sistem Transmisi dan Aplikasi PML.pdf
(1) Sistem Transmisi dan Aplikasi PML.pdf
 
Makalah kopling tetap
Makalah kopling tetapMakalah kopling tetap
Makalah kopling tetap
 
bahan transmisi.docx
bahan transmisi.docxbahan transmisi.docx
bahan transmisi.docx
 
Materi-8-Jenis-Penggerak-dan-Transmisi-Daya-Poros.ppt
Materi-8-Jenis-Penggerak-dan-Transmisi-Daya-Poros.pptMateri-8-Jenis-Penggerak-dan-Transmisi-Daya-Poros.ppt
Materi-8-Jenis-Penggerak-dan-Transmisi-Daya-Poros.ppt
 
Tugas elemen mesin full
Tugas elemen mesin fullTugas elemen mesin full
Tugas elemen mesin full
 

TRANSMISI DAYA..pptx

  • 1. Transmisi daya Kelompok 1 1. Daud Hanafi 2111000018 2. Irma Damai yanti 2111000027 3. Jaka Maulana 2111000028 4. M. Alfin 2111000031 5. Supriyayi Satria 2111000047
  • 2. Transmisi daya Sistem transmisi adalah bagian mesin yang digunakan untuk menyalurkan tenaga mesin ke roda penggerak. Sistem transmisi adalah sistem yang berfungsi untuk konversi torsi dan kecepatan putaran dari mesin menjadi torsi dan menghasilkan kecepatan yang berbeda-beda untuk diteruskan ke penggerak akhir. Konversi tersebut mengubah kecepatan putar yang tinggi menjadi lebih rendah tetapi lebih bertenaga, atau sebaliknya. Dalam definisi lain, Transmisi daya adalah komponen mesin yang berfungsi sebagai alat bantu untuk menyalurkan/memindahkan daya dari sumber daya seperti (motor bakar, turbin gas, motor listrik, dsb) ke mesin yang membutuhkan daya seperti (pompa, kompresor, mesin produksi, dll).
  • 3. Dalam industri otomotif, ada beberapa jenis tipe transmisi, yaitu : TipeSlidingMesh 01 TipeConstantMesh 02 TipeSyncronMesh 03 04 TipeAutomaticGearShift 05 Tipe CVT
  • 4. Fungsi Transmisi • Memungkinkan kendaran bisa berada dalam posisi netral (berhenti) namun mesin tetap dalam keadaan hidup atau nyala • Memungkinkan kendaran dapat berjalan mundur sesuai dengan kebutuhan kita • Akan mengubah momen yang dihasilkan mesin sesuai dengan kebutuhan kita • Meneruskan tenaga dan putaran mesin dari kopling ke poros propeler
  • 5. KomponenTransmisiManual ● Poros Input Transmisi ● Gigi Transmisi ● Gigi Penyesuaian ● Garpu Pemindah ● Tuas Penghubung ● Tuas Pemindah Persneling ● Bak Transmisi ● Output Shaft ● Bantalan ● Counter Gear ● Reverse Gear Hub Slave ● Speedometer Gear
  • 6. RODAGIGI Roda gigi adalah bagian dari mesin yang berputar yang berguna untuk mentransmisikan daya. Roda gigi memiliki gigi-gigi yang saling bersinggungan dengan gigi dari roda gigi yang lain. Dua atau lebih roda gigi yang bersinggungan dan bekerja bersama-sama disebut sebagai transmisi roda gigi, dan bisa menghasilkan keuntungan mekanis melalui rasio jumlah gigi. Roda gigi mampu mengubah kecepatan putar, torsi dan arah daya terhadap sumber daya.
  • 7. Jenis-Jenis Roda Gigi ● Spur ● Roda Gigi Dalam ● Roda Gigi Heliks ● Roda Gigi Heliks Ganda ● Roda Gigi Bevel ● Roda Gigi Hypoid ● Roda Gigi Mahkota ● Roda Gigi Cacing ● Roda Gigi Non-Sirkular ● Roda Gigi Pinion ● Roda Gigi Episiklik
  • 8. Adendum jarak radial dari lingkaran jarak bagi sampai diameter luar atau lingkaran adendum Muka permukaan yang terletak antara lingkaran jarak bagi dengan lingkaran adendum Dendum jarak radial dari lingkaran jarak bagi sampai lingkaran akar atau lingkaran dendum yaitu sama dengan adendum + ruang bebas gigi NomenklaturRodaGigi Tebalsisi tebal yang di ukur pada lingkaran jarak bagi Sisiadalah permukaan yang terletakdiantara lingkaran jarak bagi dengan lingkaran akar Ruangbebas jarak sedikit yang diberikan sedemikian rupa sehingga puncak dari gigi pasangan tidak menyentuh tepi bawah dari roda gigi yang lain pada waktu melintasi garis antara kedua titik pusat roda gigi.
  • 9. CREDITS: This presentation template was created by Slidesgo, including icons by Flaticon, infographics & images by Freepik and illustrations by Stories THANKS! Please keep this slide for attribution