SlideShare a Scribd company logo
1 of 10
Muhammad Fahmi Rayda
Teknik Informatika
AR
Augmented Reality pada Hardware Komputer dengan
Marker Berbasis Android
Masalah
Latar Belakang 2
Hal ini, didorong karena penggunaan teknologi pada bidang pendidikan di
Indonesia belum memadai yang disebabkan beberapa faktor, salah satu diantaranya
adalah penggadaan fasilitas dalam proses belajar mengajar yang belum diterapkan
dengan teknologi AR.
Khususnya dalam hal mengenal perangkat-perangkat yang terdapat pada
komputer, terutama perangkat keras (hardware) komputer. Hal tersebut ternyata masih
banyak yang belum mengetahui hardware komputer secara lebih detail beserta
fungsinya, yang disebabkan karena belum adanya alat peraga yang mendukung untuk
memberikan ilustrasi yang dibutuhkan
Masalah
Identifikasi 3
Masih banyak yang belum mengetahui hardware computer secara detail
Belum berkembangnya aplikasi pengenalan hardware khususnya yang
ditampilkan secara 3 dimensi
Belum memiliki aplikasi Augmented Reality untuk pengenalan hardware komputer
yang dapat digunakan dimana saja.
Masalah
Batasan 4
Metode yang digunakan dalam pembuatan aplikasi Augmented Reality adalah
Marker Based Tracking berbasis Android
Objek yang digunakan dalam pembuatan Augmented Reality yaitu
Processor, Power Supply, RAM, Harddisk, dan Motherboard
Menggunakan Marker sebagai tracking dari objek.
Output yang dihasilkan berupa visualisasi hardware Komputer yang difokuskan
oleh kamera Smartphone.
Augmented Reality 5
Kombinasi
Mampu mengkombinasikan
dunia nyata dan dunia maya
Informatif
Mampu memberikan informasi
secara interaktif dan realtime
Menampilkan
Mampu menampilkan dalam
bentuk 3D
Teknologi AR
adalah penggabungan benda-benda
nyata dan maya di lingkungan nyata,
berjalan secara interaktif dalam waktu
nyata, dan terdapat integrasi antar
benda dalam tiga dimensi
Sistem AR bekerja dengan
menganalisa secara real-time obyek
yang ditangkap dalam kamera. Berkat
perkembangan pesat teknologi AR
tersebut bisa diimplementasikan pada
perangkat yang memiliki GPS, kamera,
dan kompas. Kombinasi dari ketiga
sensor tersebut dapat digunakan
untuk menambahkan informasi dari
obyek yang ditangkap kamera
Augmented Reality
Development 6
Pengembangan
AR ToolKit
Diperlukan marker untuk
mendeteksi penempatan
objek
Vuforia
Menggunakan teknologi
Computer Vision
AR Core
Keluaran dari Google
Metode
Augmented Reality
7
05
01
03
02
04
Marker Based Tracking
“berjalan dengan memindai
tanda yang merupakan ilustrasi
hitam dan putih oersegi dengan
batas hitam tebal dan latar
belakang putih
Face Tracking
Mengenali wajah manusia
secara umum, dengan posisi
mata, hidung dan mulut
3D Base Tracking
Mengenali bentuk benda yang
ada di sekitar seperti mobil,
meja, televise.
Motiong Tracking
menangkap gerakan, Motion
Tracking digunakan untuk
memproduksi film-film yang
mencoba mensimulasikan
gerakan.
GPS Based Tracking
Memanfaatkan fitur GPS dan
menampilkan secara realtime
Marker Augmented Reality
Proses Pembuatan Marker 8
Desain pola gambar untukj jadi
Marker
Desain Marker
Proses Generate gambar tadi ke
Marker
Proses Generate
Output file akan berupa
unitypackage yang akan di import
Export ke Unity
Download Marker yang telah
disiapkan
DownloadApa itu marker ?
Marker adalah penanda
yang digunakan untuk
mendeteksi suatu objek.
Pembuatan Marker
harus berbentuk kotak,
Dengan ukuran
standard 631 x 634 pixel
.Jika marker terlalu
besar maka akan sulit
dibaca kamera
Upload gambar
Tadi ke website developer Vuforia
Upload
di berbagai bidang
Pemanfaatan AR 9
Pendidikan
Memudahkan kegiatan proses
belajar mengajar Feature AR
40%
20%
10%
15%
15%
20%
Arsitektur
Menggambarkan secara
langsung rancangan ke
konsumen
Kesehatan
Memudahkan untuk latihan
operasi atau tindakan medis
lainnya
Militer
Menentukan strategi perang
dan target musuh
Hiburan
Menampilkan visualisasi
secara lebih jelas
Seni
Sebagai daya Tarik
pengunjung
rayderxz@gmail.com
Augmented Reality
AR
Terima Kasih

More Related Content

Similar to Augmented Reality

Makalah Komgraf
Makalah KomgrafMakalah Komgraf
Makalah Komgraf
kiuntoro
 
EDU ar Proposal (1).pdf1111111111111111111
EDU ar Proposal (1).pdf1111111111111111111EDU ar Proposal (1).pdf1111111111111111111
EDU ar Proposal (1).pdf1111111111111111111
NulisStore
 

Similar to Augmented Reality (20)

Machine Vision 122019118.pptx
Machine Vision 122019118.pptxMachine Vision 122019118.pptx
Machine Vision 122019118.pptx
 
PROPOSAL ALAT PERAGA SEKOLAH BERBASIS AUGMENTED REALITY
PROPOSAL ALAT PERAGA SEKOLAH BERBASIS AUGMENTED REALITYPROPOSAL ALAT PERAGA SEKOLAH BERBASIS AUGMENTED REALITY
PROPOSAL ALAT PERAGA SEKOLAH BERBASIS AUGMENTED REALITY
 
Augmented reality (ar) kelompok 6
Augmented reality (ar) kelompok 6Augmented reality (ar) kelompok 6
Augmented reality (ar) kelompok 6
 
Pemrograman Mobile - (Pengenalan dan Instalasi Android)
Pemrograman Mobile - (Pengenalan dan Instalasi Android)Pemrograman Mobile - (Pengenalan dan Instalasi Android)
Pemrograman Mobile - (Pengenalan dan Instalasi Android)
 
Proposal
ProposalProposal
Proposal
 
Augmented Reality.pptx
Augmented Reality.pptxAugmented Reality.pptx
Augmented Reality.pptx
 
Makalah Komgraf
Makalah KomgrafMakalah Komgraf
Makalah Komgraf
 
komputer
komputerkomputer
komputer
 
Tugas besar
Tugas besarTugas besar
Tugas besar
 
EDU ar Proposal (1).pdf1111111111111111111
EDU ar Proposal (1).pdf1111111111111111111EDU ar Proposal (1).pdf1111111111111111111
EDU ar Proposal (1).pdf1111111111111111111
 
Mohamad Try Murdianto 3IA18 55413607
Mohamad Try Murdianto 3IA18 55413607 Mohamad Try Murdianto 3IA18 55413607
Mohamad Try Murdianto 3IA18 55413607
 
Mohamad Try Murdianto 3IA18 55413607
Mohamad Try Murdianto 3IA18 55413607 Mohamad Try Murdianto 3IA18 55413607
Mohamad Try Murdianto 3IA18 55413607
 
Pti teori
Pti teoriPti teori
Pti teori
 
Augmented reality dan internet of things meningkatkan kinerja team
Augmented reality dan internet of things meningkatkan kinerja teamAugmented reality dan internet of things meningkatkan kinerja team
Augmented reality dan internet of things meningkatkan kinerja team
 
Augmented Reality: Reality Gets Better
Augmented Reality: Reality Gets BetterAugmented Reality: Reality Gets Better
Augmented Reality: Reality Gets Better
 
My Thesis about Internet of Things
My Thesis about Internet of ThingsMy Thesis about Internet of Things
My Thesis about Internet of Things
 
Bab ii
Bab iiBab ii
Bab ii
 
Percobaan membuat proposal aplikasi
Percobaan membuat proposal aplikasiPercobaan membuat proposal aplikasi
Percobaan membuat proposal aplikasi
 
Tugas 4 - MPPL - Proposal Penawaran
Tugas 4 - MPPL - Proposal PenawaranTugas 4 - MPPL - Proposal Penawaran
Tugas 4 - MPPL - Proposal Penawaran
 
TIK mengubah kehidupan Manusia.pptx
TIK mengubah kehidupan Manusia.pptxTIK mengubah kehidupan Manusia.pptx
TIK mengubah kehidupan Manusia.pptx
 

Augmented Reality

  • 1. Muhammad Fahmi Rayda Teknik Informatika AR Augmented Reality pada Hardware Komputer dengan Marker Berbasis Android
  • 2. Masalah Latar Belakang 2 Hal ini, didorong karena penggunaan teknologi pada bidang pendidikan di Indonesia belum memadai yang disebabkan beberapa faktor, salah satu diantaranya adalah penggadaan fasilitas dalam proses belajar mengajar yang belum diterapkan dengan teknologi AR. Khususnya dalam hal mengenal perangkat-perangkat yang terdapat pada komputer, terutama perangkat keras (hardware) komputer. Hal tersebut ternyata masih banyak yang belum mengetahui hardware komputer secara lebih detail beserta fungsinya, yang disebabkan karena belum adanya alat peraga yang mendukung untuk memberikan ilustrasi yang dibutuhkan
  • 3. Masalah Identifikasi 3 Masih banyak yang belum mengetahui hardware computer secara detail Belum berkembangnya aplikasi pengenalan hardware khususnya yang ditampilkan secara 3 dimensi Belum memiliki aplikasi Augmented Reality untuk pengenalan hardware komputer yang dapat digunakan dimana saja.
  • 4. Masalah Batasan 4 Metode yang digunakan dalam pembuatan aplikasi Augmented Reality adalah Marker Based Tracking berbasis Android Objek yang digunakan dalam pembuatan Augmented Reality yaitu Processor, Power Supply, RAM, Harddisk, dan Motherboard Menggunakan Marker sebagai tracking dari objek. Output yang dihasilkan berupa visualisasi hardware Komputer yang difokuskan oleh kamera Smartphone.
  • 5. Augmented Reality 5 Kombinasi Mampu mengkombinasikan dunia nyata dan dunia maya Informatif Mampu memberikan informasi secara interaktif dan realtime Menampilkan Mampu menampilkan dalam bentuk 3D Teknologi AR adalah penggabungan benda-benda nyata dan maya di lingkungan nyata, berjalan secara interaktif dalam waktu nyata, dan terdapat integrasi antar benda dalam tiga dimensi Sistem AR bekerja dengan menganalisa secara real-time obyek yang ditangkap dalam kamera. Berkat perkembangan pesat teknologi AR tersebut bisa diimplementasikan pada perangkat yang memiliki GPS, kamera, dan kompas. Kombinasi dari ketiga sensor tersebut dapat digunakan untuk menambahkan informasi dari obyek yang ditangkap kamera
  • 6. Augmented Reality Development 6 Pengembangan AR ToolKit Diperlukan marker untuk mendeteksi penempatan objek Vuforia Menggunakan teknologi Computer Vision AR Core Keluaran dari Google
  • 7. Metode Augmented Reality 7 05 01 03 02 04 Marker Based Tracking “berjalan dengan memindai tanda yang merupakan ilustrasi hitam dan putih oersegi dengan batas hitam tebal dan latar belakang putih Face Tracking Mengenali wajah manusia secara umum, dengan posisi mata, hidung dan mulut 3D Base Tracking Mengenali bentuk benda yang ada di sekitar seperti mobil, meja, televise. Motiong Tracking menangkap gerakan, Motion Tracking digunakan untuk memproduksi film-film yang mencoba mensimulasikan gerakan. GPS Based Tracking Memanfaatkan fitur GPS dan menampilkan secara realtime
  • 8. Marker Augmented Reality Proses Pembuatan Marker 8 Desain pola gambar untukj jadi Marker Desain Marker Proses Generate gambar tadi ke Marker Proses Generate Output file akan berupa unitypackage yang akan di import Export ke Unity Download Marker yang telah disiapkan DownloadApa itu marker ? Marker adalah penanda yang digunakan untuk mendeteksi suatu objek. Pembuatan Marker harus berbentuk kotak, Dengan ukuran standard 631 x 634 pixel .Jika marker terlalu besar maka akan sulit dibaca kamera Upload gambar Tadi ke website developer Vuforia Upload
  • 9. di berbagai bidang Pemanfaatan AR 9 Pendidikan Memudahkan kegiatan proses belajar mengajar Feature AR 40% 20% 10% 15% 15% 20% Arsitektur Menggambarkan secara langsung rancangan ke konsumen Kesehatan Memudahkan untuk latihan operasi atau tindakan medis lainnya Militer Menentukan strategi perang dan target musuh Hiburan Menampilkan visualisasi secara lebih jelas Seni Sebagai daya Tarik pengunjung

Editor's Notes

  1. BISMILLAH
  2. setelah mengenali dan menandai pola marker, kamera akan melakukan perhitungan apakah marker sesuai dengan database yang dimiliki. Bila tidak, maka informasi marker tidak akan diolah, tetapi bila sesuai maka informasi marker akan digunakan untuk me-render dan menampilkan objek 3D atau animasi yang telah dibuat sebelumnya.
  3. Menggunakan teknologi Computer Vision untuk mengenali dan melacak gambar target