SlideShare a Scribd company logo
BANGUN SEGIEMPAT
Waktu: 150 menit
Paket 1
Matakuliah Matematika 3
1
Apersepsi
• Apa yang dimaksud dengan
segiempat?
• Sebutkan bangun segiempat yang
kalian ketahui
2
Kompetensi Dasar
Menguasai konsep segiempat dan
segitiga serta menentukan
ukurannya
3
Indikator
• mengaplikasikan sifat-sifat jajargen-
jang untuk menyelesaikan masalah,
• mengaplikasikan sifat-sifat persegi-
panjang untuk menyelesaikan
masalah,
• mengaplikasikan sifat-sifat
belahketupat untuk menyelesaikan
masalah,
4
• mengaplikasikan sifat-sifat persegi
untuk menyelesaikan masalah,
• mengaplikasikan sifat-sifat trapesium
untuk menyelesaikan masalah,
• mengaplikasikan sifat-sifat layang-
layang untuk menyelesaikan
masalah,
• menghitung keliling bangun
jajargenjang,
5
• menghitung keliling bangun
persegipanjang,
• menghitung keliling bangun
belahketupat,
• menghitung keliling bangun persegi,
• menghitung keliling bangun
trapesium,
• menghitung keliling bangun layang-
layang,
6
• menghitung luas bangun jajargenjang,
• menghitung luas bangun
persegipanjang,
• menghitung luas bangun
belahketupat,
• menghitung luas bangun persegi,
• menghitung luas bangun trapesium,
• menghitung luas bangun layang-
layang.
7
Langkah Perkuliahan
• Pengantar (10’)
• Kerja Berpasangan (40’)
• Presentasi (30’)
• Penguatan (15’)
• Kerja Individu (25’)
• Penilaian (20’)
• Refleksi dan Tindak Lanjut (10’)
8
JAJARGENJANG
Definisi
Jajargenjang adalah segiempat
yang sepasang sisi-sisinya yang
berhadapan adalah sejajar
9
PERSEGIPANJANG
Definisi
Persegipanjang adalah
jajargenjang dengan satu sudutnya
siku-siku.
10
BELAHKETUPAT
Definisi
Belahketupat adalah jajargenjang
yang semua sisinya sama panjang.
11
PERSEGI
Definisi
Persegi adalah persegipanjang
dengan dua sisi yang berdekatan
sama panjang.
12
TRAPESIUM
Definisi
Trapesium adalah segiempat yang
hanya mempunyai dua sisi yang
sejajar.
13
LAYANG-LAYANG
Definisi
Layang-layang adalah segiempat
yang sepasang-sepasang sisi yang
berdekatan sama panjang.
14
KELILING DAN LUAS
SEGIEMPAT
Rumus Keliling Jajargenjang
Jika jajargenjang ABCD mempunyai
sisi AB, BC, CD, dan AD, maka K = 2
(AB +AD)
Rumus Luas Jajargenjang
Jika jajargenjang ABCD mempunyai
panjang sisi alas a dan tinggi t, maka L
= a x t 15
PERSEGIPANJANG
Rumus Keliling Persegipanjang
Jika persegipanjang ABCD dengan
panjang p dan lebar l, dan keliling K,
maka K = 2 (p + l)
Rumus Luas Persegipanjang
Jika persegipanjang ABCD dengan
panjang p dan lebar l, dan luas L, maka
L = p x l
16
BELAHKETUPAT
Rumus Keliling Belahketupat
Jika belahketupat ABCD dengan sisi s
dan keliling K, maka K = 4s
Rumus Luas Belahketupat
Jika belahketupat ABCD dengan
diagonal-diagonal d1 dan d2 dan luas L,
maka L = ½ d1 x d2
17
PERSEGI
Rumus Keliling Persegi
Jika persegi ABCD dengan sisi s dan
keliling K, maka K = 4s
Rumus Luas Persegi
Jika persegi ABCD dengan sisi s dan
luas L, maka L = s2
18
TRAPESIUM
Rumus Keliling Trapesium
Jika belahketupat ABCD dengan sisi
AB, BC, CD, dan AD dan keliling K,
maka K = AB + CD + AD + BC
Rumus Luas Trapesium
Jika trapesium ABCD dengan sisi
sejajar AB dan CD, tinggi t dan luas L,
maka L = ½ x (AB + CD) x t
19
LAYANG-LAYANG
Rumus Keliling Layang-layang
Jika layang-layang ABCD
mempunyai sisi AB, BC, CD, dan
AD, maka K = 2 (AB +BC)
Rumus Luas Layang-layang
Jika layang-layang ABCD dengan
diagonal-diagonal d1 dan d2 dan luas
L, maka L = ½ d1 x d2
20
Refleksi
Berikan komentar dan refleksi
Anda atas jalannya perkuliahan ini
21
Tindak Lanjut
• Kerjakan soal portofolio pada
lembar penilaian 1.4
• Baca Paket berikutnya
22
TERIMA KASIH
23

More Related Content

Similar to paket-1-segiempat.ppt

Hand out & lat soal bangun datar
Hand out & lat soal bangun datarHand out & lat soal bangun datar
Hand out & lat soal bangun datar
Zeyo Cherolino
 
Kelompok 2 Kelas 7 J SPIPAT semester 1
Kelompok 2 Kelas 7 J SPIPAT semester 1Kelompok 2 Kelas 7 J SPIPAT semester 1
Kelompok 2 Kelas 7 J SPIPAT semester 1
Iikaw12
 
Matematika kelas 7
Matematika kelas 7 Matematika kelas 7
Matematika kelas 7
Iikaw12
 
Magister pendidikan matematika
Magister pendidikan matematikaMagister pendidikan matematika
Magister pendidikan matematika
sri jumainisa
 
GEOMETRI PENGUKURA
GEOMETRI PENGUKURAGEOMETRI PENGUKURA
GEOMETRI PENGUKURA
Ziadatul M
 
Kapita s ppt
Kapita s pptKapita s ppt
Kapita s ppt
Achmad Asmawi
 
Maulidatus
MaulidatusMaulidatus
Maulidatus
yulia94
 
Ppt
PptPpt
Persegi 2
Persegi 2Persegi 2
Persegi 2
085643331056
 
Siti Nurhidayah
Siti NurhidayahSiti Nurhidayah
Siti Nurhidayah
alfa23
 
2 menghitung-luas-permukaan-bangun-ruang
2 menghitung-luas-permukaan-bangun-ruang2 menghitung-luas-permukaan-bangun-ruang
2 menghitung-luas-permukaan-bangun-ruang
kromodihardjo
 
Matematika senin dan kamis
Matematika senin dan kamisMatematika senin dan kamis
Matematika senin dan kamis
SD Hj. Isriati Baiturrahman 2
 
Senin matematika keliling dan luas bangun datar
Senin matematika keliling dan luas bangun datarSenin matematika keliling dan luas bangun datar
Senin matematika keliling dan luas bangun datar
SD Hj. Isriati Baiturrahman 2
 
Menemukan luas-bangun-datar [recovered] new banget flash
Menemukan luas-bangun-datar [recovered] new banget flashMenemukan luas-bangun-datar [recovered] new banget flash
Menemukan luas-bangun-datar [recovered] new banget flash
Ahmad Islami
 
Menemukan luas-bangun-datar [recovered] new banget flash
Menemukan luas-bangun-datar [recovered] new banget flashMenemukan luas-bangun-datar [recovered] new banget flash
Menemukan luas-bangun-datar [recovered] new banget flashAhmad Islami
 
SEGITIGA.ppt
SEGITIGA.pptSEGITIGA.ppt
SEGITIGA.ppt
GitaRisma2
 
Matematika "Dimensi Tiga"
Matematika "Dimensi Tiga"Matematika "Dimensi Tiga"
Matematika "Dimensi Tiga"
Syifa Sahaliya
 
PPT Bangun Datar
PPT Bangun DatarPPT Bangun Datar
PPT Bangun Datar
elikafikriah
 

Similar to paket-1-segiempat.ppt (20)

Hand out & lat soal bangun datar
Hand out & lat soal bangun datarHand out & lat soal bangun datar
Hand out & lat soal bangun datar
 
Kelompok 2 Kelas 7 J SPIPAT semester 1
Kelompok 2 Kelas 7 J SPIPAT semester 1Kelompok 2 Kelas 7 J SPIPAT semester 1
Kelompok 2 Kelas 7 J SPIPAT semester 1
 
Matematika kelas 7
Matematika kelas 7 Matematika kelas 7
Matematika kelas 7
 
Magister pendidikan matematika
Magister pendidikan matematikaMagister pendidikan matematika
Magister pendidikan matematika
 
GEOMETRI PENGUKURA
GEOMETRI PENGUKURAGEOMETRI PENGUKURA
GEOMETRI PENGUKURA
 
Kapita s ppt
Kapita s pptKapita s ppt
Kapita s ppt
 
Maulidatus
MaulidatusMaulidatus
Maulidatus
 
Ppt
PptPpt
Ppt
 
Ppt
PptPpt
Ppt
 
Persegi 2
Persegi 2Persegi 2
Persegi 2
 
Siti Nurhidayah
Siti NurhidayahSiti Nurhidayah
Siti Nurhidayah
 
2 menghitung-luas-permukaan-bangun-ruang
2 menghitung-luas-permukaan-bangun-ruang2 menghitung-luas-permukaan-bangun-ruang
2 menghitung-luas-permukaan-bangun-ruang
 
Matematika senin dan kamis
Matematika senin dan kamisMatematika senin dan kamis
Matematika senin dan kamis
 
Senin matematika keliling dan luas bangun datar
Senin matematika keliling dan luas bangun datarSenin matematika keliling dan luas bangun datar
Senin matematika keliling dan luas bangun datar
 
Menemukan luas-bangun-datar [recovered] new banget flash
Menemukan luas-bangun-datar [recovered] new banget flashMenemukan luas-bangun-datar [recovered] new banget flash
Menemukan luas-bangun-datar [recovered] new banget flash
 
Menemukan luas-bangun-datar [recovered] new banget flash
Menemukan luas-bangun-datar [recovered] new banget flashMenemukan luas-bangun-datar [recovered] new banget flash
Menemukan luas-bangun-datar [recovered] new banget flash
 
SEGITIGA.ppt
SEGITIGA.pptSEGITIGA.ppt
SEGITIGA.ppt
 
Matematika "Dimensi Tiga"
Matematika "Dimensi Tiga"Matematika "Dimensi Tiga"
Matematika "Dimensi Tiga"
 
PPT Bangun Datar
PPT Bangun DatarPPT Bangun Datar
PPT Bangun Datar
 
Ppt limas
Ppt limasPpt limas
Ppt limas
 

Recently uploaded

Modul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK 2024.pdf
Modul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK  2024.pdfModul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK  2024.pdf
Modul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK 2024.pdf
muhammadarsyad77
 
AUDITING II chapter25.ppt
AUDITING II                chapter25.pptAUDITING II                chapter25.ppt
AUDITING II chapter25.ppt
DwiAyuSitiHartinah
 
EKONOMI INDUSTRI ilmu tentang industri dan disiplin
EKONOMI INDUSTRI ilmu tentang industri dan disiplinEKONOMI INDUSTRI ilmu tentang industri dan disiplin
EKONOMI INDUSTRI ilmu tentang industri dan disiplin
anthoniusaldolemauk
 
Pertemuan 12 Materi Pasar Monopoli.ppt. Makalah ini membahas tentan...
Pertemuan 12 Materi Pasar Monopoli.ppt.           Makalah ini membahas tentan...Pertemuan 12 Materi Pasar Monopoli.ppt.           Makalah ini membahas tentan...
Pertemuan 12 Materi Pasar Monopoli.ppt. Makalah ini membahas tentan...
Meihotmapurba
 
Mateko11_Adjoin invers matrikspptnya.ppt
Mateko11_Adjoin invers matrikspptnya.pptMateko11_Adjoin invers matrikspptnya.ppt
Mateko11_Adjoin invers matrikspptnya.ppt
kurikulumsdithidayah
 
MAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptx
MAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptxMAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptx
MAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptx
JaffanNauval
 
tantangan dan solusi perbankan syariah.pdf
tantangan dan solusi perbankan syariah.pdftantangan dan solusi perbankan syariah.pdf
tantangan dan solusi perbankan syariah.pdf
muhammadarsyad77
 
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptxBAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
anselmusl280
 
MATERI AKUNTANSI IJARAH POWER POINT (PPT)
MATERI AKUNTANSI IJARAH  POWER POINT (PPT)MATERI AKUNTANSI IJARAH  POWER POINT (PPT)
MATERI AKUNTANSI IJARAH POWER POINT (PPT)
ritaseptia16
 
Financial Planning Eno Perencanaan keuangan
Financial Planning Eno Perencanaan keuanganFinancial Planning Eno Perencanaan keuangan
Financial Planning Eno Perencanaan keuangan
EnoCasmiSEMBA
 
Kelompok 5_PPT Etika Akuntan dalam Kasus Anti Korupsi pada Perusahaan Manufak...
Kelompok 5_PPT Etika Akuntan dalam Kasus Anti Korupsi pada Perusahaan Manufak...Kelompok 5_PPT Etika Akuntan dalam Kasus Anti Korupsi pada Perusahaan Manufak...
Kelompok 5_PPT Etika Akuntan dalam Kasus Anti Korupsi pada Perusahaan Manufak...
MrBready
 
Tabungan perumahan rakyat TAPERA DJPP.pdf
Tabungan perumahan rakyat TAPERA DJPP.pdfTabungan perumahan rakyat TAPERA DJPP.pdf
Tabungan perumahan rakyat TAPERA DJPP.pdf
HuseinKewolz1
 
ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptxANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BERAU
 

Recently uploaded (13)

Modul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK 2024.pdf
Modul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK  2024.pdfModul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK  2024.pdf
Modul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK 2024.pdf
 
AUDITING II chapter25.ppt
AUDITING II                chapter25.pptAUDITING II                chapter25.ppt
AUDITING II chapter25.ppt
 
EKONOMI INDUSTRI ilmu tentang industri dan disiplin
EKONOMI INDUSTRI ilmu tentang industri dan disiplinEKONOMI INDUSTRI ilmu tentang industri dan disiplin
EKONOMI INDUSTRI ilmu tentang industri dan disiplin
 
Pertemuan 12 Materi Pasar Monopoli.ppt. Makalah ini membahas tentan...
Pertemuan 12 Materi Pasar Monopoli.ppt.           Makalah ini membahas tentan...Pertemuan 12 Materi Pasar Monopoli.ppt.           Makalah ini membahas tentan...
Pertemuan 12 Materi Pasar Monopoli.ppt. Makalah ini membahas tentan...
 
Mateko11_Adjoin invers matrikspptnya.ppt
Mateko11_Adjoin invers matrikspptnya.pptMateko11_Adjoin invers matrikspptnya.ppt
Mateko11_Adjoin invers matrikspptnya.ppt
 
MAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptx
MAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptxMAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptx
MAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptx
 
tantangan dan solusi perbankan syariah.pdf
tantangan dan solusi perbankan syariah.pdftantangan dan solusi perbankan syariah.pdf
tantangan dan solusi perbankan syariah.pdf
 
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptxBAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
 
MATERI AKUNTANSI IJARAH POWER POINT (PPT)
MATERI AKUNTANSI IJARAH  POWER POINT (PPT)MATERI AKUNTANSI IJARAH  POWER POINT (PPT)
MATERI AKUNTANSI IJARAH POWER POINT (PPT)
 
Financial Planning Eno Perencanaan keuangan
Financial Planning Eno Perencanaan keuanganFinancial Planning Eno Perencanaan keuangan
Financial Planning Eno Perencanaan keuangan
 
Kelompok 5_PPT Etika Akuntan dalam Kasus Anti Korupsi pada Perusahaan Manufak...
Kelompok 5_PPT Etika Akuntan dalam Kasus Anti Korupsi pada Perusahaan Manufak...Kelompok 5_PPT Etika Akuntan dalam Kasus Anti Korupsi pada Perusahaan Manufak...
Kelompok 5_PPT Etika Akuntan dalam Kasus Anti Korupsi pada Perusahaan Manufak...
 
Tabungan perumahan rakyat TAPERA DJPP.pdf
Tabungan perumahan rakyat TAPERA DJPP.pdfTabungan perumahan rakyat TAPERA DJPP.pdf
Tabungan perumahan rakyat TAPERA DJPP.pdf
 
ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptxANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
 

paket-1-segiempat.ppt