SlideShare a Scribd company logo
1 of 23
UPTD PUSKESMAS KESUGIHAN I
Apa itu TEKANAN DARAH TINGGI?
 Meningkatnya tekanan darah dalam jangka waktu
lama dengan Tekanan darah lebih dari 120/80 mmHg.
Lanjutan...
 Hipertensi dapat didefinisikan sebagai tekanan darah
persisten dimana tekanan sistoliknya diatas 140 mmHg
dan tekanan diastoliknya diatas 90 mmHg.( Smith
Tom, 1995 )
 Hipertensi adalah tekanan darah tinggi atau istilah
kedokteran menjelaskan hipertensi adalah suatu
keadaan dimana terjadi gangguan pada mekanisme
pengaturan tekanan darah (Mansjoer,2000 : 144)
Gejala Tekanan darah tinggi
 Sakit kepala
 Sakit kuduk
 Sulit Tidur
 Kelelahan
 Mual
 Muntah
 Sesak nafas
 Gelisah
 Pandangan
kabur
Etiologi
Hipertensi essensial ( hipertensi primer ) :
tidak diketahui penyebabnya
Hipertensi sekunder : di sebabkan oleh
penyakit lain
hipertensi primer
 Genetik : Respon nerologi terhadap stress atau
kelainan eksresi
 Obesitas : terkait dengan level insulin yang tinggi
 Hilangnya Elastisitas jaringan dan arterisklerosis
pada orang tua serta pelebaran pembuluh darah.
 Kebiasaan hidup : Konsumsi garam yang tinggi,
makan berlebihan, stress, merokok, minum
alkohol.
Hipertensi sekunder
 Ginjal : Glomerulonefritis, Pielonefritis, Nekrosis tubular
akut, Tumor
 Vascular :
Aterosklerosis, Hiperplasia, Trombosis, Aneurisma, Embol
i kolestrol, Vaskulitis
 Kelainan endokrin :
DM, Hipertiroidisme, Hipotiroidisme
 Saraf : Stroke, Ensepalitis
 Obat – obatan : Kortikosteroid
Penyebab Tekanan darah tinggi
 Usia
 Diet
Penyebab Tekanan darah tinggi
 Stress
 Keturunan
 Merokok
 Kegemukan
 Kurang aktivitas fisik/ berolahraga
 Konsumsi minuman keras
 Kelainan ginjal, dll
patofisiologi
 lETIOLOGI Penyempitan
pembuluh
darah
Konfensasi
ventrikel kiri
memompa
dengan keras
Volum
darah
kuran
g
TD meningkat/CO menurun
Pandangan berkunang2, lemas,
kaku kuduk, cepat marah, nyeri
kepala, mual atau muntah
No Kategori Sistolik(mmHg) Diastolik(mmHg)
1. Optimal <120 <80
2. Normal 120 – 129 80 – 84
3. High Normal 130 – 139 85 – 89
4. Hipertensi
5 Grade 1 (ringan) 140 – 159 90 – 99
6 Grade 2 (sedang) 160 – 179 100 – 109
7 Grade 3 (berat) 180 – 209 100 – 119
8 Grade 4 (sangat
berat)
>210 >120
Penatalaksanaan
 Pengaturan Diet : Rendah garam, konsumsi
banyak buah, rendah kolestrol, tidak minum
alkohol.
 Olahraga Teratur : minimal 30 menit sehari
 Penurunan Berat Badan
 obat antihipertensi : thiazide, beta-blocker dan
kombinasi alpha dan beta blocker, calcium
channel blockers, ACE inhibitor, angiotensin
receptor blocker dan vasodilator seperti
hydralazine.
Apa yang harus dilakukan jika mengalami
TEKANAN DARAH TINGGI?
 Minum obat anti darah tinggi sesuai nasehat Dokter
Turunkan kelebihan berat badan
Makan makanan yang rendah garam (maks 1 sdt)
Hentikan konsumsi Kopi, Merokok dan minuman
keras!
Istirahat yang cukup
Hindari makan-makanan olahan Daging sapi/kerbau/
kambing (tinggi lemak)
Pola makan yang seimbang
 Olahraga
AKIBAT TEKANAN DARAH TINGGI
SERANGAN JANTUNG GAGAL GINJAL
STROKE KEBUTAAN
TERIMAKASIH
Kimia Darah??
MICROALBUMINURIA
• Salah satu komplikasi HIPERTENSI adalah terjadinya kerusakan ginjal
atau disebut nefropati , yang dapat menyebabkan gagal ginjal terminal
sehingga penderita perlu menjalani cuci darah (hemodialisa) atau
cangkok ginjal.
• Nefropati, ditandai dengan kerusakan glomerulus ginjal, yaitu bagian
ginjal yang berfungsi sebagai alat penyaring. Gangguan pada
glomerulus ginjal dapat menyebabkan lolosnya albumin (salah satu
jenis protein) ke dalam urine (kencing). Karena itu, adanya albumin di
dalam urin (disebut albuminuria) merupakan penanda terjadinya
nefropati.
• Tahap paling awal terjadinya nefropati ditandai dengan
mikroalbuminuria, yaitu ditemukannya sejumlah kecil protein
albumin di dalam urine. Mikroalbuminuria merupakan penanda
adanya gangguan pada glomerulus ginjal stadium dini, dimana
gangguan ginjal masih dapat diobati. Sementara, bila telah terjadi
gagal ginjal, pengobatan sulit dilakukan. Selain itu, mikroalbuminuria
ini juga dapat mempertinggi risiko terjadinya penyakit kardiovaskuler.
Kimia Darah??
MICROALBUMINURIA
• Salah satu komplikasi HIPERTENSI adalah terjadinya kerusakan ginjal
atau disebut nefropati , yang dapat menyebabkan gagal ginjal terminal
sehingga penderita perlu menjalani cuci darah (hemodialisa) atau
cangkok ginjal.
• Nefropati, ditandai dengan kerusakan glomerulus ginjal, yaitu bagian
ginjal yang berfungsi sebagai alat penyaring. Gangguan pada
glomerulus ginjal dapat menyebabkan lolosnya albumin (salah satu
jenis protein) ke dalam urine (kencing). Karena itu, adanya albumin di
dalam urin (disebut albuminuria) merupakan penanda terjadinya
nefropati.
• Tahap paling awal terjadinya nefropati ditandai dengan
mikroalbuminuria, yaitu ditemukannya sejumlah kecil protein
albumin di dalam urine. Mikroalbuminuria merupakan penanda
adanya gangguan pada glomerulus ginjal stadium dini, dimana
gangguan ginjal masih dapat diobati. Sementara, bila telah terjadi
gagal ginjal, pengobatan sulit dilakukan. Selain itu, mikroalbuminuria
ini juga dapat mempertinggi risiko terjadinya penyakit kardiovaskuler.
Ureum Creatinin
• Kreatinin adalah zat limbah dalam darah yang diproduksi
oleh jaringan otot saat Anda bergerak atau beraktivitas.
Jumlah kreatinin di dalam darah diatur oleh ginjal. Itulah
alasan mengapa pemeriksaan kadar kreatinin sering
dilakukan sebagai salah satu cara untuk menilai fungsi
ginjal.
• Normalnya, kreatinin dalam darah akan disaring oleh ginjal, lalu
dibuang keluar melalui urine. Ketika ginjal bermasalah atau
fungsinya terganggu, kreatinin tidak dapat disaring dengan baik.
Hal ini dapat menyebabkan kadar kreatinin dalam darah
meningkat dan dan menyebabkan fungsi ginjal terganggu.
• Ureum merupakan hasil akhir metabolisme protein yang juga
dibuang melalui ginjal. Data ureum dan kreatinin digunakan
untuk memperkirakan kecepatan penyaringan ginjal.
KOLESTEROL
• Kolesterol adalah lemak yang diproduksi oleh tubuh, dan juga berasal dari
makanan hewani. Kolesterol membantu tubuh memproduksi vitamin D,
sejumlah hormon, dan asam empedu untuk mencerna lemak. Dalam kadar
yang sesuai, ini sebenarnya dibutuhkan oleh tubuh dalam membantu
membangun sel-sel baru agar tubuh bisa tetap berfungsi secara norma
• Di dalam darah, kolesterol dibawa oleh protein. Gabungan keduanya disebut
dengan lipoprotein. Dua jenis utama lipoprotein adalah lipoprotein dengan
kepadatan rendah (LDL) yang biasa disebut dengan kolesterol jahat dan
lipoprotein dengan kepadatan tinggi (HDL) yang biasa disebut dengan
kolesterol baik.
 Tugas LDL adalah mengangkut kolesterol dari organ hati ke sel-sel yang
membutuhkan. Namun jika jumlah kolesterol tersebut melebihi kebutuhan,
maka dapat mengendap pada dinding-dinding arteri yang menyebabkan
penyakit.
 Sementara itu, HDL bertugas untuk mengangkut kolesterol kembali ke dalam
organ hati, sebagai kebalikan dari LDL. Dalam hati, kolesterol akan
dihancurkan atau dikeluarkan oleh tubuh melalui feses atau kotoran.
Terima kasih

More Related Content

Similar to hipertensi.ppt

15342966182 (1).ppt
15342966182 (1).ppt15342966182 (1).ppt
15342966182 (1).pptisnanfadly
 
Asuhan keperawatan lansia dengan hipertensi
Asuhan keperawatan lansia dengan hipertensi Asuhan keperawatan lansia dengan hipertensi
Asuhan keperawatan lansia dengan hipertensi Marito Simanungkalit
 
Obat herbal Darah tinggi
Obat herbal Darah tinggiObat herbal Darah tinggi
Obat herbal Darah tinggiAgus gustiaman
 
15342946882.ppt
15342946882.ppt15342946882.ppt
15342946882.pptUGDBLUTO
 
penyuluhan-hipertensi-dr-yusmardiati.pptx
penyuluhan-hipertensi-dr-yusmardiati.pptxpenyuluhan-hipertensi-dr-yusmardiati.pptx
penyuluhan-hipertensi-dr-yusmardiati.pptxridwan020392
 
Epidemiologi hipertensi
Epidemiologi hipertensiEpidemiologi hipertensi
Epidemiologi hipertensiike er
 
EPIDEMIOLOGI_HIPERTENSI (1).ppt
EPIDEMIOLOGI_HIPERTENSI (1).pptEPIDEMIOLOGI_HIPERTENSI (1).ppt
EPIDEMIOLOGI_HIPERTENSI (1).pptVakhotSantika
 
Penyuluhan hipertensi-dr-yusmardiati
Penyuluhan hipertensi-dr-yusmardiatiPenyuluhan hipertensi-dr-yusmardiati
Penyuluhan hipertensi-dr-yusmardiatiYenniy Ismullah
 
Penyuluhan hipertensi-dr-yusmardiati
Penyuluhan hipertensi-dr-yusmardiatiPenyuluhan hipertensi-dr-yusmardiati
Penyuluhan hipertensi-dr-yusmardiatiINyoman W
 
dokumen.tips_edukasi-dm-dan-hipertensi-dr-mirsyad-lubisppt.ppt
dokumen.tips_edukasi-dm-dan-hipertensi-dr-mirsyad-lubisppt.pptdokumen.tips_edukasi-dm-dan-hipertensi-dr-mirsyad-lubisppt.ppt
dokumen.tips_edukasi-dm-dan-hipertensi-dr-mirsyad-lubisppt.pptparungponteng1
 
HIPERTENSI (TEKANAN DARAH TINGGI). PPT.pptx
HIPERTENSI (TEKANAN DARAH TINGGI). PPT.pptxHIPERTENSI (TEKANAN DARAH TINGGI). PPT.pptx
HIPERTENSI (TEKANAN DARAH TINGGI). PPT.pptxZazaWijaya
 
Penyuluhan-Hipertensi PROLANIS.ppt
Penyuluhan-Hipertensi PROLANIS.pptPenyuluhan-Hipertensi PROLANIS.ppt
Penyuluhan-Hipertensi PROLANIS.pptssuserf699fe
 

Similar to hipertensi.ppt (20)

15342966182 (1).ppt
15342966182 (1).ppt15342966182 (1).ppt
15342966182 (1).ppt
 
Asuhan keperawatan lansia dengan hipertensi
Asuhan keperawatan lansia dengan hipertensi Asuhan keperawatan lansia dengan hipertensi
Asuhan keperawatan lansia dengan hipertensi
 
Obat herbal Darah tinggi
Obat herbal Darah tinggiObat herbal Darah tinggi
Obat herbal Darah tinggi
 
HIPERTENSI.ppt
HIPERTENSI.pptHIPERTENSI.ppt
HIPERTENSI.ppt
 
15342946882.ppt
15342946882.ppt15342946882.ppt
15342946882.ppt
 
penyuluhan-hipertensi-dr-yusmardiati.pptx
penyuluhan-hipertensi-dr-yusmardiati.pptxpenyuluhan-hipertensi-dr-yusmardiati.pptx
penyuluhan-hipertensi-dr-yusmardiati.pptx
 
Epidemiologi hipertensi
Epidemiologi hipertensiEpidemiologi hipertensi
Epidemiologi hipertensi
 
ppt ht rev (1).pptx
ppt ht rev (1).pptxppt ht rev (1).pptx
ppt ht rev (1).pptx
 
EPIDEMIOLOGI_HIPERTENSI (1).ppt
EPIDEMIOLOGI_HIPERTENSI (1).pptEPIDEMIOLOGI_HIPERTENSI (1).ppt
EPIDEMIOLOGI_HIPERTENSI (1).ppt
 
Pp ht
Pp htPp ht
Pp ht
 
Penyuluhan hipertensi-dr-yusmardiati
Penyuluhan hipertensi-dr-yusmardiatiPenyuluhan hipertensi-dr-yusmardiati
Penyuluhan hipertensi-dr-yusmardiati
 
Penyuluhan hipertensi-dr-yusmardiati
Penyuluhan hipertensi-dr-yusmardiatiPenyuluhan hipertensi-dr-yusmardiati
Penyuluhan hipertensi-dr-yusmardiati
 
dokumen.tips_edukasi-dm-dan-hipertensi-dr-mirsyad-lubisppt.ppt
dokumen.tips_edukasi-dm-dan-hipertensi-dr-mirsyad-lubisppt.pptdokumen.tips_edukasi-dm-dan-hipertensi-dr-mirsyad-lubisppt.ppt
dokumen.tips_edukasi-dm-dan-hipertensi-dr-mirsyad-lubisppt.ppt
 
Hipertensi fifi
Hipertensi fifiHipertensi fifi
Hipertensi fifi
 
Hipertensi.pdf
Hipertensi.pdfHipertensi.pdf
Hipertensi.pdf
 
Hipertensi utk AWAM
Hipertensi utk AWAMHipertensi utk AWAM
Hipertensi utk AWAM
 
HIPERTENSI (TEKANAN DARAH TINGGI). PPT.pptx
HIPERTENSI (TEKANAN DARAH TINGGI). PPT.pptxHIPERTENSI (TEKANAN DARAH TINGGI). PPT.pptx
HIPERTENSI (TEKANAN DARAH TINGGI). PPT.pptx
 
PROLANIS HT DM.ppt
PROLANIS HT DM.pptPROLANIS HT DM.ppt
PROLANIS HT DM.ppt
 
I. teori hipertensi
I. teori hipertensiI. teori hipertensi
I. teori hipertensi
 
Penyuluhan-Hipertensi PROLANIS.ppt
Penyuluhan-Hipertensi PROLANIS.pptPenyuluhan-Hipertensi PROLANIS.ppt
Penyuluhan-Hipertensi PROLANIS.ppt
 

Recently uploaded

Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...pipinafindraputri1
 
Modul Projek Bangunlah Jiwa dan Raganya - Damai Belajar Bersama - Fase C.pptx
Modul Projek Bangunlah Jiwa dan Raganya - Damai Belajar Bersama - Fase C.pptxModul Projek Bangunlah Jiwa dan Raganya - Damai Belajar Bersama - Fase C.pptx
Modul Projek Bangunlah Jiwa dan Raganya - Damai Belajar Bersama - Fase C.pptxRIMA685626
 
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptxPPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptxDEAAYUANGGREANI
 
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfWidyastutyCoyy
 
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024editwebsitesubdit
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxdeskaputriani1
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxsyahrulutama16
 
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHANTUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHANwawan479953
 
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024ssuser0bf64e
 
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanProgram Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanAdePutraTunggali
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024RoseMia3
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfJarzaniIsmail
 
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdfModul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdfKartiniIndasari
 
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAYSOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAYNovitaDewi98
 
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptxPPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptxriscacriswanda
 
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxAKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxnursariheldaseptiana
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxIvvatulAini
 
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptxTEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptxMOHDAZLANBINALIMoe
 

Recently uploaded (20)

Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
 
Modul Projek Bangunlah Jiwa dan Raganya - Damai Belajar Bersama - Fase C.pptx
Modul Projek Bangunlah Jiwa dan Raganya - Damai Belajar Bersama - Fase C.pptxModul Projek Bangunlah Jiwa dan Raganya - Damai Belajar Bersama - Fase C.pptx
Modul Projek Bangunlah Jiwa dan Raganya - Damai Belajar Bersama - Fase C.pptx
 
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptxPPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
 
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
 
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
 
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHANTUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
 
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
 
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanProgram Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
 
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdfModul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
 
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAYSOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
 
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptxPPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
 
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxAKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
 
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptxTEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
 

hipertensi.ppt

  • 2. Apa itu TEKANAN DARAH TINGGI?  Meningkatnya tekanan darah dalam jangka waktu lama dengan Tekanan darah lebih dari 120/80 mmHg.
  • 3. Lanjutan...  Hipertensi dapat didefinisikan sebagai tekanan darah persisten dimana tekanan sistoliknya diatas 140 mmHg dan tekanan diastoliknya diatas 90 mmHg.( Smith Tom, 1995 )  Hipertensi adalah tekanan darah tinggi atau istilah kedokteran menjelaskan hipertensi adalah suatu keadaan dimana terjadi gangguan pada mekanisme pengaturan tekanan darah (Mansjoer,2000 : 144)
  • 4. Gejala Tekanan darah tinggi  Sakit kepala  Sakit kuduk  Sulit Tidur  Kelelahan  Mual  Muntah  Sesak nafas  Gelisah  Pandangan kabur
  • 5. Etiologi Hipertensi essensial ( hipertensi primer ) : tidak diketahui penyebabnya Hipertensi sekunder : di sebabkan oleh penyakit lain
  • 6. hipertensi primer  Genetik : Respon nerologi terhadap stress atau kelainan eksresi  Obesitas : terkait dengan level insulin yang tinggi  Hilangnya Elastisitas jaringan dan arterisklerosis pada orang tua serta pelebaran pembuluh darah.  Kebiasaan hidup : Konsumsi garam yang tinggi, makan berlebihan, stress, merokok, minum alkohol.
  • 7. Hipertensi sekunder  Ginjal : Glomerulonefritis, Pielonefritis, Nekrosis tubular akut, Tumor  Vascular : Aterosklerosis, Hiperplasia, Trombosis, Aneurisma, Embol i kolestrol, Vaskulitis  Kelainan endokrin : DM, Hipertiroidisme, Hipotiroidisme  Saraf : Stroke, Ensepalitis  Obat – obatan : Kortikosteroid
  • 8. Penyebab Tekanan darah tinggi  Usia  Diet
  • 9. Penyebab Tekanan darah tinggi  Stress  Keturunan  Merokok  Kegemukan  Kurang aktivitas fisik/ berolahraga  Konsumsi minuman keras  Kelainan ginjal, dll
  • 10. patofisiologi  lETIOLOGI Penyempitan pembuluh darah Konfensasi ventrikel kiri memompa dengan keras Volum darah kuran g TD meningkat/CO menurun Pandangan berkunang2, lemas, kaku kuduk, cepat marah, nyeri kepala, mual atau muntah
  • 11. No Kategori Sistolik(mmHg) Diastolik(mmHg) 1. Optimal <120 <80 2. Normal 120 – 129 80 – 84 3. High Normal 130 – 139 85 – 89 4. Hipertensi 5 Grade 1 (ringan) 140 – 159 90 – 99 6 Grade 2 (sedang) 160 – 179 100 – 109 7 Grade 3 (berat) 180 – 209 100 – 119 8 Grade 4 (sangat berat) >210 >120
  • 12. Penatalaksanaan  Pengaturan Diet : Rendah garam, konsumsi banyak buah, rendah kolestrol, tidak minum alkohol.  Olahraga Teratur : minimal 30 menit sehari  Penurunan Berat Badan  obat antihipertensi : thiazide, beta-blocker dan kombinasi alpha dan beta blocker, calcium channel blockers, ACE inhibitor, angiotensin receptor blocker dan vasodilator seperti hydralazine.
  • 13.
  • 14.
  • 15. Apa yang harus dilakukan jika mengalami TEKANAN DARAH TINGGI?  Minum obat anti darah tinggi sesuai nasehat Dokter Turunkan kelebihan berat badan Makan makanan yang rendah garam (maks 1 sdt) Hentikan konsumsi Kopi, Merokok dan minuman keras!
  • 16. Istirahat yang cukup Hindari makan-makanan olahan Daging sapi/kerbau/ kambing (tinggi lemak) Pola makan yang seimbang  Olahraga
  • 17. AKIBAT TEKANAN DARAH TINGGI SERANGAN JANTUNG GAGAL GINJAL STROKE KEBUTAAN
  • 19. Kimia Darah?? MICROALBUMINURIA • Salah satu komplikasi HIPERTENSI adalah terjadinya kerusakan ginjal atau disebut nefropati , yang dapat menyebabkan gagal ginjal terminal sehingga penderita perlu menjalani cuci darah (hemodialisa) atau cangkok ginjal. • Nefropati, ditandai dengan kerusakan glomerulus ginjal, yaitu bagian ginjal yang berfungsi sebagai alat penyaring. Gangguan pada glomerulus ginjal dapat menyebabkan lolosnya albumin (salah satu jenis protein) ke dalam urine (kencing). Karena itu, adanya albumin di dalam urin (disebut albuminuria) merupakan penanda terjadinya nefropati. • Tahap paling awal terjadinya nefropati ditandai dengan mikroalbuminuria, yaitu ditemukannya sejumlah kecil protein albumin di dalam urine. Mikroalbuminuria merupakan penanda adanya gangguan pada glomerulus ginjal stadium dini, dimana gangguan ginjal masih dapat diobati. Sementara, bila telah terjadi gagal ginjal, pengobatan sulit dilakukan. Selain itu, mikroalbuminuria ini juga dapat mempertinggi risiko terjadinya penyakit kardiovaskuler.
  • 20. Kimia Darah?? MICROALBUMINURIA • Salah satu komplikasi HIPERTENSI adalah terjadinya kerusakan ginjal atau disebut nefropati , yang dapat menyebabkan gagal ginjal terminal sehingga penderita perlu menjalani cuci darah (hemodialisa) atau cangkok ginjal. • Nefropati, ditandai dengan kerusakan glomerulus ginjal, yaitu bagian ginjal yang berfungsi sebagai alat penyaring. Gangguan pada glomerulus ginjal dapat menyebabkan lolosnya albumin (salah satu jenis protein) ke dalam urine (kencing). Karena itu, adanya albumin di dalam urin (disebut albuminuria) merupakan penanda terjadinya nefropati. • Tahap paling awal terjadinya nefropati ditandai dengan mikroalbuminuria, yaitu ditemukannya sejumlah kecil protein albumin di dalam urine. Mikroalbuminuria merupakan penanda adanya gangguan pada glomerulus ginjal stadium dini, dimana gangguan ginjal masih dapat diobati. Sementara, bila telah terjadi gagal ginjal, pengobatan sulit dilakukan. Selain itu, mikroalbuminuria ini juga dapat mempertinggi risiko terjadinya penyakit kardiovaskuler.
  • 21. Ureum Creatinin • Kreatinin adalah zat limbah dalam darah yang diproduksi oleh jaringan otot saat Anda bergerak atau beraktivitas. Jumlah kreatinin di dalam darah diatur oleh ginjal. Itulah alasan mengapa pemeriksaan kadar kreatinin sering dilakukan sebagai salah satu cara untuk menilai fungsi ginjal. • Normalnya, kreatinin dalam darah akan disaring oleh ginjal, lalu dibuang keluar melalui urine. Ketika ginjal bermasalah atau fungsinya terganggu, kreatinin tidak dapat disaring dengan baik. Hal ini dapat menyebabkan kadar kreatinin dalam darah meningkat dan dan menyebabkan fungsi ginjal terganggu. • Ureum merupakan hasil akhir metabolisme protein yang juga dibuang melalui ginjal. Data ureum dan kreatinin digunakan untuk memperkirakan kecepatan penyaringan ginjal.
  • 22. KOLESTEROL • Kolesterol adalah lemak yang diproduksi oleh tubuh, dan juga berasal dari makanan hewani. Kolesterol membantu tubuh memproduksi vitamin D, sejumlah hormon, dan asam empedu untuk mencerna lemak. Dalam kadar yang sesuai, ini sebenarnya dibutuhkan oleh tubuh dalam membantu membangun sel-sel baru agar tubuh bisa tetap berfungsi secara norma • Di dalam darah, kolesterol dibawa oleh protein. Gabungan keduanya disebut dengan lipoprotein. Dua jenis utama lipoprotein adalah lipoprotein dengan kepadatan rendah (LDL) yang biasa disebut dengan kolesterol jahat dan lipoprotein dengan kepadatan tinggi (HDL) yang biasa disebut dengan kolesterol baik.  Tugas LDL adalah mengangkut kolesterol dari organ hati ke sel-sel yang membutuhkan. Namun jika jumlah kolesterol tersebut melebihi kebutuhan, maka dapat mengendap pada dinding-dinding arteri yang menyebabkan penyakit.  Sementara itu, HDL bertugas untuk mengangkut kolesterol kembali ke dalam organ hati, sebagai kebalikan dari LDL. Dalam hati, kolesterol akan dihancurkan atau dikeluarkan oleh tubuh melalui feses atau kotoran.