SlideShare a Scribd company logo
1 of 1
PENGGUNAAN OVAPRIME UNTUK MERANGSANG PEMIJAHAN DAN
PRODUKSI TELUR BANDENG (Chanos chanos Forskal)
Oleh:
Lisa Ruliaty, Agus Priyono, M.Soleh dan Imam Fatoni
ABSTRAK
Induk bandeng yang telah memiliki berat minimal 4 kg, panjang minimal 60 cm serta
telah berumur diatas 4 tahun pada dasarnya akan mampu memijah dan menghasilkan telur
secara alami. Namun, bagi induk-induk baru yang belum pernah bertelur perlu di lakukan
rangsang secara buatan untuk mempercepat proses pemijahan dan proses produksi telur.
Penggunaan ovaprime secara oral terhadap induk ikan bandeng untuk merangsang pemijahan
dan mempercepat produksi telur telah dilakukan.
Ovaprime (Salmon Gonadotropin
Releasing Hormone Analogue and Domperidone Injection) merupakan bahan yang mudah
didapatkan dengan harga yang jauh lebih murah bila dibandingkan dengan hormone LHRH-a.
Larutan ovaprime sebanyak 1 ml di tambah 1 butir telur bebek, 10 ml madu, vitamin
E serta vitamin C di blender sehingga tercampur. Larutan tersebut kemudian di semprotkan
pada 1 kg pellet induk bandeng secara merata dan di kering anginkan. Pemberian pellet yang
sudah di perkaya dengan ovaprime sebanyak 2% dari berat biomas induk bandeng.
Pemberian pellet tersebut dllakukan pada saat bulan terang,
Pemberian pellet yang telah diperkaya dengan ovaprime mampu merangsang
pemijahan pada induk bandeng yang belum pernah bertelur.. Induk bandeng menghasilkan
telur 15 hari setelah perlakuan pemberian pellet yang diperkaya ovaprime.. Jumlah telur
pertama yang dihasilkan sebanyak 538.740 butir dengan rerata diameter telur 1,2 mm,
derajat pembuahan sebesar 62,5% dan derajat penetasan sebesar 87,4%. Selama 3 minggu,
induk bandeng telah memijah sebanyak 8 kali dan telah menghasilkan telur sebanyak
3.107.380 butir.
Kata Kunci : Ovaprime, pemijahan, produksi telur.

More Related Content

What's hot (20)

Abaabil file
Abaabil fileAbaabil file
Abaabil file
 
Leaflet asi-eksklusif
Leaflet asi-eksklusifLeaflet asi-eksklusif
Leaflet asi-eksklusif
 
Asi formula
Asi   formulaAsi   formula
Asi formula
 
Asi eksklusif
Asi eksklusifAsi eksklusif
Asi eksklusif
 
AT Modul 2 kb 1
AT Modul 2   kb 1AT Modul 2   kb 1
AT Modul 2 kb 1
 
Leaflet asi fix
Leaflet asi fixLeaflet asi fix
Leaflet asi fix
 
Kontrasepsi
KontrasepsiKontrasepsi
Kontrasepsi
 
Asi
AsiAsi
Asi
 
Kolostrum, si susu istimewa
Kolostrum, si susu istimewaKolostrum, si susu istimewa
Kolostrum, si susu istimewa
 
Kenapa Adik Bayi Minum ASI?
Kenapa Adik Bayi Minum ASI?Kenapa Adik Bayi Minum ASI?
Kenapa Adik Bayi Minum ASI?
 
Imd & asi eksklusif
Imd & asi eksklusif Imd & asi eksklusif
Imd & asi eksklusif
 
Cara Menyusui yang Benar
Cara Menyusui yang BenarCara Menyusui yang Benar
Cara Menyusui yang Benar
 
Power poin sensy
Power poin sensyPower poin sensy
Power poin sensy
 
Leaflet asi eksklusif new
Leaflet asi eksklusif newLeaflet asi eksklusif new
Leaflet asi eksklusif new
 
Ibu bayi sehat
Ibu bayi sehatIbu bayi sehat
Ibu bayi sehat
 
Ibu bayi sehat
Ibu bayi sehatIbu bayi sehat
Ibu bayi sehat
 
ASI EKSKLUSIF DAN INISIASI MENYUSUI DINI
ASI EKSKLUSIF DAN INISIASI MENYUSUI DINIASI EKSKLUSIF DAN INISIASI MENYUSUI DINI
ASI EKSKLUSIF DAN INISIASI MENYUSUI DINI
 
Kenapa adik bayi minum asi
Kenapa adik bayi minum asiKenapa adik bayi minum asi
Kenapa adik bayi minum asi
 
Manajemen laktasi
Manajemen laktasiManajemen laktasi
Manajemen laktasi
 
Kenapa Adik Bayi Minum ASI?
Kenapa Adik Bayi Minum ASI?Kenapa Adik Bayi Minum ASI?
Kenapa Adik Bayi Minum ASI?
 

Similar to Ovaprime pada induk bandeng

PEMIJAHAN SECARA BUATAN PADA IKAN GURAME Osphronemus gouramy Lac. DENGAN PENY...
PEMIJAHAN SECARA BUATAN PADA IKAN GURAME Osphronemus gouramy Lac. DENGAN PENY...PEMIJAHAN SECARA BUATAN PADA IKAN GURAME Osphronemus gouramy Lac. DENGAN PENY...
PEMIJAHAN SECARA BUATAN PADA IKAN GURAME Osphronemus gouramy Lac. DENGAN PENY...Repository Ipb
 
Susu kuda sumbawa cocok sekali untuk menyembuhkan berbagai macam penyakit
Susu kuda sumbawa cocok sekali untuk menyembuhkan berbagai macam penyakitSusu kuda sumbawa cocok sekali untuk menyembuhkan berbagai macam penyakit
Susu kuda sumbawa cocok sekali untuk menyembuhkan berbagai macam penyakitZaenal Arifin
 
IB Pada Sapi, kambing domba kerbau.ppt
IB Pada Sapi, kambing domba kerbau.pptIB Pada Sapi, kambing domba kerbau.ppt
IB Pada Sapi, kambing domba kerbau.pptAisyahKhairunNisa12
 
Pemijahan ikan lele dumbo secara intensif( buatan)
Pemijahan ikan lele dumbo secara intensif( buatan)Pemijahan ikan lele dumbo secara intensif( buatan)
Pemijahan ikan lele dumbo secara intensif( buatan)fadlidera
 
Pemijahan ikan lele dumbo secara intensif( buatan)
Pemijahan ikan lele dumbo secara intensif( buatan)Pemijahan ikan lele dumbo secara intensif( buatan)
Pemijahan ikan lele dumbo secara intensif( buatan)fadlidera
 
Induksi maturasi belut sawah secara hormonal
Induksi maturasi belut sawah secara hormonalInduksi maturasi belut sawah secara hormonal
Induksi maturasi belut sawah secara hormonalPutra putra
 
Iklim Ternakan, Sains pertanian tingkatan 5
Iklim Ternakan, Sains pertanian tingkatan 5Iklim Ternakan, Sains pertanian tingkatan 5
Iklim Ternakan, Sains pertanian tingkatan 5Dina Hanani
 

Similar to Ovaprime pada induk bandeng (8)

PEMIJAHAN SECARA BUATAN PADA IKAN GURAME Osphronemus gouramy Lac. DENGAN PENY...
PEMIJAHAN SECARA BUATAN PADA IKAN GURAME Osphronemus gouramy Lac. DENGAN PENY...PEMIJAHAN SECARA BUATAN PADA IKAN GURAME Osphronemus gouramy Lac. DENGAN PENY...
PEMIJAHAN SECARA BUATAN PADA IKAN GURAME Osphronemus gouramy Lac. DENGAN PENY...
 
Susu kuda sumbawa cocok sekali untuk menyembuhkan berbagai macam penyakit
Susu kuda sumbawa cocok sekali untuk menyembuhkan berbagai macam penyakitSusu kuda sumbawa cocok sekali untuk menyembuhkan berbagai macam penyakit
Susu kuda sumbawa cocok sekali untuk menyembuhkan berbagai macam penyakit
 
Tugas tik
Tugas tikTugas tik
Tugas tik
 
IB Pada Sapi, kambing domba kerbau.ppt
IB Pada Sapi, kambing domba kerbau.pptIB Pada Sapi, kambing domba kerbau.ppt
IB Pada Sapi, kambing domba kerbau.ppt
 
Pemijahan ikan lele dumbo secara intensif( buatan)
Pemijahan ikan lele dumbo secara intensif( buatan)Pemijahan ikan lele dumbo secara intensif( buatan)
Pemijahan ikan lele dumbo secara intensif( buatan)
 
Pemijahan ikan lele dumbo secara intensif( buatan)
Pemijahan ikan lele dumbo secara intensif( buatan)Pemijahan ikan lele dumbo secara intensif( buatan)
Pemijahan ikan lele dumbo secara intensif( buatan)
 
Induksi maturasi belut sawah secara hormonal
Induksi maturasi belut sawah secara hormonalInduksi maturasi belut sawah secara hormonal
Induksi maturasi belut sawah secara hormonal
 
Iklim Ternakan, Sains pertanian tingkatan 5
Iklim Ternakan, Sains pertanian tingkatan 5Iklim Ternakan, Sains pertanian tingkatan 5
Iklim Ternakan, Sains pertanian tingkatan 5
 

More from lisa ruliaty 631971

Production of Baby Swimmer Crab Production in The Pond
Production of Baby Swimmer Crab Production in The Pond Production of Baby Swimmer Crab Production in The Pond
Production of Baby Swimmer Crab Production in The Pond lisa ruliaty 631971
 
swimmer crab culture in the pond
swimmer crab culture in the pondswimmer crab culture in the pond
swimmer crab culture in the pondlisa ruliaty 631971
 
Komposisi plankton kulonprogo.2016
Komposisi plankton kulonprogo.2016Komposisi plankton kulonprogo.2016
Komposisi plankton kulonprogo.2016lisa ruliaty 631971
 
Pengaruh penambahan asam lemak pada pakan terhadap rasio dha
Pengaruh penambahan asam lemak pada pakan terhadap rasio dhaPengaruh penambahan asam lemak pada pakan terhadap rasio dha
Pengaruh penambahan asam lemak pada pakan terhadap rasio dhalisa ruliaty 631971
 
Metode scoring pada seleksi benih udang windu
Metode scoring pada seleksi benih udang winduMetode scoring pada seleksi benih udang windu
Metode scoring pada seleksi benih udang windulisa ruliaty 631971
 
Evaluasi hasil kel.benih bandeng.2013
Evaluasi hasil kel.benih bandeng.2013Evaluasi hasil kel.benih bandeng.2013
Evaluasi hasil kel.benih bandeng.2013lisa ruliaty 631971
 
Pengaruh pemberian artemia dewasa terhadap
Pengaruh pemberian artemia dewasa terhadapPengaruh pemberian artemia dewasa terhadap
Pengaruh pemberian artemia dewasa terhadaplisa ruliaty 631971
 
Pengaruh pemberian artemia dewasa terhadap
Pengaruh pemberian artemia dewasa terhadapPengaruh pemberian artemia dewasa terhadap
Pengaruh pemberian artemia dewasa terhadaplisa ruliaty 631971
 
Produksi baby crab rajungan dengan sistem modular
Produksi baby crab rajungan dengan sistem modularProduksi baby crab rajungan dengan sistem modular
Produksi baby crab rajungan dengan sistem modularlisa ruliaty 631971
 
Produksi Udang Sayur Untuk Memberdayakan Backyard Hatchery
Produksi Udang Sayur  Untuk Memberdayakan Backyard HatcheryProduksi Udang Sayur  Untuk Memberdayakan Backyard Hatchery
Produksi Udang Sayur Untuk Memberdayakan Backyard Hatcherylisa ruliaty 631971
 
APLIKASI PENYUNTIKAN HORMON SEROTONIN (5-HT) TERHADAP PEMATANGAN GONAD INDU...
APLIKASI PENYUNTIKAN HORMON  SEROTONIN (5-HT) TERHADAP  PEMATANGAN GONAD INDU...APLIKASI PENYUNTIKAN HORMON  SEROTONIN (5-HT) TERHADAP  PEMATANGAN GONAD INDU...
APLIKASI PENYUNTIKAN HORMON SEROTONIN (5-HT) TERHADAP PEMATANGAN GONAD INDU...lisa ruliaty 631971
 
PENAMPILAN REPRODUKSI DAN KUALITAS LARVA RAJUNGAN DENGAN PEMBERIAN BIOMASS A...
PENAMPILAN REPRODUKSI DAN KUALITAS LARVA  RAJUNGAN DENGAN PEMBERIAN BIOMASS A...PENAMPILAN REPRODUKSI DAN KUALITAS LARVA  RAJUNGAN DENGAN PEMBERIAN BIOMASS A...
PENAMPILAN REPRODUKSI DAN KUALITAS LARVA RAJUNGAN DENGAN PEMBERIAN BIOMASS A...lisa ruliaty 631971
 

More from lisa ruliaty 631971 (20)

Production of Baby Swimmer Crab Production in The Pond
Production of Baby Swimmer Crab Production in The Pond Production of Baby Swimmer Crab Production in The Pond
Production of Baby Swimmer Crab Production in The Pond
 
swimmer crab culture in the pond
swimmer crab culture in the pondswimmer crab culture in the pond
swimmer crab culture in the pond
 
Komposisi plankton kulonprogo.2016
Komposisi plankton kulonprogo.2016Komposisi plankton kulonprogo.2016
Komposisi plankton kulonprogo.2016
 
Pengaruh taurin
Pengaruh taurinPengaruh taurin
Pengaruh taurin
 
Pengaruh penambahan asam lemak pada pakan terhadap rasio dha
Pengaruh penambahan asam lemak pada pakan terhadap rasio dhaPengaruh penambahan asam lemak pada pakan terhadap rasio dha
Pengaruh penambahan asam lemak pada pakan terhadap rasio dha
 
Metode scoring pada seleksi benih udang windu
Metode scoring pada seleksi benih udang winduMetode scoring pada seleksi benih udang windu
Metode scoring pada seleksi benih udang windu
 
Evaluasi hasil kel.benih bandeng.2013
Evaluasi hasil kel.benih bandeng.2013Evaluasi hasil kel.benih bandeng.2013
Evaluasi hasil kel.benih bandeng.2013
 
Abstract.pengangkutan
Abstract.pengangkutanAbstract.pengangkutan
Abstract.pengangkutan
 
Abstract.bandeng bak dalam
Abstract.bandeng bak dalamAbstract.bandeng bak dalam
Abstract.bandeng bak dalam
 
7. teknologi biofloc
7. teknologi biofloc7. teknologi biofloc
7. teknologi biofloc
 
Progres keg.bandeng.bbpbap jpr
Progres keg.bandeng.bbpbap jprProgres keg.bandeng.bbpbap jpr
Progres keg.bandeng.bbpbap jpr
 
Abstrak.bandeng biofloc.2012
Abstrak.bandeng biofloc.2012Abstrak.bandeng biofloc.2012
Abstrak.bandeng biofloc.2012
 
Biofloc bandeng.indo aqua 2012
Biofloc bandeng.indo aqua 2012Biofloc bandeng.indo aqua 2012
Biofloc bandeng.indo aqua 2012
 
Ikan hias clownfish
Ikan hias clownfishIkan hias clownfish
Ikan hias clownfish
 
Pengaruh pemberian artemia dewasa terhadap
Pengaruh pemberian artemia dewasa terhadapPengaruh pemberian artemia dewasa terhadap
Pengaruh pemberian artemia dewasa terhadap
 
Pengaruh pemberian artemia dewasa terhadap
Pengaruh pemberian artemia dewasa terhadapPengaruh pemberian artemia dewasa terhadap
Pengaruh pemberian artemia dewasa terhadap
 
Produksi baby crab rajungan dengan sistem modular
Produksi baby crab rajungan dengan sistem modularProduksi baby crab rajungan dengan sistem modular
Produksi baby crab rajungan dengan sistem modular
 
Produksi Udang Sayur Untuk Memberdayakan Backyard Hatchery
Produksi Udang Sayur  Untuk Memberdayakan Backyard HatcheryProduksi Udang Sayur  Untuk Memberdayakan Backyard Hatchery
Produksi Udang Sayur Untuk Memberdayakan Backyard Hatchery
 
APLIKASI PENYUNTIKAN HORMON SEROTONIN (5-HT) TERHADAP PEMATANGAN GONAD INDU...
APLIKASI PENYUNTIKAN HORMON  SEROTONIN (5-HT) TERHADAP  PEMATANGAN GONAD INDU...APLIKASI PENYUNTIKAN HORMON  SEROTONIN (5-HT) TERHADAP  PEMATANGAN GONAD INDU...
APLIKASI PENYUNTIKAN HORMON SEROTONIN (5-HT) TERHADAP PEMATANGAN GONAD INDU...
 
PENAMPILAN REPRODUKSI DAN KUALITAS LARVA RAJUNGAN DENGAN PEMBERIAN BIOMASS A...
PENAMPILAN REPRODUKSI DAN KUALITAS LARVA  RAJUNGAN DENGAN PEMBERIAN BIOMASS A...PENAMPILAN REPRODUKSI DAN KUALITAS LARVA  RAJUNGAN DENGAN PEMBERIAN BIOMASS A...
PENAMPILAN REPRODUKSI DAN KUALITAS LARVA RAJUNGAN DENGAN PEMBERIAN BIOMASS A...
 

Ovaprime pada induk bandeng

  • 1. PENGGUNAAN OVAPRIME UNTUK MERANGSANG PEMIJAHAN DAN PRODUKSI TELUR BANDENG (Chanos chanos Forskal) Oleh: Lisa Ruliaty, Agus Priyono, M.Soleh dan Imam Fatoni ABSTRAK Induk bandeng yang telah memiliki berat minimal 4 kg, panjang minimal 60 cm serta telah berumur diatas 4 tahun pada dasarnya akan mampu memijah dan menghasilkan telur secara alami. Namun, bagi induk-induk baru yang belum pernah bertelur perlu di lakukan rangsang secara buatan untuk mempercepat proses pemijahan dan proses produksi telur. Penggunaan ovaprime secara oral terhadap induk ikan bandeng untuk merangsang pemijahan dan mempercepat produksi telur telah dilakukan. Ovaprime (Salmon Gonadotropin Releasing Hormone Analogue and Domperidone Injection) merupakan bahan yang mudah didapatkan dengan harga yang jauh lebih murah bila dibandingkan dengan hormone LHRH-a. Larutan ovaprime sebanyak 1 ml di tambah 1 butir telur bebek, 10 ml madu, vitamin E serta vitamin C di blender sehingga tercampur. Larutan tersebut kemudian di semprotkan pada 1 kg pellet induk bandeng secara merata dan di kering anginkan. Pemberian pellet yang sudah di perkaya dengan ovaprime sebanyak 2% dari berat biomas induk bandeng. Pemberian pellet tersebut dllakukan pada saat bulan terang, Pemberian pellet yang telah diperkaya dengan ovaprime mampu merangsang pemijahan pada induk bandeng yang belum pernah bertelur.. Induk bandeng menghasilkan telur 15 hari setelah perlakuan pemberian pellet yang diperkaya ovaprime.. Jumlah telur pertama yang dihasilkan sebanyak 538.740 butir dengan rerata diameter telur 1,2 mm, derajat pembuahan sebesar 62,5% dan derajat penetasan sebesar 87,4%. Selama 3 minggu, induk bandeng telah memijah sebanyak 8 kali dan telah menghasilkan telur sebanyak 3.107.380 butir. Kata Kunci : Ovaprime, pemijahan, produksi telur.