SlideShare a Scribd company logo
1 of 13
Presentasi Kelompok 8
Nama kelompok :
Chessy Febiany
Jonathan Advender
Odi Isya Winanda
Vinky Agustin
ABOUT SCANNER
CEKIDOTTT
Sejarah Scanner
Sejarah perkembangan scanner berawal pada
tahun 1975, ketika Ray Kurzweil dan timnya
menciptakan Kurzweil Reading Machine beserta
software Omni-Font OCR (Optical Character Recognation)
Technology. Software ini berfungsi mengenali teks yang
ada dalam objek yang discan dan menerjemahkannya
menjadi data dalam bentuk teks.
Dari awal perkembangan itulah teknologi scanner
berawal dan akhirnya terus berkembang sampai saat ini
dengan teknologi yang semakin lama semakin maju.
Kini scanner sudah dapat digunakan untuk menscan
objek tiga dimensi dan film negatif.
Penemuan scanner sangat terkait dengan
perkembangan teknologi photography,fotokopi dan optical
machine. Penemu scanner adalah Robert S. Ledley lahir di
Newyork, Amerika Serikat pada tahun 1926. Hingga akhirnya
pada tahun 1943 lahirlah CT Scanner yang mampu memindai
seluruh tubuh dari ujung rambut hingga ujung kaki.
Mesin temuannya itu di namakan Automatic
Computerized Transverse Axial (ACTA).Demikian sejarah singkat
penemuan scanner dan perkembangan scanner dari awal
penemuannya sampai sekarang scnner baru dengan teknologi
berbeda dan canngih telah ditemukan dan dikembangkan di
dunia oleh berbagai Company seperti yang disebutkan di atas.
Pengertian Scanner

Suatu alat elektronik yang fungsinya mirip dengan mesin
fotokopi. Mesin fotocopy hasilnya dapat langsung dilihat pada
kertas sedangkan scanner hasilnya ditampilkan pada layar monitor
komputer dahulu kemudian baru dapat diubah dan dimodifikasi
sehingga tampilan dan hasilnya menjadi bagus yang kemudian
dapat disimpan sebagai file text, dokumen dan gambar.
Scanner merupakan suatu alat yang digunakan untuk
memindai suatu bentuk maupun sifat benda, seperti
dokumen, foto, gelombang, suhu, digunakan untuk mengambil citra
cetakan (gambar, foto, tulisan) untuk diolah atau ditampilkan
melalui komputer. Hasil pemindaian itu pada umumnya akan
ditransformasikan komputer sebagai data digital Data yang telah
diambil dengan scanner itu , bisa dimasukkan secara langsung ke
semua aplikasi computer computer yang mengenali teks ASCII.
Perbedaan tiap scanner dari berbagai merk terletak pada
pemakaian teknologi dan resolusinya. Pemakaian teknologi
misalnya penggunaan tombol-tombol digital dan teknik
pencahayaan.
Fungsi Scanner
Fungsi Scanner adalah membaca, merekam
dan mengambil informasi suatu benda baik 2D atau
3D dan menghimpunnya untuk anda dengan
berbentuk gambar. Begitu juga dengan Komputer.
Berbeda dengan Printer, Scanner hanya bisa
mengambil informasi gambar dan menampilkan
pada Komputer dan bisa diambil dalam bentuk file
data. Jadi jika anda memasukkan foto maka akan
menghasilkan foto itu sendiri dalam bentuk digital
(gambar dalam komputer), dan jika anda
memasukkan benda maka akan menghasilkan
gambar itu sendiri.
Jenis-jenis Scanner
Berdasar manfaat dan cara penggunaannya, scanner dapat
dibagi menjadi beberapa jenis :
a. Flat bed

Jenis ini adalah jenis yang paling banyak dijumpai,
karena harganya relatif paling murah, cocok untuk
penggunaan pribadi. Jenis ini dapat dicirikan dari bentuknya
yang persegi panjang. Memiliki sebuah papan penutup, dan
lapisan kaca tempat meletakkan gambar. Untuk
menggunakannya anda harus meletakkan gambar satu
persatu untuk setiap pengambilan gambar.
b.Automatic Document Feeder

Jenis ini memiliki kelebihan kemudahan dalam penggunaan. Anda
dapat meletakkan gambar-gambar yang akan dibaca, selanjutnya alat
ini secara otomatis akan mengambil sendiri gambar-gambar tersebut
dan membacanya, untuk selanjutnya disimpan sebagai file dijital.
Harganya sudah tentu lebih mahal dibanding jenis flat bed. Jenis ini
memang cocok untuk perkantoran yang memiliki banyak gambar yang
akan di-scan
c.Handheld

Jenis ini membutuhkan keterampilan yang lebih dari
penggunanya. Pengguna dengan tangannya akan menggerakan
scanner ini di atas gambar yang akan dibacanya. Karena proses
pembacaan data oleh scanner sangat sensitif, maka gambar yang
dihasilkan kualitasnya kurang baik, akibat kecepatan gerakan yang
tidak rata. Umumnya scanner jenis ini bersifat monochrome, atau
tepatnya hanya dapat menghasilkan warna hitam putih saja.
d.Drum

Jenis ini adalah jenis-jenis yang awal dikembangkan . Jenis ini
menggunakan photomultiplier tubes (PMT) untuk membaca
data gambar. Jenis ini menghasilkan kualitas yang lebih baik di
banding jenis lainnya. Namun karena harganya relatif mahal,
maka jenis ini sudah tidak banyak digunakan. Banyak orang
beralih menggunakan jenis flatbed berkualitas tinggi. Tetapi
jenis ini masih tetap digunakan oleh pihak-pihak yang
membutuhkan kualitas yang baik, seperti museum atau
seniman yang akan menyimpan hasil kerja seninya.
Cara Kerja Scanner








Scanner adalah alat inputan komputer dengancara kerjanya yaitu
membaca gambar menggunakan sinar kemudian hasilnyadimasukkan
kedalam komputer berupa gambar. Scanner merupakan perangkat yang
cara kerjanya sama dengan cara kerjanya mesin fotocopy.
Ketika kamu menekan tombol mouse untuk memulai Scanning, yang terjadi
adalah:
Penekanan tombol mouse dari komputer menggerakkan pengendali
kecepatan pada mesin scanner. Mesin yang terletak dalam scanner
tersebut mengendalikan proses pengiriman ke unit scanning.
Kemudian unit scanning menempatkan proses pengiriman ke tempat atau
jalur yang sesuai untuk langsung memulai scanning.
Nyala lampu yang terlihat pada Scanner menandakan bahwa kegiatan
scanning sudah mulai dilakukan.
Setelah nyala lampu sudah tidak ada, berarti proses scan sudah selesai
dan hasilnya dapat dilihat pada layar monitor.
Apabila hasil atau tampilan teks / gambar ingin dirubah, kita dapat
merubahnya dengan menggunakan software-software aplikasi yang
ada. Misalnya dengan photoshop, Adobe dan lain- lain. pot scanned.
KELEBIHAN DAN KEKURANGAN SCANER
Sedangkan Scanner merupakan salah satu perangkat input
komputer. Scanner merupakan alat yang berfungsi untuk menduplikat
objek layaknya mesin fotokopi ke dalam bentuk digital. Scanner
menduplikat objek tersebut menggunakan sebuah sensor cahaya yang
terdapat di dalamnya. Sensor yang ada pada scanner tersebut mendeteksi
struktur, tulisan, maupun gambar dari objek yang discan tersebut dan
dikirimkan ke komputer dalam bentuk digital.
KELEBIHAN :
 Multi fungsi
 Tahan lama (awet)
 Kecepatannya bagus
KEKURANGAN :
 Sering macet
 Tidak bisa meng-copy kertas HVS (karena kertas HVS kertasnya panjang )
 Kalau satu bermasalah yang lain jugak ikud bermasalah
Sekian dan Terimakasih

More Related Content

What's hot

Desain komunikasi visual
Desain komunikasi visualDesain komunikasi visual
Desain komunikasi visualiwan setiawan
 
Laporan Mikrotik
Laporan MikrotikLaporan Mikrotik
Laporan Mikrotikguest843b00
 
Aplikasi pengolah kata
Aplikasi pengolah kataAplikasi pengolah kata
Aplikasi pengolah kataHilmi Halim
 
Ppt unsur tata letak
Ppt unsur tata letakPpt unsur tata letak
Ppt unsur tata letakemri3
 
Jaringan Komputer dan Internet.pdf
Jaringan Komputer dan Internet.pdfJaringan Komputer dan Internet.pdf
Jaringan Komputer dan Internet.pdfFitriantiAmim
 
Microsoft Word
Microsoft WordMicrosoft Word
Microsoft WordAngelLika4
 
10.2 dasar dasar dkv suhendi hendi
10.2 dasar dasar dkv suhendi hendi10.2 dasar dasar dkv suhendi hendi
10.2 dasar dasar dkv suhendi hendiSuhendiSuhendi10
 
JENIS-JENIS FOTOGRAFI
JENIS-JENIS FOTOGRAFIJENIS-JENIS FOTOGRAFI
JENIS-JENIS FOTOGRAFIAmalia Dekata
 
Jaringan Komputer dan Internet Kelas 7
Jaringan Komputer dan Internet Kelas 7Jaringan Komputer dan Internet Kelas 7
Jaringan Komputer dan Internet Kelas 7Farichah Riha
 
TIK Fungsi View & Review (Power Point)
TIK Fungsi View & Review (Power Point)TIK Fungsi View & Review (Power Point)
TIK Fungsi View & Review (Power Point)Dwinita Murbarani
 
DASAR-DASAR DESAIN GRAFIS - dewifitriyani__
DASAR-DASAR DESAIN GRAFIS - dewifitriyani__DASAR-DASAR DESAIN GRAFIS - dewifitriyani__
DASAR-DASAR DESAIN GRAFIS - dewifitriyani__Dewi Fitriyani
 

What's hot (20)

SOAL ESSAY HOTS ANIMASI 2D 3D SEMESTER 2
SOAL ESSAY HOTS ANIMASI 2D 3D SEMESTER 2SOAL ESSAY HOTS ANIMASI 2D 3D SEMESTER 2
SOAL ESSAY HOTS ANIMASI 2D 3D SEMESTER 2
 
Desain grafis percetakan menganalisis pemberian efek pada gambar vektor
Desain grafis percetakan menganalisis pemberian efek pada gambar vektorDesain grafis percetakan menganalisis pemberian efek pada gambar vektor
Desain grafis percetakan menganalisis pemberian efek pada gambar vektor
 
Animasi 2D dan 3D KD: Menggambarkan konsep dasar object 3 d dalam sketsa ran...
Animasi 2D dan 3D  KD: Menggambarkan konsep dasar object 3 d dalam sketsa ran...Animasi 2D dan 3D  KD: Menggambarkan konsep dasar object 3 d dalam sketsa ran...
Animasi 2D dan 3D KD: Menggambarkan konsep dasar object 3 d dalam sketsa ran...
 
Desain komunikasi visual
Desain komunikasi visualDesain komunikasi visual
Desain komunikasi visual
 
Laporan Mikrotik
Laporan MikrotikLaporan Mikrotik
Laporan Mikrotik
 
Aplikasi pengolah kata
Aplikasi pengolah kataAplikasi pengolah kata
Aplikasi pengolah kata
 
Ppt unsur tata letak
Ppt unsur tata letakPpt unsur tata letak
Ppt unsur tata letak
 
Jaringan Komputer dan Internet.pdf
Jaringan Komputer dan Internet.pdfJaringan Komputer dan Internet.pdf
Jaringan Komputer dan Internet.pdf
 
Dasar desain grafis Fungsi dan Unsur Warna CMYK dan RGB
Dasar desain grafis Fungsi dan Unsur Warna CMYK dan RGBDasar desain grafis Fungsi dan Unsur Warna CMYK dan RGB
Dasar desain grafis Fungsi dan Unsur Warna CMYK dan RGB
 
Desain grafis percetakan
Desain grafis percetakanDesain grafis percetakan
Desain grafis percetakan
 
Microsoft Word
Microsoft WordMicrosoft Word
Microsoft Word
 
Animasi 2D
Animasi 2DAnimasi 2D
Animasi 2D
 
10.2 dasar dasar dkv suhendi hendi
10.2 dasar dasar dkv suhendi hendi10.2 dasar dasar dkv suhendi hendi
10.2 dasar dasar dkv suhendi hendi
 
JENIS-JENIS FOTOGRAFI
JENIS-JENIS FOTOGRAFIJENIS-JENIS FOTOGRAFI
JENIS-JENIS FOTOGRAFI
 
Jaringan Komputer dan Internet Kelas 7
Jaringan Komputer dan Internet Kelas 7Jaringan Komputer dan Internet Kelas 7
Jaringan Komputer dan Internet Kelas 7
 
TIK Fungsi View & Review (Power Point)
TIK Fungsi View & Review (Power Point)TIK Fungsi View & Review (Power Point)
TIK Fungsi View & Review (Power Point)
 
DASAR-DASAR DESAIN GRAFIS - dewifitriyani__
DASAR-DASAR DESAIN GRAFIS - dewifitriyani__DASAR-DASAR DESAIN GRAFIS - dewifitriyani__
DASAR-DASAR DESAIN GRAFIS - dewifitriyani__
 
Powerpoint kelas x
Powerpoint kelas xPowerpoint kelas x
Powerpoint kelas x
 
Presentasi printer
Presentasi printerPresentasi printer
Presentasi printer
 
PRINSIP DASAR TIPOGRAFI PADA DESAIN
PRINSIP DASAR TIPOGRAFI PADA DESAINPRINSIP DASAR TIPOGRAFI PADA DESAIN
PRINSIP DASAR TIPOGRAFI PADA DESAIN
 

Similar to scaner

V3420067 sabila hayati nur ramadhani-tic-cover-daftar isi
V3420067 sabila hayati nur ramadhani-tic-cover-daftar isiV3420067 sabila hayati nur ramadhani-tic-cover-daftar isi
V3420067 sabila hayati nur ramadhani-tic-cover-daftar isiSabilaHayatiNurRamad
 
BAB 5 Menggunakan Scanner.pptx
BAB 5 Menggunakan Scanner.pptxBAB 5 Menggunakan Scanner.pptx
BAB 5 Menggunakan Scanner.pptxMuhammad Rofi'i
 
PROSES SCANNING GAMBAR.pptx
PROSES SCANNING GAMBAR.pptxPROSES SCANNING GAMBAR.pptx
PROSES SCANNING GAMBAR.pptxSmkAssaabiq
 
ambon syarifudin, teknologi komunikasi
ambon syarifudin, teknologi komunikasiambon syarifudin, teknologi komunikasi
ambon syarifudin, teknologi komunikasiSyarifudin Amq
 
Syarifudin, teknologi komunikasi
Syarifudin, teknologi komunikasiSyarifudin, teknologi komunikasi
Syarifudin, teknologi komunikasiSyarifudin Amq
 
sejarah printer dan scanner
sejarah printer dan scanner sejarah printer dan scanner
sejarah printer dan scanner hilwa aminatus
 
Syarifudin, teknologi komunikasi
Syarifudin, teknologi komunikasiSyarifudin, teknologi komunikasi
Syarifudin, teknologi komunikasiSyarifudin Amq
 
Tugas multimedia(09111003069)
Tugas multimedia(09111003069)Tugas multimedia(09111003069)
Tugas multimedia(09111003069)Anom Suroto
 
Melakukan entry data dengan image scanner ok
Melakukan entry data dengan image scanner okMelakukan entry data dengan image scanner ok
Melakukan entry data dengan image scanner okHafis Lubis
 
Merakit Personal Komputer ( PC )
Merakit Personal Komputer ( PC )Merakit Personal Komputer ( PC )
Merakit Personal Komputer ( PC )Jesthine Nesshal
 
Dkk1.Merakit Personal PC
Dkk1.Merakit Personal PCDkk1.Merakit Personal PC
Dkk1.Merakit Personal PCMuhamad Abduh
 
Nama klmpk 5 kleas xii titl3
Nama klmpk 5 kleas xii titl3Nama klmpk 5 kleas xii titl3
Nama klmpk 5 kleas xii titl3Lazimatul A
 
Makalah peripheral
Makalah peripheralMakalah peripheral
Makalah peripheralYoon Eun Hye
 

Similar to scaner (20)

KKPI PENJELASAN SCANNER
KKPI  PENJELASAN SCANNERKKPI  PENJELASAN SCANNER
KKPI PENJELASAN SCANNER
 
Makalah perkembangan scanner
Makalah perkembangan scannerMakalah perkembangan scanner
Makalah perkembangan scanner
 
V3420067 sabila hayati nur ramadhani-tic-cover-daftar isi
V3420067 sabila hayati nur ramadhani-tic-cover-daftar isiV3420067 sabila hayati nur ramadhani-tic-cover-daftar isi
V3420067 sabila hayati nur ramadhani-tic-cover-daftar isi
 
Digital processing 1
Digital processing 1Digital processing 1
Digital processing 1
 
BAB 5 Menggunakan Scanner.pptx
BAB 5 Menggunakan Scanner.pptxBAB 5 Menggunakan Scanner.pptx
BAB 5 Menggunakan Scanner.pptx
 
PROSES SCANNING GAMBAR.pptx
PROSES SCANNING GAMBAR.pptxPROSES SCANNING GAMBAR.pptx
PROSES SCANNING GAMBAR.pptx
 
ambon syarifudin, teknologi komunikasi
ambon syarifudin, teknologi komunikasiambon syarifudin, teknologi komunikasi
ambon syarifudin, teknologi komunikasi
 
Syarifudin, teknologi komunikasi
Syarifudin, teknologi komunikasiSyarifudin, teknologi komunikasi
Syarifudin, teknologi komunikasi
 
sejarah printer dan scanner
sejarah printer dan scanner sejarah printer dan scanner
sejarah printer dan scanner
 
Syarifudin, teknologi komunikasi
Syarifudin, teknologi komunikasiSyarifudin, teknologi komunikasi
Syarifudin, teknologi komunikasi
 
Tugas multimedia(09111003069)
Tugas multimedia(09111003069)Tugas multimedia(09111003069)
Tugas multimedia(09111003069)
 
Melakukan entry data dengan image scanner ok
Melakukan entry data dengan image scanner okMelakukan entry data dengan image scanner ok
Melakukan entry data dengan image scanner ok
 
Merakit Personal Komputer ( PC )
Merakit Personal Komputer ( PC )Merakit Personal Komputer ( PC )
Merakit Personal Komputer ( PC )
 
DKK_1_TKJ
DKK_1_TKJDKK_1_TKJ
DKK_1_TKJ
 
Dkk1.Merakit Personal PC
Dkk1.Merakit Personal PCDkk1.Merakit Personal PC
Dkk1.Merakit Personal PC
 
Dkk1.merakit ind
Dkk1.merakit indDkk1.merakit ind
Dkk1.merakit ind
 
Dkk1.merakit ind
Dkk1.merakit indDkk1.merakit ind
Dkk1.merakit ind
 
Scaner
ScanerScaner
Scaner
 
Nama klmpk 5 kleas xii titl3
Nama klmpk 5 kleas xii titl3Nama klmpk 5 kleas xii titl3
Nama klmpk 5 kleas xii titl3
 
Makalah peripheral
Makalah peripheralMakalah peripheral
Makalah peripheral
 

scaner

  • 1. Presentasi Kelompok 8 Nama kelompok : Chessy Febiany Jonathan Advender Odi Isya Winanda Vinky Agustin
  • 3. Sejarah Scanner Sejarah perkembangan scanner berawal pada tahun 1975, ketika Ray Kurzweil dan timnya menciptakan Kurzweil Reading Machine beserta software Omni-Font OCR (Optical Character Recognation) Technology. Software ini berfungsi mengenali teks yang ada dalam objek yang discan dan menerjemahkannya menjadi data dalam bentuk teks. Dari awal perkembangan itulah teknologi scanner berawal dan akhirnya terus berkembang sampai saat ini dengan teknologi yang semakin lama semakin maju. Kini scanner sudah dapat digunakan untuk menscan objek tiga dimensi dan film negatif.
  • 4. Penemuan scanner sangat terkait dengan perkembangan teknologi photography,fotokopi dan optical machine. Penemu scanner adalah Robert S. Ledley lahir di Newyork, Amerika Serikat pada tahun 1926. Hingga akhirnya pada tahun 1943 lahirlah CT Scanner yang mampu memindai seluruh tubuh dari ujung rambut hingga ujung kaki. Mesin temuannya itu di namakan Automatic Computerized Transverse Axial (ACTA).Demikian sejarah singkat penemuan scanner dan perkembangan scanner dari awal penemuannya sampai sekarang scnner baru dengan teknologi berbeda dan canngih telah ditemukan dan dikembangkan di dunia oleh berbagai Company seperti yang disebutkan di atas.
  • 5. Pengertian Scanner Suatu alat elektronik yang fungsinya mirip dengan mesin fotokopi. Mesin fotocopy hasilnya dapat langsung dilihat pada kertas sedangkan scanner hasilnya ditampilkan pada layar monitor komputer dahulu kemudian baru dapat diubah dan dimodifikasi sehingga tampilan dan hasilnya menjadi bagus yang kemudian dapat disimpan sebagai file text, dokumen dan gambar. Scanner merupakan suatu alat yang digunakan untuk memindai suatu bentuk maupun sifat benda, seperti dokumen, foto, gelombang, suhu, digunakan untuk mengambil citra cetakan (gambar, foto, tulisan) untuk diolah atau ditampilkan melalui komputer. Hasil pemindaian itu pada umumnya akan ditransformasikan komputer sebagai data digital Data yang telah diambil dengan scanner itu , bisa dimasukkan secara langsung ke semua aplikasi computer computer yang mengenali teks ASCII. Perbedaan tiap scanner dari berbagai merk terletak pada pemakaian teknologi dan resolusinya. Pemakaian teknologi misalnya penggunaan tombol-tombol digital dan teknik pencahayaan.
  • 6. Fungsi Scanner Fungsi Scanner adalah membaca, merekam dan mengambil informasi suatu benda baik 2D atau 3D dan menghimpunnya untuk anda dengan berbentuk gambar. Begitu juga dengan Komputer. Berbeda dengan Printer, Scanner hanya bisa mengambil informasi gambar dan menampilkan pada Komputer dan bisa diambil dalam bentuk file data. Jadi jika anda memasukkan foto maka akan menghasilkan foto itu sendiri dalam bentuk digital (gambar dalam komputer), dan jika anda memasukkan benda maka akan menghasilkan gambar itu sendiri.
  • 7. Jenis-jenis Scanner Berdasar manfaat dan cara penggunaannya, scanner dapat dibagi menjadi beberapa jenis : a. Flat bed Jenis ini adalah jenis yang paling banyak dijumpai, karena harganya relatif paling murah, cocok untuk penggunaan pribadi. Jenis ini dapat dicirikan dari bentuknya yang persegi panjang. Memiliki sebuah papan penutup, dan lapisan kaca tempat meletakkan gambar. Untuk menggunakannya anda harus meletakkan gambar satu persatu untuk setiap pengambilan gambar.
  • 8. b.Automatic Document Feeder Jenis ini memiliki kelebihan kemudahan dalam penggunaan. Anda dapat meletakkan gambar-gambar yang akan dibaca, selanjutnya alat ini secara otomatis akan mengambil sendiri gambar-gambar tersebut dan membacanya, untuk selanjutnya disimpan sebagai file dijital. Harganya sudah tentu lebih mahal dibanding jenis flat bed. Jenis ini memang cocok untuk perkantoran yang memiliki banyak gambar yang akan di-scan
  • 9. c.Handheld Jenis ini membutuhkan keterampilan yang lebih dari penggunanya. Pengguna dengan tangannya akan menggerakan scanner ini di atas gambar yang akan dibacanya. Karena proses pembacaan data oleh scanner sangat sensitif, maka gambar yang dihasilkan kualitasnya kurang baik, akibat kecepatan gerakan yang tidak rata. Umumnya scanner jenis ini bersifat monochrome, atau tepatnya hanya dapat menghasilkan warna hitam putih saja.
  • 10. d.Drum Jenis ini adalah jenis-jenis yang awal dikembangkan . Jenis ini menggunakan photomultiplier tubes (PMT) untuk membaca data gambar. Jenis ini menghasilkan kualitas yang lebih baik di banding jenis lainnya. Namun karena harganya relatif mahal, maka jenis ini sudah tidak banyak digunakan. Banyak orang beralih menggunakan jenis flatbed berkualitas tinggi. Tetapi jenis ini masih tetap digunakan oleh pihak-pihak yang membutuhkan kualitas yang baik, seperti museum atau seniman yang akan menyimpan hasil kerja seninya.
  • 11. Cara Kerja Scanner      Scanner adalah alat inputan komputer dengancara kerjanya yaitu membaca gambar menggunakan sinar kemudian hasilnyadimasukkan kedalam komputer berupa gambar. Scanner merupakan perangkat yang cara kerjanya sama dengan cara kerjanya mesin fotocopy. Ketika kamu menekan tombol mouse untuk memulai Scanning, yang terjadi adalah: Penekanan tombol mouse dari komputer menggerakkan pengendali kecepatan pada mesin scanner. Mesin yang terletak dalam scanner tersebut mengendalikan proses pengiriman ke unit scanning. Kemudian unit scanning menempatkan proses pengiriman ke tempat atau jalur yang sesuai untuk langsung memulai scanning. Nyala lampu yang terlihat pada Scanner menandakan bahwa kegiatan scanning sudah mulai dilakukan. Setelah nyala lampu sudah tidak ada, berarti proses scan sudah selesai dan hasilnya dapat dilihat pada layar monitor. Apabila hasil atau tampilan teks / gambar ingin dirubah, kita dapat merubahnya dengan menggunakan software-software aplikasi yang ada. Misalnya dengan photoshop, Adobe dan lain- lain. pot scanned.
  • 12. KELEBIHAN DAN KEKURANGAN SCANER Sedangkan Scanner merupakan salah satu perangkat input komputer. Scanner merupakan alat yang berfungsi untuk menduplikat objek layaknya mesin fotokopi ke dalam bentuk digital. Scanner menduplikat objek tersebut menggunakan sebuah sensor cahaya yang terdapat di dalamnya. Sensor yang ada pada scanner tersebut mendeteksi struktur, tulisan, maupun gambar dari objek yang discan tersebut dan dikirimkan ke komputer dalam bentuk digital. KELEBIHAN :  Multi fungsi  Tahan lama (awet)  Kecepatannya bagus KEKURANGAN :  Sering macet  Tidak bisa meng-copy kertas HVS (karena kertas HVS kertasnya panjang )  Kalau satu bermasalah yang lain jugak ikud bermasalah