SlideShare a Scribd company logo
Pengantar Kecerdasan Buatan
1
Sri Supatmi, S.Kom., M.T., D.Sc.
Definisi Kecerdasan Buatan
• Kecerdasan Buatan ?
• Bagian dari ilmu komputer yang mempelajari bagaimana
membuat mesin (komputer) dapat melakukan pekerjaan seperti
dan sebaik yang dilakukan oleh manusia bahkan bisa lebih baik
daripada yang dilakukan manusia.
• Menurut John McCarthy, 1956, AI :
Untuk mengetahui dan memodelkan proses – proses berpikir
manusia dan mendesain mesin agar dapat menirukan perilaku
manusia.
• Cerdas = memiliki pengetahuan + pengalaman, penalaran
(bagaimana membuat keputusan & mengambil tindakan), moral
yang baik
2
Definisi Kecerdasan Buatan
• 2 bagian utama yg dibutuhkan untuk aplikasi kecerdasan buatan :
• Basis pengetahuan (knowledge base)
• berisi fakta-fakta, teori, pemikiran & hubungan antara satu dengan lainnya.
• Motor inferensi (inference engine)
• kemampuan menarik kesimpulan berdasarkan pengetahuan
3
BEDA KECERDASAN BUATAN & KECERDASAN
ALAMI
4
Kelebihan kecerdasan buatan :
1.Lebih bersifat permanen.
2.Lebih mudah diduplikasi & disebarkan.
3.Lebih murah.
4.Lebih konsisten dan teliti
5. Dapat didokumentasi.
6. Lebih cepat dan Lebih baik
Kelebihan kecerdasan alami :
1.Kreatif
2.Pengalaman secara langsung.
3.Pemikiran luas
KELEBIHAN KECERDASAN BUATAN (1)
5
Lebih bersifat permanen :
• Kecerdasan alami bisa berubah
karena sifat manusia pelupa.
• Kecerdasan buatan tidak berubah
selama sistem komputer & program
tidak mengubahnya.
KELEBIHAN KECERDASAN BUATAN (2)
6
Lebih mudah diduplikasi & disebarkan :
• Mentransfer pengetahuan manusia dari 1
orang ke orang lain membutuhkan proses
yang sangat lama & keahlian tidak akan
pernah dapat diduplikasi dengan lengkap.
• Jadi jika pengetahuan terletak pada suatu
sistem komputer, pengetahuan tersebut
dapat disalin dari komputer tersebut & dapat
dipindahkan dengan mudah ke komputer
yang lain.
KELEBIHAN KECERDASAN BUATAN (3)
7
Lebih murah :
• Menyediakan layanan komputer akan lebih
mudah & murah dibandingkan mendatangkan
seseorang untuk mengerjakan sejumlah
pekerjaan dalam jangka waktu yang sangat
lama.
KELEBIHAN KECERDASAN BUATAN (4)
8
Lebih konsisten & teliti :
• Kecerdasan buatan adalah bagian dari
teknologi komputer sedangkan kecerdasan
alami senantiasa berubah-ubah
KELEBIHAN KECERDASAN BUATAN (5)
9
Dapat didokumentasi :
• Keputusan yang dibuat komputer dapat
didokumentasi dengan mudah dengan cara
melacak setiap aktivitas dari sistem tersebut.
• Kecerdasan alami sangat sulit untuk
direproduksi.
KELEBIHAN KECERDASAN BUATAN (6)
10
Lebih cepat & lebih baik :
• Dapat mengerjakan beberapa task lebih
cepat dan lebih baik dibanding manusia
KELEBIHAN KECERDASAN ALAMI (1)
11
Kreatif :
• Manusia memiliki kemampuan untuk
menambah pengetahuan, sedangkan pada
kecerdasan buatan untuk menambah
pengetahuan harus dilakukan melalui sistem
yang dibangun.
KELEBIHAN KECERDASAN ALAMI (2)
12
Pengalaman secara langsung:
• Memungkinkan orang untuk menggunakan
pengalaman atau pembelajaran secara
langsung. Sedangkan pada kecerdasan
buatan harus mendapat masukan berupa
input-input simbolik.
KELEBIHAN KECERDASAN ALAMI (3)
13
Pemikiran luas :
• Pemikiran manusia dapat digunakan secara
luas, sedangkan kecerdasan buatan sangat
terbatas.
BEDA KECERDASAN BUATAN & PROGRAM
KONVENSIONAL
Kecerdasan buatan Program konvensional
Fokus
pemrosesan
Konsep simbolik / numerik
(pengetahuan)
Data & informasi
Pencarian Heuristik Algoritma
Sifat input Bisa tidak lengkap Harus lengkap
Keterangan Disediakan Biasanya tidak
disediakan
Struktur Kontrol dipisahkan dari
pengetahuan
Kontrol terintegrasi
dengan informasi
(data)
Sifat output Kuantitatif Kualitatif
Kemampuan
menalar
Ya Tidak
14
PROGRAM KECERDASAN BUATAN
• Semua bahasa pemrograman : C, Pascal, VB
• Bahasa pemrograman khusus : LISP, PROLOG
15
SEJARAH KECERDASAN BUATAN
Tahun 1950 – an Alan Turing, seorang pionir AI dan ahli
matematika Inggris melakukan percobaan Turing (Turing
Test) yaitu sebuah komputer melalui terminalnya
ditempatkan pada jarak jauh.
Turing beranggapan bahwa mesin bisa cerdas (seperti
layaknya manusia).
16
KECERDASAN BUATAN PADA APLIKASI
KOMERSIAL
1. Sistem Pakar (Expert Sistem)
17
KECERDASAN BUATAN PADA APLIKASI
KOMERSIAL
2. Pengolahan bahasa alami (natural language processing)
 delete*.* <Enter>
18
KECERDASAN BUATAN PADA APLIKASI
KOMERSIAL
3. Pengenalan ucapan (speech recognition) :
 Alat bantu membaca untuk tunanetra
19
KECERDASAN BUATAN PADA APLIKASI
KOMERSIAL
3. Pengenalan ucapan (speech recognition) :
 Telpon untuk penderita bisu-tuli
20
KECERDASAN BUATAN PADA APLIKASI
KOMERSIAL
3. Pengenalan ucapan (speech recognition) :
 Alat untuk tuna wicara
21
 Konversi SMS (Short Message System) ke ucapan
KECERDASAN BUATAN PADA APLIKASI
KOMERSIAL
4. Robotika & sistem sensor :
 Mesin Cuci
 Robotika
22
KECERDASAN BUATAN PADA APLIKASI
KOMERSIAL
5. Computer vision
 Pengenalan Pola Sidik Jari
 Pengenalan Angka
23
KECERDASAN BUATAN PADA APLIKASI
KOMERSIAL
5. Computer vision
 Pengenalan/deteksi tanda tangan
24
KECERDASAN BUATAN PADA APLIKASI
KOMERSIAL
6. Intelligent computer-aided instruction
 Contoh : Learn to speak English
25
KECERDASAN BUATAN PADA APLIKASI
KOMERSIAL
26
SOFT Computing
 Soft computing merupakan inovasi baru dalam membangun
sistem cerdas.
 Metodologi-metodologi dalam Soft computing adalah :
- Logika Fuzzy (fuzzy logic)
- Jaringan Syaraf Tiruan (neurall network)
- Probabilistic Reasoning (mengakomodasi ketidakpastian)
- Evolutionary Computing (optimasi) Algoritma Genetika
27
See you next week
28

More Related Content

Similar to week 2-pengantar-kecerdasan-buatan.ppt

Kecerdasan buatan ibu idha
Kecerdasan buatan ibu idhaKecerdasan buatan ibu idha
Kecerdasan buatan ibu idha
minanrni
 
Jurnal kecerdasan buatan
Jurnal kecerdasan buatanJurnal kecerdasan buatan
Jurnal kecerdasan buatan
Nasri Nasri
 
TIB_AI.pptx
TIB_AI.pptxTIB_AI.pptx
TIB_AI.pptx
urfan2
 
2 Intelegensi Buatan.pptx
2 Intelegensi Buatan.pptx2 Intelegensi Buatan.pptx
2 Intelegensi Buatan.pptx
AditiyaHerawan
 
ARTIFICIAL INTELLIGENCE / AI (Kecerdasan Buatan)
ARTIFICIAL INTELLIGENCE / AI (Kecerdasan Buatan)ARTIFICIAL INTELLIGENCE / AI (Kecerdasan Buatan)
ARTIFICIAL INTELLIGENCE / AI (Kecerdasan Buatan)
iimpunya3
 
Artificial Intelligence Doc.
Artificial Intelligence Doc.Artificial Intelligence Doc.
Artificial Intelligence Doc.
Rexsy RS
 
Slide-INF401-KECERDASAN-BUATAN-PERTEMUAN-1.pptx
Slide-INF401-KECERDASAN-BUATAN-PERTEMUAN-1.pptxSlide-INF401-KECERDASAN-BUATAN-PERTEMUAN-1.pptx
Slide-INF401-KECERDASAN-BUATAN-PERTEMUAN-1.pptx
AgusGremory
 
1 pengertian ai
1 pengertian ai1 pengertian ai
1 pengertian ai
Princess Young
 
Pertemuan 1 dan 2
Pertemuan 1 dan 2Pertemuan 1 dan 2
Pertemuan 1 dan 2
Isbandiyo Dewa Argo
 
Materi Kecerdasan Buatan
Materi Kecerdasan BuatanMateri Kecerdasan Buatan
Materi Kecerdasan Buatan
MArifKamal2
 
Kecerdasan-Buatan-Pertemuan-2.pptx
Kecerdasan-Buatan-Pertemuan-2.pptxKecerdasan-Buatan-Pertemuan-2.pptx
Kecerdasan-Buatan-Pertemuan-2.pptx
VirjayantiLazinu
 
131110534 rudy setia tp-a sore
131110534 rudy setia tp-a sore131110534 rudy setia tp-a sore
131110534 rudy setia tp-a sore
Rudy Setia
 
AI-1-Konsep AI.pptx
AI-1-Konsep AI.pptxAI-1-Konsep AI.pptx
AI-1-Konsep AI.pptx
SamFChaerul
 
Otomasi Perpustakaan Berbasis SLiMS dan Inlislite
Otomasi  Perpustakaan Berbasis SLiMS dan InlisliteOtomasi  Perpustakaan Berbasis SLiMS dan Inlislite
Otomasi Perpustakaan Berbasis SLiMS dan Inlislite
Mulyadi UIN
 
Materi_13_AI_n_Sistem_Pakar.ppt
Materi_13_AI_n_Sistem_Pakar.pptMateri_13_AI_n_Sistem_Pakar.ppt
Materi_13_AI_n_Sistem_Pakar.ppt
FatmaSetyaningsih2
 
Pengantar Kecerdasan Buatan
Pengantar Kecerdasan BuatanPengantar Kecerdasan Buatan
Pengantar Kecerdasan Buatan
Herman Tolle
 
10 - Artificial Intelligence.ppt
10 - Artificial Intelligence.ppt10 - Artificial Intelligence.ppt
10 - Artificial Intelligence.ppt
ArvinJunior
 
Sim 2, dicky herlambang (41816010078), prof dr hapzi ali mm, sistem informa...
Sim   2, dicky herlambang (41816010078), prof dr hapzi ali mm, sistem informa...Sim   2, dicky herlambang (41816010078), prof dr hapzi ali mm, sistem informa...
Sim 2, dicky herlambang (41816010078), prof dr hapzi ali mm, sistem informa...
Dicky Herlambang
 
Sim 2, dicky herlambang (41816010078), prof dr hapzi ali mm, sistem informa...
Sim   2, dicky herlambang (41816010078), prof dr hapzi ali mm, sistem informa...Sim   2, dicky herlambang (41816010078), prof dr hapzi ali mm, sistem informa...
Sim 2, dicky herlambang (41816010078), prof dr hapzi ali mm, sistem informa...
Dicky Herlambang
 

Similar to week 2-pengantar-kecerdasan-buatan.ppt (20)

Kecerdasan buatan ibu idha
Kecerdasan buatan ibu idhaKecerdasan buatan ibu idha
Kecerdasan buatan ibu idha
 
Jurnal kecerdasan buatan
Jurnal kecerdasan buatanJurnal kecerdasan buatan
Jurnal kecerdasan buatan
 
TIB_AI.pptx
TIB_AI.pptxTIB_AI.pptx
TIB_AI.pptx
 
Ai 1
Ai 1Ai 1
Ai 1
 
2 Intelegensi Buatan.pptx
2 Intelegensi Buatan.pptx2 Intelegensi Buatan.pptx
2 Intelegensi Buatan.pptx
 
ARTIFICIAL INTELLIGENCE / AI (Kecerdasan Buatan)
ARTIFICIAL INTELLIGENCE / AI (Kecerdasan Buatan)ARTIFICIAL INTELLIGENCE / AI (Kecerdasan Buatan)
ARTIFICIAL INTELLIGENCE / AI (Kecerdasan Buatan)
 
Artificial Intelligence Doc.
Artificial Intelligence Doc.Artificial Intelligence Doc.
Artificial Intelligence Doc.
 
Slide-INF401-KECERDASAN-BUATAN-PERTEMUAN-1.pptx
Slide-INF401-KECERDASAN-BUATAN-PERTEMUAN-1.pptxSlide-INF401-KECERDASAN-BUATAN-PERTEMUAN-1.pptx
Slide-INF401-KECERDASAN-BUATAN-PERTEMUAN-1.pptx
 
1 pengertian ai
1 pengertian ai1 pengertian ai
1 pengertian ai
 
Pertemuan 1 dan 2
Pertemuan 1 dan 2Pertemuan 1 dan 2
Pertemuan 1 dan 2
 
Materi Kecerdasan Buatan
Materi Kecerdasan BuatanMateri Kecerdasan Buatan
Materi Kecerdasan Buatan
 
Kecerdasan-Buatan-Pertemuan-2.pptx
Kecerdasan-Buatan-Pertemuan-2.pptxKecerdasan-Buatan-Pertemuan-2.pptx
Kecerdasan-Buatan-Pertemuan-2.pptx
 
131110534 rudy setia tp-a sore
131110534 rudy setia tp-a sore131110534 rudy setia tp-a sore
131110534 rudy setia tp-a sore
 
AI-1-Konsep AI.pptx
AI-1-Konsep AI.pptxAI-1-Konsep AI.pptx
AI-1-Konsep AI.pptx
 
Otomasi Perpustakaan Berbasis SLiMS dan Inlislite
Otomasi  Perpustakaan Berbasis SLiMS dan InlisliteOtomasi  Perpustakaan Berbasis SLiMS dan Inlislite
Otomasi Perpustakaan Berbasis SLiMS dan Inlislite
 
Materi_13_AI_n_Sistem_Pakar.ppt
Materi_13_AI_n_Sistem_Pakar.pptMateri_13_AI_n_Sistem_Pakar.ppt
Materi_13_AI_n_Sistem_Pakar.ppt
 
Pengantar Kecerdasan Buatan
Pengantar Kecerdasan BuatanPengantar Kecerdasan Buatan
Pengantar Kecerdasan Buatan
 
10 - Artificial Intelligence.ppt
10 - Artificial Intelligence.ppt10 - Artificial Intelligence.ppt
10 - Artificial Intelligence.ppt
 
Sim 2, dicky herlambang (41816010078), prof dr hapzi ali mm, sistem informa...
Sim   2, dicky herlambang (41816010078), prof dr hapzi ali mm, sistem informa...Sim   2, dicky herlambang (41816010078), prof dr hapzi ali mm, sistem informa...
Sim 2, dicky herlambang (41816010078), prof dr hapzi ali mm, sistem informa...
 
Sim 2, dicky herlambang (41816010078), prof dr hapzi ali mm, sistem informa...
Sim   2, dicky herlambang (41816010078), prof dr hapzi ali mm, sistem informa...Sim   2, dicky herlambang (41816010078), prof dr hapzi ali mm, sistem informa...
Sim 2, dicky herlambang (41816010078), prof dr hapzi ali mm, sistem informa...
 

Recently uploaded

Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
HendraSagita2
 
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdfTugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Thahir9
 
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
tsuroyya38
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
Kanaidi ken
 
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdfDemonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
d2spdpnd9185
 
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdfLAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
RosidaAini3
 
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptxPPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
SriKuntjoro1
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdfTokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Mutia Rini Siregar
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
NirmalaJane
 
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
SABDA
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
nasrudienaulia
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdfRangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
mad ros
 
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdfTugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
nurfaridah271
 
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdfIKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
sriwulandari723
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
esmaducoklat
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Yayasan Pusat Kajian dan Perlindungan Anak
 
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdfAKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
opkcibungbulang
 

Recently uploaded (20)

Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
 
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdfTugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
 
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
 
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdfDemonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
 
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdfLAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
 
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptxPPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdfTokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
 
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdfRangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
 
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdfTugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
 
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdfIKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
 
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdfAKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
 

week 2-pengantar-kecerdasan-buatan.ppt

  • 1. Pengantar Kecerdasan Buatan 1 Sri Supatmi, S.Kom., M.T., D.Sc.
  • 2. Definisi Kecerdasan Buatan • Kecerdasan Buatan ? • Bagian dari ilmu komputer yang mempelajari bagaimana membuat mesin (komputer) dapat melakukan pekerjaan seperti dan sebaik yang dilakukan oleh manusia bahkan bisa lebih baik daripada yang dilakukan manusia. • Menurut John McCarthy, 1956, AI : Untuk mengetahui dan memodelkan proses – proses berpikir manusia dan mendesain mesin agar dapat menirukan perilaku manusia. • Cerdas = memiliki pengetahuan + pengalaman, penalaran (bagaimana membuat keputusan & mengambil tindakan), moral yang baik 2
  • 3. Definisi Kecerdasan Buatan • 2 bagian utama yg dibutuhkan untuk aplikasi kecerdasan buatan : • Basis pengetahuan (knowledge base) • berisi fakta-fakta, teori, pemikiran & hubungan antara satu dengan lainnya. • Motor inferensi (inference engine) • kemampuan menarik kesimpulan berdasarkan pengetahuan 3
  • 4. BEDA KECERDASAN BUATAN & KECERDASAN ALAMI 4 Kelebihan kecerdasan buatan : 1.Lebih bersifat permanen. 2.Lebih mudah diduplikasi & disebarkan. 3.Lebih murah. 4.Lebih konsisten dan teliti 5. Dapat didokumentasi. 6. Lebih cepat dan Lebih baik Kelebihan kecerdasan alami : 1.Kreatif 2.Pengalaman secara langsung. 3.Pemikiran luas
  • 5. KELEBIHAN KECERDASAN BUATAN (1) 5 Lebih bersifat permanen : • Kecerdasan alami bisa berubah karena sifat manusia pelupa. • Kecerdasan buatan tidak berubah selama sistem komputer & program tidak mengubahnya.
  • 6. KELEBIHAN KECERDASAN BUATAN (2) 6 Lebih mudah diduplikasi & disebarkan : • Mentransfer pengetahuan manusia dari 1 orang ke orang lain membutuhkan proses yang sangat lama & keahlian tidak akan pernah dapat diduplikasi dengan lengkap. • Jadi jika pengetahuan terletak pada suatu sistem komputer, pengetahuan tersebut dapat disalin dari komputer tersebut & dapat dipindahkan dengan mudah ke komputer yang lain.
  • 7. KELEBIHAN KECERDASAN BUATAN (3) 7 Lebih murah : • Menyediakan layanan komputer akan lebih mudah & murah dibandingkan mendatangkan seseorang untuk mengerjakan sejumlah pekerjaan dalam jangka waktu yang sangat lama.
  • 8. KELEBIHAN KECERDASAN BUATAN (4) 8 Lebih konsisten & teliti : • Kecerdasan buatan adalah bagian dari teknologi komputer sedangkan kecerdasan alami senantiasa berubah-ubah
  • 9. KELEBIHAN KECERDASAN BUATAN (5) 9 Dapat didokumentasi : • Keputusan yang dibuat komputer dapat didokumentasi dengan mudah dengan cara melacak setiap aktivitas dari sistem tersebut. • Kecerdasan alami sangat sulit untuk direproduksi.
  • 10. KELEBIHAN KECERDASAN BUATAN (6) 10 Lebih cepat & lebih baik : • Dapat mengerjakan beberapa task lebih cepat dan lebih baik dibanding manusia
  • 11. KELEBIHAN KECERDASAN ALAMI (1) 11 Kreatif : • Manusia memiliki kemampuan untuk menambah pengetahuan, sedangkan pada kecerdasan buatan untuk menambah pengetahuan harus dilakukan melalui sistem yang dibangun.
  • 12. KELEBIHAN KECERDASAN ALAMI (2) 12 Pengalaman secara langsung: • Memungkinkan orang untuk menggunakan pengalaman atau pembelajaran secara langsung. Sedangkan pada kecerdasan buatan harus mendapat masukan berupa input-input simbolik.
  • 13. KELEBIHAN KECERDASAN ALAMI (3) 13 Pemikiran luas : • Pemikiran manusia dapat digunakan secara luas, sedangkan kecerdasan buatan sangat terbatas.
  • 14. BEDA KECERDASAN BUATAN & PROGRAM KONVENSIONAL Kecerdasan buatan Program konvensional Fokus pemrosesan Konsep simbolik / numerik (pengetahuan) Data & informasi Pencarian Heuristik Algoritma Sifat input Bisa tidak lengkap Harus lengkap Keterangan Disediakan Biasanya tidak disediakan Struktur Kontrol dipisahkan dari pengetahuan Kontrol terintegrasi dengan informasi (data) Sifat output Kuantitatif Kualitatif Kemampuan menalar Ya Tidak 14
  • 15. PROGRAM KECERDASAN BUATAN • Semua bahasa pemrograman : C, Pascal, VB • Bahasa pemrograman khusus : LISP, PROLOG 15
  • 16. SEJARAH KECERDASAN BUATAN Tahun 1950 – an Alan Turing, seorang pionir AI dan ahli matematika Inggris melakukan percobaan Turing (Turing Test) yaitu sebuah komputer melalui terminalnya ditempatkan pada jarak jauh. Turing beranggapan bahwa mesin bisa cerdas (seperti layaknya manusia). 16
  • 17. KECERDASAN BUATAN PADA APLIKASI KOMERSIAL 1. Sistem Pakar (Expert Sistem) 17
  • 18. KECERDASAN BUATAN PADA APLIKASI KOMERSIAL 2. Pengolahan bahasa alami (natural language processing)  delete*.* <Enter> 18
  • 19. KECERDASAN BUATAN PADA APLIKASI KOMERSIAL 3. Pengenalan ucapan (speech recognition) :  Alat bantu membaca untuk tunanetra 19
  • 20. KECERDASAN BUATAN PADA APLIKASI KOMERSIAL 3. Pengenalan ucapan (speech recognition) :  Telpon untuk penderita bisu-tuli 20
  • 21. KECERDASAN BUATAN PADA APLIKASI KOMERSIAL 3. Pengenalan ucapan (speech recognition) :  Alat untuk tuna wicara 21  Konversi SMS (Short Message System) ke ucapan
  • 22. KECERDASAN BUATAN PADA APLIKASI KOMERSIAL 4. Robotika & sistem sensor :  Mesin Cuci  Robotika 22
  • 23. KECERDASAN BUATAN PADA APLIKASI KOMERSIAL 5. Computer vision  Pengenalan Pola Sidik Jari  Pengenalan Angka 23
  • 24. KECERDASAN BUATAN PADA APLIKASI KOMERSIAL 5. Computer vision  Pengenalan/deteksi tanda tangan 24
  • 25. KECERDASAN BUATAN PADA APLIKASI KOMERSIAL 6. Intelligent computer-aided instruction  Contoh : Learn to speak English 25
  • 26. KECERDASAN BUATAN PADA APLIKASI KOMERSIAL 26
  • 27. SOFT Computing  Soft computing merupakan inovasi baru dalam membangun sistem cerdas.  Metodologi-metodologi dalam Soft computing adalah : - Logika Fuzzy (fuzzy logic) - Jaringan Syaraf Tiruan (neurall network) - Probabilistic Reasoning (mengakomodasi ketidakpastian) - Evolutionary Computing (optimasi) Algoritma Genetika 27
  • 28. See you next week 28