SlideShare a Scribd company logo
Nama : Maximillian G W Aponno
Kelas : XII Multimedia 2
Pengaruh Kemajuan Iptek
Terhadap Negara Kesatuan
Republik Indonesia
Kemajuan IPTEK memberi pengaruh bagi kehidupan
bangsa Indonesia, pengaruh tersebut dapat berupa hal
positif ataupun negatif. Meningkatkan hubungan
diplomatik antara negara. Memperluas hubungan kerja
sama antar daerah. Memberikan dorongan yang
besar terhadap konsolidasi demokrasi di banyak negara
a. Aspek Politik
Tidak dapat pungkiri bahwa kemajuan iptek telah
berhasil menanamkan nilai-nilai dalam kehidupan
politik bangsa Indonesia yang selama ini dianggap
tabu. Kemajuan IPTEK, menjadikan nilai-nilai
seperti keterbukaan, kebebasan dan demokrasi
berpengaruh kuat terhadap pikiran maupun kemauan
bangsa Indonesia.
1. Makin meningkatnya investasi asing atau penanaman modal
asing di negara kita.
2. Makin terbukanya pasar internasional bagi hasil produksi
dalam negeri.
3. Mendorong para pengusaha untuk meningkatkan efisiensi
dan menghilangkan biaya tinggi.
4. Meningkatkan kesempatan kerja dan devisa negara.
5. Meningkatkan kemakmuran masyarakat.
6. Menyediakan dana tambahan untuk pembangunan ekonomi.
b. Aspek Ekonomi
Kemajuan teknologi dan informasi yang ditandai
dengan munculnya internet dan makin canggihnya
alat-alat komunikasi secara langsung telah
mempermudah kita untuk memperoleh informasi dari
belahan bumi lainnya, sehingga kita secara tidak
langsung telah melakukan proses tranformasi ilmu
yang sangat bermanfaat bagi kita.
1. Makin menguatnya supremasi hukum, demokratisasi dan
tuntutan terhadap dilaksanakannya hak asasi manusia.
2. Menguatnya regulasi hukum dan pembuatan peraturan
perundangundangan yang memihak dan bermanfaat untuk
kepentingan rakyat banyak.
3. Makin menguatnya tuntutan terhadap tugas-tugas
penegak hukum (polisi, jaksa dan hakim) yang lebih
profesional, transparan, dan dapat
dipertanggungjawabkan.
4. Menguatnya supremasi sipil dengan mendudukan tentara
dan polisi sebatas penjaga keamanan, kedaulatan, dan
ketertiban negara.
a. Aspek Politik
Nilai-nilai yang dibawa IPTEK seperti keterbukaan,
kebebasan dan demokratisasi tidak menutup kemungkinan
akan disalahartikan oleh masyarakat Indonesia.
Akibatnya, hal tersebut terjadi, akan menimbulkan
terganggunya stabilitas politik nasional seiring dengan
terjadinya tindakan-tindakan anarki sebagai reaksi
terhadap sikap pemerintah yang menurut mereka tidak
terbuka, tidak memberikan kebebasan dan tidak
demokratis kepada rakyatnya.
1. Indonesia akan dibanjiri oleh barang-barang dari luar seiring
dengan adanya perdagangan bebas yang tidak mengenal
adanya batas-batas negara. Hal ini mengakibatkan makin
terdesaknya barang-barang local terutama yang tradisional
karena kalah bersaing dengan barang-barang dari luar negeri.
2. Cepat atau lambat, perekonomian negara kita akan dikuasai
oleh pihak asing, seiring dengan makin mudahnya orang asing
menanamkan modalnya di Indonesia, yang pada akhirnya
mereka dapat mendikte atau menekan pemerintah atau bangsa
kita. Dengan demikian, bangsa kita akan dijajah secara
ekonomi oleh negara investor.
3. Akan timbulnya kesenjangan sosial yang tajam sebagai akibat
dari adanya persaingan bebas.
1. Adanya perubahan tata nilai kehidupan dalam
masyarakat antara lain cara orang bekerja, gaya
hidup dan tata nilai masyarakat
2. Meningkatkan kenakalan dan kriminalitas
3. Adanya kesenjangan sosial
4. Memudarkan nilai-nilai asli bangsa
5. Masyarakat cenderung bersifat individualis.
Dampak negatif yang timbul dari kemajuan IPTEK
dalam aspek ini antara lain akan menimbulkan
tindakan anarkis dari masyarakat yang dapat
mengganggu stabilitas nasional, ketahanan nasional
bahkan persatuan dan kesatuan bangsa
1. Sikap Tanggung Jawab dalam Pengembangan
IPTEK
Salah satu bentuk sikap tanggung jawab dalam
pengembangan IPTEK adalah memperhatikan segala
aspek yang berkaitan dengan pelestarian
lingkungan dalam proses pengembangan IPTEK.
Dengan kata lain, terjadi hubungan timbal balik,
nilai-nilai budaya
mempengaruhi IPTEK dan IPTEK mempengaruhi
nilai-nilai budaya
Sikap selektif di sini ialah mengambil hal-hal positif
dan membuang hal-hal negatif dari kemajuan
iptek yang terjadi. Sikap seperti itu akan membuat
kita terhindar dari dampak buruk kemajuan iptek,
karena semua pengaruh kemajuan iptek telah melalui
proses penyaringan melalui Pancasila.
Sikap Selektif terhadap Pengaruh Kemajuan IPTEK
terbagi menjadi 3 yaitu :
Ada empat hal yang selalu dikedepankan pada saat ini dalam bidang politik, yaitu
demokratisasi, kebebasan, keterbukaan dan hak asasi manusia.
Keempat hal tersebut oleh negara-negara adidaya (Amerika Serikat dan
sekutunya) dijadikan standar atau acuan bagi negara-negara lainnya yang
tergolong sebagai negara berkembang. Untuk mencapai hal tersebut, bangsa
Indonesia harus segera mewujudkan hal-hal sebagai berikut :
1) Mengembangkan demokratisasi dalam segala bidang.
2) Mengaktifkan masyarakat sipil dalam arena politik.
3) Mengadakan reformasi lembaga-lembaga politik agar menjalankan fungsi
dan peranannya secara baik dan benar.
4) Memperkuat kepercayaan rakyat dengan cara menegakkan pemerintahan
yang bersih dan berwibawa.
5) Menegakkan supremasi hukum.
6) Memperkuat posisi Indonesia dalam kancah politik internasional.
1) Sistem ekonomi dikembangkan untuk memperkuat produksi
domestik untuk pasar dalam negeri sehingga memperkuat
perekonomian rakyat.
2) Pertanian dijadikan prioritas utama karena mayoritas penduduk
Indonesia bermatapencaharian sebagai petani.
3) Industri-industri haruslah menggunakan bahan baku dari dalam
negeri, sehingga tidak bergantung impor dari luar negeri.
4) Diadakan perekonomian yang berorientasi pada kesejahteraan
rakyat. Artinya, segala sesuatu yang menguasai hajat hidup orang
banyak, haruslah bersifat murah dan terjangkau.
5) Tidak bergantung pada badanbadan multilateral seperti pada IMF,
Bank Dunia, dan WTO.
6) Mempererat kerja sama dengan sesama negara berkembang untuk
bersama-sama mengahadapi kepentingan negara-negara maju.
1) Terbuka terhadap inovasi dan perubahan
2) Berorientasi pada masa depan daripada masa
lampau.
3) Dapat memanfaatkan kegunaan IPTEK.
4) Menghargai pekerjaan sesuai dengan prestasi.
5) Menggunakan potensi lingkungan secara tepat
untuk pembangunan berkelanjutan.
6) Menghargai dan menghormati hak-hak asasi
manusia.
Tugas PPKN_Gyfrank_12 multimedia 2.pptx

More Related Content

Similar to Tugas PPKN_Gyfrank_12 multimedia 2.pptx

Globalisasi kelompok
Globalisasi kelompokGlobalisasi kelompok
Globalisasi kelompok
Wiro Saksana
 
GLOBALISASI
GLOBALISASIGLOBALISASI
GLOBALISASI
Aya Lubis
 
Kelas ix bab 3 globalisasi
Kelas ix bab 3 globalisasiKelas ix bab 3 globalisasi
Kelas ix bab 3 globalisasi
Hendrastuti Retno
 
Power_Point_GLOBALISASI.ppt
Power_Point_GLOBALISASI.pptPower_Point_GLOBALISASI.ppt
Power_Point_GLOBALISASI.ppt
siskaozora
 
PENINGKATAN PERAN SERTA MASYARAKAT DALAM PEMILU
PENINGKATAN PERAN SERTA MASYARAKAT DALAM PEMILUPENINGKATAN PERAN SERTA MASYARAKAT DALAM PEMILU
PENINGKATAN PERAN SERTA MASYARAKAT DALAM PEMILUAN ASYUF
 
PPT_globalisasissss.pptx
PPT_globalisasissss.pptxPPT_globalisasissss.pptx
PPT_globalisasissss.pptx
ThaddeusKevinHendart
 
Makalah pkn
Makalah pknMakalah pkn
Persentase Kolompok Satu FE - UNA
Persentase Kolompok Satu FE - UNAPersentase Kolompok Satu FE - UNA
Persentase Kolompok Satu FE - UNA
ali akbar
 
Makalah sistem Ekonomi Pertanian
Makalah sistem Ekonomi PertanianMakalah sistem Ekonomi Pertanian
Makalah sistem Ekonomi Pertaniandita wahyu
 
ekonomi sektor publik
ekonomi sektor publik ekonomi sektor publik
ekonomi sektor publik
Enchink Qw
 
Konsepku 131010214842-phpapp01 (1)
Konsepku 131010214842-phpapp01 (1)Konsepku 131010214842-phpapp01 (1)
Konsepku 131010214842-phpapp01 (1)Rifky Hidayat
 
presentasi PKN Kelompok (yesi)
presentasi PKN Kelompok (yesi)presentasi PKN Kelompok (yesi)
presentasi PKN Kelompok (yesi)
apotek agam farma
 
Politik Dan Strategi Pembangunan Nasional Jokowi - JK
Politik Dan Strategi Pembangunan Nasional Jokowi - JKPolitik Dan Strategi Pembangunan Nasional Jokowi - JK
Politik Dan Strategi Pembangunan Nasional Jokowi - JK
Yayu Ferdian
 
Ppt demokrasi era reformasi
Ppt demokrasi era reformasiPpt demokrasi era reformasi
Ppt demokrasi era reformasi
muhammad riezky
 
Pengaruh Positif dan Negatif IPTEK NEWWW (2).pptx
Pengaruh Positif dan Negatif IPTEK NEWWW (2).pptxPengaruh Positif dan Negatif IPTEK NEWWW (2).pptx
Pengaruh Positif dan Negatif IPTEK NEWWW (2).pptx
materipptgc
 
Ppt globalisasi BY annisa
Ppt  globalisasi BY annisaPpt  globalisasi BY annisa
Ppt globalisasi BY annisa
annisakmr01
 

Similar to Tugas PPKN_Gyfrank_12 multimedia 2.pptx (20)

Globalisasi kelompok
Globalisasi kelompokGlobalisasi kelompok
Globalisasi kelompok
 
GLOBALISASI
GLOBALISASIGLOBALISASI
GLOBALISASI
 
Globalisasi
GlobalisasiGlobalisasi
Globalisasi
 
Kelas ix bab 3 globalisasi
Kelas ix bab 3 globalisasiKelas ix bab 3 globalisasi
Kelas ix bab 3 globalisasi
 
Kelas ix bab 3 globalisasi
Kelas ix bab 3 globalisasiKelas ix bab 3 globalisasi
Kelas ix bab 3 globalisasi
 
Power_Point_GLOBALISASI.ppt
Power_Point_GLOBALISASI.pptPower_Point_GLOBALISASI.ppt
Power_Point_GLOBALISASI.ppt
 
Materi 12
Materi  12Materi  12
Materi 12
 
PENINGKATAN PERAN SERTA MASYARAKAT DALAM PEMILU
PENINGKATAN PERAN SERTA MASYARAKAT DALAM PEMILUPENINGKATAN PERAN SERTA MASYARAKAT DALAM PEMILU
PENINGKATAN PERAN SERTA MASYARAKAT DALAM PEMILU
 
PPT_globalisasissss.pptx
PPT_globalisasissss.pptxPPT_globalisasissss.pptx
PPT_globalisasissss.pptx
 
Makalah pkn
Makalah pknMakalah pkn
Makalah pkn
 
Persentase Kolompok Satu FE - UNA
Persentase Kolompok Satu FE - UNAPersentase Kolompok Satu FE - UNA
Persentase Kolompok Satu FE - UNA
 
Makalah sistem Ekonomi Pertanian
Makalah sistem Ekonomi PertanianMakalah sistem Ekonomi Pertanian
Makalah sistem Ekonomi Pertanian
 
ekonomi sektor publik
ekonomi sektor publik ekonomi sektor publik
ekonomi sektor publik
 
Konsepku 131010214842-phpapp01 (1)
Konsepku 131010214842-phpapp01 (1)Konsepku 131010214842-phpapp01 (1)
Konsepku 131010214842-phpapp01 (1)
 
5.pkn auzya hal 174 181
5.pkn auzya hal 174 1815.pkn auzya hal 174 181
5.pkn auzya hal 174 181
 
presentasi PKN Kelompok (yesi)
presentasi PKN Kelompok (yesi)presentasi PKN Kelompok (yesi)
presentasi PKN Kelompok (yesi)
 
Politik Dan Strategi Pembangunan Nasional Jokowi - JK
Politik Dan Strategi Pembangunan Nasional Jokowi - JKPolitik Dan Strategi Pembangunan Nasional Jokowi - JK
Politik Dan Strategi Pembangunan Nasional Jokowi - JK
 
Ppt demokrasi era reformasi
Ppt demokrasi era reformasiPpt demokrasi era reformasi
Ppt demokrasi era reformasi
 
Pengaruh Positif dan Negatif IPTEK NEWWW (2).pptx
Pengaruh Positif dan Negatif IPTEK NEWWW (2).pptxPengaruh Positif dan Negatif IPTEK NEWWW (2).pptx
Pengaruh Positif dan Negatif IPTEK NEWWW (2).pptx
 
Ppt globalisasi BY annisa
Ppt  globalisasi BY annisaPpt  globalisasi BY annisa
Ppt globalisasi BY annisa
 

Recently uploaded

Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
Indah106914
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
AKSI NYATA MODUL 1.3 visi dan prakarsa perubahan
AKSI NYATA MODUL 1.3 visi  dan prakarsa perubahanAKSI NYATA MODUL 1.3 visi  dan prakarsa perubahan
AKSI NYATA MODUL 1.3 visi dan prakarsa perubahan
PutuRatihSiswinarti1
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkdpenjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
jaya35ml2
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa BaratPendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Eldi Mardiansyah
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
Visi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala Sekolah
Visi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala SekolahVisi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala Sekolah
Visi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala Sekolah
kusnen59
 
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdfTabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
ppgpriyosetiawan43
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
LucyKristinaS
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptxPenjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
GuneriHollyIrda
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 

Recently uploaded (20)

Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
AKSI NYATA MODUL 1.3 visi dan prakarsa perubahan
AKSI NYATA MODUL 1.3 visi  dan prakarsa perubahanAKSI NYATA MODUL 1.3 visi  dan prakarsa perubahan
AKSI NYATA MODUL 1.3 visi dan prakarsa perubahan
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkdpenjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
 
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa BaratPendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
Visi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala Sekolah
Visi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala SekolahVisi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala Sekolah
Visi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala Sekolah
 
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdfTabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptxPenjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 

Tugas PPKN_Gyfrank_12 multimedia 2.pptx

  • 1. Nama : Maximillian G W Aponno Kelas : XII Multimedia 2
  • 2. Pengaruh Kemajuan Iptek Terhadap Negara Kesatuan Republik Indonesia
  • 3. Kemajuan IPTEK memberi pengaruh bagi kehidupan bangsa Indonesia, pengaruh tersebut dapat berupa hal positif ataupun negatif. Meningkatkan hubungan diplomatik antara negara. Memperluas hubungan kerja sama antar daerah. Memberikan dorongan yang besar terhadap konsolidasi demokrasi di banyak negara
  • 4. a. Aspek Politik Tidak dapat pungkiri bahwa kemajuan iptek telah berhasil menanamkan nilai-nilai dalam kehidupan politik bangsa Indonesia yang selama ini dianggap tabu. Kemajuan IPTEK, menjadikan nilai-nilai seperti keterbukaan, kebebasan dan demokrasi berpengaruh kuat terhadap pikiran maupun kemauan bangsa Indonesia.
  • 5. 1. Makin meningkatnya investasi asing atau penanaman modal asing di negara kita. 2. Makin terbukanya pasar internasional bagi hasil produksi dalam negeri. 3. Mendorong para pengusaha untuk meningkatkan efisiensi dan menghilangkan biaya tinggi. 4. Meningkatkan kesempatan kerja dan devisa negara. 5. Meningkatkan kemakmuran masyarakat. 6. Menyediakan dana tambahan untuk pembangunan ekonomi. b. Aspek Ekonomi
  • 6. Kemajuan teknologi dan informasi yang ditandai dengan munculnya internet dan makin canggihnya alat-alat komunikasi secara langsung telah mempermudah kita untuk memperoleh informasi dari belahan bumi lainnya, sehingga kita secara tidak langsung telah melakukan proses tranformasi ilmu yang sangat bermanfaat bagi kita.
  • 7. 1. Makin menguatnya supremasi hukum, demokratisasi dan tuntutan terhadap dilaksanakannya hak asasi manusia. 2. Menguatnya regulasi hukum dan pembuatan peraturan perundangundangan yang memihak dan bermanfaat untuk kepentingan rakyat banyak. 3. Makin menguatnya tuntutan terhadap tugas-tugas penegak hukum (polisi, jaksa dan hakim) yang lebih profesional, transparan, dan dapat dipertanggungjawabkan. 4. Menguatnya supremasi sipil dengan mendudukan tentara dan polisi sebatas penjaga keamanan, kedaulatan, dan ketertiban negara.
  • 8. a. Aspek Politik Nilai-nilai yang dibawa IPTEK seperti keterbukaan, kebebasan dan demokratisasi tidak menutup kemungkinan akan disalahartikan oleh masyarakat Indonesia. Akibatnya, hal tersebut terjadi, akan menimbulkan terganggunya stabilitas politik nasional seiring dengan terjadinya tindakan-tindakan anarki sebagai reaksi terhadap sikap pemerintah yang menurut mereka tidak terbuka, tidak memberikan kebebasan dan tidak demokratis kepada rakyatnya.
  • 9. 1. Indonesia akan dibanjiri oleh barang-barang dari luar seiring dengan adanya perdagangan bebas yang tidak mengenal adanya batas-batas negara. Hal ini mengakibatkan makin terdesaknya barang-barang local terutama yang tradisional karena kalah bersaing dengan barang-barang dari luar negeri. 2. Cepat atau lambat, perekonomian negara kita akan dikuasai oleh pihak asing, seiring dengan makin mudahnya orang asing menanamkan modalnya di Indonesia, yang pada akhirnya mereka dapat mendikte atau menekan pemerintah atau bangsa kita. Dengan demikian, bangsa kita akan dijajah secara ekonomi oleh negara investor. 3. Akan timbulnya kesenjangan sosial yang tajam sebagai akibat dari adanya persaingan bebas.
  • 10. 1. Adanya perubahan tata nilai kehidupan dalam masyarakat antara lain cara orang bekerja, gaya hidup dan tata nilai masyarakat 2. Meningkatkan kenakalan dan kriminalitas 3. Adanya kesenjangan sosial 4. Memudarkan nilai-nilai asli bangsa 5. Masyarakat cenderung bersifat individualis.
  • 11. Dampak negatif yang timbul dari kemajuan IPTEK dalam aspek ini antara lain akan menimbulkan tindakan anarkis dari masyarakat yang dapat mengganggu stabilitas nasional, ketahanan nasional bahkan persatuan dan kesatuan bangsa
  • 12. 1. Sikap Tanggung Jawab dalam Pengembangan IPTEK Salah satu bentuk sikap tanggung jawab dalam pengembangan IPTEK adalah memperhatikan segala aspek yang berkaitan dengan pelestarian lingkungan dalam proses pengembangan IPTEK. Dengan kata lain, terjadi hubungan timbal balik, nilai-nilai budaya mempengaruhi IPTEK dan IPTEK mempengaruhi nilai-nilai budaya
  • 13. Sikap selektif di sini ialah mengambil hal-hal positif dan membuang hal-hal negatif dari kemajuan iptek yang terjadi. Sikap seperti itu akan membuat kita terhindar dari dampak buruk kemajuan iptek, karena semua pengaruh kemajuan iptek telah melalui proses penyaringan melalui Pancasila. Sikap Selektif terhadap Pengaruh Kemajuan IPTEK terbagi menjadi 3 yaitu :
  • 14. Ada empat hal yang selalu dikedepankan pada saat ini dalam bidang politik, yaitu demokratisasi, kebebasan, keterbukaan dan hak asasi manusia. Keempat hal tersebut oleh negara-negara adidaya (Amerika Serikat dan sekutunya) dijadikan standar atau acuan bagi negara-negara lainnya yang tergolong sebagai negara berkembang. Untuk mencapai hal tersebut, bangsa Indonesia harus segera mewujudkan hal-hal sebagai berikut : 1) Mengembangkan demokratisasi dalam segala bidang. 2) Mengaktifkan masyarakat sipil dalam arena politik. 3) Mengadakan reformasi lembaga-lembaga politik agar menjalankan fungsi dan peranannya secara baik dan benar. 4) Memperkuat kepercayaan rakyat dengan cara menegakkan pemerintahan yang bersih dan berwibawa. 5) Menegakkan supremasi hukum. 6) Memperkuat posisi Indonesia dalam kancah politik internasional.
  • 15. 1) Sistem ekonomi dikembangkan untuk memperkuat produksi domestik untuk pasar dalam negeri sehingga memperkuat perekonomian rakyat. 2) Pertanian dijadikan prioritas utama karena mayoritas penduduk Indonesia bermatapencaharian sebagai petani. 3) Industri-industri haruslah menggunakan bahan baku dari dalam negeri, sehingga tidak bergantung impor dari luar negeri. 4) Diadakan perekonomian yang berorientasi pada kesejahteraan rakyat. Artinya, segala sesuatu yang menguasai hajat hidup orang banyak, haruslah bersifat murah dan terjangkau. 5) Tidak bergantung pada badanbadan multilateral seperti pada IMF, Bank Dunia, dan WTO. 6) Mempererat kerja sama dengan sesama negara berkembang untuk bersama-sama mengahadapi kepentingan negara-negara maju.
  • 16. 1) Terbuka terhadap inovasi dan perubahan 2) Berorientasi pada masa depan daripada masa lampau. 3) Dapat memanfaatkan kegunaan IPTEK. 4) Menghargai pekerjaan sesuai dengan prestasi. 5) Menggunakan potensi lingkungan secara tepat untuk pembangunan berkelanjutan. 6) Menghargai dan menghormati hak-hak asasi manusia.