SlideShare a Scribd company logo
TOPOLOGI DAN
KEAMANAN JARINGAN
KOMPUTER
INFORMATIKA KELAS XI
FAJAR ADI APRIYANTO, S.KOM
0823 2742 4040
KOMPETENSI DASAR
2
3.2.1 Mengenal topologi jaringan, sehingga
berapa banyak komputer yang
terhubung serta dampaknya terbatas.
4.2 Melakukan setting koneksi dengan aman
ke jaringan dari suatu perangkat.
3.2.2 Memahami bahwa keamanan jaringan
tergantung dari kombinasi perangkat
keras, perangkat lunak, dan harus ada
sistem yang baik untuk mengontrol akses
data ke sistem.
TUJUAN PEMBELAJARAN
3
• Menyebutkan jenis-jenis topologi jaringan dengan benar
• Menjelaskan kelebihan & kekurangan setiap jenis topologi jaringan
• Menyebutkan perangkat-perangkat yang digunakan dalam beberapa
jenis topologi beserta fungsinya.
DEFINISI JARINGAN KOMPUTER
Secara terminologi, istilah topologi berasal dari kata topos dan logos
yang berarti tata letak.
Topologi Jaringan adalah pengaturan dasar dari jaringan di mana
semua perangkat dalam jaringan, atau disebut node, terhubung
satu sama lain melalui suatu media transmisi, seperti kabel.
4
• Dalam topologi jaringan, dikenal
dengan adanya istilah topologi fisik
dan topologi logis.
• Topologi fisik lebih fokus pada
jaringan dan perangkat-perangkat
yang terhubung secara fisik satu
sama lain.
• Topologi logis lebih mencermati
perihal perjalanan data dalam
jaringan
5
MACAM MACAMTOPOLOGI JARINGAN
6
Ada beberapa model dasar topologi jaringan secara
fisik, yaitu : Topologi BUS, Cincin, Bintang, Mesh,
Hibrida, dan Pohon.
TOPOLOGI BUS
Topologi bus sering disebut
sebagai topologi garis atau
backbone (tulang punggung)
yaitu suatu topologi yang media
transmisinya memakai kabel
tunggal atau kabel terpusat.
Topologi bus ini menggunakan
kabel coaxial menggunakan
konektor T yang terhubung ke
NIC dengan BNC.
7
8
Keuntungan
• Hemat Biaya
• Lebih sedikit kabel yang digunakan
• Arsitektur yang sangat sederhana
• Ideal untuk jaringan skala kecil
• Mudah untuk menambah jaringan
Kekurangan
• Kurang sesuai digunakan pada
skala jaringan yang besar
• Jika kabel utama terputus, maka
seluruh jaringan akan mati
• Sulit dalam mengidentifikasi
permasalahan pada jaringan
• Kecepatan berkurang dengan
bertambahnya jumlah client.
TOPOLOGI BUS
TOPOLOGI CINCIN (RING)
Topologi cincin membentuk
cincin karena setiap
komputer dalam jaringan
terhubung satu sama lain
secara melingkar. Semua
pesan dalam topologi cincin
bergerak dengan arah yang
sama. Kegagalan pada kabel
atau perangkat dapat
memutus seluruh jaringan
9
10
Keuntungan
• Memiliki kinerja lebih baik dari
Topologi BUS
• Konektivitas point-to-point
membuat mudah dalam
mengidentifikasi kesalahan
konfigurasi pada jaringan.
• Tidak diperlukan server jaringan
untuk mengontrol konektivitas
jaringan.
Kekurangan
• Satu kegagalan pada komputer
dapat menggagalkan seluruh
jaringan
• Semua data pada jaringan harus
melewati semua workstation di
jaringan.
• Menambah atau mengurangi
komputer dapat mengganggu
jaringan
TOPOLOGI CINCIN (RING)
TOPOLOGI BINTANG
Topologi Bintang merupakan
jaringan yang paling umum
digunakan, dimana dalam
jaringan ini setiap komputer
terhubung ke perangkat
jaringan pusat, seperti HUB
atau Switch.
11
APA ITU HUB & SWITCH ..?
HUB adalah jenis perangkat jaringan yang biasa digunakan sebagai titik koneksi
berbagai perangkat dalam Jaringan Area Lokal (LAN).Hub akan menerima paket yang
tiba di salah satu koneksi port, menyalin paket, dan mengirimkannya ke port lain
sehingga semua segmen LAN dapat melihat dan mengakses data.
Switch adalah versi HUB yang lebih efisien dan lebih cerdas. Perangkat keras ini
menggunakan packet switching untuk menerima dan meneruskan data ke tujuan.
13
Keuntungan
• Lebih tangguh, kegagalan satu
komputer tidak mempengaruhi
seluruh jaringan.
• Mudah dalam mendeteksi
kerusakan pada jaringan
• Bersifat fleksibel
Kekurangan
• menggunakan banyak kabel
• Jika hub/switch mengalami
kerusakan, maka dapat
melumpuhkan jaringan
• Menggunakan biaya yang cukup
mahal karena menggunakan
banyak kabel
TOPOLOGI BINTANG
TOPOLOGI MESH
Topologi Mesh merupakan
sebuah jaringan komputer
yang mana untuk bentuk
koneksi antara perangkat
komputer akan saling
berhubungan secara
langsung pada satu jaringan
saja.
14
TOPOLOGI HIBRIDA
Topologi hybrid adalah
penggabungan topologi bus
dan star, ring dan star, atau
ring dan bus.
15
TOPOLOGI POHON
Topologi jaringan komputer
yang merupakan kombinasi
dari topologi bus dan topologi
star. Dalam menyusunannya
topologi ini menggunakan
topologi bus sebagai tulang
punggung jaringan yang
menghubungkan beberapa
topologi jaringan star.
16

More Related Content

Similar to Topologi dan Jaringan Komputer.pptx

Topologi jaringan kelompok #3.pptx
Topologi jaringan kelompok #3.pptxTopologi jaringan kelompok #3.pptx
Topologi jaringan kelompok #3.pptx
IrwanIrwan84
 
Konsep dasar jaringan
Konsep dasar jaringanKonsep dasar jaringan
Konsep dasar jaringan
HajiRahman1
 
Topologi Jaringan Komputer
Topologi Jaringan KomputerTopologi Jaringan Komputer
Topologi Jaringan Komputer
fatkhulmuttaqin
 
Materi jaringan
Materi jaringanMateri jaringan
Materi jaringan
nichafero
 
Materi jaringan
Materi jaringanMateri jaringan
Materi jaringan
nichafero
 
Materi jaringan
Materi jaringanMateri jaringan
Materi jaringannichafero
 
KELOMPOK 8-INFORMATIKA-REVISI.pptx
KELOMPOK 8-INFORMATIKA-REVISI.pptxKELOMPOK 8-INFORMATIKA-REVISI.pptx
KELOMPOK 8-INFORMATIKA-REVISI.pptx
Rifaldo25
 
BAB 5 KELAS 9
BAB 5 KELAS 9BAB 5 KELAS 9
BAB 5 KELAS 9
sekarayupuspitaningrum
 
BAB 5 KELAS 9
BAB 5 KELAS 9BAB 5 KELAS 9
BAB 5 KELAS 9
sucizerlinaelvitanaomi
 
BAB 5 KELAS 9
BAB 5 KELAS 9BAB 5 KELAS 9
BAB 5 KELAS 9
BAB 5 KELAS 9BAB 5 KELAS 9
BAB 5 KELAS 9
widyadwiariyani31
 
Latar belakang dan sejarah jaringan
Latar belakang dan sejarah jaringanLatar belakang dan sejarah jaringan
Latar belakang dan sejarah jaringanerriie
 
KELOMPOK 8-INFORMATIKA-1.pptx
KELOMPOK 8-INFORMATIKA-1.pptxKELOMPOK 8-INFORMATIKA-1.pptx
KELOMPOK 8-INFORMATIKA-1.pptx
RifaldoVatoni
 
TIK BAB 5 PPT
TIK BAB 5 PPT TIK BAB 5 PPT
TIK BAB 5 PPT
farikha khoirunisa
 
ppt Tik bab 5
ppt Tik bab 5ppt Tik bab 5
ppt Tik bab 5
Btari Fadiya N
 
Ppt tik 5
Ppt tik 5Ppt tik 5
Ppt tik 5
nefrita putri
 
Latar belakang dan sejarah jaringan
Latar belakang dan sejarah jaringanLatar belakang dan sejarah jaringan
Latar belakang dan sejarah jaringan
cindyindriani
 
Latar belakang dan sejarah jaringan
Latar belakang dan sejarah jaringanLatar belakang dan sejarah jaringan
Latar belakang dan sejarah jaringancindyindriani
 
Latar belakang dan sejarah jaringan
Latar belakang dan sejarah jaringanLatar belakang dan sejarah jaringan
Latar belakang dan sejarah jaringancindyindriani
 

Similar to Topologi dan Jaringan Komputer.pptx (20)

Topologi jaringan kelompok #3.pptx
Topologi jaringan kelompok #3.pptxTopologi jaringan kelompok #3.pptx
Topologi jaringan kelompok #3.pptx
 
Konsep dasar jaringan
Konsep dasar jaringanKonsep dasar jaringan
Konsep dasar jaringan
 
Topologi Jaringan Komputer
Topologi Jaringan KomputerTopologi Jaringan Komputer
Topologi Jaringan Komputer
 
Materi jaringan
Materi jaringanMateri jaringan
Materi jaringan
 
Materi jaringan
Materi jaringanMateri jaringan
Materi jaringan
 
Materi jaringan
Materi jaringanMateri jaringan
Materi jaringan
 
Materi jaringan
Materi jaringanMateri jaringan
Materi jaringan
 
KELOMPOK 8-INFORMATIKA-REVISI.pptx
KELOMPOK 8-INFORMATIKA-REVISI.pptxKELOMPOK 8-INFORMATIKA-REVISI.pptx
KELOMPOK 8-INFORMATIKA-REVISI.pptx
 
BAB 5 KELAS 9
BAB 5 KELAS 9BAB 5 KELAS 9
BAB 5 KELAS 9
 
BAB 5 KELAS 9
BAB 5 KELAS 9BAB 5 KELAS 9
BAB 5 KELAS 9
 
BAB 5 KELAS 9
BAB 5 KELAS 9BAB 5 KELAS 9
BAB 5 KELAS 9
 
BAB 5 KELAS 9
BAB 5 KELAS 9BAB 5 KELAS 9
BAB 5 KELAS 9
 
Latar belakang dan sejarah jaringan
Latar belakang dan sejarah jaringanLatar belakang dan sejarah jaringan
Latar belakang dan sejarah jaringan
 
KELOMPOK 8-INFORMATIKA-1.pptx
KELOMPOK 8-INFORMATIKA-1.pptxKELOMPOK 8-INFORMATIKA-1.pptx
KELOMPOK 8-INFORMATIKA-1.pptx
 
TIK BAB 5 PPT
TIK BAB 5 PPT TIK BAB 5 PPT
TIK BAB 5 PPT
 
ppt Tik bab 5
ppt Tik bab 5ppt Tik bab 5
ppt Tik bab 5
 
Ppt tik 5
Ppt tik 5Ppt tik 5
Ppt tik 5
 
Latar belakang dan sejarah jaringan
Latar belakang dan sejarah jaringanLatar belakang dan sejarah jaringan
Latar belakang dan sejarah jaringan
 
Latar belakang dan sejarah jaringan
Latar belakang dan sejarah jaringanLatar belakang dan sejarah jaringan
Latar belakang dan sejarah jaringan
 
Latar belakang dan sejarah jaringan
Latar belakang dan sejarah jaringanLatar belakang dan sejarah jaringan
Latar belakang dan sejarah jaringan
 

Recently uploaded

Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdfTugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Thahir9
 
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Sathya Risma
 
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
peluang kejadian total dan kaidah nbayes
peluang kejadian total dan kaidah nbayespeluang kejadian total dan kaidah nbayes
peluang kejadian total dan kaidah nbayes
ayyurah2004
 
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
StevanusOkiRudySusan
 
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdfKalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
SDNBotoputih
 
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdfBiografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
pristayulianabila
 
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptxPPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
SriKuntjoro1
 
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputihlaporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
SDNBotoputih
 
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdfAKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
opkcibungbulang
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
Kanaidi ken
 
LAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docx
LAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docxLAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docx
LAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docx
moh3315
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
ananda238570
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
junaedikuluri1
 
Lembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptx
Lembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptxLembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptx
Lembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptx
opkcibungbulang
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
HendraSagita2
 
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdfIKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
sriwulandari723
 
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfJURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
HERIHERI52
 

Recently uploaded (20)

Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdfTugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
 
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
 
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
peluang kejadian total dan kaidah nbayes
peluang kejadian total dan kaidah nbayespeluang kejadian total dan kaidah nbayes
peluang kejadian total dan kaidah nbayes
 
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
 
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdfKalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
 
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdfBiografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
 
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptxPPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
 
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputihlaporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
 
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdfAKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
 
LAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docx
LAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docxLAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docx
LAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docx
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
 
Lembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptx
Lembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptxLembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptx
Lembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptx
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
 
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdfIKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
 
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfJURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 

Topologi dan Jaringan Komputer.pptx

  • 1. TOPOLOGI DAN KEAMANAN JARINGAN KOMPUTER INFORMATIKA KELAS XI FAJAR ADI APRIYANTO, S.KOM 0823 2742 4040
  • 2. KOMPETENSI DASAR 2 3.2.1 Mengenal topologi jaringan, sehingga berapa banyak komputer yang terhubung serta dampaknya terbatas. 4.2 Melakukan setting koneksi dengan aman ke jaringan dari suatu perangkat. 3.2.2 Memahami bahwa keamanan jaringan tergantung dari kombinasi perangkat keras, perangkat lunak, dan harus ada sistem yang baik untuk mengontrol akses data ke sistem.
  • 3. TUJUAN PEMBELAJARAN 3 • Menyebutkan jenis-jenis topologi jaringan dengan benar • Menjelaskan kelebihan & kekurangan setiap jenis topologi jaringan • Menyebutkan perangkat-perangkat yang digunakan dalam beberapa jenis topologi beserta fungsinya.
  • 4. DEFINISI JARINGAN KOMPUTER Secara terminologi, istilah topologi berasal dari kata topos dan logos yang berarti tata letak. Topologi Jaringan adalah pengaturan dasar dari jaringan di mana semua perangkat dalam jaringan, atau disebut node, terhubung satu sama lain melalui suatu media transmisi, seperti kabel. 4
  • 5. • Dalam topologi jaringan, dikenal dengan adanya istilah topologi fisik dan topologi logis. • Topologi fisik lebih fokus pada jaringan dan perangkat-perangkat yang terhubung secara fisik satu sama lain. • Topologi logis lebih mencermati perihal perjalanan data dalam jaringan 5
  • 6. MACAM MACAMTOPOLOGI JARINGAN 6 Ada beberapa model dasar topologi jaringan secara fisik, yaitu : Topologi BUS, Cincin, Bintang, Mesh, Hibrida, dan Pohon.
  • 7. TOPOLOGI BUS Topologi bus sering disebut sebagai topologi garis atau backbone (tulang punggung) yaitu suatu topologi yang media transmisinya memakai kabel tunggal atau kabel terpusat. Topologi bus ini menggunakan kabel coaxial menggunakan konektor T yang terhubung ke NIC dengan BNC. 7
  • 8. 8 Keuntungan • Hemat Biaya • Lebih sedikit kabel yang digunakan • Arsitektur yang sangat sederhana • Ideal untuk jaringan skala kecil • Mudah untuk menambah jaringan Kekurangan • Kurang sesuai digunakan pada skala jaringan yang besar • Jika kabel utama terputus, maka seluruh jaringan akan mati • Sulit dalam mengidentifikasi permasalahan pada jaringan • Kecepatan berkurang dengan bertambahnya jumlah client. TOPOLOGI BUS
  • 9. TOPOLOGI CINCIN (RING) Topologi cincin membentuk cincin karena setiap komputer dalam jaringan terhubung satu sama lain secara melingkar. Semua pesan dalam topologi cincin bergerak dengan arah yang sama. Kegagalan pada kabel atau perangkat dapat memutus seluruh jaringan 9
  • 10. 10 Keuntungan • Memiliki kinerja lebih baik dari Topologi BUS • Konektivitas point-to-point membuat mudah dalam mengidentifikasi kesalahan konfigurasi pada jaringan. • Tidak diperlukan server jaringan untuk mengontrol konektivitas jaringan. Kekurangan • Satu kegagalan pada komputer dapat menggagalkan seluruh jaringan • Semua data pada jaringan harus melewati semua workstation di jaringan. • Menambah atau mengurangi komputer dapat mengganggu jaringan TOPOLOGI CINCIN (RING)
  • 11. TOPOLOGI BINTANG Topologi Bintang merupakan jaringan yang paling umum digunakan, dimana dalam jaringan ini setiap komputer terhubung ke perangkat jaringan pusat, seperti HUB atau Switch. 11
  • 12. APA ITU HUB & SWITCH ..? HUB adalah jenis perangkat jaringan yang biasa digunakan sebagai titik koneksi berbagai perangkat dalam Jaringan Area Lokal (LAN).Hub akan menerima paket yang tiba di salah satu koneksi port, menyalin paket, dan mengirimkannya ke port lain sehingga semua segmen LAN dapat melihat dan mengakses data. Switch adalah versi HUB yang lebih efisien dan lebih cerdas. Perangkat keras ini menggunakan packet switching untuk menerima dan meneruskan data ke tujuan.
  • 13. 13 Keuntungan • Lebih tangguh, kegagalan satu komputer tidak mempengaruhi seluruh jaringan. • Mudah dalam mendeteksi kerusakan pada jaringan • Bersifat fleksibel Kekurangan • menggunakan banyak kabel • Jika hub/switch mengalami kerusakan, maka dapat melumpuhkan jaringan • Menggunakan biaya yang cukup mahal karena menggunakan banyak kabel TOPOLOGI BINTANG
  • 14. TOPOLOGI MESH Topologi Mesh merupakan sebuah jaringan komputer yang mana untuk bentuk koneksi antara perangkat komputer akan saling berhubungan secara langsung pada satu jaringan saja. 14
  • 15. TOPOLOGI HIBRIDA Topologi hybrid adalah penggabungan topologi bus dan star, ring dan star, atau ring dan bus. 15
  • 16. TOPOLOGI POHON Topologi jaringan komputer yang merupakan kombinasi dari topologi bus dan topologi star. Dalam menyusunannya topologi ini menggunakan topologi bus sebagai tulang punggung jaringan yang menghubungkan beberapa topologi jaringan star. 16