SlideShare a Scribd company logo
A. Peralatan Teknologi Informasi dan
Komunikasi
Perkembangan teknologi informasi dan komunikasi
yang begitu cepat menunjukkan bahwa industri
teknologi informasi dan komunikasi dunia sekarang
sudah benar-benar ke arah mobilitas yang sangat
kompleks menembus batasan fisik ruang dan waktu.
Oleh karena itu, kita perlu memahami akan
keberadaan berbagai peralatan teknologi informasi
dan komunikasi tersebut yaitu dengan mengenal,
menggunakan dan merawat peralatan teknologi
informasi dan komunikasi agar dapat dipergunakan
untuk membangun potensi diri kita masing-masing.
1. Definisi Teknologi Informasi dan
Komunikasi
Sebelum menyebutkan tentang pengertian teknologi
informasi dan komunikasi, marilah kita melihat
sejarah awalnya komunikasi dilakukan. Tentu kamu
masih ingat ketika belajar sejarah bersama gurumu
bahwa pada zaman dahulu manusia melakukan
komunikasi menggunakan kata-kata, kode-kode,
bunyi-bunyian dan berbagai bentuk simbol tertentu
untuk menyampaikan informasi berupa ide atau
gagasan walau hanya sekedar mengobrol, hal itu
karena mereka belum mengenal tulisan.
Kemudian, komunikasi berkembang
sampai sekarang menggunakan gambar
dan tulisan dengan berbagai macam
alat bantu seperti surat, e-mail, bahkan
sampai menggunakan fasilitas
teleconference yang memungkinkan
terjadinya komunikasi dua arah dalam
waktu yang bersamaan.
Dalam kehidupan sehari-hari dapat dicontohkan
misalnya dengan membandingkan antara surat dengan
e-mail. Zaman dulu orang mengirim surat ke kantor pos
dan dalam beberapa hari baru sampai ke tempat tujuan.
Dengan adanya internet, mengirim surat dapat
dilakukan melalui fasilitas e-mail dan pesan akan
sampai dalam hitungan beberapa detik saja.
Jadi, apa yang dimaksud dengan teknologi informasi dan
komunikasi? Agar kamu lebih mudah mempelajarinya, pahamilah
beberapa pengertian teknologi informasi dan komunikasi berikut
ini:
■ Teknologi informasi dan komunikasi terdiri dari dua aspek yaitu
teknologi informasi dan teknologi komunikasi. Teknologi
Informasi adalah segala hal yang berkaitan dengan proses
manipulasi dan pemrosesan informasi. Sedangkan Teknologi
Komunikasi adalah segala hal yang berkaitan dengan proses
menyampaikan informasi dari pengirim ke penerima.
■ Menurut Haag dan Keen (1996), teknologi informasi adalah
seperangkat alat yang digunakan untuk membantu tugas-tugas
yang berhubungan dengan pemrosesan data.
■ Menurut Martin (1999), teknologi tak hanya terbatas pada
teknologi komputer (hardware dan software) yang digunakan
dalam pemrosesan informasi, melainkan mencakup teknologi
komunikasi untuk mengirimkan informasi.
2. Peralatan Teknologi Informasi dan Komunikasi
Berdasarkan waktu perkembangannya, peralatan teknologi
informasi dan komunikasi dibedakan menjadi dua yaitu
media komunikasi tradisional (kuno) dan modern. Media
komunikasi tradisional masih sangat sederhana jika
dibandingkan dengan media komunikasi modern yang saat
ini banyak bermunculan. Berikut ini
penjelasan dari macam-macam media komunikasi baik
yang tradisional maupun yang modern.
a. Media Komunikasi Tradisional (Kuno)
1). Asap
KOMPONEN-KOMPONEN UTAMA
KOMPUTER
Komponen utama komputer merupakan
bagian yang harus ada dalam sebuah sistem
komputer, karena dalam sebuah sistem
komputer jika satu saja dari komponen
utama tersebut tidak ada, maka sistem
komputer pun idak akan berjalan atau tidak
befungsi sebagaimana yang diharapkan
Komponen utama dalam sistem komputer
ada tiga yaitu:
HARDWARE
SOFTWARE
BRAINWARE
Hardware atau perangkat keras dalam
sistem komputer merupakan komponen
yang secara fisik dapat dilihat dan diraba
yang membentuk suatu kesatuan sehingga
dapat difungsikan.
Perangkat tersebut antara lain adalah:
Keyboard Mouse
CPU Monitor
Printer

More Related Content

What's hot

Ppt teknologi informasi dan komunikasi
Ppt teknologi informasi dan komunikasiPpt teknologi informasi dan komunikasi
Ppt teknologi informasi dan komunikasi
AqhMaziaAlIslami
 
ppt tik
ppt tikppt tik
ppt tik
dhikidarmawan
 
Mata kuliah pti semester ganjil ( 1 )
Mata kuliah pti semester ganjil ( 1 )Mata kuliah pti semester ganjil ( 1 )
Mata kuliah pti semester ganjil ( 1 )iskakiswadi
 
Noviaaa (1)
Noviaaa (1)Noviaaa (1)
Noviaaa (1)
newnovianisa
 
Konsep dasar teknologi informasi dan komunikasi
Konsep dasar teknologi informasi dan komunikasiKonsep dasar teknologi informasi dan komunikasi
Konsep dasar teknologi informasi dan komunikasiNurIchsan31
 
Teknologi informasi dan komunikasi
Teknologi informasi dan komunikasiTeknologi informasi dan komunikasi
Teknologi informasi dan komunikasi
ismayani97
 
Konsep dasar tik
Konsep dasar tikKonsep dasar tik
Konsep dasar tikNurIchsan31
 
Teknologi informasi ssh
Teknologi informasi sshTeknologi informasi ssh
Teknologi informasi ssh
septyasyh
 
Tik wina nursapitri
Tik wina nursapitriTik wina nursapitri
Tik wina nursapitri
winanursapitri
 
Bella vidya tugas 1
Bella vidya tugas 1Bella vidya tugas 1
Bella vidya tugas 1
suciamalianisa
 
Teknologi informasi dan komunikasi nnnn
Teknologi informasi dan komunikasi nnnnTeknologi informasi dan komunikasi nnnn
Teknologi informasi dan komunikasi nnnn
nurlindawatitampubolon
 
Rizka dwiranita
Rizka dwiranitaRizka dwiranita
Rizka dwiranita
riska dwi ranita
 
Ppt dira
Ppt diraPpt dira
Ppt dira
diraalfiana
 
Teknologi informasi dan komunikasi
Teknologi informasi dan komunikasiTeknologi informasi dan komunikasi
Teknologi informasi dan komunikasi
ptrnabila16
 
Materi tik-1
Materi tik-1Materi tik-1
Materi tik-1
DeviFebriyanti3
 
Teknologi informasi dan komunikasi siti horiah
Teknologi informasi dan komunikasi siti horiahTeknologi informasi dan komunikasi siti horiah
Teknologi informasi dan komunikasi siti horiah
sitihoriah07
 
Presentation intan 3 d
Presentation intan 3 dPresentation intan 3 d
Presentation intan 3 d
intanwidiasari
 

What's hot (18)

Ppt teknologi informasi dan komunikasi
Ppt teknologi informasi dan komunikasiPpt teknologi informasi dan komunikasi
Ppt teknologi informasi dan komunikasi
 
ppt tik
ppt tikppt tik
ppt tik
 
Mata kuliah pti semester ganjil ( 1 )
Mata kuliah pti semester ganjil ( 1 )Mata kuliah pti semester ganjil ( 1 )
Mata kuliah pti semester ganjil ( 1 )
 
Noviaaa (1)
Noviaaa (1)Noviaaa (1)
Noviaaa (1)
 
perkembangan IT
perkembangan ITperkembangan IT
perkembangan IT
 
Konsep dasar teknologi informasi dan komunikasi
Konsep dasar teknologi informasi dan komunikasiKonsep dasar teknologi informasi dan komunikasi
Konsep dasar teknologi informasi dan komunikasi
 
Teknologi informasi dan komunikasi
Teknologi informasi dan komunikasiTeknologi informasi dan komunikasi
Teknologi informasi dan komunikasi
 
Konsep dasar tik
Konsep dasar tikKonsep dasar tik
Konsep dasar tik
 
Teknologi informasi ssh
Teknologi informasi sshTeknologi informasi ssh
Teknologi informasi ssh
 
Tik wina nursapitri
Tik wina nursapitriTik wina nursapitri
Tik wina nursapitri
 
Bella vidya tugas 1
Bella vidya tugas 1Bella vidya tugas 1
Bella vidya tugas 1
 
Teknologi informasi dan komunikasi nnnn
Teknologi informasi dan komunikasi nnnnTeknologi informasi dan komunikasi nnnn
Teknologi informasi dan komunikasi nnnn
 
Rizka dwiranita
Rizka dwiranitaRizka dwiranita
Rizka dwiranita
 
Ppt dira
Ppt diraPpt dira
Ppt dira
 
Teknologi informasi dan komunikasi
Teknologi informasi dan komunikasiTeknologi informasi dan komunikasi
Teknologi informasi dan komunikasi
 
Materi tik-1
Materi tik-1Materi tik-1
Materi tik-1
 
Teknologi informasi dan komunikasi siti horiah
Teknologi informasi dan komunikasi siti horiahTeknologi informasi dan komunikasi siti horiah
Teknologi informasi dan komunikasi siti horiah
 
Presentation intan 3 d
Presentation intan 3 dPresentation intan 3 d
Presentation intan 3 d
 

Similar to Teknologi informasi dan komunikasi

Tik k7 kd 1.1 -reguler-
Tik k7 kd 1.1 -reguler-Tik k7 kd 1.1 -reguler-
Tik k7 kd 1.1 -reguler-
Wawan Hidayat
 
Teknologi informasi dan komunikasi eliana
Teknologi informasi dan komunikasi elianaTeknologi informasi dan komunikasi eliana
Teknologi informasi dan komunikasi eliana
elianawidhihastuti
 
cici nurani
cici nuranicici nurani
cici nurani
cicinurani15
 
Uts david
Uts davidUts david
Uts david
davidjazmif
 
Uts david
Uts davidUts david
Uts david
davidjazmif
 
Materi I : Pengenalan tik
Materi I : Pengenalan tikMateri I : Pengenalan tik
Materi I : Pengenalan tik
Nanang Kurniawan
 
Pengenalan tik
Pengenalan tikPengenalan tik
Pengenalan tik
Nanang Kurniawan
 
Teknologi komputer dan informasi
Teknologi komputer dan informasiTeknologi komputer dan informasi
Teknologi komputer dan informasigindoalang
 
01 pengantar-tik
01 pengantar-tik01 pengantar-tik
01 pengantar-tik
Anisa AzaCh
 
Materi TIK
Materi TIKMateri TIK
Materi TIK
radityozu
 
Teknologi Informasi dan Komunikasi
Teknologi Informasi dan KomunikasiTeknologi Informasi dan Komunikasi
Teknologi Informasi dan Komunikasi
Putrimaulani20
 
Rpptiksmp vi isms1
Rpptiksmp vi isms1Rpptiksmp vi isms1
Rpptiksmp vi isms1
Deni Riansyah
 
Teknologi informasi dan komunikasi
Teknologi informasi dan komunikasiTeknologi informasi dan komunikasi
Teknologi informasi dan komunikasi
Giri0048
 
Teknologi Informasi dan Komunikasi
Teknologi Informasi dan KomunikasiTeknologi Informasi dan Komunikasi
Teknologi Informasi dan Komunikasi
Muhammad Habibie Ramadhan
 
teknologi komunikasi dan Informasi
teknologi komunikasi dan Informasiteknologi komunikasi dan Informasi
teknologi komunikasi dan Informasi
saviranorma
 
Teknologi informasi dan komunikasi
Teknologi informasi dan komunikasiTeknologi informasi dan komunikasi
Teknologi informasi dan komunikasi
nurmilahhasan18
 
Uts ayuni
Uts ayuniUts ayuni
Uts ayuni
ayuniafifah
 
Uts tik
Uts tikUts tik
Uts tik
IraShofia
 
Teknologi informasi dan komunikasi srh
Teknologi informasi dan komunikasi srhTeknologi informasi dan komunikasi srh
Teknologi informasi dan komunikasi srh
sarahrhy
 
Teknologi informasi dan komunikasi
Teknologi informasi dan komunikasiTeknologi informasi dan komunikasi
Teknologi informasi dan komunikasi
Fikria362
 

Similar to Teknologi informasi dan komunikasi (20)

Tik k7 kd 1.1 -reguler-
Tik k7 kd 1.1 -reguler-Tik k7 kd 1.1 -reguler-
Tik k7 kd 1.1 -reguler-
 
Teknologi informasi dan komunikasi eliana
Teknologi informasi dan komunikasi elianaTeknologi informasi dan komunikasi eliana
Teknologi informasi dan komunikasi eliana
 
cici nurani
cici nuranicici nurani
cici nurani
 
Uts david
Uts davidUts david
Uts david
 
Uts david
Uts davidUts david
Uts david
 
Materi I : Pengenalan tik
Materi I : Pengenalan tikMateri I : Pengenalan tik
Materi I : Pengenalan tik
 
Pengenalan tik
Pengenalan tikPengenalan tik
Pengenalan tik
 
Teknologi komputer dan informasi
Teknologi komputer dan informasiTeknologi komputer dan informasi
Teknologi komputer dan informasi
 
01 pengantar-tik
01 pengantar-tik01 pengantar-tik
01 pengantar-tik
 
Materi TIK
Materi TIKMateri TIK
Materi TIK
 
Teknologi Informasi dan Komunikasi
Teknologi Informasi dan KomunikasiTeknologi Informasi dan Komunikasi
Teknologi Informasi dan Komunikasi
 
Rpptiksmp vi isms1
Rpptiksmp vi isms1Rpptiksmp vi isms1
Rpptiksmp vi isms1
 
Teknologi informasi dan komunikasi
Teknologi informasi dan komunikasiTeknologi informasi dan komunikasi
Teknologi informasi dan komunikasi
 
Teknologi Informasi dan Komunikasi
Teknologi Informasi dan KomunikasiTeknologi Informasi dan Komunikasi
Teknologi Informasi dan Komunikasi
 
teknologi komunikasi dan Informasi
teknologi komunikasi dan Informasiteknologi komunikasi dan Informasi
teknologi komunikasi dan Informasi
 
Teknologi informasi dan komunikasi
Teknologi informasi dan komunikasiTeknologi informasi dan komunikasi
Teknologi informasi dan komunikasi
 
Uts ayuni
Uts ayuniUts ayuni
Uts ayuni
 
Uts tik
Uts tikUts tik
Uts tik
 
Teknologi informasi dan komunikasi srh
Teknologi informasi dan komunikasi srhTeknologi informasi dan komunikasi srh
Teknologi informasi dan komunikasi srh
 
Teknologi informasi dan komunikasi
Teknologi informasi dan komunikasiTeknologi informasi dan komunikasi
Teknologi informasi dan komunikasi
 

More from lisnanuramalia

Teknologi informasi dan komunikasi
Teknologi informasi dan komunikasiTeknologi informasi dan komunikasi
Teknologi informasi dan komunikasi
lisnanuramalia
 
Tugas profesi kependidikan
Tugas profesi kependidikanTugas profesi kependidikan
Tugas profesi kependidikan
lisnanuramalia
 
Kuis geometri
Kuis geometriKuis geometri
Kuis geometri
lisnanuramalia
 
Kuis geometri
Kuis geometriKuis geometri
Kuis geometri
lisnanuramalia
 
Makalah dasar komputer
Makalah dasar komputer  Makalah dasar komputer
Makalah dasar komputer
lisnanuramalia
 
Makalah dasar komputer
Makalah dasar komputerMakalah dasar komputer
Makalah dasar komputer
lisnanuramalia
 
Makalah dasar komputer
Makalah dasar komputerMakalah dasar komputer
Makalah dasar komputer
lisnanuramalia
 
Makalah dasar komputer..
Makalah dasar komputer..Makalah dasar komputer..
Makalah dasar komputer..
lisnanuramalia
 

More from lisnanuramalia (10)

Teknologi informasi dan komunikasi
Teknologi informasi dan komunikasiTeknologi informasi dan komunikasi
Teknologi informasi dan komunikasi
 
Tugas profesi kependidikan
Tugas profesi kependidikanTugas profesi kependidikan
Tugas profesi kependidikan
 
Kuis geometri
Kuis geometriKuis geometri
Kuis geometri
 
Kuis geometri
Kuis geometriKuis geometri
Kuis geometri
 
Makalah dasar komputer
Makalah dasar komputer  Makalah dasar komputer
Makalah dasar komputer
 
Makalah dasar komputer
Makalah dasar komputerMakalah dasar komputer
Makalah dasar komputer
 
Makalah dasar komputer
Makalah dasar komputerMakalah dasar komputer
Makalah dasar komputer
 
Cover
CoverCover
Cover
 
Makalah dasar komputer..
Makalah dasar komputer..Makalah dasar komputer..
Makalah dasar komputer..
 
Tik bany
Tik banyTik bany
Tik bany
 

Recently uploaded

Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
TarkaTarka
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
AgusRahmat39
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
Kurnia Fajar
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
WILDANREYkun
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
yuniarmadyawati361
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
heridawesty4
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
Hernowo Subiantoro
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
lastri261
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
nawasenamerta
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 

Recently uploaded (20)

Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 

Teknologi informasi dan komunikasi

  • 1.
  • 2. A. Peralatan Teknologi Informasi dan Komunikasi Perkembangan teknologi informasi dan komunikasi yang begitu cepat menunjukkan bahwa industri teknologi informasi dan komunikasi dunia sekarang sudah benar-benar ke arah mobilitas yang sangat kompleks menembus batasan fisik ruang dan waktu. Oleh karena itu, kita perlu memahami akan keberadaan berbagai peralatan teknologi informasi dan komunikasi tersebut yaitu dengan mengenal, menggunakan dan merawat peralatan teknologi informasi dan komunikasi agar dapat dipergunakan untuk membangun potensi diri kita masing-masing.
  • 3. 1. Definisi Teknologi Informasi dan Komunikasi Sebelum menyebutkan tentang pengertian teknologi informasi dan komunikasi, marilah kita melihat sejarah awalnya komunikasi dilakukan. Tentu kamu masih ingat ketika belajar sejarah bersama gurumu bahwa pada zaman dahulu manusia melakukan komunikasi menggunakan kata-kata, kode-kode, bunyi-bunyian dan berbagai bentuk simbol tertentu untuk menyampaikan informasi berupa ide atau gagasan walau hanya sekedar mengobrol, hal itu karena mereka belum mengenal tulisan.
  • 4. Kemudian, komunikasi berkembang sampai sekarang menggunakan gambar dan tulisan dengan berbagai macam alat bantu seperti surat, e-mail, bahkan sampai menggunakan fasilitas teleconference yang memungkinkan terjadinya komunikasi dua arah dalam waktu yang bersamaan.
  • 5. Dalam kehidupan sehari-hari dapat dicontohkan misalnya dengan membandingkan antara surat dengan e-mail. Zaman dulu orang mengirim surat ke kantor pos dan dalam beberapa hari baru sampai ke tempat tujuan. Dengan adanya internet, mengirim surat dapat dilakukan melalui fasilitas e-mail dan pesan akan sampai dalam hitungan beberapa detik saja.
  • 6. Jadi, apa yang dimaksud dengan teknologi informasi dan komunikasi? Agar kamu lebih mudah mempelajarinya, pahamilah beberapa pengertian teknologi informasi dan komunikasi berikut ini: ■ Teknologi informasi dan komunikasi terdiri dari dua aspek yaitu teknologi informasi dan teknologi komunikasi. Teknologi Informasi adalah segala hal yang berkaitan dengan proses manipulasi dan pemrosesan informasi. Sedangkan Teknologi Komunikasi adalah segala hal yang berkaitan dengan proses menyampaikan informasi dari pengirim ke penerima. ■ Menurut Haag dan Keen (1996), teknologi informasi adalah seperangkat alat yang digunakan untuk membantu tugas-tugas yang berhubungan dengan pemrosesan data. ■ Menurut Martin (1999), teknologi tak hanya terbatas pada teknologi komputer (hardware dan software) yang digunakan dalam pemrosesan informasi, melainkan mencakup teknologi komunikasi untuk mengirimkan informasi.
  • 7. 2. Peralatan Teknologi Informasi dan Komunikasi Berdasarkan waktu perkembangannya, peralatan teknologi informasi dan komunikasi dibedakan menjadi dua yaitu media komunikasi tradisional (kuno) dan modern. Media komunikasi tradisional masih sangat sederhana jika dibandingkan dengan media komunikasi modern yang saat ini banyak bermunculan. Berikut ini penjelasan dari macam-macam media komunikasi baik yang tradisional maupun yang modern. a. Media Komunikasi Tradisional (Kuno) 1). Asap
  • 8. KOMPONEN-KOMPONEN UTAMA KOMPUTER Komponen utama komputer merupakan bagian yang harus ada dalam sebuah sistem komputer, karena dalam sebuah sistem komputer jika satu saja dari komponen utama tersebut tidak ada, maka sistem komputer pun idak akan berjalan atau tidak befungsi sebagaimana yang diharapkan Komponen utama dalam sistem komputer ada tiga yaitu:
  • 10. Hardware atau perangkat keras dalam sistem komputer merupakan komponen yang secara fisik dapat dilihat dan diraba yang membentuk suatu kesatuan sehingga dapat difungsikan. Perangkat tersebut antara lain adalah: