 Riset Teknologi Informasi

Teknik
Memahami
Paper Ilmiah
Mohammad Ahsan, S.Kom
Ryan.Ahsan@Gmail.Com
How to understanding of THE PAPER

PAPER

ILMIAH

JURNAL
Hal utama dalam

Memahami Paper Ilmiah

1.
2.
3.
4.

Masalah Penelitian
Kontribusi (solusi)
Substansi dan
Kesimpulan
MASALAH PENELITIAN
 Apa motivasi mengerjakan penelitian itu?
 Apakah ada hal penting (kritis) dalam bidang yang
digarap yang ingin diselesaikan oleh paper tersebut?
 Apakah penelitian bertujuan untuk mengatasi
kelemahan dari pendekatan yang ada?
 Apakah masalah penelitian cukup menantang atau unik?
ADAKAH

 Apa yang baru dan orisinil di paper itu?
 Pemahaman baru dari masalah penelitian yang

diangkat?
 Metodologi baru untuk memecahkan masalah?
 Algoritma baru?
 Sistem atau tool software baru?
 Metode eksperimen baru?
 Teknik pembuktian baru?

 Notasi atau formalisme baru?

 Apakah termasuk bidang penelitian baru?
SUBSTANSI/
 Metodologi apa yang digunakan untuk

memperkuat klaim?
 Apa argumentasi dan teori utama dari paper?
 Apakah telah dilakukan eksperimen, analisa
data, simulasi, benchmark, studi kasus, dan
contoh implementasi?
 Apakah klaim kontribusi telah dibuktikan secara
ilmiah?
PAHAMI KESIMPULAN
 Apa yang bisa kita pelajari dan dapatkan
dari paper tersebut?
 Apakah standard practice dari bidang
ilmu berubah karena adanya penemuan
baru di paper ini?
 Apakah hasilnya bisa digeneralisasi dan
diaplikasikan ke bidang yang lain?
 REFERENSI

Philip W. L. Fong, How to Read a CS
Research Paper?
Amanda Stent, How to Read a
Computer Science Research Paper
William G. Griswold, How to Read
an Engineering Research Paper
Teknik Memahami Paper dan Karya ilmiah

Teknik Memahami Paper dan Karya ilmiah

  • 1.
     Riset TeknologiInformasi Teknik Memahami Paper Ilmiah Mohammad Ahsan, S.Kom Ryan.Ahsan@Gmail.Com
  • 2.
    How to understandingof THE PAPER PAPER ILMIAH JURNAL
  • 3.
    Hal utama dalam MemahamiPaper Ilmiah 1. 2. 3. 4. Masalah Penelitian Kontribusi (solusi) Substansi dan Kesimpulan
  • 4.
    MASALAH PENELITIAN  Apamotivasi mengerjakan penelitian itu?  Apakah ada hal penting (kritis) dalam bidang yang digarap yang ingin diselesaikan oleh paper tersebut?  Apakah penelitian bertujuan untuk mengatasi kelemahan dari pendekatan yang ada?  Apakah masalah penelitian cukup menantang atau unik?
  • 5.
    ADAKAH  Apa yangbaru dan orisinil di paper itu?  Pemahaman baru dari masalah penelitian yang diangkat?  Metodologi baru untuk memecahkan masalah?  Algoritma baru?  Sistem atau tool software baru?  Metode eksperimen baru?  Teknik pembuktian baru?  Notasi atau formalisme baru?  Apakah termasuk bidang penelitian baru?
  • 6.
    SUBSTANSI/  Metodologi apayang digunakan untuk memperkuat klaim?  Apa argumentasi dan teori utama dari paper?  Apakah telah dilakukan eksperimen, analisa data, simulasi, benchmark, studi kasus, dan contoh implementasi?  Apakah klaim kontribusi telah dibuktikan secara ilmiah?
  • 7.
    PAHAMI KESIMPULAN  Apayang bisa kita pelajari dan dapatkan dari paper tersebut?  Apakah standard practice dari bidang ilmu berubah karena adanya penemuan baru di paper ini?  Apakah hasilnya bisa digeneralisasi dan diaplikasikan ke bidang yang lain?
  • 8.
     REFERENSI Philip W.L. Fong, How to Read a CS Research Paper? Amanda Stent, How to Read a Computer Science Research Paper William G. Griswold, How to Read an Engineering Research Paper