SlideShare a Scribd company logo
Struktur dan fungsi:
protein dan senyawa nitrogenous
non-protein
BLOK BIOMEDIK I
SEMESTER AWAL 2022/2023
Ika Yustisia
Departemen Biokimia FK UNHAS
Email: ikayustisia@gmail.com
Tujuan Umum Pembelajaran
Setelah mengikuti dan mempelajari materi ini
mahasiswa dapat memahami:
1. Struktur dan fungsi molekul protein
2. Struktur dan fungsi molekul nitrogenous non-
protein
Sasaran Pembelajaran
Setelah mengikuti dan mempelajari materi ini mahasiswa
dapat:
1. Menjelaskan definisi protein
2. Membedakan asam amino proteinogenik dan non-
proteinogenik
3. Menjelaskan tingkatan struktur molekul protein
4. Menjelaskan peran struktur tiga dimensi protein dalam
menentukan fungsi protein
5. Membedakan protein sederhana dengan protein terkonjugasi
6. Menjelaskan definisi dan faktor-faktor penyebab denaturasi
protein
Sasaran Pembelajaran
Setelah mengikuti dan mempelajari materi ini mahasiswa
dapat:
7. Menjelaskan definisi nitrogenous non-protein
8. Menjelaskan jenis senyawa nitrogenous non-protein utama
dalam tubuh manusia
9. Menjelaskan struktur dan fungsi porfirin
10. Menjelaskan struktur dan fungsi kreatin dan kreatinin
11. Menjelaskan struktur dan fungsi glutathion
Pendahuluan
C, H, O N
Karbohidrat
Lipid
Senyawa nitrogenous:
1. Protein
2. Non-protein
Definisi protein
The word protein that I propose to you . . . I would wish
to derive from proteios, because it appears to be the
primitive or principal substance of animal nutrition that
plants prepare for the herbivores, and which the latter
then furnish to the carnivores.
—J. J. Berzelius, letter to G. J. Mulder, 1838
Jons Jacob Berzelius Gerardus Johannes Mulder
("On the composition of
some animal substances“)
Definisi protein
Protein merupakan:
• Makromolekul biologis yang paling berlimpah
• Ribuan jenis berbeda
• Ukuran molekul bervariasi
• Menunjukkan keanekaragaman fungsi biologis
yang luar biasa
• Produk akhir paling penting dari jalur informasi
genetik
• Instrumen molekuler yang melaluinya informasi
genetik diekspresikan
Protein
merupakan
polimer dari asam
amino yang
dihubungkan oleh
ikatan kovalen
spesifik yang
disebut ikatan
peptida
ASAM AMINO PROTEINOGENIK
• Asam amino yang dirangkaikan secara
biosintesis membentuk protein selama proses
translasi mRNA.
• Ada 22 asam amino yang dikodekan secara
genetik (=proteinogenik)
– 20 dalam kode genetik standar (lihat tabel kode
genetik)
– 2 tambahan yang dapat digabungkan dengan
mekanisme penerjemahan khusus [pirolisin (Pyl),
selenosistein (Sec)]
ASAM AMINO NON-PROTEINOGENIK
Struktur Protein
Empat tingkatan struktur protein
Tidak semua protein memiliki struktur kuartener
Struktur protein
• Setiap protein memiliki struktur tiga dimensi yang mencerminkan
fungsinya
• Asam amino sebagai monomer dirangkai dengan ikatan kovalen yang
kokoh membentuk rantai polipeptida. Inilah yang merupakan struktur
(primer) protein.
• Untuk dapat berfungsi, struktur protein harus mencapai struktur tiga
dimensi yang stabil yang dimungkinkan oleh banyak interaksi kimia
“lemah” (interaksi/ikatan non-kovalen)
• Ikatan hidrogen dan interaksi ion dioptimalkan dalam struktur spesifik
yang stabil secara termodinamik
• Interaksi hidrofobik adalah kontributor utama untuk menstabilkan
bentuk globular dari protein yang paling larut
• Untuk memahami narasi di atas silakan di-klik link video pembelajaran
berikut:
https://www.youtube.com/watch?v=qBRFIMcxZNM
New version: What is a Protein? (from PDB-101) - YouTube
Insulin
Struktur protein
Struktur protein
Protein terkonjugasi (conjugated protein)
• Banyak protein hanya mengandung asam amino dan
tidak memiliki gugus kimia lain disebut dengan protein
sederhana (simple protein)
• Protein yang dalam fungsinya berinteraksi dengan
gugus kimia non-polipeptida melalui ikatan kovalen
atau interaksi lemah disebut dengan protein
terkonjugasi
– Glikoprotein, chromoprotein, lipoprotein,
nukleoprotein, metalloprotein
Protein terkonjugasi (conjugated protein)
• Semua protein memulai keberadaannya pada
ribosom sebagai urutan linier residu asam amino
(rantai polipeptida).
• Rantai polipeptida ini selanjutnya melipat diri
(folding) selama proses sintesis untuk membentuk
konformasi (struktur tiga dimensi) alaminya yang
fungsional.
• Perubahan sederhana pada lingkungan dapat
menyebabkan perubahan struktural protein yang
kemudian dapat memengaruhi fungsinya
Denaturasi protein
• Struktur protein telah berevolusi untuk berfungsi dalam
lingkungan seluler tertentu
• Kondisi berbeda dari yang ada di dalam sel dapat
menyebabkan perubahan struktur protein
• Hilangnya struktur tiga dimensi yang cukup untuk
menyebabkan hilangnya fungsi disebut denaturasi
Denaturasi protein
• Struktur tiga dimensi protein dapat rusak akibat
pemanasan, deterjen, pelarut organik non-polar, logam
berat, dan pH ekstrem.
• Proses denaturasi ini menyebabkan hilangnya seluruh
sifat biologis protein
• Pelarut organik, urea, dan deterjen bertindak terutama
dengan mengganggu interaksi hidrofobik yang
membentuk inti stabil protein globular
• Ekstrim pH mengubah muatan pada protein,
menyebabkan tolakan elektrostatik dan gangguan
beberapa ikatan hidrogen
Denaturasi protein
Kerjakanlah simulasi “Protein Denaturation” dari
Labster yang dapat ditemukan pada laman e-learning
Fungsi protein
Protein merupakan makromolekul paling serbaguna
dalam sistem kehidupan dan melayani fungsi penting
pada semua proses biologis
Keratin
Luciferin Hemoglobin
Fungsi protein
Protein berfungsi sebagai
– Katalis
– Mengangkut dan menyimpan molekul lain seperti
oksigen
– Menyediakan dukungan mekanis
– Perlindungan kekebalan
– Menghasilkan gerakan
– Mengirimkan impuls saraf
– Mengontrol pertumbuhan dan diferensiasi
• Beberapa protein cukup rigid, sedangkan yang
lain menampilkan fleksibilitas terbatas
• Fungsi protein sering kali memerlukan interaksi
dengan molekul lain
• Molekul yang diikat oleh protein disebut ligan,
dan tempat mengikatnya disebut tempat
pengikatan (binding site)
Fungsi protein
Fungsi Contoh Peran
Katalisator
Laktat dehidrogenase Oksidasi asam laktat
Sitokrom C Transfer elektron
DNA polimerase Replikasi dan perbaikan DNA
Struktural
α-keratin Membentuk struktur dasar kulit rambut,
kuku
Kolagen Serabut utama jaringan ikat
Elastin Menentukan elastisitas jaringan ikat
Perlindungan
Imunoglobulin (antibodi) Imunitas spesifik
Fibrinogen Proses pembekuan darah
Trombin Proses pembekuan darah
Regulasi
Insulin Regulasi metabolisme glukosa
Glukagon Regulasi metabolisme glukosa
Transmisi
impuls saraf
Rhodopsin Pigmen penglihatan
Reseptor asetilkolin Transmisi impuls sel saraf
Fungsi protein
Fungsi Contoh Peran
Pergerakan
Aktin Protein kontraktil serabut otot tebal
Miosin Protein kontraktil serabut otot tipis
Dynein Pergerakan cilia dan flagella
Transport
Mioglobin Membawa molekul oksigen di dalam sel-sel
otot
Hemoglobin Membawa molekul oksigen di dalam darah
(eritrosit)
Albumin serum Mentransport asam lemak rantai pendek
Transferin Mentransport besi di dalam darah
Seruloplasmin Mentransport tembaga di dalam darah
Transcobalamin Mentransport vitamin B12 di dalam darah
Fungsi protein
Defenisi molekul nitrogenous non-protein
• Molekul nitrogenous non-protein adalah
kelompok molekul mengandung nitrogen yang
secara struktural tidak termasuk dalam
kelompok protein
• Ukuran dan bentuk molekulnya lebih kecil dan
lebih sederhana dibandingkan molekul protein
Molekul nitrogenous non-protein
• Tidak akan dibahas semua
• Porfirin
• Glutathion
• Kreatin dan kreatinin
Molekul nitrogenous non-protein
Struktur molekul
porfirin
Porfirin
• Kata “porfirin” berasal dari bahasa Yunani yang
berarti “ungu”
• Senyawa organik heterosiklik aromatik
 Empat cincin pirol
 Dihubungkan oleh jembatan metenil (=CH-)
• Senyawa berwarna
• Asam amino glisin merupakan prekursor
utama dari porfirin
• Porfirin merupakan sekelompok senyawa
kimia yang banyak terdapat di alam
• Porfirin dapat membentuk kompleks dengan
ion metal yang terikat pada atom nitrogen dari
cincin pirol
• Porfirin besi (Fe2+) → hem
• Porfirin magnesium (Mg2+) → klorofil
Hem: porfirin utama tubuh manusia
• Satu sel darah merah (eritrosit) mengandung
250 juta molekul hemoglobin
• Sehingga 1 sel darah merah dapat mengangkut
1 milyar molekul oksigen (O2)
Hem: porfirin utama tubuh manusia
Hem: porfirin utama tubuh manusia
Protein-protein mengandung hem
Glutathion (GSH)
• Tripeptida: γ-L-glutamyl-L-cysteinyl-glycine
Glutamat
Sistein
Glisin
Glutathion (GSH)
Fungsi:
• Antioksidan endogen
– Gugus fungsional sulfhidril (-SH) dari sistein
berperan dalam reaksi reduksi dan konjugasi
terhadap/ dengan oksidan
• Regulasi siklus sel
Kreatin dan kreatinin
• Kreatin dibentuk dari tiga
asam amino: glisin,
arginin dan metionin.
• Fosfokreatin (=kreatin
fosfat) merupakan
turunan dari kreatin
setelah berikatan dengan
gugus fosfat.
• Fosfokreatin secara
spontan dapat
membentuk struktur
siklik yang disebut
kreatinin
Kreatin dan kreatinin
Fungsi:
• Fosfokreatin merupakan sumber energi alternatif bagi
otot dan otak
• Konsentrasi kreatinin di dalam darah digunakan untuk
menilai fungsi ginjal
Referensi
1. Dean R. Appling DR, Anthony-Cahill SJ, Mathews CK.
(2016). Biochemistry concepts and connection 6thed..
Essex: Pearson
2. Nelson DL, Cox MM. (2013). Lehninger principles of
biochemistry. New York: WH Freeman & company
3. Rodwell VW. (2015). Metabolism of proteins and amino
acids. In Harper’s Illustrated Biochemistry 30thed.
McGrawHill Education
4. Lieberman M, Marks A, Peet A. (2013). Marks’ basic
medical biochemistry a clinical approach 4thed.
Philadelphia: Wolter Kluwer
5. Animasi struktur protein:
https://www.youtube.com/watch?v=qBRFIMcxZNM
6. Simulasi “Protein Denaturation” dari Labster

More Related Content

Similar to Struktur dan fungsi protein NPN_2022.pptx

MAKALAH_PROTEIN PERNJELASAN TERKAIT PENGERTIAN PROTEIN, KANDUNGANNYA.doc
MAKALAH_PROTEIN PERNJELASAN TERKAIT PENGERTIAN PROTEIN, KANDUNGANNYA.docMAKALAH_PROTEIN PERNJELASAN TERKAIT PENGERTIAN PROTEIN, KANDUNGANNYA.doc
MAKALAH_PROTEIN PERNJELASAN TERKAIT PENGERTIAN PROTEIN, KANDUNGANNYA.doc
Latifahhusni
 
MAKALAH METABOLISME PROTEIN.docx
MAKALAH METABOLISME PROTEIN.docxMAKALAH METABOLISME PROTEIN.docx
MAKALAH METABOLISME PROTEIN.docx
SerlindaArjuni
 
Struktur, Fungsi dan Sintesis Protein Sel_BOLOGI SEL_3J.pdf
Struktur, Fungsi dan Sintesis Protein Sel_BOLOGI SEL_3J.pdfStruktur, Fungsi dan Sintesis Protein Sel_BOLOGI SEL_3J.pdf
Struktur, Fungsi dan Sintesis Protein Sel_BOLOGI SEL_3J.pdf
Universitas Muslim Nusantara Al-Washliyah
 
ASAM AMINO & PROTEIN-BIOMOLEKUL
ASAM AMINO & PROTEIN-BIOMOLEKULASAM AMINO & PROTEIN-BIOMOLEKUL
ASAM AMINO & PROTEIN-BIOMOLEKUL
Pendidikan Kimia B unj
 
Makalah protein
Makalah proteinMakalah protein
Makalah protein
universitas samawa
 
5.protein
5.protein5.protein
5.protein
Andrew Hutabarat
 
Makalah protein
Makalah proteinMakalah protein
Makalah protein
Septian Muna Barakati
 
Makalah protein
Makalah proteinMakalah protein
Protein
ProteinProtein
Makalah protein plasma
Makalah protein plasmaMakalah protein plasma
Makalah protein plasma
Sentra Komputer dan Foto Copy
 
Makalah Biologi Sel 3. Struktur, Fungsi, Sintesis Protein Kelas 1A Dosen Ya...
Makalah Biologi Sel 3. Struktur, Fungsi, Sintesis Protein  Kelas 1A  Dosen Ya...Makalah Biologi Sel 3. Struktur, Fungsi, Sintesis Protein  Kelas 1A  Dosen Ya...
Makalah Biologi Sel 3. Struktur, Fungsi, Sintesis Protein Kelas 1A Dosen Ya...
MelaniEkaWijaya
 
Makalah Biologi Sel 3. Struktur, Fungsi, Sintesis Protein Kelas 1K Dosen Ya...
Makalah Biologi Sel 3. Struktur, Fungsi, Sintesis Protein  Kelas 1K  Dosen Ya...Makalah Biologi Sel 3. Struktur, Fungsi, Sintesis Protein  Kelas 1K  Dosen Ya...
Makalah Biologi Sel 3. Struktur, Fungsi, Sintesis Protein Kelas 1K Dosen Ya...
Universitas Muslim Nusantara Al-Washliyah
 
BIOMOLEKUL asam amino.pptx
BIOMOLEKUL asam amino.pptxBIOMOLEKUL asam amino.pptx
BIOMOLEKUL asam amino.pptx
nadyasyakinah
 
Pengertian protein
Pengertian proteinPengertian protein
Pengertian protein
Operator Warnet Vast Raha
 
Pengertian protein
Pengertian proteinPengertian protein
Pengertian protein
Operator Warnet Vast Raha
 
Biosel, mol, mik, biotek (DASAR-DASAR BIOKIMIA, PENGANTAR METABOLISME, SITOLO...
Biosel, mol, mik, biotek (DASAR-DASAR BIOKIMIA, PENGANTAR METABOLISME, SITOLO...Biosel, mol, mik, biotek (DASAR-DASAR BIOKIMIA, PENGANTAR METABOLISME, SITOLO...
Biosel, mol, mik, biotek (DASAR-DASAR BIOKIMIA, PENGANTAR METABOLISME, SITOLO...
Rudita Yasa-Karuya
 
1.1.4.2 komposisi kimiawi sel
1.1.4.2 komposisi kimiawi sel 1.1.4.2 komposisi kimiawi sel
1.1.4.2 komposisi kimiawi sel
Carlo Prawira
 
143291917-PROTEINhahahahhaahhahaah-ppt.pdf
143291917-PROTEINhahahahhaahhahaah-ppt.pdf143291917-PROTEINhahahahhaahhahaah-ppt.pdf
143291917-PROTEINhahahahhaahhahaah-ppt.pdf
HaryaDimasHendrasmar
 
ppt sfb uts.pdf
ppt sfb uts.pdfppt sfb uts.pdf
ppt sfb uts.pdf
ZahraInayah4
 
Laporan biokimia asam amino protein
Laporan biokimia   asam amino proteinLaporan biokimia   asam amino protein
Laporan biokimia asam amino proteinMifta Rahmat
 

Similar to Struktur dan fungsi protein NPN_2022.pptx (20)

MAKALAH_PROTEIN PERNJELASAN TERKAIT PENGERTIAN PROTEIN, KANDUNGANNYA.doc
MAKALAH_PROTEIN PERNJELASAN TERKAIT PENGERTIAN PROTEIN, KANDUNGANNYA.docMAKALAH_PROTEIN PERNJELASAN TERKAIT PENGERTIAN PROTEIN, KANDUNGANNYA.doc
MAKALAH_PROTEIN PERNJELASAN TERKAIT PENGERTIAN PROTEIN, KANDUNGANNYA.doc
 
MAKALAH METABOLISME PROTEIN.docx
MAKALAH METABOLISME PROTEIN.docxMAKALAH METABOLISME PROTEIN.docx
MAKALAH METABOLISME PROTEIN.docx
 
Struktur, Fungsi dan Sintesis Protein Sel_BOLOGI SEL_3J.pdf
Struktur, Fungsi dan Sintesis Protein Sel_BOLOGI SEL_3J.pdfStruktur, Fungsi dan Sintesis Protein Sel_BOLOGI SEL_3J.pdf
Struktur, Fungsi dan Sintesis Protein Sel_BOLOGI SEL_3J.pdf
 
ASAM AMINO & PROTEIN-BIOMOLEKUL
ASAM AMINO & PROTEIN-BIOMOLEKULASAM AMINO & PROTEIN-BIOMOLEKUL
ASAM AMINO & PROTEIN-BIOMOLEKUL
 
Makalah protein
Makalah proteinMakalah protein
Makalah protein
 
5.protein
5.protein5.protein
5.protein
 
Makalah protein
Makalah proteinMakalah protein
Makalah protein
 
Makalah protein
Makalah proteinMakalah protein
Makalah protein
 
Protein
ProteinProtein
Protein
 
Makalah protein plasma
Makalah protein plasmaMakalah protein plasma
Makalah protein plasma
 
Makalah Biologi Sel 3. Struktur, Fungsi, Sintesis Protein Kelas 1A Dosen Ya...
Makalah Biologi Sel 3. Struktur, Fungsi, Sintesis Protein  Kelas 1A  Dosen Ya...Makalah Biologi Sel 3. Struktur, Fungsi, Sintesis Protein  Kelas 1A  Dosen Ya...
Makalah Biologi Sel 3. Struktur, Fungsi, Sintesis Protein Kelas 1A Dosen Ya...
 
Makalah Biologi Sel 3. Struktur, Fungsi, Sintesis Protein Kelas 1K Dosen Ya...
Makalah Biologi Sel 3. Struktur, Fungsi, Sintesis Protein  Kelas 1K  Dosen Ya...Makalah Biologi Sel 3. Struktur, Fungsi, Sintesis Protein  Kelas 1K  Dosen Ya...
Makalah Biologi Sel 3. Struktur, Fungsi, Sintesis Protein Kelas 1K Dosen Ya...
 
BIOMOLEKUL asam amino.pptx
BIOMOLEKUL asam amino.pptxBIOMOLEKUL asam amino.pptx
BIOMOLEKUL asam amino.pptx
 
Pengertian protein
Pengertian proteinPengertian protein
Pengertian protein
 
Pengertian protein
Pengertian proteinPengertian protein
Pengertian protein
 
Biosel, mol, mik, biotek (DASAR-DASAR BIOKIMIA, PENGANTAR METABOLISME, SITOLO...
Biosel, mol, mik, biotek (DASAR-DASAR BIOKIMIA, PENGANTAR METABOLISME, SITOLO...Biosel, mol, mik, biotek (DASAR-DASAR BIOKIMIA, PENGANTAR METABOLISME, SITOLO...
Biosel, mol, mik, biotek (DASAR-DASAR BIOKIMIA, PENGANTAR METABOLISME, SITOLO...
 
1.1.4.2 komposisi kimiawi sel
1.1.4.2 komposisi kimiawi sel 1.1.4.2 komposisi kimiawi sel
1.1.4.2 komposisi kimiawi sel
 
143291917-PROTEINhahahahhaahhahaah-ppt.pdf
143291917-PROTEINhahahahhaahhahaah-ppt.pdf143291917-PROTEINhahahahhaahhahaah-ppt.pdf
143291917-PROTEINhahahahhaahhahaah-ppt.pdf
 
ppt sfb uts.pdf
ppt sfb uts.pdfppt sfb uts.pdf
ppt sfb uts.pdf
 
Laporan biokimia asam amino protein
Laporan biokimia   asam amino proteinLaporan biokimia   asam amino protein
Laporan biokimia asam amino protein
 

Recently uploaded

lp HERNIA keperawatan medical bedah stase
lp HERNIA keperawatan medical bedah staselp HERNIA keperawatan medical bedah stase
lp HERNIA keperawatan medical bedah stase
jeanlomirihi1
 
Penanggulangan Penyakit FLU SINGAPURA.ppt
Penanggulangan Penyakit FLU SINGAPURA.pptPenanggulangan Penyakit FLU SINGAPURA.ppt
Penanggulangan Penyakit FLU SINGAPURA.ppt
SuryaniAnggun2
 
keadaan kesehatan bayi dan anak balita di indonesia
keadaan kesehatan bayi dan anak balita di indonesiakeadaan kesehatan bayi dan anak balita di indonesia
keadaan kesehatan bayi dan anak balita di indonesia
RizkyAndrianiBakara2
 
25 Kecakapan Kader.pptx Puskesmas Kota Ratu Tahun 2024
25 Kecakapan Kader.pptx Puskesmas Kota Ratu Tahun 202425 Kecakapan Kader.pptx Puskesmas Kota Ratu Tahun 2024
25 Kecakapan Kader.pptx Puskesmas Kota Ratu Tahun 2024
SriyantiSulaiman
 
MATERI KEBIJAKAN DAN EVALUAS PPROGRAM KIA - GIZI.pptx
MATERI KEBIJAKAN DAN EVALUAS PPROGRAM KIA - GIZI.pptxMATERI KEBIJAKAN DAN EVALUAS PPROGRAM KIA - GIZI.pptx
MATERI KEBIJAKAN DAN EVALUAS PPROGRAM KIA - GIZI.pptx
MeiLia12
 
PMBA 6-23, IBU HAMIL,IBU MENYUSUISUI.pptx
PMBA 6-23, IBU HAMIL,IBU MENYUSUISUI.pptxPMBA 6-23, IBU HAMIL,IBU MENYUSUISUI.pptx
PMBA 6-23, IBU HAMIL,IBU MENYUSUISUI.pptx
kartikaoktarini
 
Buku Panduan Penggunaan Terminologi LOINC.pdf
Buku Panduan Penggunaan Terminologi LOINC.pdfBuku Panduan Penggunaan Terminologi LOINC.pdf
Buku Panduan Penggunaan Terminologi LOINC.pdf
SIMRS Cendana
 
Virtual Metaverse Project Proposal by Slidesgo.pptx
Virtual Metaverse Project Proposal by Slidesgo.pptxVirtual Metaverse Project Proposal by Slidesgo.pptx
Virtual Metaverse Project Proposal by Slidesgo.pptx
NersIqbal
 
kesehatan reproduksi remaja PPT oleh puskesmas
kesehatan reproduksi remaja PPT oleh puskesmaskesehatan reproduksi remaja PPT oleh puskesmas
kesehatan reproduksi remaja PPT oleh puskesmas
IrmaFitriani7
 
Lp persalinan normal maternitas keperawatan
Lp persalinan normal maternitas keperawatanLp persalinan normal maternitas keperawatan
Lp persalinan normal maternitas keperawatan
jeanlomirihi1
 
LAPORAN AUDIT INTERNAL UKM PKM PP 1.docx
LAPORAN AUDIT INTERNAL UKM PKM PP 1.docxLAPORAN AUDIT INTERNAL UKM PKM PP 1.docx
LAPORAN AUDIT INTERNAL UKM PKM PP 1.docx
YuniAfridaniHasibuan
 
Pertolongan Pertama Pada Kecelakaan Kerja di Tempat Kerja PT. Mayora Jayanti ...
Pertolongan Pertama Pada Kecelakaan Kerja di Tempat Kerja PT. Mayora Jayanti ...Pertolongan Pertama Pada Kecelakaan Kerja di Tempat Kerja PT. Mayora Jayanti ...
Pertolongan Pertama Pada Kecelakaan Kerja di Tempat Kerja PT. Mayora Jayanti ...
ParamithaZalda1
 
Panduan 25 Keterampilan Dasar Kader posyandu.pdf
Panduan 25 Keterampilan Dasar Kader posyandu.pdfPanduan 25 Keterampilan Dasar Kader posyandu.pdf
Panduan 25 Keterampilan Dasar Kader posyandu.pdf
AbdulWahid24425
 

Recently uploaded (13)

lp HERNIA keperawatan medical bedah stase
lp HERNIA keperawatan medical bedah staselp HERNIA keperawatan medical bedah stase
lp HERNIA keperawatan medical bedah stase
 
Penanggulangan Penyakit FLU SINGAPURA.ppt
Penanggulangan Penyakit FLU SINGAPURA.pptPenanggulangan Penyakit FLU SINGAPURA.ppt
Penanggulangan Penyakit FLU SINGAPURA.ppt
 
keadaan kesehatan bayi dan anak balita di indonesia
keadaan kesehatan bayi dan anak balita di indonesiakeadaan kesehatan bayi dan anak balita di indonesia
keadaan kesehatan bayi dan anak balita di indonesia
 
25 Kecakapan Kader.pptx Puskesmas Kota Ratu Tahun 2024
25 Kecakapan Kader.pptx Puskesmas Kota Ratu Tahun 202425 Kecakapan Kader.pptx Puskesmas Kota Ratu Tahun 2024
25 Kecakapan Kader.pptx Puskesmas Kota Ratu Tahun 2024
 
MATERI KEBIJAKAN DAN EVALUAS PPROGRAM KIA - GIZI.pptx
MATERI KEBIJAKAN DAN EVALUAS PPROGRAM KIA - GIZI.pptxMATERI KEBIJAKAN DAN EVALUAS PPROGRAM KIA - GIZI.pptx
MATERI KEBIJAKAN DAN EVALUAS PPROGRAM KIA - GIZI.pptx
 
PMBA 6-23, IBU HAMIL,IBU MENYUSUISUI.pptx
PMBA 6-23, IBU HAMIL,IBU MENYUSUISUI.pptxPMBA 6-23, IBU HAMIL,IBU MENYUSUISUI.pptx
PMBA 6-23, IBU HAMIL,IBU MENYUSUISUI.pptx
 
Buku Panduan Penggunaan Terminologi LOINC.pdf
Buku Panduan Penggunaan Terminologi LOINC.pdfBuku Panduan Penggunaan Terminologi LOINC.pdf
Buku Panduan Penggunaan Terminologi LOINC.pdf
 
Virtual Metaverse Project Proposal by Slidesgo.pptx
Virtual Metaverse Project Proposal by Slidesgo.pptxVirtual Metaverse Project Proposal by Slidesgo.pptx
Virtual Metaverse Project Proposal by Slidesgo.pptx
 
kesehatan reproduksi remaja PPT oleh puskesmas
kesehatan reproduksi remaja PPT oleh puskesmaskesehatan reproduksi remaja PPT oleh puskesmas
kesehatan reproduksi remaja PPT oleh puskesmas
 
Lp persalinan normal maternitas keperawatan
Lp persalinan normal maternitas keperawatanLp persalinan normal maternitas keperawatan
Lp persalinan normal maternitas keperawatan
 
LAPORAN AUDIT INTERNAL UKM PKM PP 1.docx
LAPORAN AUDIT INTERNAL UKM PKM PP 1.docxLAPORAN AUDIT INTERNAL UKM PKM PP 1.docx
LAPORAN AUDIT INTERNAL UKM PKM PP 1.docx
 
Pertolongan Pertama Pada Kecelakaan Kerja di Tempat Kerja PT. Mayora Jayanti ...
Pertolongan Pertama Pada Kecelakaan Kerja di Tempat Kerja PT. Mayora Jayanti ...Pertolongan Pertama Pada Kecelakaan Kerja di Tempat Kerja PT. Mayora Jayanti ...
Pertolongan Pertama Pada Kecelakaan Kerja di Tempat Kerja PT. Mayora Jayanti ...
 
Panduan 25 Keterampilan Dasar Kader posyandu.pdf
Panduan 25 Keterampilan Dasar Kader posyandu.pdfPanduan 25 Keterampilan Dasar Kader posyandu.pdf
Panduan 25 Keterampilan Dasar Kader posyandu.pdf
 

Struktur dan fungsi protein NPN_2022.pptx

  • 1. Struktur dan fungsi: protein dan senyawa nitrogenous non-protein BLOK BIOMEDIK I SEMESTER AWAL 2022/2023 Ika Yustisia Departemen Biokimia FK UNHAS Email: ikayustisia@gmail.com
  • 2. Tujuan Umum Pembelajaran Setelah mengikuti dan mempelajari materi ini mahasiswa dapat memahami: 1. Struktur dan fungsi molekul protein 2. Struktur dan fungsi molekul nitrogenous non- protein
  • 3. Sasaran Pembelajaran Setelah mengikuti dan mempelajari materi ini mahasiswa dapat: 1. Menjelaskan definisi protein 2. Membedakan asam amino proteinogenik dan non- proteinogenik 3. Menjelaskan tingkatan struktur molekul protein 4. Menjelaskan peran struktur tiga dimensi protein dalam menentukan fungsi protein 5. Membedakan protein sederhana dengan protein terkonjugasi 6. Menjelaskan definisi dan faktor-faktor penyebab denaturasi protein
  • 4. Sasaran Pembelajaran Setelah mengikuti dan mempelajari materi ini mahasiswa dapat: 7. Menjelaskan definisi nitrogenous non-protein 8. Menjelaskan jenis senyawa nitrogenous non-protein utama dalam tubuh manusia 9. Menjelaskan struktur dan fungsi porfirin 10. Menjelaskan struktur dan fungsi kreatin dan kreatinin 11. Menjelaskan struktur dan fungsi glutathion
  • 5. Pendahuluan C, H, O N Karbohidrat Lipid Senyawa nitrogenous: 1. Protein 2. Non-protein
  • 6. Definisi protein The word protein that I propose to you . . . I would wish to derive from proteios, because it appears to be the primitive or principal substance of animal nutrition that plants prepare for the herbivores, and which the latter then furnish to the carnivores. —J. J. Berzelius, letter to G. J. Mulder, 1838 Jons Jacob Berzelius Gerardus Johannes Mulder ("On the composition of some animal substances“)
  • 7. Definisi protein Protein merupakan: • Makromolekul biologis yang paling berlimpah • Ribuan jenis berbeda • Ukuran molekul bervariasi • Menunjukkan keanekaragaman fungsi biologis yang luar biasa • Produk akhir paling penting dari jalur informasi genetik • Instrumen molekuler yang melaluinya informasi genetik diekspresikan
  • 8. Protein merupakan polimer dari asam amino yang dihubungkan oleh ikatan kovalen spesifik yang disebut ikatan peptida
  • 9.
  • 10. ASAM AMINO PROTEINOGENIK • Asam amino yang dirangkaikan secara biosintesis membentuk protein selama proses translasi mRNA. • Ada 22 asam amino yang dikodekan secara genetik (=proteinogenik) – 20 dalam kode genetik standar (lihat tabel kode genetik) – 2 tambahan yang dapat digabungkan dengan mekanisme penerjemahan khusus [pirolisin (Pyl), selenosistein (Sec)]
  • 11.
  • 13. Struktur Protein Empat tingkatan struktur protein Tidak semua protein memiliki struktur kuartener
  • 14. Struktur protein • Setiap protein memiliki struktur tiga dimensi yang mencerminkan fungsinya • Asam amino sebagai monomer dirangkai dengan ikatan kovalen yang kokoh membentuk rantai polipeptida. Inilah yang merupakan struktur (primer) protein. • Untuk dapat berfungsi, struktur protein harus mencapai struktur tiga dimensi yang stabil yang dimungkinkan oleh banyak interaksi kimia “lemah” (interaksi/ikatan non-kovalen) • Ikatan hidrogen dan interaksi ion dioptimalkan dalam struktur spesifik yang stabil secara termodinamik • Interaksi hidrofobik adalah kontributor utama untuk menstabilkan bentuk globular dari protein yang paling larut • Untuk memahami narasi di atas silakan di-klik link video pembelajaran berikut: https://www.youtube.com/watch?v=qBRFIMcxZNM New version: What is a Protein? (from PDB-101) - YouTube
  • 17. Protein terkonjugasi (conjugated protein) • Banyak protein hanya mengandung asam amino dan tidak memiliki gugus kimia lain disebut dengan protein sederhana (simple protein) • Protein yang dalam fungsinya berinteraksi dengan gugus kimia non-polipeptida melalui ikatan kovalen atau interaksi lemah disebut dengan protein terkonjugasi – Glikoprotein, chromoprotein, lipoprotein, nukleoprotein, metalloprotein
  • 19. • Semua protein memulai keberadaannya pada ribosom sebagai urutan linier residu asam amino (rantai polipeptida). • Rantai polipeptida ini selanjutnya melipat diri (folding) selama proses sintesis untuk membentuk konformasi (struktur tiga dimensi) alaminya yang fungsional. • Perubahan sederhana pada lingkungan dapat menyebabkan perubahan struktural protein yang kemudian dapat memengaruhi fungsinya Denaturasi protein
  • 20. • Struktur protein telah berevolusi untuk berfungsi dalam lingkungan seluler tertentu • Kondisi berbeda dari yang ada di dalam sel dapat menyebabkan perubahan struktur protein • Hilangnya struktur tiga dimensi yang cukup untuk menyebabkan hilangnya fungsi disebut denaturasi Denaturasi protein
  • 21.
  • 22. • Struktur tiga dimensi protein dapat rusak akibat pemanasan, deterjen, pelarut organik non-polar, logam berat, dan pH ekstrem. • Proses denaturasi ini menyebabkan hilangnya seluruh sifat biologis protein • Pelarut organik, urea, dan deterjen bertindak terutama dengan mengganggu interaksi hidrofobik yang membentuk inti stabil protein globular • Ekstrim pH mengubah muatan pada protein, menyebabkan tolakan elektrostatik dan gangguan beberapa ikatan hidrogen Denaturasi protein
  • 23. Kerjakanlah simulasi “Protein Denaturation” dari Labster yang dapat ditemukan pada laman e-learning
  • 24. Fungsi protein Protein merupakan makromolekul paling serbaguna dalam sistem kehidupan dan melayani fungsi penting pada semua proses biologis Keratin Luciferin Hemoglobin
  • 25. Fungsi protein Protein berfungsi sebagai – Katalis – Mengangkut dan menyimpan molekul lain seperti oksigen – Menyediakan dukungan mekanis – Perlindungan kekebalan – Menghasilkan gerakan – Mengirimkan impuls saraf – Mengontrol pertumbuhan dan diferensiasi
  • 26. • Beberapa protein cukup rigid, sedangkan yang lain menampilkan fleksibilitas terbatas • Fungsi protein sering kali memerlukan interaksi dengan molekul lain • Molekul yang diikat oleh protein disebut ligan, dan tempat mengikatnya disebut tempat pengikatan (binding site) Fungsi protein
  • 27. Fungsi Contoh Peran Katalisator Laktat dehidrogenase Oksidasi asam laktat Sitokrom C Transfer elektron DNA polimerase Replikasi dan perbaikan DNA Struktural α-keratin Membentuk struktur dasar kulit rambut, kuku Kolagen Serabut utama jaringan ikat Elastin Menentukan elastisitas jaringan ikat Perlindungan Imunoglobulin (antibodi) Imunitas spesifik Fibrinogen Proses pembekuan darah Trombin Proses pembekuan darah Regulasi Insulin Regulasi metabolisme glukosa Glukagon Regulasi metabolisme glukosa Transmisi impuls saraf Rhodopsin Pigmen penglihatan Reseptor asetilkolin Transmisi impuls sel saraf Fungsi protein
  • 28. Fungsi Contoh Peran Pergerakan Aktin Protein kontraktil serabut otot tebal Miosin Protein kontraktil serabut otot tipis Dynein Pergerakan cilia dan flagella Transport Mioglobin Membawa molekul oksigen di dalam sel-sel otot Hemoglobin Membawa molekul oksigen di dalam darah (eritrosit) Albumin serum Mentransport asam lemak rantai pendek Transferin Mentransport besi di dalam darah Seruloplasmin Mentransport tembaga di dalam darah Transcobalamin Mentransport vitamin B12 di dalam darah Fungsi protein
  • 29. Defenisi molekul nitrogenous non-protein • Molekul nitrogenous non-protein adalah kelompok molekul mengandung nitrogen yang secara struktural tidak termasuk dalam kelompok protein • Ukuran dan bentuk molekulnya lebih kecil dan lebih sederhana dibandingkan molekul protein
  • 31. • Tidak akan dibahas semua • Porfirin • Glutathion • Kreatin dan kreatinin Molekul nitrogenous non-protein
  • 32. Struktur molekul porfirin Porfirin • Kata “porfirin” berasal dari bahasa Yunani yang berarti “ungu” • Senyawa organik heterosiklik aromatik  Empat cincin pirol  Dihubungkan oleh jembatan metenil (=CH-) • Senyawa berwarna • Asam amino glisin merupakan prekursor utama dari porfirin
  • 33.
  • 34. • Porfirin merupakan sekelompok senyawa kimia yang banyak terdapat di alam • Porfirin dapat membentuk kompleks dengan ion metal yang terikat pada atom nitrogen dari cincin pirol • Porfirin besi (Fe2+) → hem • Porfirin magnesium (Mg2+) → klorofil
  • 35. Hem: porfirin utama tubuh manusia
  • 36. • Satu sel darah merah (eritrosit) mengandung 250 juta molekul hemoglobin • Sehingga 1 sel darah merah dapat mengangkut 1 milyar molekul oksigen (O2) Hem: porfirin utama tubuh manusia
  • 37. Hem: porfirin utama tubuh manusia Protein-protein mengandung hem
  • 38. Glutathion (GSH) • Tripeptida: γ-L-glutamyl-L-cysteinyl-glycine Glutamat Sistein Glisin
  • 39. Glutathion (GSH) Fungsi: • Antioksidan endogen – Gugus fungsional sulfhidril (-SH) dari sistein berperan dalam reaksi reduksi dan konjugasi terhadap/ dengan oksidan • Regulasi siklus sel
  • 40. Kreatin dan kreatinin • Kreatin dibentuk dari tiga asam amino: glisin, arginin dan metionin. • Fosfokreatin (=kreatin fosfat) merupakan turunan dari kreatin setelah berikatan dengan gugus fosfat. • Fosfokreatin secara spontan dapat membentuk struktur siklik yang disebut kreatinin
  • 41. Kreatin dan kreatinin Fungsi: • Fosfokreatin merupakan sumber energi alternatif bagi otot dan otak • Konsentrasi kreatinin di dalam darah digunakan untuk menilai fungsi ginjal
  • 42. Referensi 1. Dean R. Appling DR, Anthony-Cahill SJ, Mathews CK. (2016). Biochemistry concepts and connection 6thed.. Essex: Pearson 2. Nelson DL, Cox MM. (2013). Lehninger principles of biochemistry. New York: WH Freeman & company 3. Rodwell VW. (2015). Metabolism of proteins and amino acids. In Harper’s Illustrated Biochemistry 30thed. McGrawHill Education 4. Lieberman M, Marks A, Peet A. (2013). Marks’ basic medical biochemistry a clinical approach 4thed. Philadelphia: Wolter Kluwer 5. Animasi struktur protein: https://www.youtube.com/watch?v=qBRFIMcxZNM 6. Simulasi “Protein Denaturation” dari Labster

Editor's Notes

  1. FIguRE 31–1 The porphyrin molecule. rings are labeled I, II, III, and IV. Substituent positions are labeled 1 through 8. the four methyne bridges (ÓhC—) are labeled α, β, γ, and δ.