SlideShare a Scribd company logo
m
Mobile Apps for Android & iOS
PROFIL PERUSAHAAN
PT MAESTRO GLOBAL INFORMATIKA
Adalah Perusahaan yang bergerak dibidang jasa teknologi informasi yang meliputi
jasa konsultasi, outsourcing, integrasi system, serta development applikasi yang
dibutuhkan dalam era digital saat ini.
Aplikasi dibuat dan disesuaikan dengan mengikuti perkembangan teknologi digital
yang inovatif, termasuk modul-modul fitur yang dapat dikembangkan sebagai
modul add-on.
01 | PROFIL PERUSAHAAN
LAYANAN KAMI
Inisiasi & Perencanaan Sistem
Perencanaan & Analisa Sesuai Keperluan
Desain & Pengembangan
Integrasi, Testing & Implementasi
Operasi & Pemeliharaan
02 | LAYANAN
CLIENT
KAMI:
MENGENAI PEPRO
Membantu meng-optimalkan pelaksanaan Asset
Management di dalam suatu Gedung baik untuk
Apartemen, Condotel dan Gedung lainnya.
Dijalankan secara real-time dan menggunakan
smartphone yang berbasis Android maupun iOS.
Mudah dioperasikan sehari-hari dengan fitur-fitur
yang user-friendly, serta lebih efisien dan efektif
dalam mengurangi biaya apabila dibandingkan
dengan membangun sistem in-house tersendiri.
03 | TENTANG
MEMBANTU
PEKERJAAN
MENJADI LEBIH
EFISIEN
04 | TOPOLOGI PEPRO
Cloud
Computing
KENDALA-KENDALA
PADA UMUMNYA
05 | KENDALA – KENDALA PADA UMUMNYA
Penggunaan Kertas
Dalam Jumlah Besar
Biaya Yang Tidak Perlu
Human Error Kecurangan
Waktu & Pekerjaan
Yang Tidak Efisien Tidak Real-time
Complete module, interactive and
detail monitoring dashboard
Maximum Equipment &
Premises Monitoring
Every activity from all user is
recorded
Minimize Fraud
Custom workflow, complete report,
specific order and accurate target.
Cost, Time &
Efficiency
Push notification, auto reminder
and email notification to reach
every user anytime & anywhere.
Real-time
Mobile and Desktop synchronization
device.
Paperless
Easy Process, integrated and
interconnected.
Minimize
Human Error
Paperless membantu mengurangi biaya pembelian kertas serta biaya cetak yang tidak
diperlukan.
Real-time memberikan data, waktu dan pekerjaan secara langsung kepada pengguna
saat itu juga.
PEPRO! Key Points
ALUR DATA
KONVENSIONAL
Dalam aliran data konvensional,
seluruh proses dan penyimpanan
data dilakukan secara manual,
sehingga memerlukan biaya yang
lebih besar serta tempat
penyimpanan arsip yang besar
07 | ALIRAN DATA SECARA KONVENSIONAL
ALUR DATA
PEPRO
Seluruh proses dapat dilakukan
bersamaan oleh setiap pengguna baik
dari manajemen maupun client.
Setiap proses termasuk detailnya akan
tercatat dan tersimpan secara aman
berupa database di dalam repository.
08 | ALUR DATA PEPRO
Web-based Application
Simply transfer the process
from one user to another.
Fast Performance
Dedicated for back office
user to make the work
efficient.
Back Office Module
Save, easy, integrated,
interconnected.
Cloud Computing
User friendly interface.
Developed by creative team
using the latest technology.
Interactive Design
Help user monitoring the
task, order status and get
notified once login.
Updated Dashboard
PEPRO
MOBILE APPS
PEPRO tool teknisi monitoring aset terhubung dengan
web aplikasi dan tenant relation secara Real-Time.
Koneksi tersebut membuat komunikasi back office dan
engineering menjadi lebih mudah dalam mendapatkan
task dan report atas hasil pekerjaan yang dilakukan.
10 | PEPRO MOBILE APPS
Android &
iOS
Time
Monitoring
Image
upload
Push
Notification
Modules
PEPRO! is divided by two category modules which are
Core Module and Add On module.
The reason behind this module separation is to cover
all asset requirements based on each client needs and
usability.
Core Modules
• Asset Management
• Complaint Management
• Preventive Management
• Report Management
Add On Modules
• Inventory Management
• IPL Service
• Unit Rent
• E-Commerce
• Advertising
• Payment Gateway
ALUR MANAJEMEN
KOMPLAIN
Call center menjadi gerbang
informasi dari tenant, baik tiket baru
atau yang sudah selesai
berdasarkan konfirmasi dari tenant.
12 | ALUR MANAJEMEN KOMPLAIN
ALUR TEKNISI
KOMPLAIN
Proses eksekusi sama, namun
dalam hal ini, teknisi akan
melakukan pemeriksaan masalah
di lapangan terlebih dahulu.
Kemudian teknisi akan melapor
kepada kontroler untuk
menyelesaikan masalah.
13 | ALUR TEKNISI KOMPLAIN
ALUR PERAWATAN
Perawatan terjadwal untuk aset
dilakukan mengacu kepada daftar
pemeriksaan.
Sehingga dapat dieksekusi baik
oleh teknisi internal maupun
vendor external.
14 | ALUR PERAWATAN
MANAJEMEN ASET
Menampilkan daftar semua aset. Dibagi
dalam setiap kategori, klasifikasi dan
merek.
PEPRO! manajemen aset mampu
memelihara aset mulai dari satu hingga
banyak gedung maupun lokasi.
15 | ASSET MANAGEMENT
PUSAT KOMPLAIN
Alur kerja komplain informasi tenant.
Hanya call center yang dapat membuka maupun
menyelesaikan tiket setelah konfirmasi tenant.
Call center membuat tiket (work
order) berdasarkan informasi dari
tenant.
Kontroler menerima
laporan
Laporan tiket
Kontroler memberikan tugas kepada
teknisi
Teknisi menerima, melakukan dan melaporkan
tugas
Teknisi melaporkan tugas kepada
kontroler
Melaporkan tiket
kembali
Call center mengkonfirmasi kepada
tenant bahwa pekerjaan telah
selesai dan tiket ditutup (selesai).
16 | PUSAT KOMPLAIN
Kontroler diingatkan jadwal
perawatan
Kontroler menerima notifikasi
Vendor melakukan tugas bersama
dengan teknisi
Kontroler memberikan tugas kepada
teknisi
Teknisi menerima, melakukan atau menemani
vendor untuk melakukan tugas. Kemudian
teknisi akan melaporkan kepada kontroler.
Teknisi melaporkan tugas kepada
kontroler
Maintenance vendor
Vendor mendapatkan notifikasi dari
sistem
PERAWATAN
(SCHEDULER)
Alur kerja perawatan dapat ditentukan secara
dinamis untuk memberikan notifikasi peran
sistem dalam jangka waktu berkala. Setiap tiket
perawatan memiliki daftar dan ketentuannya
sendiri.
17 | PERAWATAN
Action Report
Asset Report
Budget Report
Menunjukan jumlah kegiatan (corrective &
preventive) setiap asset dalam suatu
periode.
Menunjukan laporan dalam hal corrective dan
preventive yang telah dilakukan serta preventive
aset yang belum dilakukan.
Menunjukan total biaya untuk setiap kegiatan
dalam suatu periode. Sangat membantu dalam
pembuatan forecast budgeting.
MODUL LAPORAN
Setiap kali pengguna login, dashboard akan
menyediakan ringkasan laporan dari setiap
peran dan kegiatan. Laporan lebih mendetail
akan ditampilkan pada modul laporan, setiap
laporan dapat di ekspor ke dalam format CSV,
PDF dan excel format.
18 | MODUL LAPORAN
Inventory
Database
Invoice & Purchase Order
Transaction
List
MODUL PERSEDIAAN
Manajemen persediaan memungkinkan
perusahaan untuk melacak stok yang tersedia di
gudang dan yang terkait dalam hal komunikasi
dengan pemasok yang terdaftar untuk membeli
atau restock barang, serta mengelola pesanan
pembelian dan faktur.
19 | MODUL PERSEDIAAN
PRICING
• Tanpa investasi hardware.
• Applikasi berbasis cloud.
• Tersedia mobile apps versi Android & iOS
• Harga sangat terjangkau dengan sistem langganan per user/tenant per bulan.
Harga mulai dari di bawah < Rp 1000 (seribu rupiah) per hari per user/tenant.
• Potensi tambahan revenue dari module ecommerce & advertising.
01 | PROFIL PERUSAHAAN
Web-based Application
.
PT. MAESTRO GLOBAL INFORMATIKA
www.maestroglobal.biz | info@maestroglobal.co.id
Phone: 021- 8068 1004
SOHO Pancoran, Unit S1703
Jl. Letjen M.T. Haryono Kav 2-3
Tebet, Jakarta Selatan
KONTAK KAMI
20 | KONTAK KAMI

More Related Content

Similar to Software applikasi building & property manajemen - PEPRO

Sistem informasi erp 2018
Sistem informasi   erp  2018Sistem informasi   erp  2018
Sistem informasi erp 2018
yoli lanar
 
Property Software
Property SoftwareProperty Software
Property Software
Calvin Nadeak
 
University Day Presentation 2019
University Day Presentation 2019University Day Presentation 2019
University Day Presentation 2019
PT Datacomm Diangraha
 
Gajian++ proposal
Gajian++ proposalGajian++ proposal
Terms of reference - ETS MPPL E
Terms of reference - ETS MPPL ETerms of reference - ETS MPPL E
Terms of reference - ETS MPPL E
AriiqFirandaNaufal
 
Kerangka Acuan Kerja
Kerangka Acuan KerjaKerangka Acuan Kerja
Kerangka Acuan Kerja
Achmad Jadid
 
OfficeCentral ERP - Profil Peluang Kerjasama Bersama Institusi Pengajian Tinggi
OfficeCentral ERP - Profil Peluang Kerjasama Bersama Institusi Pengajian TinggiOfficeCentral ERP - Profil Peluang Kerjasama Bersama Institusi Pengajian Tinggi
OfficeCentral ERP - Profil Peluang Kerjasama Bersama Institusi Pengajian Tinggi
venturesmarketing
 
[Indomatrix]proposal hotel
[Indomatrix]proposal hotel[Indomatrix]proposal hotel
[Indomatrix]proposal hotel
ranalazhari
 
Kerangka acuan kerja aplikasi my indi home pt. telkom banjarmasin (1)
Kerangka acuan kerja  aplikasi my indi home pt. telkom banjarmasin (1)Kerangka acuan kerja  aplikasi my indi home pt. telkom banjarmasin (1)
Kerangka acuan kerja aplikasi my indi home pt. telkom banjarmasin (1)
falahaththaariqrazza
 
SIM, Desi Siti Aisyah, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi dan Komunikasi, Unive...
SIM, Desi Siti Aisyah, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi dan Komunikasi, Unive...SIM, Desi Siti Aisyah, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi dan Komunikasi, Unive...
SIM, Desi Siti Aisyah, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi dan Komunikasi, Unive...
desisiti21
 
SIM, OCTHAVIANI ARBANIYA, HAPZI ALI, SUMBER DAYA KOMPUTASI DAN KOMUNIKASI, U...
SIM, OCTHAVIANI ARBANIYA, HAPZI  ALI, SUMBER DAYA KOMPUTASI DAN KOMUNIKASI, U...SIM, OCTHAVIANI ARBANIYA, HAPZI  ALI, SUMBER DAYA KOMPUTASI DAN KOMUNIKASI, U...
SIM, OCTHAVIANI ARBANIYA, HAPZI ALI, SUMBER DAYA KOMPUTASI DAN KOMUNIKASI, U...
Octhaviani Arbaniya
 
SIM, OCTHAVIANI ARBANIYA, HAPZI ALI, SUMBER DAYA KOMPUTASI DAN KOMUNIKASI, UN...
SIM, OCTHAVIANI ARBANIYA, HAPZI ALI, SUMBER DAYA KOMPUTASI DAN KOMUNIKASI, UN...SIM, OCTHAVIANI ARBANIYA, HAPZI ALI, SUMBER DAYA KOMPUTASI DAN KOMUNIKASI, UN...
SIM, OCTHAVIANI ARBANIYA, HAPZI ALI, SUMBER DAYA KOMPUTASI DAN KOMUNIKASI, UN...
Octhaviani Arbaniya
 
Software Ekspedisi dan Logistik
Software Ekspedisi dan LogistikSoftware Ekspedisi dan Logistik
Software Ekspedisi dan Logistik
Pilar Media
 
Nsoft Proposal Program Notaris
Nsoft  Proposal   Program  NotarisNsoft  Proposal   Program  Notaris
Nsoft Proposal Program Notaris
Axic Bekasi
 
Project charter
Project charterProject charter
Project charter
DimasKamurapi
 

Similar to Software applikasi building & property manajemen - PEPRO (20)

Sistem informasi erp 2018
Sistem informasi   erp  2018Sistem informasi   erp  2018
Sistem informasi erp 2018
 
Property Software
Property SoftwareProperty Software
Property Software
 
Terms of reference
Terms of referenceTerms of reference
Terms of reference
 
University Day Presentation 2019
University Day Presentation 2019University Day Presentation 2019
University Day Presentation 2019
 
Uts mppl
Uts mpplUts mppl
Uts mppl
 
Gajian++ proposal
Gajian++ proposalGajian++ proposal
Gajian++ proposal
 
Terms of reference - ETS MPPL E
Terms of reference - ETS MPPL ETerms of reference - ETS MPPL E
Terms of reference - ETS MPPL E
 
5.Product Profile
5.Product Profile5.Product Profile
5.Product Profile
 
Uts mppl (1)
Uts mppl (1)Uts mppl (1)
Uts mppl (1)
 
Kerangka Acuan Kerja
Kerangka Acuan KerjaKerangka Acuan Kerja
Kerangka Acuan Kerja
 
OfficeCentral ERP - Profil Peluang Kerjasama Bersama Institusi Pengajian Tinggi
OfficeCentral ERP - Profil Peluang Kerjasama Bersama Institusi Pengajian TinggiOfficeCentral ERP - Profil Peluang Kerjasama Bersama Institusi Pengajian Tinggi
OfficeCentral ERP - Profil Peluang Kerjasama Bersama Institusi Pengajian Tinggi
 
[Indomatrix]proposal hotel
[Indomatrix]proposal hotel[Indomatrix]proposal hotel
[Indomatrix]proposal hotel
 
Kerangka acuan kerja aplikasi my indi home pt. telkom banjarmasin (1)
Kerangka acuan kerja  aplikasi my indi home pt. telkom banjarmasin (1)Kerangka acuan kerja  aplikasi my indi home pt. telkom banjarmasin (1)
Kerangka acuan kerja aplikasi my indi home pt. telkom banjarmasin (1)
 
SIM, Desi Siti Aisyah, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi dan Komunikasi, Unive...
SIM, Desi Siti Aisyah, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi dan Komunikasi, Unive...SIM, Desi Siti Aisyah, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi dan Komunikasi, Unive...
SIM, Desi Siti Aisyah, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi dan Komunikasi, Unive...
 
SIM, OCTHAVIANI ARBANIYA, HAPZI ALI, SUMBER DAYA KOMPUTASI DAN KOMUNIKASI, U...
SIM, OCTHAVIANI ARBANIYA, HAPZI  ALI, SUMBER DAYA KOMPUTASI DAN KOMUNIKASI, U...SIM, OCTHAVIANI ARBANIYA, HAPZI  ALI, SUMBER DAYA KOMPUTASI DAN KOMUNIKASI, U...
SIM, OCTHAVIANI ARBANIYA, HAPZI ALI, SUMBER DAYA KOMPUTASI DAN KOMUNIKASI, U...
 
SIM, OCTHAVIANI ARBANIYA, HAPZI ALI, SUMBER DAYA KOMPUTASI DAN KOMUNIKASI, UN...
SIM, OCTHAVIANI ARBANIYA, HAPZI ALI, SUMBER DAYA KOMPUTASI DAN KOMUNIKASI, UN...SIM, OCTHAVIANI ARBANIYA, HAPZI ALI, SUMBER DAYA KOMPUTASI DAN KOMUNIKASI, UN...
SIM, OCTHAVIANI ARBANIYA, HAPZI ALI, SUMBER DAYA KOMPUTASI DAN KOMUNIKASI, UN...
 
Software Ekspedisi dan Logistik
Software Ekspedisi dan LogistikSoftware Ekspedisi dan Logistik
Software Ekspedisi dan Logistik
 
Ets mppl
Ets mpplEts mppl
Ets mppl
 
Nsoft Proposal Program Notaris
Nsoft  Proposal   Program  NotarisNsoft  Proposal   Program  Notaris
Nsoft Proposal Program Notaris
 
Project charter
Project charterProject charter
Project charter
 

More from Aradea Susetya

SMARTHIS - Most Complete & Affordable HIS
SMARTHIS - Most Complete & Affordable HISSMARTHIS - Most Complete & Affordable HIS
SMARTHIS - Most Complete & Affordable HIS
Aradea Susetya
 
MGI Web PACS
MGI Web PACSMGI Web PACS
MGI Web PACS
Aradea Susetya
 
PT Maestro Global Informatika - Company Profile & Service Offerings
PT Maestro Global Informatika - Company Profile & Service OfferingsPT Maestro Global Informatika - Company Profile & Service Offerings
PT Maestro Global Informatika - Company Profile & Service Offerings
Aradea Susetya
 
Business Dashboard
Business DashboardBusiness Dashboard
Business Dashboard
Aradea Susetya
 
My SoFi for Hospital
My SoFi for HospitalMy SoFi for Hospital
My SoFi for Hospital
Aradea Susetya
 
My SoFi Presentation (Jan2017)
My SoFi Presentation (Jan2017)My SoFi Presentation (Jan2017)
My SoFi Presentation (Jan2017)
Aradea Susetya
 
PT Maestro Global Informatika - Company Profile & Service Offerings
PT Maestro Global Informatika - Company Profile & Service OfferingsPT Maestro Global Informatika - Company Profile & Service Offerings
PT Maestro Global Informatika - Company Profile & Service Offerings
Aradea Susetya
 
Mgi company profile 2015
Mgi company profile 2015Mgi company profile 2015
Mgi company profile 2015
Aradea Susetya
 

More from Aradea Susetya (8)

SMARTHIS - Most Complete & Affordable HIS
SMARTHIS - Most Complete & Affordable HISSMARTHIS - Most Complete & Affordable HIS
SMARTHIS - Most Complete & Affordable HIS
 
MGI Web PACS
MGI Web PACSMGI Web PACS
MGI Web PACS
 
PT Maestro Global Informatika - Company Profile & Service Offerings
PT Maestro Global Informatika - Company Profile & Service OfferingsPT Maestro Global Informatika - Company Profile & Service Offerings
PT Maestro Global Informatika - Company Profile & Service Offerings
 
Business Dashboard
Business DashboardBusiness Dashboard
Business Dashboard
 
My SoFi for Hospital
My SoFi for HospitalMy SoFi for Hospital
My SoFi for Hospital
 
My SoFi Presentation (Jan2017)
My SoFi Presentation (Jan2017)My SoFi Presentation (Jan2017)
My SoFi Presentation (Jan2017)
 
PT Maestro Global Informatika - Company Profile & Service Offerings
PT Maestro Global Informatika - Company Profile & Service OfferingsPT Maestro Global Informatika - Company Profile & Service Offerings
PT Maestro Global Informatika - Company Profile & Service Offerings
 
Mgi company profile 2015
Mgi company profile 2015Mgi company profile 2015
Mgi company profile 2015
 

Software applikasi building & property manajemen - PEPRO

  • 1. m Mobile Apps for Android & iOS
  • 2. PROFIL PERUSAHAAN PT MAESTRO GLOBAL INFORMATIKA Adalah Perusahaan yang bergerak dibidang jasa teknologi informasi yang meliputi jasa konsultasi, outsourcing, integrasi system, serta development applikasi yang dibutuhkan dalam era digital saat ini. Aplikasi dibuat dan disesuaikan dengan mengikuti perkembangan teknologi digital yang inovatif, termasuk modul-modul fitur yang dapat dikembangkan sebagai modul add-on. 01 | PROFIL PERUSAHAAN
  • 3. LAYANAN KAMI Inisiasi & Perencanaan Sistem Perencanaan & Analisa Sesuai Keperluan Desain & Pengembangan Integrasi, Testing & Implementasi Operasi & Pemeliharaan 02 | LAYANAN CLIENT KAMI:
  • 4. MENGENAI PEPRO Membantu meng-optimalkan pelaksanaan Asset Management di dalam suatu Gedung baik untuk Apartemen, Condotel dan Gedung lainnya. Dijalankan secara real-time dan menggunakan smartphone yang berbasis Android maupun iOS. Mudah dioperasikan sehari-hari dengan fitur-fitur yang user-friendly, serta lebih efisien dan efektif dalam mengurangi biaya apabila dibandingkan dengan membangun sistem in-house tersendiri. 03 | TENTANG MEMBANTU PEKERJAAN MENJADI LEBIH EFISIEN
  • 5. 04 | TOPOLOGI PEPRO Cloud Computing
  • 6. KENDALA-KENDALA PADA UMUMNYA 05 | KENDALA – KENDALA PADA UMUMNYA Penggunaan Kertas Dalam Jumlah Besar Biaya Yang Tidak Perlu Human Error Kecurangan Waktu & Pekerjaan Yang Tidak Efisien Tidak Real-time
  • 7. Complete module, interactive and detail monitoring dashboard Maximum Equipment & Premises Monitoring Every activity from all user is recorded Minimize Fraud Custom workflow, complete report, specific order and accurate target. Cost, Time & Efficiency Push notification, auto reminder and email notification to reach every user anytime & anywhere. Real-time Mobile and Desktop synchronization device. Paperless Easy Process, integrated and interconnected. Minimize Human Error Paperless membantu mengurangi biaya pembelian kertas serta biaya cetak yang tidak diperlukan. Real-time memberikan data, waktu dan pekerjaan secara langsung kepada pengguna saat itu juga. PEPRO! Key Points
  • 8. ALUR DATA KONVENSIONAL Dalam aliran data konvensional, seluruh proses dan penyimpanan data dilakukan secara manual, sehingga memerlukan biaya yang lebih besar serta tempat penyimpanan arsip yang besar 07 | ALIRAN DATA SECARA KONVENSIONAL
  • 9. ALUR DATA PEPRO Seluruh proses dapat dilakukan bersamaan oleh setiap pengguna baik dari manajemen maupun client. Setiap proses termasuk detailnya akan tercatat dan tersimpan secara aman berupa database di dalam repository. 08 | ALUR DATA PEPRO
  • 10. Web-based Application Simply transfer the process from one user to another. Fast Performance Dedicated for back office user to make the work efficient. Back Office Module Save, easy, integrated, interconnected. Cloud Computing User friendly interface. Developed by creative team using the latest technology. Interactive Design Help user monitoring the task, order status and get notified once login. Updated Dashboard
  • 11. PEPRO MOBILE APPS PEPRO tool teknisi monitoring aset terhubung dengan web aplikasi dan tenant relation secara Real-Time. Koneksi tersebut membuat komunikasi back office dan engineering menjadi lebih mudah dalam mendapatkan task dan report atas hasil pekerjaan yang dilakukan. 10 | PEPRO MOBILE APPS Android & iOS Time Monitoring Image upload Push Notification
  • 12. Modules PEPRO! is divided by two category modules which are Core Module and Add On module. The reason behind this module separation is to cover all asset requirements based on each client needs and usability. Core Modules • Asset Management • Complaint Management • Preventive Management • Report Management Add On Modules • Inventory Management • IPL Service • Unit Rent • E-Commerce • Advertising • Payment Gateway
  • 13. ALUR MANAJEMEN KOMPLAIN Call center menjadi gerbang informasi dari tenant, baik tiket baru atau yang sudah selesai berdasarkan konfirmasi dari tenant. 12 | ALUR MANAJEMEN KOMPLAIN
  • 14. ALUR TEKNISI KOMPLAIN Proses eksekusi sama, namun dalam hal ini, teknisi akan melakukan pemeriksaan masalah di lapangan terlebih dahulu. Kemudian teknisi akan melapor kepada kontroler untuk menyelesaikan masalah. 13 | ALUR TEKNISI KOMPLAIN
  • 15. ALUR PERAWATAN Perawatan terjadwal untuk aset dilakukan mengacu kepada daftar pemeriksaan. Sehingga dapat dieksekusi baik oleh teknisi internal maupun vendor external. 14 | ALUR PERAWATAN
  • 16. MANAJEMEN ASET Menampilkan daftar semua aset. Dibagi dalam setiap kategori, klasifikasi dan merek. PEPRO! manajemen aset mampu memelihara aset mulai dari satu hingga banyak gedung maupun lokasi. 15 | ASSET MANAGEMENT
  • 17. PUSAT KOMPLAIN Alur kerja komplain informasi tenant. Hanya call center yang dapat membuka maupun menyelesaikan tiket setelah konfirmasi tenant. Call center membuat tiket (work order) berdasarkan informasi dari tenant. Kontroler menerima laporan Laporan tiket Kontroler memberikan tugas kepada teknisi Teknisi menerima, melakukan dan melaporkan tugas Teknisi melaporkan tugas kepada kontroler Melaporkan tiket kembali Call center mengkonfirmasi kepada tenant bahwa pekerjaan telah selesai dan tiket ditutup (selesai). 16 | PUSAT KOMPLAIN
  • 18. Kontroler diingatkan jadwal perawatan Kontroler menerima notifikasi Vendor melakukan tugas bersama dengan teknisi Kontroler memberikan tugas kepada teknisi Teknisi menerima, melakukan atau menemani vendor untuk melakukan tugas. Kemudian teknisi akan melaporkan kepada kontroler. Teknisi melaporkan tugas kepada kontroler Maintenance vendor Vendor mendapatkan notifikasi dari sistem PERAWATAN (SCHEDULER) Alur kerja perawatan dapat ditentukan secara dinamis untuk memberikan notifikasi peran sistem dalam jangka waktu berkala. Setiap tiket perawatan memiliki daftar dan ketentuannya sendiri. 17 | PERAWATAN
  • 19. Action Report Asset Report Budget Report Menunjukan jumlah kegiatan (corrective & preventive) setiap asset dalam suatu periode. Menunjukan laporan dalam hal corrective dan preventive yang telah dilakukan serta preventive aset yang belum dilakukan. Menunjukan total biaya untuk setiap kegiatan dalam suatu periode. Sangat membantu dalam pembuatan forecast budgeting. MODUL LAPORAN Setiap kali pengguna login, dashboard akan menyediakan ringkasan laporan dari setiap peran dan kegiatan. Laporan lebih mendetail akan ditampilkan pada modul laporan, setiap laporan dapat di ekspor ke dalam format CSV, PDF dan excel format. 18 | MODUL LAPORAN
  • 20. Inventory Database Invoice & Purchase Order Transaction List MODUL PERSEDIAAN Manajemen persediaan memungkinkan perusahaan untuk melacak stok yang tersedia di gudang dan yang terkait dalam hal komunikasi dengan pemasok yang terdaftar untuk membeli atau restock barang, serta mengelola pesanan pembelian dan faktur. 19 | MODUL PERSEDIAAN
  • 21. PRICING • Tanpa investasi hardware. • Applikasi berbasis cloud. • Tersedia mobile apps versi Android & iOS • Harga sangat terjangkau dengan sistem langganan per user/tenant per bulan. Harga mulai dari di bawah < Rp 1000 (seribu rupiah) per hari per user/tenant. • Potensi tambahan revenue dari module ecommerce & advertising. 01 | PROFIL PERUSAHAAN
  • 22. Web-based Application . PT. MAESTRO GLOBAL INFORMATIKA www.maestroglobal.biz | info@maestroglobal.co.id Phone: 021- 8068 1004 SOHO Pancoran, Unit S1703 Jl. Letjen M.T. Haryono Kav 2-3 Tebet, Jakarta Selatan KONTAK KAMI 20 | KONTAK KAMI