SlideShare a Scribd company logo
Soal UAS Kelas IX
I. Pilihlah jawaban paling tepat !
1. Seni grafis merupakan cabang seni
rupa dua dimensi yang menggunakan
teknik
a. Cetak
b. Audio
c. Suara
d. Air
2. Berikut ini yang bukan termasuk jenis
karya seni grafis menurut tekniknya
adalah
a. Cetak Tinggi
b. Cetak Dalam
c. Cetak Datar
d. Cetak Luar
3. Selain disebut sebagai cetak saring,
sablon juga memiliki istilah lain,
yaitu
a. Intaglio Print
b. Screen Printing
c. Planography Print
d. Lithography
4. Istilah berikut ini yang bukan
termasuk teknik intaglio print adalah
a. Screen
b. Mezzo Tint
c. Offset
d. Hardboard
5. Perhatikan karya seni rupa di bawah
ini :
1. Sablon
2. Batik
3. Foto
4. Patung
5. Stempel
6. Gerabah
7. Guci
8. Anyam
9. Stiker
Hasil karya seni rupa grafis
ditunjukan pada nomor
a. 1) – 2) – 3) – 4)
b. 5) – 6) – 7) – 8)
c. 1) – 3) – 5) – 9)
d. 2) – 4) – 6) – 8)
6. Berikut ini yang termasuk seni grafis
cetak tinggi adalah
a. Spanduk
b. Sablon badge
c. Stiker
d. Stempel
7. Seni grafis merupakan salah satu
media ungkapan perasaan yang
berwujud
a. Audio dan Gerakan
b. Gerakan
c. Audio
d. Visual
8. Berdasarkan jumlah peserta,
pameran dibagi menjadi….
a. Pameran homogen dan pameran
heterogen
b. Pameran homogen dan pameran
tunggal
c. Pameran kelompok dan pameran
heterogen
d. Pameran tunggal dan pameran
kelompok
9. Di bawah ini adalah ciri-ciri dari lagu
pop, kecuali
a. Tema yang membahas kejadian
sehari-hari
b. Lirik mudah dipahami
c. Musiknya easy listening
d. Bersifat terbatas untuk kalangan
tertentu
10. Salah satu musisi Indonesia yang
sukses menekuni musik pop adalah
a. Indra Lesmana
b. Steven & Coconut Treez
c. Rossa
d. Rhoma Irama
11. Jenis lagu yang identik dengan suara
yang kencang ditambah permainan
efek gitar yang menggelegar dan
bass drum dalam tempo cepat adalah
ciri-ciri dari lagu
a. Dangdut
b. Rock
c. Jazz
d. Seriosa
12. Menyanyikan lagu modern secara
unison dilakukan dengan
menggunakan
a. Satu suara
b. Dua Suara
c. Tiga Suara
d. Empat Suara
13. Jenis musik yang didominasi
permainan gitar penuh improvisasi
adalah
a. Musik R & B
b. Musik jazz
c. Musik blues
d. Musik rock
14. Berikut ini yang bukan alat musik
yang digunakan dalam musik Jazz
adalah …
a. Trombon
b. Kendang
c. Piano
d. Terompet
15. Penyanyi lagu popular harus
menguasai teknik phrasering yang
benar. Makna dari phrasering adalah
a. Tinggi rendahnya nada
b. Bunyi konsonan
c. Pemenggalan kata
d. Teknik Pernafasan
16. Di bawah ini adalah motif ragam
yang dikembangkan sejak zaman
dahulu pada perabotan, kecuali ....
a. Figuratif
b. Geometris
c. Binatang dan tumbuhan
d. Modern
17. Bentuk vokal grup gaya kapel dan
tanpa alat musik pengiring disebut ....
a. Nasyid
b. Koor
c. Akapela
d. Lagu kanon
18. Yang termasuk jenis- jenis teknik
pernafasan pada olah vokal yang
dikenal adalah ....
a. Pernafasan diafragma
b. Pernafasan dada
c. Pernafasan perut
d. Semua jawaban benar
19. Di bawah ini adalah alat musik yang
dimainkan dengan cara dipetik,
kecuali ....
a. Gitar
b. Sitar
c. Kecapi
d. Biola
20. Bila dalam suatu pertunjukan
digunakan alat- alat seperti gitar,
pianika, recorder, tamborine, dan
lain- lain, maka penyajian musik
tersebut termasuk dalam jenis
ansambel ....
a. Campuran
b. Sejenis
c. Umum
d. Khusus
21. Sebuah karya seni yang memuat
komposisi antara huruf dan gambar
dengan dibuat dalam berbagai
ukuran disebut
a. Plakat
b. Poster
c. Brosur
d. Baliho
22. Poster berfungsi mengirim pesan
kepada orang yang melihatnya. Oleh
karena itu, pilihan kata yang
digunakan dalam poster adalah ....
a. Jelas dan kompleks
b. Panjang dan bermakna
c. Singkat dan mudah diingat
d. Bertele- tele dan panjang
23. Orang yang menggambar komik
disebut ....
a. Kritikus
b. Konduktor
c. Pelukis
d. Komikus
24. Fungsi komik adalah ....
a. Menyampaikan pengalaman
penulis
b. Mengulas tentang situasi saat ini
c. Menyampaikan pesan dengan
kata dan gambar
d. Menjelaskan suatu fenomena
tertentu
25. Berikut ini yang merupakan ciri dari
musik ansambel adalah ....
a. Terdiri dari beberapa alat music
b. Dimainkan bersama- sama
c. Terdapat harmonisasi bunyi
d. Semua jawaban benar
26. Di bawah ini yang merupakan contoh
alat musik ansambel melodis adalah
....
a. Triangle
b. Gendang
c. Gong
d. Pianika
27. Salah satu perbedaan komik dengan
cerita pendek adalah ....
a. Pengembangan cerita
b. Karakter tokoh
c. Visualisasi gambar
d. Tema cerita
28. Dibawah ini adalah unsur-unsur
dalam menggambar model, kecuali
…
a. Garis dan gelap terang
b. Bentuk dan bidang
c. Tekstur dan pencahayaan
d. Kesatuan dan keseimbangan
29. Tujuan dari berkarya seni lukis adalah
…
a. Reperesentatif dan religius
b. Religius dan kritik sosial
c. Ekspresi dan representatif
d. Realisme dan romantik
30. Jika kamu melakukan gerakan di
tempat tanpa berdiri berarti
melakukan gerak di ruang pribadi,
sedangkan jika kamu bergerak
berpindah tempat,maka kamu
melakukan gerak di ruang umum.
Merupakan elemen gerak tari
berdasarkan …
a. Waktu
b. Ruang
c. Tempat
d. Tenaga
II. Jawablah pertanyaan di bawah ini
dengan benar !
1. Apakah hubungan antara gerak dan
waktu ?
2. Jelaskan fungsi musik pada tari !
3. Jelaskanlah jenis suara pada wanita !
4. Apakah perbedaan seni rupa dua
dimensi dan seni rupa tiga dimensi ?
5. Jelaskan hubungan antara seni rupa
dengan pameran !

More Related Content

What's hot

Soal tematik kelas 2 tema 4 subtema 4 dan kunci jawaban
Soal tematik kelas 2 tema 4 subtema 4 dan kunci jawabanSoal tematik kelas 2 tema 4 subtema 4 dan kunci jawaban
Soal tematik kelas 2 tema 4 subtema 4 dan kunci jawaban
SEKOLAH DASAR
 
Tes Formatif Getaran & Gelombang
Tes Formatif Getaran & GelombangTes Formatif Getaran & Gelombang
Tes Formatif Getaran & Gelombang
SMPN 3 TAMAN SIDOARJO
 
Ulangan Seni Budaya dan Keterampilan kelas 4 semester 2 www.mautidakmauharusm...
Ulangan Seni Budaya dan Keterampilan kelas 4 semester 2 www.mautidakmauharusm...Ulangan Seni Budaya dan Keterampilan kelas 4 semester 2 www.mautidakmauharusm...
Ulangan Seni Budaya dan Keterampilan kelas 4 semester 2 www.mautidakmauharusm...
Sekolah Dasar
 
Soal uts matematika kelas 3 semester 2
Soal uts matematika kelas 3 semester 2Soal uts matematika kelas 3 semester 2
Soal uts matematika kelas 3 semester 2
Sekolah Dasar
 
Soal pas 2021-2022 bahasa Indonesia kls vii tunagrahita ringan
Soal pas 2021-2022 bahasa Indonesia kls vii tunagrahita ringanSoal pas 2021-2022 bahasa Indonesia kls vii tunagrahita ringan
Soal pas 2021-2022 bahasa Indonesia kls vii tunagrahita ringan
M. ALI AMIRUDDIN
 
Latihan soal kls 3 simetri
Latihan soal kls 3 simetriLatihan soal kls 3 simetri
Latihan soal kls 3 simetri
Octavianus Charles
 
Soal UTS Bahasa Indonesia Kelas 5 Semester 2
Soal UTS Bahasa Indonesia Kelas 5 Semester 2Soal UTS Bahasa Indonesia Kelas 5 Semester 2
Soal UTS Bahasa Indonesia Kelas 5 Semester 2
Sekolah Dasar
 
Kumpulan report text un challenge
Kumpulan report text un challengeKumpulan report text un challenge
Kumpulan report text un challenge
Wulida Sudrajat
 
50 contoh-soal-un-bahasa-inggris-smp
50 contoh-soal-un-bahasa-inggris-smp50 contoh-soal-un-bahasa-inggris-smp
50 contoh-soal-un-bahasa-inggris-smp
Anita Sari
 
Getaran & Gelombang
Getaran & GelombangGetaran & Gelombang
Getaran & Gelombang
Melina Sulistiyani
 
SOAL PAS KELAS 3 TEMA 5 semester 2 tahun ajaran 2023-2024
SOAL PAS KELAS 3 TEMA 5  semester 2 tahun ajaran 2023-2024SOAL PAS KELAS 3 TEMA 5  semester 2 tahun ajaran 2023-2024
SOAL PAS KELAS 3 TEMA 5 semester 2 tahun ajaran 2023-2024
SeftianyTato
 
Soal lingkaran
Soal lingkaranSoal lingkaran
Soal lingkaran
Annis Ramadhani
 
Ulangan pengayaan bahasa indonesia kelas 5
Ulangan pengayaan bahasa indonesia kelas 5Ulangan pengayaan bahasa indonesia kelas 5
Ulangan pengayaan bahasa indonesia kelas 5
Ginar Denny Saputra
 
Latihan soal garis dan sudut
Latihan soal garis dan sudutLatihan soal garis dan sudut
Latihan soal garis dan sudut
neng Afit
 
Ulangan Kenaikan Kelas Bahasa Indonesia Kelas 3
Ulangan Kenaikan Kelas Bahasa Indonesia Kelas 3Ulangan Kenaikan Kelas Bahasa Indonesia Kelas 3
Ulangan Kenaikan Kelas Bahasa Indonesia Kelas 3
NabilaUlfa08
 
SENI MUSIK
SENI MUSIKSENI MUSIK
SENI MUSIK
Resma Puspitasari
 
Soal matematika kls 6 uas ganjil 2013 2014 ok
Soal matematika kls 6 uas ganjil 2013 2014 okSoal matematika kls 6 uas ganjil 2013 2014 ok
Soal matematika kls 6 uas ganjil 2013 2014 ok
Tita Ruby
 
Soal latihan matematika kelas 6
Soal latihan matematika kelas 6Soal latihan matematika kelas 6
Soal latihan matematika kelas 6
Supriyadi Banjarnegara
 
Ulangan harian pola bilangan
Ulangan harian pola bilangan Ulangan harian pola bilangan
Ulangan harian pola bilangan
ika rani
 
SOAL UAS GANJIL IPA SMP KELAS IX 2015/2016
SOAL UAS GANJIL IPA SMP KELAS IX 2015/2016SOAL UAS GANJIL IPA SMP KELAS IX 2015/2016
SOAL UAS GANJIL IPA SMP KELAS IX 2015/2016
Budi Haryono
 

What's hot (20)

Soal tematik kelas 2 tema 4 subtema 4 dan kunci jawaban
Soal tematik kelas 2 tema 4 subtema 4 dan kunci jawabanSoal tematik kelas 2 tema 4 subtema 4 dan kunci jawaban
Soal tematik kelas 2 tema 4 subtema 4 dan kunci jawaban
 
Tes Formatif Getaran & Gelombang
Tes Formatif Getaran & GelombangTes Formatif Getaran & Gelombang
Tes Formatif Getaran & Gelombang
 
Ulangan Seni Budaya dan Keterampilan kelas 4 semester 2 www.mautidakmauharusm...
Ulangan Seni Budaya dan Keterampilan kelas 4 semester 2 www.mautidakmauharusm...Ulangan Seni Budaya dan Keterampilan kelas 4 semester 2 www.mautidakmauharusm...
Ulangan Seni Budaya dan Keterampilan kelas 4 semester 2 www.mautidakmauharusm...
 
Soal uts matematika kelas 3 semester 2
Soal uts matematika kelas 3 semester 2Soal uts matematika kelas 3 semester 2
Soal uts matematika kelas 3 semester 2
 
Soal pas 2021-2022 bahasa Indonesia kls vii tunagrahita ringan
Soal pas 2021-2022 bahasa Indonesia kls vii tunagrahita ringanSoal pas 2021-2022 bahasa Indonesia kls vii tunagrahita ringan
Soal pas 2021-2022 bahasa Indonesia kls vii tunagrahita ringan
 
Latihan soal kls 3 simetri
Latihan soal kls 3 simetriLatihan soal kls 3 simetri
Latihan soal kls 3 simetri
 
Soal UTS Bahasa Indonesia Kelas 5 Semester 2
Soal UTS Bahasa Indonesia Kelas 5 Semester 2Soal UTS Bahasa Indonesia Kelas 5 Semester 2
Soal UTS Bahasa Indonesia Kelas 5 Semester 2
 
Kumpulan report text un challenge
Kumpulan report text un challengeKumpulan report text un challenge
Kumpulan report text un challenge
 
50 contoh-soal-un-bahasa-inggris-smp
50 contoh-soal-un-bahasa-inggris-smp50 contoh-soal-un-bahasa-inggris-smp
50 contoh-soal-un-bahasa-inggris-smp
 
Getaran & Gelombang
Getaran & GelombangGetaran & Gelombang
Getaran & Gelombang
 
SOAL PAS KELAS 3 TEMA 5 semester 2 tahun ajaran 2023-2024
SOAL PAS KELAS 3 TEMA 5  semester 2 tahun ajaran 2023-2024SOAL PAS KELAS 3 TEMA 5  semester 2 tahun ajaran 2023-2024
SOAL PAS KELAS 3 TEMA 5 semester 2 tahun ajaran 2023-2024
 
Soal lingkaran
Soal lingkaranSoal lingkaran
Soal lingkaran
 
Ulangan pengayaan bahasa indonesia kelas 5
Ulangan pengayaan bahasa indonesia kelas 5Ulangan pengayaan bahasa indonesia kelas 5
Ulangan pengayaan bahasa indonesia kelas 5
 
Latihan soal garis dan sudut
Latihan soal garis dan sudutLatihan soal garis dan sudut
Latihan soal garis dan sudut
 
Ulangan Kenaikan Kelas Bahasa Indonesia Kelas 3
Ulangan Kenaikan Kelas Bahasa Indonesia Kelas 3Ulangan Kenaikan Kelas Bahasa Indonesia Kelas 3
Ulangan Kenaikan Kelas Bahasa Indonesia Kelas 3
 
SENI MUSIK
SENI MUSIKSENI MUSIK
SENI MUSIK
 
Soal matematika kls 6 uas ganjil 2013 2014 ok
Soal matematika kls 6 uas ganjil 2013 2014 okSoal matematika kls 6 uas ganjil 2013 2014 ok
Soal matematika kls 6 uas ganjil 2013 2014 ok
 
Soal latihan matematika kelas 6
Soal latihan matematika kelas 6Soal latihan matematika kelas 6
Soal latihan matematika kelas 6
 
Ulangan harian pola bilangan
Ulangan harian pola bilangan Ulangan harian pola bilangan
Ulangan harian pola bilangan
 
SOAL UAS GANJIL IPA SMP KELAS IX 2015/2016
SOAL UAS GANJIL IPA SMP KELAS IX 2015/2016SOAL UAS GANJIL IPA SMP KELAS IX 2015/2016
SOAL UAS GANJIL IPA SMP KELAS IX 2015/2016
 

Similar to Soal uas kelas ix

SENI BUDAYA UM 2020
SENI BUDAYA UM 2020SENI BUDAYA UM 2020
SENI BUDAYA UM 2020
MTs DARUSSALAM
 
Soal kelas 9
Soal kelas 9Soal kelas 9
Soal kelas 9
Rad Dalimunthe
 
Soal sbk 7
Soal sbk 7Soal sbk 7
Soal sbk 7
danistyasti
 
Soal UAS Seni Budaya kelas VIII
Soal UAS Seni Budaya kelas VIIISoal UAS Seni Budaya kelas VIII
Soal UAS Seni Budaya kelas VIIIsahda qonita
 
5. seni budaya 8 ukk
5.  seni budaya 8 ukk5.  seni budaya 8 ukk
5. seni budaya 8 ukk
mgmppai
 
Pilihlah satu jawaban yang kalian anggap paling benar
Pilihlah satu jawaban yang kalian anggap paling benarPilihlah satu jawaban yang kalian anggap paling benar
Pilihlah satu jawaban yang kalian anggap paling benar
Maria Pale
 
Soal PAS Seni Budaya Kelas 7 TA. 2023-2024.docx
Soal PAS Seni Budaya Kelas 7 TA. 2023-2024.docxSoal PAS Seni Budaya Kelas 7 TA. 2023-2024.docx
Soal PAS Seni Budaya Kelas 7 TA. 2023-2024.docx
RistauliSitohang
 
contoh soal TRY OUT ozk fggf gghgh ghggh
contoh soal TRY OUT ozk fggf gghgh ghgghcontoh soal TRY OUT ozk fggf gghgh ghggh
contoh soal TRY OUT ozk fggf gghgh ghggh
mailinkhoiriyah866
 
Soal xii pelayaran sbk
Soal xii pelayaran sbkSoal xii pelayaran sbk
Soal xii pelayaran sbk
panggalinusantara
 
Soal xii pelayaran sbk
Soal xii pelayaran sbkSoal xii pelayaran sbk
Soal xii pelayaran sbk
panggalinusantara
 
Soal usbn sbk april 2018
Soal usbn sbk april 2018Soal usbn sbk april 2018
Soal usbn sbk april 2018
azissugiono
 
Ulangan SBK kelas 3 semestet 2-www.mautidakmauharusmau.blogspot.com
Ulangan SBK kelas 3 semestet 2-www.mautidakmauharusmau.blogspot.comUlangan SBK kelas 3 semestet 2-www.mautidakmauharusmau.blogspot.com
Ulangan SBK kelas 3 semestet 2-www.mautidakmauharusmau.blogspot.com
Sekolah Dasar
 
Mata pelajaran seni budaya
Mata pelajaran seni budayaMata pelajaran seni budaya
Mata pelajaran seni budaya
Operator Warnet Vast Raha
 
Uts 1 sbk
Uts 1 sbkUts 1 sbk
Uts 1 sbk
Ma'mulah Noor
 
Soal Materi Seni Budaya - Sekolah menengah
Soal Materi Seni Budaya - Sekolah menengahSoal Materi Seni Budaya - Sekolah menengah
Soal Materi Seni Budaya - Sekolah menengah
PanwasluKecamatanCur
 
Penilaian akhir semester
Penilaian akhir semesterPenilaian akhir semester
Penilaian akhir semester
ahmadsamsularifin
 
Contoh soal seni b udaya smk baitul hamdi
Contoh soal seni b udaya smk baitul hamdiContoh soal seni b udaya smk baitul hamdi
Contoh soal seni b udaya smk baitul hamdi
Masyitaah Siti
 
SOAL mid semester ii 5ktk-2013
SOAL mid semester ii 5ktk-2013SOAL mid semester ii 5ktk-2013
SOAL mid semester ii 5ktk-2013
GE CENTRE
 

Similar to Soal uas kelas ix (20)

SENI BUDAYA UM 2020
SENI BUDAYA UM 2020SENI BUDAYA UM 2020
SENI BUDAYA UM 2020
 
Soal kelas 9
Soal kelas 9Soal kelas 9
Soal kelas 9
 
Soal sbk 7
Soal sbk 7Soal sbk 7
Soal sbk 7
 
Soal UAS Seni Budaya kelas VIII
Soal UAS Seni Budaya kelas VIIISoal UAS Seni Budaya kelas VIII
Soal UAS Seni Budaya kelas VIII
 
5. seni budaya 8 ukk
5.  seni budaya 8 ukk5.  seni budaya 8 ukk
5. seni budaya 8 ukk
 
Pilihlah satu jawaban yang kalian anggap paling benar
Pilihlah satu jawaban yang kalian anggap paling benarPilihlah satu jawaban yang kalian anggap paling benar
Pilihlah satu jawaban yang kalian anggap paling benar
 
Soal PAS Seni Budaya Kelas 7 TA. 2023-2024.docx
Soal PAS Seni Budaya Kelas 7 TA. 2023-2024.docxSoal PAS Seni Budaya Kelas 7 TA. 2023-2024.docx
Soal PAS Seni Budaya Kelas 7 TA. 2023-2024.docx
 
Dinas pendidikan kabupaten muna
Dinas pendidikan kabupaten munaDinas pendidikan kabupaten muna
Dinas pendidikan kabupaten muna
 
contoh soal TRY OUT ozk fggf gghgh ghggh
contoh soal TRY OUT ozk fggf gghgh ghgghcontoh soal TRY OUT ozk fggf gghgh ghggh
contoh soal TRY OUT ozk fggf gghgh ghggh
 
Soal xii pelayaran sbk
Soal xii pelayaran sbkSoal xii pelayaran sbk
Soal xii pelayaran sbk
 
Soal xii pelayaran sbk
Soal xii pelayaran sbkSoal xii pelayaran sbk
Soal xii pelayaran sbk
 
Soal usbn sbk april 2018
Soal usbn sbk april 2018Soal usbn sbk april 2018
Soal usbn sbk april 2018
 
Ulangan SBK kelas 3 semestet 2-www.mautidakmauharusmau.blogspot.com
Ulangan SBK kelas 3 semestet 2-www.mautidakmauharusmau.blogspot.comUlangan SBK kelas 3 semestet 2-www.mautidakmauharusmau.blogspot.com
Ulangan SBK kelas 3 semestet 2-www.mautidakmauharusmau.blogspot.com
 
Mata pelajaran seni budaya
Mata pelajaran seni budayaMata pelajaran seni budaya
Mata pelajaran seni budaya
 
Uts 1 sbk
Uts 1 sbkUts 1 sbk
Uts 1 sbk
 
Soal Materi Seni Budaya - Sekolah menengah
Soal Materi Seni Budaya - Sekolah menengahSoal Materi Seni Budaya - Sekolah menengah
Soal Materi Seni Budaya - Sekolah menengah
 
Penilaian akhir semester
Penilaian akhir semesterPenilaian akhir semester
Penilaian akhir semester
 
Contoh soal seni b udaya smk baitul hamdi
Contoh soal seni b udaya smk baitul hamdiContoh soal seni b udaya smk baitul hamdi
Contoh soal seni b udaya smk baitul hamdi
 
SOAL mid semester ii 5ktk-2013
SOAL mid semester ii 5ktk-2013SOAL mid semester ii 5ktk-2013
SOAL mid semester ii 5ktk-2013
 
Uh2 sbk kelas 4 semester 2
Uh2 sbk kelas 4 semester 2Uh2 sbk kelas 4 semester 2
Uh2 sbk kelas 4 semester 2
 

Soal uas kelas ix

  • 1. Soal UAS Kelas IX I. Pilihlah jawaban paling tepat ! 1. Seni grafis merupakan cabang seni rupa dua dimensi yang menggunakan teknik a. Cetak b. Audio c. Suara d. Air 2. Berikut ini yang bukan termasuk jenis karya seni grafis menurut tekniknya adalah a. Cetak Tinggi b. Cetak Dalam c. Cetak Datar d. Cetak Luar 3. Selain disebut sebagai cetak saring, sablon juga memiliki istilah lain, yaitu a. Intaglio Print b. Screen Printing c. Planography Print d. Lithography 4. Istilah berikut ini yang bukan termasuk teknik intaglio print adalah a. Screen b. Mezzo Tint c. Offset d. Hardboard 5. Perhatikan karya seni rupa di bawah ini : 1. Sablon 2. Batik 3. Foto 4. Patung 5. Stempel 6. Gerabah 7. Guci 8. Anyam 9. Stiker Hasil karya seni rupa grafis ditunjukan pada nomor a. 1) – 2) – 3) – 4) b. 5) – 6) – 7) – 8) c. 1) – 3) – 5) – 9) d. 2) – 4) – 6) – 8) 6. Berikut ini yang termasuk seni grafis cetak tinggi adalah a. Spanduk b. Sablon badge c. Stiker d. Stempel 7. Seni grafis merupakan salah satu media ungkapan perasaan yang berwujud a. Audio dan Gerakan b. Gerakan c. Audio d. Visual 8. Berdasarkan jumlah peserta, pameran dibagi menjadi…. a. Pameran homogen dan pameran heterogen b. Pameran homogen dan pameran tunggal c. Pameran kelompok dan pameran heterogen d. Pameran tunggal dan pameran kelompok 9. Di bawah ini adalah ciri-ciri dari lagu pop, kecuali a. Tema yang membahas kejadian sehari-hari b. Lirik mudah dipahami c. Musiknya easy listening d. Bersifat terbatas untuk kalangan tertentu 10. Salah satu musisi Indonesia yang sukses menekuni musik pop adalah a. Indra Lesmana b. Steven & Coconut Treez c. Rossa d. Rhoma Irama 11. Jenis lagu yang identik dengan suara yang kencang ditambah permainan efek gitar yang menggelegar dan
  • 2. bass drum dalam tempo cepat adalah ciri-ciri dari lagu a. Dangdut b. Rock c. Jazz d. Seriosa 12. Menyanyikan lagu modern secara unison dilakukan dengan menggunakan a. Satu suara b. Dua Suara c. Tiga Suara d. Empat Suara 13. Jenis musik yang didominasi permainan gitar penuh improvisasi adalah a. Musik R & B b. Musik jazz c. Musik blues d. Musik rock 14. Berikut ini yang bukan alat musik yang digunakan dalam musik Jazz adalah … a. Trombon b. Kendang c. Piano d. Terompet 15. Penyanyi lagu popular harus menguasai teknik phrasering yang benar. Makna dari phrasering adalah a. Tinggi rendahnya nada b. Bunyi konsonan c. Pemenggalan kata d. Teknik Pernafasan 16. Di bawah ini adalah motif ragam yang dikembangkan sejak zaman dahulu pada perabotan, kecuali .... a. Figuratif b. Geometris c. Binatang dan tumbuhan d. Modern 17. Bentuk vokal grup gaya kapel dan tanpa alat musik pengiring disebut .... a. Nasyid b. Koor c. Akapela d. Lagu kanon 18. Yang termasuk jenis- jenis teknik pernafasan pada olah vokal yang dikenal adalah .... a. Pernafasan diafragma b. Pernafasan dada c. Pernafasan perut d. Semua jawaban benar 19. Di bawah ini adalah alat musik yang dimainkan dengan cara dipetik, kecuali .... a. Gitar b. Sitar c. Kecapi d. Biola 20. Bila dalam suatu pertunjukan digunakan alat- alat seperti gitar, pianika, recorder, tamborine, dan lain- lain, maka penyajian musik tersebut termasuk dalam jenis ansambel .... a. Campuran b. Sejenis c. Umum d. Khusus 21. Sebuah karya seni yang memuat komposisi antara huruf dan gambar dengan dibuat dalam berbagai ukuran disebut a. Plakat b. Poster c. Brosur d. Baliho 22. Poster berfungsi mengirim pesan kepada orang yang melihatnya. Oleh karena itu, pilihan kata yang digunakan dalam poster adalah .... a. Jelas dan kompleks b. Panjang dan bermakna c. Singkat dan mudah diingat d. Bertele- tele dan panjang 23. Orang yang menggambar komik disebut .... a. Kritikus b. Konduktor c. Pelukis
  • 3. d. Komikus 24. Fungsi komik adalah .... a. Menyampaikan pengalaman penulis b. Mengulas tentang situasi saat ini c. Menyampaikan pesan dengan kata dan gambar d. Menjelaskan suatu fenomena tertentu 25. Berikut ini yang merupakan ciri dari musik ansambel adalah .... a. Terdiri dari beberapa alat music b. Dimainkan bersama- sama c. Terdapat harmonisasi bunyi d. Semua jawaban benar 26. Di bawah ini yang merupakan contoh alat musik ansambel melodis adalah .... a. Triangle b. Gendang c. Gong d. Pianika 27. Salah satu perbedaan komik dengan cerita pendek adalah .... a. Pengembangan cerita b. Karakter tokoh c. Visualisasi gambar d. Tema cerita 28. Dibawah ini adalah unsur-unsur dalam menggambar model, kecuali … a. Garis dan gelap terang b. Bentuk dan bidang c. Tekstur dan pencahayaan d. Kesatuan dan keseimbangan 29. Tujuan dari berkarya seni lukis adalah … a. Reperesentatif dan religius b. Religius dan kritik sosial c. Ekspresi dan representatif d. Realisme dan romantik 30. Jika kamu melakukan gerakan di tempat tanpa berdiri berarti melakukan gerak di ruang pribadi, sedangkan jika kamu bergerak berpindah tempat,maka kamu melakukan gerak di ruang umum. Merupakan elemen gerak tari berdasarkan … a. Waktu b. Ruang c. Tempat d. Tenaga II. Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan benar ! 1. Apakah hubungan antara gerak dan waktu ? 2. Jelaskan fungsi musik pada tari ! 3. Jelaskanlah jenis suara pada wanita ! 4. Apakah perbedaan seni rupa dua dimensi dan seni rupa tiga dimensi ? 5. Jelaskan hubungan antara seni rupa dengan pameran !