SlideShare a Scribd company logo
SURAT KEPUTUSAN KEPALA SEKOLAH
TENTANG
TIM PERENCANAAN BERBASIS DATA (PBD)
SEKOLAH DASAR NEGERI 03 MADIUN LOR
TAHUN 2023
SD NEGERI 03 MADIUN LOR
KECAMATAN MANGUHARJO
KOTA MADIUN
PEMERINTAH KOTA MADIUN
DINAS PENDIDIKAN
SEK0LAH DASAR NEGERI 03 MADIUN LOR
Jalan Yos Sudarso Nomor 102 Madiun, Kode Pos : 63122
Telepon (0351) 492797
Website : sdn03madiunlor.sch.id / Email : sdnmdnlor3@gmail.com
KEPUTUSAN KEPALA SD NEGERI 03 MADIUN LOR
Nomor : 800-401.101.1.08/ /2023
TENTANG
TIM PERENCANAAN BERBASIS DATA (PBD)
SEKOLAH DASAR NEGERI 03 MADIUN LOR KOTA MADIUN
TAHUN 2023
KEPALA SD NEGERI 03 MADIUN LOR
Menimbang : a. bahwa untuk memastikan seluruh proses
penyelenggaraan pendidikan telah sesuai dengan
standar mutu dan aturan yang telah ditetapkan;
b. bahwa untuk dapat melakukan penjaminan mutu
pendidikan dengan baik diperlukan adanya Sistem
Perencanaan Berbasis Data di SD Negeri 03 Madiun Lor;
c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana
dimaksud pada huruf a dan huruf b, perlu menetapkan
Surat Keputusan tentang Tim Perencanaan Berbasis
Data di SD Negeri 03 Madiun Lor
Mengingat : 1. Undang-undang Nomor 20 Tahun 2003, tentang Sistem
Pendidikan Nasional.
2. Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 4 tahun 2022
Tentang Perubahan PP Nomor 57 Tahun 2021 Tentang
Standar Nasional Pendidikan
3. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional RI Nomor 19
Tahun 2007 tentang Standar Pengelolaan Satuan
Pendidikan Dasar dan Menengah
4. Permendikbud No. 53 Tahun 2015 Tentang Penilaian
Hasil Belajar Oleh Pendidik dan Satuan Pendidikan Pada
Pendidikan Dasar dan Pendidikan Menengah;
5. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor
22 Tahun 2020 tentang Rencana Strategis Kementerian
Pendidikan dan Kebudayaan Tahun 2020-2024.
6. Permendikbudristek Nomor 5 Tahun 2022
Tentang SKL Standar Kompetensi Lulusan Jenjang
Pendidikan Dasar, dan Jenjang Pendidikan Menengah
7. Permendikbudristek Nomor 7 Tahun 2022 Tentang
Standar Isi Pada PAUD dan Dikdasmen
8. Permendikbudristek Nomor 16 Tahun 2022
Tentang Standar Proses TK PAUD SD SMP SMA SMK
Sederajat
9. Permendikbudristek Nomor 21 Tahun 2022
Tentang Standar Penilaian Pendidikan TK PAUD SD SMP
SMA SMK Sederajat
Memperhatikan : 1. Hasil Rapat Dewan Guru Tanggal 18 Juli 2023 tentang
pembentukan Tim Perencanaan Berbasis Data di SD
Negeri 03 Madiun Lor
M E M U T U S K A N
Menetapkan :
PERTAMA : Pembentukan Tim Perencanaan Berbasis Data di SD Negeri
03 Madiun Lor dalam lampiran I surat keputusan ini.
KEDUA : Tim Perencanaan Berbasis Data sebagaimana dimaksud pada
diktum pertama, melaksanakan rincian tugas dalam lampiran
II surat keputusan ini.
KETIGA : Segala biaya yang timbul akibat keputusan ini dibebankan
pada anggaran yang sesuai.
KEEMPAT : Apabila terdapat kekeliruan dalam keputusan ini akan
dibetulkan sebagaimana mestinya.
KELIMA : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan.
Ditetapkan di : M a d i u n
Pada Tanggal : 19 Juli 2023
Kepala SDN 03 Madiun Lor
INDARTIK,S.Pd
NIP. 19681001 199403 2 008
Lampiran I : Surat Keputusan Kepala SD Negeri 03 Madiun Lor
Nomor : 800-401.101.1.08/ /2023
Tanggal : Juli 2023
SUSUNAN TIM PERENCANAAN BERBASIS DATA
DI SD NEGERI 03 MADIUN LOR
TAHUN 2023
Madiun, Juli 2023
Kepala SDN 03 Madiun Lor
INDARTIK,S.Pd
NIP. 19681001 199403 2 008
NO JABATAN DALAM TIM NAMA
JABATAN
KEDINASAN
1 Pembina MARIYANTO,S.Pd.,M.Pd Pengawas Sekolah
2 Penanggung jawab INDARTIK,S.Pd Kepala Sekolah
3 Mitra Strategis KRISTYANTO Ketua Komite
Sekolah
4 Koordinator Tim JOKO SUSILO,S.Pd.M.Si Guru PJOK
5 Bendahara AMALYA TRISUCI DEWANTI,S.Pd Guru Kelas
6 Sekretaris NUR ACHMAD CAHYADI,S.Kom
MASHURI ANDI NURCAHYO,S.Pd
Tenaga Administrasi
Tenaga Administrasi
7 Koordinator Komponen
/Indikator Rapor
Pendidikan
a. Pengembangan
kemampuan literasi
1. PENI SUYATI,S.Pd
2. SITI ROCHANA,S.Pd
Guru Kelas
Guru Kelas
b. Pengembangan
kemampuan numerasi
1. FITA MAULA,S.Pd
2. YANIK SUPRIYANI
Guru Kelas
Guru Kelas
c. Pengembangan
karakter
1. NOPI HAPIANTO,S.Pd
2. NANDA BAGUS KASTIKO,S.Pd.I
Guru PAI
Guru PAI
d. Pengembangan Kualitas
Pembelajaran
1. SULISTYANI,S.Pd
2. LAMIJO,S.Pd
Guru Kelas
Guru Kelas
e. Pengembangan Iklim
Kemanan Sekolah
1. ROSI ALI MASHUDI,S.Pd
2. SULISTYO
Guru PJOK
Pramu Kebersihan
f. Pengembangan Iklim
kebinekaan
1. FANINDYA DESWITA W,S.Pd
2. SHONNYA DYAH P,S.Pd.I
Guru Kelas
Guru PAI
Lampiran II : Surat Keputusan Kepala SD Negeri 03 Madiun Lor
Nomor : 800-401.101.1.08/ /2023
Tanggal : Juli 2023
URAIAN TUGAS TIM PERENCANAAN BERBASIS DATA
DI SD NEGERI 03 MADIUN LOR
TAHUN 2022
NO JABATAN URAIAN TUGAS
1 Pembina Membina dan memberikan arahan terkait
pelaksanaan perencanaan berbasis data di
SD Negeri 03 Madiun Lor
2 Penanggung jawab Bertanggung jawab terhadap segala
proses perencanaan berbasis data mulai
dari analisis rapor pendidikan sampai
dengan tersusunnya RKAS
3 Mitra Strategis Memberikan saran dan masukan terhadap
program-program yang perlu dilaksanakan
di sekolah
4 Koordinator Tim Mengkoordinasikan kegiatan-kegiatan
perencanaan berbasis data bersama
seluruh anggota tim
5 Bendahara Mengelola segala biaya yang muncul dari
kegiatan perencanaan berbasis data
6 Sekretaris Mencatat dan mendokumentasikan semua
kegiatan perencanaan berbasis data
7 Koordinator Komponen
/Indikator Rapor Pendidikan
a. Pengembangan
kemampuan literasi
1) Menganalisis rapor pendidikan
untuk indikator kemampuan literasi
2) Menyusun program yang berkaitan
dengan pengembangan
kemampuan literasi di sekolah
3) Mengkoordinasikan kegiatan
pengembangan kemampuan literasi
di sekolah
b. Pengembangan
kemampuan numerasi
1) Menganalisis rapor pendidikan
untuk indikator kemampuan
numerasi
2) Menyusun program yang berkaitan
dengan pengembangan
kemampuan numerasi di sekolah
3) Mengkoordinasikan kegiatan
pengembangan kemampuan
NO JABATAN URAIAN TUGAS
numerasi di sekolah
c. Pengembangan karakter 1) Menganalisis rapor pendidikan
untuk indikator karakter
2) Menyusun program yang berkaitan
dengan pengembangan karakter
peserta didik di sekolah
3) Mengkoordinasikan kegiatan
pengembangan karakter peserta
didik
d. Pengembangan Kualitas
Pembelajaran
1) Menganalisis rapor pendidikan
untuk indikator kualitas
pembelajaran
2) Menyusun program yang berkaitan
dengan pengembangan kualitas
pembelajaran di sekolah
3) Mengkoordinasikan kegiatan
pengembangan kualitas
pembelajaran di sekolah
e. Pengembangan Iklim
Kemanan Sekolah
1) Menganalisis rapor pendidikan
untuk indikator iklim keamanan
sekolah
2) Menyusun program yang berkaitan
dengan pengembangan iklim
keamanan sekolah
3) Mengkoordinasikan kegiatan
pengembangan iklim keamanan
sekolah
f. Pengembangan Iklim
kebinekaan
1) Menganalisis rapor pendidikan
untuk indikator iklim kebinekaan di
sekolah
2) Menyusun program yang berkaitan
dengan pengembangan iklim
kebinekaan di sekolah
3) Mengkoordinasikan kegiatan
pengembangan kebinekaan di
sekolah
Madiun, Juli 2023
Kepala SDN 03 Madiun Lor
INDARTIK,S.Pd
NIP. 19681001 199403 2 008
SK TIM PDB SDN 03 MADIUN LOR.doc

More Related Content

What's hot

Contoh Sk kkg
Contoh Sk kkgContoh Sk kkg
Contoh Sk kkg
Ronny Yuli Afreza
 
tata tertib dan pint siswa
tata tertib dan pint siswatata tertib dan pint siswa
tata tertib dan pint siswa
Hendra Wahyu
 
Surat keterangan melaksanakan tugas (skmt)
Surat keterangan melaksanakan tugas (skmt)Surat keterangan melaksanakan tugas (skmt)
Surat keterangan melaksanakan tugas (skmt)
Septian Muna Barakati
 
Sk penetapan penilai pkg tahun 2021
Sk penetapan penilai pkg   tahun 2021Sk penetapan penilai pkg   tahun 2021
Sk penetapan penilai pkg tahun 2021
TriJokoIswahyudi
 
NO. 6 LAPORAN PRESTASI SISWA.pdf
NO. 6 LAPORAN PRESTASI SISWA.pdfNO. 6 LAPORAN PRESTASI SISWA.pdf
NO. 6 LAPORAN PRESTASI SISWA.pdf
MarutdinSidabungke1
 
Format kenaikan Gaji berkala
Format kenaikan Gaji berkalaFormat kenaikan Gaji berkala
Format kenaikan Gaji berkala
Lissa Parista
 
Sk tim work SMAN 3 Parepare TP.2011/2012
Sk tim work SMAN 3 Parepare TP.2011/2012Sk tim work SMAN 3 Parepare TP.2011/2012
Sk tim work SMAN 3 Parepare TP.2011/2012
Edu-IT Caring Community
 
2. ipmlh dan rencana aksi
2. ipmlh dan rencana aksi2. ipmlh dan rencana aksi
2. ipmlh dan rencana aksi
KlegenDuaKotaMadiun
 
Perencanaan Berbasis Data Satpen - Master -230722 (1).pptx
Perencanaan Berbasis Data Satpen - Master -230722 (1).pptxPerencanaan Berbasis Data Satpen - Master -230722 (1).pptx
Perencanaan Berbasis Data Satpen - Master -230722 (1).pptx
FatmaHandane1
 
31. contoh pengantar dupak
31. contoh pengantar dupak31. contoh pengantar dupak
31. contoh pengantar dupak
Alby Alyubi
 
Daftar hadir petugas guru piket
Daftar hadir petugas guru piketDaftar hadir petugas guru piket
Daftar hadir petugas guru piketCucu Nuraida
 
Laporan penilaian kinerja kepala sekolah
Laporan penilaian kinerja kepala sekolahLaporan penilaian kinerja kepala sekolah
Laporan penilaian kinerja kepala sekolah
Yohan Apriandi
 
Sosialisasi Penilaian Angka Kredit PAK Integrasi 2023.ppt
Sosialisasi Penilaian Angka Kredit PAK Integrasi 2023.pptSosialisasi Penilaian Angka Kredit PAK Integrasi 2023.ppt
Sosialisasi Penilaian Angka Kredit PAK Integrasi 2023.ppt
sriningsih63
 
REKOMENDASI TINDAKLANJUT HASIL AKREDITASI SEKOLAH.pdf
REKOMENDASI TINDAKLANJUT HASIL AKREDITASI SEKOLAH.pdfREKOMENDASI TINDAKLANJUT HASIL AKREDITASI SEKOLAH.pdf
REKOMENDASI TINDAKLANJUT HASIL AKREDITASI SEKOLAH.pdf
Ryo Muchsin
 
SOSIALISASI BOSP 2023--.pptx
SOSIALISASI BOSP 2023--.pptxSOSIALISASI BOSP 2023--.pptx
SOSIALISASI BOSP 2023--.pptx
afandysmart1
 
Sk uks
Sk uksSk uks
Sk uks
Adi Patriansah
 
Agenda Kegiatan Kepala Sekolah.docx
Agenda Kegiatan Kepala Sekolah.docxAgenda Kegiatan Kepala Sekolah.docx
Agenda Kegiatan Kepala Sekolah.docx
rupawan2
 
SKP KEPSEK EKINERJA.pdf
SKP KEPSEK EKINERJA.pdfSKP KEPSEK EKINERJA.pdf
SKP KEPSEK EKINERJA.pdf
aakiki1
 

What's hot (20)

Contoh Sk kkg
Contoh Sk kkgContoh Sk kkg
Contoh Sk kkg
 
tata tertib dan pint siswa
tata tertib dan pint siswatata tertib dan pint siswa
tata tertib dan pint siswa
 
Surat keterangan melaksanakan tugas (skmt)
Surat keterangan melaksanakan tugas (skmt)Surat keterangan melaksanakan tugas (skmt)
Surat keterangan melaksanakan tugas (skmt)
 
Sk penetapan penilai pkg tahun 2021
Sk penetapan penilai pkg   tahun 2021Sk penetapan penilai pkg   tahun 2021
Sk penetapan penilai pkg tahun 2021
 
NO. 6 LAPORAN PRESTASI SISWA.pdf
NO. 6 LAPORAN PRESTASI SISWA.pdfNO. 6 LAPORAN PRESTASI SISWA.pdf
NO. 6 LAPORAN PRESTASI SISWA.pdf
 
Format kenaikan Gaji berkala
Format kenaikan Gaji berkalaFormat kenaikan Gaji berkala
Format kenaikan Gaji berkala
 
Sk tim work SMAN 3 Parepare TP.2011/2012
Sk tim work SMAN 3 Parepare TP.2011/2012Sk tim work SMAN 3 Parepare TP.2011/2012
Sk tim work SMAN 3 Parepare TP.2011/2012
 
2. ipmlh dan rencana aksi
2. ipmlh dan rencana aksi2. ipmlh dan rencana aksi
2. ipmlh dan rencana aksi
 
Perencanaan Berbasis Data Satpen - Master -230722 (1).pptx
Perencanaan Berbasis Data Satpen - Master -230722 (1).pptxPerencanaan Berbasis Data Satpen - Master -230722 (1).pptx
Perencanaan Berbasis Data Satpen - Master -230722 (1).pptx
 
31. contoh pengantar dupak
31. contoh pengantar dupak31. contoh pengantar dupak
31. contoh pengantar dupak
 
Sk bendahara
Sk bendaharaSk bendahara
Sk bendahara
 
Daftar hadir petugas guru piket
Daftar hadir petugas guru piketDaftar hadir petugas guru piket
Daftar hadir petugas guru piket
 
Laporan penilaian kinerja kepala sekolah
Laporan penilaian kinerja kepala sekolahLaporan penilaian kinerja kepala sekolah
Laporan penilaian kinerja kepala sekolah
 
Sosialisasi Penilaian Angka Kredit PAK Integrasi 2023.ppt
Sosialisasi Penilaian Angka Kredit PAK Integrasi 2023.pptSosialisasi Penilaian Angka Kredit PAK Integrasi 2023.ppt
Sosialisasi Penilaian Angka Kredit PAK Integrasi 2023.ppt
 
REKOMENDASI TINDAKLANJUT HASIL AKREDITASI SEKOLAH.pdf
REKOMENDASI TINDAKLANJUT HASIL AKREDITASI SEKOLAH.pdfREKOMENDASI TINDAKLANJUT HASIL AKREDITASI SEKOLAH.pdf
REKOMENDASI TINDAKLANJUT HASIL AKREDITASI SEKOLAH.pdf
 
SOSIALISASI BOSP 2023--.pptx
SOSIALISASI BOSP 2023--.pptxSOSIALISASI BOSP 2023--.pptx
SOSIALISASI BOSP 2023--.pptx
 
Sk uks
Sk uksSk uks
Sk uks
 
Agenda Kegiatan Kepala Sekolah.docx
Agenda Kegiatan Kepala Sekolah.docxAgenda Kegiatan Kepala Sekolah.docx
Agenda Kegiatan Kepala Sekolah.docx
 
SKP KEPSEK EKINERJA.pdf
SKP KEPSEK EKINERJA.pdfSKP KEPSEK EKINERJA.pdf
SKP KEPSEK EKINERJA.pdf
 
PROPOSAL SAPRAS
PROPOSAL SAPRASPROPOSAL SAPRAS
PROPOSAL SAPRAS
 

Similar to SK TIM PDB SDN 03 MADIUN LOR.doc

RESUM HASIL DIKLAT.pptx
RESUM HASIL DIKLAT.pptxRESUM HASIL DIKLAT.pptx
RESUM HASIL DIKLAT.pptx
nailanurainikusnanto
 
Surat Keputusan OSN.docx
Surat Keputusan OSN.docxSurat Keputusan OSN.docx
Surat Keputusan OSN.docx
PelangiCell1
 
585. Drs.Derita Manurung, M.Si.pdf
585. Drs.Derita Manurung, M.Si.pdf585. Drs.Derita Manurung, M.Si.pdf
585. Drs.Derita Manurung, M.Si.pdf
RatnaSarum
 
Sk tim pengembang sekolah
Sk tim pengembang sekolahSk tim pengembang sekolah
Sk tim pengembang sekolah
Ari Gunawan Agaom
 
scribd.vpdfs.com_sk-komite-2023.pdf
scribd.vpdfs.com_sk-komite-2023.pdfscribd.vpdfs.com_sk-komite-2023.pdf
scribd.vpdfs.com_sk-komite-2023.pdf
ssuser1e3a22
 
Jadwal Implementasi Lanjutan Program PGP Angkatan 6 dan 7 Tahun 2023
Jadwal Implementasi Lanjutan Program PGP Angkatan 6 dan 7 Tahun 2023Jadwal Implementasi Lanjutan Program PGP Angkatan 6 dan 7 Tahun 2023
Jadwal Implementasi Lanjutan Program PGP Angkatan 6 dan 7 Tahun 2023
IwanSumantri7
 
ilovepdf_merged-2.pdf
ilovepdf_merged-2.pdfilovepdf_merged-2.pdf
ilovepdf_merged-2.pdf
RidwanEspede
 
Program dan laporan ucun dki tahap 1
Program dan laporan ucun dki tahap 1Program dan laporan ucun dki tahap 1
Program dan laporan ucun dki tahap 1
HAMSYARAFINDASENA
 
UNDANGAN RESMI HUT.docx
UNDANGAN RESMI HUT.docxUNDANGAN RESMI HUT.docx
UNDANGAN RESMI HUT.docx
MGunawan10
 
SE - Kaldik 2023-2024.doc
SE - Kaldik 2023-2024.docSE - Kaldik 2023-2024.doc
SE - Kaldik 2023-2024.doc
AlHaytsamMuhammad
 
DISEMINASI WORKSHOP PBD ORO-ORO OMBO.pptx
DISEMINASI WORKSHOP PBD ORO-ORO OMBO.pptxDISEMINASI WORKSHOP PBD ORO-ORO OMBO.pptx
DISEMINASI WORKSHOP PBD ORO-ORO OMBO.pptx
JatuSarah1
 
1 Penyusunan RKJM Berbasis Raport Pendidikan.pptx
1 Penyusunan RKJM Berbasis Raport Pendidikan.pptx1 Penyusunan RKJM Berbasis Raport Pendidikan.pptx
1 Penyusunan RKJM Berbasis Raport Pendidikan.pptx
ADIGUNAWAN13415
 
Edaran Tindak Lanjut Permenpan RB01 2023 oke(1).pdf
Edaran Tindak Lanjut Permenpan RB01 2023 oke(1).pdfEdaran Tindak Lanjut Permenpan RB01 2023 oke(1).pdf
Edaran Tindak Lanjut Permenpan RB01 2023 oke(1).pdf
ovied2014
 
Pengimbasan Perencanaan berbasis data.pptx
Pengimbasan Perencanaan berbasis data.pptxPengimbasan Perencanaan berbasis data.pptx
Pengimbasan Perencanaan berbasis data.pptx
AdrianaSensiani
 
Evaluasi Akademik 26 Oktober 2023 dab bahan materi
Evaluasi Akademik 26 Oktober 2023 dab bahan materiEvaluasi Akademik 26 Oktober 2023 dab bahan materi
Evaluasi Akademik 26 Oktober 2023 dab bahan materi
ashtonjaya
 
Sk tpmps (smpn 3 kras) 2018
Sk tpmps (smpn 3 kras) 2018Sk tpmps (smpn 3 kras) 2018
Sk tpmps (smpn 3 kras) 2018
QoyumMahbub
 
31 dk-2014 penyebaran informasi kebijakan smk tahun 2014
31 dk-2014 penyebaran informasi kebijakan smk tahun 201431 dk-2014 penyebaran informasi kebijakan smk tahun 2014
31 dk-2014 penyebaran informasi kebijakan smk tahun 2014Winarto Winartoap
 
wawanhati 14 des 2022-berta.pptx
wawanhati 14 des 2022-berta.pptxwawanhati 14 des 2022-berta.pptx
wawanhati 14 des 2022-berta.pptx
SMAKanisiusBharataKa
 
Sosialisasi PKKS SMK 2022 - FGD.pptx
Sosialisasi PKKS SMK 2022 - FGD.pptxSosialisasi PKKS SMK 2022 - FGD.pptx
Sosialisasi PKKS SMK 2022 - FGD.pptx
ssuserb9d66e
 

Similar to SK TIM PDB SDN 03 MADIUN LOR.doc (20)

RESUM HASIL DIKLAT.pptx
RESUM HASIL DIKLAT.pptxRESUM HASIL DIKLAT.pptx
RESUM HASIL DIKLAT.pptx
 
Surat Keputusan OSN.docx
Surat Keputusan OSN.docxSurat Keputusan OSN.docx
Surat Keputusan OSN.docx
 
585. Drs.Derita Manurung, M.Si.pdf
585. Drs.Derita Manurung, M.Si.pdf585. Drs.Derita Manurung, M.Si.pdf
585. Drs.Derita Manurung, M.Si.pdf
 
Sk tim pengembang sekolah
Sk tim pengembang sekolahSk tim pengembang sekolah
Sk tim pengembang sekolah
 
scribd.vpdfs.com_sk-komite-2023.pdf
scribd.vpdfs.com_sk-komite-2023.pdfscribd.vpdfs.com_sk-komite-2023.pdf
scribd.vpdfs.com_sk-komite-2023.pdf
 
SK KEPUTUSAN KURIKULUM Deskripsi tugas 2022 2023.docx
SK KEPUTUSAN KURIKULUM Deskripsi tugas 2022 2023.docxSK KEPUTUSAN KURIKULUM Deskripsi tugas 2022 2023.docx
SK KEPUTUSAN KURIKULUM Deskripsi tugas 2022 2023.docx
 
Jadwal Implementasi Lanjutan Program PGP Angkatan 6 dan 7 Tahun 2023
Jadwal Implementasi Lanjutan Program PGP Angkatan 6 dan 7 Tahun 2023Jadwal Implementasi Lanjutan Program PGP Angkatan 6 dan 7 Tahun 2023
Jadwal Implementasi Lanjutan Program PGP Angkatan 6 dan 7 Tahun 2023
 
ilovepdf_merged-2.pdf
ilovepdf_merged-2.pdfilovepdf_merged-2.pdf
ilovepdf_merged-2.pdf
 
Program dan laporan ucun dki tahap 1
Program dan laporan ucun dki tahap 1Program dan laporan ucun dki tahap 1
Program dan laporan ucun dki tahap 1
 
UNDANGAN RESMI HUT.docx
UNDANGAN RESMI HUT.docxUNDANGAN RESMI HUT.docx
UNDANGAN RESMI HUT.docx
 
SE - Kaldik 2023-2024.doc
SE - Kaldik 2023-2024.docSE - Kaldik 2023-2024.doc
SE - Kaldik 2023-2024.doc
 
DISEMINASI WORKSHOP PBD ORO-ORO OMBO.pptx
DISEMINASI WORKSHOP PBD ORO-ORO OMBO.pptxDISEMINASI WORKSHOP PBD ORO-ORO OMBO.pptx
DISEMINASI WORKSHOP PBD ORO-ORO OMBO.pptx
 
1 Penyusunan RKJM Berbasis Raport Pendidikan.pptx
1 Penyusunan RKJM Berbasis Raport Pendidikan.pptx1 Penyusunan RKJM Berbasis Raport Pendidikan.pptx
1 Penyusunan RKJM Berbasis Raport Pendidikan.pptx
 
Edaran Tindak Lanjut Permenpan RB01 2023 oke(1).pdf
Edaran Tindak Lanjut Permenpan RB01 2023 oke(1).pdfEdaran Tindak Lanjut Permenpan RB01 2023 oke(1).pdf
Edaran Tindak Lanjut Permenpan RB01 2023 oke(1).pdf
 
Pengimbasan Perencanaan berbasis data.pptx
Pengimbasan Perencanaan berbasis data.pptxPengimbasan Perencanaan berbasis data.pptx
Pengimbasan Perencanaan berbasis data.pptx
 
Evaluasi Akademik 26 Oktober 2023 dab bahan materi
Evaluasi Akademik 26 Oktober 2023 dab bahan materiEvaluasi Akademik 26 Oktober 2023 dab bahan materi
Evaluasi Akademik 26 Oktober 2023 dab bahan materi
 
Sk tpmps (smpn 3 kras) 2018
Sk tpmps (smpn 3 kras) 2018Sk tpmps (smpn 3 kras) 2018
Sk tpmps (smpn 3 kras) 2018
 
31 dk-2014 penyebaran informasi kebijakan smk tahun 2014
31 dk-2014 penyebaran informasi kebijakan smk tahun 201431 dk-2014 penyebaran informasi kebijakan smk tahun 2014
31 dk-2014 penyebaran informasi kebijakan smk tahun 2014
 
wawanhati 14 des 2022-berta.pptx
wawanhati 14 des 2022-berta.pptxwawanhati 14 des 2022-berta.pptx
wawanhati 14 des 2022-berta.pptx
 
Sosialisasi PKKS SMK 2022 - FGD.pptx
Sosialisasi PKKS SMK 2022 - FGD.pptxSosialisasi PKKS SMK 2022 - FGD.pptx
Sosialisasi PKKS SMK 2022 - FGD.pptx
 

More from MGunawan10

LAMPIRAN DOKUMEN RENCANA AKSI KANTIN SDN 03 MADIUN LOR.pdf
LAMPIRAN DOKUMEN RENCANA AKSI KANTIN SDN 03 MADIUN LOR.pdfLAMPIRAN DOKUMEN RENCANA AKSI KANTIN SDN 03 MADIUN LOR.pdf
LAMPIRAN DOKUMEN RENCANA AKSI KANTIN SDN 03 MADIUN LOR.pdf
MGunawan10
 
Fita Maula - Praktek GCE L1 - ke 2.pptx
Fita Maula - Praktek GCE L1 - ke 2.pptxFita Maula - Praktek GCE L1 - ke 2.pptx
Fita Maula - Praktek GCE L1 - ke 2.pptx
MGunawan10
 
COVER LS.pdf
COVER LS.pdfCOVER LS.pdf
COVER LS.pdf
MGunawan10
 
TUGAS UTS SULISTYANI_EVALUASI PEMBELAJARAN.pdf
TUGAS UTS SULISTYANI_EVALUASI PEMBELAJARAN.pdfTUGAS UTS SULISTYANI_EVALUASI PEMBELAJARAN.pdf
TUGAS UTS SULISTYANI_EVALUASI PEMBELAJARAN.pdf
MGunawan10
 
PENINGKATAN HASIL DAN AKTIVITAS BELAJAR ILMU PENGETAHUAN SOSIAL.pptx
PENINGKATAN HASIL DAN AKTIVITAS BELAJAR ILMU PENGETAHUAN SOSIAL.pptxPENINGKATAN HASIL DAN AKTIVITAS BELAJAR ILMU PENGETAHUAN SOSIAL.pptx
PENINGKATAN HASIL DAN AKTIVITAS BELAJAR ILMU PENGETAHUAN SOSIAL.pptx
MGunawan10
 
KEBERAGAMAN SOSIAL, BUDAYA DAN EKONOMI MASYARAKAT_KELAS 6.pptx
KEBERAGAMAN SOSIAL, BUDAYA DAN EKONOMI MASYARAKAT_KELAS 6.pptxKEBERAGAMAN SOSIAL, BUDAYA DAN EKONOMI MASYARAKAT_KELAS 6.pptx
KEBERAGAMAN SOSIAL, BUDAYA DAN EKONOMI MASYARAKAT_KELAS 6.pptx
MGunawan10
 
Contoh Soal AKM Sulistyani.docx
Contoh Soal AKM Sulistyani.docxContoh Soal AKM Sulistyani.docx
Contoh Soal AKM Sulistyani.docx
MGunawan10
 
BELANJA MODAL BOS.docx
BELANJA MODAL BOS.docxBELANJA MODAL BOS.docx
BELANJA MODAL BOS.docx
MGunawan10
 
8 31 AGT - 4 SEP.docx
8 31 AGT - 4 SEP.docx8 31 AGT - 4 SEP.docx
8 31 AGT - 4 SEP.docx
MGunawan10
 

More from MGunawan10 (9)

LAMPIRAN DOKUMEN RENCANA AKSI KANTIN SDN 03 MADIUN LOR.pdf
LAMPIRAN DOKUMEN RENCANA AKSI KANTIN SDN 03 MADIUN LOR.pdfLAMPIRAN DOKUMEN RENCANA AKSI KANTIN SDN 03 MADIUN LOR.pdf
LAMPIRAN DOKUMEN RENCANA AKSI KANTIN SDN 03 MADIUN LOR.pdf
 
Fita Maula - Praktek GCE L1 - ke 2.pptx
Fita Maula - Praktek GCE L1 - ke 2.pptxFita Maula - Praktek GCE L1 - ke 2.pptx
Fita Maula - Praktek GCE L1 - ke 2.pptx
 
COVER LS.pdf
COVER LS.pdfCOVER LS.pdf
COVER LS.pdf
 
TUGAS UTS SULISTYANI_EVALUASI PEMBELAJARAN.pdf
TUGAS UTS SULISTYANI_EVALUASI PEMBELAJARAN.pdfTUGAS UTS SULISTYANI_EVALUASI PEMBELAJARAN.pdf
TUGAS UTS SULISTYANI_EVALUASI PEMBELAJARAN.pdf
 
PENINGKATAN HASIL DAN AKTIVITAS BELAJAR ILMU PENGETAHUAN SOSIAL.pptx
PENINGKATAN HASIL DAN AKTIVITAS BELAJAR ILMU PENGETAHUAN SOSIAL.pptxPENINGKATAN HASIL DAN AKTIVITAS BELAJAR ILMU PENGETAHUAN SOSIAL.pptx
PENINGKATAN HASIL DAN AKTIVITAS BELAJAR ILMU PENGETAHUAN SOSIAL.pptx
 
KEBERAGAMAN SOSIAL, BUDAYA DAN EKONOMI MASYARAKAT_KELAS 6.pptx
KEBERAGAMAN SOSIAL, BUDAYA DAN EKONOMI MASYARAKAT_KELAS 6.pptxKEBERAGAMAN SOSIAL, BUDAYA DAN EKONOMI MASYARAKAT_KELAS 6.pptx
KEBERAGAMAN SOSIAL, BUDAYA DAN EKONOMI MASYARAKAT_KELAS 6.pptx
 
Contoh Soal AKM Sulistyani.docx
Contoh Soal AKM Sulistyani.docxContoh Soal AKM Sulistyani.docx
Contoh Soal AKM Sulistyani.docx
 
BELANJA MODAL BOS.docx
BELANJA MODAL BOS.docxBELANJA MODAL BOS.docx
BELANJA MODAL BOS.docx
 
8 31 AGT - 4 SEP.docx
8 31 AGT - 4 SEP.docx8 31 AGT - 4 SEP.docx
8 31 AGT - 4 SEP.docx
 

Recently uploaded

VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
gloriosaesy
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
Indah106914
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
smp4prg
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi KomunikasiKarakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
setiatinambunan
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
LucyKristinaS
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 

Recently uploaded (20)

VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi KomunikasiKarakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 

SK TIM PDB SDN 03 MADIUN LOR.doc

  • 1. SURAT KEPUTUSAN KEPALA SEKOLAH TENTANG TIM PERENCANAAN BERBASIS DATA (PBD) SEKOLAH DASAR NEGERI 03 MADIUN LOR TAHUN 2023 SD NEGERI 03 MADIUN LOR KECAMATAN MANGUHARJO KOTA MADIUN
  • 2. PEMERINTAH KOTA MADIUN DINAS PENDIDIKAN SEK0LAH DASAR NEGERI 03 MADIUN LOR Jalan Yos Sudarso Nomor 102 Madiun, Kode Pos : 63122 Telepon (0351) 492797 Website : sdn03madiunlor.sch.id / Email : sdnmdnlor3@gmail.com KEPUTUSAN KEPALA SD NEGERI 03 MADIUN LOR Nomor : 800-401.101.1.08/ /2023 TENTANG TIM PERENCANAAN BERBASIS DATA (PBD) SEKOLAH DASAR NEGERI 03 MADIUN LOR KOTA MADIUN TAHUN 2023 KEPALA SD NEGERI 03 MADIUN LOR Menimbang : a. bahwa untuk memastikan seluruh proses penyelenggaraan pendidikan telah sesuai dengan standar mutu dan aturan yang telah ditetapkan; b. bahwa untuk dapat melakukan penjaminan mutu pendidikan dengan baik diperlukan adanya Sistem Perencanaan Berbasis Data di SD Negeri 03 Madiun Lor; c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud pada huruf a dan huruf b, perlu menetapkan Surat Keputusan tentang Tim Perencanaan Berbasis Data di SD Negeri 03 Madiun Lor Mengingat : 1. Undang-undang Nomor 20 Tahun 2003, tentang Sistem Pendidikan Nasional. 2. Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 4 tahun 2022 Tentang Perubahan PP Nomor 57 Tahun 2021 Tentang Standar Nasional Pendidikan 3. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional RI Nomor 19 Tahun 2007 tentang Standar Pengelolaan Satuan Pendidikan Dasar dan Menengah 4. Permendikbud No. 53 Tahun 2015 Tentang Penilaian Hasil Belajar Oleh Pendidik dan Satuan Pendidikan Pada Pendidikan Dasar dan Pendidikan Menengah; 5. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 22 Tahun 2020 tentang Rencana Strategis Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Tahun 2020-2024. 6. Permendikbudristek Nomor 5 Tahun 2022 Tentang SKL Standar Kompetensi Lulusan Jenjang Pendidikan Dasar, dan Jenjang Pendidikan Menengah 7. Permendikbudristek Nomor 7 Tahun 2022 Tentang
  • 3. Standar Isi Pada PAUD dan Dikdasmen 8. Permendikbudristek Nomor 16 Tahun 2022 Tentang Standar Proses TK PAUD SD SMP SMA SMK Sederajat 9. Permendikbudristek Nomor 21 Tahun 2022 Tentang Standar Penilaian Pendidikan TK PAUD SD SMP SMA SMK Sederajat Memperhatikan : 1. Hasil Rapat Dewan Guru Tanggal 18 Juli 2023 tentang pembentukan Tim Perencanaan Berbasis Data di SD Negeri 03 Madiun Lor M E M U T U S K A N Menetapkan : PERTAMA : Pembentukan Tim Perencanaan Berbasis Data di SD Negeri 03 Madiun Lor dalam lampiran I surat keputusan ini. KEDUA : Tim Perencanaan Berbasis Data sebagaimana dimaksud pada diktum pertama, melaksanakan rincian tugas dalam lampiran II surat keputusan ini. KETIGA : Segala biaya yang timbul akibat keputusan ini dibebankan pada anggaran yang sesuai. KEEMPAT : Apabila terdapat kekeliruan dalam keputusan ini akan dibetulkan sebagaimana mestinya. KELIMA : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan. Ditetapkan di : M a d i u n Pada Tanggal : 19 Juli 2023 Kepala SDN 03 Madiun Lor INDARTIK,S.Pd NIP. 19681001 199403 2 008
  • 4. Lampiran I : Surat Keputusan Kepala SD Negeri 03 Madiun Lor Nomor : 800-401.101.1.08/ /2023 Tanggal : Juli 2023 SUSUNAN TIM PERENCANAAN BERBASIS DATA DI SD NEGERI 03 MADIUN LOR TAHUN 2023 Madiun, Juli 2023 Kepala SDN 03 Madiun Lor INDARTIK,S.Pd NIP. 19681001 199403 2 008 NO JABATAN DALAM TIM NAMA JABATAN KEDINASAN 1 Pembina MARIYANTO,S.Pd.,M.Pd Pengawas Sekolah 2 Penanggung jawab INDARTIK,S.Pd Kepala Sekolah 3 Mitra Strategis KRISTYANTO Ketua Komite Sekolah 4 Koordinator Tim JOKO SUSILO,S.Pd.M.Si Guru PJOK 5 Bendahara AMALYA TRISUCI DEWANTI,S.Pd Guru Kelas 6 Sekretaris NUR ACHMAD CAHYADI,S.Kom MASHURI ANDI NURCAHYO,S.Pd Tenaga Administrasi Tenaga Administrasi 7 Koordinator Komponen /Indikator Rapor Pendidikan a. Pengembangan kemampuan literasi 1. PENI SUYATI,S.Pd 2. SITI ROCHANA,S.Pd Guru Kelas Guru Kelas b. Pengembangan kemampuan numerasi 1. FITA MAULA,S.Pd 2. YANIK SUPRIYANI Guru Kelas Guru Kelas c. Pengembangan karakter 1. NOPI HAPIANTO,S.Pd 2. NANDA BAGUS KASTIKO,S.Pd.I Guru PAI Guru PAI d. Pengembangan Kualitas Pembelajaran 1. SULISTYANI,S.Pd 2. LAMIJO,S.Pd Guru Kelas Guru Kelas e. Pengembangan Iklim Kemanan Sekolah 1. ROSI ALI MASHUDI,S.Pd 2. SULISTYO Guru PJOK Pramu Kebersihan f. Pengembangan Iklim kebinekaan 1. FANINDYA DESWITA W,S.Pd 2. SHONNYA DYAH P,S.Pd.I Guru Kelas Guru PAI
  • 5. Lampiran II : Surat Keputusan Kepala SD Negeri 03 Madiun Lor Nomor : 800-401.101.1.08/ /2023 Tanggal : Juli 2023 URAIAN TUGAS TIM PERENCANAAN BERBASIS DATA DI SD NEGERI 03 MADIUN LOR TAHUN 2022 NO JABATAN URAIAN TUGAS 1 Pembina Membina dan memberikan arahan terkait pelaksanaan perencanaan berbasis data di SD Negeri 03 Madiun Lor 2 Penanggung jawab Bertanggung jawab terhadap segala proses perencanaan berbasis data mulai dari analisis rapor pendidikan sampai dengan tersusunnya RKAS 3 Mitra Strategis Memberikan saran dan masukan terhadap program-program yang perlu dilaksanakan di sekolah 4 Koordinator Tim Mengkoordinasikan kegiatan-kegiatan perencanaan berbasis data bersama seluruh anggota tim 5 Bendahara Mengelola segala biaya yang muncul dari kegiatan perencanaan berbasis data 6 Sekretaris Mencatat dan mendokumentasikan semua kegiatan perencanaan berbasis data 7 Koordinator Komponen /Indikator Rapor Pendidikan a. Pengembangan kemampuan literasi 1) Menganalisis rapor pendidikan untuk indikator kemampuan literasi 2) Menyusun program yang berkaitan dengan pengembangan kemampuan literasi di sekolah 3) Mengkoordinasikan kegiatan pengembangan kemampuan literasi di sekolah b. Pengembangan kemampuan numerasi 1) Menganalisis rapor pendidikan untuk indikator kemampuan numerasi 2) Menyusun program yang berkaitan dengan pengembangan kemampuan numerasi di sekolah 3) Mengkoordinasikan kegiatan pengembangan kemampuan
  • 6. NO JABATAN URAIAN TUGAS numerasi di sekolah c. Pengembangan karakter 1) Menganalisis rapor pendidikan untuk indikator karakter 2) Menyusun program yang berkaitan dengan pengembangan karakter peserta didik di sekolah 3) Mengkoordinasikan kegiatan pengembangan karakter peserta didik d. Pengembangan Kualitas Pembelajaran 1) Menganalisis rapor pendidikan untuk indikator kualitas pembelajaran 2) Menyusun program yang berkaitan dengan pengembangan kualitas pembelajaran di sekolah 3) Mengkoordinasikan kegiatan pengembangan kualitas pembelajaran di sekolah e. Pengembangan Iklim Kemanan Sekolah 1) Menganalisis rapor pendidikan untuk indikator iklim keamanan sekolah 2) Menyusun program yang berkaitan dengan pengembangan iklim keamanan sekolah 3) Mengkoordinasikan kegiatan pengembangan iklim keamanan sekolah f. Pengembangan Iklim kebinekaan 1) Menganalisis rapor pendidikan untuk indikator iklim kebinekaan di sekolah 2) Menyusun program yang berkaitan dengan pengembangan iklim kebinekaan di sekolah 3) Mengkoordinasikan kegiatan pengembangan kebinekaan di sekolah Madiun, Juli 2023 Kepala SDN 03 Madiun Lor INDARTIK,S.Pd NIP. 19681001 199403 2 008