SlideShare a Scribd company logo
Simulasi dan Komunikasi Digital
Simulasi dan Komunikasi Digital
KI-KD
3.1. Menerapkan Logika & Algoritma Komputer
4.1. Menggunakan fungsi-fungsi perintah (command)
Tujuan Pembelajaran
1. Melalui tayangan slide, siswa mampu memahami Logika
& Algoritma
2. Melalui diskusi, siswa mampu menerapkan Logika &
Algoritma
3. Melalui tayangan slide, siswa mampu membuat fungsi-
fungsi perintah (command)
4. Melalui diskusi, siswa mampu menggunakan fungsi-fungsi
perintah (command)
Simulasi dan Komunikasi Digital
Simulasi dan Komunikasi Digital
Perhatikan Gambar Berikut :
Simulasi dan Komunikasi Digital
Simulasi dan Komunikasi Digital
Apa yang anda Pikirkan ?
TIDAK MASUK
AKAL !!!
Simulasi dan Komunikasi Digital
Simulasi dan Komunikasi Digital
PENGGALIAN IDE
Manusia adalah makhluk paling mulia, sebab di
anugerahi berbagai kelebihan yang tidak
diberikan kepada semua makhluk selain
manusia.
Salah satu kelebihan tersebut karena manusia
diberikan akal pikiran, sehingga dapat memilih
hal yang benar dan bermanfaat, serta
meninggalkan yang tidak bermanfaat.
Simulasi dan Komunikasi Digital
Simulasi dan Komunikasi Digital
1. LOGIKA
Apa Itu
Logika ?
Simulasi dan Komunikasi Digital
Simulasi dan Komunikasi Digital
Simulasi dan Komunikasi Digital
Simulasi dan Komunikasi Digital
Simulasi dan Komunikasi Digital
Simulasi dan Komunikasi Digital
Apa itu logika?
Jadi logika adalah penalaran atau bentuk pemikiran yang
masuk akal.
Logika merupakan materi yang dipelajari sampai kapanpun
bahan ketika manusia menciptakan kecerdasan buatan
(artificial intelligence)
Seseorang dapat mengungkapkan kebenaran berdasarkan
penalaran logis, dengan disertai bukti-bukti yang ada
seseorang dapat menilai kebenaran pernyataan untuk
akhirnya sampai pada pengambilan keputusan.
Simulasi dan Komunikasi Digital
Simulasi dan Komunikasi Digital
Manfaat mempelajari Logika
1. Menjaga supaya kita selalu berpikir benar,
menggunakan asas-asas sistematis.
2. Membuat daya pikir menjadi tajam, dan
menjadikan nya menjadi lebih berkembang.
3. Membuat setiap orang berpikir cermat, objektif,
dan efektif dalam berkomunikasi.
4. Meningkatkan cinta kebenaran dan menghindari
kesesatan bernalar.
Simulasi dan Komunikasi Digital
Simulasi dan Komunikasi Digital
Salah satu fungsi logika adalah sebagai alat untuk
menarik kesimpulan, kita dapat menggunakan alat ini
setelah melakukan penalaran berdasarkan
pernyataan-pernyataan benar (premis) yang ada.
Penalaran untuk penarikan kesimpulan dibedakan
menjadi dua jenis yaitu pola nalar Deduktif dan
Induktif.
Simulasi dan Komunikasi Digital
Simulasi dan Komunikasi Digital
A) Deduktif
Penarikan kesimpulan yang bergerak dari pernyataan
benar yang umum ke khusus.
Contoh :
Umum : Semua siswa SMK harus disiplin dan bertanggung jawab
Khusus : Sandi adalah siswa SMK
Kesimpulan :
Sandi harus disiplin dan bertanggung jawab
Simulasi dan Komunikasi Digital
Simulasi dan Komunikasi Digital
B) Induktif
Penarikan kesimpulan yang bergerak dari pernyataan
benar yang khusus ke umum.
Contoh :
Khusus : Devi rajin belajar, dia mendapat hasil yang memuaskan
Khusus : Yuda rajin belajar, dia mendapat hasil yang memuaskan
Khusus : Tika rajin belajar, dia mendapat hasil yang memuaskan
Kesimpulan :
Siswa yang rajin belajar akan mendapatkan hasil yg memuaskan
Simulasi dan Komunikasi Digital
Simulasi dan Komunikasi Digital
2. ALGORITMA
Apa Itu
Algoritma ?
Simulasi dan Komunikasi Digital
Simulasi dan Komunikasi Digital
Perhatikan gambar berikut ini
Simulasi dan Komunikasi Digital
Simulasi dan Komunikasi Digital
Apa itu Algoritma?
Setelah mempelajari logika yang terkait dengan
“bagaimana manusia berpikir dengan benar”, selanjutnya
akan membahas tentang “bagaimana cara penyelesaian
yang baik”.
Algoritma adalah serangkaian langkah-langkah yang
disusun menjadi urutan logis kegiatan untuk mencapai
tujuan.
Setiap hari ketika seseorang melakukan aktivitas, akan
memilih mana yang akan dikerjakan terlebih dahulu,
misalnya ketika bangun tidur, sarapan, bahkan ketika
memakai pakaian di pagi hari.
Algoritma yang baik merupakan tindakan yang benar dan
masuk akal.
Simulasi dan Komunikasi Digital
Simulasi dan Komunikasi Digital
Terdapat berbagai bentuk cara untuk
mengomunikasikan Algoritma, antara lain :
1. Deskriptif
2. Bagan Alir (Flowchart)
3. Pseudo-Code (Pemrograman)
Simulasi dan Komunikasi Digital
Simulasi dan Komunikasi Digital
1) Deskriptif
Cara Membuat Tumis Tauge Tempe
Contoh :
1. Siapkan tauge, tempe, cabe, bawang merah, bawang
putih, lengkuas, dan bahan lain yang diperlukan
2. Iris bawang merah, bawang putih & lengkuas
3. Panaskan minyak dan masukkan semua irisan bahan
4. Goreng tempe sebentar
5. Tambahkan tauge, kecap manis, garam & sedikit air
6. Aduk hingga semua bumbu meresap
7. Cicipi rasanya, jika terdapat rasa yang kurang
tambahkan bumbu lain secukupnya
8. Tumis tauge siap dihidangkan
Simulasi dan Komunikasi Digital
Simulasi dan Komunikasi Digital
2) Bagan Alir / Flowchart
Bagan Alir/Flowchart merupakan sebuah bagian yang
menunjukkan aliran algoritma dan menampilkan langkah-
langkah penyelesaian terhadap suatu masalah.
Contoh :
Simulasi dan Komunikasi Digital
Simulasi dan Komunikasi Digital
Simulasi dan Komunikasi Digital
Simulasi dan Komunikasi Digital
3) Pseudo-Code
Pseudocode adalah cara penulisan algoritma yang hampir
menyerupai Bahasa Pemrograman, namun Pseudocode
ditulis lebih sederhana dengan menggunakan bahasa baku
yang mudah dipahami oleh manusia
Contoh :

More Related Content

Similar to Simdig - Logika & Informatika.pdf

BAB 1 - BERPIKIR KOMPUTASIONAL OK (1).pptx
BAB 1 - BERPIKIR KOMPUTASIONAL OK (1).pptxBAB 1 - BERPIKIR KOMPUTASIONAL OK (1).pptx
BAB 1 - BERPIKIR KOMPUTASIONAL OK (1).pptx
JUNITAMANURUNG4
 
BAB 1 - BERPIKIR KOMPUTASIONAL - bab 1 OK.pptx
BAB 1 - BERPIKIR KOMPUTASIONAL - bab 1 OK.pptxBAB 1 - BERPIKIR KOMPUTASIONAL - bab 1 OK.pptx
BAB 1 - BERPIKIR KOMPUTASIONAL - bab 1 OK.pptx
manoviyadi90
 
BAB 1 - BERPIKIR KOMPUTASIONAL OK.pptx
BAB 1 - BERPIKIR KOMPUTASIONAL OK.pptxBAB 1 - BERPIKIR KOMPUTASIONAL OK.pptx
BAB 1 - BERPIKIR KOMPUTASIONAL OK.pptx
FardianFardian4
 
Sinau-Thewe.com BAB 1 - BERPIKIR KOMPUTASIONAL OK.pptx
Sinau-Thewe.com BAB 1 - BERPIKIR KOMPUTASIONAL OK.pptxSinau-Thewe.com BAB 1 - BERPIKIR KOMPUTASIONAL OK.pptx
Sinau-Thewe.com BAB 1 - BERPIKIR KOMPUTASIONAL OK.pptx
Shinta919671
 
Micro teaching konsep logika algoritma
Micro teaching konsep logika algoritmaMicro teaching konsep logika algoritma
Micro teaching konsep logika algoritma
Apriyanto_apo
 
BAB 1 - BERPIKIR KOMPUTASIONAL OK.pptx
BAB 1 - BERPIKIR KOMPUTASIONAL OK.pptxBAB 1 - BERPIKIR KOMPUTASIONAL OK.pptx
BAB 1 - BERPIKIR KOMPUTASIONAL OK.pptx
MelissaAritonang2
 
BAB 1 - BERPIKIR KOMPUTASIONAL OK.pptx
BAB 1 - BERPIKIR KOMPUTASIONAL OK.pptxBAB 1 - BERPIKIR KOMPUTASIONAL OK.pptx
BAB 1 - BERPIKIR KOMPUTASIONAL OK.pptx
GemilangAbadi1
 
Informatika Kelas 7.pptx
Informatika Kelas 7.pptxInformatika Kelas 7.pptx
Informatika Kelas 7.pptx
HadiSalam2
 
Dasar Algoritma
Dasar Algoritma Dasar Algoritma
Dasar Algoritma
casnadi
 
Berpikir Komputasional SMA Kelas X - 1.pptx
Berpikir Komputasional SMA Kelas X - 1.pptxBerpikir Komputasional SMA Kelas X - 1.pptx
Berpikir Komputasional SMA Kelas X - 1.pptx
YB Anggit Pratama Nuari
 
3-1 Algoritma.pptx
3-1 Algoritma.pptx3-1 Algoritma.pptx
3-1 Algoritma.pptx
BKKSMKN2Jombang
 
a21984a37bc31574aed25b35643e4bf3.ppt
a21984a37bc31574aed25b35643e4bf3.ppta21984a37bc31574aed25b35643e4bf3.ppt
a21984a37bc31574aed25b35643e4bf3.ppt
SriSurhatini
 
a21984a37bc31574aed25b35643e4bf3.ppt
a21984a37bc31574aed25b35643e4bf3.ppta21984a37bc31574aed25b35643e4bf3.ppt
a21984a37bc31574aed25b35643e4bf3.ppt
SatuudaraAjah1
 
Logka dan Algoritma
Logka dan AlgoritmaLogka dan Algoritma
Logka dan Algoritma
angga764053
 
Algoritma
AlgoritmaAlgoritma
Algoritma
HadiSubari1
 
Materi simdig
Materi simdigMateri simdig
Materi simdig
Detiusman
 
Materi simdig
Materi simdigMateri simdig
Materi simdig
RizkipurnomoK5R
 
Materi simdig
Materi simdigMateri simdig
Materi simdig
fransiskacimamora
 
Materi simdig
Materi simdigMateri simdig
Materi simdig
putrazegh
 

Similar to Simdig - Logika & Informatika.pdf (20)

BAB 1 - BERPIKIR KOMPUTASIONAL OK (1).pptx
BAB 1 - BERPIKIR KOMPUTASIONAL OK (1).pptxBAB 1 - BERPIKIR KOMPUTASIONAL OK (1).pptx
BAB 1 - BERPIKIR KOMPUTASIONAL OK (1).pptx
 
BAB 1 - BERPIKIR KOMPUTASIONAL - bab 1 OK.pptx
BAB 1 - BERPIKIR KOMPUTASIONAL - bab 1 OK.pptxBAB 1 - BERPIKIR KOMPUTASIONAL - bab 1 OK.pptx
BAB 1 - BERPIKIR KOMPUTASIONAL - bab 1 OK.pptx
 
BAB 1 - BERPIKIR KOMPUTASIONAL OK.pptx
BAB 1 - BERPIKIR KOMPUTASIONAL OK.pptxBAB 1 - BERPIKIR KOMPUTASIONAL OK.pptx
BAB 1 - BERPIKIR KOMPUTASIONAL OK.pptx
 
Sinau-Thewe.com BAB 1 - BERPIKIR KOMPUTASIONAL OK.pptx
Sinau-Thewe.com BAB 1 - BERPIKIR KOMPUTASIONAL OK.pptxSinau-Thewe.com BAB 1 - BERPIKIR KOMPUTASIONAL OK.pptx
Sinau-Thewe.com BAB 1 - BERPIKIR KOMPUTASIONAL OK.pptx
 
Micro teaching konsep logika algoritma
Micro teaching konsep logika algoritmaMicro teaching konsep logika algoritma
Micro teaching konsep logika algoritma
 
BAB 1 - BERPIKIR KOMPUTASIONAL OK.pptx
BAB 1 - BERPIKIR KOMPUTASIONAL OK.pptxBAB 1 - BERPIKIR KOMPUTASIONAL OK.pptx
BAB 1 - BERPIKIR KOMPUTASIONAL OK.pptx
 
BAB 1 - BERPIKIR KOMPUTASIONAL OK.pptx
BAB 1 - BERPIKIR KOMPUTASIONAL OK.pptxBAB 1 - BERPIKIR KOMPUTASIONAL OK.pptx
BAB 1 - BERPIKIR KOMPUTASIONAL OK.pptx
 
Informatika Kelas 7.pptx
Informatika Kelas 7.pptxInformatika Kelas 7.pptx
Informatika Kelas 7.pptx
 
Dasar Algoritma
Dasar Algoritma Dasar Algoritma
Dasar Algoritma
 
Berpikir Komputasional SMA Kelas X - 1.pptx
Berpikir Komputasional SMA Kelas X - 1.pptxBerpikir Komputasional SMA Kelas X - 1.pptx
Berpikir Komputasional SMA Kelas X - 1.pptx
 
3-1 Algoritma.pptx
3-1 Algoritma.pptx3-1 Algoritma.pptx
3-1 Algoritma.pptx
 
a21984a37bc31574aed25b35643e4bf3.ppt
a21984a37bc31574aed25b35643e4bf3.ppta21984a37bc31574aed25b35643e4bf3.ppt
a21984a37bc31574aed25b35643e4bf3.ppt
 
a21984a37bc31574aed25b35643e4bf3.ppt
a21984a37bc31574aed25b35643e4bf3.ppta21984a37bc31574aed25b35643e4bf3.ppt
a21984a37bc31574aed25b35643e4bf3.ppt
 
Logka dan Algoritma
Logka dan AlgoritmaLogka dan Algoritma
Logka dan Algoritma
 
Algoritma
AlgoritmaAlgoritma
Algoritma
 
Materi simdig
Materi simdigMateri simdig
Materi simdig
 
Materi simdig
Materi simdigMateri simdig
Materi simdig
 
Materi simdig
Materi simdigMateri simdig
Materi simdig
 
Materi simdig
Materi simdigMateri simdig
Materi simdig
 
Materi simdig
Materi simdigMateri simdig
Materi simdig
 

Simdig - Logika & Informatika.pdf

  • 1.
  • 2. Simulasi dan Komunikasi Digital Simulasi dan Komunikasi Digital KI-KD 3.1. Menerapkan Logika & Algoritma Komputer 4.1. Menggunakan fungsi-fungsi perintah (command) Tujuan Pembelajaran 1. Melalui tayangan slide, siswa mampu memahami Logika & Algoritma 2. Melalui diskusi, siswa mampu menerapkan Logika & Algoritma 3. Melalui tayangan slide, siswa mampu membuat fungsi- fungsi perintah (command) 4. Melalui diskusi, siswa mampu menggunakan fungsi-fungsi perintah (command)
  • 3. Simulasi dan Komunikasi Digital Simulasi dan Komunikasi Digital Perhatikan Gambar Berikut :
  • 4. Simulasi dan Komunikasi Digital Simulasi dan Komunikasi Digital Apa yang anda Pikirkan ? TIDAK MASUK AKAL !!!
  • 5. Simulasi dan Komunikasi Digital Simulasi dan Komunikasi Digital PENGGALIAN IDE Manusia adalah makhluk paling mulia, sebab di anugerahi berbagai kelebihan yang tidak diberikan kepada semua makhluk selain manusia. Salah satu kelebihan tersebut karena manusia diberikan akal pikiran, sehingga dapat memilih hal yang benar dan bermanfaat, serta meninggalkan yang tidak bermanfaat.
  • 6. Simulasi dan Komunikasi Digital Simulasi dan Komunikasi Digital 1. LOGIKA Apa Itu Logika ?
  • 7. Simulasi dan Komunikasi Digital Simulasi dan Komunikasi Digital
  • 8. Simulasi dan Komunikasi Digital Simulasi dan Komunikasi Digital
  • 9. Simulasi dan Komunikasi Digital Simulasi dan Komunikasi Digital Apa itu logika? Jadi logika adalah penalaran atau bentuk pemikiran yang masuk akal. Logika merupakan materi yang dipelajari sampai kapanpun bahan ketika manusia menciptakan kecerdasan buatan (artificial intelligence) Seseorang dapat mengungkapkan kebenaran berdasarkan penalaran logis, dengan disertai bukti-bukti yang ada seseorang dapat menilai kebenaran pernyataan untuk akhirnya sampai pada pengambilan keputusan.
  • 10. Simulasi dan Komunikasi Digital Simulasi dan Komunikasi Digital Manfaat mempelajari Logika 1. Menjaga supaya kita selalu berpikir benar, menggunakan asas-asas sistematis. 2. Membuat daya pikir menjadi tajam, dan menjadikan nya menjadi lebih berkembang. 3. Membuat setiap orang berpikir cermat, objektif, dan efektif dalam berkomunikasi. 4. Meningkatkan cinta kebenaran dan menghindari kesesatan bernalar.
  • 11. Simulasi dan Komunikasi Digital Simulasi dan Komunikasi Digital Salah satu fungsi logika adalah sebagai alat untuk menarik kesimpulan, kita dapat menggunakan alat ini setelah melakukan penalaran berdasarkan pernyataan-pernyataan benar (premis) yang ada. Penalaran untuk penarikan kesimpulan dibedakan menjadi dua jenis yaitu pola nalar Deduktif dan Induktif.
  • 12. Simulasi dan Komunikasi Digital Simulasi dan Komunikasi Digital A) Deduktif Penarikan kesimpulan yang bergerak dari pernyataan benar yang umum ke khusus. Contoh : Umum : Semua siswa SMK harus disiplin dan bertanggung jawab Khusus : Sandi adalah siswa SMK Kesimpulan : Sandi harus disiplin dan bertanggung jawab
  • 13. Simulasi dan Komunikasi Digital Simulasi dan Komunikasi Digital B) Induktif Penarikan kesimpulan yang bergerak dari pernyataan benar yang khusus ke umum. Contoh : Khusus : Devi rajin belajar, dia mendapat hasil yang memuaskan Khusus : Yuda rajin belajar, dia mendapat hasil yang memuaskan Khusus : Tika rajin belajar, dia mendapat hasil yang memuaskan Kesimpulan : Siswa yang rajin belajar akan mendapatkan hasil yg memuaskan
  • 14. Simulasi dan Komunikasi Digital Simulasi dan Komunikasi Digital 2. ALGORITMA Apa Itu Algoritma ?
  • 15. Simulasi dan Komunikasi Digital Simulasi dan Komunikasi Digital Perhatikan gambar berikut ini
  • 16. Simulasi dan Komunikasi Digital Simulasi dan Komunikasi Digital Apa itu Algoritma? Setelah mempelajari logika yang terkait dengan “bagaimana manusia berpikir dengan benar”, selanjutnya akan membahas tentang “bagaimana cara penyelesaian yang baik”. Algoritma adalah serangkaian langkah-langkah yang disusun menjadi urutan logis kegiatan untuk mencapai tujuan. Setiap hari ketika seseorang melakukan aktivitas, akan memilih mana yang akan dikerjakan terlebih dahulu, misalnya ketika bangun tidur, sarapan, bahkan ketika memakai pakaian di pagi hari. Algoritma yang baik merupakan tindakan yang benar dan masuk akal.
  • 17. Simulasi dan Komunikasi Digital Simulasi dan Komunikasi Digital Terdapat berbagai bentuk cara untuk mengomunikasikan Algoritma, antara lain : 1. Deskriptif 2. Bagan Alir (Flowchart) 3. Pseudo-Code (Pemrograman)
  • 18. Simulasi dan Komunikasi Digital Simulasi dan Komunikasi Digital 1) Deskriptif Cara Membuat Tumis Tauge Tempe Contoh : 1. Siapkan tauge, tempe, cabe, bawang merah, bawang putih, lengkuas, dan bahan lain yang diperlukan 2. Iris bawang merah, bawang putih & lengkuas 3. Panaskan minyak dan masukkan semua irisan bahan 4. Goreng tempe sebentar 5. Tambahkan tauge, kecap manis, garam & sedikit air 6. Aduk hingga semua bumbu meresap 7. Cicipi rasanya, jika terdapat rasa yang kurang tambahkan bumbu lain secukupnya 8. Tumis tauge siap dihidangkan
  • 19. Simulasi dan Komunikasi Digital Simulasi dan Komunikasi Digital 2) Bagan Alir / Flowchart Bagan Alir/Flowchart merupakan sebuah bagian yang menunjukkan aliran algoritma dan menampilkan langkah- langkah penyelesaian terhadap suatu masalah. Contoh :
  • 20. Simulasi dan Komunikasi Digital Simulasi dan Komunikasi Digital
  • 21. Simulasi dan Komunikasi Digital Simulasi dan Komunikasi Digital 3) Pseudo-Code Pseudocode adalah cara penulisan algoritma yang hampir menyerupai Bahasa Pemrograman, namun Pseudocode ditulis lebih sederhana dengan menggunakan bahasa baku yang mudah dipahami oleh manusia Contoh :