Silabus pembelajaran mata pelajaran Sejarah Kebudayaan Islam kelas VII ini membahas tentang kompetensi inti dan kompetensi dasar, indikator, materi pokok, kegiatan pembelajaran, penilaian, dan alokasi waktu. Materi utama meliputi sejarah Nabi Muhammad Saw. dalam membangun masyarakat melalui kegiatan ekonomi dan perdagangan serta misi beliau sebagai rahmat bagi alam semesta.