SlideShare a Scribd company logo
REKAM
Kegiatan Pemilu
2014
12 Pimpinan Parpol Sepakati
Pemilu Damai
Sosialisasi: KPU Goes To School
Komisi Pemilihan Umum
KOTA PONTIANAK
Jalan Johar No.1A Kota pontianak ,Kal-Bar.
Telp.(0561)740021 . Web : www.kpupontianak.com
Dipersembahkan Oleh:
REKAM
Kegiatan Pemilu
2014
KOMISI PEMILIHAN UMUM KOTA PONTIANAK
Pengarah
Sujadi, S.Ag, M.Si
Drs. Hefni Supardi.
Deni Nuliadi
Julni Rahmawan, S.HI
Yuniarni.S.P
Penanggung Jawab Umum
Ana Suardiana. S.H
Penanggung Jawab Teknis
Drs. Ahmad Sudiantoro
Redaktur
Uray M.Ridwan,A.Md
Fedi Pebrilian, S.S
Azhari,S.H
Editor
Mukhlis
Reporter
Sam’an
M. Marwan
Fotografer
Sem
Mukhlis,s.sos
Fakhlur.S.sos
Designer Grafis
Sam’an Asia
Alamat Redaksi
Bagian Teknis dan Hupmas
Komisi Pemilihan Umum Kota Pontianak
Jl. Johar No.1A Pontianak Telp (0561)740021
www.kpupontianak.com
PENYELENGGARA
PEMILU HARUS
BERSIH
“ Satu Suara Menentukan
Nasib Bangsa Lima Tahun
Kedepan, kita telah mem-
berikan hak menentukan
pilihannya kepada setiap
orang, dengan itu jangan
sampai ada yang men-
gubah-ubah suara pemilih,
itu hukumnya haram” Sujadi
Ketua KPU Kota Pontianak
Salam Redaksi
dalam menyelenggarakan pemilu. jika integritas dan
kesiplinan penyelenggara pemilu dapat dijaga maka
tidak ada celah bagi pihak yang berkepentingan untuk
bermain. “ Kita telah memberikan hak kepada para pe-
milih untuk menentukan pilihannya jadi jangan sampai
diubah- ubah suara itu, itu hukumnya haram “ ungkap
sujadi saat memberikan sambutan salam acara bimbin-
gan teknis perhitungan dan rekapitulasi suara pemilu
legislatif 2014 untuk penyelenggara pemilu pada tingkat
PPK dan PPS di Grand mahkota Hotel pada 26 Januari
2014.
hal serupa pun beliau ungkapkan saat menjadi pem-
bica dalam Bimbingan teknis untuk KPPS yang diadakan
oleh beberapa PPS dikota pontianak. “ saya harapka se-
mua petugas penyelenggara pemilu agar selalu menjaga
integritas, jika baik diawalnya maka baik pula diakhirnya
” ungkapnya.
selain melakukan pembimbingan terhadap petugas
penyelenggara pemilu dilapangan KPU kota Pontianak
juga merekrut 25 orang relawan demokrasi yang meru-
pakan program nasional untuk mensukseskan pemilu
2014. mengangkat 9 orang tenaga Pendukung dilingkun-
gan sekretariat KPU Kota Pontianak, hal tersebut terla-
hir karena menyadari beratnya beban kerja KPU pada
pemilu 2014 sehingga memerlukan tenaga tambahan
yang nantinya akan membantu pekerjaan KPU.
Akhirnya kami mengucapkan terima kasih kepada
semua pihak yang telah terlibat dalam mensukseskan
Pemilu 2014 baik secara langsung maupun tidak lang-
sung, serta selamat bagi Calon Anggota Dewan DPRD
Kota Pontianak, DPRD Provinsi Kalbal, DPD dan DPR
RI yang terpilih dalam pemilu 2014 , semoga dapat
mengemban tugas dari masyarakat dengan baik []
H
ampir dalam setiap pertemuan baik dengan PPK,
PPS dan KPPS, Sujadi selalu mengingatkan agar
petugas pemilu selalu menjaga integritas nya
2
Sosialisasi
Kampanye
Logistik
Pemungutan &
Perhitungan
Rekapitulasi
Penetapan Calon
Terpilih
5. KPU Goes To School.
7. Jalan Sehat Menyongsong Pemilu
11. Parpol Wajib Sampaikan STTP
Kampanye.
13. yang tidak serahkan Laporan
Dana Kampanye akan digugurkan.
15. Pelipatan Surat Suara Harus
Utamakan Ketelitian.
16. Surat Suara Menggunung untuk
1370 TPS.
17. Satu TPS Laksanakan Pemungu-
tan Suara Ulang.
18.Berjibaku mengejar Deadline.
22. Rapat Pleno Terbuka Rekapitu-
lasi Suara Tingkat KPU Kota Ponti-
anak.
24. KPU Kota Pontianak Tetapkan
Perolehan suara dan Parpol Serta
Calon Terpilih.
27. Calon Terpilih.
3
Komisioner
Sujadi, S.Ag. M.Si (Ketua)
Drs.Hefni Supardi (Anggota)
Deni Nuliadi (Anggota)
Julni Rahmawan.S.HI (Anggota)
Yuniarni (Anggota)Sekretaris
Ana Suardiana. S.H
Bendahara
Agus Prihartono,S.T
Teknis & Hupmas
Drs. Ahmad Sudiantoro (Kasubag)
U. M. Ridwan , A.Md(Staff)
Fedy Febrilian .S.E(Staff)
M. Basri (Staff)
Azhari Priyatno ,S.H(Staff)
KOMISI PEMILIHAN UMUM
KOTA PONTIANAK
KESEKRETARIATAN
Umum & Logistik
U.Yusnaini (Kasubag)
Dra. Dini Haryanti (Staff)
Rita Purwati (Staff)
M. Nasir (Staff)
Hukum
Heri Antoni. S.H (Kasubag)
Nuraida Sukmanasari, S.H (Staff)
Bambang Sumedi. S.IP(Staff)
Program & Data
Nurfaziar, S.Sos(Kasubag)
Yong Arfan,S.T (Staff)
Ira Listiani, S.H (Staff)
Nina Noviana, A.Md(Staff)
Tenaga Pendukung
M.Marwan
Agustian Adianta, A.Md,Kes
Sam’an
Suhaini, S.E
Mukhlis,S.Sos
Fakhlur,S.Sos
M. Arifin
Indah Saptayani,A.Md,Kom
Siti Nurhayati,S.Pd
Keamanan
Wahya Firdaus (Kepala)
Ikhsanudin (Anggota)
Herdiyansyah Nur Nusantara(Anggota)
Pramusaji
Isman Susanta
4
Sosialisasi Pemilu
KPU GOES
TO SCHOOL
Sabtu (02/03)Komisi Pemilihan
umum Kota pontianak kembali
melakukan sosialisasi terkait
Pemilu 2014, kali ini KPU Kota
Pontianak diundang oleh lem-
baga pengamat pemilu yaitu
KAMMI PEMILU WACTH (KPW)
yang juga ikut memberikan so-
sialisasi kepada segmen pemula.
Julni Komisioner Kota Pontianak
menjelaskan arti penting pemilu
bagi bangsa dan negara serta
bagaimana cara penggunaan
suara pada 9 April mendatang
kepada para siswa di SMAN 02
Kota Pontianak , selain itu be-
liau juga menghimbau agar para
siswa tidak golput pada 9 April
2014.
sebelumnya KPU Kota Ponti-
anak juga melakukan sosialisasi
kepada para siswa di SMA 08
dan SMAN 01 Kota Pontianak.
antusisme pelajar tentang
pemilu sangat tinggi terbukti
dengan beberapa pertanyaan
yang sangat kritis menanggapi
kenyataan politik yang ada saat
ini, rizki salah satu peserta
menyatakan bahwa kegiatan
seperti ini sangat berguna bagi
mereka karena banyak ilmu
dan pengetahuan baru seputar
politik yang mereka dapatkan,
hal senada juga di ungkapkan
oleh aril “ banyak ilmu yang kita
dapat dari sini, selain itu juga
membuka wawasan kita tentang
politik dan membuat kita sadar
arti penting politik yang selama
ini kita lihat sebagai dunia hi-
tan” paparnya .
Selain dilakukan oleh KPU Kota
Pontianak, Sosialisasi ke bebera-
pa sekolah di Kota Pontianak
juga dilakukan Oleh Relawan
Demokrasi (Relasi) KPU Kota
Pontianak yang merupakan pro-
gram nasional untuk mensuk-
seskan pemilu 2014, terutama
untuk menekan angka Golput.
Siswa Mulai Sadar Politik
Sosialisasi terkait pemilu baik
yang dilakukan oleh KPU Kota
Pontianak maupun Relawan
demokrasi (Relasi) mendapat
banyak masukan dari para siswa
diantaranya mereka memper-
tanyakan tentang pelangga-
ran- pelanggaran dalam pemilu
misalnya penggalembungan su-
ara serta praktek money politic
yang dilakukan oleh para caleg.
oleh karena itu Para pemateri
seringkali menjelaskan tentang
pihak- pihak yang terlibat dalam
pemilu beserta fungsinya sep-
erti KPU,PPK,PPS,Panwaslu, dan
Bawaslu.
selain dihujani dengan berbagai
pertanyaan banyak juga yang
mengaku bahwa sosialisasi ini
banyak memberikan pendidikan
politik bagi mereka.
“ Sekarang kita tau mengapa
kita harus memilih, dari itu kita
tidak akan golput pada 9 April
mendatang” Ungkap Reni Siswa
SMAN 02 Kota Pontianak []
Pojok Pesan
Kame’berharap kepade para
Caleg yang Terpilih agar Ber-
juang Untuk Rakyat, Jangan sie-
sie kan Kepercayaan yang sudah
diberikan oleh Masyarakat.
Sekarang adalah Zaman Pem-
bangunan , bukan Lagi Zaman
memperkaya Diri Sendiri
Foto by Sem
5
Sosialisasi Pemilu
Foto by Sem
Sosialisasi pemilu 2014 yang
diberikan KPU Kota Pontianak
bukan hanya dilakukan terha-
dap Anak SMA, atau masyarakat
umum yang hidup bebas namun
juga bagi para tahanan .
Idealnya semua orang memi-
liki hak suara dalam pemilihan
umum tidak terkecuali yang
berstatus sebagai tahanan.
dikarenakan jumlahnya banyak,
maka tidak dimungkinkan un-
tuk dipecah ke TPS terdekat,
oleh karena itu solusinya adalah
dengan Membuat TPS Khusus
Rutan.
Oleh karena itu KPU Kota
Pontianak jum’at (04/04) mel-
akukan Sosialisasi Pemilu 2014
kepada penghuni Lembaga
Pemasyarakatan (Lapas) Kelas
II A kota Pontianak.
Sosialisasi yang dihadiri
oleh lebih dari 300 Penghuni
dan petugas rutan terkait cara
pemberian suara dengan sah
dan benar serta mensosial-
isasikan pentingnya pemilu dan
upaya menekan angka Golput.
Deni Komisioner KPU Kota
Pontianak juga mengingatkan
penghuni dan petugas TPS
khusus yang akan ditempatkan
dirutan bahwa pemilih akan
mendapatkan empat macam
surat suara yaitu DPR RI, DPD,
DPRD provinsi, dan DPRD Kota,
“meskipun pemilih tersebut
dari Daerah lain, maka pemilih
tersebut tetap mendapatkan 4
macam suarat suara” Pa-
parnya.
Lapas kelas IIA memang
berada diwilayah Kota Ponti-
anak yaitu Dapil Kalbar I un-
tuk DPRD Kalbar, dan Dapil
Kota Pontianak V, biarpun
yang bersangkutan berasal
dari luar wilayah dapil terse-
but maka tetap mendapat-
kan surat suara untuk dapil
tersebut.
dengan adanya sosialisasi
ini , diharapkan para peng-
huni Lapas juga dapat mem-
berikan kontribusinya dalam
mementukan nasib bangsa
dengan ikut menentukan
wakilnya di Dewan Perwaki-
lan Rakyat.
Beliau juga menghimbau
agar para pemilih menggu-
nakan hak pilihnya dengan
bijaksana yaitu dengan me-
milih calon yang sesuai den-
gan pilihan sadarnya serta
menerapkan asas pemilu
yaitu Luber dan Jurdil.
6
Sosialisasi Pemilu
JALAN SEHAT MENYONGSONG PEMILU
BANJIR HADIAH PESERTA MEMBLUDAK
Sabtu (09/03) tepat satu bulan
menjelang Pemilu KPU Kota
Pontianak mengadakan jalan
sehat yang juga diadakan ser-
empak oleh KPU kab/Kota, KPU
Provinsi dan KPU RI secara
serentak diseluruh indonesia.
adapun tema yang diusung
adalah “Jalan Sehat Menyong-
song Pemilu 2014” Tujuan dari
jalan sehat ini adalah untuk
mensosialisasikan pemilu ke-
pada masyarakat. Sujadi Ketua
KPU Kota Pontianak meng-
himbau kepada masyarakat
untuk menghadapi pemilu 9
April mendatang kita harus
sehat, dan gembira. “ mari kita
bergembira bersama , jangan
ada tekanan dalam menyem-
but Pemilu” Ungkap Sujadi
ditengah ramainya peserta.
peserta tidak hanya dari
kalangan penyelenggara pemi-
lu, namun partai politik, unsur
pemerintahan, pihak swasta
serta masyarakat umum.
Acara jalan sehat ini mendapat
Rekor MURI dengan katagori
jalan sehat serentak di lokasi
terbanyak di Indonesia.
Tidak tanggung-tanggung KPU
menyiapkan Ratusan Hadiah
mulai dari Sepeda motor,
Sepeda Sport, Kulkas, Televisi,
Tablet, DPD Player serta pulu-
han barang elektronik lainnya
dan Ratusan Souvenir dari
Sponsor.
Meski Promosi hanya dilakukan
satu minggu, namun peserta
yang datang cukup antusias
bahkan melebihi 3000 orang
peserta. selain bagi bagi
Hadiah, peserta juga diajak
bergembira dengan berjoged
bersama yang diiringi dengan
musik dangdut. sementara
itu M.Ardi Warga Gg.Bahagia
adalah Peserta yang beruntung
mendapatkan sepeda Motor
dan mengaku senang dengan
acara yang dilakukan KPU
Kota Pontianak. “ Semoga saja
pemilu 9 April dapat berlang-
sung dengan sukses ,aman
dan tertib” Paparnya
7
Sosialisasi Pemilu
KARNAVAL, SOSIALISASI PEMILU
BERBALUT KEBUDAYAAN DAERAH
Tepat satu pekan pasca pelak-
sanaan Jalan sehat , KPU Kota
Pontianak kembali melakukan
Sosialisasi kepada masyarakat
namun Hari ini (15/03) sosial-
isasi menampilkan beberapa
kebudayaan daerah. selain
lima buah mobil hias dari KPU
kota Pontianak acara ini juga
diikuti oleh puluhan buah mobil
hias yang menampilkan atribut,
simbol-simbol partai serta jar-
gon partai melalaui pengeras
suara.
sejak pukul 15.00 WIBA Pulu-
han kendaraan ini mengelilingi
Kota Pontianak untuk menso-
sialisasikan kepada masyarakat
tentang partai politik peserta
pemilu 2014.
Acara yang dihelat Pacsa
penandatanganan Deklarasi
damai pemilu 2014 ini selain
bertujuan untuk mengenalkan
parpol kepada masyarakat
juga bertujuan mengajak
masyarakat agar mensukses-
kan pemilu 2014 agar tetap
aman dan kondusif seperti
peserta karnaval ini, walaupun
berbeda warna namun tetap
sejalan.
12 Pimpinan Parpol Sepakati
Pemilu Damai
8
sementara itu setelah kata sambutan yang disampaikan oleh
Ketua KPU dan Kapolresta kedua belas Pimpinan Partai Politik
peserta pemilu 2014 tingkat Kota Pontianak membacakan Ikrar
kampanye damai dalam pemilu 2014 yang dilanjutkan dengan
prosesi penandatanganan ikrar kampanye damai tersebut
Sosialisasi Pemilu
Uji Publik Pemungutan Suara, KPU
Kota Pontianak Adakan TPS Simulasi
Perhitungan & Rekap Suara Hingga Dini Hari
Pasca pelaksanaan simulasi
pemungutan dan perhitungan
suara yang dilakukan oleh KPU
Kota Pontianak minggu ke-
maren , KPU Terus melakukan
bimbingan teknis kepada KPPS
di seluruh wilayah kota Pon-
tianak demi menjamin lan-
carnya proses perhitungan dan
perhitungan suara. dari proses
simulasi yang dilaksanakan
pada 23 Maret 2014 dihalaman
kantor KPU kota Pontianak yang
melibatkan pihak PPS, PPK dan
Partai politik diketahui untuk
perhitungan perolehan suara
suara dan pembuatan berita
acara dengan jumlah 200 surat
suara yeng terpakai dibutuhkan
waktu hingga 12 jam sehingga
simulasi pemungutan dan perhi-
tunga suara baru selesai jelang
dini malam.
KPPS Wajib Sediakan Pen-
erangan Yang Cukup
dari simulasi tersebut maka
Sujadi Ketua KPU Kota Pontian-
ak dalam beberapa pertemuan
menegaskan kepada setiap
PPK, PPS dan KPPS agar selu-
ruh petugas KPPS yang berada
diwilayah kerja KPU Kota Ponti-
anak diwajibkan untuk meny-
iapkan penerangan yang cukup
sehingga tidak menghambat
proses perhitungan suara di
TPS [ ]
Guna menjaring isu serta be-
berapa kemungkinan pelangga-
ran dan mengetahui bagaimana
tanggapan masyarakat dalam
Pemilihan umum KPU Kota Pon-
tianak melakukan acara Simula-
si pemungutan dan perhitungan
suara yang diadakan dihalaman
Kantor KPU Kota Pontianak
pada 23 Maret 2014.
Pemungutan suara dibuka
pada pukul 06.00 WIBA dengan
prosesi pengambilan sumpah
Petugas KPPS oleh Ketua KPPS
dan dilanjutkan dengan pen-
daftaran saksi partai politik
serta saksi DPD lalu dilanjutkan
dengan pendaftran pemilih pada
anggota KPPS nomor 4, setiap
pemilih mendapatkan 4 macam
surat suara simulasi yaitu DPRD
Kota , DPRD Provinsi, DPD dan
DPR RI, simulasi ini juga meli-
batkan beberapa orang pemilih
dari kelompok disabilitas yang
dibantu dan didampingi lang-
sung oleh petugas KPPS.
Sujadi Ketua KPU Kota
Pontianak menjelaskan bahwa
tujuan dari pelaksanaan simu-
lasi adalah untuk mengetahui
berapa waktu yang diperlukan
dalam proses pemungutan dan
perhitungan suara serta men-
cari bagian – bagian yang mung-
kin menjadi celah untuk KPPS
melakukan kesalahan, sehingga
dapat diperbaiki dalam bimtek
yang akan diberikan kepada
KPPS dikemudian hari, dan
perlu ditekankan kedisiplinan
KPPS dalam proses pungut hi-
tung. Kemudian sujadi menam-
bahkan bila proses perhitungan
dilakukan sampai malam maka
petugas KPPS harus siap untuk
menyediakan penerangan yang
cukup agar tidak menghambat
proses perhitungan suara []
9
Sosialisasi Pemilu
Relawan Demokrasi
yang merupakan
program nasional KPU
dan merupakan salah
satu mitra kerja KPU untuk
meningkatkan partisipasi pe-
milih dalam pemilu 2014.
Setelah dilakukan Bimbingan
Teknis (BIMTEK) Jum’at 27/01
lalu, hari ini 25 orang relawan
demokrasi KPU Kota Pontianak
kembali dikumpulkan di Kan-
tor KPU Kota Pontianak untuk
persiapan teknis dan pembeka-
lan untuk sosialisasi yang akan
dilakukan dalam waktu terdekat
ini, modul dan materi sosial-
isasi serta ATK pokok sudah
diserahkan kepada peserta
yang mengikuti pembekalan
ini. 25 orang relawan ini di
bagi kedalam 5 kelompok untuk
melakukan sosialisasi kepada 5
segmen kelompok sasaran yaitu
pemilih pemula, kaum perem-
puan, golongan marginal,
kelompok agama dan disa-
bilitas.
Deni Nuliadi, Anggota Komi-
sioner KPU Kota Pontianak me-
negaskan bahwa sosialisasi ini
bukan hanya sekedar mengin-
gatkan kepada pemilih bahwa
tanggal 9 April ada pemilu,
namun bagaimana menyakin-
kan audien agar sadar untuk
menggunakan hak pilihnya
serta menjadi pemilih yang
cerdas sehingga partisipasi
pemilih dapat ditingkatkan.
setelah pembekalan ini,
Relawan demokrasi harus
sudah siap tempur untuk
melakukan sosialisasi kepada
semua segmen yang telah di
tentukan sebelumnya.Sedan-
gkan mengenai kebutuhan
bahan dan fasilitas pendukung
lainnya dalam sosialisasi ini
R
akan difasilitasi sepenuhnya
oleh KPU Kota Pontianak,
ditegaskan oleh Ahmad Sudi-
yantoro Kasubag Teknis dan
Hupmas KPU Kota Pontianak
bahwa segala Failitas dan
kebutuhan yang diperlukan
dalam sosialisasi ini akan
difasilitasi oleh KPU, namun
setiap kelompok harus mem-
buat draf rincian kebutuhan
dan secepatnya diserahkan
kepada KPU Jelasnya.
Kemudian pada tanggal
05/02, Relawan Demokrasi
(Relasi) Kota Pontianak
sudah melakukan sosialisasi
pemilu 2014, Relawan un-
tuk segmen pemilih perem-
puan sejak pukul 07.00 WIB
sangat bersemangat untuk
memberikan sosialisasi kepa-
da ibu-ibu kelompok senam
di Senam Riski . sosialisasi
yang diberikan terkait partai
politik peserta pemilu, serta
tata cara pemberian suara
pada pemilu 2014.
Novi Purnama Indah ,
ketua kelompok sosialisasi
untuk segmen perempuan
mengatakan bahwa ibu- ibu
yang diberikan sosialisasi
cukup antusias mendengar-
kan materi yang diberikan,
“walau sempat dikira tim
sukses partai , namun sete-
lah memperkenalkan diri
dan mereka cukup antusias
mendengarkan materi “ Jelas
Novi
Tidak hanya pada golon-
gan tersebut seluruh relawan
demokrasi juga turun dalam
beberapa keramaian dikota
Pontianak termasuk Cap Go
Meh, serta melakukan sosial-
isasi di Alun- Alun Kapuas,
sekolah , Perkampungan
tempat pembuangan Akhir
Sampah bahkan ada yang
melakukannya dengan men-
datangi dari pintu ke pintu []
10
PERAN RELAWAN DEMOKRASI KPU KOTA
PONTIANAK DALAM MENSUKSESKAN
PEMILU 2014
Kampanye
Parpol Wajib Sampaikan
STTP Kampanye
KPU Kota Pontianak- di
sela- sela Pelaksanaan Rapat
Koordinasi dengan Pihak kea-
manan terkait pengamanan
pelaksanaan karnaval So-
sialisasi pemilu berbalut ke-
budayaan lokal yang akan
dilaksanakan pada 15 Maret
2014 serta Pemilu 9 April
2014 bersama Pimpinan Partai
Politik dan Pihak Keaman di
Hotel Merpati (11/03) Pihak
keamanan dari Polresta Pon-
tianak memberikan Sosialisasi
Kepada peserta pemilu 2014
terkait kewajiban partai politik
atau caleg untuk menyampai-
kan Surat Tanda Terima Pem-
beritahuan Kampanye (STTP
Kampanye). Menurut Hudja
Samena Perwakilan Kapolresta
Pontianak STTP kampanye
wajib diserahkan oleh anggota
partai politik paling lambat 7
hari sebelum Kampanye.
Foto by Sem
Beliau menambahkan apa-
bila dalam keadan Tertentu,
misalnya ada sesuatu hal
yang mengakibatkan peruba-
han waktu atau tempat maka
pemberitahuan lewat telepon
pun memungkinkan.
selain itu pelaporan STTP
juga harus mengikuti format
yang sudah ditentukan oleh
pihak kepolisian misalnya
terkait tempat , waktu, juru
kampanya , kendaraan, jum-
lah massa, atribut dan seba-
gainya.
“STTP ini tentunya akan
memudahkan pihak kea-
manan dalam menjaga kea-
manan , ketertiban serta
pergerakan massa.
Hudja juga menghimbau
kepada Pimpinan partai politik
agar tidak menggunakan ken-
daraan dengan bak terbuka
saat menggangkut massa
kampanye dengan alasan kea-
manan dan keselamatan pe-
numpang“ kendaraan terbuka
itu sangat rentan dan bahaya
bagi Keselamatan massa kam-
panye “ paparnya.
Hudja menegaskan kepada
KPU ,Panwaslu, dan Pimpinan
partai Politik bahwa jika peser-
ta pemilu 2014 baik anggota
partai maupun perseorangan
melakukan kampanye tanpa
mengantongi STTP kampanye
akan dikatagorikan sebagai
kampanye Illegal dan akan di-
bubarkan oleh pihak keamanan
“jika ditemukan Partai Politik,
atau Caleg Partai atau Calon
DPD yang melakukan kampa-
nye tanpa mengantongi STTP
kampanye maka akan di-
bubarkan secara paksa, karena
sudah termasuk kampanye
Illegal” Tegas Hudja.
11
Kampanye
Masing Masing Parpol Dapat Kesempa-
tan 6 Kali Kampanye Rapat Umum
Pasca melakukan Rapat dengan Pimpinan Partai
Politik tingkat Kota Pontianak, Minggu 2 maret
KPU Kota Pontianak menetapkan Jadwal kam-
panye Rapat Umum Pemilu 2014 diwilayah Kota
Pontianak. kota pontianak yang terdiri dari 6
Kecamatan dan 5 Daerah pemilihan ini dibaagi
kedalam 4 zona kampanye yaitu zona A, B,C,
dan D, hal ini di-
karenakan untuk
memudahkan pen-
gawalan pergerakan
massa kampanye.
“kota pontianak ini
sengaja kita bagi
menjadi 4 zona
kampanye agar
mudah dalam koor-
dinasi pengamanan-
nya” Papar Hefni
Supardi Komisioner
KPU Kota Pontianak
yang membidangi
Kampanye. sebelum
jadwal kampenye
ini ditetapkan KPU
Kota Pontianak
sudah melakukan
rapat koordinasi
sebanyak 2 kali
dengan unsur
pimpinan parpol
untuk menyusun
jadwal tersebut.
dari beberapa opsi
yang diberikan oleh
KPU Kota Pontianak
, pimpinan partai
politik sepakat untuk menggunakan opsi kedua
dimana selama masa kampanye (15 maret-5
april) masing - masing partai politik akan keba-
gian 6 kali kesempatan untuk melakukan Kam-
panye dalam Bentuk rapat Umun.
sementara itu Hefni juga menegaskan agar Para
pimpinan parpol melaporkan siapa saja yang
terlibat sebagai kampanye , “ karena proses
ini diawasi oleh Panwaslu,dan pihak keamanan
maka semua yang bakal terlibat dalam orasi,
atau juru kampanye dilaporkan, karena jika
ada jhurkam yang melakukan orasi sementara
namanya tidak ada dalam laporan maka akan
dianggap pelanggaran oleh panwas” Paparnya.
mamfaatkan moment kampanye untuk
pelatihan saksi
dari hasil monitoring staff sekretariat KPU Kota
Pontianak ada beberapa partai yang memam-
faatkan jadwal kam-
panye dengan mem-
berikan pelatihan bagi
saksi parpol di daerah
pemilihan tersebut,
diantaranya adalah
partai nasdem hari per-
tamanya di Zona A, dan
B diisi dengan pelatihan
bagi saksi serta mem-
perkenalkan para Caleg
dari partainya. beberapa
hal yang disampaikan
terkait cara menghitung
antara suara yang sah
untuk partai dan suara
yang sah untuk caleg
Masih banyak yang
Libatkan Anak
dalam Kampanye
dari hasil monitoring
yang dikakan oleh staff
KPU Kota Pontianak saat
kampanye partai politik
ada beberapa partai
yang banyak melibatkan
partai politik. ada atu-
ran yang tegas dalam
larangan mengekploi-
tasi anak termasuk dalam kegiatan kampanye.
manun diakui oleh Pimpinan partai politik terse-
but bahwa partainya tidak menganjurkan orang
tua atau anak-anak untuk datang “ Mereka
datang atas inisitif sendiri, bukan kita perintah “
parar ‘x’ saat diwawancarai setelah memberikan
orasinya.
hal senada juga diakui oleh anak berusia 13
tahun mengaku bernama wawan “ saya pergi
karena ikut- ikut kawan, dan orang tua saya
tidak mengetainya” Aku Wawan.[]
12
Kampanye
DPT KOTA PONTIANAK ALAMI 8 KALI PENYEMPURNAAN
Laporan Dana
Kampanye meru-
kan sesuatu yang
serius bila tidak
laporkan tepat
Waktu. sebelumnya
pada tanggal 28
Pebruari 2014 KPU
sudah melakukan
rapat akhir terkait
pelaporan Dana
Kampanye , disam-
paikan oleh Hefni
Supardi Komisioner
KPU Kota Pontianak
bahwa KPU telah
membentuk Help
Desk Pelaporan Dana kampanye, Apabila Partai
Politik mempunyai kesulitan dalam penyusunan
laporan Dana Kampanye maka dapat berkonsul-
tasi dan meminta bantuan kepada petugas Help
Desk hingga pelaporan dana Kampanye dapat
diserahkan tepat Waktu
Menunggu hingga batas akhir penyerahan
Laporan Dana Kampanye periode ke dua yaitu
pada Tanggal 2 Maret pukul 18.00 WIBA, akh-
irnya ke-12 Partai Politik rampung menyerahkan
laporan dana kampanye. disampaikan oleh Heri
Antoni Kasubag Hukum bahwa laporan terse-
but akan segera dikirim ke KPU Provinsi seba-
gai laporan. laporan yang terakhir diserahkan
adalah dari Partai Amanat Nasionel pada pukul
17.50 WIBA,. “ Kita tetap tegas, jika sampai
waktu yang ditentukan masih ada parpol yang
belum menyerahkan laporan dana kampanye
Data Pemilih Tetap (DPT) yang merupakan salah
satu unsur terpenting dalam pemilu Legislatif.
oleh karena itu penyempurnaan demi penyem-
purnaan terus dilakukan. dari data mentah yang
didapat dari Dinas Kependudukan dan Catatan
Sipil (Disdukcapil) kemudian difaktual lalu diin-
put dalam simtem Data Pemilih (Sidalih) tidak
hanya itu data yang dikeluarkan dari sidalih
terus dicermati dan diperbaiki kembali dengan
pembuangan data ganda, meninggal atau pindah
domisili, serta penambahan data pemilih yang
belum termasuk dalam DPT, selanjutnya DPT
akan ditetapkan dalam rapat pleno. hasilnya pada
tanggal 18 januari KPU Kota Pontianak menetap-
kan jumlah pemilih Tetap KPU Kota Pontianak
Berjumlah 413.072 dan ini merupakan penyem-
purnaan ke delapan. sementara itu Deni Nuliadi
Komisioner KPU Kota Pontianak yang membidan-
gi Data memilih menegaskan bahwa jumlah DPT
tersebut dijadikan pedoman untuk pengadaan lo-
gistik pemilu seperti surat suara dan selanjutnya
akan terus dilakukan perbaikan terhadap DPT
Tersebut seperti DPK dan lainnya” Tegasnya[]
YANG TIDAK LAPORKAN DANA KAMPA-
NYE AKAN DIGUGURKAN
periode ke-2 maka tidak segan- segan akan kita
coret dari peserta pemilu 2014 “ Ungkap heri.
kemudian semua administrasi termasuk absen
dan tanda serah terima barang beserta hard
copy dan soft copynya disiapkan untuk diserah-
kan kepada KPU Provinsi.
selain Laporan Dana Kampanye Periode ke-2,
sebelumnya Partai Politik sedah menyerahkan
Laporan Dana Kampanye periode pertama, dan
selanjutnya pada 7 hari setelah pemungutan
suara Partai Politik akan diwajibkan kembali
untuk menyerahkan Laporan Dana Kampanye
Periode ke-3. dan sesuai peraturan perundang-
undangan apabila Partai tidak menyerahkan
Laporan dana Kampanye pada periode ke tiga
maka akan berdampak kepada penundaan
terhap pelantikan anggota dewan terpilih dari
partai tersebut []
13
Logistik Pemilu
Pengiriman Logistik KPU Kota
Pontianak Dua Gelombang
Surat Suara yang merupakan
salah satu bagian terpenting dalam
Pemilu mulai dikirim ke KPU Kabu-
paten / kota, gelombang pertama
tiba pada hari Kamis (27/02) 1 truk
surat suara DPRD Provinsi tiba di
Gudang KPU Kota Pontianak yang
terletak di Jalan Johar. pengiriman ini
dikawal dengan pengamanan yang
ketat oleh jajaran anggota Kepoli-
sian. diungkapkan oleh Pandu Kepala
bagian ekpedisi pengiriman Logistik
yang juga ikut dalam pengiriman
surat suara ini menuturkan bahwa
jumlah surat suara yang dikirim
sebanyak 423 Kotak dimana isi satu
kotak adalah 1000 lembar surat suara.
“jumlah surat suara yang dirim saat ini
baru satu jenis, yaitu DPRD Provinsi jen-
gan jumlah 423 Kotak. selanjutnya sisanya
yaitu DPRD Kab/Kota, DPRRI dan DPD akan
dikirim dalam waktu dekat, maksimal hari
senin “. papar pandu
Selain disaksikan oleh pihak kepolisian
dan staf Logistik KPU Provinsi juga disaksi-
kan oleh Uray Yusnaini Kasubag Umum dan
Logistik serta Yuniarni Komisioner KPU Kota
Pontianak yang membidangi Logistik Pemilu.
Selesaikan Pengiriman Surat Suara Pada
Gelombang Kedua
Pada gelombang kedua pengiriman Surat
Suara ada tiga buah truk beserta 1 pick Up
membawa surat suara milik KPU kota Ponti-
anak yang masih kurang. Surat suara terse-
but adalah surat suara DPR RI , DPD, dan
DPRD Kota , ekpedisi yang tiba pukul 19.20
WIBA ini dikawal ketat oleh aparat kea-
manan bersenjata lengkap, dan disaksikan
langsung oleh ketua dan anggota Panwaslu
Kota Pontianak Budahri.
Barang yang datang sama-sama dicek
oleh Pihak yang menangani logistik KPU
Kota Pontianak dan Pihak Ekpedisi Pengiri-
man surat suara []
Ketua Panwanlu dan anggotanya saat Melakukan Penin-
jauan Pengiriman Logistik digudang KPU Kota Pontianak
14
Logistik Pemilu
Pelipatan Surat Suara Harus
Utamakan Ketelitian
Foto by Sem
S
atu hari sebelum
proses pelipatan
Surat Suara, Sekre-
taris KPU Kota Pontianak Ana
Suardiana,S.H mengumpul-
kan para Pekerja Pelipatan
Surat Suara Untuk Diberikan
Pengarahan. Ana Suardiana
menegaskan bahwa dalam
pelipatan nantinya harus diu-
tamakan Ketelitian. “ Jangan
Asal Cepat, tapi Kita Juga
harus Teliti “ Tambahnya. Se-
mentara Ahmad Sudiyantoro
kasubag Teknis KPU Kota Pon-
tianak menambahkan sebelum
dilipat surat suara tersebut
harus dicek atau disortir
apakah rusak atau tidak, bila
dipastikan surat suara dalam
keadaan baik maka baru boleh
dilipat.
selain ketelitian dalam
sortir surat suara pelipatan
surat suara juga sesuai jenis
untuk menjamin agar surat
suara yang dilipat tidak tertu-
kar , baik antar dapil apupun
antar jenis
Dalam pelipatan surat suara
ini lebih dari 150 orang tenaga
pelipat yang sebagian besar
sudah berpengalaman dalam
pemilu sebelumnya tetap dia-
wasi oleh beberapa orang staff
dari sekretariat KPU Kota Pon-
tianak, hal ini untuk menjamin
agar proses sortir dan pelipatan
berjalan sesuai prosedur yang
ditetapkan.
sementara itu dari pantauan
redaksi dilapangan ratusan
lembar surat suara yang dikat-
egorikan rusak, seperti sobek,
tercoblok, atau warnanya yang
rusak/ buram dipisahkan dari
surat suara lainnnya yang ter-
golong baik. berikutnya surat
suara yang dalam keadaan
rusak ini akan dimusnahkan dan
dibuat berita acara pemusna-
hannya. pelipatan surat suara
yang jumlahnya lebih dari 1,5
juta lembar ini rencananya akan
selesai sebelum H-14 untuk
selanjutnya
di Packing ke-
dalam Sampul
surat suara
dan dimasuk-
kan kedalam
Kotak Suara
dan di Drop
Ke PPS mini-
mal pada H-3
Sebelum
pemungutan
Suara []
15
Logistik Pemilu
Surat Suara Menggunung
Untuk 1370 TPS
Foto by Sem
L
ebih dari 1,5 juta
lembar surat suara
yang dibutuhkan untuk
pemilu legislatif tahun
2014 dikota pontianak
, dengan jumlah 1370
TPS yang terse-
bar di 6 Kecamatan dan 29
Kelurahan.
surat suara yang terdiri
dari Surat Suara DPR RI,
DPD,DPRD Provinsi dan DPRD
Kota Pontianak ini rencananya
akan di drop ke tingkat PPS
paling lambat pada H-3 hari
pemungutan suara.
sementara itu pantauan tim
redaksi kedudang KPU Kota
Pontianak yang beralamat di-
jalan johar menemukan jutaan
surat suara yang menggunung.
sebelumnya surat suara
tersebut sudah sisortie, dan
dilipat, kemudian diikat kem-
bali dengan jumlah 25 lembar
perikatnya. kemudian mas-
ing- masing jenis suarat suara
ini akan dimasukkan dalam
sampul surat suara dengan
jumlah sesuai dengan jumlah
pemilih di TPS tersebut ditam-
bah dengan 2% Surat suara
Cadangan.
sementara itu Jumlah Daftar
Pemilih Tetap (DPT) yang
dijadikan acuan pengadaan
logistik pemilu adalah DPT
hasil penetapan tanggal 18
Januari yaitu 413.072 pemilih,
ditambah dengan jumlah su-
rat suara cadangan sebanyak
2% dari jumlah tersebut.
masing- masing surat suara ini
tumpuk berdasarkan jenisnya
untuk menghindari bertukarnya
surat suara saat packing ke-
dalam kotak suara. sementara
itu dalam rapat akhir Persiapan
logistik Hefni Supardi Komi-
sioner KPU Kota Pontianak
menegaskan agar pada saat
pempackingan / memasukkan
logistik surat suara kedalam
kotak suara agar dilakukan
Cek atau pemiriksaan berlapis
oleh oreng yang berbeda untuk
menghindari kekurangan surat
suara dan bertukarnya surat
suara baik antar jenis maupun
antar dapil “ minimal 3 lapis
, agar semua logistik pemilu
tepat jumlah, tepat jenis dan
tepat waktu” paparnya[]
16
Pemungutan & Perhitungan
SATU TPS LAKSANAKAN
PEMILU ULANGroses pemungutan su-
ara 9 April lalu di Kota
pontianak tidak semu-
lus yang diimpikan ,Ppasalnya dari 1370 TPS yang
ada diwilayah kerja KPU Kota
Pontianak, satu diantaranya
harus melakukan Pemungutan
suara ulang. masalahnya ada-
lah penggunaan daftar pemilih
pada pemilu tersebut tidak
menggunakan hasil pleno ter-
baru tanggal 18 januari 2014.
pemungutan suara ulang di-
lakukan di TPS 100 kelurahan
Sungai Jawi Luar Kecamatan
Pontianak Barat dilakukan
seperti biasanya namun se-
mua kelengkapan dokumen-
nya termasuk Surat Suara,
Berita Acara dan Plang
yangmenenandakan jalan
masuk bertuliskan Pemungu-
tan suara Ulang.
pemungutan suara ulang
yang dimulai sejak pukul
06.00 WIBA di mulai den-
gan prosesi pengambilan
sumpah anggota KPPS , dan
selama proses pemungutan
dan perhitungan suara tam-
pak be-
berapa
anggota
kepoli-
sian
berjaga-
jaga di
sekitar
Tempat
Pemun-
gutan
Suara.
ketika dikonfirmasi menge-
nai kesalahan daftar pemilih
tetap tersebut, Pihak KPPS
mengaku tidak mengetahui
dan hanya menerima barang
jadi tersebut dari KPU. jadi
beberapa nama yang tercan-
tum di Daftar Pemilih tetap
tersebut juga ada yang sudah
meninggal, dan data pemilih
tambahan baru juga
belum dimasukkan
kedalam DPT Terse-
but.
kejadian tersebuat
membuat ketua KPU
Kota Pontianak lang-
sung turun tangan
. dan berharap ke-
jadian ini akan men-
jadi pelajaran untuk
semua penyelengga-
ra pemilu agar lebih
berhati- hati dalam
menjalankan tugas
dikemudian
hari.[]
17
BERJIBAKU MENGEJAR DEADLINE
PENYELESAIAN SETTING FORMULIR PEMILU
SITA WAKTU DAN ENERGI PEKERJA
Dalam pemilu legislatif 2014 banyak sekali for-
mulir yang harus dipersiapkan baik ditingkat KPPS,
PPS maupun PPK, mulai dari Model C1 Plano, lam-
piran C1, Berita acara (BA), model C2 sampai C11,
dan banyak lagi , yang membuat kewalahan model
- model tersebut harus diset sesuai jumlah TPS yaitu
1370 TPS , dan rangkap 17 untuk saksi parpol, saksi
DPD dan Panwaslap serta arsip PPS dan KPU, serta
dengan 4 set formulir yang berbeda yaitu DPR RI,
DPD, DPRD Provinsi, dan DPRD kabupaten kota ke-
mudian harus di tempel degan hologram logo KPU
dan disetting untuk TPS yang bersangkutan. hal ini
tentu menguras tenaga , waktu dan pikiran karena
harus dikerjakan dengan ekstra hati-hati agar tidak
tertukar baik jenis maupun wilayahnya.
tidak dipungkiri puluhan ribu set formulir ini
memenuhi sebagian aula rapat KPU Kota Pontianak,
dan dalam tumpukan kertas inilah para petugas
setting menghabiskan waktunya selama sekitar 3
minggu menjelang pemilu
Pergi pagi, pulang pagi lagi. itulah kata yang
tepat untuk menggambarkan keadaan mereka, bah-
kan sebagian dari mereka harus mengurangi waktu
istirahatnya bahkan segala aktifitas seperti makan
dan mandi dan istirahatnya juga dilakoninya di-
kantor KPU untuk mengejar target penyelesaian
setting permulir tersebut minimal H-3 sebelum
pemilu. berikutnya formulir yang sudah diset-
ting tersebut harus dimasukkan kedalam Kotak
suara dan didistribusikan kepada PPS lalu dari
PPS ke KPPS. dalam pengerjaannya mereka
dibantu dan diawasi oleh beberapa orang staff
KPU Kota Pontianak.
Seorang Petugas Setting formulir sedang makan
malam diantara tumpukan berkas formulir dikantor
KPU Kota Pontianak.
18
Pekerjaan yang dilakoni oleh
20 orang pekerja setting ini
juga pernah terhenti beberapa
hari dikarenakan formulir C1
untuk DPR RI dan DPD ter-
lambat dikirim, oleh karena
itu KPU Kota Pontianak Harus
bersabar hingga H-1 beberapa
staff sekretariat harus jemput
bola bersama dengan KPU
provinsi untuk mengambil
formulir yang dikirim melalui
kargo di bandara Spadia Ponti-
anak.
akhirnya pada H-3 Sebelum
Pemilu setting formulir untuk
tingkat TPS rampung dikerja-
kan. namun tidak begitu untuk
formulir rekapitulasi tingkat
Kelurahan dan tingkat Kecama-
tan, Tenaga setting ini harus
tetap merelakan waktu dan
tenaganya tersita untuk meny-
iapkan formulir tersebut.
walaupun secara jumlah for-
mulir ini tidak terlalu banyak
namun KPU Kota Pontianak
sempat pusing kepala pasalnya
H-2 menjelang hari memungu-
tan suara formulir yang dipe-
san belum juga sampai.kem-
bali KPU Kota Pontianak harus
jemput bola dengan mendata-
ngi gudang percetakannya yang
berada di daerah Kubu Raya,
dari sini staff kota Pontianak
Membawa sejumlah formulir
yang telah dipesan.
menurut Taufik bagian
percetakan formulir tersebut
sejenak melepas lelah , salah satu petugas setting tampak sedak beristira-
hat disalah satu ruangan dikantor KPU Kota Pontianak
BERJIBAKU MENGEJAR DEADLINE
rencananya hari ini (07/04)
atau paling telat besok, Semua
formulir akan didrop ke kabu-
paten kota di Kalimantan Barat,
namun akan diutamakan untuk
daerah kabupaten yang jarak
tempuhnya jauh. “ hari ini se-
mua formulir rekap ini akan di
drop hari ini atau besok, namun
akan diprioritaskan daerah yang
paling jauh dan memakan waktu
yang lama” paparnya.
lamanya penyelesaian pence-
takan perfulir tersebut diakuin-
ya karena mereka harus meny-
iapkan untuk semua kabupaten
kota yang ada di kalimantan
barat.
tak berbeda jauh dengan
formulir ditingkat KPPS , for-
mulir ditingkat PPS dan PPK
juga terdiri dari empat rangkap
(DPR,DPD, DPRD Provinsi ,dan
DPRD Kota) serta berita acara
yang harus digandakan sejum-
lah partai dan semua formu-
lir tersebut ditempel dengan
Hologranm KPU.
Lain halnya dengan Hari
Pemungutan suara, beberapa
staf KPU Kota Pontianak me-
mang berjaga dikantor, bukan
untuk menghindari rusuh masa,
namun untuk menjaga apabila
terjadi kekurangan logistik di
tingkat TPS, KPU Kota Pontianak
sebelumnya memang sudah me-
nyiapkan beberapa set formulir
untuk cadangan. banyak telepon
yang diterima dari petugas di-
lapangan baik KPPS,PPS mau-
pun PPK serta Staff sekretariat
yang melakukan tugas monitor-
ing , intinya dari beberapa lapo-
ran lewat via telepon setelah
dituntun untuk mengecek ulang
kelengkapannya ternyata for-
mulir yang dimaksud sudah ada
didalam kotak suara. dalam hal
ini terjadi kebingungan diting-
kat KPPS yang disebabkan oleh
banyaknya formulir yang ada
dalam kotak tersebut .[]
19
BERJIBAKU MENGEJAR DEADLINE
Kesibukan di Kan-
tor KPU Kota Ponti-
anak seakan tiada
Akhir, misalnya pasca
melakukan tugas monitoring
Pemungutan suara, staff KPU
kota Pontianak terus dikumpul-
kan untuk diberikan pengara-
han terkait penjemputan Berita
Acara (BA) di tingkat KPPS
beserta Model Lampiran C1
(folio) yang terdiri dari lam-
piran C1 folio DPR, DPD, DPRD
Provinsi dan DPRD Kota.
sebelum melakukan jemput
bola di Kelurahan (PPS) be-
berapa orang staff ini dibagi
tugas ke 6 Kecamatan dan
diberikan sedikit pengarahan
, sementara itu ada pula yang
K
menunggu di kantor dan men-
erima berkas- berkas tersebut.
disampaikan U.M.Ridwan
bahwa penjemputan BA ini
akan dibagi kedalam beberapa
gelombang diantaranya Pukul
20.00 WIBA, 22.00 WIBA,
00.00 WIBA, serta Pukul
02.00 WIBA. penjemputan BA
ini dibagi kedalam beberapa
gelombang adalah untuk
menghindari penumpukan
BA saat tiba di Kantor KPU, “
karena selanjutnya BA ini akan
discan lalu di kirim ke portal
KPU Pusat “ Paparnya.
satu per satu staff mulai
berdatangan silih berganti, se-
mentara itu petugas scan juga
sudah siap dengan scaner dan
lembar kontrolnya untuk me-
mudahkan pengecekan berkas
yang sudah discan dan sudah
di upload ke program .
pekerjaan dihentikan hingga
pukul 03.45 dini hari karena
menimbang perlu waktu is-
tirahat bagi staff- staff yang
bekerja sejak siang tadi, dan
pekerjaan scan serta upload
itu pun akan disambung pada
besok hari
scan dan Upload BA hasil
pemilu ini kepada portal KPU
Pusat adalah untuk menjamin
transparansi dalam penyeleng-
garaan pemilu. hal itu dis-
ebabkan oleh karena f ile hasil
upload ini dapat diunduh dan
dilihat oleh semua orang. den-
gan semua hal tersebut dihara-
pkan kualitas pemilu semakin
baik sehingga tidak ada lagi
manipulasi hasil pemilu.[]
KPU JEMPUT BA DARI
PPS
20
petugas Scanning saat melakun scan hingga dini
BERJIBAKU MENGEJAR DEADLINE
Berita acara dan Lampiran
Model C1 yang telah masuk
ke KPU Kota Pontianak selan-
jutnya dican lalu dikirim ke
Website KPU Pusat. data ini
dapat ditampilkan dan dilihat
oleh semua orang guna men-
jamin asas tranparansi hasil
pemilu dan menghindari ke-
curangan di tingkat TPS mau-
pun PPS dan PPK.
nanun scan dan upload
yang dilakukan oleh setiap
KPU kabupaten/ Kota diselu-
ruh Indonesia terhadap berkas
berita acara diwilayah kerjanya
sangat menyita waktu.
hasil pantauan dilapangan
pada tanggal 10 April pukul
02.00 Dini Hari, ternyata ada
beberapa orang petugas yang
melakukan proses scan dan
upload, tentu saja pekerjaan
ini sangat sangat menyita
energi para pekerjanya , salah
satu cara yang diterapkan
beberapa staff operator ini
untuk menjaga staminanya
adalah dengan beristirahat
secara bergantian. meski lelah,
tugas bela negara dan abdi
masyarat ini dilakoni dengan
lapang dada oleh petugasnya
untuk memberikan hasil yang
maksimal bagi pemilu 2014
dan kepentingan masyarakat
umum.
diketahui pekerjaan ini
menjadi sangat sulit karena
jaringan yang dipakai beberapa
kali mengalami hambatan.
setelah dilakuakn beberapa
kali pengiriman, baru dapat
ditampilkan dilayar Website
KPU RI (http://pemilu2014.
kpu.go.id/c1.php). selanjutnya
menurut sam salah satu opera-
tor petugas upload data waktu
yang digunakan untuk men-
girim satu TPS berkisar antara
4-5 menit, bahkan ada be-
berapa TPS yang harus dikirim
ulang karena datanya tidak
dapat ditampilkan di Website
tersebut.
sementara itu memang ada
beberapa BA yang bermasalah
dikarenakan pengisiannya tidak
lengkap sehingga KPU harus
meminjam BA yang dimiliki
oleh Panwaslu dan PPS.
SCAN & UPLOAD BA UNTUK
TRANSPARANSI HASIL PEMILU
21
Operator Sedang Mengirim ( Upload ) Data Yang sudah di Scan
Rekapitulasi
Foto By Mukhlis
Setelah rekap perolehan suara Partai
Politik dan calon anggota DPR, DPRD
dan DPD tingkat PPK selasai, maka
sesuai tahapan dan Jadwal Pemilu 2014
Senin (21/04) KPU Kota pontianak
Melakukan Rekapitulasi Perolehan suara
Partai Politik serta Calon Anggota DPRD
dan Calon Anggota DPD di Aula Asrama
Haji Kota Pontianak.
Acara dipimpin oleh 5 orang Komi-
sioner KPU Kota Pontianak serta disaksi-
kan oleh Ketua panwaslu, unsur Pemda,
dan saksi dari Partai Politik , bahkan
tidak sedikit masyarakat umum yang ikut
menyeksikan Rekapitulasi yang dikawal
oleh ratusan pihak keamanan ini.
Meski diadakan dalam ruangan yang
sederhana dengan fasilitas yang sederhana pula
12 orang saksi dari Partai politik dan beberapa
orang saksi Calon DPD rela menunggu selesain-
ya proses rekapitulasi hingga pukul 02.00 dini
hari tanggal 22 April. Hasil Akhir Rekapitulasi di
tingkat KPU Kota Pentianak menyebut bahwa
PDI Perjuangan berada dipuncak perolehan
suara dengan jumlah 34.871 dari suara sah
301,224 Suara, disusul oleh Nasdem Golkar dan
PAN dengan jumlah perolehan suara berturut
turut 33.766 suara 33.211 suara dan 30.255 Su-
ara. sementara itu Demokrat 19.966 Suara PKB
27.400 Suara, Gerindra 24.632 , Hanura 24.766
suara dan PPP 22.907 Suara, sedangkan 3
posisi terendah adalah PKPI 19.662 suara, PBB
15.267 Suara dan PKS 14.909 Suara
22
Rekapitulasi
Foto By Mukhlis
eski berlang-
sung aman dan
lancar, namun
diakhir acara
rekapitulasiMKPU dihujani dengan beberapa
keberatan diantaranya adalah
saksi PKB yang mengungkan
data- data yang menerangkan
bahwa adanya penambahan
dan pengurangan suara dibe-
berapa partai saat rekapitulasi
di kelurahan.
namun Sujadi, ketua KPU Kota
Pontianak menegaskan bahwa
seharusnya saksi yang ber-
sangkutan menyatakan kebera-
tannya pada saat tersebut dan
hal keberatan itu sudah disele-
saikan di tingkat yang bersang-
kutan.
sementara itu Herman
saksi dari PPP menyatakan
keberatan terhadap keputusan
keberatan tersebut berujung
pada tidak ditanda tangan-
inya Berita Acara rekapitulasi
oleh saksi PPP. sementara itu
PKS meski tidak mendapatkan
satu kursi pun tetap menanda
tangani berita Acara tersebut.
ditegaskan oleh sujadi
hasil rekapitulasi KPU Kota
Pontianak dikarenakan beliau
menemukan beberapa kejang-
galan hasil pemungutan suara,
“ Kejanggalan diantaranya
adalah jumlah pemilih yang
mencapai 100% bahkan surat
suara cadangan juga terpakai
semua, namun setelah dilaku-
kan investigasi di TPS yang
bersangkutan ternyata banyak
pemilih yang telah meninggal
dan masih terdaftar pada DPT”
Papar herman saat menyam-
paikan keberatan di depan
forum
bahwa jika sampai saat ini
masih ada keberatan maka
saksi yang berkaitan boleh
mengajukan keberatan kepada
panwaslu, bawaslu atau jalur-
lain sesuai prosedur perun-
dang- undangan yang berlaku.
“ Prosedur yang sudah kita
jalani sampai saat ini, tidak
mungkin dihentikan, seharusn-
ya diselesaikan ditingkat terkait
namun jika memang masih ada
keberatan silahkan dilaporkan
kepada Panwaslu, atau bawa-
slu, atau pihak lain yang sesuai
jalur dan Prosedur perundang-
undangan yang berlaku” Ung-
kap sujadi diakhir acara Reka-
pitulasi suara tingkat KPU Kota
Pontianak[ ]
23
Penetapan calon Terpilih
KPU KOTA PONTIANAK TETAPKAN POROL
CALON TERPILIH PADA PEMILU 2014
S
etelah melewati Sekitar 22 bulan tahapan
pemilu 2014 dijalani, maka malam ini
(12/05) merupakan akhir dari tahapan
pemilu 2014 yaitu penetapan Perolehan Suara
dan kursi partai politik pada pemilu 2014 serta
penetapan calon terpilih anggota DPRD kota Pon-
tianak masa bakti 2014-2019. Acara Rekapitulasi
yang bertempat di Ruang Takalar Hotel Grand
Mahkota ini dihadiri oleh Pimpinan Partai Poli-
tik peserta pemilu tahun 2014, Panwaslu, Unsur
Muspida Serta Saksi dan beberapa Calon dewan
terpilih .
Sujadi, Ketua KPU kota
Pontianak menjelaskan
bahwa Partisipasi pe-
milih pada Pemilu leg-
islatif 2014 mengalami
peningkatan dari pemilu
sebelumnya sekitar 10 %
“partisipasi pemilih pada
pemilu ini adalah 73,84 %
sedangkan pemilu wa-
likota tahun lalu sebesar
63 %” Paparnya.
Dari 12 partai Politik
yang ada, Rapat ini
hanya dihadiri oleh
11 saksi partai Politik,
sementara itu saksi
dari PKS tidak hadir.
sujadi juga mengu-
capkan terima kasih
kepada semua pihak
yang terlibat baik se-
cara langsung mau-
pun tidak langsung
seperti partai politik,
para caleg, pihak
keamanan, pemerin-
tah daerah dan pihak
swasta sarta seluruh
penyelenggara pemilu
seperti bawaslu,
Panwaslu,PPK,PPS,
dan KPPS sehingga
terciptanya pemilu
yang aman dan tertib
Foto by Sem
Foto by Sem
24
Penetapan Calon Terpilih
LEHAN SUARA DAN KURSI PARPOL SERTA
Hefni supardi Menegaskan kepada para
saksi bahwa Surat Keputusan (SK) yang
dikeluarkan KPU bersifat Kolektif, jadi jika
saksi partai tidak bertanda
tangan maka akan meng-
hambat penetapan calon
terpilih untuk semua calon
di semua dapil yang ada di
Kota Pontianak.
Selanjunya ke-11 Saksi
dari partai politik Menan-
datangani SK-Penetapan
Jumlah suara dan kursi
serta calon terpilih pada
pemilu 2014.
, beliau juga berpesan
kepada calon terpilih dan
diberikan amanah oleh
masyarakat agar selalu
berbuat kebaikan untuk
masyarakat,
keramahan dari setiap
pimpinan partai politik
Foto by Sem
yang bersaing dipemilu 2014 serta penyelenggara
pemilu tampak dari semangat foto bersama dengan
bergandengan tangan antara satu sama lain. []
25
Penetapan Calon Terpilih
ujadi Ketua KPU
kota Pontianak
menetapkan
perolehan suara
partai Politik pada
Pemilu Tahun
2014 dimana partai PDIP me-
muncaki jumlah perolehan su-
ara sah dengan jumlah 11,68%
disusul oleh Nasdem 11,21%,
Golkar 11,02 %, PAN 10,04%,
PKB 9,10%, Gerindra 8,18%,
dan Hanura 8,10 % sedangkan
PPP 7,60 %, Demokrat 6,63
%, PKPI 6,53 %, PBB 5,07 %
dan PKS 4,95 %. sementara itu
jumlah partisipasipasi pemilih
pada pemilu 2014 mencapai
73,84 % dengan jumlah su-
ara sah seluruh partai politik
301.244
Selain itu Sujadi juga me-
netapkan 45 orang anggota
dewan terpilih pada pemilu
2014 dengan jumlah per-
olehan kursi masing -masing
partai Politik untuk Anggota
DPRD Kota Pontianak Masa
Bakti 2014-2019 adalah seba-
gai berikut
1. Partai Nasdem 6 Kursi,
PKB 5 Kursi, PKS tidak men-
dapat kursi, PDIP 6 Kursi,
Partai Golkar 5 Kursi, Partai
Grafis By Azhari
S
Gerindra 4 Kursi, Demokrat 3
kursi, PAN 5 Kursi,PPP 4 Kursi,
Hanura 3 Kursi sedangkan
PBB dan PKPI Masing-masing
memperoleh 2 Kursi.
perolehan suara dan Kursi
Pada pemilu ini dapat dijadi-
kan landasan atau dasar per-
timbangan untuk mengusung
calon Walikota dan wakil Wa-
likota pada Pemilihan umum
kepala daerah yang akan
datang” Sambung Sujadi Usai
menetapkan Perolehan Suara
dan Kursi Masing- masing par-
tai Politi.[]
26
Penetapan Calon Terpilih
27
PARTAI POLITIK
PESERTA PEMILU 2014
Komisi Pemilihan Umum
Jalan Johar No.1A Kota pontianak ,Kal-Bar.
Telp.(0561)740021 . Web : www.kpupontianak.com
Dipersembahkan Oleh:
KOTA PONTIANAK
Selamat & Sukses Kepada Anggota DPRD Kota Pontianak terpilih dalam Pemilihan Umum Tahun 2014

More Related Content

What's hot

Edisi keduabelas
Edisi keduabelasEdisi keduabelas
Edisi keduabelasWhy Error
 
Analisis pemilu 2014
Analisis pemilu 2014Analisis pemilu 2014
Analisis pemilu 2014
Shelly Intan Permatasari
 
Proposal petasuara - strategi pemenangan pilkada
Proposal petasuara - strategi pemenangan pilkada Proposal petasuara - strategi pemenangan pilkada
Proposal petasuara - strategi pemenangan pilkada
Polmantic
 
Presentation hanifah
Presentation hanifahPresentation hanifah
Presentation hanifah
DwiSetiana3
 
WARTA JAWA BARAT
WARTA JAWA BARATWARTA JAWA BARAT
WARTA JAWA BARAT
https://wartaviral.com/
 
11 surabaya
11 surabaya11 surabaya
11 surabaya
Surabaya Post
 
Humas tebang pilih
Humas tebang pilihHumas tebang pilih
Humas tebang pilih
Operator Warnet Vast Raha
 
paparan pemilu legislatif 2014
paparan pemilu legislatif 2014paparan pemilu legislatif 2014
paparan pemilu legislatif 2014A-Dian Kec-
 
Survei Standar Pelayanan Publik (Ombudsman) 2015
Survei Standar Pelayanan Publik (Ombudsman) 2015Survei Standar Pelayanan Publik (Ombudsman) 2015
Survei Standar Pelayanan Publik (Ombudsman) 2015
Nicholas Manurung
 
Makalah man it
Makalah man itMakalah man it
Makalah man it
AgiesniaDestiraYusmi
 

What's hot (11)

Edisi keduabelas
Edisi keduabelasEdisi keduabelas
Edisi keduabelas
 
Analisis pemilu 2014
Analisis pemilu 2014Analisis pemilu 2014
Analisis pemilu 2014
 
Pasuruan
PasuruanPasuruan
Pasuruan
 
Proposal petasuara - strategi pemenangan pilkada
Proposal petasuara - strategi pemenangan pilkada Proposal petasuara - strategi pemenangan pilkada
Proposal petasuara - strategi pemenangan pilkada
 
Presentation hanifah
Presentation hanifahPresentation hanifah
Presentation hanifah
 
WARTA JAWA BARAT
WARTA JAWA BARATWARTA JAWA BARAT
WARTA JAWA BARAT
 
11 surabaya
11 surabaya11 surabaya
11 surabaya
 
Humas tebang pilih
Humas tebang pilihHumas tebang pilih
Humas tebang pilih
 
paparan pemilu legislatif 2014
paparan pemilu legislatif 2014paparan pemilu legislatif 2014
paparan pemilu legislatif 2014
 
Survei Standar Pelayanan Publik (Ombudsman) 2015
Survei Standar Pelayanan Publik (Ombudsman) 2015Survei Standar Pelayanan Publik (Ombudsman) 2015
Survei Standar Pelayanan Publik (Ombudsman) 2015
 
Makalah man it
Makalah man itMakalah man it
Makalah man it
 

Similar to Rekam Jejak pemilu Legislatif 2014

Laporan hasil riset pemilu legislatif 2014
Laporan hasil riset pemilu legislatif 2014Laporan hasil riset pemilu legislatif 2014
Laporan hasil riset pemilu legislatif 2014natal kristiono
 
Universitas Pelita Harapan (UPH) news-march-2014
Universitas Pelita Harapan (UPH) news-march-2014Universitas Pelita Harapan (UPH) news-march-2014
Universitas Pelita Harapan (UPH) news-march-2014
UPHNEWS
 
Pedoman juknis relawan demokrasi 2019
Pedoman juknis relawan demokrasi 2019Pedoman juknis relawan demokrasi 2019
Pedoman juknis relawan demokrasi 2019
Dody Wijaya
 
Faktor yang Mempengaruhi Partisipasi Pemilih di Pesisir Selatan
Faktor yang Mempengaruhi Partisipasi Pemilih di Pesisir SelatanFaktor yang Mempengaruhi Partisipasi Pemilih di Pesisir Selatan
Faktor yang Mempengaruhi Partisipasi Pemilih di Pesisir Selatan
Canang Bagus Prahara Umpu
 
Edisi keduabelas
Edisi keduabelasEdisi keduabelas
Edisi keduabelasWhy Error
 
Edisi keduabelas
Edisi keduabelasEdisi keduabelas
Edisi keduabelasWhy Error
 
Partisipasi Politik Dan Politik Uang (Vote Buying) Dalam Pemilu Legislatif 20...
Partisipasi Politik Dan Politik Uang (Vote Buying) Dalam Pemilu Legislatif 20...Partisipasi Politik Dan Politik Uang (Vote Buying) Dalam Pemilu Legislatif 20...
Partisipasi Politik Dan Politik Uang (Vote Buying) Dalam Pemilu Legislatif 20...
Canang Bagus Prahara Umpu
 
Laporan akhir PEREKRUTAN ppl
Laporan akhir PEREKRUTAN pplLaporan akhir PEREKRUTAN ppl
Laporan akhir PEREKRUTAN ppl
Abdullah Afif
 
Demokrasi dalam pemilihan pengurus osis
Demokrasi dalam pemilihan pengurus osisDemokrasi dalam pemilihan pengurus osis
Demokrasi dalam pemilihan pengurus osis
UPT Dindikpora Kecamatan Punggelan
 
Irma sulistiyani 7211413005 rombel 93
Irma sulistiyani 7211413005 rombel 93Irma sulistiyani 7211413005 rombel 93
Irma sulistiyani 7211413005 rombel 93natal kristiono
 
06._pengawasan_pemilu_peran_mahasiswa.pptx
06._pengawasan_pemilu_peran_mahasiswa.pptx06._pengawasan_pemilu_peran_mahasiswa.pptx
06._pengawasan_pemilu_peran_mahasiswa.pptx
crmaulana08
 
2014-12-10 Laporan Rilis Survei Pasca Pileg dan Pilpres 2014
2014-12-10 Laporan Rilis Survei Pasca Pileg dan Pilpres 20142014-12-10 Laporan Rilis Survei Pasca Pileg dan Pilpres 2014
2014-12-10 Laporan Rilis Survei Pasca Pileg dan Pilpres 2014
threeandra MLC
 
Ukm indo. rahmadhan
Ukm indo. rahmadhanUkm indo. rahmadhan
Ukm indo. rahmadhan
Putra Ramadhan
 
fileupload_1553225220.pdf
fileupload_1553225220.pdffileupload_1553225220.pdf
fileupload_1553225220.pdf
MahmudahLubis1
 
Sosialisasi pemilu 2014
Sosialisasi pemilu 2014Sosialisasi pemilu 2014
Sosialisasi pemilu 2014lukman darwis
 
PROPOSAL KF
PROPOSAL KFPROPOSAL KF
2332014_BUKU Panduan KPPS.pdf
2332014_BUKU Panduan KPPS.pdf2332014_BUKU Panduan KPPS.pdf
2332014_BUKU Panduan KPPS.pdf
TeguhUcok
 

Similar to Rekam Jejak pemilu Legislatif 2014 (20)

Laporan hasil riset pemilu legislatif 2014
Laporan hasil riset pemilu legislatif 2014Laporan hasil riset pemilu legislatif 2014
Laporan hasil riset pemilu legislatif 2014
 
Universitas Pelita Harapan (UPH) news-march-2014
Universitas Pelita Harapan (UPH) news-march-2014Universitas Pelita Harapan (UPH) news-march-2014
Universitas Pelita Harapan (UPH) news-march-2014
 
Tugas pkn yang baru
Tugas pkn yang baruTugas pkn yang baru
Tugas pkn yang baru
 
Pedoman juknis relawan demokrasi 2019
Pedoman juknis relawan demokrasi 2019Pedoman juknis relawan demokrasi 2019
Pedoman juknis relawan demokrasi 2019
 
Laporan akhir riset
Laporan akhir risetLaporan akhir riset
Laporan akhir riset
 
Pkn final
Pkn finalPkn final
Pkn final
 
Faktor yang Mempengaruhi Partisipasi Pemilih di Pesisir Selatan
Faktor yang Mempengaruhi Partisipasi Pemilih di Pesisir SelatanFaktor yang Mempengaruhi Partisipasi Pemilih di Pesisir Selatan
Faktor yang Mempengaruhi Partisipasi Pemilih di Pesisir Selatan
 
Edisi keduabelas
Edisi keduabelasEdisi keduabelas
Edisi keduabelas
 
Edisi keduabelas
Edisi keduabelasEdisi keduabelas
Edisi keduabelas
 
Partisipasi Politik Dan Politik Uang (Vote Buying) Dalam Pemilu Legislatif 20...
Partisipasi Politik Dan Politik Uang (Vote Buying) Dalam Pemilu Legislatif 20...Partisipasi Politik Dan Politik Uang (Vote Buying) Dalam Pemilu Legislatif 20...
Partisipasi Politik Dan Politik Uang (Vote Buying) Dalam Pemilu Legislatif 20...
 
Laporan akhir PEREKRUTAN ppl
Laporan akhir PEREKRUTAN pplLaporan akhir PEREKRUTAN ppl
Laporan akhir PEREKRUTAN ppl
 
Demokrasi dalam pemilihan pengurus osis
Demokrasi dalam pemilihan pengurus osisDemokrasi dalam pemilihan pengurus osis
Demokrasi dalam pemilihan pengurus osis
 
Irma sulistiyani 7211413005 rombel 93
Irma sulistiyani 7211413005 rombel 93Irma sulistiyani 7211413005 rombel 93
Irma sulistiyani 7211413005 rombel 93
 
06._pengawasan_pemilu_peran_mahasiswa.pptx
06._pengawasan_pemilu_peran_mahasiswa.pptx06._pengawasan_pemilu_peran_mahasiswa.pptx
06._pengawasan_pemilu_peran_mahasiswa.pptx
 
2014-12-10 Laporan Rilis Survei Pasca Pileg dan Pilpres 2014
2014-12-10 Laporan Rilis Survei Pasca Pileg dan Pilpres 20142014-12-10 Laporan Rilis Survei Pasca Pileg dan Pilpres 2014
2014-12-10 Laporan Rilis Survei Pasca Pileg dan Pilpres 2014
 
Ukm indo. rahmadhan
Ukm indo. rahmadhanUkm indo. rahmadhan
Ukm indo. rahmadhan
 
fileupload_1553225220.pdf
fileupload_1553225220.pdffileupload_1553225220.pdf
fileupload_1553225220.pdf
 
Sosialisasi pemilu 2014
Sosialisasi pemilu 2014Sosialisasi pemilu 2014
Sosialisasi pemilu 2014
 
PROPOSAL KF
PROPOSAL KFPROPOSAL KF
PROPOSAL KF
 
2332014_BUKU Panduan KPPS.pdf
2332014_BUKU Panduan KPPS.pdf2332014_BUKU Panduan KPPS.pdf
2332014_BUKU Panduan KPPS.pdf
 

Recently uploaded

MATERI FASILITASI PEMBINAAN DAN PENGUATAN KELEMBAGAAN PADA PEMILIHAN UMUM.pptx
MATERI FASILITASI PEMBINAAN DAN PENGUATAN KELEMBAGAAN PADA PEMILIHAN UMUM.pptxMATERI FASILITASI PEMBINAAN DAN PENGUATAN KELEMBAGAAN PADA PEMILIHAN UMUM.pptx
MATERI FASILITASI PEMBINAAN DAN PENGUATAN KELEMBAGAAN PADA PEMILIHAN UMUM.pptx
DidiKomarudin1
 
Pembangunan IKN sbg Strategi Penggerak Pemerataan
Pembangunan IKN sbg Strategi Penggerak PemerataanPembangunan IKN sbg Strategi Penggerak Pemerataan
Pembangunan IKN sbg Strategi Penggerak Pemerataan
Tri Widodo W. UTOMO
 
Pendanaan Kegiatan Pemilihan dari Dana Hibah (1).pptx
Pendanaan Kegiatan Pemilihan dari Dana Hibah (1).pptxPendanaan Kegiatan Pemilihan dari Dana Hibah (1).pptx
Pendanaan Kegiatan Pemilihan dari Dana Hibah (1).pptx
AmandaJesica
 
Rapat koordinasi penguatan kolaborasi_7 Juni 2024sent.pptx
Rapat koordinasi penguatan kolaborasi_7 Juni 2024sent.pptxRapat koordinasi penguatan kolaborasi_7 Juni 2024sent.pptx
Rapat koordinasi penguatan kolaborasi_7 Juni 2024sent.pptx
ApriyandiIyan1
 
Mitigasi Penyelamatan Mata Air Nganjuk.pdf
Mitigasi Penyelamatan Mata Air Nganjuk.pdfMitigasi Penyelamatan Mata Air Nganjuk.pdf
Mitigasi Penyelamatan Mata Air Nganjuk.pdf
pelestarikawasanwili
 
Materi Edukasi Penyelamatan Mata Air.pdf
Materi Edukasi Penyelamatan Mata Air.pdfMateri Edukasi Penyelamatan Mata Air.pdf
Materi Edukasi Penyelamatan Mata Air.pdf
pelestarikawasanwili
 
CERITA REMEH TEMEH DESA ANKOR JAWA TENGAH.pdf
CERITA REMEH TEMEH DESA ANKOR JAWA TENGAH.pdfCERITA REMEH TEMEH DESA ANKOR JAWA TENGAH.pdf
CERITA REMEH TEMEH DESA ANKOR JAWA TENGAH.pdf
Zainul Ulum
 
Bahan Paparan SPI Gratifikasi Riau Tahun 2024
Bahan Paparan SPI Gratifikasi Riau Tahun 2024Bahan Paparan SPI Gratifikasi Riau Tahun 2024
Bahan Paparan SPI Gratifikasi Riau Tahun 2024
heri purwanto
 
Regulasi Wakaf di Indonesia Tahun 021.pdf
Regulasi Wakaf di Indonesia Tahun 021.pdfRegulasi Wakaf di Indonesia Tahun 021.pdf
Regulasi Wakaf di Indonesia Tahun 021.pdf
MuhaiminMuha
 

Recently uploaded (9)

MATERI FASILITASI PEMBINAAN DAN PENGUATAN KELEMBAGAAN PADA PEMILIHAN UMUM.pptx
MATERI FASILITASI PEMBINAAN DAN PENGUATAN KELEMBAGAAN PADA PEMILIHAN UMUM.pptxMATERI FASILITASI PEMBINAAN DAN PENGUATAN KELEMBAGAAN PADA PEMILIHAN UMUM.pptx
MATERI FASILITASI PEMBINAAN DAN PENGUATAN KELEMBAGAAN PADA PEMILIHAN UMUM.pptx
 
Pembangunan IKN sbg Strategi Penggerak Pemerataan
Pembangunan IKN sbg Strategi Penggerak PemerataanPembangunan IKN sbg Strategi Penggerak Pemerataan
Pembangunan IKN sbg Strategi Penggerak Pemerataan
 
Pendanaan Kegiatan Pemilihan dari Dana Hibah (1).pptx
Pendanaan Kegiatan Pemilihan dari Dana Hibah (1).pptxPendanaan Kegiatan Pemilihan dari Dana Hibah (1).pptx
Pendanaan Kegiatan Pemilihan dari Dana Hibah (1).pptx
 
Rapat koordinasi penguatan kolaborasi_7 Juni 2024sent.pptx
Rapat koordinasi penguatan kolaborasi_7 Juni 2024sent.pptxRapat koordinasi penguatan kolaborasi_7 Juni 2024sent.pptx
Rapat koordinasi penguatan kolaborasi_7 Juni 2024sent.pptx
 
Mitigasi Penyelamatan Mata Air Nganjuk.pdf
Mitigasi Penyelamatan Mata Air Nganjuk.pdfMitigasi Penyelamatan Mata Air Nganjuk.pdf
Mitigasi Penyelamatan Mata Air Nganjuk.pdf
 
Materi Edukasi Penyelamatan Mata Air.pdf
Materi Edukasi Penyelamatan Mata Air.pdfMateri Edukasi Penyelamatan Mata Air.pdf
Materi Edukasi Penyelamatan Mata Air.pdf
 
CERITA REMEH TEMEH DESA ANKOR JAWA TENGAH.pdf
CERITA REMEH TEMEH DESA ANKOR JAWA TENGAH.pdfCERITA REMEH TEMEH DESA ANKOR JAWA TENGAH.pdf
CERITA REMEH TEMEH DESA ANKOR JAWA TENGAH.pdf
 
Bahan Paparan SPI Gratifikasi Riau Tahun 2024
Bahan Paparan SPI Gratifikasi Riau Tahun 2024Bahan Paparan SPI Gratifikasi Riau Tahun 2024
Bahan Paparan SPI Gratifikasi Riau Tahun 2024
 
Regulasi Wakaf di Indonesia Tahun 021.pdf
Regulasi Wakaf di Indonesia Tahun 021.pdfRegulasi Wakaf di Indonesia Tahun 021.pdf
Regulasi Wakaf di Indonesia Tahun 021.pdf
 

Rekam Jejak pemilu Legislatif 2014

  • 1. REKAM Kegiatan Pemilu 2014 12 Pimpinan Parpol Sepakati Pemilu Damai Sosialisasi: KPU Goes To School Komisi Pemilihan Umum KOTA PONTIANAK Jalan Johar No.1A Kota pontianak ,Kal-Bar. Telp.(0561)740021 . Web : www.kpupontianak.com Dipersembahkan Oleh:
  • 2. REKAM Kegiatan Pemilu 2014 KOMISI PEMILIHAN UMUM KOTA PONTIANAK Pengarah Sujadi, S.Ag, M.Si Drs. Hefni Supardi. Deni Nuliadi Julni Rahmawan, S.HI Yuniarni.S.P Penanggung Jawab Umum Ana Suardiana. S.H Penanggung Jawab Teknis Drs. Ahmad Sudiantoro Redaktur Uray M.Ridwan,A.Md Fedi Pebrilian, S.S Azhari,S.H Editor Mukhlis Reporter Sam’an M. Marwan Fotografer Sem Mukhlis,s.sos Fakhlur.S.sos Designer Grafis Sam’an Asia Alamat Redaksi Bagian Teknis dan Hupmas Komisi Pemilihan Umum Kota Pontianak Jl. Johar No.1A Pontianak Telp (0561)740021 www.kpupontianak.com PENYELENGGARA PEMILU HARUS BERSIH “ Satu Suara Menentukan Nasib Bangsa Lima Tahun Kedepan, kita telah mem- berikan hak menentukan pilihannya kepada setiap orang, dengan itu jangan sampai ada yang men- gubah-ubah suara pemilih, itu hukumnya haram” Sujadi Ketua KPU Kota Pontianak Salam Redaksi dalam menyelenggarakan pemilu. jika integritas dan kesiplinan penyelenggara pemilu dapat dijaga maka tidak ada celah bagi pihak yang berkepentingan untuk bermain. “ Kita telah memberikan hak kepada para pe- milih untuk menentukan pilihannya jadi jangan sampai diubah- ubah suara itu, itu hukumnya haram “ ungkap sujadi saat memberikan sambutan salam acara bimbin- gan teknis perhitungan dan rekapitulasi suara pemilu legislatif 2014 untuk penyelenggara pemilu pada tingkat PPK dan PPS di Grand mahkota Hotel pada 26 Januari 2014. hal serupa pun beliau ungkapkan saat menjadi pem- bica dalam Bimbingan teknis untuk KPPS yang diadakan oleh beberapa PPS dikota pontianak. “ saya harapka se- mua petugas penyelenggara pemilu agar selalu menjaga integritas, jika baik diawalnya maka baik pula diakhirnya ” ungkapnya. selain melakukan pembimbingan terhadap petugas penyelenggara pemilu dilapangan KPU kota Pontianak juga merekrut 25 orang relawan demokrasi yang meru- pakan program nasional untuk mensukseskan pemilu 2014. mengangkat 9 orang tenaga Pendukung dilingkun- gan sekretariat KPU Kota Pontianak, hal tersebut terla- hir karena menyadari beratnya beban kerja KPU pada pemilu 2014 sehingga memerlukan tenaga tambahan yang nantinya akan membantu pekerjaan KPU. Akhirnya kami mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telah terlibat dalam mensukseskan Pemilu 2014 baik secara langsung maupun tidak lang- sung, serta selamat bagi Calon Anggota Dewan DPRD Kota Pontianak, DPRD Provinsi Kalbal, DPD dan DPR RI yang terpilih dalam pemilu 2014 , semoga dapat mengemban tugas dari masyarakat dengan baik [] H ampir dalam setiap pertemuan baik dengan PPK, PPS dan KPPS, Sujadi selalu mengingatkan agar petugas pemilu selalu menjaga integritas nya 2
  • 3. Sosialisasi Kampanye Logistik Pemungutan & Perhitungan Rekapitulasi Penetapan Calon Terpilih 5. KPU Goes To School. 7. Jalan Sehat Menyongsong Pemilu 11. Parpol Wajib Sampaikan STTP Kampanye. 13. yang tidak serahkan Laporan Dana Kampanye akan digugurkan. 15. Pelipatan Surat Suara Harus Utamakan Ketelitian. 16. Surat Suara Menggunung untuk 1370 TPS. 17. Satu TPS Laksanakan Pemungu- tan Suara Ulang. 18.Berjibaku mengejar Deadline. 22. Rapat Pleno Terbuka Rekapitu- lasi Suara Tingkat KPU Kota Ponti- anak. 24. KPU Kota Pontianak Tetapkan Perolehan suara dan Parpol Serta Calon Terpilih. 27. Calon Terpilih. 3
  • 4. Komisioner Sujadi, S.Ag. M.Si (Ketua) Drs.Hefni Supardi (Anggota) Deni Nuliadi (Anggota) Julni Rahmawan.S.HI (Anggota) Yuniarni (Anggota)Sekretaris Ana Suardiana. S.H Bendahara Agus Prihartono,S.T Teknis & Hupmas Drs. Ahmad Sudiantoro (Kasubag) U. M. Ridwan , A.Md(Staff) Fedy Febrilian .S.E(Staff) M. Basri (Staff) Azhari Priyatno ,S.H(Staff) KOMISI PEMILIHAN UMUM KOTA PONTIANAK KESEKRETARIATAN Umum & Logistik U.Yusnaini (Kasubag) Dra. Dini Haryanti (Staff) Rita Purwati (Staff) M. Nasir (Staff) Hukum Heri Antoni. S.H (Kasubag) Nuraida Sukmanasari, S.H (Staff) Bambang Sumedi. S.IP(Staff) Program & Data Nurfaziar, S.Sos(Kasubag) Yong Arfan,S.T (Staff) Ira Listiani, S.H (Staff) Nina Noviana, A.Md(Staff) Tenaga Pendukung M.Marwan Agustian Adianta, A.Md,Kes Sam’an Suhaini, S.E Mukhlis,S.Sos Fakhlur,S.Sos M. Arifin Indah Saptayani,A.Md,Kom Siti Nurhayati,S.Pd Keamanan Wahya Firdaus (Kepala) Ikhsanudin (Anggota) Herdiyansyah Nur Nusantara(Anggota) Pramusaji Isman Susanta 4
  • 5. Sosialisasi Pemilu KPU GOES TO SCHOOL Sabtu (02/03)Komisi Pemilihan umum Kota pontianak kembali melakukan sosialisasi terkait Pemilu 2014, kali ini KPU Kota Pontianak diundang oleh lem- baga pengamat pemilu yaitu KAMMI PEMILU WACTH (KPW) yang juga ikut memberikan so- sialisasi kepada segmen pemula. Julni Komisioner Kota Pontianak menjelaskan arti penting pemilu bagi bangsa dan negara serta bagaimana cara penggunaan suara pada 9 April mendatang kepada para siswa di SMAN 02 Kota Pontianak , selain itu be- liau juga menghimbau agar para siswa tidak golput pada 9 April 2014. sebelumnya KPU Kota Ponti- anak juga melakukan sosialisasi kepada para siswa di SMA 08 dan SMAN 01 Kota Pontianak. antusisme pelajar tentang pemilu sangat tinggi terbukti dengan beberapa pertanyaan yang sangat kritis menanggapi kenyataan politik yang ada saat ini, rizki salah satu peserta menyatakan bahwa kegiatan seperti ini sangat berguna bagi mereka karena banyak ilmu dan pengetahuan baru seputar politik yang mereka dapatkan, hal senada juga di ungkapkan oleh aril “ banyak ilmu yang kita dapat dari sini, selain itu juga membuka wawasan kita tentang politik dan membuat kita sadar arti penting politik yang selama ini kita lihat sebagai dunia hi- tan” paparnya . Selain dilakukan oleh KPU Kota Pontianak, Sosialisasi ke bebera- pa sekolah di Kota Pontianak juga dilakukan Oleh Relawan Demokrasi (Relasi) KPU Kota Pontianak yang merupakan pro- gram nasional untuk mensuk- seskan pemilu 2014, terutama untuk menekan angka Golput. Siswa Mulai Sadar Politik Sosialisasi terkait pemilu baik yang dilakukan oleh KPU Kota Pontianak maupun Relawan demokrasi (Relasi) mendapat banyak masukan dari para siswa diantaranya mereka memper- tanyakan tentang pelangga- ran- pelanggaran dalam pemilu misalnya penggalembungan su- ara serta praktek money politic yang dilakukan oleh para caleg. oleh karena itu Para pemateri seringkali menjelaskan tentang pihak- pihak yang terlibat dalam pemilu beserta fungsinya sep- erti KPU,PPK,PPS,Panwaslu, dan Bawaslu. selain dihujani dengan berbagai pertanyaan banyak juga yang mengaku bahwa sosialisasi ini banyak memberikan pendidikan politik bagi mereka. “ Sekarang kita tau mengapa kita harus memilih, dari itu kita tidak akan golput pada 9 April mendatang” Ungkap Reni Siswa SMAN 02 Kota Pontianak [] Pojok Pesan Kame’berharap kepade para Caleg yang Terpilih agar Ber- juang Untuk Rakyat, Jangan sie- sie kan Kepercayaan yang sudah diberikan oleh Masyarakat. Sekarang adalah Zaman Pem- bangunan , bukan Lagi Zaman memperkaya Diri Sendiri Foto by Sem 5
  • 6. Sosialisasi Pemilu Foto by Sem Sosialisasi pemilu 2014 yang diberikan KPU Kota Pontianak bukan hanya dilakukan terha- dap Anak SMA, atau masyarakat umum yang hidup bebas namun juga bagi para tahanan . Idealnya semua orang memi- liki hak suara dalam pemilihan umum tidak terkecuali yang berstatus sebagai tahanan. dikarenakan jumlahnya banyak, maka tidak dimungkinkan un- tuk dipecah ke TPS terdekat, oleh karena itu solusinya adalah dengan Membuat TPS Khusus Rutan. Oleh karena itu KPU Kota Pontianak jum’at (04/04) mel- akukan Sosialisasi Pemilu 2014 kepada penghuni Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas II A kota Pontianak. Sosialisasi yang dihadiri oleh lebih dari 300 Penghuni dan petugas rutan terkait cara pemberian suara dengan sah dan benar serta mensosial- isasikan pentingnya pemilu dan upaya menekan angka Golput. Deni Komisioner KPU Kota Pontianak juga mengingatkan penghuni dan petugas TPS khusus yang akan ditempatkan dirutan bahwa pemilih akan mendapatkan empat macam surat suara yaitu DPR RI, DPD, DPRD provinsi, dan DPRD Kota, “meskipun pemilih tersebut dari Daerah lain, maka pemilih tersebut tetap mendapatkan 4 macam suarat suara” Pa- parnya. Lapas kelas IIA memang berada diwilayah Kota Ponti- anak yaitu Dapil Kalbar I un- tuk DPRD Kalbar, dan Dapil Kota Pontianak V, biarpun yang bersangkutan berasal dari luar wilayah dapil terse- but maka tetap mendapat- kan surat suara untuk dapil tersebut. dengan adanya sosialisasi ini , diharapkan para peng- huni Lapas juga dapat mem- berikan kontribusinya dalam mementukan nasib bangsa dengan ikut menentukan wakilnya di Dewan Perwaki- lan Rakyat. Beliau juga menghimbau agar para pemilih menggu- nakan hak pilihnya dengan bijaksana yaitu dengan me- milih calon yang sesuai den- gan pilihan sadarnya serta menerapkan asas pemilu yaitu Luber dan Jurdil. 6
  • 7. Sosialisasi Pemilu JALAN SEHAT MENYONGSONG PEMILU BANJIR HADIAH PESERTA MEMBLUDAK Sabtu (09/03) tepat satu bulan menjelang Pemilu KPU Kota Pontianak mengadakan jalan sehat yang juga diadakan ser- empak oleh KPU kab/Kota, KPU Provinsi dan KPU RI secara serentak diseluruh indonesia. adapun tema yang diusung adalah “Jalan Sehat Menyong- song Pemilu 2014” Tujuan dari jalan sehat ini adalah untuk mensosialisasikan pemilu ke- pada masyarakat. Sujadi Ketua KPU Kota Pontianak meng- himbau kepada masyarakat untuk menghadapi pemilu 9 April mendatang kita harus sehat, dan gembira. “ mari kita bergembira bersama , jangan ada tekanan dalam menyem- but Pemilu” Ungkap Sujadi ditengah ramainya peserta. peserta tidak hanya dari kalangan penyelenggara pemi- lu, namun partai politik, unsur pemerintahan, pihak swasta serta masyarakat umum. Acara jalan sehat ini mendapat Rekor MURI dengan katagori jalan sehat serentak di lokasi terbanyak di Indonesia. Tidak tanggung-tanggung KPU menyiapkan Ratusan Hadiah mulai dari Sepeda motor, Sepeda Sport, Kulkas, Televisi, Tablet, DPD Player serta pulu- han barang elektronik lainnya dan Ratusan Souvenir dari Sponsor. Meski Promosi hanya dilakukan satu minggu, namun peserta yang datang cukup antusias bahkan melebihi 3000 orang peserta. selain bagi bagi Hadiah, peserta juga diajak bergembira dengan berjoged bersama yang diiringi dengan musik dangdut. sementara itu M.Ardi Warga Gg.Bahagia adalah Peserta yang beruntung mendapatkan sepeda Motor dan mengaku senang dengan acara yang dilakukan KPU Kota Pontianak. “ Semoga saja pemilu 9 April dapat berlang- sung dengan sukses ,aman dan tertib” Paparnya 7
  • 8. Sosialisasi Pemilu KARNAVAL, SOSIALISASI PEMILU BERBALUT KEBUDAYAAN DAERAH Tepat satu pekan pasca pelak- sanaan Jalan sehat , KPU Kota Pontianak kembali melakukan Sosialisasi kepada masyarakat namun Hari ini (15/03) sosial- isasi menampilkan beberapa kebudayaan daerah. selain lima buah mobil hias dari KPU kota Pontianak acara ini juga diikuti oleh puluhan buah mobil hias yang menampilkan atribut, simbol-simbol partai serta jar- gon partai melalaui pengeras suara. sejak pukul 15.00 WIBA Pulu- han kendaraan ini mengelilingi Kota Pontianak untuk menso- sialisasikan kepada masyarakat tentang partai politik peserta pemilu 2014. Acara yang dihelat Pacsa penandatanganan Deklarasi damai pemilu 2014 ini selain bertujuan untuk mengenalkan parpol kepada masyarakat juga bertujuan mengajak masyarakat agar mensukses- kan pemilu 2014 agar tetap aman dan kondusif seperti peserta karnaval ini, walaupun berbeda warna namun tetap sejalan. 12 Pimpinan Parpol Sepakati Pemilu Damai 8 sementara itu setelah kata sambutan yang disampaikan oleh Ketua KPU dan Kapolresta kedua belas Pimpinan Partai Politik peserta pemilu 2014 tingkat Kota Pontianak membacakan Ikrar kampanye damai dalam pemilu 2014 yang dilanjutkan dengan prosesi penandatanganan ikrar kampanye damai tersebut
  • 9. Sosialisasi Pemilu Uji Publik Pemungutan Suara, KPU Kota Pontianak Adakan TPS Simulasi Perhitungan & Rekap Suara Hingga Dini Hari Pasca pelaksanaan simulasi pemungutan dan perhitungan suara yang dilakukan oleh KPU Kota Pontianak minggu ke- maren , KPU Terus melakukan bimbingan teknis kepada KPPS di seluruh wilayah kota Pon- tianak demi menjamin lan- carnya proses perhitungan dan perhitungan suara. dari proses simulasi yang dilaksanakan pada 23 Maret 2014 dihalaman kantor KPU kota Pontianak yang melibatkan pihak PPS, PPK dan Partai politik diketahui untuk perhitungan perolehan suara suara dan pembuatan berita acara dengan jumlah 200 surat suara yeng terpakai dibutuhkan waktu hingga 12 jam sehingga simulasi pemungutan dan perhi- tunga suara baru selesai jelang dini malam. KPPS Wajib Sediakan Pen- erangan Yang Cukup dari simulasi tersebut maka Sujadi Ketua KPU Kota Pontian- ak dalam beberapa pertemuan menegaskan kepada setiap PPK, PPS dan KPPS agar selu- ruh petugas KPPS yang berada diwilayah kerja KPU Kota Ponti- anak diwajibkan untuk meny- iapkan penerangan yang cukup sehingga tidak menghambat proses perhitungan suara di TPS [ ] Guna menjaring isu serta be- berapa kemungkinan pelangga- ran dan mengetahui bagaimana tanggapan masyarakat dalam Pemilihan umum KPU Kota Pon- tianak melakukan acara Simula- si pemungutan dan perhitungan suara yang diadakan dihalaman Kantor KPU Kota Pontianak pada 23 Maret 2014. Pemungutan suara dibuka pada pukul 06.00 WIBA dengan prosesi pengambilan sumpah Petugas KPPS oleh Ketua KPPS dan dilanjutkan dengan pen- daftaran saksi partai politik serta saksi DPD lalu dilanjutkan dengan pendaftran pemilih pada anggota KPPS nomor 4, setiap pemilih mendapatkan 4 macam surat suara simulasi yaitu DPRD Kota , DPRD Provinsi, DPD dan DPR RI, simulasi ini juga meli- batkan beberapa orang pemilih dari kelompok disabilitas yang dibantu dan didampingi lang- sung oleh petugas KPPS. Sujadi Ketua KPU Kota Pontianak menjelaskan bahwa tujuan dari pelaksanaan simu- lasi adalah untuk mengetahui berapa waktu yang diperlukan dalam proses pemungutan dan perhitungan suara serta men- cari bagian – bagian yang mung- kin menjadi celah untuk KPPS melakukan kesalahan, sehingga dapat diperbaiki dalam bimtek yang akan diberikan kepada KPPS dikemudian hari, dan perlu ditekankan kedisiplinan KPPS dalam proses pungut hi- tung. Kemudian sujadi menam- bahkan bila proses perhitungan dilakukan sampai malam maka petugas KPPS harus siap untuk menyediakan penerangan yang cukup agar tidak menghambat proses perhitungan suara [] 9
  • 10. Sosialisasi Pemilu Relawan Demokrasi yang merupakan program nasional KPU dan merupakan salah satu mitra kerja KPU untuk meningkatkan partisipasi pe- milih dalam pemilu 2014. Setelah dilakukan Bimbingan Teknis (BIMTEK) Jum’at 27/01 lalu, hari ini 25 orang relawan demokrasi KPU Kota Pontianak kembali dikumpulkan di Kan- tor KPU Kota Pontianak untuk persiapan teknis dan pembeka- lan untuk sosialisasi yang akan dilakukan dalam waktu terdekat ini, modul dan materi sosial- isasi serta ATK pokok sudah diserahkan kepada peserta yang mengikuti pembekalan ini. 25 orang relawan ini di bagi kedalam 5 kelompok untuk melakukan sosialisasi kepada 5 segmen kelompok sasaran yaitu pemilih pemula, kaum perem- puan, golongan marginal, kelompok agama dan disa- bilitas. Deni Nuliadi, Anggota Komi- sioner KPU Kota Pontianak me- negaskan bahwa sosialisasi ini bukan hanya sekedar mengin- gatkan kepada pemilih bahwa tanggal 9 April ada pemilu, namun bagaimana menyakin- kan audien agar sadar untuk menggunakan hak pilihnya serta menjadi pemilih yang cerdas sehingga partisipasi pemilih dapat ditingkatkan. setelah pembekalan ini, Relawan demokrasi harus sudah siap tempur untuk melakukan sosialisasi kepada semua segmen yang telah di tentukan sebelumnya.Sedan- gkan mengenai kebutuhan bahan dan fasilitas pendukung lainnya dalam sosialisasi ini R akan difasilitasi sepenuhnya oleh KPU Kota Pontianak, ditegaskan oleh Ahmad Sudi- yantoro Kasubag Teknis dan Hupmas KPU Kota Pontianak bahwa segala Failitas dan kebutuhan yang diperlukan dalam sosialisasi ini akan difasilitasi oleh KPU, namun setiap kelompok harus mem- buat draf rincian kebutuhan dan secepatnya diserahkan kepada KPU Jelasnya. Kemudian pada tanggal 05/02, Relawan Demokrasi (Relasi) Kota Pontianak sudah melakukan sosialisasi pemilu 2014, Relawan un- tuk segmen pemilih perem- puan sejak pukul 07.00 WIB sangat bersemangat untuk memberikan sosialisasi kepa- da ibu-ibu kelompok senam di Senam Riski . sosialisasi yang diberikan terkait partai politik peserta pemilu, serta tata cara pemberian suara pada pemilu 2014. Novi Purnama Indah , ketua kelompok sosialisasi untuk segmen perempuan mengatakan bahwa ibu- ibu yang diberikan sosialisasi cukup antusias mendengar- kan materi yang diberikan, “walau sempat dikira tim sukses partai , namun sete- lah memperkenalkan diri dan mereka cukup antusias mendengarkan materi “ Jelas Novi Tidak hanya pada golon- gan tersebut seluruh relawan demokrasi juga turun dalam beberapa keramaian dikota Pontianak termasuk Cap Go Meh, serta melakukan sosial- isasi di Alun- Alun Kapuas, sekolah , Perkampungan tempat pembuangan Akhir Sampah bahkan ada yang melakukannya dengan men- datangi dari pintu ke pintu [] 10 PERAN RELAWAN DEMOKRASI KPU KOTA PONTIANAK DALAM MENSUKSESKAN PEMILU 2014
  • 11. Kampanye Parpol Wajib Sampaikan STTP Kampanye KPU Kota Pontianak- di sela- sela Pelaksanaan Rapat Koordinasi dengan Pihak kea- manan terkait pengamanan pelaksanaan karnaval So- sialisasi pemilu berbalut ke- budayaan lokal yang akan dilaksanakan pada 15 Maret 2014 serta Pemilu 9 April 2014 bersama Pimpinan Partai Politik dan Pihak Keaman di Hotel Merpati (11/03) Pihak keamanan dari Polresta Pon- tianak memberikan Sosialisasi Kepada peserta pemilu 2014 terkait kewajiban partai politik atau caleg untuk menyampai- kan Surat Tanda Terima Pem- beritahuan Kampanye (STTP Kampanye). Menurut Hudja Samena Perwakilan Kapolresta Pontianak STTP kampanye wajib diserahkan oleh anggota partai politik paling lambat 7 hari sebelum Kampanye. Foto by Sem Beliau menambahkan apa- bila dalam keadan Tertentu, misalnya ada sesuatu hal yang mengakibatkan peruba- han waktu atau tempat maka pemberitahuan lewat telepon pun memungkinkan. selain itu pelaporan STTP juga harus mengikuti format yang sudah ditentukan oleh pihak kepolisian misalnya terkait tempat , waktu, juru kampanya , kendaraan, jum- lah massa, atribut dan seba- gainya. “STTP ini tentunya akan memudahkan pihak kea- manan dalam menjaga kea- manan , ketertiban serta pergerakan massa. Hudja juga menghimbau kepada Pimpinan partai politik agar tidak menggunakan ken- daraan dengan bak terbuka saat menggangkut massa kampanye dengan alasan kea- manan dan keselamatan pe- numpang“ kendaraan terbuka itu sangat rentan dan bahaya bagi Keselamatan massa kam- panye “ paparnya. Hudja menegaskan kepada KPU ,Panwaslu, dan Pimpinan partai Politik bahwa jika peser- ta pemilu 2014 baik anggota partai maupun perseorangan melakukan kampanye tanpa mengantongi STTP kampanye akan dikatagorikan sebagai kampanye Illegal dan akan di- bubarkan oleh pihak keamanan “jika ditemukan Partai Politik, atau Caleg Partai atau Calon DPD yang melakukan kampa- nye tanpa mengantongi STTP kampanye maka akan di- bubarkan secara paksa, karena sudah termasuk kampanye Illegal” Tegas Hudja. 11
  • 12. Kampanye Masing Masing Parpol Dapat Kesempa- tan 6 Kali Kampanye Rapat Umum Pasca melakukan Rapat dengan Pimpinan Partai Politik tingkat Kota Pontianak, Minggu 2 maret KPU Kota Pontianak menetapkan Jadwal kam- panye Rapat Umum Pemilu 2014 diwilayah Kota Pontianak. kota pontianak yang terdiri dari 6 Kecamatan dan 5 Daerah pemilihan ini dibaagi kedalam 4 zona kampanye yaitu zona A, B,C, dan D, hal ini di- karenakan untuk memudahkan pen- gawalan pergerakan massa kampanye. “kota pontianak ini sengaja kita bagi menjadi 4 zona kampanye agar mudah dalam koor- dinasi pengamanan- nya” Papar Hefni Supardi Komisioner KPU Kota Pontianak yang membidangi Kampanye. sebelum jadwal kampenye ini ditetapkan KPU Kota Pontianak sudah melakukan rapat koordinasi sebanyak 2 kali dengan unsur pimpinan parpol untuk menyusun jadwal tersebut. dari beberapa opsi yang diberikan oleh KPU Kota Pontianak , pimpinan partai politik sepakat untuk menggunakan opsi kedua dimana selama masa kampanye (15 maret-5 april) masing - masing partai politik akan keba- gian 6 kali kesempatan untuk melakukan Kam- panye dalam Bentuk rapat Umun. sementara itu Hefni juga menegaskan agar Para pimpinan parpol melaporkan siapa saja yang terlibat sebagai kampanye , “ karena proses ini diawasi oleh Panwaslu,dan pihak keamanan maka semua yang bakal terlibat dalam orasi, atau juru kampanye dilaporkan, karena jika ada jhurkam yang melakukan orasi sementara namanya tidak ada dalam laporan maka akan dianggap pelanggaran oleh panwas” Paparnya. mamfaatkan moment kampanye untuk pelatihan saksi dari hasil monitoring staff sekretariat KPU Kota Pontianak ada beberapa partai yang memam- faatkan jadwal kam- panye dengan mem- berikan pelatihan bagi saksi parpol di daerah pemilihan tersebut, diantaranya adalah partai nasdem hari per- tamanya di Zona A, dan B diisi dengan pelatihan bagi saksi serta mem- perkenalkan para Caleg dari partainya. beberapa hal yang disampaikan terkait cara menghitung antara suara yang sah untuk partai dan suara yang sah untuk caleg Masih banyak yang Libatkan Anak dalam Kampanye dari hasil monitoring yang dikakan oleh staff KPU Kota Pontianak saat kampanye partai politik ada beberapa partai yang banyak melibatkan partai politik. ada atu- ran yang tegas dalam larangan mengekploi- tasi anak termasuk dalam kegiatan kampanye. manun diakui oleh Pimpinan partai politik terse- but bahwa partainya tidak menganjurkan orang tua atau anak-anak untuk datang “ Mereka datang atas inisitif sendiri, bukan kita perintah “ parar ‘x’ saat diwawancarai setelah memberikan orasinya. hal senada juga diakui oleh anak berusia 13 tahun mengaku bernama wawan “ saya pergi karena ikut- ikut kawan, dan orang tua saya tidak mengetainya” Aku Wawan.[] 12
  • 13. Kampanye DPT KOTA PONTIANAK ALAMI 8 KALI PENYEMPURNAAN Laporan Dana Kampanye meru- kan sesuatu yang serius bila tidak laporkan tepat Waktu. sebelumnya pada tanggal 28 Pebruari 2014 KPU sudah melakukan rapat akhir terkait pelaporan Dana Kampanye , disam- paikan oleh Hefni Supardi Komisioner KPU Kota Pontianak bahwa KPU telah membentuk Help Desk Pelaporan Dana kampanye, Apabila Partai Politik mempunyai kesulitan dalam penyusunan laporan Dana Kampanye maka dapat berkonsul- tasi dan meminta bantuan kepada petugas Help Desk hingga pelaporan dana Kampanye dapat diserahkan tepat Waktu Menunggu hingga batas akhir penyerahan Laporan Dana Kampanye periode ke dua yaitu pada Tanggal 2 Maret pukul 18.00 WIBA, akh- irnya ke-12 Partai Politik rampung menyerahkan laporan dana kampanye. disampaikan oleh Heri Antoni Kasubag Hukum bahwa laporan terse- but akan segera dikirim ke KPU Provinsi seba- gai laporan. laporan yang terakhir diserahkan adalah dari Partai Amanat Nasionel pada pukul 17.50 WIBA,. “ Kita tetap tegas, jika sampai waktu yang ditentukan masih ada parpol yang belum menyerahkan laporan dana kampanye Data Pemilih Tetap (DPT) yang merupakan salah satu unsur terpenting dalam pemilu Legislatif. oleh karena itu penyempurnaan demi penyem- purnaan terus dilakukan. dari data mentah yang didapat dari Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Disdukcapil) kemudian difaktual lalu diin- put dalam simtem Data Pemilih (Sidalih) tidak hanya itu data yang dikeluarkan dari sidalih terus dicermati dan diperbaiki kembali dengan pembuangan data ganda, meninggal atau pindah domisili, serta penambahan data pemilih yang belum termasuk dalam DPT, selanjutnya DPT akan ditetapkan dalam rapat pleno. hasilnya pada tanggal 18 januari KPU Kota Pontianak menetap- kan jumlah pemilih Tetap KPU Kota Pontianak Berjumlah 413.072 dan ini merupakan penyem- purnaan ke delapan. sementara itu Deni Nuliadi Komisioner KPU Kota Pontianak yang membidan- gi Data memilih menegaskan bahwa jumlah DPT tersebut dijadikan pedoman untuk pengadaan lo- gistik pemilu seperti surat suara dan selanjutnya akan terus dilakukan perbaikan terhadap DPT Tersebut seperti DPK dan lainnya” Tegasnya[] YANG TIDAK LAPORKAN DANA KAMPA- NYE AKAN DIGUGURKAN periode ke-2 maka tidak segan- segan akan kita coret dari peserta pemilu 2014 “ Ungkap heri. kemudian semua administrasi termasuk absen dan tanda serah terima barang beserta hard copy dan soft copynya disiapkan untuk diserah- kan kepada KPU Provinsi. selain Laporan Dana Kampanye Periode ke-2, sebelumnya Partai Politik sedah menyerahkan Laporan Dana Kampanye periode pertama, dan selanjutnya pada 7 hari setelah pemungutan suara Partai Politik akan diwajibkan kembali untuk menyerahkan Laporan Dana Kampanye Periode ke-3. dan sesuai peraturan perundang- undangan apabila Partai tidak menyerahkan Laporan dana Kampanye pada periode ke tiga maka akan berdampak kepada penundaan terhap pelantikan anggota dewan terpilih dari partai tersebut [] 13
  • 14. Logistik Pemilu Pengiriman Logistik KPU Kota Pontianak Dua Gelombang Surat Suara yang merupakan salah satu bagian terpenting dalam Pemilu mulai dikirim ke KPU Kabu- paten / kota, gelombang pertama tiba pada hari Kamis (27/02) 1 truk surat suara DPRD Provinsi tiba di Gudang KPU Kota Pontianak yang terletak di Jalan Johar. pengiriman ini dikawal dengan pengamanan yang ketat oleh jajaran anggota Kepoli- sian. diungkapkan oleh Pandu Kepala bagian ekpedisi pengiriman Logistik yang juga ikut dalam pengiriman surat suara ini menuturkan bahwa jumlah surat suara yang dikirim sebanyak 423 Kotak dimana isi satu kotak adalah 1000 lembar surat suara. “jumlah surat suara yang dirim saat ini baru satu jenis, yaitu DPRD Provinsi jen- gan jumlah 423 Kotak. selanjutnya sisanya yaitu DPRD Kab/Kota, DPRRI dan DPD akan dikirim dalam waktu dekat, maksimal hari senin “. papar pandu Selain disaksikan oleh pihak kepolisian dan staf Logistik KPU Provinsi juga disaksi- kan oleh Uray Yusnaini Kasubag Umum dan Logistik serta Yuniarni Komisioner KPU Kota Pontianak yang membidangi Logistik Pemilu. Selesaikan Pengiriman Surat Suara Pada Gelombang Kedua Pada gelombang kedua pengiriman Surat Suara ada tiga buah truk beserta 1 pick Up membawa surat suara milik KPU kota Ponti- anak yang masih kurang. Surat suara terse- but adalah surat suara DPR RI , DPD, dan DPRD Kota , ekpedisi yang tiba pukul 19.20 WIBA ini dikawal ketat oleh aparat kea- manan bersenjata lengkap, dan disaksikan langsung oleh ketua dan anggota Panwaslu Kota Pontianak Budahri. Barang yang datang sama-sama dicek oleh Pihak yang menangani logistik KPU Kota Pontianak dan Pihak Ekpedisi Pengiri- man surat suara [] Ketua Panwanlu dan anggotanya saat Melakukan Penin- jauan Pengiriman Logistik digudang KPU Kota Pontianak 14
  • 15. Logistik Pemilu Pelipatan Surat Suara Harus Utamakan Ketelitian Foto by Sem S atu hari sebelum proses pelipatan Surat Suara, Sekre- taris KPU Kota Pontianak Ana Suardiana,S.H mengumpul- kan para Pekerja Pelipatan Surat Suara Untuk Diberikan Pengarahan. Ana Suardiana menegaskan bahwa dalam pelipatan nantinya harus diu- tamakan Ketelitian. “ Jangan Asal Cepat, tapi Kita Juga harus Teliti “ Tambahnya. Se- mentara Ahmad Sudiyantoro kasubag Teknis KPU Kota Pon- tianak menambahkan sebelum dilipat surat suara tersebut harus dicek atau disortir apakah rusak atau tidak, bila dipastikan surat suara dalam keadaan baik maka baru boleh dilipat. selain ketelitian dalam sortir surat suara pelipatan surat suara juga sesuai jenis untuk menjamin agar surat suara yang dilipat tidak tertu- kar , baik antar dapil apupun antar jenis Dalam pelipatan surat suara ini lebih dari 150 orang tenaga pelipat yang sebagian besar sudah berpengalaman dalam pemilu sebelumnya tetap dia- wasi oleh beberapa orang staff dari sekretariat KPU Kota Pon- tianak, hal ini untuk menjamin agar proses sortir dan pelipatan berjalan sesuai prosedur yang ditetapkan. sementara itu dari pantauan redaksi dilapangan ratusan lembar surat suara yang dikat- egorikan rusak, seperti sobek, tercoblok, atau warnanya yang rusak/ buram dipisahkan dari surat suara lainnnya yang ter- golong baik. berikutnya surat suara yang dalam keadaan rusak ini akan dimusnahkan dan dibuat berita acara pemusna- hannya. pelipatan surat suara yang jumlahnya lebih dari 1,5 juta lembar ini rencananya akan selesai sebelum H-14 untuk selanjutnya di Packing ke- dalam Sampul surat suara dan dimasuk- kan kedalam Kotak Suara dan di Drop Ke PPS mini- mal pada H-3 Sebelum pemungutan Suara [] 15
  • 16. Logistik Pemilu Surat Suara Menggunung Untuk 1370 TPS Foto by Sem L ebih dari 1,5 juta lembar surat suara yang dibutuhkan untuk pemilu legislatif tahun 2014 dikota pontianak , dengan jumlah 1370 TPS yang terse- bar di 6 Kecamatan dan 29 Kelurahan. surat suara yang terdiri dari Surat Suara DPR RI, DPD,DPRD Provinsi dan DPRD Kota Pontianak ini rencananya akan di drop ke tingkat PPS paling lambat pada H-3 hari pemungutan suara. sementara itu pantauan tim redaksi kedudang KPU Kota Pontianak yang beralamat di- jalan johar menemukan jutaan surat suara yang menggunung. sebelumnya surat suara tersebut sudah sisortie, dan dilipat, kemudian diikat kem- bali dengan jumlah 25 lembar perikatnya. kemudian mas- ing- masing jenis suarat suara ini akan dimasukkan dalam sampul surat suara dengan jumlah sesuai dengan jumlah pemilih di TPS tersebut ditam- bah dengan 2% Surat suara Cadangan. sementara itu Jumlah Daftar Pemilih Tetap (DPT) yang dijadikan acuan pengadaan logistik pemilu adalah DPT hasil penetapan tanggal 18 Januari yaitu 413.072 pemilih, ditambah dengan jumlah su- rat suara cadangan sebanyak 2% dari jumlah tersebut. masing- masing surat suara ini tumpuk berdasarkan jenisnya untuk menghindari bertukarnya surat suara saat packing ke- dalam kotak suara. sementara itu dalam rapat akhir Persiapan logistik Hefni Supardi Komi- sioner KPU Kota Pontianak menegaskan agar pada saat pempackingan / memasukkan logistik surat suara kedalam kotak suara agar dilakukan Cek atau pemiriksaan berlapis oleh oreng yang berbeda untuk menghindari kekurangan surat suara dan bertukarnya surat suara baik antar jenis maupun antar dapil “ minimal 3 lapis , agar semua logistik pemilu tepat jumlah, tepat jenis dan tepat waktu” paparnya[] 16
  • 17. Pemungutan & Perhitungan SATU TPS LAKSANAKAN PEMILU ULANGroses pemungutan su- ara 9 April lalu di Kota pontianak tidak semu- lus yang diimpikan ,Ppasalnya dari 1370 TPS yang ada diwilayah kerja KPU Kota Pontianak, satu diantaranya harus melakukan Pemungutan suara ulang. masalahnya ada- lah penggunaan daftar pemilih pada pemilu tersebut tidak menggunakan hasil pleno ter- baru tanggal 18 januari 2014. pemungutan suara ulang di- lakukan di TPS 100 kelurahan Sungai Jawi Luar Kecamatan Pontianak Barat dilakukan seperti biasanya namun se- mua kelengkapan dokumen- nya termasuk Surat Suara, Berita Acara dan Plang yangmenenandakan jalan masuk bertuliskan Pemungu- tan suara Ulang. pemungutan suara ulang yang dimulai sejak pukul 06.00 WIBA di mulai den- gan prosesi pengambilan sumpah anggota KPPS , dan selama proses pemungutan dan perhitungan suara tam- pak be- berapa anggota kepoli- sian berjaga- jaga di sekitar Tempat Pemun- gutan Suara. ketika dikonfirmasi menge- nai kesalahan daftar pemilih tetap tersebut, Pihak KPPS mengaku tidak mengetahui dan hanya menerima barang jadi tersebut dari KPU. jadi beberapa nama yang tercan- tum di Daftar Pemilih tetap tersebut juga ada yang sudah meninggal, dan data pemilih tambahan baru juga belum dimasukkan kedalam DPT Terse- but. kejadian tersebuat membuat ketua KPU Kota Pontianak lang- sung turun tangan . dan berharap ke- jadian ini akan men- jadi pelajaran untuk semua penyelengga- ra pemilu agar lebih berhati- hati dalam menjalankan tugas dikemudian hari.[] 17
  • 18. BERJIBAKU MENGEJAR DEADLINE PENYELESAIAN SETTING FORMULIR PEMILU SITA WAKTU DAN ENERGI PEKERJA Dalam pemilu legislatif 2014 banyak sekali for- mulir yang harus dipersiapkan baik ditingkat KPPS, PPS maupun PPK, mulai dari Model C1 Plano, lam- piran C1, Berita acara (BA), model C2 sampai C11, dan banyak lagi , yang membuat kewalahan model - model tersebut harus diset sesuai jumlah TPS yaitu 1370 TPS , dan rangkap 17 untuk saksi parpol, saksi DPD dan Panwaslap serta arsip PPS dan KPU, serta dengan 4 set formulir yang berbeda yaitu DPR RI, DPD, DPRD Provinsi, dan DPRD kabupaten kota ke- mudian harus di tempel degan hologram logo KPU dan disetting untuk TPS yang bersangkutan. hal ini tentu menguras tenaga , waktu dan pikiran karena harus dikerjakan dengan ekstra hati-hati agar tidak tertukar baik jenis maupun wilayahnya. tidak dipungkiri puluhan ribu set formulir ini memenuhi sebagian aula rapat KPU Kota Pontianak, dan dalam tumpukan kertas inilah para petugas setting menghabiskan waktunya selama sekitar 3 minggu menjelang pemilu Pergi pagi, pulang pagi lagi. itulah kata yang tepat untuk menggambarkan keadaan mereka, bah- kan sebagian dari mereka harus mengurangi waktu istirahatnya bahkan segala aktifitas seperti makan dan mandi dan istirahatnya juga dilakoninya di- kantor KPU untuk mengejar target penyelesaian setting permulir tersebut minimal H-3 sebelum pemilu. berikutnya formulir yang sudah diset- ting tersebut harus dimasukkan kedalam Kotak suara dan didistribusikan kepada PPS lalu dari PPS ke KPPS. dalam pengerjaannya mereka dibantu dan diawasi oleh beberapa orang staff KPU Kota Pontianak. Seorang Petugas Setting formulir sedang makan malam diantara tumpukan berkas formulir dikantor KPU Kota Pontianak. 18
  • 19. Pekerjaan yang dilakoni oleh 20 orang pekerja setting ini juga pernah terhenti beberapa hari dikarenakan formulir C1 untuk DPR RI dan DPD ter- lambat dikirim, oleh karena itu KPU Kota Pontianak Harus bersabar hingga H-1 beberapa staff sekretariat harus jemput bola bersama dengan KPU provinsi untuk mengambil formulir yang dikirim melalui kargo di bandara Spadia Ponti- anak. akhirnya pada H-3 Sebelum Pemilu setting formulir untuk tingkat TPS rampung dikerja- kan. namun tidak begitu untuk formulir rekapitulasi tingkat Kelurahan dan tingkat Kecama- tan, Tenaga setting ini harus tetap merelakan waktu dan tenaganya tersita untuk meny- iapkan formulir tersebut. walaupun secara jumlah for- mulir ini tidak terlalu banyak namun KPU Kota Pontianak sempat pusing kepala pasalnya H-2 menjelang hari memungu- tan suara formulir yang dipe- san belum juga sampai.kem- bali KPU Kota Pontianak harus jemput bola dengan mendata- ngi gudang percetakannya yang berada di daerah Kubu Raya, dari sini staff kota Pontianak Membawa sejumlah formulir yang telah dipesan. menurut Taufik bagian percetakan formulir tersebut sejenak melepas lelah , salah satu petugas setting tampak sedak beristira- hat disalah satu ruangan dikantor KPU Kota Pontianak BERJIBAKU MENGEJAR DEADLINE rencananya hari ini (07/04) atau paling telat besok, Semua formulir akan didrop ke kabu- paten kota di Kalimantan Barat, namun akan diutamakan untuk daerah kabupaten yang jarak tempuhnya jauh. “ hari ini se- mua formulir rekap ini akan di drop hari ini atau besok, namun akan diprioritaskan daerah yang paling jauh dan memakan waktu yang lama” paparnya. lamanya penyelesaian pence- takan perfulir tersebut diakuin- ya karena mereka harus meny- iapkan untuk semua kabupaten kota yang ada di kalimantan barat. tak berbeda jauh dengan formulir ditingkat KPPS , for- mulir ditingkat PPS dan PPK juga terdiri dari empat rangkap (DPR,DPD, DPRD Provinsi ,dan DPRD Kota) serta berita acara yang harus digandakan sejum- lah partai dan semua formu- lir tersebut ditempel dengan Hologranm KPU. Lain halnya dengan Hari Pemungutan suara, beberapa staf KPU Kota Pontianak me- mang berjaga dikantor, bukan untuk menghindari rusuh masa, namun untuk menjaga apabila terjadi kekurangan logistik di tingkat TPS, KPU Kota Pontianak sebelumnya memang sudah me- nyiapkan beberapa set formulir untuk cadangan. banyak telepon yang diterima dari petugas di- lapangan baik KPPS,PPS mau- pun PPK serta Staff sekretariat yang melakukan tugas monitor- ing , intinya dari beberapa lapo- ran lewat via telepon setelah dituntun untuk mengecek ulang kelengkapannya ternyata for- mulir yang dimaksud sudah ada didalam kotak suara. dalam hal ini terjadi kebingungan diting- kat KPPS yang disebabkan oleh banyaknya formulir yang ada dalam kotak tersebut .[] 19
  • 20. BERJIBAKU MENGEJAR DEADLINE Kesibukan di Kan- tor KPU Kota Ponti- anak seakan tiada Akhir, misalnya pasca melakukan tugas monitoring Pemungutan suara, staff KPU kota Pontianak terus dikumpul- kan untuk diberikan pengara- han terkait penjemputan Berita Acara (BA) di tingkat KPPS beserta Model Lampiran C1 (folio) yang terdiri dari lam- piran C1 folio DPR, DPD, DPRD Provinsi dan DPRD Kota. sebelum melakukan jemput bola di Kelurahan (PPS) be- berapa orang staff ini dibagi tugas ke 6 Kecamatan dan diberikan sedikit pengarahan , sementara itu ada pula yang K menunggu di kantor dan men- erima berkas- berkas tersebut. disampaikan U.M.Ridwan bahwa penjemputan BA ini akan dibagi kedalam beberapa gelombang diantaranya Pukul 20.00 WIBA, 22.00 WIBA, 00.00 WIBA, serta Pukul 02.00 WIBA. penjemputan BA ini dibagi kedalam beberapa gelombang adalah untuk menghindari penumpukan BA saat tiba di Kantor KPU, “ karena selanjutnya BA ini akan discan lalu di kirim ke portal KPU Pusat “ Paparnya. satu per satu staff mulai berdatangan silih berganti, se- mentara itu petugas scan juga sudah siap dengan scaner dan lembar kontrolnya untuk me- mudahkan pengecekan berkas yang sudah discan dan sudah di upload ke program . pekerjaan dihentikan hingga pukul 03.45 dini hari karena menimbang perlu waktu is- tirahat bagi staff- staff yang bekerja sejak siang tadi, dan pekerjaan scan serta upload itu pun akan disambung pada besok hari scan dan Upload BA hasil pemilu ini kepada portal KPU Pusat adalah untuk menjamin transparansi dalam penyeleng- garaan pemilu. hal itu dis- ebabkan oleh karena f ile hasil upload ini dapat diunduh dan dilihat oleh semua orang. den- gan semua hal tersebut dihara- pkan kualitas pemilu semakin baik sehingga tidak ada lagi manipulasi hasil pemilu.[] KPU JEMPUT BA DARI PPS 20 petugas Scanning saat melakun scan hingga dini
  • 21. BERJIBAKU MENGEJAR DEADLINE Berita acara dan Lampiran Model C1 yang telah masuk ke KPU Kota Pontianak selan- jutnya dican lalu dikirim ke Website KPU Pusat. data ini dapat ditampilkan dan dilihat oleh semua orang guna men- jamin asas tranparansi hasil pemilu dan menghindari ke- curangan di tingkat TPS mau- pun PPS dan PPK. nanun scan dan upload yang dilakukan oleh setiap KPU kabupaten/ Kota diselu- ruh Indonesia terhadap berkas berita acara diwilayah kerjanya sangat menyita waktu. hasil pantauan dilapangan pada tanggal 10 April pukul 02.00 Dini Hari, ternyata ada beberapa orang petugas yang melakukan proses scan dan upload, tentu saja pekerjaan ini sangat sangat menyita energi para pekerjanya , salah satu cara yang diterapkan beberapa staff operator ini untuk menjaga staminanya adalah dengan beristirahat secara bergantian. meski lelah, tugas bela negara dan abdi masyarat ini dilakoni dengan lapang dada oleh petugasnya untuk memberikan hasil yang maksimal bagi pemilu 2014 dan kepentingan masyarakat umum. diketahui pekerjaan ini menjadi sangat sulit karena jaringan yang dipakai beberapa kali mengalami hambatan. setelah dilakuakn beberapa kali pengiriman, baru dapat ditampilkan dilayar Website KPU RI (http://pemilu2014. kpu.go.id/c1.php). selanjutnya menurut sam salah satu opera- tor petugas upload data waktu yang digunakan untuk men- girim satu TPS berkisar antara 4-5 menit, bahkan ada be- berapa TPS yang harus dikirim ulang karena datanya tidak dapat ditampilkan di Website tersebut. sementara itu memang ada beberapa BA yang bermasalah dikarenakan pengisiannya tidak lengkap sehingga KPU harus meminjam BA yang dimiliki oleh Panwaslu dan PPS. SCAN & UPLOAD BA UNTUK TRANSPARANSI HASIL PEMILU 21 Operator Sedang Mengirim ( Upload ) Data Yang sudah di Scan
  • 22. Rekapitulasi Foto By Mukhlis Setelah rekap perolehan suara Partai Politik dan calon anggota DPR, DPRD dan DPD tingkat PPK selasai, maka sesuai tahapan dan Jadwal Pemilu 2014 Senin (21/04) KPU Kota pontianak Melakukan Rekapitulasi Perolehan suara Partai Politik serta Calon Anggota DPRD dan Calon Anggota DPD di Aula Asrama Haji Kota Pontianak. Acara dipimpin oleh 5 orang Komi- sioner KPU Kota Pontianak serta disaksi- kan oleh Ketua panwaslu, unsur Pemda, dan saksi dari Partai Politik , bahkan tidak sedikit masyarakat umum yang ikut menyeksikan Rekapitulasi yang dikawal oleh ratusan pihak keamanan ini. Meski diadakan dalam ruangan yang sederhana dengan fasilitas yang sederhana pula 12 orang saksi dari Partai politik dan beberapa orang saksi Calon DPD rela menunggu selesain- ya proses rekapitulasi hingga pukul 02.00 dini hari tanggal 22 April. Hasil Akhir Rekapitulasi di tingkat KPU Kota Pentianak menyebut bahwa PDI Perjuangan berada dipuncak perolehan suara dengan jumlah 34.871 dari suara sah 301,224 Suara, disusul oleh Nasdem Golkar dan PAN dengan jumlah perolehan suara berturut turut 33.766 suara 33.211 suara dan 30.255 Su- ara. sementara itu Demokrat 19.966 Suara PKB 27.400 Suara, Gerindra 24.632 , Hanura 24.766 suara dan PPP 22.907 Suara, sedangkan 3 posisi terendah adalah PKPI 19.662 suara, PBB 15.267 Suara dan PKS 14.909 Suara 22
  • 23. Rekapitulasi Foto By Mukhlis eski berlang- sung aman dan lancar, namun diakhir acara rekapitulasiMKPU dihujani dengan beberapa keberatan diantaranya adalah saksi PKB yang mengungkan data- data yang menerangkan bahwa adanya penambahan dan pengurangan suara dibe- berapa partai saat rekapitulasi di kelurahan. namun Sujadi, ketua KPU Kota Pontianak menegaskan bahwa seharusnya saksi yang ber- sangkutan menyatakan kebera- tannya pada saat tersebut dan hal keberatan itu sudah disele- saikan di tingkat yang bersang- kutan. sementara itu Herman saksi dari PPP menyatakan keberatan terhadap keputusan keberatan tersebut berujung pada tidak ditanda tangan- inya Berita Acara rekapitulasi oleh saksi PPP. sementara itu PKS meski tidak mendapatkan satu kursi pun tetap menanda tangani berita Acara tersebut. ditegaskan oleh sujadi hasil rekapitulasi KPU Kota Pontianak dikarenakan beliau menemukan beberapa kejang- galan hasil pemungutan suara, “ Kejanggalan diantaranya adalah jumlah pemilih yang mencapai 100% bahkan surat suara cadangan juga terpakai semua, namun setelah dilaku- kan investigasi di TPS yang bersangkutan ternyata banyak pemilih yang telah meninggal dan masih terdaftar pada DPT” Papar herman saat menyam- paikan keberatan di depan forum bahwa jika sampai saat ini masih ada keberatan maka saksi yang berkaitan boleh mengajukan keberatan kepada panwaslu, bawaslu atau jalur- lain sesuai prosedur perun- dang- undangan yang berlaku. “ Prosedur yang sudah kita jalani sampai saat ini, tidak mungkin dihentikan, seharusn- ya diselesaikan ditingkat terkait namun jika memang masih ada keberatan silahkan dilaporkan kepada Panwaslu, atau bawa- slu, atau pihak lain yang sesuai jalur dan Prosedur perundang- undangan yang berlaku” Ung- kap sujadi diakhir acara Reka- pitulasi suara tingkat KPU Kota Pontianak[ ] 23
  • 24. Penetapan calon Terpilih KPU KOTA PONTIANAK TETAPKAN POROL CALON TERPILIH PADA PEMILU 2014 S etelah melewati Sekitar 22 bulan tahapan pemilu 2014 dijalani, maka malam ini (12/05) merupakan akhir dari tahapan pemilu 2014 yaitu penetapan Perolehan Suara dan kursi partai politik pada pemilu 2014 serta penetapan calon terpilih anggota DPRD kota Pon- tianak masa bakti 2014-2019. Acara Rekapitulasi yang bertempat di Ruang Takalar Hotel Grand Mahkota ini dihadiri oleh Pimpinan Partai Poli- tik peserta pemilu tahun 2014, Panwaslu, Unsur Muspida Serta Saksi dan beberapa Calon dewan terpilih . Sujadi, Ketua KPU kota Pontianak menjelaskan bahwa Partisipasi pe- milih pada Pemilu leg- islatif 2014 mengalami peningkatan dari pemilu sebelumnya sekitar 10 % “partisipasi pemilih pada pemilu ini adalah 73,84 % sedangkan pemilu wa- likota tahun lalu sebesar 63 %” Paparnya. Dari 12 partai Politik yang ada, Rapat ini hanya dihadiri oleh 11 saksi partai Politik, sementara itu saksi dari PKS tidak hadir. sujadi juga mengu- capkan terima kasih kepada semua pihak yang terlibat baik se- cara langsung mau- pun tidak langsung seperti partai politik, para caleg, pihak keamanan, pemerin- tah daerah dan pihak swasta sarta seluruh penyelenggara pemilu seperti bawaslu, Panwaslu,PPK,PPS, dan KPPS sehingga terciptanya pemilu yang aman dan tertib Foto by Sem Foto by Sem 24
  • 25. Penetapan Calon Terpilih LEHAN SUARA DAN KURSI PARPOL SERTA Hefni supardi Menegaskan kepada para saksi bahwa Surat Keputusan (SK) yang dikeluarkan KPU bersifat Kolektif, jadi jika saksi partai tidak bertanda tangan maka akan meng- hambat penetapan calon terpilih untuk semua calon di semua dapil yang ada di Kota Pontianak. Selanjunya ke-11 Saksi dari partai politik Menan- datangani SK-Penetapan Jumlah suara dan kursi serta calon terpilih pada pemilu 2014. , beliau juga berpesan kepada calon terpilih dan diberikan amanah oleh masyarakat agar selalu berbuat kebaikan untuk masyarakat, keramahan dari setiap pimpinan partai politik Foto by Sem yang bersaing dipemilu 2014 serta penyelenggara pemilu tampak dari semangat foto bersama dengan bergandengan tangan antara satu sama lain. [] 25
  • 26. Penetapan Calon Terpilih ujadi Ketua KPU kota Pontianak menetapkan perolehan suara partai Politik pada Pemilu Tahun 2014 dimana partai PDIP me- muncaki jumlah perolehan su- ara sah dengan jumlah 11,68% disusul oleh Nasdem 11,21%, Golkar 11,02 %, PAN 10,04%, PKB 9,10%, Gerindra 8,18%, dan Hanura 8,10 % sedangkan PPP 7,60 %, Demokrat 6,63 %, PKPI 6,53 %, PBB 5,07 % dan PKS 4,95 %. sementara itu jumlah partisipasipasi pemilih pada pemilu 2014 mencapai 73,84 % dengan jumlah su- ara sah seluruh partai politik 301.244 Selain itu Sujadi juga me- netapkan 45 orang anggota dewan terpilih pada pemilu 2014 dengan jumlah per- olehan kursi masing -masing partai Politik untuk Anggota DPRD Kota Pontianak Masa Bakti 2014-2019 adalah seba- gai berikut 1. Partai Nasdem 6 Kursi, PKB 5 Kursi, PKS tidak men- dapat kursi, PDIP 6 Kursi, Partai Golkar 5 Kursi, Partai Grafis By Azhari S Gerindra 4 Kursi, Demokrat 3 kursi, PAN 5 Kursi,PPP 4 Kursi, Hanura 3 Kursi sedangkan PBB dan PKPI Masing-masing memperoleh 2 Kursi. perolehan suara dan Kursi Pada pemilu ini dapat dijadi- kan landasan atau dasar per- timbangan untuk mengusung calon Walikota dan wakil Wa- likota pada Pemilihan umum kepala daerah yang akan datang” Sambung Sujadi Usai menetapkan Perolehan Suara dan Kursi Masing- masing par- tai Politi.[] 26
  • 28. PARTAI POLITIK PESERTA PEMILU 2014 Komisi Pemilihan Umum Jalan Johar No.1A Kota pontianak ,Kal-Bar. Telp.(0561)740021 . Web : www.kpupontianak.com Dipersembahkan Oleh: KOTA PONTIANAK Selamat & Sukses Kepada Anggota DPRD Kota Pontianak terpilih dalam Pemilihan Umum Tahun 2014