SlideShare a Scribd company logo
Pembuatan Spanduk, Poster dan Thumbnail Yt Tentang
Momentum Tahun Baru Islam 1444 H “Syiarkan Kebaikan di Era Digital”
Teknik Dasar
Photoshop
Pokok
Bahasan
Pengenalan
Area Kerja
Photoshop
01 Color Mode dan
Resolution Size
02
Pengenalan dan
Penggunaan
Shape
03
Pengenalan Photoshop Dan Area
Kerjanya
1
Perkenalan Photoshop
Mengutip Encyclopaedia Britannica, Adobe Photoshop adalah perangkat lunak aplikasi komputer yang
digunakan untuk mengedit dan memanipulasi gambar digital. Menurut Techopedia, Adobe Photoshop
adalah perangkat lunak yang sering digunakan untuk pengeditan gambar raster, desain grafis dan seni
digital.
Photoshop dikembangkan pada 1987 oleh Thomas dan John Knoll bersaudara dari Amerika. Mereka
menjual lisensi distribusi ke Adobe Systems Incorporated pada 1988.
Melansir American Graphics Institute, fungsi Adobe Photoshop adalah untuk membuat dan mengedit
gambar dalam banyak lapisan, manipulasi gambar, dan retouch foto untuk berbagai format file gambar
dan video. Adobe Photoshop memiliki kemampuan untuk membuat, menyempurnakan, atau mengedit
gambar, karya seni, dan ilustrasi individual maupun dalam jumlah besar.
Selain itu Adobe Photoshop dapat menyimpan atau mengekspor gambar dan grafik dalam berbagai format
file yang digunakan untuk tujuan berbeda. File format yang dapat dibuka atau disimpan dengan Adobe
Photoshop, meliputi PSD, PSB, TIFF, RAW, PDF, GIF, PNG, JPEG, Cineon.
Area Kerja Photoshop
1. Option Bar : Tampilan menyesuaikan
tool.
2. Toolbox : Tool atau alat manipulasi
gambar.
3. Palet Navigator : Fasilitas zoom in
dan zoom out.
4. Canvas : Halaman kerja
5. Status Bar : Keterangan file.
Tool Box Photoshop
1. A (Marquee tool) : Menyeleksi objek elips atau persegi.
2. B (Lasso tool) : Menyeleksi bentuk bebas.
3. C (Croop tool) : Memotong are yang diinginkan.
4. D (Brush tool) : Menggambar bentuk kuas.
5. E (Stamp tool) : Duplikasi sesuai keinginan.
6. F (Eraser tool) : Menghapus objek
7. G (Blur tool) : Mengkaburkan objek
8. H (Selection tool) : Memindahkan canvas.
9. I (Pen tool) : Menggambar garis lurus atau kurva.
10. J (Notes tool) : Mmembuat catatan.
11. K (Hand tool) : Memindahkan objek atau gambar.
12. L (Move tool) : Seleksi berdasarkan kelompl
Palet Photoshop
1. Palete Navigator : Merubah ukuran tampilan.
2. Palete Info : Menampilkan informasi komposisi warna.
3. Palete Color : Memilih warna background atau foreground.
4. Palet Swatches : Memilih warna yang tersedia.
5. Palet Styles : Merubah efek pada objek.
6. Palet History : Menyimpan perubahan terakhir.
7. Palet Action : Merekam serangkaian perintah.
8. Palet Layers : Menampilkan objek yang dibuat.
9. Palet Channels : Menyimpan informasi warna.
10. Palet Paths : Mengaktifkan dan memanipulasi path.
Untuk mempermudah mengubah, mengatur dan memilih berbagai penyuntingan dan pengolahan gambar
1. Blending Option : Mengatur mode blen pada layer aktif.
2. Add a layer style : Menambahkan layer style.
3. Add layer mask : Menambahkan layer mask.
4. Create a new set : Menambahkan layer set.
5. Create a new fill : Mengubah warna pada gambar.
6. Create a new layer : Membuat layer baru.
7. Delete layer : Menghapus layer.
8. Indicate layer is partially locked : Menandai layer dikunci.
9. Layer aktif : Mengaktifkan layer.
10. Opacity : Mengatur nilai transparansi.
Layer Photoshop
Merupakan lapisan objek yang telah dibuat yang saling menjadi satu kesatuan objek atau gambar yang menarik
Color Mode and
Resolution Size
2
Color mode RGB terdiri
dari 3 intensitas warna
yaitu red (merah), green
(hijau), dan blue (biru).
Mode warna RGB ketika
memiliki intensitas warna
yang sama akan
menghasilkan warna
abu-abu.
RGB
Mode warna CMYK
terdiri dari warna biru
muda (cyan), ungu
(magenta), kuning
(yellow) dan hitam
(black). Color mode
CMYK cocok digunakan
untuk kebutuhan cetak..
CMYK
Mode ini teridiri dari 3
komponen yakni
kecerahan (lightness),
komponen a (warna
range hijau hingga
merah) dan komponen
b (warna dengan
range biru hingga
kuning).
Lab Color Mode
Mode ini terdiri dari
256 warna dengan
skala perhitngan
numerik 0 – 255.
Grayscale Mode
Color mode ini
biasa digunakan
untuk web, animasi
dan multimedia di
karenakan ada 256
warna yang
dikompress
sehingga ukuran
file akan menyusut.
Indexed Color Mode
Color Mode
Resolusi merupakan sebuah kerapatan
dari sebuah dot (pixle) pada sebuah
gambar. Semakin besar resolusi maka
akan semakin berat pila proses
rendering gambar.
Resolution Size
Pengenalan dan
Penggunaan Shape
3
Polygon Tool
Membuat shape yang bersudut lebih
dari 4.
Line Tool
Merupakan tool untuk membuat
shape berupa garis lurus
Custom Shape Tool
Merupakan tool untuk membuat
objek shape dengan bentuk-bentuk
lain yang bebas.
Rounded Rectangle Tool
Membuat shape persegi dengan
radius sudut yang bisa disesuaikan
dengan keinginan.
Rectangle Tool
Merupakan tool untuk membuat objek
shape dengan bentuk persegi atau
persegi panjang.
Shape
Elipse Tool
Merupakan tool untuk membuat objek
shape dengan bentuk lingkaran atau
pun oval.
Substract From Shape Area
Memotong 2 atau lebih objek shape yang
saling bersinggungan
Intersect Shape Area
Memotong 2 atau lebih objek yang saling
bersinggungan dengan menyisakan sisi
bagian dalam.
Create New Shape Layer
Menambahkan layer dalam pembentukan
objek shape.
Add To Shape Area
Menggabungkan 2 atau lebih objek shape
yang saling bersinggungan.
Teknik Shaping
Exclude Overlapping Shape Area
Memotong 2 atau lebih objek yang saling
bersinggungan dengan menyisakan sisi
bagian luar.
Terima Kasih

More Related Content

Similar to Ps teknik pada photoshopFormat berkas asli Photoshop, .PSD, da.pptx

mengenal adobe photoshop
mengenal adobe photoshopmengenal adobe photoshop
mengenal adobe photoshop
erick1024
 
Materi Teknik Dasar Photoshop.pptx
Materi Teknik Dasar Photoshop.pptxMateri Teknik Dasar Photoshop.pptx
Materi Teknik Dasar Photoshop.pptx
M. AINUR ROFIQ
 
Modul1
Modul1Modul1
Modul1
tohopaloh
 
Mahir adobe photoshop cs3
Mahir adobe photoshop cs3Mahir adobe photoshop cs3
Mahir adobe photoshop cs3
Rausan Satriani
 
Isi
IsiIsi
Photoshop (materi kls 3 semester 1 )
Photoshop (materi kls 3 semester 1 )Photoshop (materi kls 3 semester 1 )
Photoshop (materi kls 3 semester 1 )
Aydia Suci
 
Photoshop (materi kls 3 semester 1 )
Photoshop (materi kls 3 semester 1 )Photoshop (materi kls 3 semester 1 )
Photoshop (materi kls 3 semester 1 )
Hikmah Putri
 
Photoshop (materi kls 3 semester 1 )
Photoshop (materi kls 3 semester 1 )Photoshop (materi kls 3 semester 1 )
Photoshop (materi kls 3 semester 1 )
Hikmah Putri
 
Menggabungkan gambar 2 d kedalam sajian multimedia 1 indo
Menggabungkan gambar 2 d kedalam sajian multimedia 1 indoMenggabungkan gambar 2 d kedalam sajian multimedia 1 indo
Menggabungkan gambar 2 d kedalam sajian multimedia 1 indokopishare
 
Teori dasar-photoshop
Teori dasar-photoshopTeori dasar-photoshop
Teori dasar-photoshop颖娜 黄
 
Pertemuan I.pptx
Pertemuan I.pptxPertemuan I.pptx
Pertemuan I.pptx
GaskenYuu
 
Modul 1-dasar-desain-grafis
Modul 1-dasar-desain-grafisModul 1-dasar-desain-grafis
Modul 1-dasar-desain-grafis
Rahmank Sana-sini
 
materi_part_adobe-photoshop-1_tutorial.pptx
materi_part_adobe-photoshop-1_tutorial.pptxmateri_part_adobe-photoshop-1_tutorial.pptx
materi_part_adobe-photoshop-1_tutorial.pptx
rinabadriah39
 
Pengenalan photoshop
Pengenalan photoshopPengenalan photoshop
Pengenalan photoshopDika Arafat
 
Deskripsi Adobe Photoshop
Deskripsi Adobe PhotoshopDeskripsi Adobe Photoshop
Deskripsi Adobe Photoshop
D_ SIngKat
 
Adobe photoshop for beginners 1
Adobe photoshop for beginners 1Adobe photoshop for beginners 1
Adobe photoshop for beginners 1
Bambang Herlandi
 
Tutorial pelatihan photoshop
Tutorial pelatihan photoshopTutorial pelatihan photoshop
Tutorial pelatihan photoshopBali D'gunners
 
E-Book mahir photoshop CS 5
E-Book mahir photoshop CS 5E-Book mahir photoshop CS 5
E-Book mahir photoshop CS 5
Rizki Dinda Safitri
 
Modul_Photoshop_Final.pdf
Modul_Photoshop_Final.pdfModul_Photoshop_Final.pdf
Modul_Photoshop_Final.pdf
Hakim Majid
 

Similar to Ps teknik pada photoshopFormat berkas asli Photoshop, .PSD, da.pptx (20)

mengenal adobe photoshop
mengenal adobe photoshopmengenal adobe photoshop
mengenal adobe photoshop
 
Materi Teknik Dasar Photoshop.pptx
Materi Teknik Dasar Photoshop.pptxMateri Teknik Dasar Photoshop.pptx
Materi Teknik Dasar Photoshop.pptx
 
Modul1
Modul1Modul1
Modul1
 
Mahir adobe photoshop cs3
Mahir adobe photoshop cs3Mahir adobe photoshop cs3
Mahir adobe photoshop cs3
 
Isi
IsiIsi
Isi
 
Photoshop (materi kls 3 semester 1 )
Photoshop (materi kls 3 semester 1 )Photoshop (materi kls 3 semester 1 )
Photoshop (materi kls 3 semester 1 )
 
Photoshop (materi kls 3 semester 1 )
Photoshop (materi kls 3 semester 1 )Photoshop (materi kls 3 semester 1 )
Photoshop (materi kls 3 semester 1 )
 
Photoshop (materi kls 3 semester 1 )
Photoshop (materi kls 3 semester 1 )Photoshop (materi kls 3 semester 1 )
Photoshop (materi kls 3 semester 1 )
 
Menggabungkan gambar 2 d kedalam sajian multimedia 1 indo
Menggabungkan gambar 2 d kedalam sajian multimedia 1 indoMenggabungkan gambar 2 d kedalam sajian multimedia 1 indo
Menggabungkan gambar 2 d kedalam sajian multimedia 1 indo
 
Teori dasar-photoshop
Teori dasar-photoshopTeori dasar-photoshop
Teori dasar-photoshop
 
Grafis bitmap
Grafis bitmapGrafis bitmap
Grafis bitmap
 
Pertemuan I.pptx
Pertemuan I.pptxPertemuan I.pptx
Pertemuan I.pptx
 
Modul 1-dasar-desain-grafis
Modul 1-dasar-desain-grafisModul 1-dasar-desain-grafis
Modul 1-dasar-desain-grafis
 
materi_part_adobe-photoshop-1_tutorial.pptx
materi_part_adobe-photoshop-1_tutorial.pptxmateri_part_adobe-photoshop-1_tutorial.pptx
materi_part_adobe-photoshop-1_tutorial.pptx
 
Pengenalan photoshop
Pengenalan photoshopPengenalan photoshop
Pengenalan photoshop
 
Deskripsi Adobe Photoshop
Deskripsi Adobe PhotoshopDeskripsi Adobe Photoshop
Deskripsi Adobe Photoshop
 
Adobe photoshop for beginners 1
Adobe photoshop for beginners 1Adobe photoshop for beginners 1
Adobe photoshop for beginners 1
 
Tutorial pelatihan photoshop
Tutorial pelatihan photoshopTutorial pelatihan photoshop
Tutorial pelatihan photoshop
 
E-Book mahir photoshop CS 5
E-Book mahir photoshop CS 5E-Book mahir photoshop CS 5
E-Book mahir photoshop CS 5
 
Modul_Photoshop_Final.pdf
Modul_Photoshop_Final.pdfModul_Photoshop_Final.pdf
Modul_Photoshop_Final.pdf
 

Recently uploaded

RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
PreddySilitonga
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
budimoko2
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
SABDA
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Kanaidi ken
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
irvansupriadi44
 
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos ValidasiAksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
DinaSetiawan2
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
fildiausmayusuf1
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
ahyani72
 
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
NiaTazmia2
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
NavaldiMalau
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
YuristaAndriyani1
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
esmaducoklat
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
MildayantiMildayanti
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
junarpudin36
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
NURULNAHARIAHBINTIAH
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Yayasan Pusat Kajian dan Perlindungan Anak
 

Recently uploaded (20)

RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
 
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos ValidasiAksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
 
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
 

Ps teknik pada photoshopFormat berkas asli Photoshop, .PSD, da.pptx

  • 1. Pembuatan Spanduk, Poster dan Thumbnail Yt Tentang Momentum Tahun Baru Islam 1444 H “Syiarkan Kebaikan di Era Digital” Teknik Dasar Photoshop
  • 2. Pokok Bahasan Pengenalan Area Kerja Photoshop 01 Color Mode dan Resolution Size 02 Pengenalan dan Penggunaan Shape 03
  • 3. Pengenalan Photoshop Dan Area Kerjanya 1
  • 4. Perkenalan Photoshop Mengutip Encyclopaedia Britannica, Adobe Photoshop adalah perangkat lunak aplikasi komputer yang digunakan untuk mengedit dan memanipulasi gambar digital. Menurut Techopedia, Adobe Photoshop adalah perangkat lunak yang sering digunakan untuk pengeditan gambar raster, desain grafis dan seni digital. Photoshop dikembangkan pada 1987 oleh Thomas dan John Knoll bersaudara dari Amerika. Mereka menjual lisensi distribusi ke Adobe Systems Incorporated pada 1988. Melansir American Graphics Institute, fungsi Adobe Photoshop adalah untuk membuat dan mengedit gambar dalam banyak lapisan, manipulasi gambar, dan retouch foto untuk berbagai format file gambar dan video. Adobe Photoshop memiliki kemampuan untuk membuat, menyempurnakan, atau mengedit gambar, karya seni, dan ilustrasi individual maupun dalam jumlah besar. Selain itu Adobe Photoshop dapat menyimpan atau mengekspor gambar dan grafik dalam berbagai format file yang digunakan untuk tujuan berbeda. File format yang dapat dibuka atau disimpan dengan Adobe Photoshop, meliputi PSD, PSB, TIFF, RAW, PDF, GIF, PNG, JPEG, Cineon.
  • 5. Area Kerja Photoshop 1. Option Bar : Tampilan menyesuaikan tool. 2. Toolbox : Tool atau alat manipulasi gambar. 3. Palet Navigator : Fasilitas zoom in dan zoom out. 4. Canvas : Halaman kerja 5. Status Bar : Keterangan file.
  • 6. Tool Box Photoshop 1. A (Marquee tool) : Menyeleksi objek elips atau persegi. 2. B (Lasso tool) : Menyeleksi bentuk bebas. 3. C (Croop tool) : Memotong are yang diinginkan. 4. D (Brush tool) : Menggambar bentuk kuas. 5. E (Stamp tool) : Duplikasi sesuai keinginan. 6. F (Eraser tool) : Menghapus objek 7. G (Blur tool) : Mengkaburkan objek 8. H (Selection tool) : Memindahkan canvas. 9. I (Pen tool) : Menggambar garis lurus atau kurva. 10. J (Notes tool) : Mmembuat catatan. 11. K (Hand tool) : Memindahkan objek atau gambar. 12. L (Move tool) : Seleksi berdasarkan kelompl
  • 7. Palet Photoshop 1. Palete Navigator : Merubah ukuran tampilan. 2. Palete Info : Menampilkan informasi komposisi warna. 3. Palete Color : Memilih warna background atau foreground. 4. Palet Swatches : Memilih warna yang tersedia. 5. Palet Styles : Merubah efek pada objek. 6. Palet History : Menyimpan perubahan terakhir. 7. Palet Action : Merekam serangkaian perintah. 8. Palet Layers : Menampilkan objek yang dibuat. 9. Palet Channels : Menyimpan informasi warna. 10. Palet Paths : Mengaktifkan dan memanipulasi path. Untuk mempermudah mengubah, mengatur dan memilih berbagai penyuntingan dan pengolahan gambar
  • 8. 1. Blending Option : Mengatur mode blen pada layer aktif. 2. Add a layer style : Menambahkan layer style. 3. Add layer mask : Menambahkan layer mask. 4. Create a new set : Menambahkan layer set. 5. Create a new fill : Mengubah warna pada gambar. 6. Create a new layer : Membuat layer baru. 7. Delete layer : Menghapus layer. 8. Indicate layer is partially locked : Menandai layer dikunci. 9. Layer aktif : Mengaktifkan layer. 10. Opacity : Mengatur nilai transparansi. Layer Photoshop Merupakan lapisan objek yang telah dibuat yang saling menjadi satu kesatuan objek atau gambar yang menarik
  • 10. Color mode RGB terdiri dari 3 intensitas warna yaitu red (merah), green (hijau), dan blue (biru). Mode warna RGB ketika memiliki intensitas warna yang sama akan menghasilkan warna abu-abu. RGB Mode warna CMYK terdiri dari warna biru muda (cyan), ungu (magenta), kuning (yellow) dan hitam (black). Color mode CMYK cocok digunakan untuk kebutuhan cetak.. CMYK Mode ini teridiri dari 3 komponen yakni kecerahan (lightness), komponen a (warna range hijau hingga merah) dan komponen b (warna dengan range biru hingga kuning). Lab Color Mode Mode ini terdiri dari 256 warna dengan skala perhitngan numerik 0 – 255. Grayscale Mode Color mode ini biasa digunakan untuk web, animasi dan multimedia di karenakan ada 256 warna yang dikompress sehingga ukuran file akan menyusut. Indexed Color Mode Color Mode
  • 11. Resolusi merupakan sebuah kerapatan dari sebuah dot (pixle) pada sebuah gambar. Semakin besar resolusi maka akan semakin berat pila proses rendering gambar. Resolution Size
  • 13. Polygon Tool Membuat shape yang bersudut lebih dari 4. Line Tool Merupakan tool untuk membuat shape berupa garis lurus Custom Shape Tool Merupakan tool untuk membuat objek shape dengan bentuk-bentuk lain yang bebas. Rounded Rectangle Tool Membuat shape persegi dengan radius sudut yang bisa disesuaikan dengan keinginan. Rectangle Tool Merupakan tool untuk membuat objek shape dengan bentuk persegi atau persegi panjang. Shape Elipse Tool Merupakan tool untuk membuat objek shape dengan bentuk lingkaran atau pun oval.
  • 14. Substract From Shape Area Memotong 2 atau lebih objek shape yang saling bersinggungan Intersect Shape Area Memotong 2 atau lebih objek yang saling bersinggungan dengan menyisakan sisi bagian dalam. Create New Shape Layer Menambahkan layer dalam pembentukan objek shape. Add To Shape Area Menggabungkan 2 atau lebih objek shape yang saling bersinggungan. Teknik Shaping Exclude Overlapping Shape Area Memotong 2 atau lebih objek yang saling bersinggungan dengan menyisakan sisi bagian luar.