PROPOSAL KEGIATAN
      LOMBA FESTIVAL TEATER REMAJA
        UNIT KEGIATAN SISWA- SISWI
        SANGGAR TEATER SENI BUDAYA




         UNIT KEGIATAN KESISWAAN
       SANGGAR TEATER SENI BUDAYA
    MADRASAH ALIYAH NEGERI BAURENO
                 BOJONEGORO
                       2010




Jl. Kanor No. 626 KM 01. Pasinan Baureno Bojonegoro
PROPOSAL KEGIATAN
                LOMBA FESTIVAL TEATER REMAJA
                  UNIT KEGIATAN SISWA- SISWI
                 SANGGAR TEATER SENI BUDAYA
               MADRASAH ALLIYAH NEGERI BAURENO
                         BOJONEGORO

A. LATAR BELAKANG
           UKS (Unit Kegiatan Siswa-Siswi) ini adalah bentuk kegiatan untuk festival
   teater remaja tingkat SMA/MA se-Bojonegoro yang dilaksanakan dan diakui
   keberadaanya, baik di daerah Bojonegoro. Dalam festifal teater remaja ini sebagai
   UKS untuk memperkenalkan kemampuan siswa-siswi MAN Baureno, Khususnya Seni
   teater MAN Baureno kepada masyarakat luas, khususnya Bojonegoro.
           Kegiatan festival ini adalah untuk menyuguhkan kemampuan siswa-siswi
   berkesenian teater kepada masyarakat umum tentang kreatifitas dari siswa-siswi MAN
   Baureno dalam mendukung terlaksananya festival seni teater remaja ini.
           Untuk itu, pada tahun ini UKS teater perlu dikenalkan karena minat siswa-siswi
   untuk melestarikan budaya khususnya teater.
           Berdasarkan latar belakang di atas, kami dari UKS teater MAN Baureno
   berupaya untuk mengikuti festival teater remaja se-Bojonegoro. Dan kami juga dari
   UKS MAN Baureno ikut berpartisipasi dalam festival teater remaja yang bertujuan
   untuk mengasah dan menggali potensi siswa-siswi MAN Baureno agar tetap bisa
   bersaing dan melestarikan seni teater khususnya.

B. NAMA KEGIATAN
       Nama kegiatan ini adalah “ festival seni teater remaja se-Bojonegoro 2010”

C. TUJUAN KEGIATAN
   Kegiatan ini bertujuan untuk:
   1. Mengenalkan seni teater pada siswa-siswi MAN Baureno
   2. Meningkatkan kreatifitas siswa-siswi UKS Teater MAN Baureno
   3. Promosi UKS teater MAN Baureno pada masyarakat umum
   4. Menamamkan nilai-nilai kebudayaan nasional kepada generasi muda

D. SASARAN KEGIATAN
         Sasaran kegiatan adalah keikutsertaan pada festival teater          remaja se-
   Bojonegoro

E. BENTUK KEGIATAN
   1. Pengenalan teater MAN Baureno di Festival seni teater remaja se-Bojonegoro
   2. Uji pentas anggota baru teater MAN Baureno yang baru terbentuk
F. TEMPAT dan WAKTU
         Kegiatan ini diselenggarakan pada hari Rabu 4 Agustus 2010, sedangkan
   tempat kegiatan festival teater remaja se-Bojonegoro diadakan di Gedung Perak
   Bojonegoro

G. SUSUNAN PANITIA
        Susunan Panitia Terlampir I


H. ANGGARAN DANA
       Anggaran Dana Terlampir II

I.   PENUTUP
            Semoga saja sebuah pencapaian dari UKS Teater MAN Baoreno yang baru
     kedepan sejalan dan sesuai dengan iktiqad baik untuk mengikuti festival teater remaja
     se-Bojonegoro, sehingga menjadikan sebuah momentum baru untuk mengenalkan
     teater MAN Baureno sebagai madrasah yang berkualitas. Salah satu teaterMAN
     Baureno yang juga mengenalkan kemampuan siswa-siswi.
            Untuk mewujudkan hal ini peran serta dari pihak sekolah sangat diharapkan
     sehingga bisa mewujudkan terlaksananya kegiatan ini.

                                                                Bojonegoro, 03 Agustus 2010

     Ketua UKS Seni MAN Baureno                                     Ketua Panitia




     Andreas Widhagdo, S.Pd                                         Ulin Nuha, S.Pd.I

                                        Mengetahui
                                    Kepala MAN Baureno
                                        Bojonegoro




                                  Drs. H.M. SHOLICHUN
                                   NIP. 19520705 198103 1 005
LAMPIRAN I

Susunan Panitia UKS Seni Teater MAN Baureno Bojonegoro


Pelindung              : Kepala Sekolah MAN Baureno Bojonegoro
Pembina UKS Seni       : Wakil Kepala Kesiswaan MAN Baureno Bojonegoro
Penanggung Jawab       : Ketua UKS Seni MAN Baureno
                       : Andreas Widhagdo, S.Pd
Ketua Panitia          : Ulin Nuha, S.Pd.I
Bendahara              : Rini Purwanti, S.Sos
Sekretaris             : A. Makyy Nurul Awwal. S.Pd.I


Humas                  : Abdul Wahid Nur Hidayat, SS
Perlengkapan           : Lasimianto
Pubdekdok              : Achmad Fauzi, S.Pd
Konsumsi               : Atikah Fauzizah

Anggota UKS Seni Teater MAN Baureno Bojonegoro 2010

1.   Bagus wicaksono
2.   Mardiono
3.   Fia Kusnia W.
4.   Suprapto
5.   M. Khoiri
6.   Siti Nurul Naimatus Sa’diyah
7.   Aufa Mahfruhatul Alfiyah
8.   Aminatul Muflihah
9.   Siti Zumrotus Sholihah
10. A’an Nasrullah
LAMPIRAN II

Anggaran Dana
Biaya yang dibutuhakan :
   1. Konsumsi Siswa @ 20.000 X 10             Rp.   200.000,-
   2. Konsumsi Panitia                         Rp    100.000,-
   3. Transportasi                             Rp.   100.000,-
   4. Sekretariat                              Rp.   100.000,-
   5. Sewa Alat/Costum                         Rp.   350.000,-
   6. Sewa Alat Rias                           Rp.   150.000,-
   7. Dokumentasi                              Rp.    85.000,-
   8. Lain-lain                                Rp.   100.000,-
                                               Rp. 1.185.000,-

Proposal kegiatan

  • 1.
    PROPOSAL KEGIATAN LOMBA FESTIVAL TEATER REMAJA UNIT KEGIATAN SISWA- SISWI SANGGAR TEATER SENI BUDAYA UNIT KEGIATAN KESISWAAN SANGGAR TEATER SENI BUDAYA MADRASAH ALIYAH NEGERI BAURENO BOJONEGORO 2010 Jl. Kanor No. 626 KM 01. Pasinan Baureno Bojonegoro
  • 2.
    PROPOSAL KEGIATAN LOMBA FESTIVAL TEATER REMAJA UNIT KEGIATAN SISWA- SISWI SANGGAR TEATER SENI BUDAYA MADRASAH ALLIYAH NEGERI BAURENO BOJONEGORO A. LATAR BELAKANG UKS (Unit Kegiatan Siswa-Siswi) ini adalah bentuk kegiatan untuk festival teater remaja tingkat SMA/MA se-Bojonegoro yang dilaksanakan dan diakui keberadaanya, baik di daerah Bojonegoro. Dalam festifal teater remaja ini sebagai UKS untuk memperkenalkan kemampuan siswa-siswi MAN Baureno, Khususnya Seni teater MAN Baureno kepada masyarakat luas, khususnya Bojonegoro. Kegiatan festival ini adalah untuk menyuguhkan kemampuan siswa-siswi berkesenian teater kepada masyarakat umum tentang kreatifitas dari siswa-siswi MAN Baureno dalam mendukung terlaksananya festival seni teater remaja ini. Untuk itu, pada tahun ini UKS teater perlu dikenalkan karena minat siswa-siswi untuk melestarikan budaya khususnya teater. Berdasarkan latar belakang di atas, kami dari UKS teater MAN Baureno berupaya untuk mengikuti festival teater remaja se-Bojonegoro. Dan kami juga dari UKS MAN Baureno ikut berpartisipasi dalam festival teater remaja yang bertujuan untuk mengasah dan menggali potensi siswa-siswi MAN Baureno agar tetap bisa bersaing dan melestarikan seni teater khususnya. B. NAMA KEGIATAN Nama kegiatan ini adalah “ festival seni teater remaja se-Bojonegoro 2010” C. TUJUAN KEGIATAN Kegiatan ini bertujuan untuk: 1. Mengenalkan seni teater pada siswa-siswi MAN Baureno 2. Meningkatkan kreatifitas siswa-siswi UKS Teater MAN Baureno 3. Promosi UKS teater MAN Baureno pada masyarakat umum 4. Menamamkan nilai-nilai kebudayaan nasional kepada generasi muda D. SASARAN KEGIATAN Sasaran kegiatan adalah keikutsertaan pada festival teater remaja se- Bojonegoro E. BENTUK KEGIATAN 1. Pengenalan teater MAN Baureno di Festival seni teater remaja se-Bojonegoro 2. Uji pentas anggota baru teater MAN Baureno yang baru terbentuk
  • 3.
    F. TEMPAT danWAKTU Kegiatan ini diselenggarakan pada hari Rabu 4 Agustus 2010, sedangkan tempat kegiatan festival teater remaja se-Bojonegoro diadakan di Gedung Perak Bojonegoro G. SUSUNAN PANITIA Susunan Panitia Terlampir I H. ANGGARAN DANA Anggaran Dana Terlampir II I. PENUTUP Semoga saja sebuah pencapaian dari UKS Teater MAN Baoreno yang baru kedepan sejalan dan sesuai dengan iktiqad baik untuk mengikuti festival teater remaja se-Bojonegoro, sehingga menjadikan sebuah momentum baru untuk mengenalkan teater MAN Baureno sebagai madrasah yang berkualitas. Salah satu teaterMAN Baureno yang juga mengenalkan kemampuan siswa-siswi. Untuk mewujudkan hal ini peran serta dari pihak sekolah sangat diharapkan sehingga bisa mewujudkan terlaksananya kegiatan ini. Bojonegoro, 03 Agustus 2010 Ketua UKS Seni MAN Baureno Ketua Panitia Andreas Widhagdo, S.Pd Ulin Nuha, S.Pd.I Mengetahui Kepala MAN Baureno Bojonegoro Drs. H.M. SHOLICHUN NIP. 19520705 198103 1 005
  • 4.
    LAMPIRAN I Susunan PanitiaUKS Seni Teater MAN Baureno Bojonegoro Pelindung : Kepala Sekolah MAN Baureno Bojonegoro Pembina UKS Seni : Wakil Kepala Kesiswaan MAN Baureno Bojonegoro Penanggung Jawab : Ketua UKS Seni MAN Baureno : Andreas Widhagdo, S.Pd Ketua Panitia : Ulin Nuha, S.Pd.I Bendahara : Rini Purwanti, S.Sos Sekretaris : A. Makyy Nurul Awwal. S.Pd.I Humas : Abdul Wahid Nur Hidayat, SS Perlengkapan : Lasimianto Pubdekdok : Achmad Fauzi, S.Pd Konsumsi : Atikah Fauzizah Anggota UKS Seni Teater MAN Baureno Bojonegoro 2010 1. Bagus wicaksono 2. Mardiono 3. Fia Kusnia W. 4. Suprapto 5. M. Khoiri 6. Siti Nurul Naimatus Sa’diyah 7. Aufa Mahfruhatul Alfiyah 8. Aminatul Muflihah 9. Siti Zumrotus Sholihah 10. A’an Nasrullah
  • 5.
    LAMPIRAN II Anggaran Dana Biayayang dibutuhakan : 1. Konsumsi Siswa @ 20.000 X 10 Rp. 200.000,- 2. Konsumsi Panitia Rp 100.000,- 3. Transportasi Rp. 100.000,- 4. Sekretariat Rp. 100.000,- 5. Sewa Alat/Costum Rp. 350.000,- 6. Sewa Alat Rias Rp. 150.000,- 7. Dokumentasi Rp. 85.000,- 8. Lain-lain Rp. 100.000,- Rp. 1.185.000,-