SlideShare a Scribd company logo
KASKUS REGIONAL PALEMBANG

               BAKTI SOSIAL 2011
“RENOVASI DAN PENYALURAN BANTUAN KE PANTI ASUHAN”




                 17 AGUSTUS 2011

           PANTI ASUHAN TITIPAN ILLAHI
Jl. Mayor Mahidin / Lebak Mulyo Lrg. Masjid Mukmin No.102
         RT.02 RW.01 Kel. Pahlawan Kec. Ilir Timur
                         Palembang
Renovasi dan Penyaluran Bantuan ke Panti Asuhan Titipan Ilahi


SEKAPUR SIRIH
Dalam rangka menyambut bulan suci Ramadhan 1424H dan karena keinginan untuk
berbagi dengan saudara-saudara kita yang kurang beruntung, Regional Palembang
mengadakan kegiatan bakti sosial berupa renovasi dan penyaluran bantuan ke Panti
Asuhan Titipan Ilahi Palembang.

Kegiatan bakti sosial ini merupakan agenda rutin dari Kaskus Regional Palembang. Acara
puncak Insya Allah akan dilaksanakan dengan bentuk Buka Puasa Bersama anak-anak dan
pengurus panti.

Bakti Sosial merupakan kegiatan yang sangat terpuji dalam membantu sesama, kita tidak
hanya dapat membantu orang lain tapi juga menambah kepekaan kita sebagai makhluk
sosial yang tidak dapat hidup sendiri untuk selalu saling menolong dan membantu.
Sebagai manusia yang bertakwa kepada Tuhan YME hendaknya kita selalu mencari rizki
dan rahmatNya. Seperti kutipan “Hiduplah untuk memberi sebanyak-banyaknya, bukan
menerima sebanyak-banyaknya”. Maka diharapkan diadakannya bakti sosial ini, kita
semua bisa menyalurkan bantuan kita sebagai wujud solidaritas kepada orang yang
membutuhkan. Marilah kita ulurkan bantuan kita. Ingatlah bahwa “Bersedekah tidak akan
membuat kita miskin, malah sedekah membuat kita semakin kaya”.




KASKUS REG. PALEMBANG
Kaskus Regional Palembang adalah komunitas dunia maya yang tergabung di
http://www.kaskus.us.



PROFIL PANTI ASUHAN
PANTI ASUHAN TITIPAN ILLAHI
Jl. Mayor Mahidin / Lebak Mulyo Lrg. Masjid Mukmin no.102
RT.02 RW.01 Kel. Pahlawan Kec. Ilir Timur Palembang

Panti tersebut saat ini dihuni oleh 30 anak, yang terdiri dari 18 anak laki-laki dan 12 anak
perempuan. Dari 30 orang anak, 14 anak berada dalam kategori tidak mampu, 9 orang
anak yatim, dan 7 orang anak yatim piatu.

Kondisi panti sendiri sangat memprihatinkan. Bangunan panti yang terbuat dari kayu
terlihat sudah lapuk dan tua, belum lagi ditambah kerusakan-kerusakan disana sini.




                                                    Baksos Kaskus Regional Palembang 2011 |   2
Renovasi dan Penyaluran Bantuan ke Panti Asuhan Titipan Ilahi


RENCANA KEGIATAN

RENOVASI PANTI
Prioritas dalam Renovasi Panti adalah:
- Mengganti dinding papan rumah
- Memperbaiki lantai, jendela, dan lain-lain

Kebutuhan bahan baku untuk renovasi berupa:
- Seng 10 kaki = 44 keping
- Papan 2,5x25x4,00m = 1/4 m3
- Gelam 6/8 x 4,00 = 8 batang
- Paku seng = 5Kg
- Paku 2,5" = 2Kg
- Cat meni = 20Kg
- Thiner = 2 liter
- Kuas 4" = 3 buah
- Keramik 30x30 = 60 dus
- Semen = 10 sak
- Nat keramik = 10 bungkus

PEMBELIAN SEMBAKO DAN PERLENGKAPAN PANTI



DONASI
DONASI UANG
Donasi berupa uang dapat disampaikan melalui rekening Bank Mandiri atau Bank BCA.
Rekening BCA
  a.n Andri Agung, Amd.
  nomor rekening: 3410441712
Rekening Bank Mandiri
  a.n M. Ichsan
  nomor rekening: 112 00 0700466 1

DONASI NON-UANG
Untuk donasi non-uang, harap diutamakan berupa barang-barang atau kebutuhan seperti
yang terdapat disini. Untuk donasi berupa makanan dan minuman, disarankan agar
berupa makanan/minuman yang tahan lama. Untuk donasi sandang, diutamakan dalam
bentuk seragam sekolah. Donasi non-uang dapat diantarkan langsung atau dikirim ke
alamat dibawah ini:
Agus Wahyudi
Kantor UDD PMI Kota Palembang
Jl. Madang Belakang Komp. RS Mohammad Hoesin Palembang
Telp. 0711-363150




                                                    Baksos Kaskus Regional Palembang 2011 |   3
Renovasi dan Penyaluran Bantuan ke Panti Asuhan Titipan Ilahi

Konfirmasi melalui telepon/sms ke :
Donasi Uang : Syakirman 0812-7300539
Donasi Non-Uang : Agus Wahyudi 0856-69322139

Untuk informasi lainnya mengenai donasi, dipersilahkan menghubungi contact person :
Benk-Benk 0813-77887787
Syakirman 0812-7300539
Agus Wahyudi 0856-69322139
Miko 0857-88422989 (Senin-Jumat) & 0819-58565619 (Sabtu-Minggu)

Insya Allah seluruh donasi anda akan tersampaikan kepada yang berhak. Semoga niatan
baik kita dapat bermanfaat bagi mereka, dan kita mendapat ganjaran pahala yang
setimpal.



PENUTUP
Demikianlah kegiatan Bakti Sosial “Renovasi dan Penyaluran Bantuan ke Panti Asuhan”
yang diselenggaran oleh Regional Palembang 2011. Kami segenap panitia mengucapkan
terima kasih atas bantuan yang Anda berikan. Semoga dengan dukungan dan doa dari
rekan-rekan sekalian, pelaksanaan acara ini akan lancar dan mendapat kemudahan dan
apa yang kita lakukan dapat bermanfaat dan memberikan kebahagiaan pada saudara-
saudara kita yang kurang mampu. Akhir kata, semoga amal ibadah kita diterima Allah
SWT dan diberikan balasan pahala yang setimpal. Amin ya rabbal alamin.
Wassalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh.




                                                    Baksos Kaskus Regional Palembang 2011 |   4

More Related Content

What's hot

Surat keterangan
Surat keteranganSurat keterangan
Surat keterangan
Liem Yan
 
Proposal Food Charity 11052017
Proposal Food Charity 11052017Proposal Food Charity 11052017
Proposal Food Charity 11052017
Ria Vinola
 
Sambutan
SambutanSambutan
Sambutan
Okto Galvin
 
Program Wakaf Sinergi Foundation
Program Wakaf Sinergi FoundationProgram Wakaf Sinergi Foundation
Program Wakaf Sinergi Foundation
RBC Sinergi Foundation
 
076 permohonan bantuan act.pdf
076  permohonan bantuan act.pdf076  permohonan bantuan act.pdf
076 permohonan bantuan act.pdf
swirawan
 
Berita Acara Aksi Booth & Sharing Komunitas Sedekah Harian pada YiFest 29-30 ...
Berita Acara Aksi Booth & Sharing Komunitas Sedekah Harian pada YiFest 29-30 ...Berita Acara Aksi Booth & Sharing Komunitas Sedekah Harian pada YiFest 29-30 ...
Berita Acara Aksi Booth & Sharing Komunitas Sedekah Harian pada YiFest 29-30 ...
Ria Vinola
 
Surat permohonan referensi bank lumos
Surat permohonan referensi bank lumosSurat permohonan referensi bank lumos
Surat permohonan referensi bank lumos
Fathur Rahman
 
Berita Acara Aksi Food Charity 12052017
Berita Acara Aksi Food Charity 12052017Berita Acara Aksi Food Charity 12052017
Berita Acara Aksi Food Charity 12052017
Ria Vinola
 
Berita Acara Aksi Food Charity Manggarai
Berita Acara Aksi Food Charity ManggaraiBerita Acara Aksi Food Charity Manggarai
Berita Acara Aksi Food Charity Manggarai
Ria Vinola
 
Proposal #RamadhanCinta2016 1437H
Proposal #RamadhanCinta2016 1437HProposal #RamadhanCinta2016 1437H
Proposal #RamadhanCinta2016 1437H
Ria Vinola
 
Surat pernyataan bg mahmud
Surat pernyataan bg mahmudSurat pernyataan bg mahmud
Surat pernyataan bg mahmud
Sri Sit
 
Laporan donasi ybbc kapiler
Laporan donasi ybbc  kapilerLaporan donasi ybbc  kapiler
Laporan donasi ybbc kapiler
KapilerIndonesia
 
Berita Acara Aksi #BelajarQurban2016
Berita Acara Aksi #BelajarQurban2016 Berita Acara Aksi #BelajarQurban2016
Berita Acara Aksi #BelajarQurban2016
Ria Vinola
 
Undangan tahlil bustanussalis.blogspot.com
Undangan tahlil bustanussalis.blogspot.comUndangan tahlil bustanussalis.blogspot.com
Undangan tahlil bustanussalis.blogspot.comfaisal1510
 
Undangan syukuran anak desi
Undangan syukuran anak desiUndangan syukuran anak desi
Undangan syukuran anak desiblackcowzz
 
Sinergi Foundation Bandung
Sinergi Foundation BandungSinergi Foundation Bandung
Sinergi Foundation Bandung
RBC Sinergi Foundation
 
Rumah Bersalin Cuma-cuma (RBC) Sinergi Foundation Bandung
Rumah Bersalin Cuma-cuma (RBC) Sinergi Foundation BandungRumah Bersalin Cuma-cuma (RBC) Sinergi Foundation Bandung
Rumah Bersalin Cuma-cuma (RBC) Sinergi Foundation Bandung
RBC Sinergi Foundation
 

What's hot (20)

Contoh surat proposal
Contoh  surat proposalContoh  surat proposal
Contoh surat proposal
 
Surat keterangan
Surat keteranganSurat keterangan
Surat keterangan
 
Pengantar proposal
Pengantar proposalPengantar proposal
Pengantar proposal
 
Proposal Food Charity 11052017
Proposal Food Charity 11052017Proposal Food Charity 11052017
Proposal Food Charity 11052017
 
Sambutan
SambutanSambutan
Sambutan
 
Program Wakaf Sinergi Foundation
Program Wakaf Sinergi FoundationProgram Wakaf Sinergi Foundation
Program Wakaf Sinergi Foundation
 
076 permohonan bantuan act.pdf
076  permohonan bantuan act.pdf076  permohonan bantuan act.pdf
076 permohonan bantuan act.pdf
 
Berita Acara Aksi Booth & Sharing Komunitas Sedekah Harian pada YiFest 29-30 ...
Berita Acara Aksi Booth & Sharing Komunitas Sedekah Harian pada YiFest 29-30 ...Berita Acara Aksi Booth & Sharing Komunitas Sedekah Harian pada YiFest 29-30 ...
Berita Acara Aksi Booth & Sharing Komunitas Sedekah Harian pada YiFest 29-30 ...
 
Surat permohonan referensi bank lumos
Surat permohonan referensi bank lumosSurat permohonan referensi bank lumos
Surat permohonan referensi bank lumos
 
Berita Acara Aksi Food Charity 12052017
Berita Acara Aksi Food Charity 12052017Berita Acara Aksi Food Charity 12052017
Berita Acara Aksi Food Charity 12052017
 
Berita Acara Aksi Food Charity Manggarai
Berita Acara Aksi Food Charity ManggaraiBerita Acara Aksi Food Charity Manggarai
Berita Acara Aksi Food Charity Manggarai
 
Proposal #RamadhanCinta2016 1437H
Proposal #RamadhanCinta2016 1437HProposal #RamadhanCinta2016 1437H
Proposal #RamadhanCinta2016 1437H
 
Surat pernyataan bg mahmud
Surat pernyataan bg mahmudSurat pernyataan bg mahmud
Surat pernyataan bg mahmud
 
Laporan donasi ybbc kapiler
Laporan donasi ybbc  kapilerLaporan donasi ybbc  kapiler
Laporan donasi ybbc kapiler
 
Permohonan surat dukungan bank
Permohonan surat dukungan bankPermohonan surat dukungan bank
Permohonan surat dukungan bank
 
Berita Acara Aksi #BelajarQurban2016
Berita Acara Aksi #BelajarQurban2016 Berita Acara Aksi #BelajarQurban2016
Berita Acara Aksi #BelajarQurban2016
 
Undangan tahlil bustanussalis.blogspot.com
Undangan tahlil bustanussalis.blogspot.comUndangan tahlil bustanussalis.blogspot.com
Undangan tahlil bustanussalis.blogspot.com
 
Undangan syukuran anak desi
Undangan syukuran anak desiUndangan syukuran anak desi
Undangan syukuran anak desi
 
Sinergi Foundation Bandung
Sinergi Foundation BandungSinergi Foundation Bandung
Sinergi Foundation Bandung
 
Rumah Bersalin Cuma-cuma (RBC) Sinergi Foundation Bandung
Rumah Bersalin Cuma-cuma (RBC) Sinergi Foundation BandungRumah Bersalin Cuma-cuma (RBC) Sinergi Foundation Bandung
Rumah Bersalin Cuma-cuma (RBC) Sinergi Foundation Bandung
 

Viewers also liked

Introducción a cms
Introducción a cmsIntroducción a cms
Introducción a cmsJaime Pérez
 
Az online közösségi oldalon megjelenő tanár-diák kapcsolat kezdeményezése és ...
Az online közösségi oldalon megjelenő tanár-diák kapcsolat kezdeményezése és ...Az online közösségi oldalon megjelenő tanár-diák kapcsolat kezdeményezése és ...
Az online közösségi oldalon megjelenő tanár-diák kapcsolat kezdeményezése és ...
Szilvia Tóth-Mózer
 
Números da economia de Rondônia
Números da economia de RondôniaNúmeros da economia de Rondônia
Números da economia de Rondônia
Governo do Estado de Rondônia
 
創意行善事業
創意行善事業 創意行善事業
創意行善事業 友聞 陳
 
Manga online
Manga onlineManga online
Manga onlinecazios
 
20 tips voor LinkedIn + Huiswerk
20 tips voor LinkedIn + Huiswerk20 tips voor LinkedIn + Huiswerk
20 tips voor LinkedIn + Huiswerk
RdB Communicatie
 
Informasi tour murah ke bali, rp 250 rb 2hr 1 mlm. hub 08563776704 (im3). , ...
Informasi tour murah ke bali, rp 250 rb 2hr 1 mlm. hub 08563776704 (im3).  , ...Informasi tour murah ke bali, rp 250 rb 2hr 1 mlm. hub 08563776704 (im3).  , ...
Informasi tour murah ke bali, rp 250 rb 2hr 1 mlm. hub 08563776704 (im3). , ...Wisata Jawa
 
Multiculturalism- Cabo Verde
Multiculturalism- Cabo VerdeMulticulturalism- Cabo Verde
Multiculturalism- Cabo Verde
AnaRV28
 
2011 06-18 漪芳-淺談三焦經與心包經
2011 06-18 漪芳-淺談三焦經與心包經2011 06-18 漪芳-淺談三焦經與心包經
2011 06-18 漪芳-淺談三焦經與心包經yangmarissa
 
'De virtualiserende wereld' WHAT'S NEXT?!?!
'De virtualiserende wereld'  WHAT'S NEXT?!?!'De virtualiserende wereld'  WHAT'S NEXT?!?!
'De virtualiserende wereld' WHAT'S NEXT?!?!
Ivo Melis
 
Elektrizitatea
ElektrizitateaElektrizitatea
Elektrizitatea
garazikastola
 
об одобр. изм. в 411 п
об одобр. изм. в 411 поб одобр. изм. в 411 п
об одобр. изм. в 411 пMarina Mikhailovna
 
Digital World Book
Digital World BookDigital World Book
Digital World Book
Marco Coghi
 
Złota Księga 2010/2011 Gimnazjum im. Macieja Rataja w Żmigrodzie
Złota Księga 2010/2011 Gimnazjum im. Macieja Rataja w ŻmigrodzieZłota Księga 2010/2011 Gimnazjum im. Macieja Rataja w Żmigrodzie
Złota Księga 2010/2011 Gimnazjum im. Macieja Rataja w ŻmigrodzieAnna Wołoszyn
 

Viewers also liked (20)

Introducción a cms
Introducción a cmsIntroducción a cms
Introducción a cms
 
Az online közösségi oldalon megjelenő tanár-diák kapcsolat kezdeményezése és ...
Az online közösségi oldalon megjelenő tanár-diák kapcsolat kezdeményezése és ...Az online közösségi oldalon megjelenő tanár-diák kapcsolat kezdeményezése és ...
Az online közösségi oldalon megjelenő tanár-diák kapcsolat kezdeményezése és ...
 
Números da economia de Rondônia
Números da economia de RondôniaNúmeros da economia de Rondônia
Números da economia de Rondônia
 
創意行善事業
創意行善事業 創意行善事業
創意行善事業
 
.
..
.
 
Manga online
Manga onlineManga online
Manga online
 
20 tips voor LinkedIn + Huiswerk
20 tips voor LinkedIn + Huiswerk20 tips voor LinkedIn + Huiswerk
20 tips voor LinkedIn + Huiswerk
 
File
FileFile
File
 
Informasi tour murah ke bali, rp 250 rb 2hr 1 mlm. hub 08563776704 (im3). , ...
Informasi tour murah ke bali, rp 250 rb 2hr 1 mlm. hub 08563776704 (im3).  , ...Informasi tour murah ke bali, rp 250 rb 2hr 1 mlm. hub 08563776704 (im3).  , ...
Informasi tour murah ke bali, rp 250 rb 2hr 1 mlm. hub 08563776704 (im3). , ...
 
Multiculturalism- Cabo Verde
Multiculturalism- Cabo VerdeMulticulturalism- Cabo Verde
Multiculturalism- Cabo Verde
 
2011 06-18 漪芳-淺談三焦經與心包經
2011 06-18 漪芳-淺談三焦經與心包經2011 06-18 漪芳-淺談三焦經與心包經
2011 06-18 漪芳-淺談三焦經與心包經
 
искусство букета
искусство букетаискусство букета
искусство букета
 
'De virtualiserende wereld' WHAT'S NEXT?!?!
'De virtualiserende wereld'  WHAT'S NEXT?!?!'De virtualiserende wereld'  WHAT'S NEXT?!?!
'De virtualiserende wereld' WHAT'S NEXT?!?!
 
BW praktijktrainers
BW praktijktrainersBW praktijktrainers
BW praktijktrainers
 
Elektrizitatea
ElektrizitateaElektrizitatea
Elektrizitatea
 
об одобр. изм. в 411 п
об одобр. изм. в 411 поб одобр. изм. в 411 п
об одобр. изм. в 411 п
 
Digital World Book
Digital World BookDigital World Book
Digital World Book
 
5prez 5cl mat_tema37
5prez 5cl mat_tema375prez 5cl mat_tema37
5prez 5cl mat_tema37
 
Hakimmm
HakimmmHakimmm
Hakimmm
 
Złota Księga 2010/2011 Gimnazjum im. Macieja Rataja w Żmigrodzie
Złota Księga 2010/2011 Gimnazjum im. Macieja Rataja w ŻmigrodzieZłota Księga 2010/2011 Gimnazjum im. Macieja Rataja w Żmigrodzie
Złota Księga 2010/2011 Gimnazjum im. Macieja Rataja w Żmigrodzie
 

Similar to Probaksos dak fix-

surat permohonan PU.docx
surat permohonan PU.docxsurat permohonan PU.docx
surat permohonan PU.docx
AbdoRani1
 
surat permohonan.docx
surat permohonan.docxsurat permohonan.docx
surat permohonan.docx
AbdoRani1
 
BRIEF soto dermawan.pptx
BRIEF soto dermawan.pptxBRIEF soto dermawan.pptx
BRIEF soto dermawan.pptx
alvinnoor7
 
Proposal buber with panti 2013
Proposal buber with panti 2013Proposal buber with panti 2013
Proposal buber with panti 2013saputro09
 
surat Undangan no 08 balai.docx
surat Undangan no 08 balai.docxsurat Undangan no 08 balai.docx
surat Undangan no 08 balai.docx
AbdoRani1
 
Buletin LAZNas Chevron KLO Balikpapan edisi Februari 2014
Buletin LAZNas Chevron KLO Balikpapan edisi Februari 2014Buletin LAZNas Chevron KLO Balikpapan edisi Februari 2014
Buletin LAZNas Chevron KLO Balikpapan edisi Februari 2014LAZNas Chevron
 
SURAT PERMOHONAN BANTUAN (PROPOSAL) Jalan Sehat dan Bazar Memperingati HUT RI...
SURAT PERMOHONAN BANTUAN (PROPOSAL) Jalan Sehat dan Bazar Memperingati HUT RI...SURAT PERMOHONAN BANTUAN (PROPOSAL) Jalan Sehat dan Bazar Memperingati HUT RI...
SURAT PERMOHONAN BANTUAN (PROPOSAL) Jalan Sehat dan Bazar Memperingati HUT RI...
Herry Rachmat Safi'i
 
Proposal kamus baksos
Proposal kamus baksosProposal kamus baksos
Proposal kamus baksosDedi Kiswanto
 
137665355 laporan-kegiatan-bakti-sosial
137665355 laporan-kegiatan-bakti-sosial137665355 laporan-kegiatan-bakti-sosial
137665355 laporan-kegiatan-bakti-sosialAbine Saidah
 
Profile desa pilangrejo
Profile desa pilangrejoProfile desa pilangrejo
Profile desa pilangrejo
Mas Ipunk
 
Buku profile desa pilangrejo
Buku profile desa pilangrejoBuku profile desa pilangrejo
Buku profile desa pilangrejomilikorangcakep
 
Tugasan 3
Tugasan 3Tugasan 3
surat Undangan no 08 pendiri.docx
surat Undangan no 08 pendiri.docxsurat Undangan no 08 pendiri.docx
surat Undangan no 08 pendiri.docx
AbdoRani1
 
Proposal rtlh babakanbarugubernur
Proposal rtlh babakanbarugubernurProposal rtlh babakanbarugubernur
Proposal rtlh babakanbarugubernur
Hilanglah Harapanku
 
05 Monthly Report LAZNas Chevron Edisi Mei 2021
05 Monthly Report LAZNas Chevron Edisi Mei 2021 05 Monthly Report LAZNas Chevron Edisi Mei 2021
05 Monthly Report LAZNas Chevron Edisi Mei 2021
LAZNas Chevron
 
Proposal air minum
Proposal air minumProposal air minum
Proposal air minum
dzikriholic
 
Presentasi mizan amanah
Presentasi mizan amanahPresentasi mizan amanah
Presentasi mizan amanah
Idan Hamdani
 
Pahala Wakaf Masjid, Call 0852-2636-1401, Tata Cara Wakaf Di Indonesia
Pahala Wakaf Masjid, Call 0852-2636-1401, Tata Cara Wakaf Di IndonesiaPahala Wakaf Masjid, Call 0852-2636-1401, Tata Cara Wakaf Di Indonesia
Pahala Wakaf Masjid, Call 0852-2636-1401, Tata Cara Wakaf Di Indonesia
MasjidAtTaqwa
 
PROPOSAL DERMAWAN.pptx
PROPOSAL DERMAWAN.pptxPROPOSAL DERMAWAN.pptx
PROPOSAL DERMAWAN.pptx
CahyoLukas1
 

Similar to Probaksos dak fix- (20)

surat permohonan PU.docx
surat permohonan PU.docxsurat permohonan PU.docx
surat permohonan PU.docx
 
surat permohonan.docx
surat permohonan.docxsurat permohonan.docx
surat permohonan.docx
 
BRIEF soto dermawan.pptx
BRIEF soto dermawan.pptxBRIEF soto dermawan.pptx
BRIEF soto dermawan.pptx
 
Proposal buber with panti 2013
Proposal buber with panti 2013Proposal buber with panti 2013
Proposal buber with panti 2013
 
surat Undangan no 08 balai.docx
surat Undangan no 08 balai.docxsurat Undangan no 08 balai.docx
surat Undangan no 08 balai.docx
 
Buletin LAZNas Chevron KLO Balikpapan edisi Februari 2014
Buletin LAZNas Chevron KLO Balikpapan edisi Februari 2014Buletin LAZNas Chevron KLO Balikpapan edisi Februari 2014
Buletin LAZNas Chevron KLO Balikpapan edisi Februari 2014
 
SURAT PERMOHONAN BANTUAN (PROPOSAL) Jalan Sehat dan Bazar Memperingati HUT RI...
SURAT PERMOHONAN BANTUAN (PROPOSAL) Jalan Sehat dan Bazar Memperingati HUT RI...SURAT PERMOHONAN BANTUAN (PROPOSAL) Jalan Sehat dan Bazar Memperingati HUT RI...
SURAT PERMOHONAN BANTUAN (PROPOSAL) Jalan Sehat dan Bazar Memperingati HUT RI...
 
Proposal kamus baksos
Proposal kamus baksosProposal kamus baksos
Proposal kamus baksos
 
137665355 laporan-kegiatan-bakti-sosial
137665355 laporan-kegiatan-bakti-sosial137665355 laporan-kegiatan-bakti-sosial
137665355 laporan-kegiatan-bakti-sosial
 
Proposal book for kahuripan
Proposal book for kahuripanProposal book for kahuripan
Proposal book for kahuripan
 
Profile desa pilangrejo
Profile desa pilangrejoProfile desa pilangrejo
Profile desa pilangrejo
 
Buku profile desa pilangrejo
Buku profile desa pilangrejoBuku profile desa pilangrejo
Buku profile desa pilangrejo
 
Tugasan 3
Tugasan 3Tugasan 3
Tugasan 3
 
surat Undangan no 08 pendiri.docx
surat Undangan no 08 pendiri.docxsurat Undangan no 08 pendiri.docx
surat Undangan no 08 pendiri.docx
 
Proposal rtlh babakanbarugubernur
Proposal rtlh babakanbarugubernurProposal rtlh babakanbarugubernur
Proposal rtlh babakanbarugubernur
 
05 Monthly Report LAZNas Chevron Edisi Mei 2021
05 Monthly Report LAZNas Chevron Edisi Mei 2021 05 Monthly Report LAZNas Chevron Edisi Mei 2021
05 Monthly Report LAZNas Chevron Edisi Mei 2021
 
Proposal air minum
Proposal air minumProposal air minum
Proposal air minum
 
Presentasi mizan amanah
Presentasi mizan amanahPresentasi mizan amanah
Presentasi mizan amanah
 
Pahala Wakaf Masjid, Call 0852-2636-1401, Tata Cara Wakaf Di Indonesia
Pahala Wakaf Masjid, Call 0852-2636-1401, Tata Cara Wakaf Di IndonesiaPahala Wakaf Masjid, Call 0852-2636-1401, Tata Cara Wakaf Di Indonesia
Pahala Wakaf Masjid, Call 0852-2636-1401, Tata Cara Wakaf Di Indonesia
 
PROPOSAL DERMAWAN.pptx
PROPOSAL DERMAWAN.pptxPROPOSAL DERMAWAN.pptx
PROPOSAL DERMAWAN.pptx
 

Recently uploaded

Analisis Pasar Oligopoli dala pelajaran ekonomi.pdf
Analisis Pasar Oligopoli dala pelajaran ekonomi.pdfAnalisis Pasar Oligopoli dala pelajaran ekonomi.pdf
Analisis Pasar Oligopoli dala pelajaran ekonomi.pdf
afaturooo
 
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).pptstudi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
SendowoResiden
 
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptxBAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
arda89
 
pph pasal 4 ayat 2 belajar ( pph Final ).ppt
pph pasal 4 ayat 2  belajar ( pph Final ).pptpph pasal 4 ayat 2  belajar ( pph Final ).ppt
pph pasal 4 ayat 2 belajar ( pph Final ).ppt
mediamandirinusantar
 
PPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptx
PPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptxPPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptx
PPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptx
flashretailindo
 
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptxPERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
AzisahAchmad
 
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baikkinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
HalomoanHutajulu3
 
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
aciambarwati
 
Presentation BMB Rev 21 Februari 2020.pdf
Presentation BMB Rev 21 Februari 2020.pdfPresentation BMB Rev 21 Februari 2020.pdf
Presentation BMB Rev 21 Februari 2020.pdf
perumahanbukitmentar
 
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptxPOWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
EchaNox
 
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
RahmanAnshari3
 
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDFJasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
Rajaclean
 
Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...
Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...
Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...
GalihHardiansyah2
 
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioningbauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
wear7
 
AUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptx
AUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptxAUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptx
AUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptx
indrioktuviani10
 
Grass Block Untuk Carport Pengiriman ke Klojen
Grass Block Untuk Carport Pengiriman ke KlojenGrass Block Untuk Carport Pengiriman ke Klojen
Grass Block Untuk Carport Pengiriman ke Klojen
PavingBlockBolong
 
Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaanStrategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
fatamorganareborn88
 

Recently uploaded (17)

Analisis Pasar Oligopoli dala pelajaran ekonomi.pdf
Analisis Pasar Oligopoli dala pelajaran ekonomi.pdfAnalisis Pasar Oligopoli dala pelajaran ekonomi.pdf
Analisis Pasar Oligopoli dala pelajaran ekonomi.pdf
 
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).pptstudi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
 
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptxBAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
 
pph pasal 4 ayat 2 belajar ( pph Final ).ppt
pph pasal 4 ayat 2  belajar ( pph Final ).pptpph pasal 4 ayat 2  belajar ( pph Final ).ppt
pph pasal 4 ayat 2 belajar ( pph Final ).ppt
 
PPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptx
PPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptxPPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptx
PPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptx
 
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptxPERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
 
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baikkinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
 
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
 
Presentation BMB Rev 21 Februari 2020.pdf
Presentation BMB Rev 21 Februari 2020.pdfPresentation BMB Rev 21 Februari 2020.pdf
Presentation BMB Rev 21 Februari 2020.pdf
 
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptxPOWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
 
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
 
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDFJasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
 
Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...
Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...
Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...
 
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioningbauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
 
AUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptx
AUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptxAUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptx
AUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptx
 
Grass Block Untuk Carport Pengiriman ke Klojen
Grass Block Untuk Carport Pengiriman ke KlojenGrass Block Untuk Carport Pengiriman ke Klojen
Grass Block Untuk Carport Pengiriman ke Klojen
 
Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaanStrategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
 

Probaksos dak fix-

  • 1. KASKUS REGIONAL PALEMBANG BAKTI SOSIAL 2011 “RENOVASI DAN PENYALURAN BANTUAN KE PANTI ASUHAN” 17 AGUSTUS 2011 PANTI ASUHAN TITIPAN ILLAHI Jl. Mayor Mahidin / Lebak Mulyo Lrg. Masjid Mukmin No.102 RT.02 RW.01 Kel. Pahlawan Kec. Ilir Timur Palembang
  • 2. Renovasi dan Penyaluran Bantuan ke Panti Asuhan Titipan Ilahi SEKAPUR SIRIH Dalam rangka menyambut bulan suci Ramadhan 1424H dan karena keinginan untuk berbagi dengan saudara-saudara kita yang kurang beruntung, Regional Palembang mengadakan kegiatan bakti sosial berupa renovasi dan penyaluran bantuan ke Panti Asuhan Titipan Ilahi Palembang. Kegiatan bakti sosial ini merupakan agenda rutin dari Kaskus Regional Palembang. Acara puncak Insya Allah akan dilaksanakan dengan bentuk Buka Puasa Bersama anak-anak dan pengurus panti. Bakti Sosial merupakan kegiatan yang sangat terpuji dalam membantu sesama, kita tidak hanya dapat membantu orang lain tapi juga menambah kepekaan kita sebagai makhluk sosial yang tidak dapat hidup sendiri untuk selalu saling menolong dan membantu. Sebagai manusia yang bertakwa kepada Tuhan YME hendaknya kita selalu mencari rizki dan rahmatNya. Seperti kutipan “Hiduplah untuk memberi sebanyak-banyaknya, bukan menerima sebanyak-banyaknya”. Maka diharapkan diadakannya bakti sosial ini, kita semua bisa menyalurkan bantuan kita sebagai wujud solidaritas kepada orang yang membutuhkan. Marilah kita ulurkan bantuan kita. Ingatlah bahwa “Bersedekah tidak akan membuat kita miskin, malah sedekah membuat kita semakin kaya”. KASKUS REG. PALEMBANG Kaskus Regional Palembang adalah komunitas dunia maya yang tergabung di http://www.kaskus.us. PROFIL PANTI ASUHAN PANTI ASUHAN TITIPAN ILLAHI Jl. Mayor Mahidin / Lebak Mulyo Lrg. Masjid Mukmin no.102 RT.02 RW.01 Kel. Pahlawan Kec. Ilir Timur Palembang Panti tersebut saat ini dihuni oleh 30 anak, yang terdiri dari 18 anak laki-laki dan 12 anak perempuan. Dari 30 orang anak, 14 anak berada dalam kategori tidak mampu, 9 orang anak yatim, dan 7 orang anak yatim piatu. Kondisi panti sendiri sangat memprihatinkan. Bangunan panti yang terbuat dari kayu terlihat sudah lapuk dan tua, belum lagi ditambah kerusakan-kerusakan disana sini. Baksos Kaskus Regional Palembang 2011 | 2
  • 3. Renovasi dan Penyaluran Bantuan ke Panti Asuhan Titipan Ilahi RENCANA KEGIATAN RENOVASI PANTI Prioritas dalam Renovasi Panti adalah: - Mengganti dinding papan rumah - Memperbaiki lantai, jendela, dan lain-lain Kebutuhan bahan baku untuk renovasi berupa: - Seng 10 kaki = 44 keping - Papan 2,5x25x4,00m = 1/4 m3 - Gelam 6/8 x 4,00 = 8 batang - Paku seng = 5Kg - Paku 2,5" = 2Kg - Cat meni = 20Kg - Thiner = 2 liter - Kuas 4" = 3 buah - Keramik 30x30 = 60 dus - Semen = 10 sak - Nat keramik = 10 bungkus PEMBELIAN SEMBAKO DAN PERLENGKAPAN PANTI DONASI DONASI UANG Donasi berupa uang dapat disampaikan melalui rekening Bank Mandiri atau Bank BCA. Rekening BCA a.n Andri Agung, Amd. nomor rekening: 3410441712 Rekening Bank Mandiri a.n M. Ichsan nomor rekening: 112 00 0700466 1 DONASI NON-UANG Untuk donasi non-uang, harap diutamakan berupa barang-barang atau kebutuhan seperti yang terdapat disini. Untuk donasi berupa makanan dan minuman, disarankan agar berupa makanan/minuman yang tahan lama. Untuk donasi sandang, diutamakan dalam bentuk seragam sekolah. Donasi non-uang dapat diantarkan langsung atau dikirim ke alamat dibawah ini: Agus Wahyudi Kantor UDD PMI Kota Palembang Jl. Madang Belakang Komp. RS Mohammad Hoesin Palembang Telp. 0711-363150 Baksos Kaskus Regional Palembang 2011 | 3
  • 4. Renovasi dan Penyaluran Bantuan ke Panti Asuhan Titipan Ilahi Konfirmasi melalui telepon/sms ke : Donasi Uang : Syakirman 0812-7300539 Donasi Non-Uang : Agus Wahyudi 0856-69322139 Untuk informasi lainnya mengenai donasi, dipersilahkan menghubungi contact person : Benk-Benk 0813-77887787 Syakirman 0812-7300539 Agus Wahyudi 0856-69322139 Miko 0857-88422989 (Senin-Jumat) & 0819-58565619 (Sabtu-Minggu) Insya Allah seluruh donasi anda akan tersampaikan kepada yang berhak. Semoga niatan baik kita dapat bermanfaat bagi mereka, dan kita mendapat ganjaran pahala yang setimpal. PENUTUP Demikianlah kegiatan Bakti Sosial “Renovasi dan Penyaluran Bantuan ke Panti Asuhan” yang diselenggaran oleh Regional Palembang 2011. Kami segenap panitia mengucapkan terima kasih atas bantuan yang Anda berikan. Semoga dengan dukungan dan doa dari rekan-rekan sekalian, pelaksanaan acara ini akan lancar dan mendapat kemudahan dan apa yang kita lakukan dapat bermanfaat dan memberikan kebahagiaan pada saudara- saudara kita yang kurang mampu. Akhir kata, semoga amal ibadah kita diterima Allah SWT dan diberikan balasan pahala yang setimpal. Amin ya rabbal alamin. Wassalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh. Baksos Kaskus Regional Palembang 2011 | 4