SlideShare a Scribd company logo
PRESS RELEASE
Sosialisasi Pasar Modal, Panin Asset Management Gelar Capital Market Run
Setelahsuksesmenyelenggarakanajanglari bertajukCapital MarketRunpada tahun 2014 lalu,tahun ini
Panin Asset Management kembali menyelenggarakan acara yang sama, Capital Market Run 2015.
KesuksesanyangtelahdiraihmampumembuatPaninBank,selaku induk perusahaan, untuk turut serta
mendukung Capital Market Run 2015 yang akan diselenggarakan pada tanggal 23 Agustus 2015
bertempat di gedung Panin Bank Centre, Senayan.
Beberapa tahun belakangan, olah raga lari bukan hanya sekedar menjadi salah satu cara untuk
menyehatkantubuh,tapi sudahmulai menjadi bagiandari life style (gaya hidup) masyarakat Indonesia.
Banyak pihak yang bahkan menyelenggarakan perlombaan lari dan diikuti oleh ribuan peserta di
berbagai daerah di Indonesia. Melalui ajang ini, Panin Asset Management melihat peluang untuk
mengakrabkan dunia pasar modal kepada masyarakat melalui ajang lari serupa, Capital Market Run
2015.
Capital Market Run 2015 terbagi menjadi 2 (dua) kategori yaitu kategori umum dan pasar modal.
Kategori umum adalah kategori yang ditujukan bagi masyakat luas, sedangkan kategori pasar modal
adalahkategori yangdikhususkanbagi mereka yang berkecimpung di dunia pasar modal. Rute lari juga
terbagi menjadi 2(dua),yaitu5 (lima) dan10 (sepuluh) kilometer. Pendaftaran dapat dilakukan melalui
www.capitalmarketrun.com .
Capital MarketRun 2015 didukungoleh Fitbar,Entrasol danPanin Dai-Ichi Life, media partner oleh MHI
& WHI, Bloomberg TV, Kontan, Investor Daily, I Radio dan Trax FM, Asuransi MAG sebagai penyedia
asuransi bagi seluruhpesertadan Pocari Sweatsebagai official drink Capital Market Run tahun ini. Total
hadiah yang akan diberikan adalah senilai Rp 200,000,000,- (dua ratus juta rupiah).
Sebelum Capital Market Run 2015 diselenggarakan, tepatnya pada akhir bulan Ramadhan lalu, Panin
Asset Management mengajak beberapa pelari untuk mendapatkan tips persiapan lomba yang baik,
dengan mengundang beberapa sumber ahli.
“PaninAssetManagement,sebuahperusahaan besar yang mewakili dunia pasar modal, telah menjadi
pioneer ajang lomba lari di Indonesia. Sebuah acara yang tepat untuk menjangkau masyarakat luas.”
(Ridwan Soetedja, Direktur Panin Asset Management).
Untuk informasi lebih lanjut, silahkan menghubungi :
PT. Panin AssetManagement (www.panin‐am.co.id) :
• Kantor Pusat : GedungBursa EfekIndonesiaTower1Lantai 3, Jakarta Selatan.
Telp: 29654-222; Fax : 515‐0601; Email : cs@panin‐am.co.id
• Gallery: GedungBursa EfekIndonesiaTower1Lantai Dasar, Jakarta Selatan.
Telp: 29654-222; Fax : 515‐0601; Email : cs@panin‐am.co.id
 Kantor Cabang : Menara Cakrawala(SkylineBuilding) Lantai 4, Jl.M.H. Thamrin,Jakarta
Telp: 319‐03999; Fax : 319‐03899; Email : cakrawala@panin-am.co.id
 Kantor Cabang : Graha Bumi SurabayaLantai 3, Jl.Basuki Rakhmat106 – 128, Surabaya.
Telp: (031) – 531-5488; Fax : (031) – 231-6488; Email : surabaya@panin-am.co.id
 Kantor Cabang Representatif:
- Puri Kencana, Kembangan: Puri Niaga 1 Blok K7/3U Lantai 3, Jakarta Barat 11610
Telp : (62-21) 58355654, (62-21) 58355695; Fax : (62-21) 58304544;
Email: branch.puri@panin-am.co.id
- Pluit Village
Ruko No. 66 Jl. Pluit Permai Raya, Jakarta Utara 14450
Telp: (62-21) 66670287, (62-21) 66670289; Fax : (62-21) 6683803;
Email: branch.pluit@panin-am.co.id
- Gading Menara Satu Sentra Kelapa Gading Lt. 5 Unit 0505
Jl. Boulevard Klp Gading Blok LA 3 No. 01, Jakarta Utara 14240
Telp : (62-21) 29385769, (62-21) 29385767; Fax : (62-21) 29385747
Email : branch.gading@panin-am.co.id
- Pondok Indah
Rukan Plaza 5 Pondok Indah B-09, Jl. Marga guna Raya ,Gandaria Utara, Jakarta Selatan
Telp : (62-21) 7225696; Fax : (62-21) 7225697;
Email : branch.pondokindah@panin-am.co.id

More Related Content

Viewers also liked

Organizing and Embedding a Library Hackfest Into a 1st Year Course
Organizing and Embedding a Library Hackfest Into a 1st Year CourseOrganizing and Embedding a Library Hackfest Into a 1st Year Course
Organizing and Embedding a Library Hackfest Into a 1st Year Course
sshujah
 
95 Tavola Rotonda "La Convergenza delle reti: potenzialità e criticità" - Fie...
95 Tavola Rotonda "La Convergenza delle reti: potenzialità e criticità" - Fie...95 Tavola Rotonda "La Convergenza delle reti: potenzialità e criticità" - Fie...
95 Tavola Rotonda "La Convergenza delle reti: potenzialità e criticità" - Fie...
Cristian Randieri PhD
 
Steacie Library Dungeon Hackfest infographic 2013
Steacie Library Dungeon Hackfest infographic 2013Steacie Library Dungeon Hackfest infographic 2013
Steacie Library Dungeon Hackfest infographic 2013
sshujah
 
Love
LoveLove
What can play do for you? Alex Moseley & Nicola Whitton (keynote address)
What can play do for you? Alex Moseley & Nicola Whitton (keynote address)What can play do for you? Alex Moseley & Nicola Whitton (keynote address)
What can play do for you? Alex Moseley & Nicola Whitton (keynote address)
IL Group (CILIP Information Literacy Group)
 
Casa del poeta tràgic de Pompeia
Casa del poeta tràgic de PompeiaCasa del poeta tràgic de Pompeia
Casa del poeta tràgic de Pompeia
Toni Raya
 
Trials and tribulations - Lindsay MacCallum
Trials and tribulations - Lindsay MacCallumTrials and tribulations - Lindsay MacCallum
Trials and tribulations - Lindsay MacCallum
IL Group (CILIP Information Literacy Group)
 
A graduate employability lens for the seven pillars of information literacy -...
A graduate employability lens for the seven pillars of information literacy -...A graduate employability lens for the seven pillars of information literacy -...
A graduate employability lens for the seven pillars of information literacy -...
IL Group (CILIP Information Literacy Group)
 

Viewers also liked (9)

Organizing and Embedding a Library Hackfest Into a 1st Year Course
Organizing and Embedding a Library Hackfest Into a 1st Year CourseOrganizing and Embedding a Library Hackfest Into a 1st Year Course
Organizing and Embedding a Library Hackfest Into a 1st Year Course
 
95 Tavola Rotonda "La Convergenza delle reti: potenzialità e criticità" - Fie...
95 Tavola Rotonda "La Convergenza delle reti: potenzialità e criticità" - Fie...95 Tavola Rotonda "La Convergenza delle reti: potenzialità e criticità" - Fie...
95 Tavola Rotonda "La Convergenza delle reti: potenzialità e criticità" - Fie...
 
Steacie Library Dungeon Hackfest infographic 2013
Steacie Library Dungeon Hackfest infographic 2013Steacie Library Dungeon Hackfest infographic 2013
Steacie Library Dungeon Hackfest infographic 2013
 
Love
LoveLove
Love
 
What can play do for you? Alex Moseley & Nicola Whitton (keynote address)
What can play do for you? Alex Moseley & Nicola Whitton (keynote address)What can play do for you? Alex Moseley & Nicola Whitton (keynote address)
What can play do for you? Alex Moseley & Nicola Whitton (keynote address)
 
Casa del poeta tràgic de Pompeia
Casa del poeta tràgic de PompeiaCasa del poeta tràgic de Pompeia
Casa del poeta tràgic de Pompeia
 
Treball sobre Roma
Treball sobre RomaTreball sobre Roma
Treball sobre Roma
 
Trials and tribulations - Lindsay MacCallum
Trials and tribulations - Lindsay MacCallumTrials and tribulations - Lindsay MacCallum
Trials and tribulations - Lindsay MacCallum
 
A graduate employability lens for the seven pillars of information literacy -...
A graduate employability lens for the seven pillars of information literacy -...A graduate employability lens for the seven pillars of information literacy -...
A graduate employability lens for the seven pillars of information literacy -...
 

Similar to PRESS RELEASE CAPITAL MARKET RUN 2015

E money mds
E money mdsE money mds
E money mds
Galih Aprianto
 
2nd KPOTOMODIFY
2nd KPOTOMODIFY2nd KPOTOMODIFY
2nd KPOTOMODIFY
Borneo LandPro
 
Topik+2_+Go+to+Market+Strategy+(Daring).pdf
Topik+2_+Go+to+Market+Strategy+(Daring).pdfTopik+2_+Go+to+Market+Strategy+(Daring).pdf
Topik+2_+Go+to+Market+Strategy+(Daring).pdf
AMINBASORI
 
Proposal gerakan 1 juta pengusaha
Proposal gerakan 1 juta pengusahaProposal gerakan 1 juta pengusaha
Proposal gerakan 1 juta pengusaha
startupbisnis
 
(Sindonews.com) Opini ekonomi KORAN SINDO 16 september 2014-26 September 2014
(Sindonews.com) Opini ekonomi KORAN SINDO 16 september 2014-26 September 2014(Sindonews.com) Opini ekonomi KORAN SINDO 16 september 2014-26 September 2014
(Sindonews.com) Opini ekonomi KORAN SINDO 16 september 2014-26 September 2014
ekho109
 
Budaya Organisasi Pada PT Bank Mandiri (Persero), Tbk
Budaya Organisasi Pada PT Bank Mandiri (Persero), TbkBudaya Organisasi Pada PT Bank Mandiri (Persero), Tbk
Budaya Organisasi Pada PT Bank Mandiri (Persero), Tbk
PT Lion Air
 
Ekosistem Bisnis Syariah untuk Kemandirian Pesantren - Pelatihan Kemandirian ...
Ekosistem Bisnis Syariah untuk Kemandirian Pesantren - Pelatihan Kemandirian ...Ekosistem Bisnis Syariah untuk Kemandirian Pesantren - Pelatihan Kemandirian ...
Ekosistem Bisnis Syariah untuk Kemandirian Pesantren - Pelatihan Kemandirian ...
wildproject
 
PROFIL PENGGERAK MALAYSIA
PROFIL PENGGERAK MALAYSIA PROFIL PENGGERAK MALAYSIA
PROFIL PENGGERAK MALAYSIA
Nazri Sahat
 
PPT Logistics Plan & Control untuk tugas ekonomi .pptx
PPT Logistics Plan & Control untuk tugas ekonomi  .pptxPPT Logistics Plan & Control untuk tugas ekonomi  .pptx
PPT Logistics Plan & Control untuk tugas ekonomi .pptx
permanaekadwi908
 
paparan-profile-pd-pasar-jaya-komisi-b.pdf
paparan-profile-pd-pasar-jaya-komisi-b.pdfpaparan-profile-pd-pasar-jaya-komisi-b.pdf
paparan-profile-pd-pasar-jaya-komisi-b.pdf
TomiRazali1
 
Sac (sumatra accounting competition) 2015
Sac (sumatra accounting competition) 2015Sac (sumatra accounting competition) 2015
Sac (sumatra accounting competition) 2015
HIMAAKUR
 
Pengembangan komunitas untuk mencapai Daerah yang mandiri
Pengembangan komunitas untuk mencapai Daerah yang mandiriPengembangan komunitas untuk mencapai Daerah yang mandiri
Pengembangan komunitas untuk mencapai Daerah yang mandiri
Setiono Winardi
 
Sentra UKM sebagai Pusat Promosi
Sentra UKM sebagai Pusat PromosiSentra UKM sebagai Pusat Promosi
Sentra UKM sebagai Pusat Promosi
SGAdventure
 
Proposal expo pw2013_v1
Proposal expo pw2013_v1Proposal expo pw2013_v1
Proposal expo pw2013_v1
Didi Adiana
 
Company Profile Subdit Kreativitas UGM 2017
Company Profile Subdit Kreativitas UGM 2017Company Profile Subdit Kreativitas UGM 2017
Company Profile Subdit Kreativitas UGM 2017
Subdit Kreativitas Mahasiswa Universitas Gadjah Mada
 
Perkenalan Fintech Pertemuan Pertama .pptx
Perkenalan Fintech Pertemuan Pertama .pptxPerkenalan Fintech Pertemuan Pertama .pptx
Perkenalan Fintech Pertemuan Pertama .pptx
RandhyKurniawan1
 
Company Profile
Company ProfileCompany Profile
Company Profile
Adang Nur MI
 
STUDI Ecommerce Indonesia 2016
STUDI Ecommerce Indonesia 2016 STUDI Ecommerce Indonesia 2016
STUDI Ecommerce Indonesia 2016
PT Petualangan Kreatif Indonesia
 

Similar to PRESS RELEASE CAPITAL MARKET RUN 2015 (20)

E money mds
E money mdsE money mds
E money mds
 
2nd KPOTOMODIFY
2nd KPOTOMODIFY2nd KPOTOMODIFY
2nd KPOTOMODIFY
 
Topik+2_+Go+to+Market+Strategy+(Daring).pdf
Topik+2_+Go+to+Market+Strategy+(Daring).pdfTopik+2_+Go+to+Market+Strategy+(Daring).pdf
Topik+2_+Go+to+Market+Strategy+(Daring).pdf
 
Proposal gerakan 1 juta pengusaha
Proposal gerakan 1 juta pengusahaProposal gerakan 1 juta pengusaha
Proposal gerakan 1 juta pengusaha
 
(Sindonews.com) Opini ekonomi KORAN SINDO 16 september 2014-26 September 2014
(Sindonews.com) Opini ekonomi KORAN SINDO 16 september 2014-26 September 2014(Sindonews.com) Opini ekonomi KORAN SINDO 16 september 2014-26 September 2014
(Sindonews.com) Opini ekonomi KORAN SINDO 16 september 2014-26 September 2014
 
Budaya Organisasi Pada PT Bank Mandiri (Persero), Tbk
Budaya Organisasi Pada PT Bank Mandiri (Persero), TbkBudaya Organisasi Pada PT Bank Mandiri (Persero), Tbk
Budaya Organisasi Pada PT Bank Mandiri (Persero), Tbk
 
Ekosistem Bisnis Syariah untuk Kemandirian Pesantren - Pelatihan Kemandirian ...
Ekosistem Bisnis Syariah untuk Kemandirian Pesantren - Pelatihan Kemandirian ...Ekosistem Bisnis Syariah untuk Kemandirian Pesantren - Pelatihan Kemandirian ...
Ekosistem Bisnis Syariah untuk Kemandirian Pesantren - Pelatihan Kemandirian ...
 
PROFIL PENGGERAK MALAYSIA
PROFIL PENGGERAK MALAYSIA PROFIL PENGGERAK MALAYSIA
PROFIL PENGGERAK MALAYSIA
 
PPT Logistics Plan & Control untuk tugas ekonomi .pptx
PPT Logistics Plan & Control untuk tugas ekonomi  .pptxPPT Logistics Plan & Control untuk tugas ekonomi  .pptx
PPT Logistics Plan & Control untuk tugas ekonomi .pptx
 
paparan-profile-pd-pasar-jaya-komisi-b.pdf
paparan-profile-pd-pasar-jaya-komisi-b.pdfpaparan-profile-pd-pasar-jaya-komisi-b.pdf
paparan-profile-pd-pasar-jaya-komisi-b.pdf
 
Banjarmsin diklat manajemen leadership
Banjarmsin diklat manajemen leadershipBanjarmsin diklat manajemen leadership
Banjarmsin diklat manajemen leadership
 
Sac (sumatra accounting competition) 2015
Sac (sumatra accounting competition) 2015Sac (sumatra accounting competition) 2015
Sac (sumatra accounting competition) 2015
 
Bab i
Bab iBab i
Bab i
 
Pengembangan komunitas untuk mencapai Daerah yang mandiri
Pengembangan komunitas untuk mencapai Daerah yang mandiriPengembangan komunitas untuk mencapai Daerah yang mandiri
Pengembangan komunitas untuk mencapai Daerah yang mandiri
 
Sentra UKM sebagai Pusat Promosi
Sentra UKM sebagai Pusat PromosiSentra UKM sebagai Pusat Promosi
Sentra UKM sebagai Pusat Promosi
 
Proposal expo pw2013_v1
Proposal expo pw2013_v1Proposal expo pw2013_v1
Proposal expo pw2013_v1
 
Company Profile Subdit Kreativitas UGM 2017
Company Profile Subdit Kreativitas UGM 2017Company Profile Subdit Kreativitas UGM 2017
Company Profile Subdit Kreativitas UGM 2017
 
Perkenalan Fintech Pertemuan Pertama .pptx
Perkenalan Fintech Pertemuan Pertama .pptxPerkenalan Fintech Pertemuan Pertama .pptx
Perkenalan Fintech Pertemuan Pertama .pptx
 
Company Profile
Company ProfileCompany Profile
Company Profile
 
STUDI Ecommerce Indonesia 2016
STUDI Ecommerce Indonesia 2016 STUDI Ecommerce Indonesia 2016
STUDI Ecommerce Indonesia 2016
 

PRESS RELEASE CAPITAL MARKET RUN 2015

  • 1. PRESS RELEASE Sosialisasi Pasar Modal, Panin Asset Management Gelar Capital Market Run Setelahsuksesmenyelenggarakanajanglari bertajukCapital MarketRunpada tahun 2014 lalu,tahun ini Panin Asset Management kembali menyelenggarakan acara yang sama, Capital Market Run 2015. KesuksesanyangtelahdiraihmampumembuatPaninBank,selaku induk perusahaan, untuk turut serta mendukung Capital Market Run 2015 yang akan diselenggarakan pada tanggal 23 Agustus 2015 bertempat di gedung Panin Bank Centre, Senayan. Beberapa tahun belakangan, olah raga lari bukan hanya sekedar menjadi salah satu cara untuk menyehatkantubuh,tapi sudahmulai menjadi bagiandari life style (gaya hidup) masyarakat Indonesia. Banyak pihak yang bahkan menyelenggarakan perlombaan lari dan diikuti oleh ribuan peserta di berbagai daerah di Indonesia. Melalui ajang ini, Panin Asset Management melihat peluang untuk mengakrabkan dunia pasar modal kepada masyarakat melalui ajang lari serupa, Capital Market Run 2015. Capital Market Run 2015 terbagi menjadi 2 (dua) kategori yaitu kategori umum dan pasar modal. Kategori umum adalah kategori yang ditujukan bagi masyakat luas, sedangkan kategori pasar modal adalahkategori yangdikhususkanbagi mereka yang berkecimpung di dunia pasar modal. Rute lari juga terbagi menjadi 2(dua),yaitu5 (lima) dan10 (sepuluh) kilometer. Pendaftaran dapat dilakukan melalui www.capitalmarketrun.com . Capital MarketRun 2015 didukungoleh Fitbar,Entrasol danPanin Dai-Ichi Life, media partner oleh MHI & WHI, Bloomberg TV, Kontan, Investor Daily, I Radio dan Trax FM, Asuransi MAG sebagai penyedia asuransi bagi seluruhpesertadan Pocari Sweatsebagai official drink Capital Market Run tahun ini. Total hadiah yang akan diberikan adalah senilai Rp 200,000,000,- (dua ratus juta rupiah). Sebelum Capital Market Run 2015 diselenggarakan, tepatnya pada akhir bulan Ramadhan lalu, Panin Asset Management mengajak beberapa pelari untuk mendapatkan tips persiapan lomba yang baik, dengan mengundang beberapa sumber ahli. “PaninAssetManagement,sebuahperusahaan besar yang mewakili dunia pasar modal, telah menjadi pioneer ajang lomba lari di Indonesia. Sebuah acara yang tepat untuk menjangkau masyarakat luas.” (Ridwan Soetedja, Direktur Panin Asset Management).
  • 2. Untuk informasi lebih lanjut, silahkan menghubungi : PT. Panin AssetManagement (www.panin‐am.co.id) : • Kantor Pusat : GedungBursa EfekIndonesiaTower1Lantai 3, Jakarta Selatan. Telp: 29654-222; Fax : 515‐0601; Email : cs@panin‐am.co.id • Gallery: GedungBursa EfekIndonesiaTower1Lantai Dasar, Jakarta Selatan. Telp: 29654-222; Fax : 515‐0601; Email : cs@panin‐am.co.id  Kantor Cabang : Menara Cakrawala(SkylineBuilding) Lantai 4, Jl.M.H. Thamrin,Jakarta Telp: 319‐03999; Fax : 319‐03899; Email : cakrawala@panin-am.co.id  Kantor Cabang : Graha Bumi SurabayaLantai 3, Jl.Basuki Rakhmat106 – 128, Surabaya. Telp: (031) – 531-5488; Fax : (031) – 231-6488; Email : surabaya@panin-am.co.id  Kantor Cabang Representatif: - Puri Kencana, Kembangan: Puri Niaga 1 Blok K7/3U Lantai 3, Jakarta Barat 11610 Telp : (62-21) 58355654, (62-21) 58355695; Fax : (62-21) 58304544; Email: branch.puri@panin-am.co.id - Pluit Village Ruko No. 66 Jl. Pluit Permai Raya, Jakarta Utara 14450 Telp: (62-21) 66670287, (62-21) 66670289; Fax : (62-21) 6683803; Email: branch.pluit@panin-am.co.id - Gading Menara Satu Sentra Kelapa Gading Lt. 5 Unit 0505 Jl. Boulevard Klp Gading Blok LA 3 No. 01, Jakarta Utara 14240 Telp : (62-21) 29385769, (62-21) 29385767; Fax : (62-21) 29385747 Email : branch.gading@panin-am.co.id - Pondok Indah Rukan Plaza 5 Pondok Indah B-09, Jl. Marga guna Raya ,Gandaria Utara, Jakarta Selatan Telp : (62-21) 7225696; Fax : (62-21) 7225697; Email : branch.pondokindah@panin-am.co.id