SlideShare a Scribd company logo
UJIAN HIDUP
Dr.HM.Widodo SSAOLEH :
KENAPA AKU DIUJI ?
“Apakah manusia itu mengira bahwa mereka dibiarkan
(begitu saja) mengatakan: "kami telah beriman",
sedang mereka tidak diuji lagi ? (QS.Al Ankabut : 2)
Dan sesungguhnya Kami telah menguji orang-orang
yang sebelum mereka, maka sesungguhnya Allah
mengetahui orang-orang yang benar dan
sesungguhnya Dia mengetahui orang-orang yang
dusta. (QS.Al Ankabut : 3)
UNTUK APA UJIAN ITU ADA ?
Surat Al Baqarah ayat 155:
Dan sungguh akan Kami berikan cobaan
kepadamu, dengan sedikit ketakutan, kelaparan,
kekurangan harta, jiwa dan buah-buahan. Dan
berikanlah kabar gembira kepada orang-orang
yang sabar.
KENAPA UJIAN SEBERAT INI ?
Surah Al-Baqarah Ayat 286 :
“Allah tidak membebani seseorang
melainkan sesuai dengan
kesanggupannya “
KENAPA AKU TIDAK MENDAPATKAN APA YANG AKU IDAM-
IDAMKAN ?
Al-Baqarah: 216
“Boleh jadi kamu membenci sesuatu, padahal ia
amat baik bagimu, dan boleh jadi (pula) kamu
menyukai sesuatu, padahal ia amat buruk
bagimu; Allah mengetahui, sedang kamu tidak
mengetahui.“
AKU TIDAK DAPAT BERTAHAN LAGI !!!
Surah Yusuf Ayat 87
“ Dan jangan kamu berputus asa dari
Rahmat ALLAH sesungguhnya tiada
yang berputus asa dari Rahmat ALLAH
melainkan kaum yang “KAFIR”.
AKU MERASA FRUSTASI/MUTUNG !!!
Surah Al-Imran Ayat 139
“Janganlah kamu bersikap lemah, dan
janganlah ( pula ) kamu bersedih hati,
padahal kamulah orang-orang yang paling
tinggi ( derajatnya ), jika kamu orang-orang
yang beriman”.
AKANKAH UJIAN INI SELAMANYA MENIMPAKU ???
Surah Alam Nasyrah Ayat 5-6
Karena sesungguhnya sesudah kesulitan itu
ada kemudahan, sesungguhnya sesudah
kesulitan itu ada kemudahan.
KAPAN UJIAN INI BERAKHIR ???
Surah Al-Baqarah Ayat 214
Ingatlah, sesungguhnya pertolongan Allah itu
amat dekat.
DENGAN CARA APA AKU HARUS MENGHADAPINYA ?
Surah Al- Imran Ayat 200
“Hai orang-orang yang beriman, Bersabarlah
kamu dan kuatkanlah kesabaranmu, Tetaplah
bersiap siaga (di perbatasan negerimu).Dan
bertaqwalah kepada ALLAH supaya kamu
beruntung”.
APA YANG HARUS AKU PERBUAT ?
Surah Al- Baqarah Ayat 45
“Jadikan sabar dan shalat sebagai
penolongmu dan sesungguhnya yang
demikian itu sungguh berat kecuali bagi
orang-orang yang khusyuk”.
BAGAIMANA AKU HARUS MENSIKAPINYA ?
Surah Al- Hadiid Ayat 22-23
“Tiada suatu bencana yang menimpa di bumi dan
(tidak pula) pada dirimu sendiri melainkan telah
tertulis dalam kitab (Lauhul Mahfuzh) sebelum
Kami menciptakannya. Sesungguhnya yang
demikian itu adalah mudah bagi Allah.(Kami
jelaskan yang demikian itu) supaya kamu
jangan berduka cita terhadap apa yang luput
dari kamu, dan supaya kamu jangan terlalu
gembira terhadap apa yang diberikan-Nya
kepadamu. Dan Allah tidak menyukai setiap
orang yang sombong lagi membanggakan diri”
BAGAIMANA AGAR MENDAPATKANJALANKELUAR ?
Surah Ath Thalaaq Ayat 2
“Barangsiapa bertakwa kepada Allah niscaya
Dia akan mengadakan baginya jalan keluar”
KEPADA SIAPA AKU BERHARAP ?
Surah At-Taubah Ayat 129
“ Cukuplah ALLAH bagiku; tidak ada Tuhan
selain Dia. Hanya kepada-Nya aku
bertawakal”.
APA YANG AKU DAPAT DARI SEMUA INI ?
Surah At-Taubah Ayat 111
“Sesungguhnya ALLAH telah membeli dari
orang-orang mukmin, diri dan harta mereka
dengan memberikan surga untuk mereka”.
OLEH KARENA ITU…….
Surat Ar Rahmaan ayat 13
Maka nikmat Tuhan kamu yang manakah yang
kamu dustakan ?
TERIMA KASIH
Dr.HM.Widodo.SSASENEN PON, 29/30 NOVEMBER 2015

More Related Content

What's hot

IM 1 IHSANUL AMAL & THOLABUL ILMI.pptx
IM 1 IHSANUL AMAL & THOLABUL ILMI.pptxIM 1 IHSANUL AMAL & THOLABUL ILMI.pptx
IM 1 IHSANUL AMAL & THOLABUL ILMI.pptx
WindiFebriyaniPakai
 
Ukhuwah islamiyah
Ukhuwah islamiyahUkhuwah islamiyah
Ukhuwah islamiyah
Muhammad Jamhuri
 
Menuju pribadi muslim ideal: Karakteristik muslim sejati
Menuju pribadi muslim ideal: Karakteristik muslim sejatiMenuju pribadi muslim ideal: Karakteristik muslim sejati
Menuju pribadi muslim ideal: Karakteristik muslim sejati
Muslim Sendai
 
Hakekat qurban
Hakekat qurbanHakekat qurban
Hakekat qurban
tmbaitussalam junwangi
 
Hikmah hari raya qurban
Hikmah hari raya qurbanHikmah hari raya qurban
Hikmah hari raya qurban
harlantopa
 
Keutamaan Menuntut Ilmu
Keutamaan Menuntut IlmuKeutamaan Menuntut Ilmu
Keutamaan Menuntut Ilmu
tsaqafahpemuda.wordpress.com
 
04 - Karakterisktik Manusia (Khasiyatul Insan)
04 - Karakterisktik Manusia (Khasiyatul Insan)04 - Karakterisktik Manusia (Khasiyatul Insan)
04 - Karakterisktik Manusia (Khasiyatul Insan)
tsaqafahpemuda.wordpress.com
 
Ma’rifatul insan
Ma’rifatul insan Ma’rifatul insan
Ma’rifatul insan
ridwansyah218
 
Habits, Ubahlah Habitsmu
Habits, Ubahlah HabitsmuHabits, Ubahlah Habitsmu
Habits, Ubahlah Habitsmu
EKO PURNOMO
 
Peta kehidupan by Ustadz Fatih Karim
Peta kehidupan by Ustadz Fatih KarimPeta kehidupan by Ustadz Fatih Karim
Peta kehidupan by Ustadz Fatih Karim
Mira Marselina
 
The way to belief felix siauw
The way to belief felix siauwThe way to belief felix siauw
The way to belief felix siauwRohaedah Abdullah
 
Pentingnya Taqwa dalam Kehidupan
Pentingnya Taqwa dalam KehidupanPentingnya Taqwa dalam Kehidupan
Pentingnya Taqwa dalam Kehidupan
Erwin Wahyu
 
Wahai muslimah, tutuplah auratmu, kenakan.ppt
Wahai muslimah, tutuplah auratmu, kenakan.pptWahai muslimah, tutuplah auratmu, kenakan.ppt
Wahai muslimah, tutuplah auratmu, kenakan.pptRohaedah Abdullah
 
Jalan menuju iman
Jalan menuju iman Jalan menuju iman
Jalan menuju iman
rendra visual
 
Kewajiban menuntut ilmu
Kewajiban menuntut ilmuKewajiban menuntut ilmu
Kewajiban menuntut ilmu
Abdul Mughni Rozy
 
Ppt kisah abu lahab
Ppt kisah abu lahabPpt kisah abu lahab
Ppt kisah abu lahab
umifathur
 
Uqdatul kubro
Uqdatul kubroUqdatul kubro
Uqdatul kubroel-hafiy
 
Panduan Memilih Pemimpin
Panduan Memilih PemimpinPanduan Memilih Pemimpin
Panduan Memilih Pemimpin
Muslim Muwahhid
 
Materi tarhib ramadhan 1440 h
Materi tarhib ramadhan 1440 hMateri tarhib ramadhan 1440 h
Materi tarhib ramadhan 1440 h
Yayan Somantri
 

What's hot (20)

Syirik ppt
Syirik pptSyirik ppt
Syirik ppt
 
IM 1 IHSANUL AMAL & THOLABUL ILMI.pptx
IM 1 IHSANUL AMAL & THOLABUL ILMI.pptxIM 1 IHSANUL AMAL & THOLABUL ILMI.pptx
IM 1 IHSANUL AMAL & THOLABUL ILMI.pptx
 
Ukhuwah islamiyah
Ukhuwah islamiyahUkhuwah islamiyah
Ukhuwah islamiyah
 
Menuju pribadi muslim ideal: Karakteristik muslim sejati
Menuju pribadi muslim ideal: Karakteristik muslim sejatiMenuju pribadi muslim ideal: Karakteristik muslim sejati
Menuju pribadi muslim ideal: Karakteristik muslim sejati
 
Hakekat qurban
Hakekat qurbanHakekat qurban
Hakekat qurban
 
Hikmah hari raya qurban
Hikmah hari raya qurbanHikmah hari raya qurban
Hikmah hari raya qurban
 
Keutamaan Menuntut Ilmu
Keutamaan Menuntut IlmuKeutamaan Menuntut Ilmu
Keutamaan Menuntut Ilmu
 
04 - Karakterisktik Manusia (Khasiyatul Insan)
04 - Karakterisktik Manusia (Khasiyatul Insan)04 - Karakterisktik Manusia (Khasiyatul Insan)
04 - Karakterisktik Manusia (Khasiyatul Insan)
 
Ma’rifatul insan
Ma’rifatul insan Ma’rifatul insan
Ma’rifatul insan
 
Habits, Ubahlah Habitsmu
Habits, Ubahlah HabitsmuHabits, Ubahlah Habitsmu
Habits, Ubahlah Habitsmu
 
Peta kehidupan by Ustadz Fatih Karim
Peta kehidupan by Ustadz Fatih KarimPeta kehidupan by Ustadz Fatih Karim
Peta kehidupan by Ustadz Fatih Karim
 
The way to belief felix siauw
The way to belief felix siauwThe way to belief felix siauw
The way to belief felix siauw
 
Pentingnya Taqwa dalam Kehidupan
Pentingnya Taqwa dalam KehidupanPentingnya Taqwa dalam Kehidupan
Pentingnya Taqwa dalam Kehidupan
 
Wahai muslimah, tutuplah auratmu, kenakan.ppt
Wahai muslimah, tutuplah auratmu, kenakan.pptWahai muslimah, tutuplah auratmu, kenakan.ppt
Wahai muslimah, tutuplah auratmu, kenakan.ppt
 
Jalan menuju iman
Jalan menuju iman Jalan menuju iman
Jalan menuju iman
 
Kewajiban menuntut ilmu
Kewajiban menuntut ilmuKewajiban menuntut ilmu
Kewajiban menuntut ilmu
 
Ppt kisah abu lahab
Ppt kisah abu lahabPpt kisah abu lahab
Ppt kisah abu lahab
 
Uqdatul kubro
Uqdatul kubroUqdatul kubro
Uqdatul kubro
 
Panduan Memilih Pemimpin
Panduan Memilih PemimpinPanduan Memilih Pemimpin
Panduan Memilih Pemimpin
 
Materi tarhib ramadhan 1440 h
Materi tarhib ramadhan 1440 hMateri tarhib ramadhan 1440 h
Materi tarhib ramadhan 1440 h
 

Similar to Presentasi ujian hidup

Kita Bertanya AlQuran Menjawab
Kita Bertanya AlQuran MenjawabKita Bertanya AlQuran Menjawab
Kita Bertanya AlQuran Menjawab
MaMaT CyBeR
 
Persoalan Manusia Dan Jawaban Al Quran
Persoalan Manusia Dan Jawaban Al QuranPersoalan Manusia Dan Jawaban Al Quran
Persoalan Manusia Dan Jawaban Al QuranAzizi Ahmad
 
Renungan Buat Kita
Renungan Buat KitaRenungan Buat Kita
Renungan Buat Kita
Business Opportunity
 
Tombo ati
Tombo atiTombo ati
Tombo ati
arms lalala
 
Renungan menjalani-hidup
Renungan menjalani-hidupRenungan menjalani-hidup
Renungan menjalani-hidup
Aru Ab
 
Frustasi
FrustasiFrustasi
Frustasi
Uncle William
 
Penyejuk Hati
Penyejuk HatiPenyejuk Hati
Penyejuk Hati
MaMaT CyBeR
 
9117276 kenapa akudiuji
9117276 kenapa akudiuji9117276 kenapa akudiuji
9117276 kenapa akudiujiZol Has
 
Frustasi
FrustasiFrustasi
Frustasi
Azizi Ahmad
 
Kenapa Akudi Uji
Kenapa Akudi UjiKenapa Akudi Uji
Kenapa Akudi Ujisc_hrt
 
Kenapa aku di uji
Kenapa aku di ujiKenapa aku di uji
Kenapa aku di uji
Muhammad Sunni
 
Renungan
RenunganRenungan
Renungan
UPS TEGAL
 
Kenapa aku diuji
Kenapa aku diujiKenapa aku diuji
Kenapa aku diuji
sugino666
 
Bahan motivasi dan dawah Ujian dari allah dibagi menjadi dua
Bahan motivasi dan dawah Ujian dari allah dibagi menjadi duaBahan motivasi dan dawah Ujian dari allah dibagi menjadi dua
Bahan motivasi dan dawah Ujian dari allah dibagi menjadi dua
Helmon Chan
 
Natalan bagi islam
Natalan bagi islamNatalan bagi islam
Natalan bagi islamSugani Spd
 
Bersahabat dengan Takdir by @asepfakhri
Bersahabat dengan Takdir by @asepfakhriBersahabat dengan Takdir by @asepfakhri
Bersahabat dengan Takdir by @asepfakhri
Asep Supriatna
 

Similar to Presentasi ujian hidup (20)

Kita bertanya quran menjawab
Kita bertanya quran menjawabKita bertanya quran menjawab
Kita bertanya quran menjawab
 
Kita Bertanya AlQuran Menjawab
Kita Bertanya AlQuran MenjawabKita Bertanya AlQuran Menjawab
Kita Bertanya AlQuran Menjawab
 
Persoalan Manusia Dan Jawaban Al Quran
Persoalan Manusia Dan Jawaban Al QuranPersoalan Manusia Dan Jawaban Al Quran
Persoalan Manusia Dan Jawaban Al Quran
 
Renungan Buat Kita
Renungan Buat KitaRenungan Buat Kita
Renungan Buat Kita
 
Tombo ati
Tombo atiTombo ati
Tombo ati
 
Renungan menjalani-hidup
Renungan menjalani-hidupRenungan menjalani-hidup
Renungan menjalani-hidup
 
Renungan
RenunganRenungan
Renungan
 
Frustasi
FrustasiFrustasi
Frustasi
 
Penyejuk Hati
Penyejuk HatiPenyejuk Hati
Penyejuk Hati
 
9117276 kenapa akudiuji
9117276 kenapa akudiuji9117276 kenapa akudiuji
9117276 kenapa akudiuji
 
Frustasi
FrustasiFrustasi
Frustasi
 
Renungan
RenunganRenungan
Renungan
 
Kenapa Akudi Uji
Kenapa Akudi UjiKenapa Akudi Uji
Kenapa Akudi Uji
 
Kenapa akudiuji
Kenapa akudiujiKenapa akudiuji
Kenapa akudiuji
 
Kenapa aku di uji
Kenapa aku di ujiKenapa aku di uji
Kenapa aku di uji
 
Renungan
RenunganRenungan
Renungan
 
Kenapa aku diuji
Kenapa aku diujiKenapa aku diuji
Kenapa aku diuji
 
Bahan motivasi dan dawah Ujian dari allah dibagi menjadi dua
Bahan motivasi dan dawah Ujian dari allah dibagi menjadi duaBahan motivasi dan dawah Ujian dari allah dibagi menjadi dua
Bahan motivasi dan dawah Ujian dari allah dibagi menjadi dua
 
Natalan bagi islam
Natalan bagi islamNatalan bagi islam
Natalan bagi islam
 
Bersahabat dengan Takdir by @asepfakhri
Bersahabat dengan Takdir by @asepfakhriBersahabat dengan Takdir by @asepfakhri
Bersahabat dengan Takdir by @asepfakhri
 

Recently uploaded

Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
irawan1978
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
setiatinambunan
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
adolfnuhujanan101
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
EkoPutuKromo
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
LucyKristinaS
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
TEDYHARTO1
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
AdrianAgoes9
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
bobobodo693
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
smp4prg
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 

Recently uploaded (20)

Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 

Presentasi ujian hidup

  • 2. KENAPA AKU DIUJI ? “Apakah manusia itu mengira bahwa mereka dibiarkan (begitu saja) mengatakan: "kami telah beriman", sedang mereka tidak diuji lagi ? (QS.Al Ankabut : 2) Dan sesungguhnya Kami telah menguji orang-orang yang sebelum mereka, maka sesungguhnya Allah mengetahui orang-orang yang benar dan sesungguhnya Dia mengetahui orang-orang yang dusta. (QS.Al Ankabut : 3)
  • 3. UNTUK APA UJIAN ITU ADA ? Surat Al Baqarah ayat 155: Dan sungguh akan Kami berikan cobaan kepadamu, dengan sedikit ketakutan, kelaparan, kekurangan harta, jiwa dan buah-buahan. Dan berikanlah kabar gembira kepada orang-orang yang sabar.
  • 4. KENAPA UJIAN SEBERAT INI ? Surah Al-Baqarah Ayat 286 : “Allah tidak membebani seseorang melainkan sesuai dengan kesanggupannya “
  • 5. KENAPA AKU TIDAK MENDAPATKAN APA YANG AKU IDAM- IDAMKAN ? Al-Baqarah: 216 “Boleh jadi kamu membenci sesuatu, padahal ia amat baik bagimu, dan boleh jadi (pula) kamu menyukai sesuatu, padahal ia amat buruk bagimu; Allah mengetahui, sedang kamu tidak mengetahui.“
  • 6. AKU TIDAK DAPAT BERTAHAN LAGI !!! Surah Yusuf Ayat 87 “ Dan jangan kamu berputus asa dari Rahmat ALLAH sesungguhnya tiada yang berputus asa dari Rahmat ALLAH melainkan kaum yang “KAFIR”.
  • 7. AKU MERASA FRUSTASI/MUTUNG !!! Surah Al-Imran Ayat 139 “Janganlah kamu bersikap lemah, dan janganlah ( pula ) kamu bersedih hati, padahal kamulah orang-orang yang paling tinggi ( derajatnya ), jika kamu orang-orang yang beriman”.
  • 8. AKANKAH UJIAN INI SELAMANYA MENIMPAKU ??? Surah Alam Nasyrah Ayat 5-6 Karena sesungguhnya sesudah kesulitan itu ada kemudahan, sesungguhnya sesudah kesulitan itu ada kemudahan.
  • 9. KAPAN UJIAN INI BERAKHIR ??? Surah Al-Baqarah Ayat 214 Ingatlah, sesungguhnya pertolongan Allah itu amat dekat.
  • 10. DENGAN CARA APA AKU HARUS MENGHADAPINYA ? Surah Al- Imran Ayat 200 “Hai orang-orang yang beriman, Bersabarlah kamu dan kuatkanlah kesabaranmu, Tetaplah bersiap siaga (di perbatasan negerimu).Dan bertaqwalah kepada ALLAH supaya kamu beruntung”.
  • 11. APA YANG HARUS AKU PERBUAT ? Surah Al- Baqarah Ayat 45 “Jadikan sabar dan shalat sebagai penolongmu dan sesungguhnya yang demikian itu sungguh berat kecuali bagi orang-orang yang khusyuk”.
  • 12. BAGAIMANA AKU HARUS MENSIKAPINYA ? Surah Al- Hadiid Ayat 22-23 “Tiada suatu bencana yang menimpa di bumi dan (tidak pula) pada dirimu sendiri melainkan telah tertulis dalam kitab (Lauhul Mahfuzh) sebelum Kami menciptakannya. Sesungguhnya yang demikian itu adalah mudah bagi Allah.(Kami jelaskan yang demikian itu) supaya kamu jangan berduka cita terhadap apa yang luput dari kamu, dan supaya kamu jangan terlalu gembira terhadap apa yang diberikan-Nya kepadamu. Dan Allah tidak menyukai setiap orang yang sombong lagi membanggakan diri”
  • 13. BAGAIMANA AGAR MENDAPATKANJALANKELUAR ? Surah Ath Thalaaq Ayat 2 “Barangsiapa bertakwa kepada Allah niscaya Dia akan mengadakan baginya jalan keluar”
  • 14. KEPADA SIAPA AKU BERHARAP ? Surah At-Taubah Ayat 129 “ Cukuplah ALLAH bagiku; tidak ada Tuhan selain Dia. Hanya kepada-Nya aku bertawakal”.
  • 15. APA YANG AKU DAPAT DARI SEMUA INI ? Surah At-Taubah Ayat 111 “Sesungguhnya ALLAH telah membeli dari orang-orang mukmin, diri dan harta mereka dengan memberikan surga untuk mereka”.
  • 16. OLEH KARENA ITU……. Surat Ar Rahmaan ayat 13 Maka nikmat Tuhan kamu yang manakah yang kamu dustakan ?