SlideShare a Scribd company logo
PEMBINAAN SISWA IPA
OLIMPIADE SAINS NASIONAL TINGKAT SD/MI
SELEKSI NASIONAL TAHUN 2018
TEST 1
(30 SOAL PILIHAN GANDA DAN 10 ISIAN SINGKAT)
TEAM PEMBINA IPA SD / MI
TINGKAT PROPINSI TAHUN 2018
TEAM PEMBINA OSN IPA 2018
PRETEST SELEKSI TINGKAT NASIONAL PADANG 2018 | TEST 1 1
PILIHAN GANDA
1. Di bawah ini merupakan lima pokok data ilmiah :
1) melakukan observasi
2) menarik kesimpulan
3) merumuskan masalah
4) melakukan eksperimen
5) menyusun hipotesis
Berdasarkan data di atas urutan metode ilmiah yang benar adalah ....
A. 3) – 5) – 1) – 4) – 2)
B. 3) – 1) – 5) – 4) – 2)
C. 5) – 1) – 3) – 4) – 2)
D. 5) – 3) –1) – 4) – 2)
2. Perhatikan tabel hasil percobaan transpirasi di bawah ini !
Tumbuhan
Luas permukaan daun
(cm2)
Volume air yang hilang (mL)
5
menit
10
menit
15
menit
20
menit
K 10 4 8 12 16
L 10 5 10 15 20
M 20 9 18 27 36
N 20 8 16 24 32
Tumbuhan yang mempunyai kecepatan transpirasi tertinggi adalah ….
A. K
B. L
C. M
D. N
3. Berikut ini adalah bagian-bagian mata manusia :
1) Iris 5) Aqueous humor
2) Kornea 6) Lensa
3) Pupil 7) Retina
4) Vitreus humor
Cahaya yang ditangkap mata berturut-turut akan melalui ....
A. 2), 1), 3), 4), 5), 6), dan 7)
B. 2), 5), 1), 3), 4), 6), dan 7)
C. 2), 5), 1), 3), 6), 4), dan 7)
D. 2), 4), 1), 3), 6), 5), dan 7)
4. Seorang anak menderita rabun senja (nyctalopia) padahal asupan vitamin A dan konsumsi sayuran dan buah
sudah cukup, hal ini bisa terjadi, kemungkinan besar anak tersebut kekurangan ....
A. Lemak
B. Protein
C. Vitamin B
D. Pati
TEAM PEMBINA OSN IPA 2018
PRETEST SELEKSI TINGKAT NASIONAL PADANG 2018 | TEST 1 2
5. Pada eksperimen osmosis sel tumbuhan, disiapkan tiga potongan kentang berbentuk silinder dengan ukuran
dan berat yang sama. Kentang A direndam dalam larutan gula 5%, kentang B dalam larutan gula 10%, dan
kentang C dalam larutan gula 15%. Lama perendaman 30 menit. Data yang diperoleh adalah sebagai berikut
Kentang Gula Hilang berat
A 5 % 0,3 gram
B 10 % 0,7 gram
C 15 % 1,8 gram
Dari data tersebut dapat disimpulkan bahwa hilangnya berat kentang disebabkan oleh ....
A. sel-sel kentang hipotonis terhadap larutan gula yang hipertonis
B. sel-sel kentang hipertonis terhadap larutan gula yang hipotonis
C. sel-sel kentang isotonis terhadap larutan gula yang hipertonis
D. sel-sel kentang hipertonis terhadap larutan gula yang isotonis
6. Dari hasil uji urine seseorang diperoleh data :
No. Perlakuan Hasil pengamatan
1. Urine + Biuret Tidak berubah
2. Urine + fehling A dan B dipanaskan Merah bata
3. Urine + perak nitrat Endapan putih
4. Urine dipanaskan Bau amonia
Berdasarkan data di atas dapat disimpulkan bahwa orang tersebut menderita diabetes mellitus, diketahui dari
perlakuan nomor ….
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
7. Perhatikan pernyataan di bawah ini !
1) zona litoral adalah zona di sekitar pantai (batas perairan yang dangkal)
2) pelagik adalah laut lepas / perairan terbuka dengan kedalaman 600 m – 10.000 meter
3) nekton memiliki adaptasi terhadap pergerakan air yang aktif
4) termoklin adalah lapisan permukaan air danau yang hangat pada musim panas
5) badan air oligotrofik memiliki nutrisi yang dapat dimanfaatkan dalam jumlah besar
Pernyataan yang benar adalah ....
A. 1), 2), dan 3)
B. 1), 2), dan 4)
C. 2), 3), dan 4)
D. 2), 3), dan 5
8. Sehabis kita berada di halaman yang terang dan panas kemudian masuk ke kamar yang redup dan
sebaliknya, maka sesaat kita sukar mengamati benda yang ada. Hal ini terjadi karena perlu waktu adaptasi.
Pada waktu ini terjadi perubahan zat yang disebut ....
A. iodopsin
B. opsin
C. rhodopsin
D. retinin
TEAM PEMBINA OSN IPA 2018
PRETEST SELEKSI TINGKAT NASIONAL PADANG 2018 | TEST 1 3
9. Berikut adalah kelainan dan penyakit pada sistem peredaran darah
1) Hipertensi 4) Sickle Cell Anemia (SCA)
2) Hemophilia 5) Anemia
3) Leukemia 6) Thalasemia
Kelainan darah yang disebabkan oleh faktor fisiologis adalah ....
A. 1), 2), dan 6)
B. 1), 3), dan 5)
C. 2), 3), dan 4)
D. 2), 3), dan 6)
10. Siklus reproduksi pada mamalia primata disebut siklus menstruasi, sedangkan siklus reproduksi pada non
primata disebut siklus ….
A. estrus
B. amenore
C. menoragia
D. dismenore
11. Jaringan ikat disusun oleh matriks, serat (fibrosa), dan sel-sel jaringan ikat. Sel jaringan ikat yang berfungsi
memakan bakteri dan sel mati adalah ....
A. fibroblas
B. makrofag
C. sel tiang
D. sel plasma
12. Sekat di antara ventrikel buaya yang berfungsi mengedarkan oksigen (O2) ke seluruh jaringan tubuh dan
menjaga keseimbangan tekanan cairan pada jantungnya saat menyelam dalam air dinamakan ....
A. valvula bikuspidalis
B. valvula mitral
C. katup semilunaris
D. foramen panizzae
13. Kelompok hewan di bawah ini yang mempunyai sistem peredaran darah terbuka adalah ....
A. cacing tanah, serangga, katak
B. serangga, kerang, planaria
C. ikan, planaria, cacing tanah
D. serangga, ikan kerang
14. Pada saat pengamatan rangka tubuh manusia, diperoleh data sebagai berikut.
1) tulang lengan 3) tulang rusuk 5) tulang paha
2) tulang dada 4) tulang betis 6) tulang dahi
Yang termasuk tulang aksial (sumbu tubuh) adalah ....
A. 1), 2), dan 3)
B. 1), 3), dan 5)
C. 2), 3), dan 6)
D. 2), 4), dan 6)
TEAM PEMBINA OSN IPA 2018
PRETEST SELEKSI TINGKAT NASIONAL PADANG 2018 | TEST 1 4
15. Alga merah tumbuh di kedalaman yang melebihi tempat dimana sinar merah dan biru dapat menembus
lautan. Alasan yang dapat menjelaskan hal ini adalah ....
A. alga merah memiliki pigmen tambahan yang menyerap sinar dengan panjang gelombang yang ada pada
kedalaman tersebut
B. alga merah merupakan tumbuhan heterotrof
C. alga merah menggunakan energi infrared untuk menjalankan fotosintesis
D. alga merah memiliki sistem penyerap sinar merah dan biru yang lebih efisien
16. Seorang siswa yang sedang praktikum, hendak menentukan suhu benda dengan menggunakan termometer
X, Y, dan Reamur. Ketika diukur dengan ketiga termometer tersebut, berturut-turut menunjukkan pada skala
92˚X, 96˚Y, dan 48˚R. Apabila pada termometer skala X dan Y titik didih air adalah 140˚X dan 120˚Y, maka
perbandingan rentang skala ketiganya secara berurutan adalah ….
A. 3 : 4 : 6
B. 6 : 7 : 3
C. 6 : 3 : 4
D. 7 : 8 : 3
17. Berikut ini berkaitan dengan alat ukur listrik
(1) Galvanometer dirangkai dengan shunt dapat mengukur arus yang lebih besar dari batas ukurnya,
dirangkai dengan multifier dapat mengukur tegangan yang lebih besar dari batas ukurnya
(2) resistor shunt merupakan amperemeter yang terdiri dari galvanometer yang diparalel dengan resistor
(3) untuk mengukur arus listrik ampermeter dipasang seri, sedangkan untuk mengukur tegangan voltmeter
dipasang paralel
(4) avometer merupakan alat yang dapat mengukur beda potensial, kuat arus listrik, maupun hambatan
Pernyataan di atas yang benar adalah ....
A. (1), (2), (3), dan (4)
B. (1), (2), dan (3)
C. (2), dan (3)
D. (2) dan (4)
18. Sebuah benda yang bergerak melingkar beraturan dipengaruhi oleh suatu gaya yang arahnya menuju pusat
lingkaran yang dikenal dengan gaya ….
A. sentripetal
B. gesek
C. normal
D. stokes
19. Perhatikan grafik di samping ! Proses yang mengalami perubahan suhu, proses yang mengalami perubahan
wujud dan proses yang melepaskan kalor adalah ....
A. A – B // B – C // E – F
B. A – B // E – F // D – E
C. C – D // B – C // E – F
D. C – D // E – F // D – C
TEAM PEMBINA OSN IPA 2018
PRETEST SELEKSI TINGKAT NASIONAL PADANG 2018 | TEST 1 5
20. Perhatikan Gambar !
Hasil pengamatan menunjukkan pada kolom A, B, dan C kenaikan permukaan airnya tidak sama.
Berdasarkan persamaan kontinuitas, maka ....
A. pipa A akan memiliki kelajuan paling besar dan tekanannya paling rendah
B. pipa B akan memiliki kelajuan paling besar dan tekanannya paling rendah
C. pipa C akan memiliki kelajuan paling kecil dan tekanannya paling besar
D. pipa A, B, dan C memiliki kelajuan dan tekanan sama
21. Urutan spektrum gelombang elektromagnetik dari frekuensi kecil ke besar adalah ....
A. inframerah, cahaya tampak, ultaviolet, sinar-X, sinar-
B. ultraviolet, inframerah, cahaya tampak, sinar-X, sinar-
C. gelombang radio, gelombang mikro, cahaya tampak, inframerah
D. sinar-, sinar-X, ultraviolet, cahaya tampak, inframerah
22. Pemanasan suatu gas ideal seperti pada gambar
Pemanasan gas mengakibatkan :
1) Kecepatan partikel bertmbah besar
2) Momentum partikel bertambah besar
3) Energi kinetik partikel bertambah besar
4) Tekanan gas bertambah besar
Jika akibat suhu naik, gas A berpindah ke B, berarti gas X mengalami peristiwa ….
A. 1) dan 3)
B. 1) dan 4)
C. 1), 2), dan 3)
D. 1), 2), 3), dan 4)
23. Dua partikel A dan B bermuatan listrik 4 C dan -10 C terletak di udara seperti gambar berikut !
Di sekitar muatan tersebut terdapat titik – titik P, Q, R dan S. titik yang mempunyai kemungkinan kuat
medannya nol adalah ….
A. P
B. Q
C. R
D. S
TEAM PEMBINA OSN IPA 2018
PRETEST SELEKSI TINGKAT NASIONAL PADANG 2018 | TEST 1 6
24. Sebuah pegas dengan konstanta pegas k dan sebuah balok bermassa m membentuk sistem getaran
harmonik horisontal tanpa gesekan. Kemudian, pegas ditarik sejauh x dari titik setimbang dan dilepaskan.
Jika massa pegas diabaikan, maka pernyataan berikut yang benar adalah ....
(1) Pegas bergetar dengan periode tetap
(2) Energi mekanik total bergantung pada waktu
(3) Percepatan getaran bergantung pada x
(4) Frekuensi getaran bergantung pada k dan m
A. (1), (2), dan (3)
B. (1), (2), dan (4)
C. (1), (3), dan (4)
D. (1), (2), (3), dan (4)
25. Balok A dan B bergerak dengan kecepatan seperti pada gambar di bawah ini !
Antara lantai dan balok A timbulnya gesekan ƒ1 dan antara balok A dan balok B timbul gaya gesekan ƒ2.
Arah gaya gesekan yang bekerja pada balok A adalah ....
A. ƒ1 ke kanan dan ƒ2 ke kiri
B. ƒ1 ke kiri dan ƒ2 ke kiri
C. ƒ1 ke kanan dan ƒ2 ke kanan
D. ƒ1 ke kiri dan ƒ2 ke kanan
26. Empat tipe orbit bumi seperti ditunjuk pada gambar
Pernyataan yang tepat adalah …..
A. (P) orbit polar ditempati oleh satelit – satelit untuk mengawasi kawasan kutub bumi
B. (Q) orbit geostasioner kebanyakan satelit – satelit komunikasi
C. (R) orbit lingkaran memungkinkan satelit berada pada jarak yang tetap di permukaan bumi
D. (S) orbit eksentrik menyediakan satelit dengan jarak yang berubah-ubah terhadap bumi
27. Seorang yang sedang menyelam dalam air kolam melihat seseorang yang sedang berdiri di pinggir kolam.
Bagi penyelam, orang tersebut terlihat …
A. lebih besar dan lebih dekat daripada yang sesungguhnya
B. lebih besar dan lebih jauh daripada yang sesungguhnya
C. lebih kecil dan lebih dekat daripada yang sesungguhnya
D. lebih kecil dan lebih jauh daripada yang sesungguhnya
v1
v2
TEAM PEMBINA OSN IPA 2018
PRETEST SELEKSI TINGKAT NASIONAL PADANG 2018 | TEST 1 7
28. Suatu sel matahari (solar sel) menerima intensitas dari matahari sebesar 1000 W/m2. Luas solar sel ini
0,0012 m2 dan solar sel menghasilkan arus 0,15 A pada tegangan 0,2 Volt. Efisiensi dari perubahan energi
cahaya menjadi energi listrik adalah ….
A. 1,5 %
B. 2,0 %
C. 2,5 %
D. 3,0 %
29. Pada gambar berikut ini dilukiskan lintasan sinar sebelum dan sesudah melalui benda-benda optik K, L, dan
M.
Pada gambar di atas K, L, dan M berturut-turut adalah ….
A. lensa konvergen, cermin datar, dan lensa konvergen
B. lensa divergen, cermin datar, dan lensa konvergen
C. lensa konvergen, lensa divergen, dan cermin datar
D. lensa divergen, cermin datar, dan lensa divergen
30. Sebuah partikel bermassa m dan bermuatan q bergerak dengan kecepatan v memotong tegak lurus medan
magnetik B yang berarah masuk bidang kertas. Bentuk lintasan yang ditempuh partikel adalah ….
A. lurus
B. lingkaran
C. elips
D. parabola
ISIAN SINGKAT
1. Perhatikan gambar elemen volta di bawah ini !
Elemen volta adalah elemen sederhana yang terdiri atas lempeng __(A)__ sebagai anoda dan
lempeng___(B)___sebagai katoda,yang dicelupkan kedalam larutan asam sulfat (H2SO4).
Kekurangan dari elemen ini hanya dapat bekerja dalam waktu singkat karena gelembung-
gelembung gas pada hidrogen akan mengumpul disekitar pelat tembaga disebut peristiwa
___(C)___
TEAM PEMBINA OSN IPA 2018
PRETEST SELEKSI TINGKAT NASIONAL PADANG 2018 | TEST 1 8
2. Induktor Ruhmkorff merupakan alat yang digunakan untuk menimbulkan tegangan tinggi searah (DC)
dengan peristiwa induksi. Alat ini tersusun atas ___(A)___ dengan jumlah lilitan sedikit dan ___(B)___
dengan jumlah lilitan lebih banyak. Alat ini juga dilengkapi ___(C)___ sebagai pemutus dan
penyambung arus searah yang dihubungkan pada kumparan primer.
3. Perhatikan gambar di bawah ini !
Besar arus I adalah __(A)___ dengan arah __(B)__
4. Perhatikan susunan prisma akhromatik di bawah ini !
Susunan prisma ini dibuat untuk __(A)____. Kedua prisma terbuat dari bahan yang berbeda, misal dari kaca
kerona dan flinta. Seberkas sinar putih yang datang pada prisma pertama (kerona) akan terurai dengan sudut
dispersi K. sinar – sinar terurai ini akan masuk ke prisma 2 (kaca flinta) dan akan dibiaskan sedemikian
sehingga begitu keluar sinar merah dan sinar ungu __(B)___
5. Perhatikan gerak harmonik (1) dan gerak harmonik (2)
Pada sumbu y dan sumbu t yang sama, maka dapat diketahui bahwa periode gerak harmonik (1) = __(A)__
periode getaran gerak harmonik (2). Pada saat gerak harmonik (1) menempuh 7/4 gelombang maka gerak
harmonik (1) telah menempuh __(B) ___gelombang. Frekuensi gelombang gerak harmonic (1) __(C)__
daripada frekuensi getaran harmonik (2).
TEAM PEMBINA OSN IPA 2018
PRETEST SELEKSI TINGKAT NASIONAL PADANG 2018 | TEST 1 9
6. Dinding sel tumbuhan dapat mengalami proses penebalan zat kayu pada selulosa. Proses ini dikenal dengan
proses ____
7. Gambar di bawah ini adalah alat yang untuk mengukur pertumbuhan memanjang suatu tanaman yang
terdiri dari sistem katrol yang dilengkapi jarum penunjuk yang dikenal dengan ____
8. Gambar berikut menunjukkan jaringan pada daun.
Struktur yang mengandung magnesium konsentrasi tinggi adalah nomor ___(A)___, sedangkan jaringan
yang mengangkut hasil fotosintesis adalah __(B)__
9. Organogenesis adalah suatu proses pembentukan organ yang
berasal dari tiga lapisan germinal embrio yang telah terbentuk terlebih
dahulu pada tahap gastrula. Tahap pertumbuhan embrio untuk
manusia adalah huruf ___(A)___ dan untuk salamander adalah huruf
___(B)___
10. Kulit merupakan indra peraba yang mempunyai reseptor khusus. Beberapa reseptor pada kulit yaitu korpus
rufini peka terhadap rangsang panas yaitu nomor ___(A)___ dan korpus Krause peka terhadap rangsang
___(B)___
###ALHAMDULILLAH SELESAI###

More Related Content

What's hot

Soal try out paket !
Soal try out paket !Soal try out paket !
Soal try out paket !
Mng Tri Mulyono Prasetyo
 
Soal Try Out IPA
Soal Try Out IPASoal Try Out IPA
Soal Try Out IPA
Mng Tri Mulyono Prasetyo
 
SOAL TRYOUT KAB. UJIAN NASIONAL (UN) IPA SMP TAHUN 2015 SE-KABUPATEN TUBAN P...
SOAL TRYOUT KAB. UJIAN NASIONAL (UN) IPA SMP  TAHUN 2015 SE-KABUPATEN TUBAN P...SOAL TRYOUT KAB. UJIAN NASIONAL (UN) IPA SMP  TAHUN 2015 SE-KABUPATEN TUBAN P...
SOAL TRYOUT KAB. UJIAN NASIONAL (UN) IPA SMP TAHUN 2015 SE-KABUPATEN TUBAN P...
sajidintuban
 
NASKAH SOAL UJIAN NASIONAL IPA SMP TAHUN 2013 PAKET-21
NASKAH SOAL UJIAN NASIONAL IPA SMP TAHUN 2013 PAKET-21NASKAH SOAL UJIAN NASIONAL IPA SMP TAHUN 2013 PAKET-21
NASKAH SOAL UJIAN NASIONAL IPA SMP TAHUN 2013 PAKET-21
sajidintuban
 
NASKAH SOAL ULANGAN KENAIKAN KELAS (UKK) IPA SMP NEGERI 1 BANCAR-TUBAN KELAS ...
NASKAH SOAL ULANGAN KENAIKAN KELAS (UKK) IPA SMP NEGERI 1 BANCAR-TUBAN KELAS ...NASKAH SOAL ULANGAN KENAIKAN KELAS (UKK) IPA SMP NEGERI 1 BANCAR-TUBAN KELAS ...
NASKAH SOAL ULANGAN KENAIKAN KELAS (UKK) IPA SMP NEGERI 1 BANCAR-TUBAN KELAS ...
sajidintuban
 
Naskah ujian nasional ipa smp Tahun 2013 paket-03
Naskah ujian nasional ipa smp Tahun 2013 paket-03Naskah ujian nasional ipa smp Tahun 2013 paket-03
Naskah ujian nasional ipa smp Tahun 2013 paket-03
sajidintuban
 
Pembahasan un smp ipa 2012 paket c34 1
Pembahasan un smp ipa 2012 paket c34 1Pembahasan un smp ipa 2012 paket c34 1
Pembahasan un smp ipa 2012 paket c34 1
Muhammad Nazri
 
Un fisika sma 2014 6
Un fisika sma 2014 6Un fisika sma 2014 6
Un fisika sma 2014 6
SMPN 3 TAMAN SIDOARJO
 
Naskah soal un ipa smp 2013 paket 1
Naskah soal un ipa smp 2013 paket 1Naskah soal un ipa smp 2013 paket 1
Naskah soal un ipa smp 2013 paket 1Wayan Sudiarta
 
Prediksi Soal UN IPA SMP 2014 AAA
Prediksi Soal UN IPA SMP 2014 AAAPrediksi Soal UN IPA SMP 2014 AAA
Prediksi Soal UN IPA SMP 2014 AAA
Ari_Ambawa
 
NASKAH SOAL UJIAN SEKOLAH IPA SMP KELAS IX
NASKAH SOAL UJIAN SEKOLAH IPA SMP KELAS IXNASKAH SOAL UJIAN SEKOLAH IPA SMP KELAS IX
NASKAH SOAL UJIAN SEKOLAH IPA SMP KELAS IX
sajidintuban
 
Lkmu paket b mts n kebumen 1
Lkmu paket b mts n kebumen 1Lkmu paket b mts n kebumen 1
Lkmu paket b mts n kebumen 1
-Yuniati Said
 
IPA-FISIKA
IPA-FISIKAIPA-FISIKA
IPA-FISIKA
Phaphy Wahyudhi
 
Download Soal UN IPA SMP 2011-2012
Download Soal UN IPA SMP 2011-2012Download Soal UN IPA SMP 2011-2012
Download Soal UN IPA SMP 2011-2012
Sang Pembelajar
 
Kisi_kisi UN IPA kelas 9
Kisi_kisi UN IPA kelas 9Kisi_kisi UN IPA kelas 9
Kisi_kisi UN IPA kelas 9
Nisriinaaf
 
Soal Prediksi UN IPA SMP/MTs Tahun 2014 PAKET 3 | LENGKAP KUNCI JAWABAN DAN P...
Soal Prediksi UN IPA SMP/MTs Tahun 2014 PAKET 3 | LENGKAP KUNCI JAWABAN DAN P...Soal Prediksi UN IPA SMP/MTs Tahun 2014 PAKET 3 | LENGKAP KUNCI JAWABAN DAN P...
Soal Prediksi UN IPA SMP/MTs Tahun 2014 PAKET 3 | LENGKAP KUNCI JAWABAN DAN P...
Thufeil 'Ammar
 
Final olimpiade
Final olimpiadeFinal olimpiade
Final olimpiade
syamsu rizal
 
SOAL TRY OUT FISIKA SMP
SOAL TRY OUT FISIKA SMPSOAL TRY OUT FISIKA SMP
SOAL TRY OUT FISIKA SMP
wuryantopss
 

What's hot (18)

Soal try out paket !
Soal try out paket !Soal try out paket !
Soal try out paket !
 
Soal Try Out IPA
Soal Try Out IPASoal Try Out IPA
Soal Try Out IPA
 
SOAL TRYOUT KAB. UJIAN NASIONAL (UN) IPA SMP TAHUN 2015 SE-KABUPATEN TUBAN P...
SOAL TRYOUT KAB. UJIAN NASIONAL (UN) IPA SMP  TAHUN 2015 SE-KABUPATEN TUBAN P...SOAL TRYOUT KAB. UJIAN NASIONAL (UN) IPA SMP  TAHUN 2015 SE-KABUPATEN TUBAN P...
SOAL TRYOUT KAB. UJIAN NASIONAL (UN) IPA SMP TAHUN 2015 SE-KABUPATEN TUBAN P...
 
NASKAH SOAL UJIAN NASIONAL IPA SMP TAHUN 2013 PAKET-21
NASKAH SOAL UJIAN NASIONAL IPA SMP TAHUN 2013 PAKET-21NASKAH SOAL UJIAN NASIONAL IPA SMP TAHUN 2013 PAKET-21
NASKAH SOAL UJIAN NASIONAL IPA SMP TAHUN 2013 PAKET-21
 
NASKAH SOAL ULANGAN KENAIKAN KELAS (UKK) IPA SMP NEGERI 1 BANCAR-TUBAN KELAS ...
NASKAH SOAL ULANGAN KENAIKAN KELAS (UKK) IPA SMP NEGERI 1 BANCAR-TUBAN KELAS ...NASKAH SOAL ULANGAN KENAIKAN KELAS (UKK) IPA SMP NEGERI 1 BANCAR-TUBAN KELAS ...
NASKAH SOAL ULANGAN KENAIKAN KELAS (UKK) IPA SMP NEGERI 1 BANCAR-TUBAN KELAS ...
 
Naskah ujian nasional ipa smp Tahun 2013 paket-03
Naskah ujian nasional ipa smp Tahun 2013 paket-03Naskah ujian nasional ipa smp Tahun 2013 paket-03
Naskah ujian nasional ipa smp Tahun 2013 paket-03
 
Pembahasan un smp ipa 2012 paket c34 1
Pembahasan un smp ipa 2012 paket c34 1Pembahasan un smp ipa 2012 paket c34 1
Pembahasan un smp ipa 2012 paket c34 1
 
Un fisika sma 2014 6
Un fisika sma 2014 6Un fisika sma 2014 6
Un fisika sma 2014 6
 
Naskah soal un ipa smp 2013 paket 1
Naskah soal un ipa smp 2013 paket 1Naskah soal un ipa smp 2013 paket 1
Naskah soal un ipa smp 2013 paket 1
 
Prediksi Soal UN IPA SMP 2014 AAA
Prediksi Soal UN IPA SMP 2014 AAAPrediksi Soal UN IPA SMP 2014 AAA
Prediksi Soal UN IPA SMP 2014 AAA
 
NASKAH SOAL UJIAN SEKOLAH IPA SMP KELAS IX
NASKAH SOAL UJIAN SEKOLAH IPA SMP KELAS IXNASKAH SOAL UJIAN SEKOLAH IPA SMP KELAS IX
NASKAH SOAL UJIAN SEKOLAH IPA SMP KELAS IX
 
Lkmu paket b mts n kebumen 1
Lkmu paket b mts n kebumen 1Lkmu paket b mts n kebumen 1
Lkmu paket b mts n kebumen 1
 
IPA-FISIKA
IPA-FISIKAIPA-FISIKA
IPA-FISIKA
 
Download Soal UN IPA SMP 2011-2012
Download Soal UN IPA SMP 2011-2012Download Soal UN IPA SMP 2011-2012
Download Soal UN IPA SMP 2011-2012
 
Kisi_kisi UN IPA kelas 9
Kisi_kisi UN IPA kelas 9Kisi_kisi UN IPA kelas 9
Kisi_kisi UN IPA kelas 9
 
Soal Prediksi UN IPA SMP/MTs Tahun 2014 PAKET 3 | LENGKAP KUNCI JAWABAN DAN P...
Soal Prediksi UN IPA SMP/MTs Tahun 2014 PAKET 3 | LENGKAP KUNCI JAWABAN DAN P...Soal Prediksi UN IPA SMP/MTs Tahun 2014 PAKET 3 | LENGKAP KUNCI JAWABAN DAN P...
Soal Prediksi UN IPA SMP/MTs Tahun 2014 PAKET 3 | LENGKAP KUNCI JAWABAN DAN P...
 
Final olimpiade
Final olimpiadeFinal olimpiade
Final olimpiade
 
SOAL TRY OUT FISIKA SMP
SOAL TRY OUT FISIKA SMPSOAL TRY OUT FISIKA SMP
SOAL TRY OUT FISIKA SMP
 

Similar to Pre test

Contoh soal-ujian-nasional-un-ipa-kelas-9-smp-m ts
Contoh soal-ujian-nasional-un-ipa-kelas-9-smp-m tsContoh soal-ujian-nasional-un-ipa-kelas-9-smp-m ts
Contoh soal-ujian-nasional-un-ipa-kelas-9-smp-m ts
dwioscar
 
Contoh soal-ujian-nasional-un-ipa-kelas-9-smp-m ts
Contoh soal-ujian-nasional-un-ipa-kelas-9-smp-m tsContoh soal-ujian-nasional-un-ipa-kelas-9-smp-m ts
Contoh soal-ujian-nasional-un-ipa-kelas-9-smp-m ts
dwioscar
 
Fisika paket 4
Fisika paket 4Fisika paket 4
Fisika paket 4
Abdul Jamil
 
Paket b lkmu internal 2014
Paket b lkmu internal 2014Paket b lkmu internal 2014
Paket b lkmu internal 2014
-Yuniati Said
 
SOAL PENGAYAAN IPA-FISIKA UN 2016
SOAL PENGAYAAN  IPA-FISIKA UN 2016SOAL PENGAYAAN  IPA-FISIKA UN 2016
SOAL PENGAYAAN IPA-FISIKA UN 2016
Phaphy Wahyudhi
 
Ipa fisika
Ipa fisikaIpa fisika
Ipa fisika
HeningIndra
 
UN Ipa fisika SMP
UN Ipa fisika SMPUN Ipa fisika SMP
UN Ipa fisika SMP
Shin Hil
 
LATIHAN-LATIHAN YANG PATUT DI BUAT OLEH MURID
LATIHAN-LATIHAN YANG PATUT DI BUAT OLEH MURIDLATIHAN-LATIHAN YANG PATUT DI BUAT OLEH MURID
LATIHAN-LATIHAN YANG PATUT DI BUAT OLEH MURID
MazitaMusa1
 
Soal try out paket 2
Soal try out paket 2Soal try out paket 2
Soal try out paket 2
Mng Tri Mulyono Prasetyo
 
Soal try out paket 2
Soal try out paket 2Soal try out paket 2
Soal try out paket 2
Mng Tri Mulyono Prasetyo
 
Buku Bank Soal Try-Out UN IPA SMP Gugus3 4-5-Kab-Tuban-Tahun 2014
Buku Bank Soal Try-Out UN IPA SMP Gugus3 4-5-Kab-Tuban-Tahun 2014Buku Bank Soal Try-Out UN IPA SMP Gugus3 4-5-Kab-Tuban-Tahun 2014
Buku Bank Soal Try-Out UN IPA SMP Gugus3 4-5-Kab-Tuban-Tahun 2014
sajidinbulu
 
soal ujian sekolas smp mata pelajaran IPA kelas 9 ala putu adnyana
soal ujian sekolas smp mata pelajaran IPA kelas 9 ala putu adnyanasoal ujian sekolas smp mata pelajaran IPA kelas 9 ala putu adnyana
soal ujian sekolas smp mata pelajaran IPA kelas 9 ala putu adnyana
universitas samawa
 
Ucm 4 try out 2 kab purworejo
Ucm 4 try out 2 kab purworejoUcm 4 try out 2 kab purworejo
Ucm 4 try out 2 kab purworejo
-Yuniati Said
 
Paket a lkmu internal 2014
Paket a lkmu internal 2014Paket a lkmu internal 2014
Paket a lkmu internal 2014
-Yuniati Said
 
Soal tryout ipa_smp_2014_
Soal tryout ipa_smp_2014_Soal tryout ipa_smp_2014_
Soal tryout ipa_smp_2014_
Muhtar Muhtar
 
Download Soal UN IPA SMP 2009-2010
Download Soal UN IPA SMP 2009-2010Download Soal UN IPA SMP 2009-2010
Download Soal UN IPA SMP 2009-2010
Sang Pembelajar
 
Prediksi Ujan Nasional IPA SMP 2014 paket 1
Prediksi Ujan Nasional IPA SMP 2014 paket 1Prediksi Ujan Nasional IPA SMP 2014 paket 1
Prediksi Ujan Nasional IPA SMP 2014 paket 1
sajidinbulu
 
Naskah Soal Tryout Ujian Nasional IPA SMP Kab Tuban Tahun 2014 Paket 414
Naskah Soal Tryout Ujian Nasional IPA SMP Kab Tuban Tahun 2014 Paket 414Naskah Soal Tryout Ujian Nasional IPA SMP Kab Tuban Tahun 2014 Paket 414
Naskah Soal Tryout Ujian Nasional IPA SMP Kab Tuban Tahun 2014 Paket 414
sajidintuban
 
Prediksi Ujan Nasional IPA SMP Tahun 2014 paket 2
Prediksi Ujan Nasional IPA SMP Tahun 2014 paket 2Prediksi Ujan Nasional IPA SMP Tahun 2014 paket 2
Prediksi Ujan Nasional IPA SMP Tahun 2014 paket 2
sajidinbulu
 
Soal try out MTSN DENANYAR JOMBANG JATIM
Soal try out MTSN DENANYAR JOMBANG JATIMSoal try out MTSN DENANYAR JOMBANG JATIM
Soal try out MTSN DENANYAR JOMBANG JATIM
Hisbulloh Huda
 

Similar to Pre test (20)

Contoh soal-ujian-nasional-un-ipa-kelas-9-smp-m ts
Contoh soal-ujian-nasional-un-ipa-kelas-9-smp-m tsContoh soal-ujian-nasional-un-ipa-kelas-9-smp-m ts
Contoh soal-ujian-nasional-un-ipa-kelas-9-smp-m ts
 
Contoh soal-ujian-nasional-un-ipa-kelas-9-smp-m ts
Contoh soal-ujian-nasional-un-ipa-kelas-9-smp-m tsContoh soal-ujian-nasional-un-ipa-kelas-9-smp-m ts
Contoh soal-ujian-nasional-un-ipa-kelas-9-smp-m ts
 
Fisika paket 4
Fisika paket 4Fisika paket 4
Fisika paket 4
 
Paket b lkmu internal 2014
Paket b lkmu internal 2014Paket b lkmu internal 2014
Paket b lkmu internal 2014
 
SOAL PENGAYAAN IPA-FISIKA UN 2016
SOAL PENGAYAAN  IPA-FISIKA UN 2016SOAL PENGAYAAN  IPA-FISIKA UN 2016
SOAL PENGAYAAN IPA-FISIKA UN 2016
 
Ipa fisika
Ipa fisikaIpa fisika
Ipa fisika
 
UN Ipa fisika SMP
UN Ipa fisika SMPUN Ipa fisika SMP
UN Ipa fisika SMP
 
LATIHAN-LATIHAN YANG PATUT DI BUAT OLEH MURID
LATIHAN-LATIHAN YANG PATUT DI BUAT OLEH MURIDLATIHAN-LATIHAN YANG PATUT DI BUAT OLEH MURID
LATIHAN-LATIHAN YANG PATUT DI BUAT OLEH MURID
 
Soal try out paket 2
Soal try out paket 2Soal try out paket 2
Soal try out paket 2
 
Soal try out paket 2
Soal try out paket 2Soal try out paket 2
Soal try out paket 2
 
Buku Bank Soal Try-Out UN IPA SMP Gugus3 4-5-Kab-Tuban-Tahun 2014
Buku Bank Soal Try-Out UN IPA SMP Gugus3 4-5-Kab-Tuban-Tahun 2014Buku Bank Soal Try-Out UN IPA SMP Gugus3 4-5-Kab-Tuban-Tahun 2014
Buku Bank Soal Try-Out UN IPA SMP Gugus3 4-5-Kab-Tuban-Tahun 2014
 
soal ujian sekolas smp mata pelajaran IPA kelas 9 ala putu adnyana
soal ujian sekolas smp mata pelajaran IPA kelas 9 ala putu adnyanasoal ujian sekolas smp mata pelajaran IPA kelas 9 ala putu adnyana
soal ujian sekolas smp mata pelajaran IPA kelas 9 ala putu adnyana
 
Ucm 4 try out 2 kab purworejo
Ucm 4 try out 2 kab purworejoUcm 4 try out 2 kab purworejo
Ucm 4 try out 2 kab purworejo
 
Paket a lkmu internal 2014
Paket a lkmu internal 2014Paket a lkmu internal 2014
Paket a lkmu internal 2014
 
Soal tryout ipa_smp_2014_
Soal tryout ipa_smp_2014_Soal tryout ipa_smp_2014_
Soal tryout ipa_smp_2014_
 
Download Soal UN IPA SMP 2009-2010
Download Soal UN IPA SMP 2009-2010Download Soal UN IPA SMP 2009-2010
Download Soal UN IPA SMP 2009-2010
 
Prediksi Ujan Nasional IPA SMP 2014 paket 1
Prediksi Ujan Nasional IPA SMP 2014 paket 1Prediksi Ujan Nasional IPA SMP 2014 paket 1
Prediksi Ujan Nasional IPA SMP 2014 paket 1
 
Naskah Soal Tryout Ujian Nasional IPA SMP Kab Tuban Tahun 2014 Paket 414
Naskah Soal Tryout Ujian Nasional IPA SMP Kab Tuban Tahun 2014 Paket 414Naskah Soal Tryout Ujian Nasional IPA SMP Kab Tuban Tahun 2014 Paket 414
Naskah Soal Tryout Ujian Nasional IPA SMP Kab Tuban Tahun 2014 Paket 414
 
Prediksi Ujan Nasional IPA SMP Tahun 2014 paket 2
Prediksi Ujan Nasional IPA SMP Tahun 2014 paket 2Prediksi Ujan Nasional IPA SMP Tahun 2014 paket 2
Prediksi Ujan Nasional IPA SMP Tahun 2014 paket 2
 
Soal try out MTSN DENANYAR JOMBANG JATIM
Soal try out MTSN DENANYAR JOMBANG JATIMSoal try out MTSN DENANYAR JOMBANG JATIM
Soal try out MTSN DENANYAR JOMBANG JATIM
 

Pre test

  • 1. PEMBINAAN SISWA IPA OLIMPIADE SAINS NASIONAL TINGKAT SD/MI SELEKSI NASIONAL TAHUN 2018 TEST 1 (30 SOAL PILIHAN GANDA DAN 10 ISIAN SINGKAT) TEAM PEMBINA IPA SD / MI TINGKAT PROPINSI TAHUN 2018
  • 2. TEAM PEMBINA OSN IPA 2018 PRETEST SELEKSI TINGKAT NASIONAL PADANG 2018 | TEST 1 1 PILIHAN GANDA 1. Di bawah ini merupakan lima pokok data ilmiah : 1) melakukan observasi 2) menarik kesimpulan 3) merumuskan masalah 4) melakukan eksperimen 5) menyusun hipotesis Berdasarkan data di atas urutan metode ilmiah yang benar adalah .... A. 3) – 5) – 1) – 4) – 2) B. 3) – 1) – 5) – 4) – 2) C. 5) – 1) – 3) – 4) – 2) D. 5) – 3) –1) – 4) – 2) 2. Perhatikan tabel hasil percobaan transpirasi di bawah ini ! Tumbuhan Luas permukaan daun (cm2) Volume air yang hilang (mL) 5 menit 10 menit 15 menit 20 menit K 10 4 8 12 16 L 10 5 10 15 20 M 20 9 18 27 36 N 20 8 16 24 32 Tumbuhan yang mempunyai kecepatan transpirasi tertinggi adalah …. A. K B. L C. M D. N 3. Berikut ini adalah bagian-bagian mata manusia : 1) Iris 5) Aqueous humor 2) Kornea 6) Lensa 3) Pupil 7) Retina 4) Vitreus humor Cahaya yang ditangkap mata berturut-turut akan melalui .... A. 2), 1), 3), 4), 5), 6), dan 7) B. 2), 5), 1), 3), 4), 6), dan 7) C. 2), 5), 1), 3), 6), 4), dan 7) D. 2), 4), 1), 3), 6), 5), dan 7) 4. Seorang anak menderita rabun senja (nyctalopia) padahal asupan vitamin A dan konsumsi sayuran dan buah sudah cukup, hal ini bisa terjadi, kemungkinan besar anak tersebut kekurangan .... A. Lemak B. Protein C. Vitamin B D. Pati
  • 3. TEAM PEMBINA OSN IPA 2018 PRETEST SELEKSI TINGKAT NASIONAL PADANG 2018 | TEST 1 2 5. Pada eksperimen osmosis sel tumbuhan, disiapkan tiga potongan kentang berbentuk silinder dengan ukuran dan berat yang sama. Kentang A direndam dalam larutan gula 5%, kentang B dalam larutan gula 10%, dan kentang C dalam larutan gula 15%. Lama perendaman 30 menit. Data yang diperoleh adalah sebagai berikut Kentang Gula Hilang berat A 5 % 0,3 gram B 10 % 0,7 gram C 15 % 1,8 gram Dari data tersebut dapat disimpulkan bahwa hilangnya berat kentang disebabkan oleh .... A. sel-sel kentang hipotonis terhadap larutan gula yang hipertonis B. sel-sel kentang hipertonis terhadap larutan gula yang hipotonis C. sel-sel kentang isotonis terhadap larutan gula yang hipertonis D. sel-sel kentang hipertonis terhadap larutan gula yang isotonis 6. Dari hasil uji urine seseorang diperoleh data : No. Perlakuan Hasil pengamatan 1. Urine + Biuret Tidak berubah 2. Urine + fehling A dan B dipanaskan Merah bata 3. Urine + perak nitrat Endapan putih 4. Urine dipanaskan Bau amonia Berdasarkan data di atas dapat disimpulkan bahwa orang tersebut menderita diabetes mellitus, diketahui dari perlakuan nomor …. A. 1 B. 2 C. 3 D. 4 7. Perhatikan pernyataan di bawah ini ! 1) zona litoral adalah zona di sekitar pantai (batas perairan yang dangkal) 2) pelagik adalah laut lepas / perairan terbuka dengan kedalaman 600 m – 10.000 meter 3) nekton memiliki adaptasi terhadap pergerakan air yang aktif 4) termoklin adalah lapisan permukaan air danau yang hangat pada musim panas 5) badan air oligotrofik memiliki nutrisi yang dapat dimanfaatkan dalam jumlah besar Pernyataan yang benar adalah .... A. 1), 2), dan 3) B. 1), 2), dan 4) C. 2), 3), dan 4) D. 2), 3), dan 5 8. Sehabis kita berada di halaman yang terang dan panas kemudian masuk ke kamar yang redup dan sebaliknya, maka sesaat kita sukar mengamati benda yang ada. Hal ini terjadi karena perlu waktu adaptasi. Pada waktu ini terjadi perubahan zat yang disebut .... A. iodopsin B. opsin C. rhodopsin D. retinin
  • 4. TEAM PEMBINA OSN IPA 2018 PRETEST SELEKSI TINGKAT NASIONAL PADANG 2018 | TEST 1 3 9. Berikut adalah kelainan dan penyakit pada sistem peredaran darah 1) Hipertensi 4) Sickle Cell Anemia (SCA) 2) Hemophilia 5) Anemia 3) Leukemia 6) Thalasemia Kelainan darah yang disebabkan oleh faktor fisiologis adalah .... A. 1), 2), dan 6) B. 1), 3), dan 5) C. 2), 3), dan 4) D. 2), 3), dan 6) 10. Siklus reproduksi pada mamalia primata disebut siklus menstruasi, sedangkan siklus reproduksi pada non primata disebut siklus …. A. estrus B. amenore C. menoragia D. dismenore 11. Jaringan ikat disusun oleh matriks, serat (fibrosa), dan sel-sel jaringan ikat. Sel jaringan ikat yang berfungsi memakan bakteri dan sel mati adalah .... A. fibroblas B. makrofag C. sel tiang D. sel plasma 12. Sekat di antara ventrikel buaya yang berfungsi mengedarkan oksigen (O2) ke seluruh jaringan tubuh dan menjaga keseimbangan tekanan cairan pada jantungnya saat menyelam dalam air dinamakan .... A. valvula bikuspidalis B. valvula mitral C. katup semilunaris D. foramen panizzae 13. Kelompok hewan di bawah ini yang mempunyai sistem peredaran darah terbuka adalah .... A. cacing tanah, serangga, katak B. serangga, kerang, planaria C. ikan, planaria, cacing tanah D. serangga, ikan kerang 14. Pada saat pengamatan rangka tubuh manusia, diperoleh data sebagai berikut. 1) tulang lengan 3) tulang rusuk 5) tulang paha 2) tulang dada 4) tulang betis 6) tulang dahi Yang termasuk tulang aksial (sumbu tubuh) adalah .... A. 1), 2), dan 3) B. 1), 3), dan 5) C. 2), 3), dan 6) D. 2), 4), dan 6)
  • 5. TEAM PEMBINA OSN IPA 2018 PRETEST SELEKSI TINGKAT NASIONAL PADANG 2018 | TEST 1 4 15. Alga merah tumbuh di kedalaman yang melebihi tempat dimana sinar merah dan biru dapat menembus lautan. Alasan yang dapat menjelaskan hal ini adalah .... A. alga merah memiliki pigmen tambahan yang menyerap sinar dengan panjang gelombang yang ada pada kedalaman tersebut B. alga merah merupakan tumbuhan heterotrof C. alga merah menggunakan energi infrared untuk menjalankan fotosintesis D. alga merah memiliki sistem penyerap sinar merah dan biru yang lebih efisien 16. Seorang siswa yang sedang praktikum, hendak menentukan suhu benda dengan menggunakan termometer X, Y, dan Reamur. Ketika diukur dengan ketiga termometer tersebut, berturut-turut menunjukkan pada skala 92˚X, 96˚Y, dan 48˚R. Apabila pada termometer skala X dan Y titik didih air adalah 140˚X dan 120˚Y, maka perbandingan rentang skala ketiganya secara berurutan adalah …. A. 3 : 4 : 6 B. 6 : 7 : 3 C. 6 : 3 : 4 D. 7 : 8 : 3 17. Berikut ini berkaitan dengan alat ukur listrik (1) Galvanometer dirangkai dengan shunt dapat mengukur arus yang lebih besar dari batas ukurnya, dirangkai dengan multifier dapat mengukur tegangan yang lebih besar dari batas ukurnya (2) resistor shunt merupakan amperemeter yang terdiri dari galvanometer yang diparalel dengan resistor (3) untuk mengukur arus listrik ampermeter dipasang seri, sedangkan untuk mengukur tegangan voltmeter dipasang paralel (4) avometer merupakan alat yang dapat mengukur beda potensial, kuat arus listrik, maupun hambatan Pernyataan di atas yang benar adalah .... A. (1), (2), (3), dan (4) B. (1), (2), dan (3) C. (2), dan (3) D. (2) dan (4) 18. Sebuah benda yang bergerak melingkar beraturan dipengaruhi oleh suatu gaya yang arahnya menuju pusat lingkaran yang dikenal dengan gaya …. A. sentripetal B. gesek C. normal D. stokes 19. Perhatikan grafik di samping ! Proses yang mengalami perubahan suhu, proses yang mengalami perubahan wujud dan proses yang melepaskan kalor adalah .... A. A – B // B – C // E – F B. A – B // E – F // D – E C. C – D // B – C // E – F D. C – D // E – F // D – C
  • 6. TEAM PEMBINA OSN IPA 2018 PRETEST SELEKSI TINGKAT NASIONAL PADANG 2018 | TEST 1 5 20. Perhatikan Gambar ! Hasil pengamatan menunjukkan pada kolom A, B, dan C kenaikan permukaan airnya tidak sama. Berdasarkan persamaan kontinuitas, maka .... A. pipa A akan memiliki kelajuan paling besar dan tekanannya paling rendah B. pipa B akan memiliki kelajuan paling besar dan tekanannya paling rendah C. pipa C akan memiliki kelajuan paling kecil dan tekanannya paling besar D. pipa A, B, dan C memiliki kelajuan dan tekanan sama 21. Urutan spektrum gelombang elektromagnetik dari frekuensi kecil ke besar adalah .... A. inframerah, cahaya tampak, ultaviolet, sinar-X, sinar- B. ultraviolet, inframerah, cahaya tampak, sinar-X, sinar- C. gelombang radio, gelombang mikro, cahaya tampak, inframerah D. sinar-, sinar-X, ultraviolet, cahaya tampak, inframerah 22. Pemanasan suatu gas ideal seperti pada gambar Pemanasan gas mengakibatkan : 1) Kecepatan partikel bertmbah besar 2) Momentum partikel bertambah besar 3) Energi kinetik partikel bertambah besar 4) Tekanan gas bertambah besar Jika akibat suhu naik, gas A berpindah ke B, berarti gas X mengalami peristiwa …. A. 1) dan 3) B. 1) dan 4) C. 1), 2), dan 3) D. 1), 2), 3), dan 4) 23. Dua partikel A dan B bermuatan listrik 4 C dan -10 C terletak di udara seperti gambar berikut ! Di sekitar muatan tersebut terdapat titik – titik P, Q, R dan S. titik yang mempunyai kemungkinan kuat medannya nol adalah …. A. P B. Q C. R D. S
  • 7. TEAM PEMBINA OSN IPA 2018 PRETEST SELEKSI TINGKAT NASIONAL PADANG 2018 | TEST 1 6 24. Sebuah pegas dengan konstanta pegas k dan sebuah balok bermassa m membentuk sistem getaran harmonik horisontal tanpa gesekan. Kemudian, pegas ditarik sejauh x dari titik setimbang dan dilepaskan. Jika massa pegas diabaikan, maka pernyataan berikut yang benar adalah .... (1) Pegas bergetar dengan periode tetap (2) Energi mekanik total bergantung pada waktu (3) Percepatan getaran bergantung pada x (4) Frekuensi getaran bergantung pada k dan m A. (1), (2), dan (3) B. (1), (2), dan (4) C. (1), (3), dan (4) D. (1), (2), (3), dan (4) 25. Balok A dan B bergerak dengan kecepatan seperti pada gambar di bawah ini ! Antara lantai dan balok A timbulnya gesekan ƒ1 dan antara balok A dan balok B timbul gaya gesekan ƒ2. Arah gaya gesekan yang bekerja pada balok A adalah .... A. ƒ1 ke kanan dan ƒ2 ke kiri B. ƒ1 ke kiri dan ƒ2 ke kiri C. ƒ1 ke kanan dan ƒ2 ke kanan D. ƒ1 ke kiri dan ƒ2 ke kanan 26. Empat tipe orbit bumi seperti ditunjuk pada gambar Pernyataan yang tepat adalah ….. A. (P) orbit polar ditempati oleh satelit – satelit untuk mengawasi kawasan kutub bumi B. (Q) orbit geostasioner kebanyakan satelit – satelit komunikasi C. (R) orbit lingkaran memungkinkan satelit berada pada jarak yang tetap di permukaan bumi D. (S) orbit eksentrik menyediakan satelit dengan jarak yang berubah-ubah terhadap bumi 27. Seorang yang sedang menyelam dalam air kolam melihat seseorang yang sedang berdiri di pinggir kolam. Bagi penyelam, orang tersebut terlihat … A. lebih besar dan lebih dekat daripada yang sesungguhnya B. lebih besar dan lebih jauh daripada yang sesungguhnya C. lebih kecil dan lebih dekat daripada yang sesungguhnya D. lebih kecil dan lebih jauh daripada yang sesungguhnya v1 v2
  • 8. TEAM PEMBINA OSN IPA 2018 PRETEST SELEKSI TINGKAT NASIONAL PADANG 2018 | TEST 1 7 28. Suatu sel matahari (solar sel) menerima intensitas dari matahari sebesar 1000 W/m2. Luas solar sel ini 0,0012 m2 dan solar sel menghasilkan arus 0,15 A pada tegangan 0,2 Volt. Efisiensi dari perubahan energi cahaya menjadi energi listrik adalah …. A. 1,5 % B. 2,0 % C. 2,5 % D. 3,0 % 29. Pada gambar berikut ini dilukiskan lintasan sinar sebelum dan sesudah melalui benda-benda optik K, L, dan M. Pada gambar di atas K, L, dan M berturut-turut adalah …. A. lensa konvergen, cermin datar, dan lensa konvergen B. lensa divergen, cermin datar, dan lensa konvergen C. lensa konvergen, lensa divergen, dan cermin datar D. lensa divergen, cermin datar, dan lensa divergen 30. Sebuah partikel bermassa m dan bermuatan q bergerak dengan kecepatan v memotong tegak lurus medan magnetik B yang berarah masuk bidang kertas. Bentuk lintasan yang ditempuh partikel adalah …. A. lurus B. lingkaran C. elips D. parabola ISIAN SINGKAT 1. Perhatikan gambar elemen volta di bawah ini ! Elemen volta adalah elemen sederhana yang terdiri atas lempeng __(A)__ sebagai anoda dan lempeng___(B)___sebagai katoda,yang dicelupkan kedalam larutan asam sulfat (H2SO4). Kekurangan dari elemen ini hanya dapat bekerja dalam waktu singkat karena gelembung- gelembung gas pada hidrogen akan mengumpul disekitar pelat tembaga disebut peristiwa ___(C)___
  • 9. TEAM PEMBINA OSN IPA 2018 PRETEST SELEKSI TINGKAT NASIONAL PADANG 2018 | TEST 1 8 2. Induktor Ruhmkorff merupakan alat yang digunakan untuk menimbulkan tegangan tinggi searah (DC) dengan peristiwa induksi. Alat ini tersusun atas ___(A)___ dengan jumlah lilitan sedikit dan ___(B)___ dengan jumlah lilitan lebih banyak. Alat ini juga dilengkapi ___(C)___ sebagai pemutus dan penyambung arus searah yang dihubungkan pada kumparan primer. 3. Perhatikan gambar di bawah ini ! Besar arus I adalah __(A)___ dengan arah __(B)__ 4. Perhatikan susunan prisma akhromatik di bawah ini ! Susunan prisma ini dibuat untuk __(A)____. Kedua prisma terbuat dari bahan yang berbeda, misal dari kaca kerona dan flinta. Seberkas sinar putih yang datang pada prisma pertama (kerona) akan terurai dengan sudut dispersi K. sinar – sinar terurai ini akan masuk ke prisma 2 (kaca flinta) dan akan dibiaskan sedemikian sehingga begitu keluar sinar merah dan sinar ungu __(B)___ 5. Perhatikan gerak harmonik (1) dan gerak harmonik (2) Pada sumbu y dan sumbu t yang sama, maka dapat diketahui bahwa periode gerak harmonik (1) = __(A)__ periode getaran gerak harmonik (2). Pada saat gerak harmonik (1) menempuh 7/4 gelombang maka gerak harmonik (1) telah menempuh __(B) ___gelombang. Frekuensi gelombang gerak harmonic (1) __(C)__ daripada frekuensi getaran harmonik (2).
  • 10. TEAM PEMBINA OSN IPA 2018 PRETEST SELEKSI TINGKAT NASIONAL PADANG 2018 | TEST 1 9 6. Dinding sel tumbuhan dapat mengalami proses penebalan zat kayu pada selulosa. Proses ini dikenal dengan proses ____ 7. Gambar di bawah ini adalah alat yang untuk mengukur pertumbuhan memanjang suatu tanaman yang terdiri dari sistem katrol yang dilengkapi jarum penunjuk yang dikenal dengan ____ 8. Gambar berikut menunjukkan jaringan pada daun. Struktur yang mengandung magnesium konsentrasi tinggi adalah nomor ___(A)___, sedangkan jaringan yang mengangkut hasil fotosintesis adalah __(B)__ 9. Organogenesis adalah suatu proses pembentukan organ yang berasal dari tiga lapisan germinal embrio yang telah terbentuk terlebih dahulu pada tahap gastrula. Tahap pertumbuhan embrio untuk manusia adalah huruf ___(A)___ dan untuk salamander adalah huruf ___(B)___ 10. Kulit merupakan indra peraba yang mempunyai reseptor khusus. Beberapa reseptor pada kulit yaitu korpus rufini peka terhadap rangsang panas yaitu nomor ___(A)___ dan korpus Krause peka terhadap rangsang ___(B)___ ###ALHAMDULILLAH SELESAI###