SlideShare a Scribd company logo
BAHAYA MEROKOK
DI KALANGAN REMAJA
Apa itu rokok?
Rokok ialah silinder dari
kertas maupun dari berbagai
jenis daun berukuran antara
70mm hingga 120mm dengan
diameter 10mm yang berisi
daun tembakau yang telah
dicacah.
MASA DEPAN 500 ORANG PEROKOK
• 1 orang mati karena dibunuh
• 6 orang mati karena kecelakaan jalan raya
• 493 orang mati karena penyakit, jantung, kanker,
stroke dan lain-lain yang berkaitan dengan
merokok
Perokok aktif dan perokok pasif
Merokok secara aktif
menghisap asap rokok secara langsung melalui
mulut
Merokok secara pasif
menghisap asap yang dihembuskan keluar oleh
perokok.
KANDUNGAN ASAP ROKOK
 Lebih 4000 bahan kimia
- 200 yang sangat toksik
- 43 bahan yang karsinogenik
-berbagai partikel yang merusak paru-paru
- berbagai bahan perisa
 kandungan utama
- nikotin
 Kandungan lain
- Karbon monoksida
- Tar
- Benzene
- Karbon monoksida
- arsenik, dll
Penyebab seseorang merokok
• Apa penyebab seseorang merokok?
Penyebab seseorang merokok
Faktor eksternal
- pengaruh rekan sebaya
- pengaruh keluarga
- iklan dan promosi
Faktor internal
- pengetahun, sikap dan kepercayaan negatif
- naluri suka mencoba
- tidak asertif (tidak bisa mengemukakan hal
yang ada di pikiran)
- ingin membentuk image diri
BAHAYA MEROKOK
 Kematian meningkat
- penyakit jantung
- kanker
- stroke
- penyakit paru-paru kronik
 Kualitas kehidupan menurun
- sering batuk-batuk
- dijauhi karena asap dari perokok
mengganggu
ORGAN DAN SISTEM TUBUH YANG
TERKENA DAMPAK MEROKOK
 Otak
 Jantung
 Paru-paru dan saluran
pernafasan
 Saluran pencernaan
 Pankreas
 Hati
 Ginjal
 Kandung kemih
 Mulut
 Mata
 hidung
 Telinga
 Kulit & rambut
 Gigi & gusi
 Saluran darah
 Tulang
 Organ reproduksi
MEROKOK MENURUNKAN KUALITAS KEHIDUPAN
 Kecerdasan dan stamina menurun
 Fungsi paru-paru menurun
 Resiko penyakit saluran penafasan meningkat
 Perokok wanita 2-3 kali lebih berkemungkinan tidak
subur
 impotensi
 Nafas dan badan berbahu busuk
 Gigi menguning
 Kulit muka cepat berkerut
 Rambut cepat beruban
Stop Smoking and help your friend
to stop smoking!!!!!!
KEUNTUNGAN BERHENTI MEROKOK
• Hidup lebih lama dan
sehat
• Menghindari 4000 bahan
kimia beracun
• Mencegah 40 jenis
penyakit
• Kesehatan meningkat
• Gigi lebih bersih
• Nafas lebih segar
• Kulit lebih sehat
• Rambut dan pakaian tidak
lagi berbau busuk
• Menghemat pengeluaran
• Menjadi teladan yang baik
kepada kawan-kawan
• Keluarga terlindung dari
penyakit
Mana pilihan kamu?
THANK YOU

More Related Content

Similar to PPT-Bahaya-Merokok-Bagi-Remaja.ppt

Dampak rokok 2 - Untuk SMP, SMA dan UMUM
Dampak rokok 2 - Untuk SMP, SMA dan UMUMDampak rokok 2 - Untuk SMP, SMA dan UMUM
Dampak rokok 2 - Untuk SMP, SMA dan UMUM
Donny kurnianto
 
Materi perkuliahan kimia sekitar kita - merokok
Materi perkuliahan kimia sekitar kita - merokokMateri perkuliahan kimia sekitar kita - merokok
Materi perkuliahan kimia sekitar kita - merokok
aditya rakhmawan
 
135832315 leaflet-merokok (1)
135832315 leaflet-merokok (1)135832315 leaflet-merokok (1)
135832315 leaflet-merokok (1)
yasir muarief
 
ganda ojsdfoidiofho[i
ganda ojsdfoidiofho[iganda ojsdfoidiofho[i
ganda ojsdfoidiofho[i
G4nd4
 
Bahaya rokok dan napza untuk generasi masa depan
Bahaya rokok dan napza untuk generasi masa depanBahaya rokok dan napza untuk generasi masa depan
Bahaya rokok dan napza untuk generasi masa depan
anisakhairoza
 
Bahaya Rokok dan NAPZA Terhadap Generasi masa Depan.pptx
Bahaya Rokok dan NAPZA Terhadap Generasi masa Depan.pptxBahaya Rokok dan NAPZA Terhadap Generasi masa Depan.pptx
Bahaya Rokok dan NAPZA Terhadap Generasi masa Depan.pptx
SMKN1PulauPunjung
 
Bahaya merokok
Bahaya merokokBahaya merokok
Bahaya merokok
Mohd Hafidhan
 
bahaya-merokok-bagi-remaja.ppt
bahaya-merokok-bagi-remaja.pptbahaya-merokok-bagi-remaja.ppt
bahaya-merokok-bagi-remaja.ppt
indraerlangga4
 
2. SLIDE PPt DAN ICE BREAKING - BAHAYA MEROKOK BAGI KESEHATAN.pptx
2. SLIDE PPt DAN ICE BREAKING - BAHAYA MEROKOK BAGI KESEHATAN.pptx2. SLIDE PPt DAN ICE BREAKING - BAHAYA MEROKOK BAGI KESEHATAN.pptx
2. SLIDE PPt DAN ICE BREAKING - BAHAYA MEROKOK BAGI KESEHATAN.pptx
Noviavlog
 
2. SLIDE PPt DAN ICE BREAKING - BAHAYA MEROKOK BAGI KESEHATAN.pptx
2. SLIDE PPt DAN ICE BREAKING - BAHAYA MEROKOK BAGI KESEHATAN.pptx2. SLIDE PPt DAN ICE BREAKING - BAHAYA MEROKOK BAGI KESEHATAN.pptx
2. SLIDE PPt DAN ICE BREAKING - BAHAYA MEROKOK BAGI KESEHATAN.pptx
Noviavlog
 
Dampak rokok bagi pljr
Dampak rokok bagi pljrDampak rokok bagi pljr
Dampak rokok bagi pljr
nanang_1981
 
Makalah bahaya merokok
Makalah bahaya merokokMakalah bahaya merokok
Makalah bahaya merokok
Warnet Raha
 
Makalah bahaya merokok
Makalah bahaya merokokMakalah bahaya merokok
Makalah bahaya merokok
Septian Muna Barakati
 
Bahaya Rokok Bagi Kesehatan
Bahaya Rokok Bagi KesehatanBahaya Rokok Bagi Kesehatan
Bahaya Rokok Bagi Kesehatan
Pudyasih Rakhmawati
 
Dampak merokok pada kesehatan
Dampak merokok pada kesehatanDampak merokok pada kesehatan
Dampak merokok pada kesehatan
hjfgjghjghj
 
Bahaya Merokok
Bahaya MerokokBahaya Merokok
Bahaya Merokok
Jayanti Purnamasari
 
Promosi kesehatan
Promosi kesehatanPromosi kesehatan
Promosi kesehatanAz'End Love
 

Similar to PPT-Bahaya-Merokok-Bagi-Remaja.ppt (20)

Dampak rokok 2 - Untuk SMP, SMA dan UMUM
Dampak rokok 2 - Untuk SMP, SMA dan UMUMDampak rokok 2 - Untuk SMP, SMA dan UMUM
Dampak rokok 2 - Untuk SMP, SMA dan UMUM
 
Materi perkuliahan kimia sekitar kita - merokok
Materi perkuliahan kimia sekitar kita - merokokMateri perkuliahan kimia sekitar kita - merokok
Materi perkuliahan kimia sekitar kita - merokok
 
135832315 leaflet-merokok (1)
135832315 leaflet-merokok (1)135832315 leaflet-merokok (1)
135832315 leaflet-merokok (1)
 
ganda ojsdfoidiofho[i
ganda ojsdfoidiofho[iganda ojsdfoidiofho[i
ganda ojsdfoidiofho[i
 
Bahaya rokok dan napza untuk generasi masa depan
Bahaya rokok dan napza untuk generasi masa depanBahaya rokok dan napza untuk generasi masa depan
Bahaya rokok dan napza untuk generasi masa depan
 
Bahaya Rokok dan NAPZA Terhadap Generasi masa Depan.pptx
Bahaya Rokok dan NAPZA Terhadap Generasi masa Depan.pptxBahaya Rokok dan NAPZA Terhadap Generasi masa Depan.pptx
Bahaya Rokok dan NAPZA Terhadap Generasi masa Depan.pptx
 
Bahaya merokok
Bahaya merokokBahaya merokok
Bahaya merokok
 
bahaya-merokok-bagi-remaja.ppt
bahaya-merokok-bagi-remaja.pptbahaya-merokok-bagi-remaja.ppt
bahaya-merokok-bagi-remaja.ppt
 
2. SLIDE PPt DAN ICE BREAKING - BAHAYA MEROKOK BAGI KESEHATAN.pptx
2. SLIDE PPt DAN ICE BREAKING - BAHAYA MEROKOK BAGI KESEHATAN.pptx2. SLIDE PPt DAN ICE BREAKING - BAHAYA MEROKOK BAGI KESEHATAN.pptx
2. SLIDE PPt DAN ICE BREAKING - BAHAYA MEROKOK BAGI KESEHATAN.pptx
 
2. SLIDE PPt DAN ICE BREAKING - BAHAYA MEROKOK BAGI KESEHATAN.pptx
2. SLIDE PPt DAN ICE BREAKING - BAHAYA MEROKOK BAGI KESEHATAN.pptx2. SLIDE PPt DAN ICE BREAKING - BAHAYA MEROKOK BAGI KESEHATAN.pptx
2. SLIDE PPt DAN ICE BREAKING - BAHAYA MEROKOK BAGI KESEHATAN.pptx
 
Dampak rokok bagi pljr
Dampak rokok bagi pljrDampak rokok bagi pljr
Dampak rokok bagi pljr
 
Makalah bahaya merokok
Makalah bahaya merokokMakalah bahaya merokok
Makalah bahaya merokok
 
Makalah bahaya merokok
Makalah bahaya merokokMakalah bahaya merokok
Makalah bahaya merokok
 
Makalah bahaya merokok
Makalah bahaya merokokMakalah bahaya merokok
Makalah bahaya merokok
 
Makalah bahaya merokok
Makalah bahaya merokokMakalah bahaya merokok
Makalah bahaya merokok
 
BAHAYA MEROKOK
BAHAYA MEROKOKBAHAYA MEROKOK
BAHAYA MEROKOK
 
Bahaya Rokok Bagi Kesehatan
Bahaya Rokok Bagi KesehatanBahaya Rokok Bagi Kesehatan
Bahaya Rokok Bagi Kesehatan
 
Dampak merokok pada kesehatan
Dampak merokok pada kesehatanDampak merokok pada kesehatan
Dampak merokok pada kesehatan
 
Bahaya Merokok
Bahaya MerokokBahaya Merokok
Bahaya Merokok
 
Promosi kesehatan
Promosi kesehatanPromosi kesehatan
Promosi kesehatan
 

Recently uploaded

(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...
(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...
(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...
Cara Menggugurkan Kandungan 087776558899
 
CDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOM
CDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOMCDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOM
CDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOM
LinaJuwairiyah1
 
342048743-MATERI-KONSELING-MENYUSUI.pptx
342048743-MATERI-KONSELING-MENYUSUI.pptx342048743-MATERI-KONSELING-MENYUSUI.pptx
342048743-MATERI-KONSELING-MENYUSUI.pptx
serdangahmad
 
Kebutuhan khusus pada permasalahan psikologis.pptx
Kebutuhan khusus  pada permasalahan psikologis.pptxKebutuhan khusus  pada permasalahan psikologis.pptx
Kebutuhan khusus pada permasalahan psikologis.pptx
royalbalidigitalprin
 
04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx
04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx
04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx
zirmajulianda1
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPI
PERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPIPERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPI
PERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPI
nirmalaamir3
 
Konsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdf
Konsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdfKonsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdf
Konsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdf
roomahmentari
 

Recently uploaded (7)

(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...
(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...
(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...
 
CDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOM
CDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOMCDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOM
CDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOM
 
342048743-MATERI-KONSELING-MENYUSUI.pptx
342048743-MATERI-KONSELING-MENYUSUI.pptx342048743-MATERI-KONSELING-MENYUSUI.pptx
342048743-MATERI-KONSELING-MENYUSUI.pptx
 
Kebutuhan khusus pada permasalahan psikologis.pptx
Kebutuhan khusus  pada permasalahan psikologis.pptxKebutuhan khusus  pada permasalahan psikologis.pptx
Kebutuhan khusus pada permasalahan psikologis.pptx
 
04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx
04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx
04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPI
PERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPIPERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPI
PERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPI
 
Konsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdf
Konsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdfKonsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdf
Konsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdf
 

PPT-Bahaya-Merokok-Bagi-Remaja.ppt

  • 2. Apa itu rokok? Rokok ialah silinder dari kertas maupun dari berbagai jenis daun berukuran antara 70mm hingga 120mm dengan diameter 10mm yang berisi daun tembakau yang telah dicacah.
  • 3. MASA DEPAN 500 ORANG PEROKOK • 1 orang mati karena dibunuh • 6 orang mati karena kecelakaan jalan raya • 493 orang mati karena penyakit, jantung, kanker, stroke dan lain-lain yang berkaitan dengan merokok
  • 4. Perokok aktif dan perokok pasif Merokok secara aktif menghisap asap rokok secara langsung melalui mulut Merokok secara pasif menghisap asap yang dihembuskan keluar oleh perokok.
  • 5.
  • 6. KANDUNGAN ASAP ROKOK  Lebih 4000 bahan kimia - 200 yang sangat toksik - 43 bahan yang karsinogenik -berbagai partikel yang merusak paru-paru - berbagai bahan perisa  kandungan utama - nikotin  Kandungan lain - Karbon monoksida - Tar - Benzene - Karbon monoksida - arsenik, dll
  • 7. Penyebab seseorang merokok • Apa penyebab seseorang merokok?
  • 8. Penyebab seseorang merokok Faktor eksternal - pengaruh rekan sebaya - pengaruh keluarga - iklan dan promosi Faktor internal - pengetahun, sikap dan kepercayaan negatif - naluri suka mencoba - tidak asertif (tidak bisa mengemukakan hal yang ada di pikiran) - ingin membentuk image diri
  • 9. BAHAYA MEROKOK  Kematian meningkat - penyakit jantung - kanker - stroke - penyakit paru-paru kronik  Kualitas kehidupan menurun - sering batuk-batuk - dijauhi karena asap dari perokok mengganggu
  • 10.
  • 11. ORGAN DAN SISTEM TUBUH YANG TERKENA DAMPAK MEROKOK  Otak  Jantung  Paru-paru dan saluran pernafasan  Saluran pencernaan  Pankreas  Hati  Ginjal  Kandung kemih  Mulut  Mata  hidung  Telinga  Kulit & rambut  Gigi & gusi  Saluran darah  Tulang  Organ reproduksi
  • 12.
  • 13.
  • 14.
  • 15.
  • 16.
  • 17. MEROKOK MENURUNKAN KUALITAS KEHIDUPAN  Kecerdasan dan stamina menurun  Fungsi paru-paru menurun  Resiko penyakit saluran penafasan meningkat  Perokok wanita 2-3 kali lebih berkemungkinan tidak subur  impotensi  Nafas dan badan berbahu busuk  Gigi menguning  Kulit muka cepat berkerut  Rambut cepat beruban
  • 18. Stop Smoking and help your friend to stop smoking!!!!!!
  • 19. KEUNTUNGAN BERHENTI MEROKOK • Hidup lebih lama dan sehat • Menghindari 4000 bahan kimia beracun • Mencegah 40 jenis penyakit • Kesehatan meningkat • Gigi lebih bersih • Nafas lebih segar • Kulit lebih sehat • Rambut dan pakaian tidak lagi berbau busuk • Menghemat pengeluaran • Menjadi teladan yang baik kepada kawan-kawan • Keluarga terlindung dari penyakit

Editor's Notes

  1. X MIA 6