SlideShare a Scribd company logo
ANALISA PUSKESMAS CIPELANG
Disusun oleh Kelompok 3
1. Dian Oktavia
2. Elsa Susanti
3. Relah Putri P
4. Salma Firyal N
Kelas: 2A D3 Keperawatan
PENDAHULUAN
Puskesmas Cipelang adalah salah satu puskesmas yang ada di Sukabumi, tepatnya
Puskesmas di Kecamatan Gunung Puyuh, yaitu di Jl. KH. Ahmad Sanusi No.21, Sukabumi.
Puskesmas Cipelang ini dikepalai oleh dr. Tri Betawihanta. Dipuskesmas Cipelang ini terdapat
beberapa Poli, diantaranya: Poli umum (Poli Dewasa, Poli Anak dan Poli lansia), Poli gigi, IGD,
Labolatorium, Poli KIA & KB, Poli TB, Poli Imunisasi dan Poli Konseling.
Puskesmas Cipelang sebagai salah satu puskesmas yang ada di kota sukabumi,
dituntut untuk selalu meningkatkan keprofesionalan dari para pegawainya serta
meningkatkan fasilitas atau sarana kesehatannya untuk memberikan kepuasan kepada
masyarakat pengguna jasa layanan kesehatan. Selain itu juga dilakukan pemantauan pada
masyarakat terkait penyakit yang sering terjadi dilingkungan tersebut agar teciptanya
kehidupan yang sehat serta angka kesehatan yang baik.
DATA PENYAKIT PASIEN
NO Tanggal
Kunjungan
Jumlah
Pasien
Diagnosa
ISPA Hipertensi Gastritis Myalgia Faringitis
Akut
Penyakit
Lainnya
1 12/09/2019 57 6 19 6 8 3 15
2 13/09/2019 98 19 8 13 7 9 42
3 14/09/2019 58 11 2 3 1 7 34
4 16/09/2019 86 20 5 13 5 5 38
5 17/09/2019 65 10 12 5 7 2 29
TOTAL 364 66 46 40 28 26 158
ISPA 66; 18%
Hipertensi 46;
13%
Gastriris 40;
11%
Myalgia 28; 8%Faringitis Akut
26; 7%
Penyakit
Lainnya 158;
43%
DATA PENYAKIT TERBANYAK DI PUSKESMAS
CIPELANG
TANGGAL 12-17 SEPTEMBER 2019
NARASI
Penyakit yang sering terjadi di masyarakat Gunung Puyuh adalah Infeksi saluran
Pernapasan Atas atau sering disebut dengan ISPA yakni sebanyak 66 orang dengan
persentase 18% , di urutan kedua ada penyakit Hipertensi sebanyak 46 orang persentase
13%, ketiga ada penyakit Gastritis sebanyak 40 orang persentase 11%, ke empat Myalgia
sebanyak 28 orang dengan persentase 8% dan kelima ada Faringitis Akut sebanyak 26
orang persentase 7% serta penderita penyakit lainnya ada 158 orang persentase 43%.
Jika digabungkan selama 5 hari pengunjung Puskesmas Cipelang ada 364 orang.
Untuk dokter yang ada di Puskesmas Cipelang ini, jika ideal Dokter menurut WHO
1 dokter untuk 2.500 penduduk, maka puskesmas ini belum ideal dari segi jumlah dokter,
karena jumlah penduduk kecamatan Gunung Puyuh ini kurang lebih 47.712 penduduk,
sedangkan dokter yang ada di Puskesmas hanya ada 3 orang, idealnya Puskesmas ini
mempunyai 19 dokter.
KESIMPULAN
Ada 5 (lima) penyakit terbanyak yang diderita oleh masyarakat kecamatan Gunung
Puyuh yaitu Infeksi Saluran Pernafasan Atas (ISPA), Hipertensi, Gastritis, Myalgia dan
Faringitis Akut, semuanya merupakan penyakit yang tidak menular.
Di Puskesmas Cipelang ini juga masih kekurangan dokter karena hanya ada 3 dokter
yang menangani pasien, seharusnya ada 19 jika menurut perhitungan WHO, maka
dalam jumlah dokter Puskesmas ini belum dikatakan ideal.
SARAN
Somoga kedepannya Puskesmas Cipelang dapat meningkatkan pelayanannya,
fasilitasnya bertambah banyak dan memadai dalam meningkatkan derajat kesehatan
masyarakat di kecamatan Gunung Puyuh serta menambah jumlah dokter agar
masyarakat Gunung Puyuh benar-benar tertangani.

More Related Content

Similar to PPT manajemen ilmu teknologi kelompok 11

PPT Analisis Puskesmas Cipelang
PPT Analisis Puskesmas CipelangPPT Analisis Puskesmas Cipelang
PPT Analisis Puskesmas Cipelang
elsasusanti4
 
Ppt kel 11 man it
Ppt kel 11 man itPpt kel 11 man it
Ppt kel 11 man it
DedemangDede
 
Ppt analisis puskesmas cipelang
Ppt analisis puskesmas cipelangPpt analisis puskesmas cipelang
Ppt analisis puskesmas cipelang
elsasusanti4
 
linsek tw 3 th 2022.pptx
linsek tw 3 th 2022.pptxlinsek tw 3 th 2022.pptx
linsek tw 3 th 2022.pptx
JumaidinFarmasi
 
POSYANDU DALAM INTEGRASI LAYANAN PRIMER.pptx
POSYANDU DALAM INTEGRASI LAYANAN PRIMER.pptxPOSYANDU DALAM INTEGRASI LAYANAN PRIMER.pptx
POSYANDU DALAM INTEGRASI LAYANAN PRIMER.pptx
HestiPuspitasariB
 
pelayanan ILP DI POSYANDU dan IMUNISASI.pptx
pelayanan  ILP DI POSYANDU dan IMUNISASI.pptxpelayanan  ILP DI POSYANDU dan IMUNISASI.pptx
pelayanan ILP DI POSYANDU dan IMUNISASI.pptx
RUANGANIBUDANKB
 
POSYANDU DALAM INTEGRASI LAYANAN PRIMER-1.pptx
POSYANDU DALAM INTEGRASI LAYANAN PRIMER-1.pptxPOSYANDU DALAM INTEGRASI LAYANAN PRIMER-1.pptx
POSYANDU DALAM INTEGRASI LAYANAN PRIMER-1.pptx
MatahariCahaya1
 
Ppt kel 16
Ppt kel 16Ppt kel 16
Ppt kel 16
Shintahamidah05
 
Ppt kel 16
Ppt kel 16Ppt kel 16
Ppt kel 16
Angeladp12
 
Ppt kel 16
Ppt kel 16Ppt kel 16
Ppt kel 16
SitiDhiniFatonah01
 
Ppt kel 16
Ppt kel 16Ppt kel 16
Ppt kel 16
AJIJ10
 
Implementasi ILP di Prov Kalsel 2023.pptx
Implementasi ILP di Prov Kalsel 2023.pptxImplementasi ILP di Prov Kalsel 2023.pptx
Implementasi ILP di Prov Kalsel 2023.pptx
Satria262387
 
Data puskesmas cipelang kelompok 14
Data puskesmas cipelang kelompok 14Data puskesmas cipelang kelompok 14
Data puskesmas cipelang kelompok 14
winda337
 
Data puskesmas cipelang kelompok 14
Data puskesmas cipelang kelompok 14Data puskesmas cipelang kelompok 14
Data puskesmas cipelang kelompok 14
selvia445
 
Data puskesmas cipelang kelompok 14
Data puskesmas cipelang kelompok 14Data puskesmas cipelang kelompok 14
Data puskesmas cipelang kelompok 14
Anisa697
 
Data puskesmas cipelang kelompok 14
Data puskesmas cipelang kelompok 14Data puskesmas cipelang kelompok 14
Data puskesmas cipelang kelompok 14
salmanbadeng
 
LAPORAN TUNGGUL P2PTM-1.pptx
LAPORAN TUNGGUL P2PTM-1.pptxLAPORAN TUNGGUL P2PTM-1.pptx
LAPORAN TUNGGUL P2PTM-1.pptx
UripKuduSabar
 
KOTA KEDIRI -- SCREENING KESH DAN ILP 29042024.pptx
KOTA KEDIRI -- SCREENING KESH DAN ILP 29042024.pptxKOTA KEDIRI -- SCREENING KESH DAN ILP 29042024.pptx
KOTA KEDIRI -- SCREENING KESH DAN ILP 29042024.pptx
ikatjandrakusuma
 
360539448-MATERI-PELATIHAN-KADER-LANSIA-pptx.pptx
360539448-MATERI-PELATIHAN-KADER-LANSIA-pptx.pptx360539448-MATERI-PELATIHAN-KADER-LANSIA-pptx.pptx
360539448-MATERI-PELATIHAN-KADER-LANSIA-pptx.pptx
NilaWahyuningsih2
 
Materi Lintas Sektor 12 oktober 2023.pptx
Materi Lintas Sektor 12 oktober 2023.pptxMateri Lintas Sektor 12 oktober 2023.pptx
Materi Lintas Sektor 12 oktober 2023.pptx
HelenNisa1
 

Similar to PPT manajemen ilmu teknologi kelompok 11 (20)

PPT Analisis Puskesmas Cipelang
PPT Analisis Puskesmas CipelangPPT Analisis Puskesmas Cipelang
PPT Analisis Puskesmas Cipelang
 
Ppt kel 11 man it
Ppt kel 11 man itPpt kel 11 man it
Ppt kel 11 man it
 
Ppt analisis puskesmas cipelang
Ppt analisis puskesmas cipelangPpt analisis puskesmas cipelang
Ppt analisis puskesmas cipelang
 
linsek tw 3 th 2022.pptx
linsek tw 3 th 2022.pptxlinsek tw 3 th 2022.pptx
linsek tw 3 th 2022.pptx
 
POSYANDU DALAM INTEGRASI LAYANAN PRIMER.pptx
POSYANDU DALAM INTEGRASI LAYANAN PRIMER.pptxPOSYANDU DALAM INTEGRASI LAYANAN PRIMER.pptx
POSYANDU DALAM INTEGRASI LAYANAN PRIMER.pptx
 
pelayanan ILP DI POSYANDU dan IMUNISASI.pptx
pelayanan  ILP DI POSYANDU dan IMUNISASI.pptxpelayanan  ILP DI POSYANDU dan IMUNISASI.pptx
pelayanan ILP DI POSYANDU dan IMUNISASI.pptx
 
POSYANDU DALAM INTEGRASI LAYANAN PRIMER-1.pptx
POSYANDU DALAM INTEGRASI LAYANAN PRIMER-1.pptxPOSYANDU DALAM INTEGRASI LAYANAN PRIMER-1.pptx
POSYANDU DALAM INTEGRASI LAYANAN PRIMER-1.pptx
 
Ppt kel 16
Ppt kel 16Ppt kel 16
Ppt kel 16
 
Ppt kel 16
Ppt kel 16Ppt kel 16
Ppt kel 16
 
Ppt kel 16
Ppt kel 16Ppt kel 16
Ppt kel 16
 
Ppt kel 16
Ppt kel 16Ppt kel 16
Ppt kel 16
 
Implementasi ILP di Prov Kalsel 2023.pptx
Implementasi ILP di Prov Kalsel 2023.pptxImplementasi ILP di Prov Kalsel 2023.pptx
Implementasi ILP di Prov Kalsel 2023.pptx
 
Data puskesmas cipelang kelompok 14
Data puskesmas cipelang kelompok 14Data puskesmas cipelang kelompok 14
Data puskesmas cipelang kelompok 14
 
Data puskesmas cipelang kelompok 14
Data puskesmas cipelang kelompok 14Data puskesmas cipelang kelompok 14
Data puskesmas cipelang kelompok 14
 
Data puskesmas cipelang kelompok 14
Data puskesmas cipelang kelompok 14Data puskesmas cipelang kelompok 14
Data puskesmas cipelang kelompok 14
 
Data puskesmas cipelang kelompok 14
Data puskesmas cipelang kelompok 14Data puskesmas cipelang kelompok 14
Data puskesmas cipelang kelompok 14
 
LAPORAN TUNGGUL P2PTM-1.pptx
LAPORAN TUNGGUL P2PTM-1.pptxLAPORAN TUNGGUL P2PTM-1.pptx
LAPORAN TUNGGUL P2PTM-1.pptx
 
KOTA KEDIRI -- SCREENING KESH DAN ILP 29042024.pptx
KOTA KEDIRI -- SCREENING KESH DAN ILP 29042024.pptxKOTA KEDIRI -- SCREENING KESH DAN ILP 29042024.pptx
KOTA KEDIRI -- SCREENING KESH DAN ILP 29042024.pptx
 
360539448-MATERI-PELATIHAN-KADER-LANSIA-pptx.pptx
360539448-MATERI-PELATIHAN-KADER-LANSIA-pptx.pptx360539448-MATERI-PELATIHAN-KADER-LANSIA-pptx.pptx
360539448-MATERI-PELATIHAN-KADER-LANSIA-pptx.pptx
 
Materi Lintas Sektor 12 oktober 2023.pptx
Materi Lintas Sektor 12 oktober 2023.pptxMateri Lintas Sektor 12 oktober 2023.pptx
Materi Lintas Sektor 12 oktober 2023.pptx
 

Recently uploaded

Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
arianferdana
 
Visi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala Sekolah
Visi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala SekolahVisi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala Sekolah
Visi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala Sekolah
kusnen59
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
smp4prg
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
GusniartiGusniarti5
 
1.4.a.4.5. Restitusi - Lima Posisi Kontrol.pdf
1.4.a.4.5. Restitusi - Lima Posisi Kontrol.pdf1.4.a.4.5. Restitusi - Lima Posisi Kontrol.pdf
1.4.a.4.5. Restitusi - Lima Posisi Kontrol.pdf
zakkimushoffi41
 
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptxRefleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
SholahuddinAslam
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
ahyani72
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
mohfedri24
 
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptxPenjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
GuneriHollyIrda
 
CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...
CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...
CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...
VenyHandayani2
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
ozijaya
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Rima98947
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
Indah106914
 

Recently uploaded (20)

Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
 
Visi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala Sekolah
Visi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala SekolahVisi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala Sekolah
Visi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala Sekolah
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
 
1.4.a.4.5. Restitusi - Lima Posisi Kontrol.pdf
1.4.a.4.5. Restitusi - Lima Posisi Kontrol.pdf1.4.a.4.5. Restitusi - Lima Posisi Kontrol.pdf
1.4.a.4.5. Restitusi - Lima Posisi Kontrol.pdf
 
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptxRefleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
 
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptxPenjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
 
CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...
CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...
CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
 

PPT manajemen ilmu teknologi kelompok 11

  • 1. ANALISA PUSKESMAS CIPELANG Disusun oleh Kelompok 3 1. Dian Oktavia 2. Elsa Susanti 3. Relah Putri P 4. Salma Firyal N Kelas: 2A D3 Keperawatan
  • 2. PENDAHULUAN Puskesmas Cipelang adalah salah satu puskesmas yang ada di Sukabumi, tepatnya Puskesmas di Kecamatan Gunung Puyuh, yaitu di Jl. KH. Ahmad Sanusi No.21, Sukabumi. Puskesmas Cipelang ini dikepalai oleh dr. Tri Betawihanta. Dipuskesmas Cipelang ini terdapat beberapa Poli, diantaranya: Poli umum (Poli Dewasa, Poli Anak dan Poli lansia), Poli gigi, IGD, Labolatorium, Poli KIA & KB, Poli TB, Poli Imunisasi dan Poli Konseling. Puskesmas Cipelang sebagai salah satu puskesmas yang ada di kota sukabumi, dituntut untuk selalu meningkatkan keprofesionalan dari para pegawainya serta meningkatkan fasilitas atau sarana kesehatannya untuk memberikan kepuasan kepada masyarakat pengguna jasa layanan kesehatan. Selain itu juga dilakukan pemantauan pada masyarakat terkait penyakit yang sering terjadi dilingkungan tersebut agar teciptanya kehidupan yang sehat serta angka kesehatan yang baik.
  • 3. DATA PENYAKIT PASIEN NO Tanggal Kunjungan Jumlah Pasien Diagnosa ISPA Hipertensi Gastritis Myalgia Faringitis Akut Penyakit Lainnya 1 12/09/2019 57 6 19 6 8 3 15 2 13/09/2019 98 19 8 13 7 9 42 3 14/09/2019 58 11 2 3 1 7 34 4 16/09/2019 86 20 5 13 5 5 38 5 17/09/2019 65 10 12 5 7 2 29 TOTAL 364 66 46 40 28 26 158 ISPA 66; 18% Hipertensi 46; 13% Gastriris 40; 11% Myalgia 28; 8%Faringitis Akut 26; 7% Penyakit Lainnya 158; 43% DATA PENYAKIT TERBANYAK DI PUSKESMAS CIPELANG TANGGAL 12-17 SEPTEMBER 2019
  • 4. NARASI Penyakit yang sering terjadi di masyarakat Gunung Puyuh adalah Infeksi saluran Pernapasan Atas atau sering disebut dengan ISPA yakni sebanyak 66 orang dengan persentase 18% , di urutan kedua ada penyakit Hipertensi sebanyak 46 orang persentase 13%, ketiga ada penyakit Gastritis sebanyak 40 orang persentase 11%, ke empat Myalgia sebanyak 28 orang dengan persentase 8% dan kelima ada Faringitis Akut sebanyak 26 orang persentase 7% serta penderita penyakit lainnya ada 158 orang persentase 43%. Jika digabungkan selama 5 hari pengunjung Puskesmas Cipelang ada 364 orang. Untuk dokter yang ada di Puskesmas Cipelang ini, jika ideal Dokter menurut WHO 1 dokter untuk 2.500 penduduk, maka puskesmas ini belum ideal dari segi jumlah dokter, karena jumlah penduduk kecamatan Gunung Puyuh ini kurang lebih 47.712 penduduk, sedangkan dokter yang ada di Puskesmas hanya ada 3 orang, idealnya Puskesmas ini mempunyai 19 dokter.
  • 5. KESIMPULAN Ada 5 (lima) penyakit terbanyak yang diderita oleh masyarakat kecamatan Gunung Puyuh yaitu Infeksi Saluran Pernafasan Atas (ISPA), Hipertensi, Gastritis, Myalgia dan Faringitis Akut, semuanya merupakan penyakit yang tidak menular. Di Puskesmas Cipelang ini juga masih kekurangan dokter karena hanya ada 3 dokter yang menangani pasien, seharusnya ada 19 jika menurut perhitungan WHO, maka dalam jumlah dokter Puskesmas ini belum dikatakan ideal. SARAN Somoga kedepannya Puskesmas Cipelang dapat meningkatkan pelayanannya, fasilitasnya bertambah banyak dan memadai dalam meningkatkan derajat kesehatan masyarakat di kecamatan Gunung Puyuh serta menambah jumlah dokter agar masyarakat Gunung Puyuh benar-benar tertangani.