SlideShare a Scribd company logo
Kisah Keteladanan Nabi
Muhamad Saw
Rohman, S.Pd.I
MULAI
PAI
DAN
BP
T u j u a n
p e m b e l a j a r a n M A T E R I M A T E R I
L A T I H A N K E S I M P U L A N P E N U G A S A N
K O N T E N
V I D E O
P E N U T U P
MENU BELAJAR
Tujuan Pembelajaran
1. Melalui diskusi siswa mampu Menjelaskan sikap – sikap
teladan nabi Muhamad saw dengan baik.
2. Melalui presentasi siswa mampu menyimpulkan sikap
teladan Nabi Muhamad saw dengan baik.
3. Melalui diskusi siswa mampu menganalisis sikap teladan
Nabi Muhamad saw dengan baik.
4. Melalui diskusi dan presentasi siswa mampu
membandingkan sikap teladan dan sikap tercela dengan
baik.
5. Melalui presentasi siswa mampu menyajikan paparan
sejarah kelahiran Nabi Muhamad saw dengan santun dan
menggunakan bahasanya sendiri
6. Melalui presentasi siswa mampu menyajikan paparan
sikap keteladanan Nabi Muhamad saw secara lengkap,
tepat dan santun.
7. Melalui presentasi siswa mampu menyajikan paparan
sikap tercela yang tidak boleh diikuti dengan baik dan
santun.
ROHMAN, S.Pd.I
Kisah Nabi Muhammad SAW dimulai sejak hari kelahirannya, yakni pada
tanggal 12 Rabiul Awal atau bertepatan di hari Senin, 20 April 571 M. Momen ini
terjadi bersamaan dengan peristiwa sensasional dimana terdapat pasukan gajah
yang hendak merobohkan Ka’bah, tempat suci nan bersejarah bagi kaum
Muslimin. Allah SWT pun mengirimkan segerombol burung ababil untuk
menghentikan perbuatan buruk tersebut dengan cara menjatuhkan batu-batu
penyebar penyakit kepada kaum berpasukan gajah. Di tahun yang dikenal dengan
tahun Gajah inilah Nabi Muhammad dilahirkan di Makkah. Sayangnya, beliau
terlahir sebagai anak yatim sebab ayahnya, Abdullah bin Abdul Mutalib, telah
wafat ketika Rasulullah SAW masih berada di dalam kandungan ibunya, Aminah
binti Wahab. Tak lama setelah itu, ibunya pun meninggal dunia ketika Rasulullah
SAW masih berusia 6 tahun. Sehingga, Nabi Muhammad diasuh oleh kakeknya
yang bernama Abdul Muthalib. Namun, tak disangka, kakeknya hanya bisa
menemani nabi selama 2 tahun sebelum akhirnya kembali ke Rahmatullah.
Akhirnya Muhammad SAW dibesarkan oleh pamannya yakni Abu Thalib.
Meskipun hidup dalam serba kesulitan, mereka berdua adalah orang dermawan
yang tetap menyisihkan sebagian rezekinya untuk bersedekah.
Materi 1
KISAH KELAHIRAN NABI
MUHAMAD SAW
Teks
Rohman, S.Pd.I
Materi 2
USHWATUN HASANAH
Dalam diri Nabi muhamad saw terdapat sauri teladan
yang baik atau uswatun hasanah, sebagai mana
tercantum dalam Q.S Al-ahzab ayat 21:
Yang artinya: “Sungguh, telah ada pada (diri)
Rasulullah itu suri teladan yang baik bagimu (yaitu)
bagi orang yang mengharap (rahmat) Allah dan
(kedatangan) hari Kiamat dan yang banyak
mengingat Allah.”
Rohman, S.Pd.I
Materi 3
Sikap Keteladanan Nabi
Muhamad saw
Amanah
Shiddiq
Penyayang
Pengasih
Pemurah
Teks
Rohman, S.Pd.I
Materi 4
Amanah
Kata amanah artinya bisa dipercaya. Kata ini berasal dari bahasa
Arab, yakni amuna- ya’munu- amānatan. KBBI pun merilis
terjemahan resmi makna kata amanah dalam bahasa Indonesia.
Amanah adalah sesuatu yang dititipkan atau dipercayakan kepada
orang lain.
Shiddiq
Pengertian jujur adalah suatu sikap untuk menyatakan yang sebenar-
benarnya, serta tidak mengucapkan hal-hal yang menyalahi fakta.
Sedangkan menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia atau KBBI,
pengertian jujur adalah lurus hati. Lurus hati yang dimaksudkan di
sini adalah tidak berbohong dan berbicara apa adanya. Dengan
begitu, pengertian jujur adalah suatu perilaku manusia yang
didasarkan pada upaya menjadikan dirinya sebagai orang yang dapat
dipercaya dalam perkataan, tindakan, dan pekerjaan, baik terhadap
dirinya maupun pihak lain.
Tes
Rohman, S,Pd.I
Penyayang
Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI),
arti kata penyayang aadalah orang yang penuh
dengan kasih saying. Orang yang memilki sifat
penyayang tidak akan pernah tega untuk menyakiti
orang lain.
Pengasih
Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI),
arti kata pengasih adalah orang yang mengasihi,
yang suka menaruh belas kasihan.Pengasih adalah
sifat mengasihi sesama manusia, merasa iba
ketika ada orang yang kesusahan dan merasa
sedih serta kasihan pada orang yang ditimpa
musibah
Saling Menyayangi
Antar Teman
Rohman, S.Pd.I
Pemurah
Menurut bahasa, pemurah adalah orang
yang suka memberi, atau murah hati. Dan
menurut istilah, pemurah adalah orang
yang suka memberi bantuan, baik berupa
harta maupun jasa kepada orang lain.
Sifat pemurah disebut juga dengan sifat
dermawan yang mana seseorang akan
dengan senang hati suka memberi, tidak
pelit, atau murah hati.
Saling Berbagi
Sesama Manusia
Rohman, S.Pd.I
Tugas Kelompok
Kelompok 2
1.
2.
3.
4.
Kelompok 3
1.
2.
3.
4..
Kelompok 4
1.
2.
3.
4.
Rohman, S.Pd.I
Kelompok 1
1.
2.
3.
4.
Kelompok 5
1.
2.
3.
4.
Kelompok 6
1.
2.
3.
4.
Kelompok 7
1.
2.
3.
4.
Kelompok 8
1.
2.
3.
4.
Ayo
Mengidentifikasi
Mengidentifikas Sikap Keteladanan Nabi
Muhamad dan Memberikan Contoh dalam
Kehidupan Sehari – hari.
Identifikasilah sikap yang terdapat pada
lembar kerja, termasuk sikap teladan atau
bukan kemudian sebutkan contohnya dalam
kehidupan sehari – hari.
Rohman, S.Pd.I
Menuliskan kisah kelahiran Nabi
Muhamad saw
Buatlah kisah kelahiran Nabi Muhamad
saw dengan bahasa kalian sendiri,
menggunakan bahasa yang sopan dan
baik
Ayo Menyimpulkan
Nabi Muhamad saw, lahir pada tanggal 12
rabbiul awal bertepatan dengan hari senin
tanggal 20 April 571 M.
Terdapat sauri teladan pada diri nabi
Muhamad saw yang disebut Uswatun Hasanah
Sikap Nabi Muhamad yang harus diteladani
diantaranya adalah:
•Amanah
•Shiddiq
•Penyayang
•Pengasih
•Pemurah
Rohman, S.Pd.I
Dalam kehidupan sehari – hari
ayo menerapakan sikap
keteladanan Nabi Muhamad
saw, dan jauhi sikap – sikap
yang tidak patut diteladani.
Rohman, S.Pd.I
Ayo Praktekan
Ayo Kerjakan di
Rumah
Rohman, S.Pd.I
Mendatar :
1. Putri Tecinta Rosulullah
2. Kakek Rosulullah
3. Usia Rosulullah Menikah dengan
Khadijah
Menurun :
1. Usia Rosulullah diangkat menjadi
Rosul
2. Ayah Rosulullah
3. Istri Pertama Rosulullah
4. Ibunda Rosulullah
Setelah Menyimak sejarah
Singkat Rosulullah,
Silahkan lengkapi puzzle
berikut
Rohman, S.Pd.I
Ayo Rumuskan
Rosulullah Muhammad SAW memiliki sifat
yang harus diteladani, tapi ada sifat yang
tidak mungkin dimilki oleh Rasulullah yaitu
sifat yang berlawanan dengan sifat
keteladanan Rasulullah. Ayo hubungkan
sifat keteladanan dan lawannya!
PEMBENCI
KIKIR
KHIANAT
KIDZIB
SIDDIQ
AMANAH
PEMURAH
PENYAYANG
TUGAS LKPD di GOOGLE FORM
LINK:
https://forms.gle/36PpZaoNCVNNmhoG8
Pin:1234
AYO SIMAK VIDEO BERIKUT INI
Rohman, S.Pd.I
KISAH
KETELADANAN
NABI
MUHAMAD SAW
Rohman, S.Pd.I
https://www.youtube.com/watch?v=
BnH-Q9phV1E
PENUTUP
Rohman, S.Pd.I

More Related Content

What's hot

Ppt kelas 5 pel 7 iman kepada rasul allah
Ppt kelas 5 pel 7 iman kepada rasul allahPpt kelas 5 pel 7 iman kepada rasul allah
Ppt kelas 5 pel 7 iman kepada rasul allah
Imam Taufiq HA
 
Power point Iman kepada Allah
Power point Iman kepada AllahPower point Iman kepada Allah
Power point Iman kepada Allah
rahmah eL
 
Presentation isra and mi'raj
Presentation isra and mi'rajPresentation isra and mi'raj
Presentation isra and mi'rajOni Eksekutif
 
PPT puasa
PPT puasaPPT puasa
PPT puasa
2021112262
 
ADAB SHALAT DAN DZIKIR
ADAB SHALAT DAN DZIKIRADAB SHALAT DAN DZIKIR
ADAB SHALAT DAN DZIKIR
YudiIskandar10
 
PPT Sholat Tarawih dan Witir
PPT Sholat Tarawih dan WitirPPT Sholat Tarawih dan Witir
PPT Sholat Tarawih dan Witir
ديان نور العيني العيني
 
Kisah teladan nabi ulul azmi
Kisah teladan nabi ulul azmiKisah teladan nabi ulul azmi
Kisah teladan nabi ulul azmi
fahira_ila
 
Meneladani akhlaq rasulullah
Meneladani akhlaq rasulullahMeneladani akhlaq rasulullah
Meneladani akhlaq rasulullah
Sofyan Siroj
 
PPT Iman kepada kitab kitab allah (nisrokhah)
PPT Iman kepada kitab kitab allah (nisrokhah)PPT Iman kepada kitab kitab allah (nisrokhah)
PPT Iman kepada kitab kitab allah (nisrokhah)
Nisrokhah6
 
PPT Sejarah Nabi Muhammad smt 1
PPT Sejarah Nabi Muhammad smt 1PPT Sejarah Nabi Muhammad smt 1
PPT Sejarah Nabi Muhammad smt 1
dayat7
 
AQIDAH ISLAM
AQIDAH ISLAMAQIDAH ISLAM
AQIDAH ISLAM
kreasi_cerdik
 
Keutamaan Puasa dan Ramadhan
Keutamaan Puasa dan RamadhanKeutamaan Puasa dan Ramadhan
Keutamaan Puasa dan Ramadhan
Erwin Wahyu
 
10 cara menyambut ramadhan
10 cara menyambut ramadhan10 cara menyambut ramadhan
10 cara menyambut ramadhanasnin_syafiuddin
 
Pelajaran 5 isra' mi'raj nabi muhammad saw
Pelajaran 5 isra' mi'raj nabi muhammad sawPelajaran 5 isra' mi'raj nabi muhammad saw
Pelajaran 5 isra' mi'raj nabi muhammad saw
fitriani2909
 
Surat an nashr KI 3 kd 3.3
Surat an nashr KI 3 kd 3.3Surat an nashr KI 3 kd 3.3
Surat an nashr KI 3 kd 3.3Ahmad Zainuddin
 
PPT PAI Hormat dan Patuh Kepada Orang Tua dan Guru-dikonversi.pdf
PPT PAI Hormat dan Patuh Kepada Orang Tua dan Guru-dikonversi.pdfPPT PAI Hormat dan Patuh Kepada Orang Tua dan Guru-dikonversi.pdf
PPT PAI Hormat dan Patuh Kepada Orang Tua dan Guru-dikonversi.pdf
SeptiiAfriyantti
 
Nabi-Nabi Ulul Azmi
Nabi-Nabi Ulul AzmiNabi-Nabi Ulul Azmi
Nabi-Nabi Ulul Azmi
Fahmi Ali
 
Hijrah Nabi Muhammad Ke Madinah
Hijrah Nabi Muhammad Ke MadinahHijrah Nabi Muhammad Ke Madinah
Hijrah Nabi Muhammad Ke Madinah
khairunfirda
 

What's hot (20)

Ppt kelas 5 pel 7 iman kepada rasul allah
Ppt kelas 5 pel 7 iman kepada rasul allahPpt kelas 5 pel 7 iman kepada rasul allah
Ppt kelas 5 pel 7 iman kepada rasul allah
 
Power point Iman kepada Allah
Power point Iman kepada AllahPower point Iman kepada Allah
Power point Iman kepada Allah
 
Presentation isra and mi'raj
Presentation isra and mi'rajPresentation isra and mi'raj
Presentation isra and mi'raj
 
PPT puasa
PPT puasaPPT puasa
PPT puasa
 
ADAB SHALAT DAN DZIKIR
ADAB SHALAT DAN DZIKIRADAB SHALAT DAN DZIKIR
ADAB SHALAT DAN DZIKIR
 
PPT Sholat Tarawih dan Witir
PPT Sholat Tarawih dan WitirPPT Sholat Tarawih dan Witir
PPT Sholat Tarawih dan Witir
 
Kisah teladan nabi ulul azmi
Kisah teladan nabi ulul azmiKisah teladan nabi ulul azmi
Kisah teladan nabi ulul azmi
 
Meneladani akhlaq rasulullah
Meneladani akhlaq rasulullahMeneladani akhlaq rasulullah
Meneladani akhlaq rasulullah
 
PPT Iman kepada kitab kitab allah (nisrokhah)
PPT Iman kepada kitab kitab allah (nisrokhah)PPT Iman kepada kitab kitab allah (nisrokhah)
PPT Iman kepada kitab kitab allah (nisrokhah)
 
PPT Sejarah Nabi Muhammad smt 1
PPT Sejarah Nabi Muhammad smt 1PPT Sejarah Nabi Muhammad smt 1
PPT Sejarah Nabi Muhammad smt 1
 
AQIDAH ISLAM
AQIDAH ISLAMAQIDAH ISLAM
AQIDAH ISLAM
 
Keutamaan Puasa dan Ramadhan
Keutamaan Puasa dan RamadhanKeutamaan Puasa dan Ramadhan
Keutamaan Puasa dan Ramadhan
 
10 cara menyambut ramadhan
10 cara menyambut ramadhan10 cara menyambut ramadhan
10 cara menyambut ramadhan
 
Pelajaran 5 isra' mi'raj nabi muhammad saw
Pelajaran 5 isra' mi'raj nabi muhammad sawPelajaran 5 isra' mi'raj nabi muhammad saw
Pelajaran 5 isra' mi'raj nabi muhammad saw
 
Nuzul al qur’an ppt
Nuzul al qur’an pptNuzul al qur’an ppt
Nuzul al qur’an ppt
 
Power point shalat
Power point shalatPower point shalat
Power point shalat
 
Surat an nashr KI 3 kd 3.3
Surat an nashr KI 3 kd 3.3Surat an nashr KI 3 kd 3.3
Surat an nashr KI 3 kd 3.3
 
PPT PAI Hormat dan Patuh Kepada Orang Tua dan Guru-dikonversi.pdf
PPT PAI Hormat dan Patuh Kepada Orang Tua dan Guru-dikonversi.pdfPPT PAI Hormat dan Patuh Kepada Orang Tua dan Guru-dikonversi.pdf
PPT PAI Hormat dan Patuh Kepada Orang Tua dan Guru-dikonversi.pdf
 
Nabi-Nabi Ulul Azmi
Nabi-Nabi Ulul AzmiNabi-Nabi Ulul Azmi
Nabi-Nabi Ulul Azmi
 
Hijrah Nabi Muhammad Ke Madinah
Hijrah Nabi Muhammad Ke MadinahHijrah Nabi Muhammad Ke Madinah
Hijrah Nabi Muhammad Ke Madinah
 

Similar to PPT kisah nabi muhamad kls 5.pptx

MODOL SEJARAH KEBUDAYAAN ISLAM KELAS VII.pdf
MODOL SEJARAH KEBUDAYAAN ISLAM KELAS VII.pdfMODOL SEJARAH KEBUDAYAAN ISLAM KELAS VII.pdf
MODOL SEJARAH KEBUDAYAAN ISLAM KELAS VII.pdf
HeniBinWahab
 
Buku Siswa - Agama Kelas 1 K13
Buku Siswa - Agama Kelas 1 K13Buku Siswa - Agama Kelas 1 K13
Buku Siswa - Agama Kelas 1 K13
Octaviana Adn
 
1 agama islam_buku_siswa
1 agama islam_buku_siswa1 agama islam_buku_siswa
1 agama islam_buku_siswaListia Dianing
 
pdfslide.tips_meneladani-kepribadian-nabi-muhammad-saw-sebagai-rahmat-bagi-se...
pdfslide.tips_meneladani-kepribadian-nabi-muhammad-saw-sebagai-rahmat-bagi-se...pdfslide.tips_meneladani-kepribadian-nabi-muhammad-saw-sebagai-rahmat-bagi-se...
pdfslide.tips_meneladani-kepribadian-nabi-muhammad-saw-sebagai-rahmat-bagi-se...
HilmiAbdulHalim
 
Rpp terpadu kelas 5
Rpp terpadu kelas 5Rpp terpadu kelas 5
Rpp terpadu kelas 5mimuchan
 
TP,_ATP_dan_Modul_SKI.pdf
TP,_ATP_dan_Modul_SKI.pdfTP,_ATP_dan_Modul_SKI.pdf
TP,_ATP_dan_Modul_SKI.pdf
ssuser58f63a
 
Mutammam TentNG Akhlak terpuji dalam kehidupan
Mutammam TentNG Akhlak terpuji dalam kehidupanMutammam TentNG Akhlak terpuji dalam kehidupan
Mutammam TentNG Akhlak terpuji dalam kehidupan
Aan Editing
 
MODEL PERANGKAT AJAR UNTUK MADRASAH IBTIDAIAHpdf
MODEL PERANGKAT AJAR UNTUK MADRASAH IBTIDAIAHpdfMODEL PERANGKAT AJAR UNTUK MADRASAH IBTIDAIAHpdf
MODEL PERANGKAT AJAR UNTUK MADRASAH IBTIDAIAHpdf
jamalckl
 
Makalah sejarah pendidikan islam : Islam di Mekkah
Makalah sejarah pendidikan islam : Islam di MekkahMakalah sejarah pendidikan islam : Islam di Mekkah
Makalah sejarah pendidikan islam : Islam di Mekkah
KennyShania
 
dakwah muhammadiyah :Strategi-Dakwah-Rasulullah.pptx
dakwah muhammadiyah :Strategi-Dakwah-Rasulullah.pptxdakwah muhammadiyah :Strategi-Dakwah-Rasulullah.pptx
dakwah muhammadiyah :Strategi-Dakwah-Rasulullah.pptx
MuhammadTohir14
 
PROMES - www.guruyes.com.docx
PROMES - www.guruyes.com.docxPROMES - www.guruyes.com.docx
PROMES - www.guruyes.com.docx
NirdaUmmaAninAfwa
 
Rasulullah sebagai suri tauladan
Rasulullah sebagai suri tauladanRasulullah sebagai suri tauladan
Rasulullah sebagai suri tauladanmimjurangombo
 
Modul Mata Pelajaran PAI SMP Kelas IX
Modul Mata Pelajaran PAI SMP Kelas IXModul Mata Pelajaran PAI SMP Kelas IX
Modul Mata Pelajaran PAI SMP Kelas IX
ruangkuliahpai6f
 
PAI Kelas 1
PAI Kelas 1PAI Kelas 1
PAI Kelas 1
Save End's
 
UTS INKLUSIF VIAN.docx
UTS INKLUSIF VIAN.docxUTS INKLUSIF VIAN.docx
UTS INKLUSIF VIAN.docx
oktavianusbaptista1
 
Bertuntun santun dalam islam
Bertuntun santun dalam islamBertuntun santun dalam islam
Bertuntun santun dalam islamyuniarkowahyu
 
Bertutur Santun dalam Islam
Bertutur Santun dalam IslamBertutur Santun dalam Islam
Bertutur Santun dalam Islamyuniarkowahyu
 
Makalah akida akhlak man 2021
Makalah akida akhlak man 2021Makalah akida akhlak man 2021
Makalah akida akhlak man 2021
andreanapulu
 
Perkembangan Ilmu Tasawuf
Perkembangan Ilmu TasawufPerkembangan Ilmu Tasawuf
Perkembangan Ilmu Tasawuf
Ulfiatu Rochmah
 

Similar to PPT kisah nabi muhamad kls 5.pptx (20)

MODOL SEJARAH KEBUDAYAAN ISLAM KELAS VII.pdf
MODOL SEJARAH KEBUDAYAAN ISLAM KELAS VII.pdfMODOL SEJARAH KEBUDAYAAN ISLAM KELAS VII.pdf
MODOL SEJARAH KEBUDAYAAN ISLAM KELAS VII.pdf
 
Buku Siswa - Agama Kelas 1 K13
Buku Siswa - Agama Kelas 1 K13Buku Siswa - Agama Kelas 1 K13
Buku Siswa - Agama Kelas 1 K13
 
1 agama islam_buku_siswa
1 agama islam_buku_siswa1 agama islam_buku_siswa
1 agama islam_buku_siswa
 
pdfslide.tips_meneladani-kepribadian-nabi-muhammad-saw-sebagai-rahmat-bagi-se...
pdfslide.tips_meneladani-kepribadian-nabi-muhammad-saw-sebagai-rahmat-bagi-se...pdfslide.tips_meneladani-kepribadian-nabi-muhammad-saw-sebagai-rahmat-bagi-se...
pdfslide.tips_meneladani-kepribadian-nabi-muhammad-saw-sebagai-rahmat-bagi-se...
 
Rpp terpadu kelas 5
Rpp terpadu kelas 5Rpp terpadu kelas 5
Rpp terpadu kelas 5
 
TP,_ATP_dan_Modul_SKI.pdf
TP,_ATP_dan_Modul_SKI.pdfTP,_ATP_dan_Modul_SKI.pdf
TP,_ATP_dan_Modul_SKI.pdf
 
Mutammam TentNG Akhlak terpuji dalam kehidupan
Mutammam TentNG Akhlak terpuji dalam kehidupanMutammam TentNG Akhlak terpuji dalam kehidupan
Mutammam TentNG Akhlak terpuji dalam kehidupan
 
MODEL PERANGKAT AJAR UNTUK MADRASAH IBTIDAIAHpdf
MODEL PERANGKAT AJAR UNTUK MADRASAH IBTIDAIAHpdfMODEL PERANGKAT AJAR UNTUK MADRASAH IBTIDAIAHpdf
MODEL PERANGKAT AJAR UNTUK MADRASAH IBTIDAIAHpdf
 
Makalah sejarah pendidikan islam : Islam di Mekkah
Makalah sejarah pendidikan islam : Islam di MekkahMakalah sejarah pendidikan islam : Islam di Mekkah
Makalah sejarah pendidikan islam : Islam di Mekkah
 
dakwah muhammadiyah :Strategi-Dakwah-Rasulullah.pptx
dakwah muhammadiyah :Strategi-Dakwah-Rasulullah.pptxdakwah muhammadiyah :Strategi-Dakwah-Rasulullah.pptx
dakwah muhammadiyah :Strategi-Dakwah-Rasulullah.pptx
 
PROMES - www.guruyes.com.docx
PROMES - www.guruyes.com.docxPROMES - www.guruyes.com.docx
PROMES - www.guruyes.com.docx
 
Rasulullah sebagai suri tauladan
Rasulullah sebagai suri tauladanRasulullah sebagai suri tauladan
Rasulullah sebagai suri tauladan
 
UAS AL HADIS FITRIANA PADANG. SEMESTER I KPI-B FDK UINSU 2020
UAS AL HADIS FITRIANA PADANG. SEMESTER I KPI-B FDK UINSU 2020UAS AL HADIS FITRIANA PADANG. SEMESTER I KPI-B FDK UINSU 2020
UAS AL HADIS FITRIANA PADANG. SEMESTER I KPI-B FDK UINSU 2020
 
Modul Mata Pelajaran PAI SMP Kelas IX
Modul Mata Pelajaran PAI SMP Kelas IXModul Mata Pelajaran PAI SMP Kelas IX
Modul Mata Pelajaran PAI SMP Kelas IX
 
PAI Kelas 1
PAI Kelas 1PAI Kelas 1
PAI Kelas 1
 
UTS INKLUSIF VIAN.docx
UTS INKLUSIF VIAN.docxUTS INKLUSIF VIAN.docx
UTS INKLUSIF VIAN.docx
 
Bertuntun santun dalam islam
Bertuntun santun dalam islamBertuntun santun dalam islam
Bertuntun santun dalam islam
 
Bertutur Santun dalam Islam
Bertutur Santun dalam IslamBertutur Santun dalam Islam
Bertutur Santun dalam Islam
 
Makalah akida akhlak man 2021
Makalah akida akhlak man 2021Makalah akida akhlak man 2021
Makalah akida akhlak man 2021
 
Perkembangan Ilmu Tasawuf
Perkembangan Ilmu TasawufPerkembangan Ilmu Tasawuf
Perkembangan Ilmu Tasawuf
 

Recently uploaded

Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Rima98947
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
mohfedri24
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
adolfnuhujanan101
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
EkoPutuKromo
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
setiatinambunan
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
LucyKristinaS
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
smp4prg
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
gloriosaesy
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 

Recently uploaded (20)

Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 

PPT kisah nabi muhamad kls 5.pptx

  • 1. Kisah Keteladanan Nabi Muhamad Saw Rohman, S.Pd.I MULAI
  • 2. PAI DAN BP T u j u a n p e m b e l a j a r a n M A T E R I M A T E R I L A T I H A N K E S I M P U L A N P E N U G A S A N K O N T E N V I D E O P E N U T U P MENU BELAJAR
  • 3. Tujuan Pembelajaran 1. Melalui diskusi siswa mampu Menjelaskan sikap – sikap teladan nabi Muhamad saw dengan baik. 2. Melalui presentasi siswa mampu menyimpulkan sikap teladan Nabi Muhamad saw dengan baik. 3. Melalui diskusi siswa mampu menganalisis sikap teladan Nabi Muhamad saw dengan baik. 4. Melalui diskusi dan presentasi siswa mampu membandingkan sikap teladan dan sikap tercela dengan baik. 5. Melalui presentasi siswa mampu menyajikan paparan sejarah kelahiran Nabi Muhamad saw dengan santun dan menggunakan bahasanya sendiri 6. Melalui presentasi siswa mampu menyajikan paparan sikap keteladanan Nabi Muhamad saw secara lengkap, tepat dan santun. 7. Melalui presentasi siswa mampu menyajikan paparan sikap tercela yang tidak boleh diikuti dengan baik dan santun. ROHMAN, S.Pd.I
  • 4. Kisah Nabi Muhammad SAW dimulai sejak hari kelahirannya, yakni pada tanggal 12 Rabiul Awal atau bertepatan di hari Senin, 20 April 571 M. Momen ini terjadi bersamaan dengan peristiwa sensasional dimana terdapat pasukan gajah yang hendak merobohkan Ka’bah, tempat suci nan bersejarah bagi kaum Muslimin. Allah SWT pun mengirimkan segerombol burung ababil untuk menghentikan perbuatan buruk tersebut dengan cara menjatuhkan batu-batu penyebar penyakit kepada kaum berpasukan gajah. Di tahun yang dikenal dengan tahun Gajah inilah Nabi Muhammad dilahirkan di Makkah. Sayangnya, beliau terlahir sebagai anak yatim sebab ayahnya, Abdullah bin Abdul Mutalib, telah wafat ketika Rasulullah SAW masih berada di dalam kandungan ibunya, Aminah binti Wahab. Tak lama setelah itu, ibunya pun meninggal dunia ketika Rasulullah SAW masih berusia 6 tahun. Sehingga, Nabi Muhammad diasuh oleh kakeknya yang bernama Abdul Muthalib. Namun, tak disangka, kakeknya hanya bisa menemani nabi selama 2 tahun sebelum akhirnya kembali ke Rahmatullah. Akhirnya Muhammad SAW dibesarkan oleh pamannya yakni Abu Thalib. Meskipun hidup dalam serba kesulitan, mereka berdua adalah orang dermawan yang tetap menyisihkan sebagian rezekinya untuk bersedekah. Materi 1 KISAH KELAHIRAN NABI MUHAMAD SAW Teks Rohman, S.Pd.I
  • 5. Materi 2 USHWATUN HASANAH Dalam diri Nabi muhamad saw terdapat sauri teladan yang baik atau uswatun hasanah, sebagai mana tercantum dalam Q.S Al-ahzab ayat 21: Yang artinya: “Sungguh, telah ada pada (diri) Rasulullah itu suri teladan yang baik bagimu (yaitu) bagi orang yang mengharap (rahmat) Allah dan (kedatangan) hari Kiamat dan yang banyak mengingat Allah.” Rohman, S.Pd.I
  • 6. Materi 3 Sikap Keteladanan Nabi Muhamad saw Amanah Shiddiq Penyayang Pengasih Pemurah Teks Rohman, S.Pd.I
  • 7. Materi 4 Amanah Kata amanah artinya bisa dipercaya. Kata ini berasal dari bahasa Arab, yakni amuna- ya’munu- amānatan. KBBI pun merilis terjemahan resmi makna kata amanah dalam bahasa Indonesia. Amanah adalah sesuatu yang dititipkan atau dipercayakan kepada orang lain. Shiddiq Pengertian jujur adalah suatu sikap untuk menyatakan yang sebenar- benarnya, serta tidak mengucapkan hal-hal yang menyalahi fakta. Sedangkan menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia atau KBBI, pengertian jujur adalah lurus hati. Lurus hati yang dimaksudkan di sini adalah tidak berbohong dan berbicara apa adanya. Dengan begitu, pengertian jujur adalah suatu perilaku manusia yang didasarkan pada upaya menjadikan dirinya sebagai orang yang dapat dipercaya dalam perkataan, tindakan, dan pekerjaan, baik terhadap dirinya maupun pihak lain. Tes Rohman, S,Pd.I
  • 8. Penyayang Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), arti kata penyayang aadalah orang yang penuh dengan kasih saying. Orang yang memilki sifat penyayang tidak akan pernah tega untuk menyakiti orang lain. Pengasih Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), arti kata pengasih adalah orang yang mengasihi, yang suka menaruh belas kasihan.Pengasih adalah sifat mengasihi sesama manusia, merasa iba ketika ada orang yang kesusahan dan merasa sedih serta kasihan pada orang yang ditimpa musibah Saling Menyayangi Antar Teman Rohman, S.Pd.I
  • 9. Pemurah Menurut bahasa, pemurah adalah orang yang suka memberi, atau murah hati. Dan menurut istilah, pemurah adalah orang yang suka memberi bantuan, baik berupa harta maupun jasa kepada orang lain. Sifat pemurah disebut juga dengan sifat dermawan yang mana seseorang akan dengan senang hati suka memberi, tidak pelit, atau murah hati. Saling Berbagi Sesama Manusia Rohman, S.Pd.I
  • 10. Tugas Kelompok Kelompok 2 1. 2. 3. 4. Kelompok 3 1. 2. 3. 4.. Kelompok 4 1. 2. 3. 4. Rohman, S.Pd.I Kelompok 1 1. 2. 3. 4. Kelompok 5 1. 2. 3. 4. Kelompok 6 1. 2. 3. 4. Kelompok 7 1. 2. 3. 4. Kelompok 8 1. 2. 3. 4.
  • 11. Ayo Mengidentifikasi Mengidentifikas Sikap Keteladanan Nabi Muhamad dan Memberikan Contoh dalam Kehidupan Sehari – hari. Identifikasilah sikap yang terdapat pada lembar kerja, termasuk sikap teladan atau bukan kemudian sebutkan contohnya dalam kehidupan sehari – hari. Rohman, S.Pd.I Menuliskan kisah kelahiran Nabi Muhamad saw Buatlah kisah kelahiran Nabi Muhamad saw dengan bahasa kalian sendiri, menggunakan bahasa yang sopan dan baik
  • 12. Ayo Menyimpulkan Nabi Muhamad saw, lahir pada tanggal 12 rabbiul awal bertepatan dengan hari senin tanggal 20 April 571 M. Terdapat sauri teladan pada diri nabi Muhamad saw yang disebut Uswatun Hasanah Sikap Nabi Muhamad yang harus diteladani diantaranya adalah: •Amanah •Shiddiq •Penyayang •Pengasih •Pemurah Rohman, S.Pd.I
  • 13. Dalam kehidupan sehari – hari ayo menerapakan sikap keteladanan Nabi Muhamad saw, dan jauhi sikap – sikap yang tidak patut diteladani. Rohman, S.Pd.I Ayo Praktekan
  • 14. Ayo Kerjakan di Rumah Rohman, S.Pd.I Mendatar : 1. Putri Tecinta Rosulullah 2. Kakek Rosulullah 3. Usia Rosulullah Menikah dengan Khadijah Menurun : 1. Usia Rosulullah diangkat menjadi Rosul 2. Ayah Rosulullah 3. Istri Pertama Rosulullah 4. Ibunda Rosulullah Setelah Menyimak sejarah Singkat Rosulullah, Silahkan lengkapi puzzle berikut
  • 15. Rohman, S.Pd.I Ayo Rumuskan Rosulullah Muhammad SAW memiliki sifat yang harus diteladani, tapi ada sifat yang tidak mungkin dimilki oleh Rasulullah yaitu sifat yang berlawanan dengan sifat keteladanan Rasulullah. Ayo hubungkan sifat keteladanan dan lawannya! PEMBENCI KIKIR KHIANAT KIDZIB SIDDIQ AMANAH PEMURAH PENYAYANG TUGAS LKPD di GOOGLE FORM LINK: https://forms.gle/36PpZaoNCVNNmhoG8 Pin:1234
  • 16. AYO SIMAK VIDEO BERIKUT INI Rohman, S.Pd.I