SlideShare a Scribd company logo
SYSTEM CDS/ISIS,
MARC (MACHINE
READABLE
CATALOG), MODS
DIPAPARKAN OLEH
LUSI OKTAFIANI
NURFAIDATI
PENGERTIAN CDS/ISIS
CDS/ISIS (Computerized
Documentation Services /Integrated
Set of Information System)
merupakan perangkat lunak sistem
penyimpanan dan temu kembali
informasi (Information Storage and
Retrieval System) yang dirancang
untuk komputerisasi ini sangat
cocok digunakan untuk
komputerisasi perpustakaan atau
lembaga informasi lainnya yang
banyak menggunakan data teks
pada database yang dikelolanya.
FUNGSI CDS/ISIS
• Mendefinisikan pangkalan
data
• Memasukkan rekord-rekord
baru
• Memodifikasi, membetulkan,
dan menghapus rekord-rekord
Secara otomatis membentuk
serta memelihara keluar
masuk file-file untuk setiap
pangkalan data
• Pencarian kembali rekord-
rekord
• Memperagakan rekord-rekord
• Mencetak atau memproduksi
hasil keluaran informasi /
rekord dan atau indeks.
PENGERTIAN MARC
MARC adalah singkatan dari
MachineReadable Catalog, yang
membentuk cantuma MARC.
Cantuman MARC adalah kumpulan
data tekstual mengikuti stnadar ISO
2709 yang dikembangkan oleh
perpustakaan untuk tujuan
pertukaran data bibliografi. MARC
diartikan pula, sebagai katalog
terbacakan mesin, khususnya mesin
komputer
FUNGSI MARC
• Untuk melakukan
kegiatan pertukaran
bibliografi antar
perpustakaan.
• Untuk melakukan kerja
sama perpustakaan
• Digunakan untuk
standar koleksi bahan
pustaka baik yang
cetak amaupun non-
cetak
PENGERTIAN MODS
MODS (Metadata Object
Description Schema)
merupakan skema untuk suatu
set unsur biografi yang dapat
digunakan untuk berbagai
tujuan khususnya untuk
aplikasi perpusakaan.
FUNGSI MODS
• Sebagai sebuah format SRU
yang telah ditentukan
• Sebagai skema perluasan
untuk METS (Metadata
Encoding and Transmission
standard)
• Untuk mewakili metadata
untuk keperluan harvesting
• Untuk deskripsi sumber daya
yang asli dalam sintakXML
• Untuk mewakili cantuman
MARC yang disederhanakan
dalamXML
• Untuk metadata dalam XML
yang dapat dikemas dengan
sumber daya elektronik
PRINSIP STANDARISASI
• PILIHLAH SKEMA YANG COCOK
UNTUK BAHAN DALAM
KOLEKSI
• BUATLAH SISTEM METADATA
DENGAN LEVELS OF CONTROL
• GUNAKAN LEBIH DARI SATU
SKEMA BILA PERLU
• UTAMAKAN KEBUTUHAN DAN
KEMUDAHAN PENGGUNA
• JANGAN TERKECOH OLEH
KEMUDAHAN SEMU
• SUSUNLAH SUATU APPLICATION
PROFILE BERSAMA UNTUK
MEMPERLANCAR KERJASAMA
DAM MENJAMIN
INTEROPERABILITY DALAM SATU
JARINGAN.
• SKEMA UNTUK PERPUSTAKAAN
PERGURUAN TINGGI HENDAKNYA
MENGHASILKAN METADATA YANG
CUKUP DETAIL.
• GUNAKAN KOSA KATA
TERKENDALI YANG STANDAR
AGAR LEBIH MUDAH DIPAHAMI.
• BUATLAH METADATA YANG
MAMPU MENUNJANG
PENGELOLAAN SUMBER DIGITAL
BERJANGKA PANJANG.
PROSEDUR
a) Unsur pertama dalam MODS
adalah root element. Setiap
dokumen XML harus
menggunakan root element di
awalnya.
b) Skema MODS dibawahnya terdiri
atas Top Level Elements
c) Satu unsur dapat terdiri atas
beberapa sub-unsur, dan unsur
maupun sub-unsur perlu disertai
atribut yang memberi informasi
lebih khusus mengenai unsur dan
sub-unsur tersebut.
d) Atribut bisa berupa: ID, type,
authority displayLabel (jika ada
keterangan tambahan tentang judul
yang harus ditampilkan), xlink (link
eksternal), lang (bahasa), xml:lang
(bahasa suatu unsur, dinyatakan
dengan menggunakan kode 2 karakter
dari ISO 639-1), script (aksara),
transliteration.
e) Unsur terakhir adalah recordInfo,
yang memuat informasi mengenai
rekaman informasi sumber informasi.
Sub-unsur meliputi: recordIdentifier,
recordCreationDate,
recordChangedate,, dan recordOrigin.
KONVERSI
DATA
Konversi Data adalah mengadaptasi
data pada sebuah program agar dapat
di operasikan karna tidak semua format
data sesuai dengan sebuah program
tertentu. Adapun dalam konversi data
pertama-tama dalam suatu perhitungan
DATA TRANSFER, perhitungan bits
atau byte adalah sebagai berikut : * 1
MB = 1,000,000 bits * 1 kb = 1,000 bits
* dsb
Thank You

More Related Content

Similar to PPT Automasi-1.pptx

TND-052-P02 - DBMS dan Perancangan Basis Data
TND-052-P02 - DBMS dan Perancangan Basis DataTND-052-P02 - DBMS dan Perancangan Basis Data
TND-052-P02 - DBMS dan Perancangan Basis Data
Tino Dwiantoro
 
Konsep dasar sistem basis data
Konsep dasar sistem basis dataKonsep dasar sistem basis data
Konsep dasar sistem basis data
Universitas Bina Darma Palembang
 
Konsep basis data pengantar my sql
Konsep basis data pengantar  my sqlKonsep basis data pengantar  my sql
Konsep basis data pengantar my sql
Universitas Bina Darma Palembang
 
SIM, Yasmin Al-Hakim, Hapzi Ali, Sistem Manajemen Database, Universitas Mercu...
SIM, Yasmin Al-Hakim, Hapzi Ali, Sistem Manajemen Database, Universitas Mercu...SIM, Yasmin Al-Hakim, Hapzi Ali, Sistem Manajemen Database, Universitas Mercu...
SIM, Yasmin Al-Hakim, Hapzi Ali, Sistem Manajemen Database, Universitas Mercu...
Yasmin Al-Hakim
 
Pengantar webdatabase Basis Data ( SEJARAH DATABASE)
Pengantar webdatabase Basis Data ( SEJARAH DATABASE)Pengantar webdatabase Basis Data ( SEJARAH DATABASE)
Pengantar webdatabase Basis Data ( SEJARAH DATABASE)
HabibullahBib
 
kelompok.pptx
kelompok.pptxkelompok.pptx
kelompok.pptx
IlhamPutra89
 
Pengenalan sistem database
Pengenalan sistem databasePengenalan sistem database
Pengenalan sistem databaseFajar Zain
 
Basis_Data20221_Part 1 DBMS Pengguna Basis Data
Basis_Data20221_Part 1 DBMS Pengguna Basis DataBasis_Data20221_Part 1 DBMS Pengguna Basis Data
Basis_Data20221_Part 1 DBMS Pengguna Basis Data
dine52
 
SI & PI 5, Achmad Lukman Harun, Hapzi Ali,Dasar-Dasar Intelegensi Bisnis Basi...
SI & PI 5, Achmad Lukman Harun, Hapzi Ali,Dasar-Dasar Intelegensi Bisnis Basi...SI & PI 5, Achmad Lukman Harun, Hapzi Ali,Dasar-Dasar Intelegensi Bisnis Basi...
SI & PI 5, Achmad Lukman Harun, Hapzi Ali,Dasar-Dasar Intelegensi Bisnis Basi...
Achmad Lukman Harun
 
Dbms
DbmsDbms
30914906 pengertian-database
30914906 pengertian-database30914906 pengertian-database
30914906 pengertian-databaseTri Atsumori
 
ERP
ERPERP
Sim, tisa widyastuti, hapzi ali, sistem manajemen database, universitas mercu...
Sim, tisa widyastuti, hapzi ali, sistem manajemen database, universitas mercu...Sim, tisa widyastuti, hapzi ali, sistem manajemen database, universitas mercu...
Sim, tisa widyastuti, hapzi ali, sistem manajemen database, universitas mercu...
Tisa Widyastuti
 
KONSEP PANGKALAN DATA (DBMS)
KONSEP PANGKALAN DATA (DBMS)KONSEP PANGKALAN DATA (DBMS)
KONSEP PANGKALAN DATA (DBMS)
Naveen Segaran
 
6. SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Intelegensi Bisnis, Universitas Mercu Bu...
6. SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Intelegensi Bisnis, Universitas Mercu Bu...6. SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Intelegensi Bisnis, Universitas Mercu Bu...
6. SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Intelegensi Bisnis, Universitas Mercu Bu...
Sandy Setiawan
 
SI-PI,Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Intelegensi Bisnis, Universitas Mercu Buana,...
SI-PI,Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Intelegensi Bisnis, Universitas Mercu Buana,...SI-PI,Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Intelegensi Bisnis, Universitas Mercu Buana,...
SI-PI,Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Intelegensi Bisnis, Universitas Mercu Buana,...
Sandy Setiawan
 
Slide struktur codeigneter
Slide struktur codeigneterSlide struktur codeigneter
Slide struktur codeigneterCecilia Cintahta
 

Similar to PPT Automasi-1.pptx (20)

TND-052-P02 - DBMS dan Perancangan Basis Data
TND-052-P02 - DBMS dan Perancangan Basis DataTND-052-P02 - DBMS dan Perancangan Basis Data
TND-052-P02 - DBMS dan Perancangan Basis Data
 
Konsep dasar sistem basis data
Konsep dasar sistem basis dataKonsep dasar sistem basis data
Konsep dasar sistem basis data
 
Konsep basis data pengantar my sql
Konsep basis data pengantar  my sqlKonsep basis data pengantar  my sql
Konsep basis data pengantar my sql
 
SIM, Yasmin Al-Hakim, Hapzi Ali, Sistem Manajemen Database, Universitas Mercu...
SIM, Yasmin Al-Hakim, Hapzi Ali, Sistem Manajemen Database, Universitas Mercu...SIM, Yasmin Al-Hakim, Hapzi Ali, Sistem Manajemen Database, Universitas Mercu...
SIM, Yasmin Al-Hakim, Hapzi Ali, Sistem Manajemen Database, Universitas Mercu...
 
Pengantar webdatabase Basis Data ( SEJARAH DATABASE)
Pengantar webdatabase Basis Data ( SEJARAH DATABASE)Pengantar webdatabase Basis Data ( SEJARAH DATABASE)
Pengantar webdatabase Basis Data ( SEJARAH DATABASE)
 
Modul 5
Modul 5Modul 5
Modul 5
 
kelompok.pptx
kelompok.pptxkelompok.pptx
kelompok.pptx
 
Pengenalan sistem database
Pengenalan sistem databasePengenalan sistem database
Pengenalan sistem database
 
Basis_Data20221_Part 1 DBMS Pengguna Basis Data
Basis_Data20221_Part 1 DBMS Pengguna Basis DataBasis_Data20221_Part 1 DBMS Pengguna Basis Data
Basis_Data20221_Part 1 DBMS Pengguna Basis Data
 
SI & PI 5, Achmad Lukman Harun, Hapzi Ali,Dasar-Dasar Intelegensi Bisnis Basi...
SI & PI 5, Achmad Lukman Harun, Hapzi Ali,Dasar-Dasar Intelegensi Bisnis Basi...SI & PI 5, Achmad Lukman Harun, Hapzi Ali,Dasar-Dasar Intelegensi Bisnis Basi...
SI & PI 5, Achmad Lukman Harun, Hapzi Ali,Dasar-Dasar Intelegensi Bisnis Basi...
 
Dbms
DbmsDbms
Dbms
 
30914906 pengertian-database
30914906 pengertian-database30914906 pengertian-database
30914906 pengertian-database
 
ERP
ERPERP
ERP
 
1
11
1
 
Bab. 1
Bab. 1Bab. 1
Bab. 1
 
Sim, tisa widyastuti, hapzi ali, sistem manajemen database, universitas mercu...
Sim, tisa widyastuti, hapzi ali, sistem manajemen database, universitas mercu...Sim, tisa widyastuti, hapzi ali, sistem manajemen database, universitas mercu...
Sim, tisa widyastuti, hapzi ali, sistem manajemen database, universitas mercu...
 
KONSEP PANGKALAN DATA (DBMS)
KONSEP PANGKALAN DATA (DBMS)KONSEP PANGKALAN DATA (DBMS)
KONSEP PANGKALAN DATA (DBMS)
 
6. SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Intelegensi Bisnis, Universitas Mercu Bu...
6. SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Intelegensi Bisnis, Universitas Mercu Bu...6. SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Intelegensi Bisnis, Universitas Mercu Bu...
6. SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Intelegensi Bisnis, Universitas Mercu Bu...
 
SI-PI,Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Intelegensi Bisnis, Universitas Mercu Buana,...
SI-PI,Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Intelegensi Bisnis, Universitas Mercu Buana,...SI-PI,Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Intelegensi Bisnis, Universitas Mercu Buana,...
SI-PI,Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Intelegensi Bisnis, Universitas Mercu Buana,...
 
Slide struktur codeigneter
Slide struktur codeigneterSlide struktur codeigneter
Slide struktur codeigneter
 

Recently uploaded

Games Tebak Lagu Untuk Ice Breaking Presentasi
Games Tebak Lagu Untuk Ice Breaking PresentasiGames Tebak Lagu Untuk Ice Breaking Presentasi
Games Tebak Lagu Untuk Ice Breaking Presentasi
RayAhmed5
 
pembelajaran kelas rangkap model pembelajaran 221 pkr ut
pembelajaran kelas rangkap model pembelajaran 221 pkr utpembelajaran kelas rangkap model pembelajaran 221 pkr ut
pembelajaran kelas rangkap model pembelajaran 221 pkr ut
sarahamalia26
 
Modul 3.2. Pemimpin dalam Pengelolaan Sumber Daya - Final (1).pdf
Modul 3.2. Pemimpin dalam Pengelolaan Sumber Daya - Final (1).pdfModul 3.2. Pemimpin dalam Pengelolaan Sumber Daya - Final (1).pdf
Modul 3.2. Pemimpin dalam Pengelolaan Sumber Daya - Final (1).pdf
MiftaJohanDaehanJo
 
1.1.d.2. Refleksi - Framework dan Model-model Refleksi.pdf
1.1.d.2. Refleksi - Framework dan Model-model Refleksi.pdf1.1.d.2. Refleksi - Framework dan Model-model Refleksi.pdf
1.1.d.2. Refleksi - Framework dan Model-model Refleksi.pdf
sonymoita41
 
Wen4D Daftar Situs Slot Gacor Gampang Maxwin Terbaru Hari Ini
Wen4D Daftar Situs Slot Gacor Gampang Maxwin Terbaru Hari IniWen4D Daftar Situs Slot Gacor Gampang Maxwin Terbaru Hari Ini
Wen4D Daftar Situs Slot Gacor Gampang Maxwin Terbaru Hari Ini
Wen4D
 
sertifikat pesert terbaik. siswa siswi sdn 134
sertifikat pesert terbaik. siswa siswi sdn 134sertifikat pesert terbaik. siswa siswi sdn 134
sertifikat pesert terbaik. siswa siswi sdn 134
DindaYuliaSafira
 
VIII PENDAFTARAN DAN PERALIHAN HAK ATAS TANAH.ppt
VIII PENDAFTARAN DAN PERALIHAN HAK ATAS TANAH.pptVIII PENDAFTARAN DAN PERALIHAN HAK ATAS TANAH.ppt
VIII PENDAFTARAN DAN PERALIHAN HAK ATAS TANAH.ppt
MuhammadAmin350497
 
Pedoman BOS Kinerja Sekolah Prestasi Tahun 2024.pdf
Pedoman BOS Kinerja Sekolah Prestasi Tahun 2024.pdfPedoman BOS Kinerja Sekolah Prestasi Tahun 2024.pdf
Pedoman BOS Kinerja Sekolah Prestasi Tahun 2024.pdf
sigitpurwanto62
 

Recently uploaded (8)

Games Tebak Lagu Untuk Ice Breaking Presentasi
Games Tebak Lagu Untuk Ice Breaking PresentasiGames Tebak Lagu Untuk Ice Breaking Presentasi
Games Tebak Lagu Untuk Ice Breaking Presentasi
 
pembelajaran kelas rangkap model pembelajaran 221 pkr ut
pembelajaran kelas rangkap model pembelajaran 221 pkr utpembelajaran kelas rangkap model pembelajaran 221 pkr ut
pembelajaran kelas rangkap model pembelajaran 221 pkr ut
 
Modul 3.2. Pemimpin dalam Pengelolaan Sumber Daya - Final (1).pdf
Modul 3.2. Pemimpin dalam Pengelolaan Sumber Daya - Final (1).pdfModul 3.2. Pemimpin dalam Pengelolaan Sumber Daya - Final (1).pdf
Modul 3.2. Pemimpin dalam Pengelolaan Sumber Daya - Final (1).pdf
 
1.1.d.2. Refleksi - Framework dan Model-model Refleksi.pdf
1.1.d.2. Refleksi - Framework dan Model-model Refleksi.pdf1.1.d.2. Refleksi - Framework dan Model-model Refleksi.pdf
1.1.d.2. Refleksi - Framework dan Model-model Refleksi.pdf
 
Wen4D Daftar Situs Slot Gacor Gampang Maxwin Terbaru Hari Ini
Wen4D Daftar Situs Slot Gacor Gampang Maxwin Terbaru Hari IniWen4D Daftar Situs Slot Gacor Gampang Maxwin Terbaru Hari Ini
Wen4D Daftar Situs Slot Gacor Gampang Maxwin Terbaru Hari Ini
 
sertifikat pesert terbaik. siswa siswi sdn 134
sertifikat pesert terbaik. siswa siswi sdn 134sertifikat pesert terbaik. siswa siswi sdn 134
sertifikat pesert terbaik. siswa siswi sdn 134
 
VIII PENDAFTARAN DAN PERALIHAN HAK ATAS TANAH.ppt
VIII PENDAFTARAN DAN PERALIHAN HAK ATAS TANAH.pptVIII PENDAFTARAN DAN PERALIHAN HAK ATAS TANAH.ppt
VIII PENDAFTARAN DAN PERALIHAN HAK ATAS TANAH.ppt
 
Pedoman BOS Kinerja Sekolah Prestasi Tahun 2024.pdf
Pedoman BOS Kinerja Sekolah Prestasi Tahun 2024.pdfPedoman BOS Kinerja Sekolah Prestasi Tahun 2024.pdf
Pedoman BOS Kinerja Sekolah Prestasi Tahun 2024.pdf
 

PPT Automasi-1.pptx

  • 1. SYSTEM CDS/ISIS, MARC (MACHINE READABLE CATALOG), MODS DIPAPARKAN OLEH LUSI OKTAFIANI NURFAIDATI
  • 2. PENGERTIAN CDS/ISIS CDS/ISIS (Computerized Documentation Services /Integrated Set of Information System) merupakan perangkat lunak sistem penyimpanan dan temu kembali informasi (Information Storage and Retrieval System) yang dirancang untuk komputerisasi ini sangat cocok digunakan untuk komputerisasi perpustakaan atau lembaga informasi lainnya yang banyak menggunakan data teks pada database yang dikelolanya. FUNGSI CDS/ISIS • Mendefinisikan pangkalan data • Memasukkan rekord-rekord baru • Memodifikasi, membetulkan, dan menghapus rekord-rekord Secara otomatis membentuk serta memelihara keluar masuk file-file untuk setiap pangkalan data • Pencarian kembali rekord- rekord • Memperagakan rekord-rekord • Mencetak atau memproduksi hasil keluaran informasi / rekord dan atau indeks.
  • 3. PENGERTIAN MARC MARC adalah singkatan dari MachineReadable Catalog, yang membentuk cantuma MARC. Cantuman MARC adalah kumpulan data tekstual mengikuti stnadar ISO 2709 yang dikembangkan oleh perpustakaan untuk tujuan pertukaran data bibliografi. MARC diartikan pula, sebagai katalog terbacakan mesin, khususnya mesin komputer FUNGSI MARC • Untuk melakukan kegiatan pertukaran bibliografi antar perpustakaan. • Untuk melakukan kerja sama perpustakaan • Digunakan untuk standar koleksi bahan pustaka baik yang cetak amaupun non- cetak
  • 4. PENGERTIAN MODS MODS (Metadata Object Description Schema) merupakan skema untuk suatu set unsur biografi yang dapat digunakan untuk berbagai tujuan khususnya untuk aplikasi perpusakaan. FUNGSI MODS • Sebagai sebuah format SRU yang telah ditentukan • Sebagai skema perluasan untuk METS (Metadata Encoding and Transmission standard) • Untuk mewakili metadata untuk keperluan harvesting • Untuk deskripsi sumber daya yang asli dalam sintakXML • Untuk mewakili cantuman MARC yang disederhanakan dalamXML • Untuk metadata dalam XML yang dapat dikemas dengan sumber daya elektronik
  • 5. PRINSIP STANDARISASI • PILIHLAH SKEMA YANG COCOK UNTUK BAHAN DALAM KOLEKSI • BUATLAH SISTEM METADATA DENGAN LEVELS OF CONTROL • GUNAKAN LEBIH DARI SATU SKEMA BILA PERLU • UTAMAKAN KEBUTUHAN DAN KEMUDAHAN PENGGUNA • JANGAN TERKECOH OLEH KEMUDAHAN SEMU • SUSUNLAH SUATU APPLICATION PROFILE BERSAMA UNTUK MEMPERLANCAR KERJASAMA DAM MENJAMIN INTEROPERABILITY DALAM SATU JARINGAN. • SKEMA UNTUK PERPUSTAKAAN PERGURUAN TINGGI HENDAKNYA MENGHASILKAN METADATA YANG CUKUP DETAIL. • GUNAKAN KOSA KATA TERKENDALI YANG STANDAR AGAR LEBIH MUDAH DIPAHAMI. • BUATLAH METADATA YANG MAMPU MENUNJANG PENGELOLAAN SUMBER DIGITAL BERJANGKA PANJANG.
  • 6. PROSEDUR a) Unsur pertama dalam MODS adalah root element. Setiap dokumen XML harus menggunakan root element di awalnya. b) Skema MODS dibawahnya terdiri atas Top Level Elements c) Satu unsur dapat terdiri atas beberapa sub-unsur, dan unsur maupun sub-unsur perlu disertai atribut yang memberi informasi lebih khusus mengenai unsur dan sub-unsur tersebut. d) Atribut bisa berupa: ID, type, authority displayLabel (jika ada keterangan tambahan tentang judul yang harus ditampilkan), xlink (link eksternal), lang (bahasa), xml:lang (bahasa suatu unsur, dinyatakan dengan menggunakan kode 2 karakter dari ISO 639-1), script (aksara), transliteration. e) Unsur terakhir adalah recordInfo, yang memuat informasi mengenai rekaman informasi sumber informasi. Sub-unsur meliputi: recordIdentifier, recordCreationDate, recordChangedate,, dan recordOrigin.
  • 7. KONVERSI DATA Konversi Data adalah mengadaptasi data pada sebuah program agar dapat di operasikan karna tidak semua format data sesuai dengan sebuah program tertentu. Adapun dalam konversi data pertama-tama dalam suatu perhitungan DATA TRANSFER, perhitungan bits atau byte adalah sebagai berikut : * 1 MB = 1,000,000 bits * 1 kb = 1,000 bits * dsb