SlideShare a Scribd company logo
Perumpamaan tentang
penggarap penggarap kebun
anggur
M A T I U S 2 1 : 3 3 - 4 3
• 21:33 1 "Dengarkanlah suatu perumpamaan yang lain. Adalah seorang tuan tanah
membuka y kebun anggur dan menanam pagar sekelilingnya. Ia menggali lobang
tempat memeras anggur dan mendirikan menara jaga z di dalam kebun itu.
Kemudian ia menyewakan kebun itu kepada penggarap-penggarap lalu berangkat
ke negeri lain. a
• 21:34 Ketika hampir tiba musim petik, ia menyuruh hamba-hambanya b kepada
penggarap-penggarap itu untuk menerima hasil yang menjadi bagiannya.
• 21:35 Tetapi penggarap-penggarap itu menangkap hamba-hambanya itu: mereka
memukul yang seorang, membunuh yang lain c dan melempari yang lain pula
dengan batu.
• 21:36 Kemudian tuan itu menyuruh pula hamba-hamba yang lain, d lebih banyak
dari pada yang semula, tetapi merekapun diperlakukan sama seperti kawan-
kawan mereka.
• 21:37 Akhirnya ia menyuruh anaknya kepada mereka, katanya: Anakku akan
mereka segani.
• 21:38 Tetapi ketika penggarap-penggarap itu melihat anaknya itu, mereka
berkata seorang kepada yang lain: Ia adalah ahli waris, e mari kita bunuh
dia, f supaya warisannya g menjadi milik kita.
• 21:39 Mereka menangkapnya dan melemparkannya ke luar kebun anggur itu,
lalu membunuhnya.
• 21:40 Maka apabila tuan kebun anggur itu datang, apakah yang akan
dilakukannya dengan penggarap-penggarap itu?"
• 21:41 Kata mereka kepada-Nya: "Ia akan membinasakan h orang-orang jahat itu
dan kebun anggurnya akan disewakannya kepada penggarap-penggarap
lain, i yang akan menyerahkan hasilnya kepadanya pada waktunya."
• 21:42 Kata Yesus kepada mereka: "Belum pernahkah kamu baca dalam Kitab
Suci: Batu yang dibuang oleh tukang-tukang bangunan telah menjadi batu
penjuru: hal itu terjadi dari pihak Tuhan, suatu perbuatan ajaib di mata j kita.
• 21:43 Sebab itu, Aku berkata kepadamu, bahwa Kerajaan Allah akan diambil dari
padamu 2 k dan akan diberikan kepada suatu bangsa yang akan menghasilkan
buah Kerajaan itu
Apa artinya
• Tuan tanah / pemilik kebun anggur – Tuhan
• Kebun anggur – ladang Tuhan – (umat Tuhan/ Jemaat, gereja,
pelayanan, dll)
• Penggarap – pekerja, para pemimpin yang dipercaya
• Hamba-hamba Tuhan – nabi-nabiNya
• AnakNya – Tuhan Yesus
Tanggung Jawab
• Tuan tanah / Tuhan : menyediakan ladangnya dan mempersiapkan segala
sesuatu
• Para penggarap : Merawat sedemikian rupa sehingga kebun anggur
menghasilkan buah
• Yang Tuhan harapkan adalah buah kebun anggur yang manis dan lebat – buah
pelayanan kita. Akan ada masanya dimana Tuhan menuntut buah yang harus
dihasilkan. Buah ini harus dikembalikan ke Tuhan karena memang milik Tuhan
Hamba yang jahat
• Merasa kebun anggur itu “miliknya pribadi” sehingga setiap kali Tuhan minta
sesuatu ia menjadi marah
• Bukan hanya marah, tetapi malah menganiaya hamba – hamba Tuhan yang
diutus untuk meminta hasil kebun anggur itu
• Ujungnya ia malah mengusir bahkan membunuh Anak Tuan Tanah, yaitu Yesus
Kristus
Akibatnya
• Tuan tanah itu murka dan membinasakannya
• Kebun anggur itu dipercayakan kepada orang lain

More Related Content

What's hot

Pemuridan: Menjadi dan Menjadikan Murid Kristus
Pemuridan: Menjadi dan Menjadikan Murid KristusPemuridan: Menjadi dan Menjadikan Murid Kristus
Pemuridan: Menjadi dan Menjadikan Murid Kristus
Johan Setiawan
 
Kuasa Doa dan Puasa
Kuasa Doa dan PuasaKuasa Doa dan Puasa
Kuasa Doa dan Puasa
Non
 
Seminar rohani d iskusi alkitab darimana asal saksi yehova
Seminar rohani d iskusi alkitab darimana  asal  saksi yehovaSeminar rohani d iskusi alkitab darimana  asal  saksi yehova
Seminar rohani d iskusi alkitab darimana asal saksi yehova
David Syahputra
 
Dipenuhi ROH Kudus
Dipenuhi ROH KudusDipenuhi ROH Kudus
Dipenuhi ROH Kudus
Hendra Kasenda
 
Khotbah Rohani Zakheus
Khotbah Rohani ZakheusKhotbah Rohani Zakheus
Khotbah Rohani Zakheus
David Syahputra
 
Menjadi Seperti Yesus
Menjadi Seperti YesusMenjadi Seperti Yesus
Menjadi Seperti Yesus
Rintujok Perrines
 
Gambar allah yang terlihat
Gambar allah yang terlihatGambar allah yang terlihat
Gambar allah yang terlihat
slametwiyono
 
Memahami Makna Paskah (MMP)
Memahami Makna Paskah (MMP)Memahami Makna Paskah (MMP)
Memahami Makna Paskah (MMP)
SABDA
 
Kurikulum
KurikulumKurikulum
Cerita natal anak anak
Cerita natal anak anakCerita natal anak anak
Cerita natal anak anak
stephen sihombing
 
Dasar-Dasar Iman Kristen 2 (DIK 2)
Dasar-Dasar Iman Kristen 2 (DIK 2)Dasar-Dasar Iman Kristen 2 (DIK 2)
Dasar-Dasar Iman Kristen 2 (DIK 2)
SABDA
 
Kotbah yang efektif
Kotbah yang efektifKotbah yang efektif
Kotbah yang efektif
SAROFAMATI DUHA
 
Bahan Khotbah Kristen
Bahan Khotbah KristenBahan Khotbah Kristen
Bahan Khotbah Kristen
Yohanes Ratu Eda
 
Membangun Mezbah Doa
Membangun Mezbah DoaMembangun Mezbah Doa
Membangun Mezbah Doa
Moses Christianto
 
Panggilan Tuhan
Panggilan TuhanPanggilan Tuhan
Panggilan Tuhan
Johan Setiawan
 
Arti melayani
Arti melayaniArti melayani
Arti melayani
SABDA
 
Sekolah Sabat - Triwulan 4 2023 - Pelajaran Tujuh
Sekolah Sabat - Triwulan 4 2023 - Pelajaran TujuhSekolah Sabat - Triwulan 4 2023 - Pelajaran Tujuh
Sekolah Sabat - Triwulan 4 2023 - Pelajaran Tujuh
Adam Hiola
 
Pembenaran oleh iman.pptx [autosaved]
Pembenaran oleh iman.pptx [autosaved]Pembenaran oleh iman.pptx [autosaved]
Pembenaran oleh iman.pptx [autosaved]
Yohanes Ratu Eda
 
Buku Panduan Konseling Pranikah Gbi Caphernaum Apostolic Church
Buku Panduan Konseling Pranikah Gbi Caphernaum Apostolic ChurchBuku Panduan Konseling Pranikah Gbi Caphernaum Apostolic Church
Buku Panduan Konseling Pranikah Gbi Caphernaum Apostolic Church
GBI KAPERNAUM - BALI
 

What's hot (20)

Pemuridan: Menjadi dan Menjadikan Murid Kristus
Pemuridan: Menjadi dan Menjadikan Murid KristusPemuridan: Menjadi dan Menjadikan Murid Kristus
Pemuridan: Menjadi dan Menjadikan Murid Kristus
 
Kuasa Doa dan Puasa
Kuasa Doa dan PuasaKuasa Doa dan Puasa
Kuasa Doa dan Puasa
 
Seminar rohani d iskusi alkitab darimana asal saksi yehova
Seminar rohani d iskusi alkitab darimana  asal  saksi yehovaSeminar rohani d iskusi alkitab darimana  asal  saksi yehova
Seminar rohani d iskusi alkitab darimana asal saksi yehova
 
Dipenuhi ROH Kudus
Dipenuhi ROH KudusDipenuhi ROH Kudus
Dipenuhi ROH Kudus
 
Khotbah Rohani Zakheus
Khotbah Rohani ZakheusKhotbah Rohani Zakheus
Khotbah Rohani Zakheus
 
Menjadi Seperti Yesus
Menjadi Seperti YesusMenjadi Seperti Yesus
Menjadi Seperti Yesus
 
Gambar allah yang terlihat
Gambar allah yang terlihatGambar allah yang terlihat
Gambar allah yang terlihat
 
Memahami Makna Paskah (MMP)
Memahami Makna Paskah (MMP)Memahami Makna Paskah (MMP)
Memahami Makna Paskah (MMP)
 
Kurikulum
KurikulumKurikulum
Kurikulum
 
Cerita natal anak anak
Cerita natal anak anakCerita natal anak anak
Cerita natal anak anak
 
Dasar-Dasar Iman Kristen 2 (DIK 2)
Dasar-Dasar Iman Kristen 2 (DIK 2)Dasar-Dasar Iman Kristen 2 (DIK 2)
Dasar-Dasar Iman Kristen 2 (DIK 2)
 
Kotbah yang efektif
Kotbah yang efektifKotbah yang efektif
Kotbah yang efektif
 
Bahan Khotbah Kristen
Bahan Khotbah KristenBahan Khotbah Kristen
Bahan Khotbah Kristen
 
Membangun Mezbah Doa
Membangun Mezbah DoaMembangun Mezbah Doa
Membangun Mezbah Doa
 
Panggilan Tuhan
Panggilan TuhanPanggilan Tuhan
Panggilan Tuhan
 
Arti melayani
Arti melayaniArti melayani
Arti melayani
 
Sekolah Sabat - Triwulan 4 2023 - Pelajaran Tujuh
Sekolah Sabat - Triwulan 4 2023 - Pelajaran TujuhSekolah Sabat - Triwulan 4 2023 - Pelajaran Tujuh
Sekolah Sabat - Triwulan 4 2023 - Pelajaran Tujuh
 
Pembenaran oleh iman.pptx [autosaved]
Pembenaran oleh iman.pptx [autosaved]Pembenaran oleh iman.pptx [autosaved]
Pembenaran oleh iman.pptx [autosaved]
 
Buku Panduan Konseling Pranikah Gbi Caphernaum Apostolic Church
Buku Panduan Konseling Pranikah Gbi Caphernaum Apostolic ChurchBuku Panduan Konseling Pranikah Gbi Caphernaum Apostolic Church
Buku Panduan Konseling Pranikah Gbi Caphernaum Apostolic Church
 
Waktu Bersama Tuhan
Waktu Bersama TuhanWaktu Bersama Tuhan
Waktu Bersama Tuhan
 

Perumpamaan tentang penggarap penggarap kebun anggur

  • 1. Perumpamaan tentang penggarap penggarap kebun anggur M A T I U S 2 1 : 3 3 - 4 3
  • 2. • 21:33 1 "Dengarkanlah suatu perumpamaan yang lain. Adalah seorang tuan tanah membuka y kebun anggur dan menanam pagar sekelilingnya. Ia menggali lobang tempat memeras anggur dan mendirikan menara jaga z di dalam kebun itu. Kemudian ia menyewakan kebun itu kepada penggarap-penggarap lalu berangkat ke negeri lain. a • 21:34 Ketika hampir tiba musim petik, ia menyuruh hamba-hambanya b kepada penggarap-penggarap itu untuk menerima hasil yang menjadi bagiannya. • 21:35 Tetapi penggarap-penggarap itu menangkap hamba-hambanya itu: mereka memukul yang seorang, membunuh yang lain c dan melempari yang lain pula dengan batu. • 21:36 Kemudian tuan itu menyuruh pula hamba-hamba yang lain, d lebih banyak dari pada yang semula, tetapi merekapun diperlakukan sama seperti kawan- kawan mereka. • 21:37 Akhirnya ia menyuruh anaknya kepada mereka, katanya: Anakku akan mereka segani.
  • 3. • 21:38 Tetapi ketika penggarap-penggarap itu melihat anaknya itu, mereka berkata seorang kepada yang lain: Ia adalah ahli waris, e mari kita bunuh dia, f supaya warisannya g menjadi milik kita. • 21:39 Mereka menangkapnya dan melemparkannya ke luar kebun anggur itu, lalu membunuhnya. • 21:40 Maka apabila tuan kebun anggur itu datang, apakah yang akan dilakukannya dengan penggarap-penggarap itu?" • 21:41 Kata mereka kepada-Nya: "Ia akan membinasakan h orang-orang jahat itu dan kebun anggurnya akan disewakannya kepada penggarap-penggarap lain, i yang akan menyerahkan hasilnya kepadanya pada waktunya." • 21:42 Kata Yesus kepada mereka: "Belum pernahkah kamu baca dalam Kitab Suci: Batu yang dibuang oleh tukang-tukang bangunan telah menjadi batu penjuru: hal itu terjadi dari pihak Tuhan, suatu perbuatan ajaib di mata j kita. • 21:43 Sebab itu, Aku berkata kepadamu, bahwa Kerajaan Allah akan diambil dari padamu 2 k dan akan diberikan kepada suatu bangsa yang akan menghasilkan buah Kerajaan itu
  • 4. Apa artinya • Tuan tanah / pemilik kebun anggur – Tuhan • Kebun anggur – ladang Tuhan – (umat Tuhan/ Jemaat, gereja, pelayanan, dll) • Penggarap – pekerja, para pemimpin yang dipercaya • Hamba-hamba Tuhan – nabi-nabiNya • AnakNya – Tuhan Yesus
  • 5. Tanggung Jawab • Tuan tanah / Tuhan : menyediakan ladangnya dan mempersiapkan segala sesuatu • Para penggarap : Merawat sedemikian rupa sehingga kebun anggur menghasilkan buah • Yang Tuhan harapkan adalah buah kebun anggur yang manis dan lebat – buah pelayanan kita. Akan ada masanya dimana Tuhan menuntut buah yang harus dihasilkan. Buah ini harus dikembalikan ke Tuhan karena memang milik Tuhan
  • 6. Hamba yang jahat • Merasa kebun anggur itu “miliknya pribadi” sehingga setiap kali Tuhan minta sesuatu ia menjadi marah • Bukan hanya marah, tetapi malah menganiaya hamba – hamba Tuhan yang diutus untuk meminta hasil kebun anggur itu • Ujungnya ia malah mengusir bahkan membunuh Anak Tuan Tanah, yaitu Yesus Kristus
  • 7. Akibatnya • Tuan tanah itu murka dan membinasakannya • Kebun anggur itu dipercayakan kepada orang lain