SlideShare a Scribd company logo
ELASTISITAS
PERMINTAAN
KONSEP ELASTISITAS
• Apabila perubahan harga yg kecil menimbulkan
perubahan yg besar terhadap jumlah barang yg
diminta/ditawarkan dikatakan bahwa
permintaan/penawaran barang tsb bersifat sangat
responsif terhadap perubahan harga/elastis.
Sebaliknya, apabila perubahan harga relatif besar
tetapi permintaan/penawarannya tidak banyak
berubah maka dpt dikatakan bahwa
permintaan/penawarannya tidak elastis.
• Jadi, Elastisitas merupakan besaran/ukuran yg
menentukan besarnya faktor-faktor yg
mempengaruhi perubahan yang diminta/ditawarkan.
KONSEP
ELASTISITAS PERMINTAAN
Terbagi menjadi 3 konsep,yaitu :
1. Price Elasticity of Demand (Elastisitas
Permintaan Harga)
2. Income Elasticity of Demand
(Elastisitas Permintaan Pendapatan)
3. Cross Elasticity of Demand
(Elastisitas Permintaan Silang)
Elastisitas Permintaan Harga
• Suatu ukuran angka yang menunjukkan
besarnya perubahan jumlah barang yang
diminta sebagai akibat dari adanya perubahan
harga barang yang bersangkutan.
harga
perubahan
%
diminta
yang
barang
jumlah
perubahan
%

Ed
Elastisitas Permintaan
Harga
• Misalkan harga berubah dari p menjadi p1
(berubah sebesar ∆p), dan jumlah barang yang
diminta berubah dari q menjadi q1 (berubah
sebesar ∆q), maka persamaannya menjadi:
• Ed Ed =
 
  p
p
p
q
q
q
/
1
/
1



p
p
q
q
/
/


Elastisitas Permintaan
Harga
• Misalkan pada tingkat harga daging ayam
sebesar Rp.4.000 / kg, jumlah daging ayam
yang diminta konsumen sebesar 100
kuintal/hari. Sedangkan pada waktu harga
daging ayam sebesar Rp.3.000/kg, jumlah yang
ingin dibeli konsumen sebanyak 150
kuintal/hari.
• Hitunglah berapa nilai koefisien elastisitas
permintaannya (Ed)!
Elastisitas Permintaan
Harga
• Jawab:
• P = Rp. 4.000 Q = 100 kuintal
• P1 = Rp. 3.000 Q1 = 150 kuintal
• Ed=
(𝑞1−𝑞)/𝑞
(𝑝1−𝑝)/𝑝
• Ed=
(50)/100
(−1000)/4000
= -2
• Koefisien elastisitas permintaan = -2 berarti bahwa bila terjadi
perubahan harga (naik atau turun) sebesar satu persen, maka akan
mengakibatkan terjadinya perubahan jumlah barang yang diminta
(turun atau naik) sebesar 2 persen.
• Tanda negatif hanya menunjukkan arah hubungan (perubahan
yang berlawanan) antara harga dengan jumlah yang diminta,
sedangkan besarnya nilai koefisien Elastisitas permintaan sebesar
2.
Elastisitas Permintaan
Harga
• KOEFISIEN ELASTISITAS DENGAN
RUMUS TITIK TENGAH
• Dengan rumus sebelumnya didapat koefisien
elastisitas yang berbeda diakibatkan kasus
harga naik/turun. Oleh karena itu, untuk
mengatasi kelemahan digunakan rumus
dibawah yaitu : Q1 – Q
½ (Q + Q1)
Ed=
P1 - P
½ (P+ P1)
KRITERIA UKURAN
• Ed > 1 : Elastis
• Ed < 1 : In Elastis
• Ed = 1 : Unitary
• Ed = 0 : In Elastis Sempurna
• Ed = ~ : Elastis Sempurna
Q
P
Ed < 1
Q
P
Ed > 1
Q
P
Ed = 0
Q
P
Ed = ∞
Q
P
Ed = 1
450
KURVA DAN ELASTISITAS PERMINTAAN
1. In Elastis 2. Elastis 3. Elastisitas Unitary
4. In Elastis Sempurna 5. Elastis sempurna
Kerjakan soal berikut;
• Konsumen membeli 150kg daging dengan
harga Rp 45.000/kg. Sebelumnya harga daging
Rp 60.000/kg dengan jumlah yang dibeli
konsumen adalah sebanyak 250kg.
• Hitunglah elastisitas permintaannya
• Tentukan jenis koefisien elastisitasnya
ELASTISITAS
PENAWARAN
Konsep Elastisitas Penawaran
• Elastisitas Penawaran mengukur
besarnya presentase perubahan jumlah
barang yang di tawarkan akibat adanya
perubahan harga barang yang
bersangkutan.
• jika elastisitas permintaan kuantitasnya
adalah kuantitas yang diminta maka
elastisitas penawaran kuantitasnya
adalah kuantitas yang di tawarkan
Konsep Elastisitas Penawaran
• adalah tingkat perubahan penawaran atas
barang dan jasa yang diakibatkan karena
adanya perubahan harga barang dan jasa
tersebut. Untuk mengukur besar/kecilnya
tingkat perubahan tersebut diukur dengan
angkaangka yang disebut koefisien elastisitas
penawaran dengan lambang ES (Elasticity
Supply).
Elastisitas Harga Penawaran
(Price Elasticity of Supply)
Persentase (%) dalam
jumlah yang
ditawarkan akibat
perubahan satu
persen (%) dari
harganya
Price
Quantity
A
B
P1
P2
Q1 Q2
S
Perhitungan Koefisien Elastisitas penawaran
Elasticity
of Supply
=
% Q Supplied
% P
Keterangan:
ES = elastisitas penawaran
∆Q = perubahan jumlah penawaran (Q1-Q)
Q = jumlah penawaran sebelum berubah
Q1 = jumlah penawaran setelah berubah
∆P = perubahan harga (P-P1)
P = harga sebelum berubah
P1 = harga setelah berubah
P
Q
Q
P
P/P
Q/Q
ES P






Konsep Elastisitas Penawaran
• Rumus Elastisitas Penawaran
• Metode titik tengah:
Q2 – Q1
½ (Q2+Q1)
Es =
P2 – P1
½ (P2 + P1)
∆Q
½ (Q1+Q2)
Es =
∆P
½ (P1+P2))
 Elastis Sempurna ( E = ~ )
Penawaran elastis sempurna terjadi jika perubahan
tidak dipengaruhi sama sekali oleh perubahan harga,
kurva penawaran akan sejajar dengan sumbu Q atau X.
Perfectly Elastic
P
Q
S
 In Elastis Sempurna (E = 0)
Penawaran in elastis sempurna terjadi bilamana
yang terjadi tidak ada pengaruhnya terhadap jumlah
Kurvanya sejajar dengan sumbu Y atau P.
Perfectly Inelastic
P
Q
S
Elastis Uniter (E = 1)
Penawaran elastis uniter terjadi jika perubahan harga
sebanding dengan perubahan jumlah penawaran.
P
Q
S
S
 In Elastis (E < 1)
Penawaran in elastis terjadi jika perubahan
kurang berpengaruh pada perubahan
P
Q
S inelastic, E < 1
Elastis (E > 1)
Penawaran elastis terjadi jika perubahan
diikuti dengan jumlah penawaran yang
P
Q
S
elastic, E < 1
Contoh Soal
• ketika harga buah Rp30.000 jumlah buah yang
ditawarkan 2.000 buah. saat harga naik jadi
Rp40.000, buah yang ditawarkan sebesar 4.000
buah. Lalu berapa koefisien elastisitas
penawaran buah tersebut?
• P = Rp30.000
• Q = 2000 buah
• ∆P = Rp40.000 – Rp30.000 = Rp10.000
• ∆Q = 4.000 – 2.000 = 2.000
• Es = (∆Q/∆P) x (P/Q)
• Es = (2.000/10.000) x (30.000/2000)
• Es = (0.2) x (15)
• Es = 3
• nilai koefisien bernilai lebih dari satu sehingga pada
contoh soal ini disebut penawaran elastis.
Kerjakan soal berikut
• saat harga buku tulis Rp25.000, jumlah buku
yang ditawarkan sebesar 20.000 buku.
• Ketika harga naik harga buku tulis menjadi
Rp35.000 dan jumlah buku yang ditawarkan
jadi 27.000 buku. Berapakah koefisien elastis
penawaran buku tersebut?
Terima kasih

More Related Content

Similar to Pert 6,7 (1).pptx

Elastisitas permintaan dan penawaran
Elastisitas permintaan dan penawaranElastisitas permintaan dan penawaran
Elastisitas permintaan dan penawaran
kartikasn
 
Ppt elastisitas permintaan & penawaran
Ppt elastisitas permintaan & penawaranPpt elastisitas permintaan & penawaran
Ppt elastisitas permintaan & penawaran
Sri Siswaty Tahir
 
PENGANTAR EKONOMI MIKRO KELOMPOK 9.pptx
PENGANTAR EKONOMI MIKRO KELOMPOK 9.pptxPENGANTAR EKONOMI MIKRO KELOMPOK 9.pptx
PENGANTAR EKONOMI MIKRO KELOMPOK 9.pptx
SeptianaRozziRahmawa
 
Elastisitas permintan dan penawaran new
Elastisitas permintan dan penawaran newElastisitas permintan dan penawaran new
Elastisitas permintan dan penawaran new
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BERAU
 
Pertemuan v elastisitas
Pertemuan v elastisitasPertemuan v elastisitas
Pertemuan v elastisitas
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BERAU
 
ELASTISITAS PERMINTAN DAN PENAWARAN new.pptx
ELASTISITAS PERMINTAN DAN PENAWARAN new.pptxELASTISITAS PERMINTAN DAN PENAWARAN new.pptx
ELASTISITAS PERMINTAN DAN PENAWARAN new.pptx
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BERAU
 
Konsep elastisitas(10)
Konsep elastisitas(10)Konsep elastisitas(10)
Konsep elastisitas(10)
Agung Supriyadi
 
Materi Inisiasi 2.2. universitas terbuka
Materi Inisiasi 2.2. universitas terbukaMateri Inisiasi 2.2. universitas terbuka
Materi Inisiasi 2.2. universitas terbuka
DoniPerisa2
 
materi ekonomi Elastisitas
materi ekonomi Elastisitasmateri ekonomi Elastisitas
materi ekonomi Elastisitas
Dek Pande
 
Elastisitas
ElastisitasElastisitas
Elastisitas
adhi susilo
 
Elastisitas Dalam Permintaan
Elastisitas Dalam PermintaanElastisitas Dalam Permintaan
Elastisitas Dalam Permintaan
Eko Marwanto
 
Kelompok 4 Elastisitas Permintaan dan Penawaran fix (1).pptx
Kelompok 4 Elastisitas Permintaan dan Penawaran fix (1).pptxKelompok 4 Elastisitas Permintaan dan Penawaran fix (1).pptx
Kelompok 4 Elastisitas Permintaan dan Penawaran fix (1).pptx
Komangary1
 
Kelompok 4 Elastisitas Permintaan dan Penawaran fix.pptx
Kelompok 4 Elastisitas Permintaan dan Penawaran fix.pptxKelompok 4 Elastisitas Permintaan dan Penawaran fix.pptx
Kelompok 4 Elastisitas Permintaan dan Penawaran fix.pptx
Komangary1
 
Pertemuan Minggu 3 Elastisitas dan Aplikasinya
Pertemuan Minggu 3 Elastisitas dan AplikasinyaPertemuan Minggu 3 Elastisitas dan Aplikasinya
Pertemuan Minggu 3 Elastisitas dan Aplikasinya
Aditya Panim
 
Elastisitas Permintaan dan Penawaran (Mikro)
Elastisitas Permintaan dan Penawaran (Mikro)Elastisitas Permintaan dan Penawaran (Mikro)
Elastisitas Permintaan dan Penawaran (Mikro)
Altina Hanum
 
Elastisitas
Elastisitas Elastisitas
Materi Elastisitas Permintaan dan Penawaran
Materi Elastisitas Permintaan dan PenawaranMateri Elastisitas Permintaan dan Penawaran
Materi Elastisitas Permintaan dan Penawaran
Doni Ramdhani
 
PENERAPAN KALKULUS DIFERENSIAL-20.pptx
PENERAPAN KALKULUS DIFERENSIAL-20.pptxPENERAPAN KALKULUS DIFERENSIAL-20.pptx
PENERAPAN KALKULUS DIFERENSIAL-20.pptx
DyllandRaihan
 
Slide 7 (pe)
Slide 7 (pe)Slide 7 (pe)
Slide 7 (pe)
KhairilJaa
 
PENGANTAR TEORI EKONOMI MIKRO KELOMPOK 9.pptx
PENGANTAR TEORI EKONOMI MIKRO KELOMPOK 9.pptxPENGANTAR TEORI EKONOMI MIKRO KELOMPOK 9.pptx
PENGANTAR TEORI EKONOMI MIKRO KELOMPOK 9.pptx
SeptianaRozziRahmawa
 

Similar to Pert 6,7 (1).pptx (20)

Elastisitas permintaan dan penawaran
Elastisitas permintaan dan penawaranElastisitas permintaan dan penawaran
Elastisitas permintaan dan penawaran
 
Ppt elastisitas permintaan & penawaran
Ppt elastisitas permintaan & penawaranPpt elastisitas permintaan & penawaran
Ppt elastisitas permintaan & penawaran
 
PENGANTAR EKONOMI MIKRO KELOMPOK 9.pptx
PENGANTAR EKONOMI MIKRO KELOMPOK 9.pptxPENGANTAR EKONOMI MIKRO KELOMPOK 9.pptx
PENGANTAR EKONOMI MIKRO KELOMPOK 9.pptx
 
Elastisitas permintan dan penawaran new
Elastisitas permintan dan penawaran newElastisitas permintan dan penawaran new
Elastisitas permintan dan penawaran new
 
Pertemuan v elastisitas
Pertemuan v elastisitasPertemuan v elastisitas
Pertemuan v elastisitas
 
ELASTISITAS PERMINTAN DAN PENAWARAN new.pptx
ELASTISITAS PERMINTAN DAN PENAWARAN new.pptxELASTISITAS PERMINTAN DAN PENAWARAN new.pptx
ELASTISITAS PERMINTAN DAN PENAWARAN new.pptx
 
Konsep elastisitas(10)
Konsep elastisitas(10)Konsep elastisitas(10)
Konsep elastisitas(10)
 
Materi Inisiasi 2.2. universitas terbuka
Materi Inisiasi 2.2. universitas terbukaMateri Inisiasi 2.2. universitas terbuka
Materi Inisiasi 2.2. universitas terbuka
 
materi ekonomi Elastisitas
materi ekonomi Elastisitasmateri ekonomi Elastisitas
materi ekonomi Elastisitas
 
Elastisitas
ElastisitasElastisitas
Elastisitas
 
Elastisitas Dalam Permintaan
Elastisitas Dalam PermintaanElastisitas Dalam Permintaan
Elastisitas Dalam Permintaan
 
Kelompok 4 Elastisitas Permintaan dan Penawaran fix (1).pptx
Kelompok 4 Elastisitas Permintaan dan Penawaran fix (1).pptxKelompok 4 Elastisitas Permintaan dan Penawaran fix (1).pptx
Kelompok 4 Elastisitas Permintaan dan Penawaran fix (1).pptx
 
Kelompok 4 Elastisitas Permintaan dan Penawaran fix.pptx
Kelompok 4 Elastisitas Permintaan dan Penawaran fix.pptxKelompok 4 Elastisitas Permintaan dan Penawaran fix.pptx
Kelompok 4 Elastisitas Permintaan dan Penawaran fix.pptx
 
Pertemuan Minggu 3 Elastisitas dan Aplikasinya
Pertemuan Minggu 3 Elastisitas dan AplikasinyaPertemuan Minggu 3 Elastisitas dan Aplikasinya
Pertemuan Minggu 3 Elastisitas dan Aplikasinya
 
Elastisitas Permintaan dan Penawaran (Mikro)
Elastisitas Permintaan dan Penawaran (Mikro)Elastisitas Permintaan dan Penawaran (Mikro)
Elastisitas Permintaan dan Penawaran (Mikro)
 
Elastisitas
Elastisitas Elastisitas
Elastisitas
 
Materi Elastisitas Permintaan dan Penawaran
Materi Elastisitas Permintaan dan PenawaranMateri Elastisitas Permintaan dan Penawaran
Materi Elastisitas Permintaan dan Penawaran
 
PENERAPAN KALKULUS DIFERENSIAL-20.pptx
PENERAPAN KALKULUS DIFERENSIAL-20.pptxPENERAPAN KALKULUS DIFERENSIAL-20.pptx
PENERAPAN KALKULUS DIFERENSIAL-20.pptx
 
Slide 7 (pe)
Slide 7 (pe)Slide 7 (pe)
Slide 7 (pe)
 
PENGANTAR TEORI EKONOMI MIKRO KELOMPOK 9.pptx
PENGANTAR TEORI EKONOMI MIKRO KELOMPOK 9.pptxPENGANTAR TEORI EKONOMI MIKRO KELOMPOK 9.pptx
PENGANTAR TEORI EKONOMI MIKRO KELOMPOK 9.pptx
 

Recently uploaded

sertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdf
sertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdfsertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdf
sertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdf
lilis056
 
PPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptx
PPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptxPPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptx
PPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptx
flashretailindo
 
Bab 13 Pelaporan segmen dan Interim ppt.
Bab 13 Pelaporan segmen dan Interim ppt.Bab 13 Pelaporan segmen dan Interim ppt.
Bab 13 Pelaporan segmen dan Interim ppt.
12Halimatussadiah
 
materi tahun 2024 dan 2023 materi power point
materi tahun 2024 dan 2023 materi power pointmateri tahun 2024 dan 2023 materi power point
materi tahun 2024 dan 2023 materi power point
phbawaslujambi
 
UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Bisa Deposit Memakai Bank BPD DIY Ad...
UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Bisa Deposit Memakai Bank BPD DIY Ad...UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Bisa Deposit Memakai Bank BPD DIY Ad...
UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Bisa Deposit Memakai Bank BPD DIY Ad...
unikbetslotbankmaybank
 
Strategi Pemasaran dalam kaitannya perilaku konsumen
Strategi Pemasaran dalam kaitannya perilaku konsumenStrategi Pemasaran dalam kaitannya perilaku konsumen
Strategi Pemasaran dalam kaitannya perilaku konsumen
mayamonfori
 
PASAR PERSAINGAN SEMPURNA (1). ppt
PASAR PERSAINGAN SEMPURNA (1).       pptPASAR PERSAINGAN SEMPURNA (1).       ppt
PASAR PERSAINGAN SEMPURNA (1). ppt
forlifeyouu
 
ch-14-etika-dlm-MMMMMMMMMm-keuangan.pptTxF
ch-14-etika-dlm-MMMMMMMMMm-keuangan.pptTxFch-14-etika-dlm-MMMMMMMMMm-keuangan.pptTxF
ch-14-etika-dlm-MMMMMMMMMm-keuangan.pptTxF
MASNIKA1
 
PENYUSUNAN POHON KINERJA ORGANISASI.pptx
PENYUSUNAN POHON KINERJA ORGANISASI.pptxPENYUSUNAN POHON KINERJA ORGANISASI.pptx
PENYUSUNAN POHON KINERJA ORGANISASI.pptx
dyanamaniz78
 
ATRIUM GAMING : Slot Gacor Mudah Menang Terbaru 2024
ATRIUM GAMING : Slot Gacor Mudah Menang  Terbaru 2024ATRIUM GAMING : Slot Gacor Mudah Menang  Terbaru 2024
ATRIUM GAMING : Slot Gacor Mudah Menang Terbaru 2024
sayangkamuu240203
 
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...
unikbetslotbankmaybank
 
menejemen lalu lintas angkutan jalan berkelanjutan
menejemen lalu lintas angkutan jalan berkelanjutanmenejemen lalu lintas angkutan jalan berkelanjutan
menejemen lalu lintas angkutan jalan berkelanjutan
Sanzayadwiabimanyu
 
TUGAS MAKALAH PEMASARANnnn GLOBAL DONE.pdf
TUGAS MAKALAH PEMASARANnnn GLOBAL DONE.pdfTUGAS MAKALAH PEMASARANnnn GLOBAL DONE.pdf
TUGAS MAKALAH PEMASARANnnn GLOBAL DONE.pdf
MASNIKA1
 
APBN DAN PERAN PEMERNTAHwuwbsusjsyajavapptx
APBN DAN PERAN PEMERNTAHwuwbsusjsyajavapptxAPBN DAN PERAN PEMERNTAHwuwbsusjsyajavapptx
APBN DAN PERAN PEMERNTAHwuwbsusjsyajavapptx
baktiariyan47
 
Bagaimana Memulai Usaha dan Menjadi Pengusaha
Bagaimana Memulai Usaha dan Menjadi PengusahaBagaimana Memulai Usaha dan Menjadi Pengusaha
Bagaimana Memulai Usaha dan Menjadi Pengusaha
ssuser437b77
 
MODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptx
MODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptxMODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptx
MODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptx
FORTRESS
 
COMPANY PROFILE PT. WELLMAN DENYO DEVELOPMENT.pptx
COMPANY PROFILE PT. WELLMAN DENYO DEVELOPMENT.pptxCOMPANY PROFILE PT. WELLMAN DENYO DEVELOPMENT.pptx
COMPANY PROFILE PT. WELLMAN DENYO DEVELOPMENT.pptx
RezvaniDanumihardja2
 
ATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docx
ATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docxATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docx
ATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docx
inekesarupy62
 
COMPANY PROFILE PT. BOGOR SERVICIA INTEGRA.pdf
COMPANY PROFILE PT. BOGOR SERVICIA INTEGRA.pdfCOMPANY PROFILE PT. BOGOR SERVICIA INTEGRA.pdf
COMPANY PROFILE PT. BOGOR SERVICIA INTEGRA.pdf
MuhammadRijalulamin
 

Recently uploaded (19)

sertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdf
sertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdfsertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdf
sertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdf
 
PPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptx
PPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptxPPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptx
PPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptx
 
Bab 13 Pelaporan segmen dan Interim ppt.
Bab 13 Pelaporan segmen dan Interim ppt.Bab 13 Pelaporan segmen dan Interim ppt.
Bab 13 Pelaporan segmen dan Interim ppt.
 
materi tahun 2024 dan 2023 materi power point
materi tahun 2024 dan 2023 materi power pointmateri tahun 2024 dan 2023 materi power point
materi tahun 2024 dan 2023 materi power point
 
UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Bisa Deposit Memakai Bank BPD DIY Ad...
UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Bisa Deposit Memakai Bank BPD DIY Ad...UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Bisa Deposit Memakai Bank BPD DIY Ad...
UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Bisa Deposit Memakai Bank BPD DIY Ad...
 
Strategi Pemasaran dalam kaitannya perilaku konsumen
Strategi Pemasaran dalam kaitannya perilaku konsumenStrategi Pemasaran dalam kaitannya perilaku konsumen
Strategi Pemasaran dalam kaitannya perilaku konsumen
 
PASAR PERSAINGAN SEMPURNA (1). ppt
PASAR PERSAINGAN SEMPURNA (1).       pptPASAR PERSAINGAN SEMPURNA (1).       ppt
PASAR PERSAINGAN SEMPURNA (1). ppt
 
ch-14-etika-dlm-MMMMMMMMMm-keuangan.pptTxF
ch-14-etika-dlm-MMMMMMMMMm-keuangan.pptTxFch-14-etika-dlm-MMMMMMMMMm-keuangan.pptTxF
ch-14-etika-dlm-MMMMMMMMMm-keuangan.pptTxF
 
PENYUSUNAN POHON KINERJA ORGANISASI.pptx
PENYUSUNAN POHON KINERJA ORGANISASI.pptxPENYUSUNAN POHON KINERJA ORGANISASI.pptx
PENYUSUNAN POHON KINERJA ORGANISASI.pptx
 
ATRIUM GAMING : Slot Gacor Mudah Menang Terbaru 2024
ATRIUM GAMING : Slot Gacor Mudah Menang  Terbaru 2024ATRIUM GAMING : Slot Gacor Mudah Menang  Terbaru 2024
ATRIUM GAMING : Slot Gacor Mudah Menang Terbaru 2024
 
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...
 
menejemen lalu lintas angkutan jalan berkelanjutan
menejemen lalu lintas angkutan jalan berkelanjutanmenejemen lalu lintas angkutan jalan berkelanjutan
menejemen lalu lintas angkutan jalan berkelanjutan
 
TUGAS MAKALAH PEMASARANnnn GLOBAL DONE.pdf
TUGAS MAKALAH PEMASARANnnn GLOBAL DONE.pdfTUGAS MAKALAH PEMASARANnnn GLOBAL DONE.pdf
TUGAS MAKALAH PEMASARANnnn GLOBAL DONE.pdf
 
APBN DAN PERAN PEMERNTAHwuwbsusjsyajavapptx
APBN DAN PERAN PEMERNTAHwuwbsusjsyajavapptxAPBN DAN PERAN PEMERNTAHwuwbsusjsyajavapptx
APBN DAN PERAN PEMERNTAHwuwbsusjsyajavapptx
 
Bagaimana Memulai Usaha dan Menjadi Pengusaha
Bagaimana Memulai Usaha dan Menjadi PengusahaBagaimana Memulai Usaha dan Menjadi Pengusaha
Bagaimana Memulai Usaha dan Menjadi Pengusaha
 
MODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptx
MODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptxMODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptx
MODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptx
 
COMPANY PROFILE PT. WELLMAN DENYO DEVELOPMENT.pptx
COMPANY PROFILE PT. WELLMAN DENYO DEVELOPMENT.pptxCOMPANY PROFILE PT. WELLMAN DENYO DEVELOPMENT.pptx
COMPANY PROFILE PT. WELLMAN DENYO DEVELOPMENT.pptx
 
ATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docx
ATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docxATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docx
ATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docx
 
COMPANY PROFILE PT. BOGOR SERVICIA INTEGRA.pdf
COMPANY PROFILE PT. BOGOR SERVICIA INTEGRA.pdfCOMPANY PROFILE PT. BOGOR SERVICIA INTEGRA.pdf
COMPANY PROFILE PT. BOGOR SERVICIA INTEGRA.pdf
 

Pert 6,7 (1).pptx

  • 2. KONSEP ELASTISITAS • Apabila perubahan harga yg kecil menimbulkan perubahan yg besar terhadap jumlah barang yg diminta/ditawarkan dikatakan bahwa permintaan/penawaran barang tsb bersifat sangat responsif terhadap perubahan harga/elastis. Sebaliknya, apabila perubahan harga relatif besar tetapi permintaan/penawarannya tidak banyak berubah maka dpt dikatakan bahwa permintaan/penawarannya tidak elastis. • Jadi, Elastisitas merupakan besaran/ukuran yg menentukan besarnya faktor-faktor yg mempengaruhi perubahan yang diminta/ditawarkan.
  • 3. KONSEP ELASTISITAS PERMINTAAN Terbagi menjadi 3 konsep,yaitu : 1. Price Elasticity of Demand (Elastisitas Permintaan Harga) 2. Income Elasticity of Demand (Elastisitas Permintaan Pendapatan) 3. Cross Elasticity of Demand (Elastisitas Permintaan Silang)
  • 4. Elastisitas Permintaan Harga • Suatu ukuran angka yang menunjukkan besarnya perubahan jumlah barang yang diminta sebagai akibat dari adanya perubahan harga barang yang bersangkutan. harga perubahan % diminta yang barang jumlah perubahan %  Ed
  • 5. Elastisitas Permintaan Harga • Misalkan harga berubah dari p menjadi p1 (berubah sebesar ∆p), dan jumlah barang yang diminta berubah dari q menjadi q1 (berubah sebesar ∆q), maka persamaannya menjadi: • Ed Ed =     p p p q q q / 1 / 1    p p q q / /  
  • 6. Elastisitas Permintaan Harga • Misalkan pada tingkat harga daging ayam sebesar Rp.4.000 / kg, jumlah daging ayam yang diminta konsumen sebesar 100 kuintal/hari. Sedangkan pada waktu harga daging ayam sebesar Rp.3.000/kg, jumlah yang ingin dibeli konsumen sebanyak 150 kuintal/hari. • Hitunglah berapa nilai koefisien elastisitas permintaannya (Ed)!
  • 7. Elastisitas Permintaan Harga • Jawab: • P = Rp. 4.000 Q = 100 kuintal • P1 = Rp. 3.000 Q1 = 150 kuintal • Ed= (𝑞1−𝑞)/𝑞 (𝑝1−𝑝)/𝑝 • Ed= (50)/100 (−1000)/4000 = -2 • Koefisien elastisitas permintaan = -2 berarti bahwa bila terjadi perubahan harga (naik atau turun) sebesar satu persen, maka akan mengakibatkan terjadinya perubahan jumlah barang yang diminta (turun atau naik) sebesar 2 persen. • Tanda negatif hanya menunjukkan arah hubungan (perubahan yang berlawanan) antara harga dengan jumlah yang diminta, sedangkan besarnya nilai koefisien Elastisitas permintaan sebesar 2.
  • 8. Elastisitas Permintaan Harga • KOEFISIEN ELASTISITAS DENGAN RUMUS TITIK TENGAH • Dengan rumus sebelumnya didapat koefisien elastisitas yang berbeda diakibatkan kasus harga naik/turun. Oleh karena itu, untuk mengatasi kelemahan digunakan rumus dibawah yaitu : Q1 – Q ½ (Q + Q1) Ed= P1 - P ½ (P+ P1)
  • 9. KRITERIA UKURAN • Ed > 1 : Elastis • Ed < 1 : In Elastis • Ed = 1 : Unitary • Ed = 0 : In Elastis Sempurna • Ed = ~ : Elastis Sempurna
  • 10. Q P Ed < 1 Q P Ed > 1 Q P Ed = 0 Q P Ed = ∞ Q P Ed = 1 450 KURVA DAN ELASTISITAS PERMINTAAN 1. In Elastis 2. Elastis 3. Elastisitas Unitary 4. In Elastis Sempurna 5. Elastis sempurna
  • 11. Kerjakan soal berikut; • Konsumen membeli 150kg daging dengan harga Rp 45.000/kg. Sebelumnya harga daging Rp 60.000/kg dengan jumlah yang dibeli konsumen adalah sebanyak 250kg. • Hitunglah elastisitas permintaannya • Tentukan jenis koefisien elastisitasnya
  • 13. Konsep Elastisitas Penawaran • Elastisitas Penawaran mengukur besarnya presentase perubahan jumlah barang yang di tawarkan akibat adanya perubahan harga barang yang bersangkutan. • jika elastisitas permintaan kuantitasnya adalah kuantitas yang diminta maka elastisitas penawaran kuantitasnya adalah kuantitas yang di tawarkan
  • 14. Konsep Elastisitas Penawaran • adalah tingkat perubahan penawaran atas barang dan jasa yang diakibatkan karena adanya perubahan harga barang dan jasa tersebut. Untuk mengukur besar/kecilnya tingkat perubahan tersebut diukur dengan angkaangka yang disebut koefisien elastisitas penawaran dengan lambang ES (Elasticity Supply).
  • 15. Elastisitas Harga Penawaran (Price Elasticity of Supply) Persentase (%) dalam jumlah yang ditawarkan akibat perubahan satu persen (%) dari harganya Price Quantity A B P1 P2 Q1 Q2 S
  • 16. Perhitungan Koefisien Elastisitas penawaran Elasticity of Supply = % Q Supplied % P Keterangan: ES = elastisitas penawaran ∆Q = perubahan jumlah penawaran (Q1-Q) Q = jumlah penawaran sebelum berubah Q1 = jumlah penawaran setelah berubah ∆P = perubahan harga (P-P1) P = harga sebelum berubah P1 = harga setelah berubah P Q Q P P/P Q/Q ES P      
  • 17. Konsep Elastisitas Penawaran • Rumus Elastisitas Penawaran • Metode titik tengah: Q2 – Q1 ½ (Q2+Q1) Es = P2 – P1 ½ (P2 + P1) ∆Q ½ (Q1+Q2) Es = ∆P ½ (P1+P2))
  • 18.
  • 19.  Elastis Sempurna ( E = ~ ) Penawaran elastis sempurna terjadi jika perubahan tidak dipengaruhi sama sekali oleh perubahan harga, kurva penawaran akan sejajar dengan sumbu Q atau X. Perfectly Elastic P Q S
  • 20.  In Elastis Sempurna (E = 0) Penawaran in elastis sempurna terjadi bilamana yang terjadi tidak ada pengaruhnya terhadap jumlah Kurvanya sejajar dengan sumbu Y atau P. Perfectly Inelastic P Q S
  • 21. Elastis Uniter (E = 1) Penawaran elastis uniter terjadi jika perubahan harga sebanding dengan perubahan jumlah penawaran. P Q S S
  • 22.  In Elastis (E < 1) Penawaran in elastis terjadi jika perubahan kurang berpengaruh pada perubahan P Q S inelastic, E < 1
  • 23. Elastis (E > 1) Penawaran elastis terjadi jika perubahan diikuti dengan jumlah penawaran yang P Q S elastic, E < 1
  • 24. Contoh Soal • ketika harga buah Rp30.000 jumlah buah yang ditawarkan 2.000 buah. saat harga naik jadi Rp40.000, buah yang ditawarkan sebesar 4.000 buah. Lalu berapa koefisien elastisitas penawaran buah tersebut?
  • 25. • P = Rp30.000 • Q = 2000 buah • ∆P = Rp40.000 – Rp30.000 = Rp10.000 • ∆Q = 4.000 – 2.000 = 2.000 • Es = (∆Q/∆P) x (P/Q) • Es = (2.000/10.000) x (30.000/2000) • Es = (0.2) x (15) • Es = 3 • nilai koefisien bernilai lebih dari satu sehingga pada contoh soal ini disebut penawaran elastis.
  • 26. Kerjakan soal berikut • saat harga buku tulis Rp25.000, jumlah buku yang ditawarkan sebesar 20.000 buku. • Ketika harga naik harga buku tulis menjadi Rp35.000 dan jumlah buku yang ditawarkan jadi 27.000 buku. Berapakah koefisien elastis penawaran buku tersebut?

Editor's Notes

  1. 29
  2. 33