SlideShare a Scribd company logo
1 of 10
Kelompok 6: 
Ahmad Ramadhan 
Fajar Mukharom 
Fitri Maharani 
Iman Agus Trianto 
Ine Shintya Dewi 
Seno Wicaksono
 Personal Area Network (PAN) adalah 
jaringan komunikasi satu perangkat lain 
dengan perangkat lainnya dalam jarak yang 
sangat dekat, hanya dalam beberapa meter 
saja. misalnya antara komputer yang 
dihubungkan dengan Personal Digital 
Assistance (PDA). 
 Personal Area Network juga sering disebut 
dengan jaringan area pribadi.
 PAN dapat digunakan untuk komunikasi antar 
perangkat pribadi mereka sendiri 
(intrapersonal komunikasi), atau untuk 
menghubungkan ke tingkat yang lebih tinggi 
dari jaringan Internet. 
 Jarak PAN berkisar 1 s/d 10 m (dalam 
ruangan, hubungan antara komputer dengan 
HP, PDA, dsb)
Kegunaan Personal Area Network 
 Menghubungkan perangkat-perangkat komputer 
 Sebagai media komunikasi antara perangkat 
sendiri (komunikasi personal) 
Contoh Penggunaan Jaringan PAN 
 Menghubungkan HP dengan Laptop menggunakan 
Bluetooth. 
 Menghubungkan mouse dengan Laptop 
menggunakan Bluetooth. 
 Menghubungkan Printer dengan Laptop 
menggunakan Bluetooth
 Koneksi komputer dengan Hand Phone, PDA, dsb. 
PAN atau Personal Area Network Merupakan titik 
akses ke berbagai perangkat pribadi seperti 
komputer, telpon, ponsel, televisi, sistem 
keamanan rumah yang berbasis komunikasi data, 
maupun perangkat komunikasi publik seperti 
internet. 
 Kontrol pada PAN dilakukan dengan authoritas 
pribadi, dan untuk Teknologi yang digunakan 
antara lain Wireless Application Protocol (WAP) 
dan Bluetooth. PAN ini dihubungkan melalui bus 
yang ada pada komputer, seperti USB dan 
Firewire.
 WPAN (Wireless Personal Area Network) 
adalah jaringan area pribadi untuk jaringan 
yang terpusat di sekitar perangkat 
interconnecting perorangan dari kerja di 
mana sambungan nirkabel. 
 Umumnya, personal area jaringan nirkabel 
menggunakan beberapa teknologi yang 
memungkinkan komunikasi dalam waktu 
sekitar 10 meter dengan kata lain, jarak yang 
sangat dekat
 Salah satu teknologi Bluetooth, yang digunakan 
sebagai dasar untuk sebuah standar baru, IEEE 
802,15.6. 
 Dua jenis teknologi nirkabel yang digunakan 
untuk WPAN adalah Bluetooth dan Infrared Data 
Association . 
 Pemanfaatan WPAN juga mulai merambah ke 
bidang game. Contoh yang menggunakan PAN 
adalah game StreetFighter IV pada Nintendo 3DS 
dimana setiap konsol game yang berdekatan 
secara otomatis akan membentuk PAN dan 
melakukan simulasi pertarungan serta dapat 
membentuk wireless arcade dimanapun jika 
berdekatan dengan pengguna Nintendo 3DS yang 
lain.
Personal Area Network

More Related Content

What's hot

Pengenalan teknologi jaringan dan wireless
Pengenalan teknologi jaringan dan wirelessPengenalan teknologi jaringan dan wireless
Pengenalan teknologi jaringan dan wireless
Irsal Shabirin
 
Muhammad riza 9 g no 14
Muhammad riza 9 g no 14Muhammad riza 9 g no 14
Muhammad riza 9 g no 14
abdulrouzak
 

What's hot (15)

Advance network
Advance networkAdvance network
Advance network
 
bab 5 informatika
bab 5 informatika bab 5 informatika
bab 5 informatika
 
Jaringan komputer dan internet
Jaringan komputer dan internetJaringan komputer dan internet
Jaringan komputer dan internet
 
Pengenalan teknologi jaringan dan wireless
Pengenalan teknologi jaringan dan wirelessPengenalan teknologi jaringan dan wireless
Pengenalan teknologi jaringan dan wireless
 
istilah-istilah jaringan internet dalam komputer
istilah-istilah jaringan internet dalam komputeristilah-istilah jaringan internet dalam komputer
istilah-istilah jaringan internet dalam komputer
 
Informatika bab 5
Informatika bab 5Informatika bab 5
Informatika bab 5
 
Jaringan Komputer dan Internet
Jaringan Komputer dan InternetJaringan Komputer dan Internet
Jaringan Komputer dan Internet
 
TIK Bab 5 kelas 9
TIK Bab 5 kelas 9TIK Bab 5 kelas 9
TIK Bab 5 kelas 9
 
Neighborhood area network (nan)
Neighborhood area network (nan)Neighborhood area network (nan)
Neighborhood area network (nan)
 
TIK Bab 5
TIK Bab 5TIK Bab 5
TIK Bab 5
 
Internet
InternetInternet
Internet
 
Bab 5 by raul
Bab 5 by raulBab 5 by raul
Bab 5 by raul
 
Bab 5 - Jaringan Komputer dan Internet
Bab 5 - Jaringan Komputer dan InternetBab 5 - Jaringan Komputer dan Internet
Bab 5 - Jaringan Komputer dan Internet
 
Muhammad riza 9 g no 14
Muhammad riza 9 g no 14Muhammad riza 9 g no 14
Muhammad riza 9 g no 14
 
TIK
TIKTIK
TIK
 

Similar to Personal Area Network

Materi diagnosa wan semester genap
Materi diagnosa wan semester genapMateri diagnosa wan semester genap
Materi diagnosa wan semester genap
Berryl Arga
 
Teknologi Jaringan Komputer
Teknologi Jaringan KomputerTeknologi Jaringan Komputer
Teknologi Jaringan Komputer
sitinurfadjriah
 
Risma fajar (20)
Risma fajar (20)Risma fajar (20)
Risma fajar (20)
Ukhty Ima
 
Teknologi Interkoneksi Wireless (Nirkabel)
Teknologi Interkoneksi Wireless (Nirkabel)Teknologi Interkoneksi Wireless (Nirkabel)
Teknologi Interkoneksi Wireless (Nirkabel)
Materi Kuliah Online
 

Similar to Personal Area Network (20)

Personal area network (pan)
Personal area network (pan)Personal area network (pan)
Personal area network (pan)
 
Mengenal jaringan komputer
Mengenal jaringan komputerMengenal jaringan komputer
Mengenal jaringan komputer
 
Pengertian audio video
Pengertian audio videoPengertian audio video
Pengertian audio video
 
2.JARINGAN MASA KINI.ppt
2.JARINGAN MASA KINI.ppt2.JARINGAN MASA KINI.ppt
2.JARINGAN MASA KINI.ppt
 
Jaringan komputer bab 5
Jaringan komputer bab 5Jaringan komputer bab 5
Jaringan komputer bab 5
 
Materi diagnosa wan semester genap
Materi diagnosa wan semester genapMateri diagnosa wan semester genap
Materi diagnosa wan semester genap
 
Teknologi Jaringan Komputer
Teknologi Jaringan KomputerTeknologi Jaringan Komputer
Teknologi Jaringan Komputer
 
Risma fajar (20)
Risma fajar (20)Risma fajar (20)
Risma fajar (20)
 
Pengertian jaringan komputer
Pengertian jaringan komputerPengertian jaringan komputer
Pengertian jaringan komputer
 
BAB 5 - Jaringan Komputer dan Internet
BAB 5 - Jaringan Komputer dan InternetBAB 5 - Jaringan Komputer dan Internet
BAB 5 - Jaringan Komputer dan Internet
 
Dasar jaringan komputer
Dasar jaringan komputerDasar jaringan komputer
Dasar jaringan komputer
 
Tugas praktek tik
Tugas praktek tikTugas praktek tik
Tugas praktek tik
 
Tugas praktek tik
Tugas praktek tikTugas praktek tik
Tugas praktek tik
 
Tugas praktek tik
Tugas praktek tikTugas praktek tik
Tugas praktek tik
 
Tugas praktek tik
Tugas praktek tikTugas praktek tik
Tugas praktek tik
 
Tugas praktek tik
Tugas praktek tikTugas praktek tik
Tugas praktek tik
 
Tugas praktek tik
Tugas praktek tikTugas praktek tik
Tugas praktek tik
 
Teknologi Interkoneksi Wireless (Nirkabel)
Teknologi Interkoneksi Wireless (Nirkabel)Teknologi Interkoneksi Wireless (Nirkabel)
Teknologi Interkoneksi Wireless (Nirkabel)
 
Teknologi informasi dan komunikasi
Teknologi informasi dan komunikasiTeknologi informasi dan komunikasi
Teknologi informasi dan komunikasi
 
bab v.pptx
bab v.pptxbab v.pptx
bab v.pptx
 

More from Iman Trianto

More from Iman Trianto (20)

Domain dan Subdomain Windows Server 2008
Domain dan Subdomain Windows Server 2008Domain dan Subdomain Windows Server 2008
Domain dan Subdomain Windows Server 2008
 
Mail Server Windows Server 2008
Mail Server Windows Server 2008Mail Server Windows Server 2008
Mail Server Windows Server 2008
 
Mail Server Windows Server 2008
Mail Server Windows Server 2008Mail Server Windows Server 2008
Mail Server Windows Server 2008
 
Mail Server Windows Server 2008
Mail Server Windows Server 2008Mail Server Windows Server 2008
Mail Server Windows Server 2008
 
Mail Server Windows Server 2008
Mail Server Windows Server 2008Mail Server Windows Server 2008
Mail Server Windows Server 2008
 
Web Server (HTTPS) Windows Server 2008
Web Server (HTTPS) Windows Server 2008Web Server (HTTPS) Windows Server 2008
Web Server (HTTPS) Windows Server 2008
 
Squid (Proxy) Windows Server 2008
Squid (Proxy) Windows Server 2008Squid (Proxy) Windows Server 2008
Squid (Proxy) Windows Server 2008
 
FTP Server Windows Server 2008
FTP Server Windows Server 2008FTP Server Windows Server 2008
FTP Server Windows Server 2008
 
Web Server (IIS) Windows Server 2008
Web Server (IIS) Windows Server 2008Web Server (IIS) Windows Server 2008
Web Server (IIS) Windows Server 2008
 
DNS Windows Server 2008
DNS Windows Server 2008DNS Windows Server 2008
DNS Windows Server 2008
 
DHCP Windows Server 2008
DHCP Windows Server 2008DHCP Windows Server 2008
DHCP Windows Server 2008
 
Active Directory Windwos Server 2008
Active Directory Windwos Server 2008Active Directory Windwos Server 2008
Active Directory Windwos Server 2008
 
Active Directory Windows Server 2008
Active Directory Windows Server 2008Active Directory Windows Server 2008
Active Directory Windows Server 2008
 
Membuat Nasi Ulam
Membuat Nasi UlamMembuat Nasi Ulam
Membuat Nasi Ulam
 
Iman Kepada Rasul-Rasul Allah SWT
Iman Kepada Rasul-Rasul Allah SWTIman Kepada Rasul-Rasul Allah SWT
Iman Kepada Rasul-Rasul Allah SWT
 
Stategi Dakwah Rasulullah SAW
Stategi Dakwah Rasulullah SAWStategi Dakwah Rasulullah SAW
Stategi Dakwah Rasulullah SAW
 
Ubuntu Server
Ubuntu ServerUbuntu Server
Ubuntu Server
 
Teknologi VoIP
Teknologi VoIPTeknologi VoIP
Teknologi VoIP
 
Pantun, Syair, Gurindam
Pantun, Syair, GurindamPantun, Syair, Gurindam
Pantun, Syair, Gurindam
 
Kata Depan & Kata Keterangan
Kata Depan & Kata KeteranganKata Depan & Kata Keterangan
Kata Depan & Kata Keterangan
 

Personal Area Network

  • 1. Kelompok 6: Ahmad Ramadhan Fajar Mukharom Fitri Maharani Iman Agus Trianto Ine Shintya Dewi Seno Wicaksono
  • 2.
  • 3.  Personal Area Network (PAN) adalah jaringan komunikasi satu perangkat lain dengan perangkat lainnya dalam jarak yang sangat dekat, hanya dalam beberapa meter saja. misalnya antara komputer yang dihubungkan dengan Personal Digital Assistance (PDA).  Personal Area Network juga sering disebut dengan jaringan area pribadi.
  • 4.  PAN dapat digunakan untuk komunikasi antar perangkat pribadi mereka sendiri (intrapersonal komunikasi), atau untuk menghubungkan ke tingkat yang lebih tinggi dari jaringan Internet.  Jarak PAN berkisar 1 s/d 10 m (dalam ruangan, hubungan antara komputer dengan HP, PDA, dsb)
  • 5.
  • 6. Kegunaan Personal Area Network  Menghubungkan perangkat-perangkat komputer  Sebagai media komunikasi antara perangkat sendiri (komunikasi personal) Contoh Penggunaan Jaringan PAN  Menghubungkan HP dengan Laptop menggunakan Bluetooth.  Menghubungkan mouse dengan Laptop menggunakan Bluetooth.  Menghubungkan Printer dengan Laptop menggunakan Bluetooth
  • 7.  Koneksi komputer dengan Hand Phone, PDA, dsb. PAN atau Personal Area Network Merupakan titik akses ke berbagai perangkat pribadi seperti komputer, telpon, ponsel, televisi, sistem keamanan rumah yang berbasis komunikasi data, maupun perangkat komunikasi publik seperti internet.  Kontrol pada PAN dilakukan dengan authoritas pribadi, dan untuk Teknologi yang digunakan antara lain Wireless Application Protocol (WAP) dan Bluetooth. PAN ini dihubungkan melalui bus yang ada pada komputer, seperti USB dan Firewire.
  • 8.  WPAN (Wireless Personal Area Network) adalah jaringan area pribadi untuk jaringan yang terpusat di sekitar perangkat interconnecting perorangan dari kerja di mana sambungan nirkabel.  Umumnya, personal area jaringan nirkabel menggunakan beberapa teknologi yang memungkinkan komunikasi dalam waktu sekitar 10 meter dengan kata lain, jarak yang sangat dekat
  • 9.  Salah satu teknologi Bluetooth, yang digunakan sebagai dasar untuk sebuah standar baru, IEEE 802,15.6.  Dua jenis teknologi nirkabel yang digunakan untuk WPAN adalah Bluetooth dan Infrared Data Association .  Pemanfaatan WPAN juga mulai merambah ke bidang game. Contoh yang menggunakan PAN adalah game StreetFighter IV pada Nintendo 3DS dimana setiap konsol game yang berdekatan secara otomatis akan membentuk PAN dan melakukan simulasi pertarungan serta dapat membentuk wireless arcade dimanapun jika berdekatan dengan pengguna Nintendo 3DS yang lain.