SlideShare a Scribd company logo
Kesehatan gigi dan mulut
pada pasien dengan keadaan
sistemik
Dani ginanjar
Dokter gigi muda fk unjani
Kesehatan gigi mulut
 Kesehatan rongga mulut merupakan salah satu indikator akan baik atau tidaknya
pengelolaan kesehatan dari tiap individu,
 Rongga mulut merupakan gerbang masuk nya kuman dan bakteri ke dalam tubuh
 Apabila pada seseorang memiliki penyakit di dalam tubuh nya ini akan
memperparah dari penyakit tersebut
Penyakit yang berhubungan dengan
kesehatan gigi dan mulut
Endokarditis (penyakit jantung)
Diabetes melitus (penyakit gula)
Hypertensi (darah tinggi)
Endokarditis (penyakit jantung)
 Penyakit jantung adalah penyebab utama kematian di
negara maju, di AmerikaSerikat diperkirakan 12,4
juta orang menderita penyakit ini
 Di indonesia penderita penyakit jantung terus
meningkat
 Kemudian hasil Survei SKRT-SURKENAS tahun 2004
menyebutkan bahwa prevalensi karies (berlubang) gigi
di Indonesia adalah 90,05%. Berdasarkansebuah
penelitian, ternyata dari sejumlah kasus penyakit
jantung, sebanyak 54% pasien memiliki riwayat
penyakit gigi berlubang
Kenapa bisa terjadi penyakit jantung akibat
gigi berlubang ????
 Gigi yang berlubang adalah tempat berkumpulnya bakteri, jika tidak ditangani
bakteri ini akan masuk ke dalam pembuluh darah dan akan berdiam di katup
jantung
Tanda dan gejala
 demam dan menggigil
 lesu
 kehilangan nafsu makan
 detak jantung lambat atau cepat
 peningkatan pernapasan dan batuk terus-menerus
Diabetes melitus (gula)
 Penyakit gangguan metabolisme tubuh di mana hormon insulin
tidak bekerja sebagaimana mestinya. Insulin adalah hormon yang
diproduksi oleh kelenjar pankreas dan berfungsi untuk mengontrol
kadar gula dalam darah dengan mengubah karbohidrat, lemak dan
protein menjadi energi.
 Penyebab diabetes melitus
• obesitas (kegemukan)
• gaya hidup yang tidak sehat (pola makan tinggi lemak, dan jarang berolah raga).
Mengapa kesehatan rongga mulut sangat
penting pada penderita diabetes?
 Kadar gula yang tinggi dalam darah menggangu pertahan alami dalam tubuh
untuk melawan bakteri
 Menyebabkan rentan terhadap infeksi
Penyakit yang timbul
Mulut kering (Xerostomia)
• Kadar gula yang tinggi menyebabkan menurun nya aliran air ludah
• Air ludah berfungsi untuk membersihkan sisa sisa makanan dan kotoran dalam
mulut
• Kekurangan air ludah menyebabkan sariawan, radang gusi, gigi berlubang
Radang gusi (gingivitis)
• Karena kadar gula darah tinggi menyebabkan aliran darah pada gusi menjadi
lambat
• Dan fungsi pertahanan tubuh dalam darah pun ikut menjadi lambat
• Apabila kesehatan gigi dan mulutnya buruk (gigi berlubang, karang gigi) ini akan
mempercepat terjadi nya radang gusi
• Lama kelamaan gigi akan goyang
Luka sukar sembuh
• Diakibatkan karena ada gangguan aliran darah dalam tubuh ke tempat terjadi nya
luka
Jika Saya Terkena Diabetes, Apakah Saya Berisiko
Terjangkiti Penyakit Gigi dan Gusi?
 Jika Kadar gula anda tidak terkontrol dengan baik, anda lebih rentan terkena
penyakit gigi dan gusi dan mungkin saja kehilangan gigi daripada penderita Non-
diabetes.
Bagaimana Saya Dapat Mencegah Penyakit Gigi
dan Gusi yang Berhubungan dengan Diabetes?
 Yang paling utama adalah mengontrol Kadar Gula darah dengan baik.
 Kemudian, kontrol kesehatan gigi dan gusi dengan melakukan check up
setiap 6 bulan sekali ke dokter gigi
 Untuk mencegah komplikasi lain hindari merokok dan gosoklah gigi
secara teratur setiap hari.
 informasikan mengenai kondisi diabetes bila berkunjung ke dokter gigi,
terutama bila hendak mencabut gigi
Hipertensi (darah tinggi)
 kondisi kronis di mana tekanan darah pada dinding arteri (pembuluh darah bersih) meningkat
akibat ada penyempitan pembuluh darah.
 Cara untuk mengetahui tekanan darah tinggi atau tidak dengan cara mengukur tekanan darah
(tensi)

More Related Content

Similar to Persentasi dani senin 29 februari 2016 puskesmas cimteng

Pemeliharaan kes.gimul lansia
Pemeliharaan kes.gimul lansiaPemeliharaan kes.gimul lansia
Pemeliharaan kes.gimul lansia
wahyuni majid
 
Makalah penyakit gigi
Makalah penyakit gigiMakalah penyakit gigi
Makalah penyakit gigi
Septian Muna Barakati
 
Penyuluhan-Gigi-Prolanis.ppt
Penyuluhan-Gigi-Prolanis.pptPenyuluhan-Gigi-Prolanis.ppt
Penyuluhan-Gigi-Prolanis.ppt
OnnaCuPink
 
infodatin-gigi.pdf
infodatin-gigi.pdfinfodatin-gigi.pdf
infodatin-gigi.pdf
AnisaHamidah2
 
penyuluhan kesgimul ANAK _ arsa.pptx
penyuluhan kesgimul ANAK _ arsa.pptxpenyuluhan kesgimul ANAK _ arsa.pptx
penyuluhan kesgimul ANAK _ arsa.pptx
ArsaHWaskitoAji
 
Menyikat Gigi? Sering Diabaikan namun Memiliki Peran Penting!
Menyikat Gigi? Sering Diabaikan namun Memiliki Peran Penting!Menyikat Gigi? Sering Diabaikan namun Memiliki Peran Penting!
Menyikat Gigi? Sering Diabaikan namun Memiliki Peran Penting!
Antam Medika
 
penyuluhancalculus.pdf
penyuluhancalculus.pdfpenyuluhancalculus.pdf
penyuluhancalculus.pdf
GamaAceplus
 
Mengurangi risiko kardiovaskuler pada pasien jantung dengan periodontitis
Mengurangi risiko kardiovaskuler pada pasien jantung dengan periodontitisMengurangi risiko kardiovaskuler pada pasien jantung dengan periodontitis
Mengurangi risiko kardiovaskuler pada pasien jantung dengan periodontitisFadel Muhammad Garishah
 
Jurnal karies gigi
Jurnal karies gigiJurnal karies gigi
Jurnal karies gigi
nrukmana rukmana
 
Makalah siaran radio hr rabu.ptx
Makalah siaran radio hr rabu.ptxMakalah siaran radio hr rabu.ptx
Makalah siaran radio hr rabu.ptx
drgimaniarti
 
Penyuluhan gigi.pptx
Penyuluhan gigi.pptxPenyuluhan gigi.pptx
Penyuluhan gigi.pptx
zahra221309
 
HUBUNGAN KESEHATAN GIGI DAN MULUT DENGAN DARAH TINGGI.pptx
HUBUNGAN KESEHATAN GIGI DAN MULUT DENGAN DARAH TINGGI.pptxHUBUNGAN KESEHATAN GIGI DAN MULUT DENGAN DARAH TINGGI.pptx
HUBUNGAN KESEHATAN GIGI DAN MULUT DENGAN DARAH TINGGI.pptx
puskesmasampel2
 
Makalah kebersihan gigi dan mulut
Makalah kebersihan gigi dan mulutMakalah kebersihan gigi dan mulut
Makalah kebersihan gigi dan mulut
Tiara Ramadhania
 
Penyuluhan kesehatan gigi & mulut utk remaja
Penyuluhan kesehatan gigi & mulut utk remajaPenyuluhan kesehatan gigi & mulut utk remaja
Penyuluhan kesehatan gigi & mulut utk remaja
Laras Septyan
 
Makalah penyakit gigi
Makalah penyakit gigiMakalah penyakit gigi
Makalah penyakit gigi
Warnet Raha
 
Gingivitis
GingivitisGingivitis
Gingivitis
Klinik Atlanta
 
Jaga Gigi Sejak Dini (materi penyuluhan jihan).pptx
Jaga Gigi Sejak Dini (materi penyuluhan jihan).pptxJaga Gigi Sejak Dini (materi penyuluhan jihan).pptx
Jaga Gigi Sejak Dini (materi penyuluhan jihan).pptx
IINREVIEN
 
karies gigi. pemeriksaan penunjang dan tes vitalitas
karies gigi. pemeriksaan penunjang dan tes vitalitaskaries gigi. pemeriksaan penunjang dan tes vitalitas
karies gigi. pemeriksaan penunjang dan tes vitalitas
firman putra sujai
 
Kesehatan gigi & mulut
Kesehatan gigi & mulutKesehatan gigi & mulut
Kesehatan gigi & mulut
Andry Ferdian
 
Laporan hasil diskusi pemicu 2
Laporan hasil diskusi pemicu 2Laporan hasil diskusi pemicu 2
Laporan hasil diskusi pemicu 2
Vincent Tannius
 

Similar to Persentasi dani senin 29 februari 2016 puskesmas cimteng (20)

Pemeliharaan kes.gimul lansia
Pemeliharaan kes.gimul lansiaPemeliharaan kes.gimul lansia
Pemeliharaan kes.gimul lansia
 
Makalah penyakit gigi
Makalah penyakit gigiMakalah penyakit gigi
Makalah penyakit gigi
 
Penyuluhan-Gigi-Prolanis.ppt
Penyuluhan-Gigi-Prolanis.pptPenyuluhan-Gigi-Prolanis.ppt
Penyuluhan-Gigi-Prolanis.ppt
 
infodatin-gigi.pdf
infodatin-gigi.pdfinfodatin-gigi.pdf
infodatin-gigi.pdf
 
penyuluhan kesgimul ANAK _ arsa.pptx
penyuluhan kesgimul ANAK _ arsa.pptxpenyuluhan kesgimul ANAK _ arsa.pptx
penyuluhan kesgimul ANAK _ arsa.pptx
 
Menyikat Gigi? Sering Diabaikan namun Memiliki Peran Penting!
Menyikat Gigi? Sering Diabaikan namun Memiliki Peran Penting!Menyikat Gigi? Sering Diabaikan namun Memiliki Peran Penting!
Menyikat Gigi? Sering Diabaikan namun Memiliki Peran Penting!
 
penyuluhancalculus.pdf
penyuluhancalculus.pdfpenyuluhancalculus.pdf
penyuluhancalculus.pdf
 
Mengurangi risiko kardiovaskuler pada pasien jantung dengan periodontitis
Mengurangi risiko kardiovaskuler pada pasien jantung dengan periodontitisMengurangi risiko kardiovaskuler pada pasien jantung dengan periodontitis
Mengurangi risiko kardiovaskuler pada pasien jantung dengan periodontitis
 
Jurnal karies gigi
Jurnal karies gigiJurnal karies gigi
Jurnal karies gigi
 
Makalah siaran radio hr rabu.ptx
Makalah siaran radio hr rabu.ptxMakalah siaran radio hr rabu.ptx
Makalah siaran radio hr rabu.ptx
 
Penyuluhan gigi.pptx
Penyuluhan gigi.pptxPenyuluhan gigi.pptx
Penyuluhan gigi.pptx
 
HUBUNGAN KESEHATAN GIGI DAN MULUT DENGAN DARAH TINGGI.pptx
HUBUNGAN KESEHATAN GIGI DAN MULUT DENGAN DARAH TINGGI.pptxHUBUNGAN KESEHATAN GIGI DAN MULUT DENGAN DARAH TINGGI.pptx
HUBUNGAN KESEHATAN GIGI DAN MULUT DENGAN DARAH TINGGI.pptx
 
Makalah kebersihan gigi dan mulut
Makalah kebersihan gigi dan mulutMakalah kebersihan gigi dan mulut
Makalah kebersihan gigi dan mulut
 
Penyuluhan kesehatan gigi & mulut utk remaja
Penyuluhan kesehatan gigi & mulut utk remajaPenyuluhan kesehatan gigi & mulut utk remaja
Penyuluhan kesehatan gigi & mulut utk remaja
 
Makalah penyakit gigi
Makalah penyakit gigiMakalah penyakit gigi
Makalah penyakit gigi
 
Gingivitis
GingivitisGingivitis
Gingivitis
 
Jaga Gigi Sejak Dini (materi penyuluhan jihan).pptx
Jaga Gigi Sejak Dini (materi penyuluhan jihan).pptxJaga Gigi Sejak Dini (materi penyuluhan jihan).pptx
Jaga Gigi Sejak Dini (materi penyuluhan jihan).pptx
 
karies gigi. pemeriksaan penunjang dan tes vitalitas
karies gigi. pemeriksaan penunjang dan tes vitalitaskaries gigi. pemeriksaan penunjang dan tes vitalitas
karies gigi. pemeriksaan penunjang dan tes vitalitas
 
Kesehatan gigi & mulut
Kesehatan gigi & mulutKesehatan gigi & mulut
Kesehatan gigi & mulut
 
Laporan hasil diskusi pemicu 2
Laporan hasil diskusi pemicu 2Laporan hasil diskusi pemicu 2
Laporan hasil diskusi pemicu 2
 

Recently uploaded

Kebijakan Orientasi PIN Polio Putaran k2pptx
Kebijakan Orientasi PIN Polio Putaran k2pptxKebijakan Orientasi PIN Polio Putaran k2pptx
Kebijakan Orientasi PIN Polio Putaran k2pptx
HestyGrariwa2
 
Penanggulangan Penyakit FLU SINGAPURA.ppt
Penanggulangan Penyakit FLU SINGAPURA.pptPenanggulangan Penyakit FLU SINGAPURA.ppt
Penanggulangan Penyakit FLU SINGAPURA.ppt
SuryaniAnggun2
 
Pencegahan Penyakit_Rizkiyah Novianti.ppt
Pencegahan Penyakit_Rizkiyah Novianti.pptPencegahan Penyakit_Rizkiyah Novianti.ppt
Pencegahan Penyakit_Rizkiyah Novianti.ppt
Rizkiyahnovianti
 
ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN ABORTUSABORTUS
ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN ABORTUSABORTUSASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN ABORTUSABORTUS
ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN ABORTUSABORTUS
maya746072
 
Vaskularisasi sistem konduksi jantung.pdf
Vaskularisasi sistem konduksi jantung.pdfVaskularisasi sistem konduksi jantung.pdf
Vaskularisasi sistem konduksi jantung.pdf
ShaoranAulia1
 
PMBA 6-23, IBU HAMIL,IBU MENYUSUISUI.pptx
PMBA 6-23, IBU HAMIL,IBU MENYUSUISUI.pptxPMBA 6-23, IBU HAMIL,IBU MENYUSUISUI.pptx
PMBA 6-23, IBU HAMIL,IBU MENYUSUISUI.pptx
kartikaoktarini
 
LAPORAN PENDAHULUAN DAN ASUHAN KEPERAWATAN PADA KLIEN TN.pptx
LAPORAN PENDAHULUAN DAN ASUHAN KEPERAWATAN PADA KLIEN TN.pptxLAPORAN PENDAHULUAN DAN ASUHAN KEPERAWATAN PADA KLIEN TN.pptx
LAPORAN PENDAHULUAN DAN ASUHAN KEPERAWATAN PADA KLIEN TN.pptx
GregoryStevanusGulto
 
Panduan 25 Keterampilan Dasar Kader posyandu.pdf
Panduan 25 Keterampilan Dasar Kader posyandu.pdfPanduan 25 Keterampilan Dasar Kader posyandu.pdf
Panduan 25 Keterampilan Dasar Kader posyandu.pdf
AbdulWahid24425
 
Manajemen keuangan puskesmas xxxxxxxxxxxx
Manajemen keuangan puskesmas xxxxxxxxxxxxManajemen keuangan puskesmas xxxxxxxxxxxx
Manajemen keuangan puskesmas xxxxxxxxxxxx
AdheaPriyanka1
 
PPT TUMBUH KEMBANG ANAK-BAYI DAN BALITA.pptx
PPT TUMBUH KEMBANG ANAK-BAYI DAN BALITA.pptxPPT TUMBUH KEMBANG ANAK-BAYI DAN BALITA.pptx
PPT TUMBUH KEMBANG ANAK-BAYI DAN BALITA.pptx
kartikaoktarini
 
MATERI IMUNISASI_PEMBINAAN KADER POSYANDU 2024.pptx
MATERI IMUNISASI_PEMBINAAN KADER POSYANDU 2024.pptxMATERI IMUNISASI_PEMBINAAN KADER POSYANDU 2024.pptx
MATERI IMUNISASI_PEMBINAAN KADER POSYANDU 2024.pptx
lidyanimargareth23
 
kesehatan reproduksi remaja PPT oleh puskesmas
kesehatan reproduksi remaja PPT oleh puskesmaskesehatan reproduksi remaja PPT oleh puskesmas
kesehatan reproduksi remaja PPT oleh puskesmas
IrmaFitriani7
 

Recently uploaded (12)

Kebijakan Orientasi PIN Polio Putaran k2pptx
Kebijakan Orientasi PIN Polio Putaran k2pptxKebijakan Orientasi PIN Polio Putaran k2pptx
Kebijakan Orientasi PIN Polio Putaran k2pptx
 
Penanggulangan Penyakit FLU SINGAPURA.ppt
Penanggulangan Penyakit FLU SINGAPURA.pptPenanggulangan Penyakit FLU SINGAPURA.ppt
Penanggulangan Penyakit FLU SINGAPURA.ppt
 
Pencegahan Penyakit_Rizkiyah Novianti.ppt
Pencegahan Penyakit_Rizkiyah Novianti.pptPencegahan Penyakit_Rizkiyah Novianti.ppt
Pencegahan Penyakit_Rizkiyah Novianti.ppt
 
ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN ABORTUSABORTUS
ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN ABORTUSABORTUSASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN ABORTUSABORTUS
ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN ABORTUSABORTUS
 
Vaskularisasi sistem konduksi jantung.pdf
Vaskularisasi sistem konduksi jantung.pdfVaskularisasi sistem konduksi jantung.pdf
Vaskularisasi sistem konduksi jantung.pdf
 
PMBA 6-23, IBU HAMIL,IBU MENYUSUISUI.pptx
PMBA 6-23, IBU HAMIL,IBU MENYUSUISUI.pptxPMBA 6-23, IBU HAMIL,IBU MENYUSUISUI.pptx
PMBA 6-23, IBU HAMIL,IBU MENYUSUISUI.pptx
 
LAPORAN PENDAHULUAN DAN ASUHAN KEPERAWATAN PADA KLIEN TN.pptx
LAPORAN PENDAHULUAN DAN ASUHAN KEPERAWATAN PADA KLIEN TN.pptxLAPORAN PENDAHULUAN DAN ASUHAN KEPERAWATAN PADA KLIEN TN.pptx
LAPORAN PENDAHULUAN DAN ASUHAN KEPERAWATAN PADA KLIEN TN.pptx
 
Panduan 25 Keterampilan Dasar Kader posyandu.pdf
Panduan 25 Keterampilan Dasar Kader posyandu.pdfPanduan 25 Keterampilan Dasar Kader posyandu.pdf
Panduan 25 Keterampilan Dasar Kader posyandu.pdf
 
Manajemen keuangan puskesmas xxxxxxxxxxxx
Manajemen keuangan puskesmas xxxxxxxxxxxxManajemen keuangan puskesmas xxxxxxxxxxxx
Manajemen keuangan puskesmas xxxxxxxxxxxx
 
PPT TUMBUH KEMBANG ANAK-BAYI DAN BALITA.pptx
PPT TUMBUH KEMBANG ANAK-BAYI DAN BALITA.pptxPPT TUMBUH KEMBANG ANAK-BAYI DAN BALITA.pptx
PPT TUMBUH KEMBANG ANAK-BAYI DAN BALITA.pptx
 
MATERI IMUNISASI_PEMBINAAN KADER POSYANDU 2024.pptx
MATERI IMUNISASI_PEMBINAAN KADER POSYANDU 2024.pptxMATERI IMUNISASI_PEMBINAAN KADER POSYANDU 2024.pptx
MATERI IMUNISASI_PEMBINAAN KADER POSYANDU 2024.pptx
 
kesehatan reproduksi remaja PPT oleh puskesmas
kesehatan reproduksi remaja PPT oleh puskesmaskesehatan reproduksi remaja PPT oleh puskesmas
kesehatan reproduksi remaja PPT oleh puskesmas
 

Persentasi dani senin 29 februari 2016 puskesmas cimteng

  • 1. Kesehatan gigi dan mulut pada pasien dengan keadaan sistemik Dani ginanjar Dokter gigi muda fk unjani
  • 2. Kesehatan gigi mulut  Kesehatan rongga mulut merupakan salah satu indikator akan baik atau tidaknya pengelolaan kesehatan dari tiap individu,  Rongga mulut merupakan gerbang masuk nya kuman dan bakteri ke dalam tubuh  Apabila pada seseorang memiliki penyakit di dalam tubuh nya ini akan memperparah dari penyakit tersebut
  • 3. Penyakit yang berhubungan dengan kesehatan gigi dan mulut Endokarditis (penyakit jantung) Diabetes melitus (penyakit gula) Hypertensi (darah tinggi)
  • 4. Endokarditis (penyakit jantung)  Penyakit jantung adalah penyebab utama kematian di negara maju, di AmerikaSerikat diperkirakan 12,4 juta orang menderita penyakit ini  Di indonesia penderita penyakit jantung terus meningkat  Kemudian hasil Survei SKRT-SURKENAS tahun 2004 menyebutkan bahwa prevalensi karies (berlubang) gigi di Indonesia adalah 90,05%. Berdasarkansebuah penelitian, ternyata dari sejumlah kasus penyakit jantung, sebanyak 54% pasien memiliki riwayat penyakit gigi berlubang
  • 5. Kenapa bisa terjadi penyakit jantung akibat gigi berlubang ????  Gigi yang berlubang adalah tempat berkumpulnya bakteri, jika tidak ditangani bakteri ini akan masuk ke dalam pembuluh darah dan akan berdiam di katup jantung
  • 6. Tanda dan gejala  demam dan menggigil  lesu  kehilangan nafsu makan  detak jantung lambat atau cepat  peningkatan pernapasan dan batuk terus-menerus
  • 7. Diabetes melitus (gula)  Penyakit gangguan metabolisme tubuh di mana hormon insulin tidak bekerja sebagaimana mestinya. Insulin adalah hormon yang diproduksi oleh kelenjar pankreas dan berfungsi untuk mengontrol kadar gula dalam darah dengan mengubah karbohidrat, lemak dan protein menjadi energi.  Penyebab diabetes melitus • obesitas (kegemukan) • gaya hidup yang tidak sehat (pola makan tinggi lemak, dan jarang berolah raga).
  • 8. Mengapa kesehatan rongga mulut sangat penting pada penderita diabetes?  Kadar gula yang tinggi dalam darah menggangu pertahan alami dalam tubuh untuk melawan bakteri  Menyebabkan rentan terhadap infeksi
  • 9. Penyakit yang timbul Mulut kering (Xerostomia) • Kadar gula yang tinggi menyebabkan menurun nya aliran air ludah • Air ludah berfungsi untuk membersihkan sisa sisa makanan dan kotoran dalam mulut • Kekurangan air ludah menyebabkan sariawan, radang gusi, gigi berlubang
  • 10. Radang gusi (gingivitis) • Karena kadar gula darah tinggi menyebabkan aliran darah pada gusi menjadi lambat • Dan fungsi pertahanan tubuh dalam darah pun ikut menjadi lambat • Apabila kesehatan gigi dan mulutnya buruk (gigi berlubang, karang gigi) ini akan mempercepat terjadi nya radang gusi • Lama kelamaan gigi akan goyang
  • 11.
  • 12. Luka sukar sembuh • Diakibatkan karena ada gangguan aliran darah dalam tubuh ke tempat terjadi nya luka
  • 13. Jika Saya Terkena Diabetes, Apakah Saya Berisiko Terjangkiti Penyakit Gigi dan Gusi?  Jika Kadar gula anda tidak terkontrol dengan baik, anda lebih rentan terkena penyakit gigi dan gusi dan mungkin saja kehilangan gigi daripada penderita Non- diabetes.
  • 14. Bagaimana Saya Dapat Mencegah Penyakit Gigi dan Gusi yang Berhubungan dengan Diabetes?  Yang paling utama adalah mengontrol Kadar Gula darah dengan baik.  Kemudian, kontrol kesehatan gigi dan gusi dengan melakukan check up setiap 6 bulan sekali ke dokter gigi  Untuk mencegah komplikasi lain hindari merokok dan gosoklah gigi secara teratur setiap hari.  informasikan mengenai kondisi diabetes bila berkunjung ke dokter gigi, terutama bila hendak mencabut gigi
  • 15. Hipertensi (darah tinggi)  kondisi kronis di mana tekanan darah pada dinding arteri (pembuluh darah bersih) meningkat akibat ada penyempitan pembuluh darah.  Cara untuk mengetahui tekanan darah tinggi atau tidak dengan cara mengukur tekanan darah (tensi)