SlideShare a Scribd company logo
PEMBELAJARAN IPA(SAINS)
SD
2 SKS
NI WAYAN EKAYANTI
OVER VIEW
1. AIR, TANAH & BATUAN
2. UDARA & PERNAPASAN
3. RANGKA
4. PERTUMBUHAN
5. BUNYI
6. MAKHLUK HIDUP &
LINGKUNGANNYA
7. HUBUNGAN ANTAR M.H
8. TUMBUHAN HIJAU
9. MAKANAN, ALAT
PENCERNAAN
10. SUMBER DAYA ALAM
11. CAHAYA
12. GAYA & PESAWAT
SEDERHANA
13. ENERGI & PANAS
14. MAKHLUK HIDUP &
PERKEMBANGANNYA
15. ALAT INDRA & ORGAN
TUBUH
16. FUNGSI DARAH
17. MAGNET & LISTRIK
18. TATA SURYA
19 GERAKAN BENDA LANGIT
1. AIR, TANAH & BATUAN
1. Guna Air
2. Sifat Air:
- Air selalu mengalir dr tempat tinggi ke rendah
- Air dapat berubah wujud jika didinginkan/
dipanaskan
- Permukaan air selalu mendatar
- Isi dan berat zat cair sama walau tempatnya
berubah
- Air memberikan tekanan kesegala arah
- Meresap melalui celah/ pori-pori
- Mengikuti bentuk wadah
3. Perubahan Wujud zat cair
4. Hk. Archimides
Hk. Archimides
5. Bagian-bagian tanah
Beberapa Jenis Pupuk:
a. Pupuk Hijau
b. Pupuk Buatan urea, NPK, ZA
c. Pupuk Kandang
d. Pupuk Kompos
Untuk mengurangi pengikisan tanah oleh air
dapat dilakukan dengan:
1. Terasering/ sengkedan
2. Reboisasi
3. Melarang penebangan liar
* BATUAN
a. Batu Beku al: - batu Apung, obsidian, basal,
granit
b. Batuan Sedimen: - batu pasir, kapur,
konglomerat, serpih
c. Batuan Metamorf: batu tulis, kuarsa, marmer
2. UDARA & PERNAPASAN
Udara terdiri dari campuran berbagai gas, uap air
dan debu.
Udara didominasi oleh Nitrogen (78%), Oksigen
(21%), Karbondioksida (0,03%), gas lain (0,97%)
- Manusia & hewan menghirup O2 dan
menghembuskan CO2, hidrogen dan helium
merupakan gas yang sangat ringan, uap air tidak
berwarna dan tidak dapat dilihat.
Guna Udara:
- Untuk bernafas, membantu proses pembakaran,
menggerakan kincir angin, perantara perambatan
gelombang bunyi.
Angin adalah udara yang bergerak.
Macam Angin:
1. Angin darat: bertiup dr darat ke laut (pd malam
hari, dimanfaatkan oleh nelayan untuk melaut)
2. Angin laut: bertiup dr laut ke darat (pd siang hari,
digunakan oleh nelayan untuk balik ke darat)
3. Angin pasat: angin yg bertiup sepanjang tahun
menuju daerah khatulistiwa
PERNAPASAN
Bernapas adalah memasukan Oksigen O2 kedalam
tubuh dan mengeluarkan Karbondioksida CO2.
A. Pernapasan Manusia:
Ada 2 cara yaitu pernafasan dada dan perut.
B. Alat Pernapasan Manusia:
1. Hidung : memiliki selaput lendir dan bulu untuk
menyaring kotoran yang bercampur dg udara
2. Tenggorokan: bagian atas bersambung dg mulut
dan rongga hidung, bagian bawah bercabang dua
yang berhubungan dg paru-paru
Paru-paru: terdiri dr gelembung2 paru2 yg
diliputi pembuluh darah. Sebagian pembuluh
darah mengangkut darah kaya O2 dan sebagian
lagi mengangkut darah kaya CO2
*Gangguan Pernapasan Manusia:
Bronkitis, pnemonia, asma, TBC, Laringitis.
B. Pernapasan Pada Hewan
Alat pernapasan pd hewan berbeda-beda:
1. Paru-paru: mamalia, reptilia
2. Paru-paru dan kantong udara: aves
3. Insang: ikan, kecuali ikan paus, hiu, lumba-lumba
4. Kulit: cacing
5. Trachea: serangga
6. Pernapasan melalui seluruh tubuh: amoeba
C. Pernapasan pada Tumbuhan
Tumbuhan pada siang hari menyerap CO2 untuk
berfotosintesis dan mengeluarkan O2. selain
tumbuhan mengeluarkan O2, tumbuhan juga
tetap melakukan pernapasan.
Pernapasan pada tumbuhan melalui mulut daun,
lenti sel dan melalui akar napas serta akar
gantung.
3. RANGKA
A.Rangka Manusia dan Hewan
Dibagi menjadi tiga bagian utama:
1. Rangka Kepala (tengkorak)
2. Rangka Badan
3. Rangka Anggota Gerak
4. PERTUMBUHAN
Manusia bisa menjadi besar karena adanya
pertumbuhan. Zat makanan yang diperlukan
dalam pertumbuhan:
a. karbohidrat: penghasil tenaga(beras, jagung dll)
b. Lemak: panas & cadangan makanan (susu,
kacang)
c. Vitamin: A, B, C, D
d. Mineral: zat kapur, fosfor, besi, garam, yodium
e. Air: tubuh memerlukan air 3 lt/hari
Pertumbuhan tumbuhan jauh lebih cepat dr
manusia dan hewan. Pertambahan tinggi dan
besar tumbuhan disebut pertumbuhan
tumbuhan, ini ditandai dg bertambah tingginya
tanaman, pertambahan luas dan banyaknya daun
serta bertambahnya cabang.
Beberapa macam pupuk:
a. Pupuk kandang: campuran kotoran hewan dan
tanah
b. Pupuk hijau: dari daun kering yg dihancurkan
c. Pupuk buatan: dibuat di pabrik(Urea, TSP, Za)
BUNYI
1. Pengertian:
a. Bunyi ditimbulkan oleh benda yg bergetar
b. Bunyi yg kita keluarkan disebut suara
c. Tinggi rendah suara diatur oleh otot disekitar pita
suara
d. Gelombang bunyi merupakan getaran yg
merambat
2. Perambatan Bunyi
a. Bunyi memerlukan waktu untuk merambat,
b. Perambatannya melalui zat padat, cair dan udara
c. Amplitudo: simpangan terbesar suatu getaran
d. Kuat lemah bunyi tergantung pd amplitudo
e. Periode getaran (T) adl waktu yg diperlukan
untuk melakukan satu getaran
Rumus T =
f. Frekuensi getaran (f) adl banyak getaran dlm satu
sekon
g. Panjang gelombang (λ): jarak tempuh gelombang
bunyi selama satu periode
h. Tinggi lemah bunyi tergantung frekuensi bunyi
i. Manusia dapat mendengar bunyi dg frekuensi 20
s/d 20.000 Hz
1
f
j. Bunyi ultrasonik: bunyi dg frekuensi lebih dr 20.000
Hz (lumba-lumba, kelelawar)
k. Bunyi infrasonik: bunyi dg frekuensi kurang dr 20 Hz
3. Pemantulan dan penyerapan bunyi
a. Gaung adalah bunyi pantul yg terdengar hampir
bersamaan dg bunyi asli
b. Gema adalah bunyi pantul yg terdengar setelah
satu kata bunyi asli selesai
c. Baik buruk benda menyerap dan memantulkan
bunyi tergantung permukaannya
d. Permukaan keras mematulkan bunyi, lunak
menyerap bunyi
e. Peristiwa ikut bergetarnya suatu benda
dinamakan resonansi
MAKHLUK HIDUP DAN LINGKUNGANNYA
A. Penyesuaian MH terhadap lingkungannya
Contoh penyesuaian diri MH terhadap
lingkungannya:
1. nyamuk: memiliki alat penusuk dan penghisap
untuk mendapatkan darah
2. Itik memiliki kaki berselaput dan badan seperti
perahu sehingga mudah untuk berenang
3. Pohon jati menggugurkan daunnya pd musim
kemerau
Habitat adalah tempat dimana MH berada untuk
melangsungkan hidup
Komunitas yaitu kumpulan MH berbagai jenis yg
menempati suatu habitat. Mis. Komunitas hutan
B. Habitat Datar
Contoh penyesuaian diri di darat:
a. Bentuk paruh burung pemakan daging: paruh
pendek, besar setengah melingkar dan runcing
b. Bentuk paruh burung pemakan biji: paruh
pendek, melengkung dan kokoh
c. Bentuk paruh burung pemakan tumbuhan dan
daging: panjang, kecil dan runcing
Kaki burung menyesuaikan gunanya misal:
mencengkram, berenang diair, mengais dan
mencakar, memanjat, berpegang pada dahan
C. Perlindungan Diri
a. Cecak: memutuskan ekornya
b. Harimau, singa: memiliki cakar dan taring
c. Bunglon: mengubah warna tubuh (mimikri)
d. Landak: mengeluarkan duri
e. Cumi-cumi: mengeluarkan tinta
f. Tumbuhan: dg memiliki duri, memiliki racun
Hubungan Antar Makhluk Hidup
A. Hubungan diantara makhluk hidup
1. Antara Mh dialam terdapat saling
ketergantungan dg lingkungannya
2. Sehingga akhirnya ketergantungan itu akan
menciptakan suatu hub. Yg khas
3. Ekosistem adl tempat saling memberi dan
memberi antar tumbuhan, hewan dan
lingkungan, sawah, hutan dan lautan juga
merupakan ekosistem. Ekosistem ada dua
macam yaitu:
a. Ekosistem buatan: merupakan buatan manusia,
misal sawah, ladang, kebun, kolam ikan.
b. Ekosistem alam: hutan, padang rumput, padang
pasir, sungai, danau dan lautan
B. JENIS HEWAN BERDASARKAN MAKANANNYA
1. Hewan pemakan tumbuhan (Herbivora):
kambing, sapi, kuda, kijang, lembu
2. Hewan pemakan daging (Karnivora): anjing,
singa
3. Hewan pemakan daging dan tumbuhan
(Omnivora): kera, orang utan, burung poksay
Rantai makanan adalah perjalan makanan dg
urutan tertentu.
Ex: rumputulatburung kecilburung
besarmatipengurai
Jaring-jaring kehidupan adalah peristiwa makan-
memakan berbagai makhluk hidup yg kompleks.
1. Produsen: yang memproduksi makanan
(tumbuhan)
2. Konsumen. Ada bermacam-macam konsumen:
a. Konsumen pertama: MH pertama yg
memperoleh energi langsung dr produsen
(belalang, tikus, ulat dll)
b. Konsumen kedua : MH yg memperoleh energi
dr kons.pertama, ex: ular, burung kecil
c. Konsumen ketiga: MH yg memperoleh energi dr
kons.kedua, ex: elang, harimau
Simbiosis adalah hub antara 2 MH yg berbeda
jenis dan sangat erat kaitannya.
Ada 3 jenis simbiosis:
a. Simbiosis Mutuaslisme: hub 2 MH yg saling
menguntungkan. Ex: simb. Antara burung jalak
dg kerbau,
b. Simbiosis Komensalisme: hub 2 MH
dimana yg satu untung dan yg lain tidak
dirugikan. Ex: anggrek dg pohon inangnya
c. Simbiosis Parasitisme: hub 2 MH dimana
yg satu untung dan yg lain rugi. Ex: antara
pohon mangga dg benalu.
Tumbuhan Hijau
A. Tumbuhan Hijau dan Makanannya
1. Karbondioksida dr udara masuk ketumbuhan
melalui stomata dan lenti sel
2. Untuk membuat makanan tumbh. Memerlukan
bahan seperti air dan karbondioksida
3. Air mengandung zat hara, dan mineral N, P, K, Ca,
Mg, S.
4. Stomata adalah lubang kecil/ mulut daun yg
terdapat pada permukaan daun bag. Bawah
5. Lenti sel adl. Lubang kecil yg terdapat pd batang
5. Pembuatan makanan terjadi di daun yg banyak
mengandung klorofil. Energi cahaya yg mengenai
daun diserap oleh klorofil, energi itu digunakan
klorofil untuk mengubah karbondioksidan dan air
menjadi karbohidrat dan oksigen. Proses
pembuatan makanan ini disebut fotosintesis.
Air + karbondioksida karbohidrat + oksigen
6. Tempat penyimpanan makanan tumbuhan
berbeda menurut jenis tumbuhannya:
a. Dalam biji/ buah: kacang dan padi
b. Dalam batang: sagu dan tebu
c. Dalam umbi: ubi kayu, ubi jalar, bengkuang
cahaya
klorofil
B. Bagian-bagian Tumbuhan
Bagian pokok tumbuhan ada 3:
1. Akar akar serabut (monokotil), akar tunggang
(dikotil).
a. Akar tambahan: akar gantung (pohon beringin),
akar pelekat (sirih dan lada), akar tunjang
(pohon bakau dan pandan), akar nafas (pohon
kayu api)
b. Fungsi akar: menegakan tubuh tumbuhan,
menyerap air dan mineral, tempat
penyimpanan cadangan makanan.
B. Batang
1. Jenis batang: batang kayu (ada kambium),
batang basah, batang rumpu
2. Perbedaan batang monokotil dan dikotil:
monokotil tidak bercabang dan dikotil
bercabang; batang dikotil membesar karena ada
kambium sedang monokotil tidak membesar.
3. Fungsi batang: tempat penyimpanan cadangan
makanan (sagu), mendukung bag tumb yg ada
diatas tanah, sebagai jalan pengangkutan zat
c. Daun
1. Bentuk tulang daun: menyirip (mangga,
nangka); menjari (singkong, pepaya);
melengkung (genjer, gadung); sejajar (rumput,
tebu).
2. Daun tunggal: pd sebatang tangkai daun hanya
terdapat satu helai daun(singkong). Daun
majemuk: pd sebatang tangkai terdapat
beberapa helaian daun (belimbing).
3. Fungsi daun: tempat pengolahan makanan,
tempat pernafasan, tempat penguapan,
D. Bagian Lain Tumbuhan
1. Bunga: putik, benang sari, mahkota, kelopak
2. Buah dan biji: buah terbentuk setelah terjadi
penyerbukan yg kemudian diikuti pembuahan.
Penyerbukan adl peristiwa jatuhnya serbuk sari
pd kepala putik. Pembuahan adl peleburan sel
kelamin.
a. struktur buah: tangkai, kulit, daging, biji
b. keping biji: biji berkeping satu (jagung, salak);
biji berkeping dua (mangga, nangka, kacang)
SUMBER DAYA ALAM
1. Menurut jenis:
a. SDA hayati: manusia, hewan, tumbuhan, air
b. SDA non-hayati: bahan tambang, bahan galian
2. Menurut Kelestariannya:
a. SDA dapat diperbaharui: SDA tidak akan habis
walaupun digunakan secara terus menerus,
karena dapat diusahakan agar selalu tersedia
(tumbuhan, udara, air, hewan, tanah).
b. SDA tidak dapat diperbaharui: SDA g bila
digunakan terus-menerus akan habis.
Contoh SDA yg tidak dapat diperbaharui:
1. Mineral : mineral logam yg sering dimanfaatkan:
a. Emas :logam mulia krn tidak berkarat dan tidak
bereaksi dg asam. Tambang emas: cikotok
b. Tembaga: penghantar panas yg baik,
c. Aluminium: tahan karat & ringan (bahan baku
pesawat terbang)
d. Besi: besi bisa berkarat, namun bila dicampur dg
karbon dan mangan, besi bisa dibuat baja yg
tahan karat
e. Nikel: tahan karat, bila dipoles akan mengkilap
dan sering digunakan uktuk melapisi besi.
f. Bijih timah: digunakan untuk mematri, melapisi
kaleng agar tidak berkarat
2. Mineral non logam: kaolin (bahan keramik), grafit
(bahan baku pensil), belerang (obat, bahan
peledak, korek api), batu kapur (bahan dasar
semen), batu intan (untuk perhiasan).
3. Batu Bara: berasal dr tumbuhan yg tertimbun
oleh endapan tanah berjuta tahun lalu.
4. Minyak Bumi: berasal dr jasad renik laut dan
hewan yg terpendam berjuta tahun lalu. Hasil
minyak bumi: bensin, solar, minyak tanah, aspal,
vaselin, oli, parafin.
CAHAYA
a. Sumber cahaya:
1. Benda yg memancarkan cahaya sendiria disebut
sumber cahaya: lilin, matahari, lampu, kilat petir
2. Benda yg tidak memancarkan cahaya sendiri
disebut benda gelap: kayu, meja, kursi, logam.
b. Sifat Cahaya:
1. Cahaya merambat menurut garis lurus; akibatnya
terjadilah bayangan
2. Cahaya menembus benda bening;
3. Cahaya dapat dipantulkan, bila cahaya mengenai
suatu benda maka:
Sebagian sinar dipantulkan, sebagian lagi
diteruskan. Pemantulan:

More Related Content

Similar to PEMBELAJARAN IPA(SAINS) SD.ppt

Materi 1 pengenalan Amfibi
Materi 1 pengenalan AmfibiMateri 1 pengenalan Amfibi
Materi 1 pengenalan Amfibi
yusri humaira
 
Kelangsungan hidup organisme
Kelangsungan hidup organismeKelangsungan hidup organisme
Kelangsungan hidup organisme
Melina Sulistiyani
 
BAB 4 Tumbuhan Hijau.pptx
BAB 4 Tumbuhan Hijau.pptxBAB 4 Tumbuhan Hijau.pptx
BAB 4 Tumbuhan Hijau.pptx
IsmailIsmail164004
 
2 bernafas
2   bernafas2   bernafas
2 bernafas
bazlinaskpj
 
Saling ketergantungan dalam ekosistem
Saling ketergantungan dalam ekosistemSaling ketergantungan dalam ekosistem
Saling ketergantungan dalam ekosistemPoetra Chebhungsu
 
Adaptasi Makhluk Hidup
Adaptasi Makhluk HidupAdaptasi Makhluk Hidup
Adaptasi Makhluk Hidup
adetiaindriani
 
Selamatkan makhluk hidup(1)
Selamatkan makhluk hidup(1)Selamatkan makhluk hidup(1)
Selamatkan makhluk hidup(1)
emmahendrasari
 
Ppt angka sofik
Ppt angka sofik Ppt angka sofik
Ppt angka sofik
wahyu arif kurniawan
 
Ilmu alamiah dasar bab 4
Ilmu alamiah dasar bab 4Ilmu alamiah dasar bab 4
Ilmu alamiah dasar bab 4
Ilmu alamiah dasar bab 4Ilmu alamiah dasar bab 4
Ilmu alamiah dasar bab 4
Rusdiyantoro Surabaya
 
makhluk hidup dan lingkungannya
makhluk hidup dan lingkungannyamakhluk hidup dan lingkungannya
makhluk hidup dan lingkungannya
titynk tink
 
Penyesuaian Diri Makhluk Hidup dengan Lingkungannya.pptx
Penyesuaian Diri Makhluk Hidup dengan Lingkungannya.pptxPenyesuaian Diri Makhluk Hidup dengan Lingkungannya.pptx
Penyesuaian Diri Makhluk Hidup dengan Lingkungannya.pptx
astridharahap01
 
Rangkuman IPA 2020_SD Muhammadiyah Banjaran
Rangkuman IPA 2020_SD Muhammadiyah BanjaranRangkuman IPA 2020_SD Muhammadiyah Banjaran
Rangkuman IPA 2020_SD Muhammadiyah Banjaran
arif widyatma
 
7 2. ciri-ciri makhluk hidup
7 2. ciri-ciri makhluk hidup7 2. ciri-ciri makhluk hidup
7 2. ciri-ciri makhluk hidup
Alfie Kesturi
 
Pernapasan pada hewan tingkat rendah berlangsung secara difusi
Pernapasan pada hewan tingkat rendah berlangsung secara difusiPernapasan pada hewan tingkat rendah berlangsung secara difusi
Pernapasan pada hewan tingkat rendah berlangsung secara difusi
Operator Warnet Vast Raha
 
Pernapasan pada hewan tingkat rendah berlangsung secara difusi
Pernapasan pada hewan tingkat rendah berlangsung secara difusiPernapasan pada hewan tingkat rendah berlangsung secara difusi
Pernapasan pada hewan tingkat rendah berlangsung secara difusiOperator Warnet Vast Raha
 

Similar to PEMBELAJARAN IPA(SAINS) SD.ppt (20)

Materi 1 pengenalan Amfibi
Materi 1 pengenalan AmfibiMateri 1 pengenalan Amfibi
Materi 1 pengenalan Amfibi
 
Kelangsungan hidup organisme
Kelangsungan hidup organismeKelangsungan hidup organisme
Kelangsungan hidup organisme
 
BAB 4 Tumbuhan Hijau.pptx
BAB 4 Tumbuhan Hijau.pptxBAB 4 Tumbuhan Hijau.pptx
BAB 4 Tumbuhan Hijau.pptx
 
Peta konsep
Peta konsepPeta konsep
Peta konsep
 
2 bernafas
2   bernafas2   bernafas
2 bernafas
 
Makalah ekosistem
Makalah ekosistemMakalah ekosistem
Makalah ekosistem
 
Saling ketergantungan dalam ekosistem
Saling ketergantungan dalam ekosistemSaling ketergantungan dalam ekosistem
Saling ketergantungan dalam ekosistem
 
Adaptasi Makhluk Hidup
Adaptasi Makhluk HidupAdaptasi Makhluk Hidup
Adaptasi Makhluk Hidup
 
Selamatkan makhluk hidup(1)
Selamatkan makhluk hidup(1)Selamatkan makhluk hidup(1)
Selamatkan makhluk hidup(1)
 
Ppt angka sofik
Ppt angka sofik Ppt angka sofik
Ppt angka sofik
 
Ilmu alamiah dasar bab 4
Ilmu alamiah dasar bab 4Ilmu alamiah dasar bab 4
Ilmu alamiah dasar bab 4
 
Ilmu alamiah dasar bab 4
Ilmu alamiah dasar bab 4Ilmu alamiah dasar bab 4
Ilmu alamiah dasar bab 4
 
Persebaran flora dan fauna
Persebaran flora dan fauna Persebaran flora dan fauna
Persebaran flora dan fauna
 
makhluk hidup dan lingkungannya
makhluk hidup dan lingkungannyamakhluk hidup dan lingkungannya
makhluk hidup dan lingkungannya
 
Penyesuaian Diri Makhluk Hidup dengan Lingkungannya.pptx
Penyesuaian Diri Makhluk Hidup dengan Lingkungannya.pptxPenyesuaian Diri Makhluk Hidup dengan Lingkungannya.pptx
Penyesuaian Diri Makhluk Hidup dengan Lingkungannya.pptx
 
Rangkuman IPA 2020_SD Muhammadiyah Banjaran
Rangkuman IPA 2020_SD Muhammadiyah BanjaranRangkuman IPA 2020_SD Muhammadiyah Banjaran
Rangkuman IPA 2020_SD Muhammadiyah Banjaran
 
7 2. ciri-ciri makhluk hidup
7 2. ciri-ciri makhluk hidup7 2. ciri-ciri makhluk hidup
7 2. ciri-ciri makhluk hidup
 
soal ips
soal ipssoal ips
soal ips
 
Pernapasan pada hewan tingkat rendah berlangsung secara difusi
Pernapasan pada hewan tingkat rendah berlangsung secara difusiPernapasan pada hewan tingkat rendah berlangsung secara difusi
Pernapasan pada hewan tingkat rendah berlangsung secara difusi
 
Pernapasan pada hewan tingkat rendah berlangsung secara difusi
Pernapasan pada hewan tingkat rendah berlangsung secara difusiPernapasan pada hewan tingkat rendah berlangsung secara difusi
Pernapasan pada hewan tingkat rendah berlangsung secara difusi
 

Recently uploaded

Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 4 Fase B Kurikulum merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 4 Fase B Kurikulum merdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 4 Fase B Kurikulum merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 4 Fase B Kurikulum merdeka
Fathan Emran
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024
Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024
Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024
Herry Prasetyo
 
Modul Ajar Biologi Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Biologi Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Biologi Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Biologi Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
Kanaidi ken
 
MODUL AJAR BAB 1 - B. INDONESIA KELAS 4 FASE B.docx
MODUL AJAR BAB 1 - B. INDONESIA  KELAS 4 FASE B.docxMODUL AJAR BAB 1 - B. INDONESIA  KELAS 4 FASE B.docx
MODUL AJAR BAB 1 - B. INDONESIA KELAS 4 FASE B.docx
AtikIstikhomatin
 
MATERI Penguatan Kelembagaan BKK SMK PGRI 2.pptx
MATERI  Penguatan Kelembagaan BKK SMK PGRI 2.pptxMATERI  Penguatan Kelembagaan BKK SMK PGRI 2.pptx
MATERI Penguatan Kelembagaan BKK SMK PGRI 2.pptx
NindiBeautyandHealth
 
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum MerdekaModul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Aksi Nyata Modul 1.1. Pendidikan Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1. Pendidikan Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1. Pendidikan Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1. Pendidikan Guru Penggerak
TitisNindiasariAnggr
 
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...
AdeSutisna19
 
Materi Khotbah Bercerita Untuk Anak Sekolah Minggu
Materi Khotbah Bercerita Untuk Anak Sekolah MingguMateri Khotbah Bercerita Untuk Anak Sekolah Minggu
Materi Khotbah Bercerita Untuk Anak Sekolah Minggu
BOWLNChannel
 
(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx
(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx
(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx
BAHTIARMUHAMAD
 
Modul Projek - Yuk Makan Ketupat (Kearifan Lokal) Fase C - Fase C.pdf
Modul Projek  - Yuk Makan Ketupat (Kearifan Lokal) Fase C - Fase C.pdfModul Projek  - Yuk Makan Ketupat (Kearifan Lokal) Fase C - Fase C.pdf
Modul Projek - Yuk Makan Ketupat (Kearifan Lokal) Fase C - Fase C.pdf
ShintaKurniawatiSs
 
Pengenalan Morfologi & Tata Bahasa Indonesia
Pengenalan Morfologi & Tata Bahasa IndonesiaPengenalan Morfologi & Tata Bahasa Indonesia
Pengenalan Morfologi & Tata Bahasa Indonesia
sucibrooks86
 
juknis_2024_new pendaftaran ppdb kota kediri
juknis_2024_new pendaftaran ppdb kota kedirijuknis_2024_new pendaftaran ppdb kota kediri
juknis_2024_new pendaftaran ppdb kota kediri
DaraAOi
 
Modul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
SABDA MLC - Kelas Bedah Kitab Wahyu (BKW)
SABDA MLC - Kelas Bedah Kitab Wahyu (BKW)SABDA MLC - Kelas Bedah Kitab Wahyu (BKW)
SABDA MLC - Kelas Bedah Kitab Wahyu (BKW)
SABDA
 
Panduan E_KSP SMK 2024 Program Kemendikbud SMK
Panduan E_KSP SMK 2024 Program Kemendikbud SMKPanduan E_KSP SMK 2024 Program Kemendikbud SMK
Panduan E_KSP SMK 2024 Program Kemendikbud SMK
PujiMaryati
 
RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...
RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...
RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...
Kanaidi ken
 

Recently uploaded (20)

Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 4 Fase B Kurikulum merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 4 Fase B Kurikulum merdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 4 Fase B Kurikulum merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 4 Fase B Kurikulum merdeka
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024
Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024
Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024
 
Modul Ajar Biologi Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Biologi Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Biologi Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Biologi Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
 
MODUL AJAR BAB 1 - B. INDONESIA KELAS 4 FASE B.docx
MODUL AJAR BAB 1 - B. INDONESIA  KELAS 4 FASE B.docxMODUL AJAR BAB 1 - B. INDONESIA  KELAS 4 FASE B.docx
MODUL AJAR BAB 1 - B. INDONESIA KELAS 4 FASE B.docx
 
MATERI Penguatan Kelembagaan BKK SMK PGRI 2.pptx
MATERI  Penguatan Kelembagaan BKK SMK PGRI 2.pptxMATERI  Penguatan Kelembagaan BKK SMK PGRI 2.pptx
MATERI Penguatan Kelembagaan BKK SMK PGRI 2.pptx
 
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum MerdekaModul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
 
Aksi Nyata Modul 1.1. Pendidikan Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1. Pendidikan Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1. Pendidikan Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1. Pendidikan Guru Penggerak
 
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...
 
Materi Khotbah Bercerita Untuk Anak Sekolah Minggu
Materi Khotbah Bercerita Untuk Anak Sekolah MingguMateri Khotbah Bercerita Untuk Anak Sekolah Minggu
Materi Khotbah Bercerita Untuk Anak Sekolah Minggu
 
(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx
(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx
(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx
 
Modul Projek - Yuk Makan Ketupat (Kearifan Lokal) Fase C - Fase C.pdf
Modul Projek  - Yuk Makan Ketupat (Kearifan Lokal) Fase C - Fase C.pdfModul Projek  - Yuk Makan Ketupat (Kearifan Lokal) Fase C - Fase C.pdf
Modul Projek - Yuk Makan Ketupat (Kearifan Lokal) Fase C - Fase C.pdf
 
Pengenalan Morfologi & Tata Bahasa Indonesia
Pengenalan Morfologi & Tata Bahasa IndonesiaPengenalan Morfologi & Tata Bahasa Indonesia
Pengenalan Morfologi & Tata Bahasa Indonesia
 
juknis_2024_new pendaftaran ppdb kota kediri
juknis_2024_new pendaftaran ppdb kota kedirijuknis_2024_new pendaftaran ppdb kota kediri
juknis_2024_new pendaftaran ppdb kota kediri
 
Modul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum Merdeka
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
SABDA MLC - Kelas Bedah Kitab Wahyu (BKW)
SABDA MLC - Kelas Bedah Kitab Wahyu (BKW)SABDA MLC - Kelas Bedah Kitab Wahyu (BKW)
SABDA MLC - Kelas Bedah Kitab Wahyu (BKW)
 
Panduan E_KSP SMK 2024 Program Kemendikbud SMK
Panduan E_KSP SMK 2024 Program Kemendikbud SMKPanduan E_KSP SMK 2024 Program Kemendikbud SMK
Panduan E_KSP SMK 2024 Program Kemendikbud SMK
 
RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...
RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...
RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...
 

PEMBELAJARAN IPA(SAINS) SD.ppt

  • 2. OVER VIEW 1. AIR, TANAH & BATUAN 2. UDARA & PERNAPASAN 3. RANGKA 4. PERTUMBUHAN 5. BUNYI 6. MAKHLUK HIDUP & LINGKUNGANNYA 7. HUBUNGAN ANTAR M.H 8. TUMBUHAN HIJAU 9. MAKANAN, ALAT PENCERNAAN 10. SUMBER DAYA ALAM 11. CAHAYA 12. GAYA & PESAWAT SEDERHANA 13. ENERGI & PANAS 14. MAKHLUK HIDUP & PERKEMBANGANNYA 15. ALAT INDRA & ORGAN TUBUH 16. FUNGSI DARAH 17. MAGNET & LISTRIK 18. TATA SURYA 19 GERAKAN BENDA LANGIT
  • 3. 1. AIR, TANAH & BATUAN 1. Guna Air 2. Sifat Air: - Air selalu mengalir dr tempat tinggi ke rendah - Air dapat berubah wujud jika didinginkan/ dipanaskan - Permukaan air selalu mendatar - Isi dan berat zat cair sama walau tempatnya berubah - Air memberikan tekanan kesegala arah - Meresap melalui celah/ pori-pori - Mengikuti bentuk wadah
  • 8. Beberapa Jenis Pupuk: a. Pupuk Hijau b. Pupuk Buatan urea, NPK, ZA c. Pupuk Kandang d. Pupuk Kompos Untuk mengurangi pengikisan tanah oleh air dapat dilakukan dengan: 1. Terasering/ sengkedan 2. Reboisasi 3. Melarang penebangan liar
  • 9. * BATUAN a. Batu Beku al: - batu Apung, obsidian, basal, granit b. Batuan Sedimen: - batu pasir, kapur, konglomerat, serpih c. Batuan Metamorf: batu tulis, kuarsa, marmer
  • 10. 2. UDARA & PERNAPASAN Udara terdiri dari campuran berbagai gas, uap air dan debu. Udara didominasi oleh Nitrogen (78%), Oksigen (21%), Karbondioksida (0,03%), gas lain (0,97%) - Manusia & hewan menghirup O2 dan menghembuskan CO2, hidrogen dan helium merupakan gas yang sangat ringan, uap air tidak berwarna dan tidak dapat dilihat.
  • 11. Guna Udara: - Untuk bernafas, membantu proses pembakaran, menggerakan kincir angin, perantara perambatan gelombang bunyi. Angin adalah udara yang bergerak. Macam Angin: 1. Angin darat: bertiup dr darat ke laut (pd malam hari, dimanfaatkan oleh nelayan untuk melaut) 2. Angin laut: bertiup dr laut ke darat (pd siang hari, digunakan oleh nelayan untuk balik ke darat) 3. Angin pasat: angin yg bertiup sepanjang tahun menuju daerah khatulistiwa
  • 12. PERNAPASAN Bernapas adalah memasukan Oksigen O2 kedalam tubuh dan mengeluarkan Karbondioksida CO2. A. Pernapasan Manusia: Ada 2 cara yaitu pernafasan dada dan perut. B. Alat Pernapasan Manusia: 1. Hidung : memiliki selaput lendir dan bulu untuk menyaring kotoran yang bercampur dg udara 2. Tenggorokan: bagian atas bersambung dg mulut dan rongga hidung, bagian bawah bercabang dua yang berhubungan dg paru-paru
  • 13. Paru-paru: terdiri dr gelembung2 paru2 yg diliputi pembuluh darah. Sebagian pembuluh darah mengangkut darah kaya O2 dan sebagian lagi mengangkut darah kaya CO2 *Gangguan Pernapasan Manusia: Bronkitis, pnemonia, asma, TBC, Laringitis. B. Pernapasan Pada Hewan Alat pernapasan pd hewan berbeda-beda: 1. Paru-paru: mamalia, reptilia 2. Paru-paru dan kantong udara: aves
  • 14. 3. Insang: ikan, kecuali ikan paus, hiu, lumba-lumba 4. Kulit: cacing 5. Trachea: serangga 6. Pernapasan melalui seluruh tubuh: amoeba C. Pernapasan pada Tumbuhan Tumbuhan pada siang hari menyerap CO2 untuk berfotosintesis dan mengeluarkan O2. selain tumbuhan mengeluarkan O2, tumbuhan juga tetap melakukan pernapasan. Pernapasan pada tumbuhan melalui mulut daun, lenti sel dan melalui akar napas serta akar gantung.
  • 15. 3. RANGKA A.Rangka Manusia dan Hewan Dibagi menjadi tiga bagian utama: 1. Rangka Kepala (tengkorak) 2. Rangka Badan 3. Rangka Anggota Gerak
  • 16. 4. PERTUMBUHAN Manusia bisa menjadi besar karena adanya pertumbuhan. Zat makanan yang diperlukan dalam pertumbuhan: a. karbohidrat: penghasil tenaga(beras, jagung dll) b. Lemak: panas & cadangan makanan (susu, kacang) c. Vitamin: A, B, C, D d. Mineral: zat kapur, fosfor, besi, garam, yodium e. Air: tubuh memerlukan air 3 lt/hari
  • 17. Pertumbuhan tumbuhan jauh lebih cepat dr manusia dan hewan. Pertambahan tinggi dan besar tumbuhan disebut pertumbuhan tumbuhan, ini ditandai dg bertambah tingginya tanaman, pertambahan luas dan banyaknya daun serta bertambahnya cabang. Beberapa macam pupuk: a. Pupuk kandang: campuran kotoran hewan dan tanah b. Pupuk hijau: dari daun kering yg dihancurkan c. Pupuk buatan: dibuat di pabrik(Urea, TSP, Za)
  • 18. BUNYI 1. Pengertian: a. Bunyi ditimbulkan oleh benda yg bergetar b. Bunyi yg kita keluarkan disebut suara c. Tinggi rendah suara diatur oleh otot disekitar pita suara d. Gelombang bunyi merupakan getaran yg merambat 2. Perambatan Bunyi a. Bunyi memerlukan waktu untuk merambat, b. Perambatannya melalui zat padat, cair dan udara
  • 19. c. Amplitudo: simpangan terbesar suatu getaran d. Kuat lemah bunyi tergantung pd amplitudo e. Periode getaran (T) adl waktu yg diperlukan untuk melakukan satu getaran Rumus T = f. Frekuensi getaran (f) adl banyak getaran dlm satu sekon g. Panjang gelombang (λ): jarak tempuh gelombang bunyi selama satu periode h. Tinggi lemah bunyi tergantung frekuensi bunyi i. Manusia dapat mendengar bunyi dg frekuensi 20 s/d 20.000 Hz 1 f
  • 20. j. Bunyi ultrasonik: bunyi dg frekuensi lebih dr 20.000 Hz (lumba-lumba, kelelawar) k. Bunyi infrasonik: bunyi dg frekuensi kurang dr 20 Hz 3. Pemantulan dan penyerapan bunyi a. Gaung adalah bunyi pantul yg terdengar hampir bersamaan dg bunyi asli b. Gema adalah bunyi pantul yg terdengar setelah satu kata bunyi asli selesai c. Baik buruk benda menyerap dan memantulkan bunyi tergantung permukaannya d. Permukaan keras mematulkan bunyi, lunak menyerap bunyi
  • 21. e. Peristiwa ikut bergetarnya suatu benda dinamakan resonansi MAKHLUK HIDUP DAN LINGKUNGANNYA A. Penyesuaian MH terhadap lingkungannya Contoh penyesuaian diri MH terhadap lingkungannya: 1. nyamuk: memiliki alat penusuk dan penghisap untuk mendapatkan darah 2. Itik memiliki kaki berselaput dan badan seperti perahu sehingga mudah untuk berenang 3. Pohon jati menggugurkan daunnya pd musim kemerau
  • 22. Habitat adalah tempat dimana MH berada untuk melangsungkan hidup Komunitas yaitu kumpulan MH berbagai jenis yg menempati suatu habitat. Mis. Komunitas hutan B. Habitat Datar Contoh penyesuaian diri di darat: a. Bentuk paruh burung pemakan daging: paruh pendek, besar setengah melingkar dan runcing b. Bentuk paruh burung pemakan biji: paruh pendek, melengkung dan kokoh c. Bentuk paruh burung pemakan tumbuhan dan daging: panjang, kecil dan runcing
  • 23. Kaki burung menyesuaikan gunanya misal: mencengkram, berenang diair, mengais dan mencakar, memanjat, berpegang pada dahan C. Perlindungan Diri a. Cecak: memutuskan ekornya b. Harimau, singa: memiliki cakar dan taring c. Bunglon: mengubah warna tubuh (mimikri) d. Landak: mengeluarkan duri e. Cumi-cumi: mengeluarkan tinta f. Tumbuhan: dg memiliki duri, memiliki racun
  • 24. Hubungan Antar Makhluk Hidup A. Hubungan diantara makhluk hidup 1. Antara Mh dialam terdapat saling ketergantungan dg lingkungannya 2. Sehingga akhirnya ketergantungan itu akan menciptakan suatu hub. Yg khas 3. Ekosistem adl tempat saling memberi dan memberi antar tumbuhan, hewan dan lingkungan, sawah, hutan dan lautan juga merupakan ekosistem. Ekosistem ada dua macam yaitu:
  • 25. a. Ekosistem buatan: merupakan buatan manusia, misal sawah, ladang, kebun, kolam ikan. b. Ekosistem alam: hutan, padang rumput, padang pasir, sungai, danau dan lautan B. JENIS HEWAN BERDASARKAN MAKANANNYA 1. Hewan pemakan tumbuhan (Herbivora): kambing, sapi, kuda, kijang, lembu 2. Hewan pemakan daging (Karnivora): anjing, singa 3. Hewan pemakan daging dan tumbuhan (Omnivora): kera, orang utan, burung poksay
  • 26. Rantai makanan adalah perjalan makanan dg urutan tertentu. Ex: rumputulatburung kecilburung besarmatipengurai Jaring-jaring kehidupan adalah peristiwa makan- memakan berbagai makhluk hidup yg kompleks. 1. Produsen: yang memproduksi makanan (tumbuhan) 2. Konsumen. Ada bermacam-macam konsumen: a. Konsumen pertama: MH pertama yg memperoleh energi langsung dr produsen (belalang, tikus, ulat dll)
  • 27. b. Konsumen kedua : MH yg memperoleh energi dr kons.pertama, ex: ular, burung kecil c. Konsumen ketiga: MH yg memperoleh energi dr kons.kedua, ex: elang, harimau Simbiosis adalah hub antara 2 MH yg berbeda jenis dan sangat erat kaitannya. Ada 3 jenis simbiosis: a. Simbiosis Mutuaslisme: hub 2 MH yg saling menguntungkan. Ex: simb. Antara burung jalak dg kerbau,
  • 28. b. Simbiosis Komensalisme: hub 2 MH dimana yg satu untung dan yg lain tidak dirugikan. Ex: anggrek dg pohon inangnya c. Simbiosis Parasitisme: hub 2 MH dimana yg satu untung dan yg lain rugi. Ex: antara pohon mangga dg benalu.
  • 29. Tumbuhan Hijau A. Tumbuhan Hijau dan Makanannya 1. Karbondioksida dr udara masuk ketumbuhan melalui stomata dan lenti sel 2. Untuk membuat makanan tumbh. Memerlukan bahan seperti air dan karbondioksida 3. Air mengandung zat hara, dan mineral N, P, K, Ca, Mg, S. 4. Stomata adalah lubang kecil/ mulut daun yg terdapat pada permukaan daun bag. Bawah 5. Lenti sel adl. Lubang kecil yg terdapat pd batang
  • 30. 5. Pembuatan makanan terjadi di daun yg banyak mengandung klorofil. Energi cahaya yg mengenai daun diserap oleh klorofil, energi itu digunakan klorofil untuk mengubah karbondioksidan dan air menjadi karbohidrat dan oksigen. Proses pembuatan makanan ini disebut fotosintesis. Air + karbondioksida karbohidrat + oksigen 6. Tempat penyimpanan makanan tumbuhan berbeda menurut jenis tumbuhannya: a. Dalam biji/ buah: kacang dan padi b. Dalam batang: sagu dan tebu c. Dalam umbi: ubi kayu, ubi jalar, bengkuang cahaya klorofil
  • 31. B. Bagian-bagian Tumbuhan Bagian pokok tumbuhan ada 3: 1. Akar akar serabut (monokotil), akar tunggang (dikotil). a. Akar tambahan: akar gantung (pohon beringin), akar pelekat (sirih dan lada), akar tunjang (pohon bakau dan pandan), akar nafas (pohon kayu api) b. Fungsi akar: menegakan tubuh tumbuhan, menyerap air dan mineral, tempat penyimpanan cadangan makanan.
  • 32. B. Batang 1. Jenis batang: batang kayu (ada kambium), batang basah, batang rumpu 2. Perbedaan batang monokotil dan dikotil: monokotil tidak bercabang dan dikotil bercabang; batang dikotil membesar karena ada kambium sedang monokotil tidak membesar. 3. Fungsi batang: tempat penyimpanan cadangan makanan (sagu), mendukung bag tumb yg ada diatas tanah, sebagai jalan pengangkutan zat
  • 33. c. Daun 1. Bentuk tulang daun: menyirip (mangga, nangka); menjari (singkong, pepaya); melengkung (genjer, gadung); sejajar (rumput, tebu). 2. Daun tunggal: pd sebatang tangkai daun hanya terdapat satu helai daun(singkong). Daun majemuk: pd sebatang tangkai terdapat beberapa helaian daun (belimbing). 3. Fungsi daun: tempat pengolahan makanan, tempat pernafasan, tempat penguapan,
  • 34. D. Bagian Lain Tumbuhan 1. Bunga: putik, benang sari, mahkota, kelopak 2. Buah dan biji: buah terbentuk setelah terjadi penyerbukan yg kemudian diikuti pembuahan. Penyerbukan adl peristiwa jatuhnya serbuk sari pd kepala putik. Pembuahan adl peleburan sel kelamin. a. struktur buah: tangkai, kulit, daging, biji b. keping biji: biji berkeping satu (jagung, salak); biji berkeping dua (mangga, nangka, kacang)
  • 35. SUMBER DAYA ALAM 1. Menurut jenis: a. SDA hayati: manusia, hewan, tumbuhan, air b. SDA non-hayati: bahan tambang, bahan galian 2. Menurut Kelestariannya: a. SDA dapat diperbaharui: SDA tidak akan habis walaupun digunakan secara terus menerus, karena dapat diusahakan agar selalu tersedia (tumbuhan, udara, air, hewan, tanah). b. SDA tidak dapat diperbaharui: SDA g bila digunakan terus-menerus akan habis.
  • 36. Contoh SDA yg tidak dapat diperbaharui: 1. Mineral : mineral logam yg sering dimanfaatkan: a. Emas :logam mulia krn tidak berkarat dan tidak bereaksi dg asam. Tambang emas: cikotok b. Tembaga: penghantar panas yg baik, c. Aluminium: tahan karat & ringan (bahan baku pesawat terbang) d. Besi: besi bisa berkarat, namun bila dicampur dg karbon dan mangan, besi bisa dibuat baja yg tahan karat e. Nikel: tahan karat, bila dipoles akan mengkilap dan sering digunakan uktuk melapisi besi.
  • 37. f. Bijih timah: digunakan untuk mematri, melapisi kaleng agar tidak berkarat 2. Mineral non logam: kaolin (bahan keramik), grafit (bahan baku pensil), belerang (obat, bahan peledak, korek api), batu kapur (bahan dasar semen), batu intan (untuk perhiasan). 3. Batu Bara: berasal dr tumbuhan yg tertimbun oleh endapan tanah berjuta tahun lalu. 4. Minyak Bumi: berasal dr jasad renik laut dan hewan yg terpendam berjuta tahun lalu. Hasil minyak bumi: bensin, solar, minyak tanah, aspal, vaselin, oli, parafin.
  • 38. CAHAYA a. Sumber cahaya: 1. Benda yg memancarkan cahaya sendiria disebut sumber cahaya: lilin, matahari, lampu, kilat petir 2. Benda yg tidak memancarkan cahaya sendiri disebut benda gelap: kayu, meja, kursi, logam. b. Sifat Cahaya: 1. Cahaya merambat menurut garis lurus; akibatnya terjadilah bayangan 2. Cahaya menembus benda bening; 3. Cahaya dapat dipantulkan, bila cahaya mengenai suatu benda maka:
  • 39. Sebagian sinar dipantulkan, sebagian lagi diteruskan. Pemantulan: