SlideShare a Scribd company logo
KI KD PPKN
KLEAS IV SDLB TUNADAKSA
BEST & WESTERN HARISTON HOTEL JAKARTA
Kelas: IV
KOMPETENSI INTI
SD/MI
KOMPETENSI DASAR
SD/MI
KOMPETENSI INTI
PK
KOMPETENSI DASAR
SDLB-D
1. Menerima, menjalankan, dan
menghargai ajaran agama yang
dianutnya
1.1 Menghargai kebhinneka-
tunggalikaan dan keragaman
agama, suku bangsa, pakaian
tradisional, bahasa, rumah adat,
makanan khas, upacara adat,
sosial, dan ekonomi di lingkungan
rumah, sekolah dan masyarakat
sekitar
1.2 Menghargai kebersamaan dalam
keberagaman sebagai anugerah
Tuhan Yang Maha Esa di
lingkungan rumah, sekolah dan
masyarakat sekitar
1. Menerima, menjalankan, dan
menghargai ajaran agama yang
dianutnya.
1.1 Menerima keberagaman karakteristik
individu dalam kehidupan beragama
sebagai anugerah Tuhan Yang Maha
Esa
1.2 Menerima kebersamaan dalam
keberagaman sebagai anugerah
Tuhan Yang Maha Esa
2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin,
tanggung jawab, santun, peduli, dan
percaya diri dalam berinteraksi
dengan keluarga, teman, guru, dan
tetangganya
2.1 Menunjukkan perilaku, disiplin,
tanggung jawab, percaya diri,
berani mengakui kesalahan,
meminta maaf dan memberi maaf
sebagaimana dicontohkan tokoh
penting yang berperan dalam
perjuangan menentang penjajah
hingga kemerdekaan Republik
Indonesia sebagai perwujudan nilai
dan moral Pancasila
2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin,
tanggung jawab, santun, peduli, dan
percaya diri dalam berinteraksi
dengan keluarga, teman, guru, dan
tetangganya.
2. 1 Menunjukkan perilaku, disiplin,
tanggung jawab, percaya diri, berani
mengakui kesalahan, meminta maaf
dan memberi maaf sebagaimana
perwujudan nilai dan moral
Pancasila
KOMPETENSI INTI
SD/MI
KOMPETENSI DASAR
SD/MI
KOMPETENSI INTI
PK
KOMPETENSI DASAR
SDLB-D
2.2 Menunjukkan perilaku yang sesuai
dengan hak dan kewajiban di
rumah, sekolah dan masyarakat
sekitar
2.3 Menunjukkan perilaku sesuai
dengan hak dan kewajiban
sebagai warga dalam kehidupan
sehari-hari di rumah sekolah dan
masyarakat sekitar
2.4 Menunjukkan perilaku bersatu
sebagai wujud keyakinan bahwa
tempat tinggal dan lingkungannya
sebagai bagian dari wilayah
Negara Kesatuan Republik
Indonesia (NKRI)
2.2 Menunjukkan perilaku yang sesuai
dengan hak dan kewajiban di rumah,
di sekolah, dan di masyarakat sekitar
2.3 Menunjukkan perilaku sesuai dengan
hak dan kewajiban sebagai warga
dalam kehidupan di rumah, di
sekolah, dan di masyarakat
3. Memahami pengetahuan faktual
dengan cara mengamati dan
menanya berdasarkan rasa ingin tahu
tentang dirinya, makhluk ciptaan
Tuhan dan kegiatannya, dan benda-
benda yang dijumpainya di rumah, di
sekolah dan tempat bermain
3.1 Memahami makna dan
keterkaiatan lambang sila
Pancasila dalam memahami
Pancasila secara utuh
3.2 Memahami hak dan kewajiban
sebagai warga dalam kehidupan
sehari-hari di rumah, sekolah dan
masyarakat
3.3 Memahami manfaat keberagaman
karakteristik individu di rumah,
sekolah dan masyarakat
3.4 Memahami arti bersatu dalam
keberagaman di rumah, sekolah
dan masyarakat
3. Mengenal pengetahuan faktual
dengan cara mengamati dan
menanya berdasarkan rasa ingin tahu
tentang dirinya, makhluk ciptaan
Tuhan dan kegiatannya, dan benda-
benda yang dijumpainya di rumah, di
sekolah dan tempat bermain
3.1 Memahami lambang sila-sila
Pancasila dalam “Garuda
Pancasila”
3.2 Mengenal hak dan kewajiban
sebagai warga dalam kehidupan di
rumah, di sekolah, dan masyarakat
3.3 Mengenal arti bersatu dalam
keberagaman di rumah, di sekolah,
dan masyarakat
3.4 Memahami kesamaan identitas
sosial ekonomi (jenis pekerjaan
orang tua) di lingkungan rumah
sekolah dan masyarakat
3.5 Memahami Nilai-nilai Persatuan
pada masa Hindu Buddha
3.6 Memahami keberagaman alam
dan sumber daya di berbagai
daerah
4. Menyajikankan pengetahuan faktual
dalam bahasa yang jelas, sistematis
dan logis, dalam karya yang estetis,
dalam gerakan yang mencerminkan
anak sehat, dan dalam tindakan yang
mencerminkan perilaku anak beriman
dan berakhlak mulia
4.1 Mengamati dan menceritakan
perilaku di sekitar rumah dan
sekolah dari sudut pandang kelima
simbol Pancasila sebagai satu
kesatuan yang utuh
4.2 Melaksanakan kewajiban sebagai
warga di lingkungan rumah,
sekolah dan masyarakat
4.3 Bekerjasama dengan teman dalam
keberagaman di lingkungan
rumah, sekolah, dan masyarakat
4.4 Mengelompokkan kesamaan
identitas suku bangsa (pakaian
tradisional, bahasa, rumah adat,
makanan khas, dan upacara adat),
sosial ekonomi (jenis pekerjaan
orang tua) di lingkungan rumah,
sekolah dan masyarakat sekitar
4.5 Mensimulasikan nilai-nilai
persatuan pada masa Hindu
Buddha dalam kehidupan di
masyarakat
4.6 Memetakan keberagaman sumber
daya alam di berbagai daerah
untuk menumbuhkan kebanggaan
nasional
4. Menyajikankan pengetahuan faktual
dengan bahasa yang bisa dipahami,
dan logis, dalam karya yang estetis,
dalam gerakan yang sesuai
kemampuannya dan dalam tindakan
yang mencerminkan perilaku anak
beriman dan berakhlak mulia
4.1 Menjelaskan perilaku di sekitar
rumah dan sekolah dan
mengaitkannya dengan
pengenalannya terhadap salah satu
lambang sila Pancasila
4.2 Melaksanakan kewajiban sebagai
warga di lingkungan rumah, sekolah
dan masyarakat
4.3 Bekerjasama dengan teman dalam
keberagaman di lingkungan rumah,
sekolah, dan masyarakat
4.4 Menjelaskan kesamaan identitas
sosial ekonomi (jenis pekerjaan
orang tua) di lingkungan rumah
sekolah dan masyarakat
KI KD BAHASA INDONESIA
KELAS IV SDLB TUNADAKSA
KELAS IV
KOMPETENSI INTI SD KOMPETENSI DASAR SD (DRAF) KOMPETENSI INTI SDLB-D
(DRAF) KOMPETENSI DASAR
SDLB-D
1. Menerima, menjalankan,
dan menghargai ajaran
agama yang dianutnya
1.1. Meresapi makna
anugerah Tuhan Yang
Maha Esa berupa bahasa
Indonesia yang diakui
sebagai bahasa persatuan
yang kokoh dan sarana
belajar untuk memperoleh
ilmu pengetahuan.
1.2. Mengakui dan
mensyukuri anugerah
Tuhan yang Maha Esa atas
keberadaan lingkungan
dan sumber daya alam,
alat teknologi modern dan
tradisional,perkembangan
teknologi, energi, serta
permasalahan sosial
1. Menerima,menjalankan,
danmenghargai ajaranagama yang
dianutnya
1.1. Meresapi makna
anugerah TuhanYang
Maha Esa berupa
bahasaIndonesia yang
diakui sebagaibahasa
persatuan yang kokoh
dansarana belajar untuk
memperolehilmu
pengetahuan
1.2. Mengakui dan
mensyukurianugerah
Tuhan yang Maha Esa
ataskeberadaan
lingkungan dan
sumberdaya alam, alat
teknologi modern
dantradisional,
perkembangan
teknologi,energi, serta
permasalahan social
2. Menunjukkan perilaku
jujur, disiplin, tanggung
jawab, santun, peduli, dan
percaya diri dalam
berinteraksi dengan
keluarga, teman, guru, dan
2.1.Memiliki kepedulian
terhadap gaya, gerak,
energi panas, bunyi,
cahaya, dan energi
alternatif melalui
pemanfaatan bahasa
2. Menunjukkan perilaku jujur,
disiplin, tanggung jawab, santun,
peduli,dan percaya diri
dalamberinteraksi dengankeluarga,
teman, guru,dan tetangganya
2.1. Memiliki kepedulian
terhadapgaya, gerak,
energi panas,
bunyi,cahaya, dan energi
alternatif
melaluipemanfaatan
KOMPETENSI INTI SD KOMPETENSI DASAR SD (DRAF) KOMPETENSI INTI SDLB-D
(DRAF) KOMPETENSI DASAR
SDLB-D
tetangganya Indonesia.
2.2.Memiliki kedisiplinan dan
tanggung jawab terhadap
penggunaan alat teknologi
modern dan tradisional,
proses pembuatannya
melalui pemanfaatan
bahasa Indonesia.
2.3.Memiliki perilaku santun
dan jujur tentang jenis-
jenis usaha dan kegiatan
ekonomi melalui
pemanfaatan bahasa
Indonesia
2.4.Memiliki kepedulian
terhadap lingkungan dan
sumber daya alam melalui
pemanfaatan bahasa
Indonesia
2.5.Memiliki perilaku jujur
dan santun terhadap nilai
peninggalan sejarah dan
perkembangan Hindu-
Budha di Indonesia
melalui pemanfaatan
bahasa Indonesia
bahasa Indonesia
2.2. Memiliki kedisiplinan
dantanggung jawab
terhadappenggunaan alat
teknologi moderndan
tradisional,
prosespembuatannya
melalui
pemanfaatanbahasa
Indonesia
2.3. Memiliki perilaku
santun danjujur tentang
jenis-jenis usaha
dankegiatan ekonomi
melaluipemanfaatan
bahasa Indonesia
2.4. Memiliki kepedulian
terhadaplingkungan dan
sumber daya alammelalui
pemanfaatan
bahasaIndonesia
2.5. Memiliki perilaku jujur
dansantun terhadap nilai
peninggalansejarah dan
perkembangan Hindu-
Budha di Indonesia
melaluipemanfaatan
bahasa Indonesia
3. Memahami pengetahuan
faktual dengan cara
mengamati dan menanya
berdasarkan rasa ingin
tahu tentang dirinya,
3.1. Menggali informasi dari
teks laporan hasil
pengamatan tentang gaya,
gerak, energi panas, bunyi,
dan cahaya dengan
3. Memahamipengetahuan factual
dengan cara mengamatidan
menanyaberdasarkan rasa ingintahu
tentang dirinya,makhluk ciptaan
Tuhandan kegiatannya, danbenda-
3.1. Menggali informasi dari
tekslaporan hasil
pengamatan tentanggaya,
gerak, energi panas, bunyi,
dancahaya dengan
KOMPETENSI INTI SD KOMPETENSI DASAR SD (DRAF) KOMPETENSI INTI SDLB-D
(DRAF) KOMPETENSI DASAR
SDLB-D
makhluk ciptaan Tuhan
dan kegiatannya, dan
benda-benda yang
dijumpainya di rumah, di
sekolah dan tempat
bermain
bantuan guru dan teman
dalam bahasa Indonesia
lisan dan tulis dengan
memilih dan memilah
kosakata baku.
3.2. Menguraikan teks
instruksi tentang
pemeliharaan pancaindera
serta penggunaan alat
teknologi modern dan
tradisional dengan
bantuan guru dan teman
dalam bahasa Indonesia
lisan dan tulis dengan
memilih dan memilah
kosakata baku
3.3. Menggali informasi dari
teks wawancara tentang
jenis-jenis usaha dan
pekerjaan serta kegiatan
ekonomi dan koperasi
dengan bantuan guru dan
teman dalam bahasa
Indonesia lisan dan tulis
dengan memilih dan
memilah kosakata baku.
3.4. Menggali informasi dari
teks cerita petualangan
tentang lingkungan dan
sumber daya alam dengan
bantuan guru dan teman
dalam bahasa Indonesia
lisan dan tulis dengan
memilih dan memilah
benda yangdijumpainya di rumah,
disekolah dan tempatbermain
bantuan guru danteman
dalam bahasa Indonesia
lisandan tulisdengan
memilih danmemilah
kosakata baku
3.2. Menguraikan teks
instruksitentang
pemeliharaan
pancainderaserta
penggunaan alat
teknologimodern dan
tradisional denganbantuan
guru dan teman
dalambahasa Indonesia
lisan dan tulisdengan
memilih dan
memilahkosakata baku
3.3. Menggali informasi dari
tekswawancara tentang
jenis-jenis usahadan
pekerjaan serta
kegiatanekonomi dan
koperasi denganbantuan
guru dan teman
dalambahasa Indonesia
lisan dan tulis.dengan
memilih dan
memilahkosakata baku.
3.4. Menggali informasi dari
tekscerita petualangan
KOMPETENSI INTI SD KOMPETENSI DASAR SD (DRAF) KOMPETENSI INTI SDLB-D
(DRAF) KOMPETENSI DASAR
SDLB-D
kosakata baku.
3.5. Menggali informasi dari
teks ulasan buku tentang
nilai peninggalan sejarah
dan perkembangan Hindu-
Budha di Indonesia
dengan bantuan guru dan
teman dalam bahasa
Indonesia lisan dan tulis
dengan memilih dan
memilah kosakata baku
tentanglingkungan dan
sumber daya alamdengan
bantuan guru dan
temandalam bahasa
Indonesia lisan
dantulisdengan memilih
dan memilahkosakata
baku
3.5. Menggali informasi dari
teksulasan buku tentang
nilaipeninggalan sejarah
danperkembangan Hindu-
Budha diIndonesia dengan
bantuan guru danteman
dalam bahasa Indonesia
lisandan tulis dengan
memilih danmemilah
kosakata baku
4. Menyajikan pengetahuan
faktual dalam bahasa yang
jelas, sistematis dan logis,
dalam karya yang estetis,
dalam gerakan yang
mencerminkan anak sehat,
dan dalam tindakan yang
mencerminkan perilaku
anak beriman dan
berakhlak mulia
4.1. Mengamati, mengolah,
dan menyajikan teks
laporan hasil pengamatan
tentang gaya, gerak, energi
panas, bunyi, dan cahaya
dalam bahasa Indonesia
lisan dan tulis dengan
memilih dan memilah
kosakata baku
4.2. Menerangkan dan
mempraktikkan teks
arahan/petunjuk tentang
4. Menyajikanpengetahuanfaktualdala
m bahasa yang jelas,sistematis dan
logis,dalam karya yang estetis,dalam
gerakan yangmencerminkan
anaksehat, dan dalamtindakan
yangmencerminkan perilaku
4.1. Mengamati, mengolah,
danmenyajikan teks
laporan hasilpengamatan
tentang gaya, gerak,energi
panas, bunyi, dan
cahayadalam bahasa
Indonesia lisan dantulis
dengan memilih dan
memilahkosakata baku.
4.2. Menerangkan dan
mempraktikkanteks
arahan/petunjuk
KOMPETENSI INTI SD KOMPETENSI DASAR SD (DRAF) KOMPETENSI INTI SDLB-D
(DRAF) KOMPETENSI DASAR
SDLB-D
pemeliharaan pancaindera
serta penggunaan alat
teknologi modern dan
tradisional secara mandiri
dalam bahasa Indonesia
lisan dan tulis dengan
memilih dan memilah
kosakata baku
4.3. Mengolah dan
menyajikan teks
wawancara tentang jenis-
jenis usaha dan pekerjaan
serta kegiatan ekonomi dan
koperasi secara mandiri
dalam bahasa Indonesia
lisan dan tulis dengan
memilih dan memilah
kosakata baku
4.4. Menyajikan teks cerita
petualangan tentang
lingkungan dan sumber
daya alam secara mandiri
dalam teks bahasa
Indonesia lisan dan tulis
dengan memilih dan
memilah kosakata baku
4.5. Mengolah dan
menyajikan teks ulasan
buku tentang nilai
peninggalan sejarah dan
perkembangan Hindu-
Budha di Indonesia secara
mandiri dalam bahasa
Indonesia lisan dan tulis
tentangpemeliharaan
pancaindera
sertapenggunaan alat
teknologi moderndan
tradisional secara mandiri
dalambahasa Indonesia
lisan dan tulisdengan
memilih dan
memilahkosakata baku.
4.3. Mengolah dan
menyajikan
tekswawancara tentang
jenis-jenis usahadan
pekerjaan serta
kegiatanekonomi dan
koperasi secara
mandiridalam bahasa
Indonesia lisan
dantulisdengan memilih
dan memilahkosakata
baku.
4.4. Menyajikan teks
ceritapetualangan tentang
lingkungan dansumber
daya alam secara
mandiridalam teks bahasa
Indonesia lisandan
tulisdengan memilih
danmemilah kosakata
baku
KOMPETENSI INTI SD KOMPETENSI DASAR SD (DRAF) KOMPETENSI INTI SDLB-D
(DRAF) KOMPETENSI DASAR
SDLB-D
dengan memilih dan
memilah kosakata baku 4.5. Mengolah dan
menyajikan teksulasan
buku tentang
nilaipeninggalan sejarah
danperkembangan Hindu-
Budha diIndonesia secara
mandiri dalambahasa
Indonesia lisan dan
tulisdengan memilih dan
memilahkosakata baku
KI KD MATEMATIKA
KELAS IV SDLB TUNADAKSA
BEST & WESTERN HARISTON HOTEL JAKARTA
KURIKULUM 2013 – KELAS 4 [DRAF] KURIKULUM SEKOLAH KHUSUS – KELAS 4
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menerima, menjalankan, dan
menghargai ajaran agama
yang dianutnya
1.1Menerima, menjalankan, dan menghargai
ajaran agama yang dianutnya
1. Menerima, menjalankan, dan
menghargai ajaran agama
yang dianutnya
1.1 Menerima,menjalankan dan
menghargai ajaran agama yang
dianutnyasesuai dengan kemampuan
anak berkebutuhan khusus
2. Menunjukkan perilaku jujur,
disiplin, tanggung jawab,
santun, peduli, dan percaya
diri dalam berinteraksi
dengan keluarga, teman,
guru, dan tetangganya
2.1 Menunjukkan sikap kritis, cermat dan
teliti, jujur, tertib dan mengikuti
aturan, peduli, disiplin waktu, tidak
mudah menyerah serta
bertanggungjawab dalam
mengerjakan tugas.
2.2 Memiliki rasa ingin tahu dan
ketertarikan pada matematika yang
terbentuk melalui pengalaman
belajar.
2.3 Memiliki rasa percaya pada daya dan
kegunaan matematika yang terbentuk
melalui pengalaman belajar.
2.4 Memiliki sikap terbuka, objektif,
menghargai pendapat dan karya
teman dalam diskusi kelompok
maupun aktivitas sehari-hari
2. Menunjukkan perilaku jujur,
disiplin, tanggung jawab,
santun, peduli, dan percaya
diri dalam berinteraksi dengan
keluarga, teman, guru, dan
tetangganya
2.1 Menunjukkan perilaku patuh, tertib dan
mengikuti prosedur dalam melakukan
operasi hitung campuran sesuai dengan
kemampuan anak berkebutuhan khusus
2.2 Menunjukkan perilaku cermat dan teliti
dalam melakukan tabulasi pengukuran
panjang daun-daun atau benda-benda
lain menggunakan pembulatan
(dinyatakan dalam cm terdekat ) sesuai
dengan kemampuan anak berkebutuhan
khusus
2.3 Menunjukkan perilaku adil dalam
membagi suatu benda kepada teman
sekelompok dengan rata-rata jumlah
yang sama sesuai dengan kemampuan
anak berkebutuhan khusus
2.4 Menunjukkan perilaku disiplin dan
teratur dalam membuat dan mengikuti
suatu jadwal kegiatan yang berulang dan
efektif menggunakan prinsip KPK dalam
kalender sesuai dengan kemampuan
anak berkebutuhan khusus
2.5 Menjalankan tugas dengan penuh
tanggungjawab menjaga kerapian dan
kebersihan kelas berdasarkan jadwal
berulang yang tepat menggunakan
prinsip KPK dalam kalender (misal jadwal
piket, Pramuka dll) sesuai dengan
kemampuan anak berkebutuhan khusus
2.6 Menunjukkan perilaku peduli dengan
cara memanfaatkan barang-barang
bekas yang ada di sekitar rumah sekolah
atau tempat bermain untuk membuat
benda-benda berbentuk kubus dan balok
bangun berdasarkan jaring-jaring bangun
ruang yang ditemukan sesuai dengan
kemampuan anak berkebutuhan khusus
3. Memahami pengetahuan
faktual dengan cara
mengamati dan menanya
berdasarkan rasa ingin tahu
tentang dirinya, makhluk
ciptaan Tuhan dan
kegiatannya, dan benda-
benda yang dijumpainya di
rumah, di sekolah dan
tempat bermain
3.1 Mengenal konsep pecahan senilai dan
melakukan operasi hitung pecahan
menggunakan benda kongkrit/gambar
3.2 Menerapkan penaksiran dalam
melakukan penjumlahan, perkalian,
pengurangan dan pembagian untuk
memperkirakan hasil perhitungan
3.3 Memahami aturan pembulatan dalam
membaca hasil pengukuran dengan alat
ukur
3.4 Memahami faktor dan kelipatan
bilangan serta bilangan prima
3. Memahami pengetahuan
faktual dengan cara mengamati
dan menanya berdasarkan rasa
ingin tahu tentang dirinya,
makhluk ciptaan Tuhan dan
kegiatannya, dan benda-benda
yang dijumpainya di rumah, di
sekolah dan tempat bermain
3.1 Mengenal pecahan senilai dan cara
menghitungnya sesuai dengan
kemampuan anak berkebutuhan khusus
3.2 Mengenal pengubinan menggunakan
segibanyak beraturan tertentu sesuai
dengan kemampuan anak berkebutuhan
khusus
3.3 Mengenal kelipatan persekutuan dua
buah bilangan dan menentukan kelipatan
persekutuan terkecil (KPK)
3.4 Mengenal faktor persekutuan dua
buah bilangan dan faktor persekutuan
3.5 Menentukan kelipatan persekutuan dua
buah bilangan dan menentukan
kelipatan persekutuan terkecil (KPK)
3.6 Menentukan faktor persekutuan dua
buah bilangan dan faktor persekutuan
terbesar (FPB)
3.7 Menentukanhasil operasi penjumlahan
dan pengurangan bilangan desimal
3.8 Memahami pola penjumlahan dan
pengurangan bilangan bulat dengan
menggunakan hal-hal yang konkrit dan
garis bilangan
3.9 Memahami konsep bilangan negatif
menggunakan hal-hal yang konkrit dan
garis bilangan
3.10 Menyederhanakan kesamaan dua
ekspresi menggunakanpenjumlahan,
pengurangan, atau perkalian pada
kedua ruas sehingga diperoleh bentuk
yang paling sederhana
3.11 Menemukan bangun segibanyak
beraturan maupun tak beraturan yang
membentuk pola pengubinan melalui
pengamatan
3.12 Mengenal sudut siku-siku melalui
pengamatan dan membandingkannya
dengan sudut yang berbeda
3.13 Memahami luas segitiga, persegi
panjang, dan persegi
3.14 Menentukan hubungan antara satuan
terbesar (FPB) sesuai dengan
kemampuan anak berkebutuhan khusus
3.5 Memahami luas segitiga, persegi
panjang, dan persegi sesuai dengan
kemampuan anak berkebutuhan khusus
3.6 Memahami jaring-jaring bangun ruang
sesuai dengan kemampuan anak
berkebutuhan khusus
3.7 Menentukan hubungan antara satuan
dan atribut pengukuran termasuk luas
dan keliling persegi panjang sesuai
dengan kemampuan anak berkebutuhan
khusus
3.8 Mengenal konsep bilangan negatif
menggunakan hal-hal yang konkrit dan
garis bilangan sesuai dengan
kemampuan anak berkebutuhan khusus
dan atribut pengukuran termasuk luas
dan keliling persegi panjang
3.15 Mengenal sifat dari garis parallel
3.16 Menentukan nilai terkecil dan terbesar
dari hasil pengukuran panjang atau
berat berdasarkan pembulatan yang
disajikan dalam bentuk tabel
sederhana
4. Menyajikan pengetahuan
faktual dalam bahasa yang
jelas, sistematis dan logis,
dalam karya yang estetis,
dalam gerakan yang
mencerminkan anak sehat,
dan dalam tindakan yang
mencerminkan perilaku anak
beriman dan berakhlak mulia
4.1 Mengemukakan kembali dengan
kalimat sendiri, membuat model
matematika dan memilih strategi yang
efektif dalam memecahkan masalah
nyata sehari-hari yang berkaitan
dengan KPK dan FPB, satuan kuantitas,
desimal dan persen, serta memeriksa
kebenarannya
4.2 Menyatakan pecahan ke bentuk
desimal dan persen
4.3 Mengurai sebuah pecahan menjadi
sebagai hasil penjumlahan atau
pengurangan dua buah pecahan lainnya
dengan berbagi kemungkinan jawaban
4.4 Melakukan pengubinan menggunakan
segi banyak beraturan tertentu
4.5 Mengurai dan menyusun kembali
jaring-jaring bangun ruang sederhana
4.6 Membentuk jaring-jaring bangun ruang
yang berbeda dengan jaring bangun
ruang yang sudah ada
4. Menyajikan pengetahuan
faktual dalam bahasa yang
jelas, sistematis dan logis,
dalam karya yang estetis,
dalam gerakan yang
mencerminkan anak sehat,
dan dalam tindakan yang
mencerminkan perilaku anak
beriman dan berakhlak mulia
4.1Menyelesaikan masalah yang
berkaitan dengan pecahan senilai sesuai
dengan kemampuan anak berkebutuhan
khusus
4.2 Melakukan pengubinan
menggunakan segibanyak beraturan
tertentu sesuai dengan kemampuan anak
berkebutuhan khusus
4.3 Menentukan kelipatan persekutuan
dua buah bilangan dan menentukan
kelipata persekutuan terkecil (KPK)
4.4 Menentukan factor persekutuan dua
buah bilangan dan factor persekutuan
terbesar (FPB) sesuai dengan
kemampuan anak berkebutuhan khusus
4.5 Menghitung luas dan keliling segi tiga,
persegi dan persegi panjang sesuai
kemampuan anak berkebutuhan khusus
4.6 Mengurai dan menyusun kembali
jaring-jaring bangun ruang sederhana
sesuai dengan kemampuan anak
berkebutuhan khusus
4.7 Membuat benda-benda berdasarkan
jaring-jaring bangun ruang yang
ditemukan dengan memanfaatkan
barang-barang bekas yang ada di sekitar
rumah sekolah atau tempat bermain
4.8 Membuat peta posisi suatu
tempat/benda tanpa menggunakan
skala dengan memperhatikan arah
mata angin
4.9 Mengembangkan, dan membuat
berbagai pola numerik dan geometris
4.10 Membuat prediksi yang berhubungan
dengan pola dan menelusuri pola yang
berulang dengan menggunakan
pencerminan dan rotasi
4.11 Mengurai dan menyusun kembali
jaring-jaring bangun ruang sederhana
4.12 Mengidentifikasi dan mendeskripsikan
lokasi objek menggunakan peta grid
dan melalui percerminan
4.13 Merepresentasikan sudut lancip dan
sudut tumpul dalam bangun datar
4.14 Membandingkan jumlah sudut suatu
segitiga dengan jumlah sudut suatu segi
empat
4.15 Mengumpulkan dan menata data diskrit
dan menampilkan data menggunakan
bagan dan grafik termasuk grafik
batang ganda, diagram garis, dan
diagram lingkaran
4.16 Menyajikan hasil pengukuran panjang
atau berat berdasarkan pembulatan
4.2 Menyajikan hasil pengukuran
panjang atau berat berdasarkan
pembulatan yang disajikan dalam
bentuk tabel sederhanasesuai
dengan kemampuan anak
berkebutuhan khusus
4.3 Menerapkan konsep bilangan negatif
menggunakan hal-hal yang konkrit
dan garis bilangan sesuai dengan
kemampuan anak berkebutuhan
khusus
yang disajikan dalam bentuk tabel
sederhana
4.17 Menyatakan kesimpulan berdasarkan
data tabel atau grafik
KI KD ILMU PENGETAHUAN SOSIAL
KELAS IV SDLB TUNADAKSA
BEST & WESTERN HARISTON JAKARTA
KOMPETENSI DASAR MATAPELAJARAN: ILMU PENGETAHUAN SOSIAL
SDLB-SMPLB TUNADAKSA KELAS IV – IX
KURIKULUM 2013 – KELAS IV [DRAF] KURIKULUM SEKOLAH KHUSUS – KELAS IV
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menerima, menjalankan, dan
menghargai ajaran agama yang
dianutnya
1.1 Menerima karunia Tuhan YME yang telah
menciptakan waktu dengan segala
perubahannya
1.2 Menjalankan ajaran agama dalam berfikir
dan berperilaku sebagai penduduk
Indonesia dengan mempertimbangkan
kelembagaan sosial, budaya, ekonomi
dan politik dalam masyarakat
1.3 Menerima karunia Tuhan YME yang telah
menciptakan manusia dan lingkungannya
1. Menerima, menjalankan, dan
menghargai ajaran agama yang
dianutnya
1.1 Mengucapkan doa-doa dalam kegiatan
sehari-hari di lingkungan keluarga dan
sekolah.
1.2 Menjalankan ajaran agama dalam berfikir
dan berperilaku.dan menerapkannya
dalam kehidupan sehari-hari.
1.3 Mengucapkan perasaan syukur atas
karunia Tuhan YME yang telah
menciptakan manusia dan
lingkungannya.
2. Menunjukkan perilaku jujur,
disiplin, tanggung jawab,
santun, peduli, dan percaya diri
dalam berinteraksi dengan
keluarga, teman, guru, dan
tetangganya
2.1. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin
bertanggung jawab, peduli, santun dan
percaya diri sebagaimana ditunjukkan oleh
tokoh-tokoh pada masa Hindu Buddha dan
Islam dalam kehidupannya sekarang
2.2. Menunjukkan perilaku rasa ingin tahu, peduli,
menghargai, dan bertanggungjawab terhadap
kelembagaan sosial, budaya, ekonomi dan
2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin,
tanggung jawab, santun, peduli, dan
percaya diri dalam berinteraksi dengan
keluarga, teman, guru, dan tetangganya
2.1 Menunjukkan perilaku jujur, disiplin,
tanggung jawab, santun dan percaya diri
dalam kehidupan sehari-hari sesuai
dengan norma yang ada di lingkungan
tempat tinggalnya.
2.2 Menunjukkan sikap rasa ingin tahu ,
politik
2.3. Menunjukkan perilaku santun, toleran dan
peduli dalam melakukan interaksi sosial
dengan lingkungan dan teman sebaya
peduli dan bertanggung jawab terhadap
kelembagaan sosial, budaya, ekonomi
dan politik sesuai dengan
kemampuannya.
2.3 Menunjukkan perilaku santun, toleran
dan peduli dalam melakukan interaksi
sosial dengan lingkungan dan teman
sebaya.
3. Memahami pengetahuan
faktual dengan cara
mengamati dan menanya
berdasarkan rasa ingin tahu
tentang dirinya, makhluk
ciptaan Tuhan dan
kegiatannya, dan benda-benda
yang dijumpainya di rumah, di
sekolah dan tempat bermain
3.1 Mengenal manusia, aspek keruangan,
konektivitas antar ruang, perubahan dan
keberlanjutan dalam waktu, sosial, ekonomi,
dan pendidikan
3.2. Memahami manusia, perubahan dan
keberlanjutan dalam waktu pada masa
praaksara, Hindu Budha, Islam dalam aspek
pemerintah, sosial, ekonomi, dan pendidikan
3.3 Memahami manusia dalam hubungannya
dengan kondisi geografis di sekitarnya
3.4 Memahami kehidupan manusia dalam
kelembagaan sosial, ekonomi, pendidikan, dan
budaya di masyarakat sekitar
3.5 Memahami manusia dalam dinamika interaksi
dengan lingkungan alam, sosial, budaya, dan
ekonomi
3. Mengenal pengetahuan faktual
dengan cara mengamati dan
menanya berdasarkan rasa ingin
tahu tentang dirinya, makhluk
ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan
benda-benda yang dijumpainya di
rumah, di sekolah dan tempat
bermain.
3.1 Mengenal manusia, aspek keruangan,
konektivitas antar ruang, perubahan dan
keberlanjutan dalam waktu, sosial,
ekonomi, dan pendidikan secara
sederhana.
3.2 Mengenal manusia, perubahan dan
keberlanjutan dalam waktu pada masa
praaksara, Hindu Budha, Islam dalam
aspek pemerintah, sosial, ekonomi, dan
pendidikan secara sederhana
3.3 Mengenal hubungan manusia dengan
kondisi geografis di sekitarnya.
3.4 Mengidentifikasi berbagai aktivitas
kelembagaan sosial, ekonomi,
pendidikan dan budaya di masyarakat
sekitar.
3.5 Mengidentifikasi manusia dalam interaksi
dengan lingkungan alam, sosial, budaya,
dan ekonomi
.
4 Menyajikan pengetahuan
faktual dalam bahasa yang
jelas, sistematis dan logis,
dalam karya yang estetis,
dalam gerakan yang
mencerminkan anak sehat, dan
dalam tindakan yang
mencerminkan perilaku anak
beriman dan berakhlak mulia
4.1 Menceriterakan tentang hasil bacaan
mengenai pengertian ruang, konektivitas
antar ruang, perubahan, dan keberlanjutan
dalam waktu, sosial, ekonomi, dan
pendidikan dalam lingkup masyarakat di
sekitarnya
4.2 Merangkum hasil pengamatan dan
menceritakan manusia, perubahan dan
keberlanjutan dalam waktu pada masa
praaksara, Hindu Budha, Islam dalam
aspek pemerintah, sosial, ekonomi, dan
pendidikan
4.3 Menceritakan manusia dalam
hubungannya dengan lingkungan geografis
tempat tinggalnya
4.4 Mendeskripsikan kehidupan manusia
dalam kelembagaan sosial, pendidikan,
ekonomi,dan budaya di masyarakat sekitar
4.5 Menceritakan manusia dalam dinamika
interaksi dengan lingkungan alam, sosial,
dan ekonomi
4. Menyajikan pengetahuan faktual
dengan bahasa yang bisa dipahami,
dan logis, yang mencerminkan perilaku
anak beriman dan berakhlak mulia.
4.1 Menceritakan tentang wacana mengenai
pengertian ruang, konektivitas antar
ruang, perubahan, dan keberlanjutan
dalam waktu, sosial, ekonomi, dan
pendidikan di lingkungan masyarakat
sekitar.
4.2 Mencatat hasil pengamatan tentang
manusia, perubahan, dan keberlanjutan
dalam waktu pada masa Hindu-Budha
dan Islam dalam aspek pemerintahan,
sosial, ekonomi, dan pendidikan.
4.3 Menceritakan kegiatan manusia dengan
lingkungan geografis tempat tinggalnya.
4.4 Mengidentifikasi kehidupan manusia
dalam kelembagaan social, pendidikan,
ekonomi dan budaya di masyarakat
sekitar.
4.5 Menceritakan manusia dalam interaksi
dengan lingkungan, alam, sosial, dan
ekonomi.
KURIKULUM 2013 – KELAS V [DRAF] KURIKULUM SEKOLAH KHUSUS – KELAS V
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menerima, menjalankan, dan
menghargai ajaran agama yang
dianutnya.
1.1 Menerima karunia Tuhan YME yang telah
menciptakan waktu dengan segala
perubahannya
1.2 Menjalankan ajaran agama dalam berfikir dan
berperilaku sebagai penduduk Indonesia
dengan mempertimbangkan kelembagaan
sosial, budaya, ekonomi dan politik dalam
masyarakat
1.3 Menghargai karunia Tuhan YME yang telah
menciptakan manusia dan lingkungannya
1. Menerima, menjalankan, dan
menghargai ajaran agama yang
dianutnya.
1.1 Mengucapkan doa-doa dalam kegiatan
sehari-hari di lingkungan keluarga,
sekolah dan masyarakat.
1.2 Menjalankan ajaran agama dalam berfikir
dan berperilaku dan menerapkannya
dalam kehidupan sehari-hari.
1.3 Mengucapkan perasaan syukur atas
karunia Tuhan YME yang telah
menciptakan manusia dan
lingkungannya.
2. Menunjukkan perilaku jujur,
disiplin, tanggung jawab,
santun, peduli, dan percaya diri
dalam berinteraksi dengan
keluarga, teman, guru, dan
tetangganya serta cinta tanah
air.
2.1 Menunjukkan perilaku jujur, disiplin
bertanggung jawab, peduli, santun dan percaya
diri sebagaimana ditunjukkan oleh tokoh-tokoh
pada masa Hindu Buddha dan Islam dalam
kehidupannya sekarang
2.2 Menunjukkan perilaku rasa ingin tahu, peduli,
menghargai, dan bertanggungjawab terhadap
kelembagaan sosial, budaya, ekonomi dan
politik
2.3 Menunjukkan perilaku santun, toleran dan
peduli dalam melakukan interaksi sosial dengan
lingkungan dan teman sebaya
2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin,
tanggung jawab, santun, peduli,
dan percaya diri dalam berinteraksi
dengan keluarga, teman, guru, dan
tetangganya serta cinta tanah air.
2.1 Menceritakan prilaku jujur, disiplin,
bertanggung jawab sesuai dengan norma
yang ada di masyarakat.
2.2 Menunjukkan perilaku rasa ingin tahu,
peduli, dan bertanggung jawab dalam
masyarakat.
2.3 Menerapkan perilaku santun dan peduli
dalam melakukan interaksi sosial dengan
lingkungan teman, guru, dan tetangganya
3. Memahami pengetahuan
faktual dan konseptual
dengan cara mengamati,
menanya dan mencoba
berdasarkan rasa ingin
tentang dirinya, makhluk
ciptaan Tuhan dan
kegiatannya, dan benda-
benda yang dijumpainya di
rumah, di sekolah dan tempat
bermain
3.1 Memahami aktivitas dan perubahan
kehidupan manusia dalam ruang,
konektivitas antar ruang dan waktu serta
dan keberlanjutannnya dalam kehidupan
sosial, ekonomi, pendidikan dan budaya
dalam lingkup nasional
3.2 Mengenal perubahan dan keberlanjutan
yang terjadi dalam kehidupan manusia dan
masyarakat Indonesia pada masa
penjajahan, masa tumbuhnya rasa
kebangsaan serta perubahan dalam aspek
sosial, ekonomi, pendidikan dan budaya
3.3 Memahami manusia dalam hubungannya
dengan kondisi geografis di wilayah
Indonesia
3.4 Memahami manusia Indonesia dalam
aktivitas yang yang terkait dengan fungsi
dan peran kelembagaan sosial, ekonomi
dan budaya, dalam masyarakat Indonesia
3.5 Memahami manusia Indonesia dalam
bentuk-bentuk dan sifat dinamika interaksi
3. Mengenai pengetahuan faktual dengan
cara mengamati, menanya dan
mencoba berdasarkan rasa ingin tahu
tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan
dan kegiatannya, dan benda-benda
yang dijumpainya di rumah, di sekolah
dan tempat bermain
3.1 Mengenalkan aktivitas dan perubahan
kehidupan manusia dalam ruang,
konektivitas antar ruang dan waktu serta
dan keberlanjutannnya dalam kehidupan
sosial, ekonomi, pendidikan dan budaya
dalam lingkup nasional
3.2 Mengenal perubahan yang terjadi dalam
kehidupan manusia, dan masyarakat
Indonesia pada masa penjajahan, masa
tumbuhnya rasa kebangsaan dan
perubahan pada aspek social, ekonomi,
pendidikan dan budaya..
3.3 Memahami manusia dalam hubungannya
dengan kondisi gegrafis di wilayah
Indonesia.
3.4 Menyebutkan fungsi dan peran
kelembagaan sosial, ekonomi dan budaya
dalam masyarakat Indonesia.
4. Menyajikan pengetahuan
faktual dan konseptual dalam
bahasa yang jelas, sistematis,
logis dan kritis, dalam karya
yang estetis, dalam gerakan
yang mencerminkan anak
4.1 Menyajikan hasil pengamatan mengenai
aktivitas dan perubahan kehidupan manusia
dalam ruang, konektivitas antar ruang dan
waktu serta dan keberlanjutannya dalam
kehidupan sosial, ekonomi, pendidikan dan
budaya dalam lingkup nasional dari sumber-
sumber yang tersedia
4. Menyajikan pengetahuan faktual
dengan bahasa yang bisa dipahami,
logis dan sistematis, dalam karya
yang estetis, dalam gerakan yang
sesuai kemampuannya dan dalam
tindakan yang mencerminkan
4.1 Menyajikan laporan mengenai aktivitas
dan perubahan kehidupan manusia
dalam ruang waktu dan berkelanjutan
dalam kehidupan social, ekonomi,
pendidikan dan budaya dalam lingkup
propinsi dan nasionali dari sumber-
sehat, dan dalam tindakan yang
mencerminkan perilaku anak
beriman dan berakhlak mulia
4.2 Menceritakan hasil pengamatan mengenai
perubahan dan keberlanjutan yang terjadi
dalam kehidupan manusia dan masyarakat
Indonesia pada masa penjajahan, masa
tumbuhnya rasa kebangsaan serta perubahan
dalam aspek sosial, ekonomi, pendidikan dan
budaya dalam berbagai jenis media
4.3 Menyajikan pemahaman tentang manusia
dalam hubungannya dengan kondisi geografis
di wilayah Indonesia
4.4 Menceritakan secara tertulis pemahaman
tentang manusia Indonesia dan aktivitasnya
yang yang terkait dengan fungsi dan peran
kelembagaan sosial, ekonomi dan budaya,
dalam masyarakat Indonesia
4.5 Menceritakan secara tertulis hasil kajian
mengenai aktivitas manusia Indonesia dalam
dinamika interaksi dengan lingkungan alam,
sosial, budaya, dan ekonomi
perilaku anak beriman dan berakhlak
mulia
sumber yang tersedia.
4.2 Menceritakan hasil pengamatan
mengenai perubahan yang berkelanjutan
dan tumbuhnya rasa kebangsaan serta
perubahan dalam aspek sosial, ekonomi
pendidikan dan budaya.
4.3 Menceritakan secara tertulis tentang
manusia dalam hubungannya kondisi
geografis di wilayah Indonesia.
4.4 Menceritakan secara sederhana tentang
bangsa Indonesia dan kegiatannya yang
terkait dengan peran kelembagaan social,
ekonomi dan budaya dalam masyarakat
Indonesia. Secara tertulis atau lisan
KURIKULUM 2013 – KELAS VI [DRAF] KURIKULUM SEKOLAH KHUSUS – KELAS VI
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menerima, menjalankan, dan
menghargai ajaran agama yang
dianutnya.
1.1 Menerima karunia Tuhan Yang Maha Esa
yang telah memberikan kesempatan kepada
bangsa Indonesia untuk melakukanperubahan
dalam aspek geografis, ekonomi, budaya dan
politik.
1.2 Menerima adanya kelembagaan social,
budaya, ekonomi dan politik dalam
masyarakat yang mengatur kehidupan
manusia dalam berfikir dan berperilaku
sebagai penduduk Indonesia
1. Menerima, menjalankan, dan
menghargai ajaran agama yang
dianutnya.
1.1 Mensyukuri atas karunia Tuhan Yang Maha
Esa yang telah memberikan kesempatan
kepada bangsa Indonesia untuk melakukan
perubahan dalam aspek geografis, ekonomi,
budaya dan politik.
1.2 Menerima adanya kelembagaan sosial,
ekonomi, politik yang mengatur kehidupan
manusia dalam berfikir dan berperilaku
sebagai penduduk Indonesia.
1.3 Menjalankan ajaran agama sesuai dengan
1.3 Menghargai karunia dan
rahmat TuhanYang Maha Esa yang telah
menciptakan manusia dan lingkungannya
keyakinannya masing-masing.
2. Menunjukkan perilaku jujur,
disiplin, tanggung jawab, santun,
peduli, danpercaya diri dalam
berinteraks idengan keluarga,
teman, guru, dan tetangganya
serta cinta tanah air.
2.1 Menunjukkan perilaku cinta
tanah air dalam kehidupan berbangsa dan
bernegara sebagai perwujudan rasa
nasionalisme
2.2 Memiliki kepedulian dan
Penghargaan terhadap lembaga sosial,
budaya, ekonomidan politik
2.3 Menunjukkan perilaku tanggung jawab,peduli,
percaya diri dalam mengembangkan pola
hidup sehat, kelestarian lingkunganfisik,
budaya, dan peninggalan berharga
dimasyarakat
2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin,
tanggung jawab, santun, peduli,
danpercaya diri dalam berinteraksi
dengan keluarga, teman, guru, dan
tetangganya serta cinta tanah air.
2.1 Menunjukkan perilaku cinta
tanah air dalam kehidupan berbangsa dan
bernegara sebagai perwujudan rasa
nasionalisme
2.2 Memiliki kepedulian dan penghargaan
terhadap lembaga sosial, budaya,
ekonomi dan politik.
2.3 Menunjukkan perilaku tanggungjawab ,
peduli, percaya diri dalam
mengembangkan pola hidup sehat,
melestarikan lingkungan, budaya dan
peninggalan yang berharga di
masyarakat.
3. Memahami pengetahuan
faktual dan konseptual dengan
cara mengamati, menanya dan
mencoba berdasarkan rasa
ingin tahu tentang dirinya,
makhluk ciptaan Tuhan dan
kegiatannya, dan benda-benda
yang dijumpainya di rumah, di
sekolah dan tempat bermain
3.1 Menceritakan keragaman aspek keruangan dan
konektivitas antar ruang,waktu, perubahan dan
keberlanjutankehidupan manusia dalam aspek
sosial,ekonomi, pendidikan, dan budaya dalam
masyarakat Indonesia
3.2 Menunjukkan pemahaman sebab dan akibat
terjadinya perubahan masyarakat Indonesia
dari masa pergerakan kemerdekaan sampai
dengan awal reformasi dalam kehidupan
berpolitik, berkebangsaan, dan bernegara
3.3 Memahami keterkaitan manusia dalam
hubungannya dengan kondisi geografis
diwilayah Indonesia serta pengaruhnya
bagikehidupan sosial, ekonomi, dan budaya
3.4 Menelaah manfaat kelembagaan politik, sosial,
ekonomi dan budaya bagi kehidupan
masyarakat dan bangsa Indonesia
3. Mengenali pengetahuan faktual dan
konseptual sesuai dengan kemampuan
anak berkebutuhan khusus dengan cara
mengamati, menanya dan mencoba
berdasarkan rasa ingin tahu tentang
dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan
kegiatannya, dan benda-benda yang
dijumpainya di rumah, di sekolah dan
tempat bermain
3.1 Menjelaskan keragaman aspek
keruangan dan konektivitas antar
ruang, waktu, perubahan dan
keberlanjutan kehidupan manusia
dalam aspek sosial,ekonomi,
pendidikan, dan budaya dalam
masyarakat Indonesia
3.2 Membedakan pemahaman sebab
dan akibat terjadinya perubahan
masyarakat Indonesia dari masa
pergerakan kemerdekaan sampai
dengan awal reformasi dalam
kehidupan berpolitik,
berkebangsaan, dan bernegara
3.3 Menjelaskan keterkaitan manusia
dalam hubungannya dengan kondisi
geografis di wilayah Indonesia serta
3.5 Menelaah landasan dari dinamika
interaksimanusia dengan lingkungan alam,
sosial,budaya, dan ekonomi
pengaruhnya bagi kehidupan sosial,
ekonomi, dan budaya
3.4. Menyebutkan manfaat kelembagaan
politik, sosial, ekonomi dan budaya
bagi kehidupan masyarakat dan bangsa
Indonesia
4. Menyajikan pengetahuan
faktual dankonseptual
dalambahasa yang jelas,
sistematis, logis dan kritis
dalam karya yang estetis,
dalam gerakan yang
mencerminkan anak sehat,
dan dalam tindakan yang
mencerminkan perilaku
anak beriman dan
berakhlak mulia
4.1 Menyajikan hasil pengamatan terhadap
keragaman aspek keruangan dan
konektivitas antar ruang, waktu,
perubahan dan keberlanjutan
kehidupan manusia
dalam aspek sosial, ekonomi,
pendidikan, dan budaya dalam
masyarakat Indonesia
dalam bentuk cerita,tulisan atau
media lainnya
4.2 Meceritakan tentang sebab dan akibat
terjadinya perubahan masyarakat
Indonesia dari masa pergerakan
kemerdekaan sampai dengan
4.3 Mengemukakan hasil pemahaman
mengenai keterkaitan manusia dalam
4. Menyajikan pengetahuan faktual dan
konseptual sederhana dengan
bahasa yang bisa dipahami, logis
dan sistematis, dalam karya yang
estetis, dalam gerakan yang sesuai
kemampuannya dan dalam tindakan
yang mencerminkan perilaku anak
beriman dan berakhlak mulia
4.1 Menyajikan hasil pengamatan terhadap
keragaman aspek keruangan dan
konektivitas antar ruang, waktu,
perubahan dan keberlanjutan
kehidupan manusia
dalam aspek sosial, ekonomi,
pendidikan, dan budaya dalam
masyarakat Indonesia
dalam bentuk cerita,tulisan atau
media lainnya
4.2 Menyajikan hasil pemahaman tentang
sebab dan akibat
terjadinya perubahan masyarakat Indonesia
dari masa pergerakan kemerdekaan sampai
dengan dengan awal reformasi dalam
kehidupan berpolitik,
berkebangsaan, dan bernegara
4.3 Mengemukakan hasil pemahaman
hubungannya dengan kondisi geografis di
wilayah Indonesia serta pengaruhnya
bagi kehidupan sosial, ekonomi, dan
budaya dalam berbagai bentuk media
(lisan,tulisan, gambar, foto, gambar timbul
dan lainnya)
4.4 Menyajikan pemahaman
Mengenai manfaat kelembagaan
politik, sosial,
ekonomi dan budaya bagi
kehidupan masyarakat dan
bangsa Indonesia dalam
berbagai bentuk media (lisan,
tulisan, gambar, foto, gambar
timbul dan lainnya)
4.5 Menyajikan hasil telaah mengenai landasan
dari dinamika interaksi manusia budaya, dan
ekonomi dalam berbagai bentuk media
mengenai keterkaitan manusia dalam
hubungannya dengan kondisi geografis di
wilayah Indonesia serta pengaruhnya
bagi kehidupan sosial, ekonomi, dan
budaya dalam berbagai bentuk media
(lisan,tulisan, gambar, foto, gambar timbul
dan lainnya)
4.4 Menyajikan pemahaman
mengenai manfaat kelembagaan
politik, sosial,
ekonomi dan budaya bagi
kehidupan masyarakat dan
bangsa Indonesia dalam
berbagai bentuk media (lisan,
tulisan, gambar, foto, gambar
timbul dan lainnya)
KI KD SENI BUDAYA DAN PRAKARYA
KELAS IV SDLB TUNADAKSA
BEST & WESTERN HARISTON HOTEL JAKARTA
KELAS IV:
KOMPETENSI INTI DAN KOMPETENSI DASAR
SD – KELAS IV SDLB – KELAS IV
2. Menerima, menjalankan,
dan menghargai ajaran
agama yang dianutnya.
1.1 Mengagumi ciri khas keindahan karya seni dan karya kreatif masing-
masing daerah sebagai anugerah tuhan
1. Menerima,
menjalankan, dan
menghargai ajaran
agama yang
dianutnya
1.1 Mengagumi ciri khas keindahan karya seni dan karya kreatif masing-masing daerah sebagai anugerah Tuhan
3. Menunjukkan perilaku
jujur, disiplin, tanggung
jawab, santun, peduli, dan
percaya diri dalam
berinteraksi dengan
keluarga, teman, guru,
dan tetangganya.
2.1 Menunjukkan sikap berani mengekspresikan diri dalam berkarya seni
2.2 Menunjukkan rasa ingin tahu dalam mengamati alam di lingkungan
sekitar untuk mendapatkan ide dalam berkarya seni
2.3 Menunjukkan perilaku Mengenal sikap disiplin, tanggung jawab dan
kepedulian terhadap alam sekitar melalui berkarya seni
2. Menunjukkan
perilaku jujur,
disiplin, tanggung
jawab, santun,
peduli, dan percaya
diri dalam
berinteraksi dengan
keluarga, teman,
guru, dan
tetangganya.
2.1 Menunjukkan sikap berani mengekspresikan diri dalam berkarya seni
2.2 Menunjukkan rasa ingin tahu dalam mengamati alam di lingkungan sekitar untuk mendapatkan ide dalam berkarya seni
2.3 Menunjukkan perilaku disiplin, tanggung jawab dan kepedulian terhadap alam sekitar melalui berkarya seni
4. Memahami pengetahuan
faktual dengan cara
mengamati dan menanya
berdasarkan rasa ingin
tahu tentang dirinya,
makhluk ciptaan Tuhan
dan kegiatannya, dan
benda-benda yang
dijumpainya di rumah, di
sekolah dan tempat
bermain.
3.1 Mengenal tempat- tempat industri, bersejarah, dan seni pertunjukan di
daerah setempat
3.2 Mengenal gambar alam benda, dan kolase
3.3 Membedakan panjang-pendek bunyi, dan tinggi-rendah nada dengan
gerak tangan
3.4 Mengenal tari-tari daerah dan keunikan geraknya
3.5 Mengetahui berbagai alur cara dan pengolahan media karya kreatif
3.6 Memahami cerita terkait situs-situs budaya baik benda maupun tak
benda di Indonesia dengan menggunakan bahasa daerah
3. Memahami
pengetahuan
faktual dengan
cara mengamati
dan menanya
berdasarkan
rasa ingin tahu
tentang dirinya,
makhluk ciptaan
Tuhan dan
kegiatannya,
serta benda-
benda yang
dijumpainya.
3.1 Mengenal tempat- tempat industry seni, bersejarah, dan seni pertunjukan di daerah setempat
3.2 Mengenal gambar alam benda, dan kolase
3.3 Membedakan panjang-pendek bunyi, dan tinggi-rendah
3.4 Mengenal tari-tari daerah dan keunikan geraknya
3.5 Mengetahui berbagai alur cara dan pengolahan media karya kreatif
3.6 Memahami cerita terkait situs-situs budaya baik benda maupun tak benda di Indonesia dengan menggunakan bahasa
daerah
Menyajikan pengetahuan
faktual dalam bahasa yang jelas,
sistematis dan logis, dalam karya yang
estetis, dalam gerakan yang
mencerminkan anak sehat, dan dalam
tindakan yang mencerminkan perilaku
anak beriman dan berakhlak mulia.
4.1 Menggambar alam berdasarkan pengamatan keindahan alam
4.2 Membuat karya seni kolase dengan berbagai bahan
4.3 Menggambar model benda kesukaan berdasarkan pengamatan langsung
4.4 Membentuk karya seni tiga dimensi dari bahan alam
4.5 Menyanyikan lagu dengan gerak tangan dan badan sesuai dengan tinggi rendah nada
4.6 Memainkan pola irama lagu bertanda birama empat dan menunjukkan perbedaan
panjang pendek bunyi
4.7 Menyanyikan solmisasi lagu wajib dan lagu daerah yang harus dikenal
5. Menyajikan
pengetahuan
faktual dengan
bahasa yang
bisa dipahami,
dan logis, dalam
karya yang
estetis, dalam
3.1 membuat klipping tentang karya dan tempat- tempat industry seni, bersejarah, serta seni pertunjukan di daerah
setempat
3.2 Membuat gambar alam benda, dan kolase
3.3 Memperagakan panjang-pendek bunyi, dan tinggi-rendah nada
3.4 Menarikan tari daerah dan keunikan geraknya
3. Meembuat prakarya dengan beragam bahan dan proses
3.6 membuat tulisan singkat terkait situs-situs budaya baik benda maupun tak benda di Indonesia dengan menggunakan
bahasa daerah
KOMPETENSI INTI DAN KOMPETENSI DASAR
SD – KELAS IV SDLB – KELAS IV
4.8 Memainkan alat musik melodis lagu yang telah dikenal sesuai dengan isi lagu
4.9 Menunjukkan makna gerak ke dalam bentuk tari bertema dengan mengacu pada gaya
tari daerah
4.10 Memperagakan makna gerak ke dalam bentuk tari bertema dengan mengacu pada
gaya tari daerah berdasarkan ruang gerak
4.11 Mengembangkan makna gerak ke dalam bentuk tari bertema dengan mengacu pada
gaya tari daerah berdasarkan ruang gerak dan pola lantai
4.12 Memperagakan makna gerak ke dalam bentuk tari bertema dengan
mengacu pada gaya tari daerah berdasarkan ruang gerak dan pola
lantai
4.13 Membuat karya kreatif dengan cara meronce memanfaatkan bahan alam dan buatan dari lingkungan
4.14 Membuat karya kreatif yang diperlukan untuk melengkapi proses pembelajaran dengan
memanfaatkan bahan di lingkungan
4.15 Membuat karya kreatif berupa benda aksesoris pelengkap busana dengan berbagai
bahan dan cara pembuatan
4.16 Membuat karya teknologi sederhana dengan memanfaatkan tali sebagai tenaga
penggerak
4.17 Menceritakan cerita terkait situs-situs budaya baik benda maupun
tak benda di Indonesia dengan menggunakan bahasa daerah
gerakan yang
sesuai
kemampuannya
dan dalam
tindakan yang
mencerminkan
perilaku anak
beriman dan
berakhlak mulia
KI KD PJKORKES
KELAS IV SDLB TUNADAKSA
BEST & WESTERN HARISTON HOTEL JAKARTA
KELAS IV
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR KHUSUS
1. Menerima, menjalankan dan menghargai ajaran agama yang dianutnya. 1.1 Mnghargai bahwa tubuh dengan seluruh variasi gerak dan kemampuannya sebagai anugrah
Tuhan yang tidak ternilai
2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya
diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru dan tetangganya.
2.1 Menunjukkan perilaku percaya diri dalam melakukan berbagai aktivitas fisik dalam bentuk
permainan.biasa
2.2 Menunjukkan perilaku santun kepada teman dan guru selama pembelajaran penjasdan diluar
pelajaran
3. Mengenal pengetahuan faktual dengan cara mengamati dan menanya
berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan
kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah, di sekolah dan
tempat bermain.
3.1 Mengenal pola gerak dasar lokomotor yang dilandasi konsep gerak (seperti konsep : tubuh, ruang,
hubungan, dan usaha) dalam berbagai bentuk permainan sederhana dan atau tradisional sesuai
dengan kondiisi fisiknya..
3.2 Mengenal pola gerak dasar non-lokomotor yang dilandasi konsep gerak dalam berbagai bentuk
permainan sederhana dan atau permainan tradisional sesuai dengan kondisi fisiknya..
3.3 Mengenal pola gerak dasar manipulatif yang dilandasi konsep gerak dalam berbagai bentuk
permainan sederhana dan atau permainan tradisional sesuai dengan kondisi fisiknya..
3.4
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR KHUSUS
3.5 Mengenal aktivitas jasmani untuk keseimbangan dan kelincahan tubuh melalui permainan
sederhana sesuai dengan kondisi fisiknya.
3.6 Mengenal berbagai pola gerak dominan dalam senam (seperti menolak, mendarat, lokomotor,
berputar, dan mengayun) dan berbagai pola gerak dominan posisi statis (misalnya; tumpu
lengan depan/belakang/samping, bergantung , sikap kapal terbang, berdiri dengan salah satu
kaki) sesuai dengan kondisi fisiknya..
3.7 Mengenal pola gerak dasar senam sederhana menggunakan pola lokomotor dan non-lokomotor
yang dilandasi konsep gerak mengikuti irama (ketukan) tanpa/dengan music sesuai dengan
kondisi fisiknya..
3.8 Mengenal berbagai bentuk permainan pengenalan air sesuai dengan kondisi fisiknya..
3.9 Mengenal konsep makanan bergizi dan jajanan sehat menjaga kesehatan tubuh sesuai
kemampuan
3.10. Mengenal pengaruh aktivitas fisik dan istirahat yang cukup terhadap pertumbuhan dan
perkembangan tubuh sesuai kemampuan
4. menyajikan pengetahuan faktual dengan bahasa yang bisa dipahami dan logis,
dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang yang sesuai dengan
kemampuannya dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman
dan berakhlak mulia
4.1 Mempraktekkan pola gerak dasar lokomotor yang dilandasi konsep gerak (seperti konsep : tubuh,
ruang, hubungan, dan usaha) dalam berbagai bentuk permainan sederhana dan atau tradisional
sesuai dengan kondiisi fisiknya..
4.2 Mempraktekkan pola gerak dasar non-lokomotor yang dilandasi konsep gerak dalam berbagai
bentuk permainan sederhana dan atau permainan tradisional sesuai dengan kondisi fisiknya..
4.3 Mempraktekkan pola gerak dasar manipulatif yang dilandasi konsep gerak dalam berbagai
bentuk permainan sederhana dan atau permainan tradisional sesuai dengan kondisi fisiknya..
4.4
4.5 Mempraktekkan aktivitas jasmani untuk keseimbangan dan kelincahan tubuh melalui permainan
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR KHUSUS
sederhana sesuai dengan kondisi fisiknya.
4.6 Mempraktekkan berbagai pola gerak dominan dalam senam (seperti menolak, mendarat,
lokomotor, berputar, dan mengayun) dan berbagai pola gerak dominan posisi statis (misalnya;
tumpu lengan depan/belakang/samping, bergantung , sikap kapal terbang, berdiri dengan salah
satu kaki) sesuai dengan kondisi fisiknya..
4.7 Mempraktekkan pola gerak dasar senam sederhana menggunakan pola lokomotor dan non-
lokomotor yang dilandasi konsep gerak mengikuti irama (ketukan) tanpa/dengan music sesuai
dengan kondisi fisiknya..
4.8 Mempraktekkan berbagai bentuk permainan pengenalan air sesuai dengan kondisi fisiknya..
4.9 Menceriterakan berbagai makanan bergizi dan jajanan sehat menjaga kesehatan tubuh sesuai
kemampuan
3.10. Menceriterakan pengaruh aktivitas fisik dan istirahat yang cukup terhadap pertumbuhan dan
perkembangan tubuh sesuai kemampuan

More Related Content

Similar to pdfcoffee.com_kumpulan-ki-kd-sdlb-tunadaksa-kelas-iv-pdf-free.pdf

DRAFT PERBAIKAN KOMPETENSI DASAR PPKN DARI SD SAMPAI SENGAN SMA
 DRAFT PERBAIKAN KOMPETENSI DASAR PPKN DARI SD SAMPAI SENGAN SMA DRAFT PERBAIKAN KOMPETENSI DASAR PPKN DARI SD SAMPAI SENGAN SMA
DRAFT PERBAIKAN KOMPETENSI DASAR PPKN DARI SD SAMPAI SENGAN SMA
IWAN SUKMA NURICHT
 
SILABUS 8 KOLOM 6A TEMA 2.doc
SILABUS 8 KOLOM 6A TEMA 2.docSILABUS 8 KOLOM 6A TEMA 2.doc
SILABUS 8 KOLOM 6A TEMA 2.doc
IWayanAgusKarmajayaS
 
Silabus Kelas 4 Tema 8 ( datadikdasmen.com).doc
Silabus Kelas 4 Tema 8 ( datadikdasmen.com).docSilabus Kelas 4 Tema 8 ( datadikdasmen.com).doc
Silabus Kelas 4 Tema 8 ( datadikdasmen.com).doc
RuthMaika
 
Silabus Kelas 6 Tema 5 Ruang-Kelas.com.doc
Silabus Kelas 6 Tema 5 Ruang-Kelas.com.docSilabus Kelas 6 Tema 5 Ruang-Kelas.com.doc
Silabus Kelas 6 Tema 5 Ruang-Kelas.com.doc
SitiHLimbong
 
Lampiran 18. ki dan kd k 13 sd-mi. pp kn
Lampiran 18. ki dan kd k 13 sd-mi. pp knLampiran 18. ki dan kd k 13 sd-mi. pp kn
Lampiran 18. ki dan kd k 13 sd-mi. pp kn
ridwan idris
 
Ki kd pp kn sd
Ki kd pp kn sdKi kd pp kn sd
Ki kd pp kn sd
Alvin Cg
 
Permendikbud tahun2016 nomor024_lampiran_25
Permendikbud tahun2016 nomor024_lampiran_25Permendikbud tahun2016 nomor024_lampiran_25
Permendikbud tahun2016 nomor024_lampiran_25
Ikball Aja
 
Materi ajar pjok
Materi  ajar pjokMateri  ajar pjok
Materi ajar pjoksumarno_16
 
Materi ajar pjok
Materi  ajar pjokMateri  ajar pjok
Materi ajar pjoksumarno_16
 
Rpp 2.2.4
Rpp 2.2.4Rpp 2.2.4
Rpp 2.2.4
Sartono Muhtar
 
Kurikulum sd 2013 sugiarto
Kurikulum sd 2013 sugiartoKurikulum sd 2013 sugiarto
Kurikulum sd 2013 sugiartoRini Rostiani
 
Silabus Kelas 2 Tema 4 ( datadikdasmen.com).docx
Silabus Kelas 2 Tema 4 ( datadikdasmen.com).docxSilabus Kelas 2 Tema 4 ( datadikdasmen.com).docx
Silabus Kelas 2 Tema 4 ( datadikdasmen.com).docx
earthc1500
 
SILABUS 8 KOLOM 6A TEMA 2.doc
SILABUS 8 KOLOM 6A TEMA 2.docSILABUS 8 KOLOM 6A TEMA 2.doc
SILABUS 8 KOLOM 6A TEMA 2.doc
aziz146610
 
Lampiran 10. ki dan kd k 13 sd-mi. ips
Lampiran 10. ki dan kd k 13 sd-mi. ipsLampiran 10. ki dan kd k 13 sd-mi. ips
Lampiran 10. ki dan kd k 13 sd-mi. ips
ridwan idris
 
Permendikbud tahun2016 nomor024_lampiran_10 ips sd
Permendikbud tahun2016 nomor024_lampiran_10 ips sdPermendikbud tahun2016 nomor024_lampiran_10 ips sd
Permendikbud tahun2016 nomor024_lampiran_10 ips sd
Ikball Aja
 
Silabus Kelas 6 Tema 6 semester 2 K2013.doc
Silabus Kelas 6  Tema 6 semester 2 K2013.docSilabus Kelas 6  Tema 6 semester 2 K2013.doc
Silabus Kelas 6 Tema 6 semester 2 K2013.doc
AlwiAlarifi1
 
Program tahunan kls 2
Program tahunan kls 2Program tahunan kls 2
Program tahunan kls 2
Hum_May10
 
Program tahunan kls 2
Program tahunan kls 2Program tahunan kls 2
Program tahunan kls 2
Hum_May10
 
Program tahunan kls 2
Program tahunan kls 2Program tahunan kls 2
Program tahunan kls 2
Hum_May10
 
Ki kd ips sd
Ki kd ips sdKi kd ips sd
Ki kd ips sd
Alvin Cg
 

Similar to pdfcoffee.com_kumpulan-ki-kd-sdlb-tunadaksa-kelas-iv-pdf-free.pdf (20)

DRAFT PERBAIKAN KOMPETENSI DASAR PPKN DARI SD SAMPAI SENGAN SMA
 DRAFT PERBAIKAN KOMPETENSI DASAR PPKN DARI SD SAMPAI SENGAN SMA DRAFT PERBAIKAN KOMPETENSI DASAR PPKN DARI SD SAMPAI SENGAN SMA
DRAFT PERBAIKAN KOMPETENSI DASAR PPKN DARI SD SAMPAI SENGAN SMA
 
SILABUS 8 KOLOM 6A TEMA 2.doc
SILABUS 8 KOLOM 6A TEMA 2.docSILABUS 8 KOLOM 6A TEMA 2.doc
SILABUS 8 KOLOM 6A TEMA 2.doc
 
Silabus Kelas 4 Tema 8 ( datadikdasmen.com).doc
Silabus Kelas 4 Tema 8 ( datadikdasmen.com).docSilabus Kelas 4 Tema 8 ( datadikdasmen.com).doc
Silabus Kelas 4 Tema 8 ( datadikdasmen.com).doc
 
Silabus Kelas 6 Tema 5 Ruang-Kelas.com.doc
Silabus Kelas 6 Tema 5 Ruang-Kelas.com.docSilabus Kelas 6 Tema 5 Ruang-Kelas.com.doc
Silabus Kelas 6 Tema 5 Ruang-Kelas.com.doc
 
Lampiran 18. ki dan kd k 13 sd-mi. pp kn
Lampiran 18. ki dan kd k 13 sd-mi. pp knLampiran 18. ki dan kd k 13 sd-mi. pp kn
Lampiran 18. ki dan kd k 13 sd-mi. pp kn
 
Ki kd pp kn sd
Ki kd pp kn sdKi kd pp kn sd
Ki kd pp kn sd
 
Permendikbud tahun2016 nomor024_lampiran_25
Permendikbud tahun2016 nomor024_lampiran_25Permendikbud tahun2016 nomor024_lampiran_25
Permendikbud tahun2016 nomor024_lampiran_25
 
Materi ajar pjok
Materi  ajar pjokMateri  ajar pjok
Materi ajar pjok
 
Materi ajar pjok
Materi  ajar pjokMateri  ajar pjok
Materi ajar pjok
 
Rpp 2.2.4
Rpp 2.2.4Rpp 2.2.4
Rpp 2.2.4
 
Kurikulum sd 2013 sugiarto
Kurikulum sd 2013 sugiartoKurikulum sd 2013 sugiarto
Kurikulum sd 2013 sugiarto
 
Silabus Kelas 2 Tema 4 ( datadikdasmen.com).docx
Silabus Kelas 2 Tema 4 ( datadikdasmen.com).docxSilabus Kelas 2 Tema 4 ( datadikdasmen.com).docx
Silabus Kelas 2 Tema 4 ( datadikdasmen.com).docx
 
SILABUS 8 KOLOM 6A TEMA 2.doc
SILABUS 8 KOLOM 6A TEMA 2.docSILABUS 8 KOLOM 6A TEMA 2.doc
SILABUS 8 KOLOM 6A TEMA 2.doc
 
Lampiran 10. ki dan kd k 13 sd-mi. ips
Lampiran 10. ki dan kd k 13 sd-mi. ipsLampiran 10. ki dan kd k 13 sd-mi. ips
Lampiran 10. ki dan kd k 13 sd-mi. ips
 
Permendikbud tahun2016 nomor024_lampiran_10 ips sd
Permendikbud tahun2016 nomor024_lampiran_10 ips sdPermendikbud tahun2016 nomor024_lampiran_10 ips sd
Permendikbud tahun2016 nomor024_lampiran_10 ips sd
 
Silabus Kelas 6 Tema 6 semester 2 K2013.doc
Silabus Kelas 6  Tema 6 semester 2 K2013.docSilabus Kelas 6  Tema 6 semester 2 K2013.doc
Silabus Kelas 6 Tema 6 semester 2 K2013.doc
 
Program tahunan kls 2
Program tahunan kls 2Program tahunan kls 2
Program tahunan kls 2
 
Program tahunan kls 2
Program tahunan kls 2Program tahunan kls 2
Program tahunan kls 2
 
Program tahunan kls 2
Program tahunan kls 2Program tahunan kls 2
Program tahunan kls 2
 
Ki kd ips sd
Ki kd ips sdKi kd ips sd
Ki kd ips sd
 

Recently uploaded

tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
WILDANREYkun
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
NurSriWidyastuti1
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
heridawesty4
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
yuniarmadyawati361
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
nawasenamerta
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
EkoPutuKromo
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
muhammadyudiyanto55
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 

Recently uploaded (20)

tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 

pdfcoffee.com_kumpulan-ki-kd-sdlb-tunadaksa-kelas-iv-pdf-free.pdf

  • 1. KI KD PPKN KLEAS IV SDLB TUNADAKSA BEST & WESTERN HARISTON HOTEL JAKARTA Kelas: IV KOMPETENSI INTI SD/MI KOMPETENSI DASAR SD/MI KOMPETENSI INTI PK KOMPETENSI DASAR SDLB-D 1. Menerima, menjalankan, dan menghargai ajaran agama yang dianutnya 1.1 Menghargai kebhinneka- tunggalikaan dan keragaman agama, suku bangsa, pakaian tradisional, bahasa, rumah adat, makanan khas, upacara adat, sosial, dan ekonomi di lingkungan rumah, sekolah dan masyarakat sekitar 1.2 Menghargai kebersamaan dalam keberagaman sebagai anugerah Tuhan Yang Maha Esa di lingkungan rumah, sekolah dan masyarakat sekitar 1. Menerima, menjalankan, dan menghargai ajaran agama yang dianutnya. 1.1 Menerima keberagaman karakteristik individu dalam kehidupan beragama sebagai anugerah Tuhan Yang Maha Esa 1.2 Menerima kebersamaan dalam keberagaman sebagai anugerah Tuhan Yang Maha Esa 2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, dan tetangganya 2.1 Menunjukkan perilaku, disiplin, tanggung jawab, percaya diri, berani mengakui kesalahan, meminta maaf dan memberi maaf sebagaimana dicontohkan tokoh penting yang berperan dalam perjuangan menentang penjajah hingga kemerdekaan Republik Indonesia sebagai perwujudan nilai dan moral Pancasila 2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, dan tetangganya. 2. 1 Menunjukkan perilaku, disiplin, tanggung jawab, percaya diri, berani mengakui kesalahan, meminta maaf dan memberi maaf sebagaimana perwujudan nilai dan moral Pancasila
  • 2. KOMPETENSI INTI SD/MI KOMPETENSI DASAR SD/MI KOMPETENSI INTI PK KOMPETENSI DASAR SDLB-D 2.2 Menunjukkan perilaku yang sesuai dengan hak dan kewajiban di rumah, sekolah dan masyarakat sekitar 2.3 Menunjukkan perilaku sesuai dengan hak dan kewajiban sebagai warga dalam kehidupan sehari-hari di rumah sekolah dan masyarakat sekitar 2.4 Menunjukkan perilaku bersatu sebagai wujud keyakinan bahwa tempat tinggal dan lingkungannya sebagai bagian dari wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI) 2.2 Menunjukkan perilaku yang sesuai dengan hak dan kewajiban di rumah, di sekolah, dan di masyarakat sekitar 2.3 Menunjukkan perilaku sesuai dengan hak dan kewajiban sebagai warga dalam kehidupan di rumah, di sekolah, dan di masyarakat 3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda- benda yang dijumpainya di rumah, di sekolah dan tempat bermain 3.1 Memahami makna dan keterkaiatan lambang sila Pancasila dalam memahami Pancasila secara utuh 3.2 Memahami hak dan kewajiban sebagai warga dalam kehidupan sehari-hari di rumah, sekolah dan masyarakat 3.3 Memahami manfaat keberagaman karakteristik individu di rumah, sekolah dan masyarakat 3.4 Memahami arti bersatu dalam keberagaman di rumah, sekolah dan masyarakat 3. Mengenal pengetahuan faktual dengan cara mengamati dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda- benda yang dijumpainya di rumah, di sekolah dan tempat bermain 3.1 Memahami lambang sila-sila Pancasila dalam “Garuda Pancasila” 3.2 Mengenal hak dan kewajiban sebagai warga dalam kehidupan di rumah, di sekolah, dan masyarakat 3.3 Mengenal arti bersatu dalam keberagaman di rumah, di sekolah, dan masyarakat 3.4 Memahami kesamaan identitas sosial ekonomi (jenis pekerjaan orang tua) di lingkungan rumah sekolah dan masyarakat
  • 3. 3.5 Memahami Nilai-nilai Persatuan pada masa Hindu Buddha 3.6 Memahami keberagaman alam dan sumber daya di berbagai daerah 4. Menyajikankan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis dan logis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia 4.1 Mengamati dan menceritakan perilaku di sekitar rumah dan sekolah dari sudut pandang kelima simbol Pancasila sebagai satu kesatuan yang utuh 4.2 Melaksanakan kewajiban sebagai warga di lingkungan rumah, sekolah dan masyarakat 4.3 Bekerjasama dengan teman dalam keberagaman di lingkungan rumah, sekolah, dan masyarakat 4.4 Mengelompokkan kesamaan identitas suku bangsa (pakaian tradisional, bahasa, rumah adat, makanan khas, dan upacara adat), sosial ekonomi (jenis pekerjaan orang tua) di lingkungan rumah, sekolah dan masyarakat sekitar 4.5 Mensimulasikan nilai-nilai persatuan pada masa Hindu Buddha dalam kehidupan di masyarakat 4.6 Memetakan keberagaman sumber daya alam di berbagai daerah untuk menumbuhkan kebanggaan nasional 4. Menyajikankan pengetahuan faktual dengan bahasa yang bisa dipahami, dan logis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang sesuai kemampuannya dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia 4.1 Menjelaskan perilaku di sekitar rumah dan sekolah dan mengaitkannya dengan pengenalannya terhadap salah satu lambang sila Pancasila 4.2 Melaksanakan kewajiban sebagai warga di lingkungan rumah, sekolah dan masyarakat 4.3 Bekerjasama dengan teman dalam keberagaman di lingkungan rumah, sekolah, dan masyarakat 4.4 Menjelaskan kesamaan identitas sosial ekonomi (jenis pekerjaan orang tua) di lingkungan rumah sekolah dan masyarakat
  • 4. KI KD BAHASA INDONESIA KELAS IV SDLB TUNADAKSA KELAS IV KOMPETENSI INTI SD KOMPETENSI DASAR SD (DRAF) KOMPETENSI INTI SDLB-D (DRAF) KOMPETENSI DASAR SDLB-D 1. Menerima, menjalankan, dan menghargai ajaran agama yang dianutnya 1.1. Meresapi makna anugerah Tuhan Yang Maha Esa berupa bahasa Indonesia yang diakui sebagai bahasa persatuan yang kokoh dan sarana belajar untuk memperoleh ilmu pengetahuan. 1.2. Mengakui dan mensyukuri anugerah Tuhan yang Maha Esa atas keberadaan lingkungan dan sumber daya alam, alat teknologi modern dan tradisional,perkembangan teknologi, energi, serta permasalahan sosial 1. Menerima,menjalankan, danmenghargai ajaranagama yang dianutnya 1.1. Meresapi makna anugerah TuhanYang Maha Esa berupa bahasaIndonesia yang diakui sebagaibahasa persatuan yang kokoh dansarana belajar untuk memperolehilmu pengetahuan 1.2. Mengakui dan mensyukurianugerah Tuhan yang Maha Esa ataskeberadaan lingkungan dan sumberdaya alam, alat teknologi modern dantradisional, perkembangan teknologi,energi, serta permasalahan social 2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, dan 2.1.Memiliki kepedulian terhadap gaya, gerak, energi panas, bunyi, cahaya, dan energi alternatif melalui pemanfaatan bahasa 2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli,dan percaya diri dalamberinteraksi dengankeluarga, teman, guru,dan tetangganya 2.1. Memiliki kepedulian terhadapgaya, gerak, energi panas, bunyi,cahaya, dan energi alternatif melaluipemanfaatan
  • 5. KOMPETENSI INTI SD KOMPETENSI DASAR SD (DRAF) KOMPETENSI INTI SDLB-D (DRAF) KOMPETENSI DASAR SDLB-D tetangganya Indonesia. 2.2.Memiliki kedisiplinan dan tanggung jawab terhadap penggunaan alat teknologi modern dan tradisional, proses pembuatannya melalui pemanfaatan bahasa Indonesia. 2.3.Memiliki perilaku santun dan jujur tentang jenis- jenis usaha dan kegiatan ekonomi melalui pemanfaatan bahasa Indonesia 2.4.Memiliki kepedulian terhadap lingkungan dan sumber daya alam melalui pemanfaatan bahasa Indonesia 2.5.Memiliki perilaku jujur dan santun terhadap nilai peninggalan sejarah dan perkembangan Hindu- Budha di Indonesia melalui pemanfaatan bahasa Indonesia bahasa Indonesia 2.2. Memiliki kedisiplinan dantanggung jawab terhadappenggunaan alat teknologi moderndan tradisional, prosespembuatannya melalui pemanfaatanbahasa Indonesia 2.3. Memiliki perilaku santun danjujur tentang jenis-jenis usaha dankegiatan ekonomi melaluipemanfaatan bahasa Indonesia 2.4. Memiliki kepedulian terhadaplingkungan dan sumber daya alammelalui pemanfaatan bahasaIndonesia 2.5. Memiliki perilaku jujur dansantun terhadap nilai peninggalansejarah dan perkembangan Hindu- Budha di Indonesia melaluipemanfaatan bahasa Indonesia 3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, 3.1. Menggali informasi dari teks laporan hasil pengamatan tentang gaya, gerak, energi panas, bunyi, dan cahaya dengan 3. Memahamipengetahuan factual dengan cara mengamatidan menanyaberdasarkan rasa ingintahu tentang dirinya,makhluk ciptaan Tuhandan kegiatannya, danbenda- 3.1. Menggali informasi dari tekslaporan hasil pengamatan tentanggaya, gerak, energi panas, bunyi, dancahaya dengan
  • 6. KOMPETENSI INTI SD KOMPETENSI DASAR SD (DRAF) KOMPETENSI INTI SDLB-D (DRAF) KOMPETENSI DASAR SDLB-D makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah, di sekolah dan tempat bermain bantuan guru dan teman dalam bahasa Indonesia lisan dan tulis dengan memilih dan memilah kosakata baku. 3.2. Menguraikan teks instruksi tentang pemeliharaan pancaindera serta penggunaan alat teknologi modern dan tradisional dengan bantuan guru dan teman dalam bahasa Indonesia lisan dan tulis dengan memilih dan memilah kosakata baku 3.3. Menggali informasi dari teks wawancara tentang jenis-jenis usaha dan pekerjaan serta kegiatan ekonomi dan koperasi dengan bantuan guru dan teman dalam bahasa Indonesia lisan dan tulis dengan memilih dan memilah kosakata baku. 3.4. Menggali informasi dari teks cerita petualangan tentang lingkungan dan sumber daya alam dengan bantuan guru dan teman dalam bahasa Indonesia lisan dan tulis dengan memilih dan memilah benda yangdijumpainya di rumah, disekolah dan tempatbermain bantuan guru danteman dalam bahasa Indonesia lisandan tulisdengan memilih danmemilah kosakata baku 3.2. Menguraikan teks instruksitentang pemeliharaan pancainderaserta penggunaan alat teknologimodern dan tradisional denganbantuan guru dan teman dalambahasa Indonesia lisan dan tulisdengan memilih dan memilahkosakata baku 3.3. Menggali informasi dari tekswawancara tentang jenis-jenis usahadan pekerjaan serta kegiatanekonomi dan koperasi denganbantuan guru dan teman dalambahasa Indonesia lisan dan tulis.dengan memilih dan memilahkosakata baku. 3.4. Menggali informasi dari tekscerita petualangan
  • 7. KOMPETENSI INTI SD KOMPETENSI DASAR SD (DRAF) KOMPETENSI INTI SDLB-D (DRAF) KOMPETENSI DASAR SDLB-D kosakata baku. 3.5. Menggali informasi dari teks ulasan buku tentang nilai peninggalan sejarah dan perkembangan Hindu- Budha di Indonesia dengan bantuan guru dan teman dalam bahasa Indonesia lisan dan tulis dengan memilih dan memilah kosakata baku tentanglingkungan dan sumber daya alamdengan bantuan guru dan temandalam bahasa Indonesia lisan dantulisdengan memilih dan memilahkosakata baku 3.5. Menggali informasi dari teksulasan buku tentang nilaipeninggalan sejarah danperkembangan Hindu- Budha diIndonesia dengan bantuan guru danteman dalam bahasa Indonesia lisandan tulis dengan memilih danmemilah kosakata baku 4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis dan logis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia 4.1. Mengamati, mengolah, dan menyajikan teks laporan hasil pengamatan tentang gaya, gerak, energi panas, bunyi, dan cahaya dalam bahasa Indonesia lisan dan tulis dengan memilih dan memilah kosakata baku 4.2. Menerangkan dan mempraktikkan teks arahan/petunjuk tentang 4. Menyajikanpengetahuanfaktualdala m bahasa yang jelas,sistematis dan logis,dalam karya yang estetis,dalam gerakan yangmencerminkan anaksehat, dan dalamtindakan yangmencerminkan perilaku 4.1. Mengamati, mengolah, danmenyajikan teks laporan hasilpengamatan tentang gaya, gerak,energi panas, bunyi, dan cahayadalam bahasa Indonesia lisan dantulis dengan memilih dan memilahkosakata baku. 4.2. Menerangkan dan mempraktikkanteks arahan/petunjuk
  • 8. KOMPETENSI INTI SD KOMPETENSI DASAR SD (DRAF) KOMPETENSI INTI SDLB-D (DRAF) KOMPETENSI DASAR SDLB-D pemeliharaan pancaindera serta penggunaan alat teknologi modern dan tradisional secara mandiri dalam bahasa Indonesia lisan dan tulis dengan memilih dan memilah kosakata baku 4.3. Mengolah dan menyajikan teks wawancara tentang jenis- jenis usaha dan pekerjaan serta kegiatan ekonomi dan koperasi secara mandiri dalam bahasa Indonesia lisan dan tulis dengan memilih dan memilah kosakata baku 4.4. Menyajikan teks cerita petualangan tentang lingkungan dan sumber daya alam secara mandiri dalam teks bahasa Indonesia lisan dan tulis dengan memilih dan memilah kosakata baku 4.5. Mengolah dan menyajikan teks ulasan buku tentang nilai peninggalan sejarah dan perkembangan Hindu- Budha di Indonesia secara mandiri dalam bahasa Indonesia lisan dan tulis tentangpemeliharaan pancaindera sertapenggunaan alat teknologi moderndan tradisional secara mandiri dalambahasa Indonesia lisan dan tulisdengan memilih dan memilahkosakata baku. 4.3. Mengolah dan menyajikan tekswawancara tentang jenis-jenis usahadan pekerjaan serta kegiatanekonomi dan koperasi secara mandiridalam bahasa Indonesia lisan dantulisdengan memilih dan memilahkosakata baku. 4.4. Menyajikan teks ceritapetualangan tentang lingkungan dansumber daya alam secara mandiridalam teks bahasa Indonesia lisandan tulisdengan memilih danmemilah kosakata baku
  • 9. KOMPETENSI INTI SD KOMPETENSI DASAR SD (DRAF) KOMPETENSI INTI SDLB-D (DRAF) KOMPETENSI DASAR SDLB-D dengan memilih dan memilah kosakata baku 4.5. Mengolah dan menyajikan teksulasan buku tentang nilaipeninggalan sejarah danperkembangan Hindu- Budha diIndonesia secara mandiri dalambahasa Indonesia lisan dan tulisdengan memilih dan memilahkosakata baku KI KD MATEMATIKA
  • 10. KELAS IV SDLB TUNADAKSA BEST & WESTERN HARISTON HOTEL JAKARTA KURIKULUM 2013 – KELAS 4 [DRAF] KURIKULUM SEKOLAH KHUSUS – KELAS 4 KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR 1. Menerima, menjalankan, dan menghargai ajaran agama yang dianutnya 1.1Menerima, menjalankan, dan menghargai ajaran agama yang dianutnya 1. Menerima, menjalankan, dan menghargai ajaran agama yang dianutnya 1.1 Menerima,menjalankan dan menghargai ajaran agama yang dianutnyasesuai dengan kemampuan anak berkebutuhan khusus 2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, dan tetangganya 2.1 Menunjukkan sikap kritis, cermat dan teliti, jujur, tertib dan mengikuti aturan, peduli, disiplin waktu, tidak mudah menyerah serta bertanggungjawab dalam mengerjakan tugas. 2.2 Memiliki rasa ingin tahu dan ketertarikan pada matematika yang terbentuk melalui pengalaman belajar. 2.3 Memiliki rasa percaya pada daya dan kegunaan matematika yang terbentuk melalui pengalaman belajar. 2.4 Memiliki sikap terbuka, objektif, menghargai pendapat dan karya teman dalam diskusi kelompok maupun aktivitas sehari-hari 2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, dan tetangganya 2.1 Menunjukkan perilaku patuh, tertib dan mengikuti prosedur dalam melakukan operasi hitung campuran sesuai dengan kemampuan anak berkebutuhan khusus 2.2 Menunjukkan perilaku cermat dan teliti dalam melakukan tabulasi pengukuran panjang daun-daun atau benda-benda lain menggunakan pembulatan (dinyatakan dalam cm terdekat ) sesuai dengan kemampuan anak berkebutuhan khusus 2.3 Menunjukkan perilaku adil dalam membagi suatu benda kepada teman sekelompok dengan rata-rata jumlah yang sama sesuai dengan kemampuan anak berkebutuhan khusus 2.4 Menunjukkan perilaku disiplin dan teratur dalam membuat dan mengikuti
  • 11. suatu jadwal kegiatan yang berulang dan efektif menggunakan prinsip KPK dalam kalender sesuai dengan kemampuan anak berkebutuhan khusus 2.5 Menjalankan tugas dengan penuh tanggungjawab menjaga kerapian dan kebersihan kelas berdasarkan jadwal berulang yang tepat menggunakan prinsip KPK dalam kalender (misal jadwal piket, Pramuka dll) sesuai dengan kemampuan anak berkebutuhan khusus 2.6 Menunjukkan perilaku peduli dengan cara memanfaatkan barang-barang bekas yang ada di sekitar rumah sekolah atau tempat bermain untuk membuat benda-benda berbentuk kubus dan balok bangun berdasarkan jaring-jaring bangun ruang yang ditemukan sesuai dengan kemampuan anak berkebutuhan khusus 3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda- benda yang dijumpainya di rumah, di sekolah dan tempat bermain 3.1 Mengenal konsep pecahan senilai dan melakukan operasi hitung pecahan menggunakan benda kongkrit/gambar 3.2 Menerapkan penaksiran dalam melakukan penjumlahan, perkalian, pengurangan dan pembagian untuk memperkirakan hasil perhitungan 3.3 Memahami aturan pembulatan dalam membaca hasil pengukuran dengan alat ukur 3.4 Memahami faktor dan kelipatan bilangan serta bilangan prima 3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah, di sekolah dan tempat bermain 3.1 Mengenal pecahan senilai dan cara menghitungnya sesuai dengan kemampuan anak berkebutuhan khusus 3.2 Mengenal pengubinan menggunakan segibanyak beraturan tertentu sesuai dengan kemampuan anak berkebutuhan khusus 3.3 Mengenal kelipatan persekutuan dua buah bilangan dan menentukan kelipatan persekutuan terkecil (KPK) 3.4 Mengenal faktor persekutuan dua buah bilangan dan faktor persekutuan
  • 12. 3.5 Menentukan kelipatan persekutuan dua buah bilangan dan menentukan kelipatan persekutuan terkecil (KPK) 3.6 Menentukan faktor persekutuan dua buah bilangan dan faktor persekutuan terbesar (FPB) 3.7 Menentukanhasil operasi penjumlahan dan pengurangan bilangan desimal 3.8 Memahami pola penjumlahan dan pengurangan bilangan bulat dengan menggunakan hal-hal yang konkrit dan garis bilangan 3.9 Memahami konsep bilangan negatif menggunakan hal-hal yang konkrit dan garis bilangan 3.10 Menyederhanakan kesamaan dua ekspresi menggunakanpenjumlahan, pengurangan, atau perkalian pada kedua ruas sehingga diperoleh bentuk yang paling sederhana 3.11 Menemukan bangun segibanyak beraturan maupun tak beraturan yang membentuk pola pengubinan melalui pengamatan 3.12 Mengenal sudut siku-siku melalui pengamatan dan membandingkannya dengan sudut yang berbeda 3.13 Memahami luas segitiga, persegi panjang, dan persegi 3.14 Menentukan hubungan antara satuan terbesar (FPB) sesuai dengan kemampuan anak berkebutuhan khusus 3.5 Memahami luas segitiga, persegi panjang, dan persegi sesuai dengan kemampuan anak berkebutuhan khusus 3.6 Memahami jaring-jaring bangun ruang sesuai dengan kemampuan anak berkebutuhan khusus 3.7 Menentukan hubungan antara satuan dan atribut pengukuran termasuk luas dan keliling persegi panjang sesuai dengan kemampuan anak berkebutuhan khusus 3.8 Mengenal konsep bilangan negatif menggunakan hal-hal yang konkrit dan garis bilangan sesuai dengan kemampuan anak berkebutuhan khusus
  • 13. dan atribut pengukuran termasuk luas dan keliling persegi panjang 3.15 Mengenal sifat dari garis parallel 3.16 Menentukan nilai terkecil dan terbesar dari hasil pengukuran panjang atau berat berdasarkan pembulatan yang disajikan dalam bentuk tabel sederhana 4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis dan logis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia 4.1 Mengemukakan kembali dengan kalimat sendiri, membuat model matematika dan memilih strategi yang efektif dalam memecahkan masalah nyata sehari-hari yang berkaitan dengan KPK dan FPB, satuan kuantitas, desimal dan persen, serta memeriksa kebenarannya 4.2 Menyatakan pecahan ke bentuk desimal dan persen 4.3 Mengurai sebuah pecahan menjadi sebagai hasil penjumlahan atau pengurangan dua buah pecahan lainnya dengan berbagi kemungkinan jawaban 4.4 Melakukan pengubinan menggunakan segi banyak beraturan tertentu 4.5 Mengurai dan menyusun kembali jaring-jaring bangun ruang sederhana 4.6 Membentuk jaring-jaring bangun ruang yang berbeda dengan jaring bangun ruang yang sudah ada 4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis dan logis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia 4.1Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan pecahan senilai sesuai dengan kemampuan anak berkebutuhan khusus 4.2 Melakukan pengubinan menggunakan segibanyak beraturan tertentu sesuai dengan kemampuan anak berkebutuhan khusus 4.3 Menentukan kelipatan persekutuan dua buah bilangan dan menentukan kelipata persekutuan terkecil (KPK) 4.4 Menentukan factor persekutuan dua buah bilangan dan factor persekutuan terbesar (FPB) sesuai dengan kemampuan anak berkebutuhan khusus 4.5 Menghitung luas dan keliling segi tiga, persegi dan persegi panjang sesuai kemampuan anak berkebutuhan khusus 4.6 Mengurai dan menyusun kembali jaring-jaring bangun ruang sederhana sesuai dengan kemampuan anak berkebutuhan khusus
  • 14. 4.7 Membuat benda-benda berdasarkan jaring-jaring bangun ruang yang ditemukan dengan memanfaatkan barang-barang bekas yang ada di sekitar rumah sekolah atau tempat bermain 4.8 Membuat peta posisi suatu tempat/benda tanpa menggunakan skala dengan memperhatikan arah mata angin 4.9 Mengembangkan, dan membuat berbagai pola numerik dan geometris 4.10 Membuat prediksi yang berhubungan dengan pola dan menelusuri pola yang berulang dengan menggunakan pencerminan dan rotasi 4.11 Mengurai dan menyusun kembali jaring-jaring bangun ruang sederhana 4.12 Mengidentifikasi dan mendeskripsikan lokasi objek menggunakan peta grid dan melalui percerminan 4.13 Merepresentasikan sudut lancip dan sudut tumpul dalam bangun datar 4.14 Membandingkan jumlah sudut suatu segitiga dengan jumlah sudut suatu segi empat 4.15 Mengumpulkan dan menata data diskrit dan menampilkan data menggunakan bagan dan grafik termasuk grafik batang ganda, diagram garis, dan diagram lingkaran 4.16 Menyajikan hasil pengukuran panjang atau berat berdasarkan pembulatan 4.2 Menyajikan hasil pengukuran panjang atau berat berdasarkan pembulatan yang disajikan dalam bentuk tabel sederhanasesuai dengan kemampuan anak berkebutuhan khusus 4.3 Menerapkan konsep bilangan negatif menggunakan hal-hal yang konkrit dan garis bilangan sesuai dengan kemampuan anak berkebutuhan khusus
  • 15. yang disajikan dalam bentuk tabel sederhana 4.17 Menyatakan kesimpulan berdasarkan data tabel atau grafik
  • 16. KI KD ILMU PENGETAHUAN SOSIAL KELAS IV SDLB TUNADAKSA BEST & WESTERN HARISTON JAKARTA KOMPETENSI DASAR MATAPELAJARAN: ILMU PENGETAHUAN SOSIAL SDLB-SMPLB TUNADAKSA KELAS IV – IX KURIKULUM 2013 – KELAS IV [DRAF] KURIKULUM SEKOLAH KHUSUS – KELAS IV KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR 1. Menerima, menjalankan, dan menghargai ajaran agama yang dianutnya 1.1 Menerima karunia Tuhan YME yang telah menciptakan waktu dengan segala perubahannya 1.2 Menjalankan ajaran agama dalam berfikir dan berperilaku sebagai penduduk Indonesia dengan mempertimbangkan kelembagaan sosial, budaya, ekonomi dan politik dalam masyarakat 1.3 Menerima karunia Tuhan YME yang telah menciptakan manusia dan lingkungannya 1. Menerima, menjalankan, dan menghargai ajaran agama yang dianutnya 1.1 Mengucapkan doa-doa dalam kegiatan sehari-hari di lingkungan keluarga dan sekolah. 1.2 Menjalankan ajaran agama dalam berfikir dan berperilaku.dan menerapkannya dalam kehidupan sehari-hari. 1.3 Mengucapkan perasaan syukur atas karunia Tuhan YME yang telah menciptakan manusia dan lingkungannya. 2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, dan tetangganya 2.1. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin bertanggung jawab, peduli, santun dan percaya diri sebagaimana ditunjukkan oleh tokoh-tokoh pada masa Hindu Buddha dan Islam dalam kehidupannya sekarang 2.2. Menunjukkan perilaku rasa ingin tahu, peduli, menghargai, dan bertanggungjawab terhadap kelembagaan sosial, budaya, ekonomi dan 2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, dan tetangganya 2.1 Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun dan percaya diri dalam kehidupan sehari-hari sesuai dengan norma yang ada di lingkungan tempat tinggalnya. 2.2 Menunjukkan sikap rasa ingin tahu ,
  • 17. politik 2.3. Menunjukkan perilaku santun, toleran dan peduli dalam melakukan interaksi sosial dengan lingkungan dan teman sebaya peduli dan bertanggung jawab terhadap kelembagaan sosial, budaya, ekonomi dan politik sesuai dengan kemampuannya. 2.3 Menunjukkan perilaku santun, toleran dan peduli dalam melakukan interaksi sosial dengan lingkungan dan teman sebaya. 3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah, di sekolah dan tempat bermain 3.1 Mengenal manusia, aspek keruangan, konektivitas antar ruang, perubahan dan keberlanjutan dalam waktu, sosial, ekonomi, dan pendidikan 3.2. Memahami manusia, perubahan dan keberlanjutan dalam waktu pada masa praaksara, Hindu Budha, Islam dalam aspek pemerintah, sosial, ekonomi, dan pendidikan 3.3 Memahami manusia dalam hubungannya dengan kondisi geografis di sekitarnya 3.4 Memahami kehidupan manusia dalam kelembagaan sosial, ekonomi, pendidikan, dan budaya di masyarakat sekitar 3.5 Memahami manusia dalam dinamika interaksi dengan lingkungan alam, sosial, budaya, dan ekonomi 3. Mengenal pengetahuan faktual dengan cara mengamati dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah, di sekolah dan tempat bermain. 3.1 Mengenal manusia, aspek keruangan, konektivitas antar ruang, perubahan dan keberlanjutan dalam waktu, sosial, ekonomi, dan pendidikan secara sederhana. 3.2 Mengenal manusia, perubahan dan keberlanjutan dalam waktu pada masa praaksara, Hindu Budha, Islam dalam aspek pemerintah, sosial, ekonomi, dan pendidikan secara sederhana 3.3 Mengenal hubungan manusia dengan kondisi geografis di sekitarnya. 3.4 Mengidentifikasi berbagai aktivitas kelembagaan sosial, ekonomi, pendidikan dan budaya di masyarakat sekitar. 3.5 Mengidentifikasi manusia dalam interaksi dengan lingkungan alam, sosial, budaya,
  • 18. dan ekonomi . 4 Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis dan logis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia 4.1 Menceriterakan tentang hasil bacaan mengenai pengertian ruang, konektivitas antar ruang, perubahan, dan keberlanjutan dalam waktu, sosial, ekonomi, dan pendidikan dalam lingkup masyarakat di sekitarnya 4.2 Merangkum hasil pengamatan dan menceritakan manusia, perubahan dan keberlanjutan dalam waktu pada masa praaksara, Hindu Budha, Islam dalam aspek pemerintah, sosial, ekonomi, dan pendidikan 4.3 Menceritakan manusia dalam hubungannya dengan lingkungan geografis tempat tinggalnya 4.4 Mendeskripsikan kehidupan manusia dalam kelembagaan sosial, pendidikan, ekonomi,dan budaya di masyarakat sekitar 4.5 Menceritakan manusia dalam dinamika interaksi dengan lingkungan alam, sosial, dan ekonomi 4. Menyajikan pengetahuan faktual dengan bahasa yang bisa dipahami, dan logis, yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia. 4.1 Menceritakan tentang wacana mengenai pengertian ruang, konektivitas antar ruang, perubahan, dan keberlanjutan dalam waktu, sosial, ekonomi, dan pendidikan di lingkungan masyarakat sekitar. 4.2 Mencatat hasil pengamatan tentang manusia, perubahan, dan keberlanjutan dalam waktu pada masa Hindu-Budha dan Islam dalam aspek pemerintahan, sosial, ekonomi, dan pendidikan. 4.3 Menceritakan kegiatan manusia dengan lingkungan geografis tempat tinggalnya. 4.4 Mengidentifikasi kehidupan manusia dalam kelembagaan social, pendidikan, ekonomi dan budaya di masyarakat sekitar. 4.5 Menceritakan manusia dalam interaksi dengan lingkungan, alam, sosial, dan ekonomi.
  • 19. KURIKULUM 2013 – KELAS V [DRAF] KURIKULUM SEKOLAH KHUSUS – KELAS V KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR 1. Menerima, menjalankan, dan menghargai ajaran agama yang dianutnya. 1.1 Menerima karunia Tuhan YME yang telah menciptakan waktu dengan segala perubahannya 1.2 Menjalankan ajaran agama dalam berfikir dan berperilaku sebagai penduduk Indonesia dengan mempertimbangkan kelembagaan sosial, budaya, ekonomi dan politik dalam masyarakat 1.3 Menghargai karunia Tuhan YME yang telah menciptakan manusia dan lingkungannya 1. Menerima, menjalankan, dan menghargai ajaran agama yang dianutnya. 1.1 Mengucapkan doa-doa dalam kegiatan sehari-hari di lingkungan keluarga, sekolah dan masyarakat. 1.2 Menjalankan ajaran agama dalam berfikir dan berperilaku dan menerapkannya dalam kehidupan sehari-hari. 1.3 Mengucapkan perasaan syukur atas karunia Tuhan YME yang telah menciptakan manusia dan lingkungannya. 2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, dan tetangganya serta cinta tanah air. 2.1 Menunjukkan perilaku jujur, disiplin bertanggung jawab, peduli, santun dan percaya diri sebagaimana ditunjukkan oleh tokoh-tokoh pada masa Hindu Buddha dan Islam dalam kehidupannya sekarang 2.2 Menunjukkan perilaku rasa ingin tahu, peduli, menghargai, dan bertanggungjawab terhadap kelembagaan sosial, budaya, ekonomi dan politik 2.3 Menunjukkan perilaku santun, toleran dan peduli dalam melakukan interaksi sosial dengan lingkungan dan teman sebaya 2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, dan tetangganya serta cinta tanah air. 2.1 Menceritakan prilaku jujur, disiplin, bertanggung jawab sesuai dengan norma yang ada di masyarakat. 2.2 Menunjukkan perilaku rasa ingin tahu, peduli, dan bertanggung jawab dalam masyarakat. 2.3 Menerapkan perilaku santun dan peduli dalam melakukan interaksi sosial dengan lingkungan teman, guru, dan tetangganya
  • 20. 3. Memahami pengetahuan faktual dan konseptual dengan cara mengamati, menanya dan mencoba berdasarkan rasa ingin tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda- benda yang dijumpainya di rumah, di sekolah dan tempat bermain 3.1 Memahami aktivitas dan perubahan kehidupan manusia dalam ruang, konektivitas antar ruang dan waktu serta dan keberlanjutannnya dalam kehidupan sosial, ekonomi, pendidikan dan budaya dalam lingkup nasional 3.2 Mengenal perubahan dan keberlanjutan yang terjadi dalam kehidupan manusia dan masyarakat Indonesia pada masa penjajahan, masa tumbuhnya rasa kebangsaan serta perubahan dalam aspek sosial, ekonomi, pendidikan dan budaya 3.3 Memahami manusia dalam hubungannya dengan kondisi geografis di wilayah Indonesia 3.4 Memahami manusia Indonesia dalam aktivitas yang yang terkait dengan fungsi dan peran kelembagaan sosial, ekonomi dan budaya, dalam masyarakat Indonesia 3.5 Memahami manusia Indonesia dalam bentuk-bentuk dan sifat dinamika interaksi 3. Mengenai pengetahuan faktual dengan cara mengamati, menanya dan mencoba berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah, di sekolah dan tempat bermain 3.1 Mengenalkan aktivitas dan perubahan kehidupan manusia dalam ruang, konektivitas antar ruang dan waktu serta dan keberlanjutannnya dalam kehidupan sosial, ekonomi, pendidikan dan budaya dalam lingkup nasional 3.2 Mengenal perubahan yang terjadi dalam kehidupan manusia, dan masyarakat Indonesia pada masa penjajahan, masa tumbuhnya rasa kebangsaan dan perubahan pada aspek social, ekonomi, pendidikan dan budaya.. 3.3 Memahami manusia dalam hubungannya dengan kondisi gegrafis di wilayah Indonesia. 3.4 Menyebutkan fungsi dan peran kelembagaan sosial, ekonomi dan budaya dalam masyarakat Indonesia. 4. Menyajikan pengetahuan faktual dan konseptual dalam bahasa yang jelas, sistematis, logis dan kritis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak 4.1 Menyajikan hasil pengamatan mengenai aktivitas dan perubahan kehidupan manusia dalam ruang, konektivitas antar ruang dan waktu serta dan keberlanjutannya dalam kehidupan sosial, ekonomi, pendidikan dan budaya dalam lingkup nasional dari sumber- sumber yang tersedia 4. Menyajikan pengetahuan faktual dengan bahasa yang bisa dipahami, logis dan sistematis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang sesuai kemampuannya dan dalam tindakan yang mencerminkan 4.1 Menyajikan laporan mengenai aktivitas dan perubahan kehidupan manusia dalam ruang waktu dan berkelanjutan dalam kehidupan social, ekonomi, pendidikan dan budaya dalam lingkup propinsi dan nasionali dari sumber-
  • 21. sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia 4.2 Menceritakan hasil pengamatan mengenai perubahan dan keberlanjutan yang terjadi dalam kehidupan manusia dan masyarakat Indonesia pada masa penjajahan, masa tumbuhnya rasa kebangsaan serta perubahan dalam aspek sosial, ekonomi, pendidikan dan budaya dalam berbagai jenis media 4.3 Menyajikan pemahaman tentang manusia dalam hubungannya dengan kondisi geografis di wilayah Indonesia 4.4 Menceritakan secara tertulis pemahaman tentang manusia Indonesia dan aktivitasnya yang yang terkait dengan fungsi dan peran kelembagaan sosial, ekonomi dan budaya, dalam masyarakat Indonesia 4.5 Menceritakan secara tertulis hasil kajian mengenai aktivitas manusia Indonesia dalam dinamika interaksi dengan lingkungan alam, sosial, budaya, dan ekonomi perilaku anak beriman dan berakhlak mulia sumber yang tersedia. 4.2 Menceritakan hasil pengamatan mengenai perubahan yang berkelanjutan dan tumbuhnya rasa kebangsaan serta perubahan dalam aspek sosial, ekonomi pendidikan dan budaya. 4.3 Menceritakan secara tertulis tentang manusia dalam hubungannya kondisi geografis di wilayah Indonesia. 4.4 Menceritakan secara sederhana tentang bangsa Indonesia dan kegiatannya yang terkait dengan peran kelembagaan social, ekonomi dan budaya dalam masyarakat Indonesia. Secara tertulis atau lisan KURIKULUM 2013 – KELAS VI [DRAF] KURIKULUM SEKOLAH KHUSUS – KELAS VI KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR 1. Menerima, menjalankan, dan menghargai ajaran agama yang dianutnya. 1.1 Menerima karunia Tuhan Yang Maha Esa yang telah memberikan kesempatan kepada bangsa Indonesia untuk melakukanperubahan dalam aspek geografis, ekonomi, budaya dan politik. 1.2 Menerima adanya kelembagaan social, budaya, ekonomi dan politik dalam masyarakat yang mengatur kehidupan manusia dalam berfikir dan berperilaku sebagai penduduk Indonesia 1. Menerima, menjalankan, dan menghargai ajaran agama yang dianutnya. 1.1 Mensyukuri atas karunia Tuhan Yang Maha Esa yang telah memberikan kesempatan kepada bangsa Indonesia untuk melakukan perubahan dalam aspek geografis, ekonomi, budaya dan politik. 1.2 Menerima adanya kelembagaan sosial, ekonomi, politik yang mengatur kehidupan manusia dalam berfikir dan berperilaku sebagai penduduk Indonesia. 1.3 Menjalankan ajaran agama sesuai dengan
  • 22. 1.3 Menghargai karunia dan rahmat TuhanYang Maha Esa yang telah menciptakan manusia dan lingkungannya keyakinannya masing-masing. 2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, danpercaya diri dalam berinteraks idengan keluarga, teman, guru, dan tetangganya serta cinta tanah air. 2.1 Menunjukkan perilaku cinta tanah air dalam kehidupan berbangsa dan bernegara sebagai perwujudan rasa nasionalisme 2.2 Memiliki kepedulian dan Penghargaan terhadap lembaga sosial, budaya, ekonomidan politik 2.3 Menunjukkan perilaku tanggung jawab,peduli, percaya diri dalam mengembangkan pola hidup sehat, kelestarian lingkunganfisik, budaya, dan peninggalan berharga dimasyarakat 2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, danpercaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, dan tetangganya serta cinta tanah air. 2.1 Menunjukkan perilaku cinta tanah air dalam kehidupan berbangsa dan bernegara sebagai perwujudan rasa nasionalisme 2.2 Memiliki kepedulian dan penghargaan terhadap lembaga sosial, budaya, ekonomi dan politik. 2.3 Menunjukkan perilaku tanggungjawab , peduli, percaya diri dalam mengembangkan pola hidup sehat, melestarikan lingkungan, budaya dan peninggalan yang berharga di masyarakat. 3. Memahami pengetahuan faktual dan konseptual dengan cara mengamati, menanya dan mencoba berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah, di sekolah dan tempat bermain 3.1 Menceritakan keragaman aspek keruangan dan konektivitas antar ruang,waktu, perubahan dan keberlanjutankehidupan manusia dalam aspek sosial,ekonomi, pendidikan, dan budaya dalam masyarakat Indonesia 3.2 Menunjukkan pemahaman sebab dan akibat terjadinya perubahan masyarakat Indonesia dari masa pergerakan kemerdekaan sampai dengan awal reformasi dalam kehidupan berpolitik, berkebangsaan, dan bernegara 3.3 Memahami keterkaitan manusia dalam hubungannya dengan kondisi geografis diwilayah Indonesia serta pengaruhnya bagikehidupan sosial, ekonomi, dan budaya 3.4 Menelaah manfaat kelembagaan politik, sosial, ekonomi dan budaya bagi kehidupan masyarakat dan bangsa Indonesia 3. Mengenali pengetahuan faktual dan konseptual sesuai dengan kemampuan anak berkebutuhan khusus dengan cara mengamati, menanya dan mencoba berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah, di sekolah dan tempat bermain 3.1 Menjelaskan keragaman aspek keruangan dan konektivitas antar ruang, waktu, perubahan dan keberlanjutan kehidupan manusia dalam aspek sosial,ekonomi, pendidikan, dan budaya dalam masyarakat Indonesia 3.2 Membedakan pemahaman sebab dan akibat terjadinya perubahan masyarakat Indonesia dari masa pergerakan kemerdekaan sampai dengan awal reformasi dalam kehidupan berpolitik, berkebangsaan, dan bernegara 3.3 Menjelaskan keterkaitan manusia dalam hubungannya dengan kondisi geografis di wilayah Indonesia serta
  • 23. 3.5 Menelaah landasan dari dinamika interaksimanusia dengan lingkungan alam, sosial,budaya, dan ekonomi pengaruhnya bagi kehidupan sosial, ekonomi, dan budaya 3.4. Menyebutkan manfaat kelembagaan politik, sosial, ekonomi dan budaya bagi kehidupan masyarakat dan bangsa Indonesia 4. Menyajikan pengetahuan faktual dankonseptual dalambahasa yang jelas, sistematis, logis dan kritis dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia 4.1 Menyajikan hasil pengamatan terhadap keragaman aspek keruangan dan konektivitas antar ruang, waktu, perubahan dan keberlanjutan kehidupan manusia dalam aspek sosial, ekonomi, pendidikan, dan budaya dalam masyarakat Indonesia dalam bentuk cerita,tulisan atau media lainnya 4.2 Meceritakan tentang sebab dan akibat terjadinya perubahan masyarakat Indonesia dari masa pergerakan kemerdekaan sampai dengan 4.3 Mengemukakan hasil pemahaman mengenai keterkaitan manusia dalam 4. Menyajikan pengetahuan faktual dan konseptual sederhana dengan bahasa yang bisa dipahami, logis dan sistematis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang sesuai kemampuannya dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia 4.1 Menyajikan hasil pengamatan terhadap keragaman aspek keruangan dan konektivitas antar ruang, waktu, perubahan dan keberlanjutan kehidupan manusia dalam aspek sosial, ekonomi, pendidikan, dan budaya dalam masyarakat Indonesia dalam bentuk cerita,tulisan atau media lainnya 4.2 Menyajikan hasil pemahaman tentang sebab dan akibat terjadinya perubahan masyarakat Indonesia dari masa pergerakan kemerdekaan sampai dengan dengan awal reformasi dalam kehidupan berpolitik, berkebangsaan, dan bernegara 4.3 Mengemukakan hasil pemahaman
  • 24. hubungannya dengan kondisi geografis di wilayah Indonesia serta pengaruhnya bagi kehidupan sosial, ekonomi, dan budaya dalam berbagai bentuk media (lisan,tulisan, gambar, foto, gambar timbul dan lainnya) 4.4 Menyajikan pemahaman Mengenai manfaat kelembagaan politik, sosial, ekonomi dan budaya bagi kehidupan masyarakat dan bangsa Indonesia dalam berbagai bentuk media (lisan, tulisan, gambar, foto, gambar timbul dan lainnya) 4.5 Menyajikan hasil telaah mengenai landasan dari dinamika interaksi manusia budaya, dan ekonomi dalam berbagai bentuk media mengenai keterkaitan manusia dalam hubungannya dengan kondisi geografis di wilayah Indonesia serta pengaruhnya bagi kehidupan sosial, ekonomi, dan budaya dalam berbagai bentuk media (lisan,tulisan, gambar, foto, gambar timbul dan lainnya) 4.4 Menyajikan pemahaman mengenai manfaat kelembagaan politik, sosial, ekonomi dan budaya bagi kehidupan masyarakat dan bangsa Indonesia dalam berbagai bentuk media (lisan, tulisan, gambar, foto, gambar timbul dan lainnya)
  • 25. KI KD SENI BUDAYA DAN PRAKARYA KELAS IV SDLB TUNADAKSA BEST & WESTERN HARISTON HOTEL JAKARTA KELAS IV: KOMPETENSI INTI DAN KOMPETENSI DASAR SD – KELAS IV SDLB – KELAS IV 2. Menerima, menjalankan, dan menghargai ajaran agama yang dianutnya. 1.1 Mengagumi ciri khas keindahan karya seni dan karya kreatif masing- masing daerah sebagai anugerah tuhan 1. Menerima, menjalankan, dan menghargai ajaran agama yang dianutnya 1.1 Mengagumi ciri khas keindahan karya seni dan karya kreatif masing-masing daerah sebagai anugerah Tuhan 3. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, dan tetangganya. 2.1 Menunjukkan sikap berani mengekspresikan diri dalam berkarya seni 2.2 Menunjukkan rasa ingin tahu dalam mengamati alam di lingkungan sekitar untuk mendapatkan ide dalam berkarya seni 2.3 Menunjukkan perilaku Mengenal sikap disiplin, tanggung jawab dan kepedulian terhadap alam sekitar melalui berkarya seni 2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, dan tetangganya. 2.1 Menunjukkan sikap berani mengekspresikan diri dalam berkarya seni 2.2 Menunjukkan rasa ingin tahu dalam mengamati alam di lingkungan sekitar untuk mendapatkan ide dalam berkarya seni 2.3 Menunjukkan perilaku disiplin, tanggung jawab dan kepedulian terhadap alam sekitar melalui berkarya seni 4. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah, di sekolah dan tempat bermain. 3.1 Mengenal tempat- tempat industri, bersejarah, dan seni pertunjukan di daerah setempat 3.2 Mengenal gambar alam benda, dan kolase 3.3 Membedakan panjang-pendek bunyi, dan tinggi-rendah nada dengan gerak tangan 3.4 Mengenal tari-tari daerah dan keunikan geraknya 3.5 Mengetahui berbagai alur cara dan pengolahan media karya kreatif 3.6 Memahami cerita terkait situs-situs budaya baik benda maupun tak benda di Indonesia dengan menggunakan bahasa daerah 3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, serta benda- benda yang dijumpainya. 3.1 Mengenal tempat- tempat industry seni, bersejarah, dan seni pertunjukan di daerah setempat 3.2 Mengenal gambar alam benda, dan kolase 3.3 Membedakan panjang-pendek bunyi, dan tinggi-rendah 3.4 Mengenal tari-tari daerah dan keunikan geraknya 3.5 Mengetahui berbagai alur cara dan pengolahan media karya kreatif 3.6 Memahami cerita terkait situs-situs budaya baik benda maupun tak benda di Indonesia dengan menggunakan bahasa daerah Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis dan logis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia. 4.1 Menggambar alam berdasarkan pengamatan keindahan alam 4.2 Membuat karya seni kolase dengan berbagai bahan 4.3 Menggambar model benda kesukaan berdasarkan pengamatan langsung 4.4 Membentuk karya seni tiga dimensi dari bahan alam 4.5 Menyanyikan lagu dengan gerak tangan dan badan sesuai dengan tinggi rendah nada 4.6 Memainkan pola irama lagu bertanda birama empat dan menunjukkan perbedaan panjang pendek bunyi 4.7 Menyanyikan solmisasi lagu wajib dan lagu daerah yang harus dikenal 5. Menyajikan pengetahuan faktual dengan bahasa yang bisa dipahami, dan logis, dalam karya yang estetis, dalam 3.1 membuat klipping tentang karya dan tempat- tempat industry seni, bersejarah, serta seni pertunjukan di daerah setempat 3.2 Membuat gambar alam benda, dan kolase 3.3 Memperagakan panjang-pendek bunyi, dan tinggi-rendah nada 3.4 Menarikan tari daerah dan keunikan geraknya 3. Meembuat prakarya dengan beragam bahan dan proses 3.6 membuat tulisan singkat terkait situs-situs budaya baik benda maupun tak benda di Indonesia dengan menggunakan bahasa daerah
  • 26. KOMPETENSI INTI DAN KOMPETENSI DASAR SD – KELAS IV SDLB – KELAS IV 4.8 Memainkan alat musik melodis lagu yang telah dikenal sesuai dengan isi lagu 4.9 Menunjukkan makna gerak ke dalam bentuk tari bertema dengan mengacu pada gaya tari daerah 4.10 Memperagakan makna gerak ke dalam bentuk tari bertema dengan mengacu pada gaya tari daerah berdasarkan ruang gerak 4.11 Mengembangkan makna gerak ke dalam bentuk tari bertema dengan mengacu pada gaya tari daerah berdasarkan ruang gerak dan pola lantai 4.12 Memperagakan makna gerak ke dalam bentuk tari bertema dengan mengacu pada gaya tari daerah berdasarkan ruang gerak dan pola lantai 4.13 Membuat karya kreatif dengan cara meronce memanfaatkan bahan alam dan buatan dari lingkungan 4.14 Membuat karya kreatif yang diperlukan untuk melengkapi proses pembelajaran dengan memanfaatkan bahan di lingkungan 4.15 Membuat karya kreatif berupa benda aksesoris pelengkap busana dengan berbagai bahan dan cara pembuatan 4.16 Membuat karya teknologi sederhana dengan memanfaatkan tali sebagai tenaga penggerak 4.17 Menceritakan cerita terkait situs-situs budaya baik benda maupun tak benda di Indonesia dengan menggunakan bahasa daerah gerakan yang sesuai kemampuannya dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia
  • 27. KI KD PJKORKES KELAS IV SDLB TUNADAKSA BEST & WESTERN HARISTON HOTEL JAKARTA KELAS IV KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR KHUSUS 1. Menerima, menjalankan dan menghargai ajaran agama yang dianutnya. 1.1 Mnghargai bahwa tubuh dengan seluruh variasi gerak dan kemampuannya sebagai anugrah Tuhan yang tidak ternilai 2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru dan tetangganya. 2.1 Menunjukkan perilaku percaya diri dalam melakukan berbagai aktivitas fisik dalam bentuk permainan.biasa 2.2 Menunjukkan perilaku santun kepada teman dan guru selama pembelajaran penjasdan diluar pelajaran 3. Mengenal pengetahuan faktual dengan cara mengamati dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah, di sekolah dan tempat bermain. 3.1 Mengenal pola gerak dasar lokomotor yang dilandasi konsep gerak (seperti konsep : tubuh, ruang, hubungan, dan usaha) dalam berbagai bentuk permainan sederhana dan atau tradisional sesuai dengan kondiisi fisiknya.. 3.2 Mengenal pola gerak dasar non-lokomotor yang dilandasi konsep gerak dalam berbagai bentuk permainan sederhana dan atau permainan tradisional sesuai dengan kondisi fisiknya.. 3.3 Mengenal pola gerak dasar manipulatif yang dilandasi konsep gerak dalam berbagai bentuk permainan sederhana dan atau permainan tradisional sesuai dengan kondisi fisiknya.. 3.4
  • 28. KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR KHUSUS 3.5 Mengenal aktivitas jasmani untuk keseimbangan dan kelincahan tubuh melalui permainan sederhana sesuai dengan kondisi fisiknya. 3.6 Mengenal berbagai pola gerak dominan dalam senam (seperti menolak, mendarat, lokomotor, berputar, dan mengayun) dan berbagai pola gerak dominan posisi statis (misalnya; tumpu lengan depan/belakang/samping, bergantung , sikap kapal terbang, berdiri dengan salah satu kaki) sesuai dengan kondisi fisiknya.. 3.7 Mengenal pola gerak dasar senam sederhana menggunakan pola lokomotor dan non-lokomotor yang dilandasi konsep gerak mengikuti irama (ketukan) tanpa/dengan music sesuai dengan kondisi fisiknya.. 3.8 Mengenal berbagai bentuk permainan pengenalan air sesuai dengan kondisi fisiknya.. 3.9 Mengenal konsep makanan bergizi dan jajanan sehat menjaga kesehatan tubuh sesuai kemampuan 3.10. Mengenal pengaruh aktivitas fisik dan istirahat yang cukup terhadap pertumbuhan dan perkembangan tubuh sesuai kemampuan 4. menyajikan pengetahuan faktual dengan bahasa yang bisa dipahami dan logis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang yang sesuai dengan kemampuannya dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia 4.1 Mempraktekkan pola gerak dasar lokomotor yang dilandasi konsep gerak (seperti konsep : tubuh, ruang, hubungan, dan usaha) dalam berbagai bentuk permainan sederhana dan atau tradisional sesuai dengan kondiisi fisiknya.. 4.2 Mempraktekkan pola gerak dasar non-lokomotor yang dilandasi konsep gerak dalam berbagai bentuk permainan sederhana dan atau permainan tradisional sesuai dengan kondisi fisiknya.. 4.3 Mempraktekkan pola gerak dasar manipulatif yang dilandasi konsep gerak dalam berbagai bentuk permainan sederhana dan atau permainan tradisional sesuai dengan kondisi fisiknya.. 4.4 4.5 Mempraktekkan aktivitas jasmani untuk keseimbangan dan kelincahan tubuh melalui permainan
  • 29. KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR KHUSUS sederhana sesuai dengan kondisi fisiknya. 4.6 Mempraktekkan berbagai pola gerak dominan dalam senam (seperti menolak, mendarat, lokomotor, berputar, dan mengayun) dan berbagai pola gerak dominan posisi statis (misalnya; tumpu lengan depan/belakang/samping, bergantung , sikap kapal terbang, berdiri dengan salah satu kaki) sesuai dengan kondisi fisiknya.. 4.7 Mempraktekkan pola gerak dasar senam sederhana menggunakan pola lokomotor dan non- lokomotor yang dilandasi konsep gerak mengikuti irama (ketukan) tanpa/dengan music sesuai dengan kondisi fisiknya.. 4.8 Mempraktekkan berbagai bentuk permainan pengenalan air sesuai dengan kondisi fisiknya.. 4.9 Menceriterakan berbagai makanan bergizi dan jajanan sehat menjaga kesehatan tubuh sesuai kemampuan 3.10. Menceriterakan pengaruh aktivitas fisik dan istirahat yang cukup terhadap pertumbuhan dan perkembangan tubuh sesuai kemampuan