SlideShare a Scribd company logo
Syafril, SE, MM
Dosen Universitas Nahdlatul Ulama,
IAIN Antasari
&
ASMI Citra Nusantara Banjarmasin
2016
source: kasmir, by syafril bjm
Pasar Modal
 Pengertian
Tempat bertemunya perusahaan yang
membutuhkan modal (emiten) dan
perusahaan yg menanamkan modal
(investor) di pasar saham/bursa (BEJ &
BES).
Instrument yg diperjualbelikan berupa
saham & obligasi.
source: kasmir, by syafril bjm
INSTRUMEN PASAR MODAL
I. SAHAM(STOCKS)
 Surat berharga yg bersifat kepemilikan, artinya
pemilik saham merupakan pemilik perusahaan.
Keuntungan yg diperoleh berupa deviden.
 Pembagian modal menurut UU
a. Modal dasar, modal pertama kali
b. Modal ditempatkan, yaitu modal yg telah dijual
dan besarnya 25% dari modal
c. Modal setor, modal yg benar2 telah disetor
yaitu 50% dari modal yg ditempatkan
d. Saham dalam portapel, yaitu modal yg masih
dlm bentuk saham yg belum dijual (modal
dasar – modal yg ditempatkan.
source: kasmir, by syafril bjm
JENIS2 SAHAM
1. DARI SEGI CARA PERALIHAN
 Saham atas unjuk (bearer stocks)
Saham yg tidak tertulis nama pemilik dalam
saham tsb.
o Saham atas nama (registered stocks)
didalamnya tertulis nama pemilik dan
apabila dialihkan diperlukan syarat
tertentu
source: kasmir, by syafril bjm
JENIS2 SAHAM
2. DARI SEGI HAK TAGIH
 Saham biasa (common
stocks)
 Saham preferen
(prefered stocks)
merupakan saham yg
memperoleh hak utama
dalam deviden & harta
apabila perusahaan di
liquidasi.
source: kasmir, by syafril bjm
II. Obligasi (bonds)
 Obligasi merupakan instrumen hutang bagi
perusahaan yg hendak memperoleh modal.
Keuntungan yg diperoleh berupa kupon.
 Jenis – jenis obligasi
A. DARI SEGI PERALIHAN
1. Obligasi atas unjuk (bearer bonds)
2. Obligasi atas nama (registered bonds)
source: kasmir, by syafril bjm
B. DARI SEGI JAMINAN
1. Obligasi dgn jaminan (secured bonds)
merupakan obligasi yg dijamin dgn jaminan
tertentu, jenis obligasi ini al: obligasi dgn
garansi (guaranteed bonds), obligasi dgn
jaminan harta (mortage bonds), obligasi dgn
jaminan efek (collateral trust bonds), dan
obligasi dgn jaminan peralatan (equipment
bonds).
2. Obligasi tanpa jaminan (unsecured bonds)
Obligasi yg diberikan hanya berbentuk
kepercayaan semata, misalnya debenture
bonds dan sub ordinate bonds yang
dikeluarkan pemerintah.
source: kasmir, by syafril bjm
c. DARI SEGI PEMBAYARAN BUNGA &
POKOK
1. Obligasi dgn bunga tetap
2. Obligasi dgn bunga tidak tetap
3. Obligasi tanpa bunga
D. DARI SEGI PENERBIT
1. Obligasi pemerintah
2. Obligasi swasta
source: kasmir, by syafril bjm
E. DARI SEGI JATUH TEMPO
1. Jk. Pendek, kurang
dari 1 tahun
2. Jk. Menengah, 1
s/d 5 tahun
3. Jk. Panjang, lebih
dari 5 tahun
source: kasmir, by syafril bjm
Para pemain di pasar modal
a. Emiten
b. Investor
c. Lembaga penunjang
a) Underwriter
 Full commitment
 Best effort commitment
 Standby commitment
 All or None commitment
source: kasmir, by syafril bjm
Para pemain di pasar modal
b) Perantara perdagangan efek
(broker/pialang)
c) Perdagangan efek (dealer)
d) Penanggung (guarantor)
e) Wali amanat (trustee)
f) Perusahaan surat berharga (securities
company)
g) Perusahaan pengelola dana (investment
company)
h) Kantor administrasi efek
source: kasmir, by syafril bjm
Lembaga yg terlibat di pasar modal
1. Lembaga2 pemerintah
 Badan pelaksana pasar modal
(Bapepam)
 Badan koordinasi penanaman modal
(BKPM)
 Departemen teknis (Keuangan,
perhubungan, perindustrian, dll)
 Departemen kehakiman
Pengesahan anggaran dasar perusahan
source: kasmir, by syafril bjm
Lembaga yg terlibat di pasar modal
 Notaris
 Akuntan publik
 Konsultan
hukum
 Penilai
(appraiser)
 Konsultan efek
source: kasmir, by syafril bjm
PROSEDUR EMISI
1. TAHAPAN EMISI
 Tahap Persiapam
 Penyampaian Letter of Inten
 Penyampaian pernyataan pendaftaran
 Evaluasi dari BAPEPAM
 Dengar pendapat terbuka
2. PERSYARATAN EMISI
Izin registrasi & listing diberikan oleh
BAPEPAM setelah memenuhi persyaratan
dan emiten harus listing paling lambat 90
hari setelah izin registrasi dikeluarkan
source: kasmir, by syafril bjm
Pasar perdana (Primary market)
Tahap – tahap penawaran efek di pasar
perdana sbb.:
1. Pengumuman & pendistribusian
prospektus
2. Masa penawaran
3. Masa penjatahan
4. Masa pegembalian
5. Penyerahan efek
6. Pencatatan bursa efek
7. Pasar sekunder (secondary market)
source: kasmir, by syafril bjm

More Related Content

Similar to Pasar_Modal_pptx 2.pptx

Latihan soal materi pasar modal
Latihan soal materi pasar modalLatihan soal materi pasar modal
Latihan soal materi pasar modal
Piet_Fitriady
 
Manajerial Keuangan _magister manajem_Kuliah_2_kirim.pptx
Manajerial Keuangan _magister manajem_Kuliah_2_kirim.pptxManajerial Keuangan _magister manajem_Kuliah_2_kirim.pptx
Manajerial Keuangan _magister manajem_Kuliah_2_kirim.pptx
muhamadnursyahid46
 
Materi 06
Materi 06Materi 06
Materi 06
Riski Mulia
 
Pasar uang dan valas
Pasar uang dan valasPasar uang dan valas
Pasar uang dan valas
Syafril Djaelani,SE, MM
 
Materi pasar uang dan modal
Materi pasar uang dan modalMateri pasar uang dan modal
Materi pasar uang dan modalDeden Mohamad
 
Pasar modal
Pasar modalPasar modal
Pasar modal
Fajaryatul Agustin
 
Pasar modal
Pasar modalPasar modal
Pasar modalpudle27
 
Instrumen pasar modal
Instrumen pasar modalInstrumen pasar modal
Instrumen pasar modal
Venny Puspitasari
 
PENILAIAN DANA PERHITUNGAN HARGA SAHAM (1).docx
PENILAIAN DANA PERHITUNGAN HARGA SAHAM (1).docxPENILAIAN DANA PERHITUNGAN HARGA SAHAM (1).docx
PENILAIAN DANA PERHITUNGAN HARGA SAHAM (1).docx
SaifAdam1
 
14. Pertemuan Ke 14 - Analisa Laporan Keuangan.pptx
14. Pertemuan Ke 14 - Analisa Laporan Keuangan.pptx14. Pertemuan Ke 14 - Analisa Laporan Keuangan.pptx
14. Pertemuan Ke 14 - Analisa Laporan Keuangan.pptx
AuliaRezina
 
Pasar modal obligasi 1
Pasar modal obligasi 1Pasar modal obligasi 1
Pasar modal obligasi 1
lilietawahyuni
 
Materi 5 MANAJEMEN KEUANGAN SAHAM DAN OBLIGASI.pptx
Materi 5 MANAJEMEN KEUANGAN SAHAM DAN OBLIGASI.pptxMateri 5 MANAJEMEN KEUANGAN SAHAM DAN OBLIGASI.pptx
Materi 5 MANAJEMEN KEUANGAN SAHAM DAN OBLIGASI.pptx
Center For Economic Policy Institute (CEPAT)
 
Saham
SahamSaham
Teori Pasar Modal
Teori Pasar ModalTeori Pasar Modal
Teori Pasar Modal
azizkytrioktaviani
 
BAB 4 PASAR KEUANGAN
BAB 4 PASAR KEUANGANBAB 4 PASAR KEUANGAN
BAB 4 PASAR KEUANGAN
Sarah Khairani
 
Tugas Manajemen Keuangan 2 (Pasar Modal Indonesia)
Tugas Manajemen Keuangan 2 (Pasar Modal Indonesia)Tugas Manajemen Keuangan 2 (Pasar Modal Indonesia)
Tugas Manajemen Keuangan 2 (Pasar Modal Indonesia)
Megitta Ignacia
 
Pasar uang dan pasar modal
Pasar uang dan pasar modalPasar uang dan pasar modal
Pasar uang dan pasar modal
Rissa Deskya
 
Pasar modal
Pasar modalPasar modal
Pasar modal
Dian Istiqoma
 
MAKALAH SEBELUM UTS
MAKALAH SEBELUM UTSMAKALAH SEBELUM UTS
MAKALAH SEBELUM UTS
lindaauli29
 

Similar to Pasar_Modal_pptx 2.pptx (20)

Latihan soal materi pasar modal
Latihan soal materi pasar modalLatihan soal materi pasar modal
Latihan soal materi pasar modal
 
Manajerial Keuangan _magister manajem_Kuliah_2_kirim.pptx
Manajerial Keuangan _magister manajem_Kuliah_2_kirim.pptxManajerial Keuangan _magister manajem_Kuliah_2_kirim.pptx
Manajerial Keuangan _magister manajem_Kuliah_2_kirim.pptx
 
Materi 06
Materi 06Materi 06
Materi 06
 
Pasar uang dan valas
Pasar uang dan valasPasar uang dan valas
Pasar uang dan valas
 
Materi pasar uang dan modal
Materi pasar uang dan modalMateri pasar uang dan modal
Materi pasar uang dan modal
 
Pasar modal
Pasar modalPasar modal
Pasar modal
 
Pasar modal
Pasar modalPasar modal
Pasar modal
 
Instrumen pasar modal
Instrumen pasar modalInstrumen pasar modal
Instrumen pasar modal
 
Instrumen pasar modal
Instrumen pasar modalInstrumen pasar modal
Instrumen pasar modal
 
PENILAIAN DANA PERHITUNGAN HARGA SAHAM (1).docx
PENILAIAN DANA PERHITUNGAN HARGA SAHAM (1).docxPENILAIAN DANA PERHITUNGAN HARGA SAHAM (1).docx
PENILAIAN DANA PERHITUNGAN HARGA SAHAM (1).docx
 
14. Pertemuan Ke 14 - Analisa Laporan Keuangan.pptx
14. Pertemuan Ke 14 - Analisa Laporan Keuangan.pptx14. Pertemuan Ke 14 - Analisa Laporan Keuangan.pptx
14. Pertemuan Ke 14 - Analisa Laporan Keuangan.pptx
 
Pasar modal obligasi 1
Pasar modal obligasi 1Pasar modal obligasi 1
Pasar modal obligasi 1
 
Materi 5 MANAJEMEN KEUANGAN SAHAM DAN OBLIGASI.pptx
Materi 5 MANAJEMEN KEUANGAN SAHAM DAN OBLIGASI.pptxMateri 5 MANAJEMEN KEUANGAN SAHAM DAN OBLIGASI.pptx
Materi 5 MANAJEMEN KEUANGAN SAHAM DAN OBLIGASI.pptx
 
Saham
SahamSaham
Saham
 
Teori Pasar Modal
Teori Pasar ModalTeori Pasar Modal
Teori Pasar Modal
 
BAB 4 PASAR KEUANGAN
BAB 4 PASAR KEUANGANBAB 4 PASAR KEUANGAN
BAB 4 PASAR KEUANGAN
 
Tugas Manajemen Keuangan 2 (Pasar Modal Indonesia)
Tugas Manajemen Keuangan 2 (Pasar Modal Indonesia)Tugas Manajemen Keuangan 2 (Pasar Modal Indonesia)
Tugas Manajemen Keuangan 2 (Pasar Modal Indonesia)
 
Pasar uang dan pasar modal
Pasar uang dan pasar modalPasar uang dan pasar modal
Pasar uang dan pasar modal
 
Pasar modal
Pasar modalPasar modal
Pasar modal
 
MAKALAH SEBELUM UTS
MAKALAH SEBELUM UTSMAKALAH SEBELUM UTS
MAKALAH SEBELUM UTS
 

Recently uploaded

Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
inganahsholihahpangs
 
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos ValidasiAksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
DinaSetiawan2
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
fadlurrahman260903
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
HendraSagita2
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
irvansupriadi44
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
ananda238570
 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
SdyokoSusanto1
 
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdfLaporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
OcitaDianAntari
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
ahyani72
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
YuristaAndriyani1
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
sabir51
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
nasrudienaulia
 
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
margagurifma2023
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
budimoko2
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
junarpudin36
 
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
DrEngMahmudKoriEffen
 
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptxObservasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
akram124738
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
Kanaidi ken
 

Recently uploaded (20)

Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
 
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos ValidasiAksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
 
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdfLaporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
 
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
 
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptxObservasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
 

Pasar_Modal_pptx 2.pptx

  • 1. Syafril, SE, MM Dosen Universitas Nahdlatul Ulama, IAIN Antasari & ASMI Citra Nusantara Banjarmasin 2016 source: kasmir, by syafril bjm
  • 2. Pasar Modal  Pengertian Tempat bertemunya perusahaan yang membutuhkan modal (emiten) dan perusahaan yg menanamkan modal (investor) di pasar saham/bursa (BEJ & BES). Instrument yg diperjualbelikan berupa saham & obligasi. source: kasmir, by syafril bjm
  • 3. INSTRUMEN PASAR MODAL I. SAHAM(STOCKS)  Surat berharga yg bersifat kepemilikan, artinya pemilik saham merupakan pemilik perusahaan. Keuntungan yg diperoleh berupa deviden.  Pembagian modal menurut UU a. Modal dasar, modal pertama kali b. Modal ditempatkan, yaitu modal yg telah dijual dan besarnya 25% dari modal c. Modal setor, modal yg benar2 telah disetor yaitu 50% dari modal yg ditempatkan d. Saham dalam portapel, yaitu modal yg masih dlm bentuk saham yg belum dijual (modal dasar – modal yg ditempatkan. source: kasmir, by syafril bjm
  • 4. JENIS2 SAHAM 1. DARI SEGI CARA PERALIHAN  Saham atas unjuk (bearer stocks) Saham yg tidak tertulis nama pemilik dalam saham tsb. o Saham atas nama (registered stocks) didalamnya tertulis nama pemilik dan apabila dialihkan diperlukan syarat tertentu source: kasmir, by syafril bjm
  • 5. JENIS2 SAHAM 2. DARI SEGI HAK TAGIH  Saham biasa (common stocks)  Saham preferen (prefered stocks) merupakan saham yg memperoleh hak utama dalam deviden & harta apabila perusahaan di liquidasi. source: kasmir, by syafril bjm
  • 6. II. Obligasi (bonds)  Obligasi merupakan instrumen hutang bagi perusahaan yg hendak memperoleh modal. Keuntungan yg diperoleh berupa kupon.  Jenis – jenis obligasi A. DARI SEGI PERALIHAN 1. Obligasi atas unjuk (bearer bonds) 2. Obligasi atas nama (registered bonds) source: kasmir, by syafril bjm
  • 7. B. DARI SEGI JAMINAN 1. Obligasi dgn jaminan (secured bonds) merupakan obligasi yg dijamin dgn jaminan tertentu, jenis obligasi ini al: obligasi dgn garansi (guaranteed bonds), obligasi dgn jaminan harta (mortage bonds), obligasi dgn jaminan efek (collateral trust bonds), dan obligasi dgn jaminan peralatan (equipment bonds). 2. Obligasi tanpa jaminan (unsecured bonds) Obligasi yg diberikan hanya berbentuk kepercayaan semata, misalnya debenture bonds dan sub ordinate bonds yang dikeluarkan pemerintah. source: kasmir, by syafril bjm
  • 8. c. DARI SEGI PEMBAYARAN BUNGA & POKOK 1. Obligasi dgn bunga tetap 2. Obligasi dgn bunga tidak tetap 3. Obligasi tanpa bunga D. DARI SEGI PENERBIT 1. Obligasi pemerintah 2. Obligasi swasta source: kasmir, by syafril bjm
  • 9. E. DARI SEGI JATUH TEMPO 1. Jk. Pendek, kurang dari 1 tahun 2. Jk. Menengah, 1 s/d 5 tahun 3. Jk. Panjang, lebih dari 5 tahun source: kasmir, by syafril bjm
  • 10. Para pemain di pasar modal a. Emiten b. Investor c. Lembaga penunjang a) Underwriter  Full commitment  Best effort commitment  Standby commitment  All or None commitment source: kasmir, by syafril bjm
  • 11. Para pemain di pasar modal b) Perantara perdagangan efek (broker/pialang) c) Perdagangan efek (dealer) d) Penanggung (guarantor) e) Wali amanat (trustee) f) Perusahaan surat berharga (securities company) g) Perusahaan pengelola dana (investment company) h) Kantor administrasi efek source: kasmir, by syafril bjm
  • 12. Lembaga yg terlibat di pasar modal 1. Lembaga2 pemerintah  Badan pelaksana pasar modal (Bapepam)  Badan koordinasi penanaman modal (BKPM)  Departemen teknis (Keuangan, perhubungan, perindustrian, dll)  Departemen kehakiman Pengesahan anggaran dasar perusahan source: kasmir, by syafril bjm
  • 13. Lembaga yg terlibat di pasar modal  Notaris  Akuntan publik  Konsultan hukum  Penilai (appraiser)  Konsultan efek source: kasmir, by syafril bjm
  • 14. PROSEDUR EMISI 1. TAHAPAN EMISI  Tahap Persiapam  Penyampaian Letter of Inten  Penyampaian pernyataan pendaftaran  Evaluasi dari BAPEPAM  Dengar pendapat terbuka 2. PERSYARATAN EMISI Izin registrasi & listing diberikan oleh BAPEPAM setelah memenuhi persyaratan dan emiten harus listing paling lambat 90 hari setelah izin registrasi dikeluarkan source: kasmir, by syafril bjm
  • 15. Pasar perdana (Primary market) Tahap – tahap penawaran efek di pasar perdana sbb.: 1. Pengumuman & pendistribusian prospektus 2. Masa penawaran 3. Masa penjatahan 4. Masa pegembalian 5. Penyerahan efek 6. Pencatatan bursa efek 7. Pasar sekunder (secondary market) source: kasmir, by syafril bjm

Editor's Notes

  1. Sek tgl 24 nov 14, mbs tgl 13 mei 2015
  2. Sekretaris 1 des 14