GLOBALISASI :
Perubahan kehidupan yang ditandai oleh
MENINGKATNYA INTERAKSI ANTAR
MANUSIA DARI BERBAGAI LATAR
BELAKANG, dalam melintasi
(a) batas-batas tempat tinggal;
(b) asal-usul;
(c) ras;
(d) golongan;
(e) kebangsaan dan kewarganegaraan.
Fenomena yang menyertai
globalisasi:
• Berkembangnya New Global Electronic
Economy,
• Cultural dalam konteks A Global cosmopolitan
society;
• Westernisasi ataupun Transnational corporation;
• Terkikisnya sebagian kedaulatan negara
kebangsaan oleh institusi global;
• Respek dan kapabilitas pemimpin politik
menurun;
• Interaksi antar orang dari jarak yang saling
berjauhan;
Bagaimana mengenali
Globalisasi?
• Expedisi bangsa eropa
• Revolusi industri
• Kolonialisme dan imperialisme
• Kapitalisme internasional
• Inovasi teknologi
(Menurut Sartono Kartodirdjo)
Faktor-faktor percepatan
globalisasi:
• Berakhirnya perang dingin
• Temuan di bidang teknologi
komunikasi dan transportasi
Tingkatan yang dipengaruhi
• Material life
• Struktur keuangan
• Persepsi
• Keyakinan
• Gagasan dan selera
(Menurut Susan Strange)
Pengaruh Globalisasi
• Ekonomi: perdagangan bebas,
kerjasama internasional;
• Politik: HAM, demokrasi;
• Budaya: musik, film, mode, &
makanan
Bagaimana menyikapi
Globalisasi?
• Wawasan luas;
• Kritis;
• Cerdas & berani bersaing
• Meningkatkan kemampuan & bersikap
terbuka;
• Sanggup bekerja sama dengan berbagai
orang/latar belakang;
• Responsif terhadap dinamika &
pluralisme;

Globalisasi

  • 1.
    GLOBALISASI : Perubahan kehidupanyang ditandai oleh MENINGKATNYA INTERAKSI ANTAR MANUSIA DARI BERBAGAI LATAR BELAKANG, dalam melintasi (a) batas-batas tempat tinggal; (b) asal-usul; (c) ras; (d) golongan; (e) kebangsaan dan kewarganegaraan.
  • 2.
    Fenomena yang menyertai globalisasi: •Berkembangnya New Global Electronic Economy, • Cultural dalam konteks A Global cosmopolitan society; • Westernisasi ataupun Transnational corporation; • Terkikisnya sebagian kedaulatan negara kebangsaan oleh institusi global; • Respek dan kapabilitas pemimpin politik menurun; • Interaksi antar orang dari jarak yang saling berjauhan;
  • 3.
    Bagaimana mengenali Globalisasi? • Expedisibangsa eropa • Revolusi industri • Kolonialisme dan imperialisme • Kapitalisme internasional • Inovasi teknologi (Menurut Sartono Kartodirdjo)
  • 4.
    Faktor-faktor percepatan globalisasi: • Berakhirnyaperang dingin • Temuan di bidang teknologi komunikasi dan transportasi
  • 5.
    Tingkatan yang dipengaruhi •Material life • Struktur keuangan • Persepsi • Keyakinan • Gagasan dan selera (Menurut Susan Strange)
  • 6.
    Pengaruh Globalisasi • Ekonomi:perdagangan bebas, kerjasama internasional; • Politik: HAM, demokrasi; • Budaya: musik, film, mode, & makanan
  • 7.
    Bagaimana menyikapi Globalisasi? • Wawasanluas; • Kritis; • Cerdas & berani bersaing • Meningkatkan kemampuan & bersikap terbuka; • Sanggup bekerja sama dengan berbagai orang/latar belakang; • Responsif terhadap dinamika & pluralisme;