SlideShare a Scribd company logo
1 of 8
Rizal Fuadi, S.Pd.I

NIKMAT-NIKMAT ALLAH
YANG JARANG DISYUKURI
(1) NIKMAT PENDENGARAN, PENGLIHATAN, DAN HATI

   “Dan Dialah yang telah menciptakan bagi kamu
    sekalian, pendengaran, penglihatan dan hati. Amat
    sedikitlah kamu bersyukur.” (Q.s. 23: 78)
   “Kemudian Dia menyempurnakan dan meniupkan ke
    dalamnya roh (ciptaan)-Nya dan Dia menjadikan bagi
    kamu pendengaran, penglihatan dan hati; (tetapi)
    kamu sedikit sekali bersyukur.” (Q.s. 32: 9)
   “Katakanlah: "Dia-lah Yang menciptakan kamu dan
    menjadikan bagi kamu pendengaran, penglihatan
    dan hati." (Tetapi) amat sedikit kamu bersyukur.”
    (Q.s. 67: 23)
(2) NIKMAT AIR MINUM

   “Maka terangkanlah kepadaku tentang air
    yang kamu minum. Kamukah yang
    menurunkannya atau Kamikah yang
    menurunkannya? Kalau Kami kehendaki,
    niscaya Kami jadikan dia asin, maka
    mengapakah kamu tidak bersyukur?” (Q.s.
    56: 68-70)
(3) NIKMAT MALAM DAN SIANG

   “Allah-lah yang menjadikan malam untuk
    kamu supaya kamu beristirahat padanya;
    dan menjadikan siang terang benderang.
    Sesungguhnya Allah benar-benar
    mempunyai karunia yang dilimpahkan atas
    manusia, akan tetapi kebanyakan manusia
    tidak bersyukur.” (Q.s. 40: 61)
(4) NIKMAT BINATANG TERNAK
   “Dan apakah mereka tidak melihat bahwa
    sesungguhnya Kami telah menciptakan
    binatang ternak untuk mereka yaitu sebahagian
    dari apa yang telah Kami ciptakan dengan
    kekuasaan Kami sendiri, lalu mereka
    menguasainya? Dan Kami tundukkan binatang-
    binatang itu untuk mereka; maka
    sebahagiannya menjadi tunggangan mereka
    dan sebahagiannya mereka makan. Dan
    mereka memperoleh padanya manfaat-manfaat
    dan minuman. Maka mengapakah mereka tidak
    bersyukur?” (Q.s. 36: 71-73)
(5) NIKMAT BUAH-BUAHAN
   “Dan suatu tanda (kekuasaan Allah yang besar)
    bagi mereka adalah bumi yang mati. Kami
    hidupkan bumi itu dan Kami keluarkan dari
    padanya biji-bijian, maka daripadanya mereka
    makan. Dan Kami jadikan padanya kebun-
    kebun kurma dan anggur dan Kami pancarkan
    padanya beberapa mata air, supaya mereka
    dapat makan dari buahnya, dan dari apa yang
    diusahakan oleh tangan mereka. Maka
    mengapakah mereka tidak bersyukur?” (Q.s.
    36: 33-35)
(6) NIKMAT HASIL BEKERJA

   “Sesungguhnya Kami telah menempatkan
    kamu sekalian di muka bumi dan Kami
    adakan bagimu di muka bumi (sumber)
    penghidupan. Amat sedikitlah kamu
    bersyukur.” (Q.s. 7: 10)
(7) NIKMAT KARUNIA ALLAH
   “Apakah kamu tidak memperhatikan orang-
    orang yang ke luar dari kampung halaman
    mereka, sedang mereka beribu-ribu
    (jumlahnya) karena takut mati; maka Allah
    berfirman kepada mereka: "Matilah kamu",
    kemudian Allah menghidupkan mereka.
    Sesungguhnya Allah mempunyai karunia
    terhadap manusia tetapi kebanyakan
    manusia tidak bersyukur.” (Q.s. 2: 243)

More Related Content

Viewers also liked (20)

Istiqaamah
IstiqaamahIstiqaamah
Istiqaamah
 
Tafsir surat al maa’uun dan al 'ashr
Tafsir surat al maa’uun dan al 'ashrTafsir surat al maa’uun dan al 'ashr
Tafsir surat al maa’uun dan al 'ashr
 
Buah taqwa
Buah taqwaBuah taqwa
Buah taqwa
 
10 kualitas pribadi yang disukai
10 kualitas pribadi yang disukai10 kualitas pribadi yang disukai
10 kualitas pribadi yang disukai
 
Meaning of life
Meaning of lifeMeaning of life
Meaning of life
 
Membangun sikap positif dalam menghadapi situasi
Membangun sikap positif dalam menghadapi situasiMembangun sikap positif dalam menghadapi situasi
Membangun sikap positif dalam menghadapi situasi
 
Halaqah muntijah penghasil kader muntijah
Halaqah muntijah penghasil kader muntijahHalaqah muntijah penghasil kader muntijah
Halaqah muntijah penghasil kader muntijah
 
20 Langkah Menjadi Pemimpin yang Baik
20 Langkah Menjadi Pemimpin yang Baik20 Langkah Menjadi Pemimpin yang Baik
20 Langkah Menjadi Pemimpin yang Baik
 
Sebab datang dan hilangnya hidayah allah
Sebab datang dan hilangnya hidayah allahSebab datang dan hilangnya hidayah allah
Sebab datang dan hilangnya hidayah allah
 
Wujud dan sifat allah
Wujud dan sifat allahWujud dan sifat allah
Wujud dan sifat allah
 
Mari Beriman Sejenak
Mari Beriman SejenakMari Beriman Sejenak
Mari Beriman Sejenak
 
تعريف الرسول
تعريف الرسولتعريف الرسول
تعريف الرسول
 
6 hak dan kewajiban sesama muslim
6 hak dan kewajiban sesama muslim6 hak dan kewajiban sesama muslim
6 hak dan kewajiban sesama muslim
 
Profil SMAN 1 Bireuen
Profil SMAN 1 BireuenProfil SMAN 1 Bireuen
Profil SMAN 1 Bireuen
 
Tafsir al masad
Tafsir al masadTafsir al masad
Tafsir al masad
 
Personal branding
Personal brandingPersonal branding
Personal branding
 
Kiat khusyu’ dalam shalat
Kiat khusyu’ dalam shalatKiat khusyu’ dalam shalat
Kiat khusyu’ dalam shalat
 
Menjaga lidah
Menjaga lidahMenjaga lidah
Menjaga lidah
 
Enam hak seorang muslim
Enam  hak  seorang  muslimEnam  hak  seorang  muslim
Enam hak seorang muslim
 
Sepuluh Prinsip Pembelajaran IQRA
Sepuluh Prinsip Pembelajaran IQRASepuluh Prinsip Pembelajaran IQRA
Sepuluh Prinsip Pembelajaran IQRA
 

More from Rizal Fuadi Muhammad

Metode menghafal ayat al quran dan hadits dalam pembelajaran
Metode menghafal ayat al quran dan hadits dalam pembelajaranMetode menghafal ayat al quran dan hadits dalam pembelajaran
Metode menghafal ayat al quran dan hadits dalam pembelajaranRizal Fuadi Muhammad
 
Doa menghilangkan kesedihan dan kegelisahan
Doa menghilangkan kesedihan dan kegelisahanDoa menghilangkan kesedihan dan kegelisahan
Doa menghilangkan kesedihan dan kegelisahanRizal Fuadi Muhammad
 
كَمْ السَّاعَة الآن؟
كَمْ السَّاعَة الآن؟كَمْ السَّاعَة الآن؟
كَمْ السَّاعَة الآن؟Rizal Fuadi Muhammad
 
Cara nabi muhammad saw membentuk jiwa anak
Cara nabi muhammad saw membentuk jiwa anakCara nabi muhammad saw membentuk jiwa anak
Cara nabi muhammad saw membentuk jiwa anakRizal Fuadi Muhammad
 
Bagaimana rasulullah mendidik anak
Bagaimana rasulullah mendidik anakBagaimana rasulullah mendidik anak
Bagaimana rasulullah mendidik anakRizal Fuadi Muhammad
 
خَفْضُ الصَّوْتِ (Merendahkan Suara)
خَفْضُ الصَّوْتِ (Merendahkan Suara)خَفْضُ الصَّوْتِ (Merendahkan Suara)
خَفْضُ الصَّوْتِ (Merendahkan Suara)Rizal Fuadi Muhammad
 
Adab berinteraksi dengan lawan jenis
Adab berinteraksi dengan lawan jenisAdab berinteraksi dengan lawan jenis
Adab berinteraksi dengan lawan jenisRizal Fuadi Muhammad
 

More from Rizal Fuadi Muhammad (20)

Metode menghafal ayat al quran dan hadits dalam pembelajaran
Metode menghafal ayat al quran dan hadits dalam pembelajaranMetode menghafal ayat al quran dan hadits dalam pembelajaran
Metode menghafal ayat al quran dan hadits dalam pembelajaran
 
Lembar Penjajagan Iqra
Lembar Penjajagan IqraLembar Penjajagan Iqra
Lembar Penjajagan Iqra
 
Working in Teams
Working in TeamsWorking in Teams
Working in Teams
 
Mendidik anak mencintai al quran
Mendidik anak mencintai al quranMendidik anak mencintai al quran
Mendidik anak mencintai al quran
 
Kewajiban sesama muslim
Kewajiban sesama muslimKewajiban sesama muslim
Kewajiban sesama muslim
 
Kriteria pemimpin yang baik
Kriteria pemimpin yang baikKriteria pemimpin yang baik
Kriteria pemimpin yang baik
 
Doa menghilangkan kesedihan dan kegelisahan
Doa menghilangkan kesedihan dan kegelisahanDoa menghilangkan kesedihan dan kegelisahan
Doa menghilangkan kesedihan dan kegelisahan
 
كَمْ السَّاعَة الآن؟
كَمْ السَّاعَة الآن؟كَمْ السَّاعَة الآن؟
كَمْ السَّاعَة الآن؟
 
هُوَ وَأَنَا
هُوَ وَأَنَاهُوَ وَأَنَا
هُوَ وَأَنَا
 
Menyambut un
Menyambut unMenyambut un
Menyambut un
 
Cara nabi muhammad saw membentuk jiwa anak
Cara nabi muhammad saw membentuk jiwa anakCara nabi muhammad saw membentuk jiwa anak
Cara nabi muhammad saw membentuk jiwa anak
 
Bagaimana rasulullah mendidik anak
Bagaimana rasulullah mendidik anakBagaimana rasulullah mendidik anak
Bagaimana rasulullah mendidik anak
 
Membentuk kader muntijah
Membentuk kader muntijahMembentuk kader muntijah
Membentuk kader muntijah
 
Taqwa
TaqwaTaqwa
Taqwa
 
خَفْضُ الصَّوْتِ (Merendahkan Suara)
خَفْضُ الصَّوْتِ (Merendahkan Suara)خَفْضُ الصَّوْتِ (Merendahkan Suara)
خَفْضُ الصَّوْتِ (Merendahkan Suara)
 
Fiqih zakat fithrah
Fiqih zakat fithrahFiqih zakat fithrah
Fiqih zakat fithrah
 
Fiqih shalat
Fiqih shalatFiqih shalat
Fiqih shalat
 
Adab menuntut ilmu
Adab menuntut ilmuAdab menuntut ilmu
Adab menuntut ilmu
 
Adab berinteraksi dengan lawan jenis
Adab berinteraksi dengan lawan jenisAdab berinteraksi dengan lawan jenis
Adab berinteraksi dengan lawan jenis
 
Makanan dan minuman halal
Makanan dan minuman halalMakanan dan minuman halal
Makanan dan minuman halal
 

NIKMAT-ALLAH-YANG-JARANG-DISYUKURI

  • 1. Rizal Fuadi, S.Pd.I NIKMAT-NIKMAT ALLAH YANG JARANG DISYUKURI
  • 2. (1) NIKMAT PENDENGARAN, PENGLIHATAN, DAN HATI  “Dan Dialah yang telah menciptakan bagi kamu sekalian, pendengaran, penglihatan dan hati. Amat sedikitlah kamu bersyukur.” (Q.s. 23: 78)  “Kemudian Dia menyempurnakan dan meniupkan ke dalamnya roh (ciptaan)-Nya dan Dia menjadikan bagi kamu pendengaran, penglihatan dan hati; (tetapi) kamu sedikit sekali bersyukur.” (Q.s. 32: 9)  “Katakanlah: "Dia-lah Yang menciptakan kamu dan menjadikan bagi kamu pendengaran, penglihatan dan hati." (Tetapi) amat sedikit kamu bersyukur.” (Q.s. 67: 23)
  • 3. (2) NIKMAT AIR MINUM  “Maka terangkanlah kepadaku tentang air yang kamu minum. Kamukah yang menurunkannya atau Kamikah yang menurunkannya? Kalau Kami kehendaki, niscaya Kami jadikan dia asin, maka mengapakah kamu tidak bersyukur?” (Q.s. 56: 68-70)
  • 4. (3) NIKMAT MALAM DAN SIANG  “Allah-lah yang menjadikan malam untuk kamu supaya kamu beristirahat padanya; dan menjadikan siang terang benderang. Sesungguhnya Allah benar-benar mempunyai karunia yang dilimpahkan atas manusia, akan tetapi kebanyakan manusia tidak bersyukur.” (Q.s. 40: 61)
  • 5. (4) NIKMAT BINATANG TERNAK  “Dan apakah mereka tidak melihat bahwa sesungguhnya Kami telah menciptakan binatang ternak untuk mereka yaitu sebahagian dari apa yang telah Kami ciptakan dengan kekuasaan Kami sendiri, lalu mereka menguasainya? Dan Kami tundukkan binatang- binatang itu untuk mereka; maka sebahagiannya menjadi tunggangan mereka dan sebahagiannya mereka makan. Dan mereka memperoleh padanya manfaat-manfaat dan minuman. Maka mengapakah mereka tidak bersyukur?” (Q.s. 36: 71-73)
  • 6. (5) NIKMAT BUAH-BUAHAN  “Dan suatu tanda (kekuasaan Allah yang besar) bagi mereka adalah bumi yang mati. Kami hidupkan bumi itu dan Kami keluarkan dari padanya biji-bijian, maka daripadanya mereka makan. Dan Kami jadikan padanya kebun- kebun kurma dan anggur dan Kami pancarkan padanya beberapa mata air, supaya mereka dapat makan dari buahnya, dan dari apa yang diusahakan oleh tangan mereka. Maka mengapakah mereka tidak bersyukur?” (Q.s. 36: 33-35)
  • 7. (6) NIKMAT HASIL BEKERJA  “Sesungguhnya Kami telah menempatkan kamu sekalian di muka bumi dan Kami adakan bagimu di muka bumi (sumber) penghidupan. Amat sedikitlah kamu bersyukur.” (Q.s. 7: 10)
  • 8. (7) NIKMAT KARUNIA ALLAH  “Apakah kamu tidak memperhatikan orang- orang yang ke luar dari kampung halaman mereka, sedang mereka beribu-ribu (jumlahnya) karena takut mati; maka Allah berfirman kepada mereka: "Matilah kamu", kemudian Allah menghidupkan mereka. Sesungguhnya Allah mempunyai karunia terhadap manusia tetapi kebanyakan manusia tidak bersyukur.” (Q.s. 2: 243)