SlideShare a Scribd company logo
BAB VI
PERKEMBANGAN TEKNOLOGI MEDIA dan KOMUNIKASI MASSA
A. PERKEMBANGAN TEKNOLOGI MEDIA
1. Riwayat Komunikasi dan Sejarah Kemanusiaan
Riwayat perkembangan komunikasi antarmanusia adalah sama dengan sejarah kehidupan manusia itu
sendiri. Menurut Nordenstreng dan Varis (1973) dalam (Nasution, 1989:15), ada 4 titik penentu yang utama
dalam sejarah komunikasi manusia, yaitu :
a. Ditemukannya bahasa
b. Berkembangnya seni tulisan dan berkembangnya kemampuan bicara manusia
c. Berkembangnya kemampuan reproduksi kata-kata tertulis
d. lahirnya komunikasi elektronik
2. Perkembangan Komunikasi dan Teknologi Komunikasi
Gambar
LINGKUNGAN SOSIOTEKNOLOGI
Struktur Masyarakat
Sistem dan
Teknologi Informasi
Proses
Sosial
Masyarakat dan
Budaya
Strategi Komunikasi
O’Brien, 1996 dalam Kadir, (2003:8) mengatakan bahwa, perilaku manusia dan teknologi memiliki interaksi di
dalam lingkaran lingkungan sosiiteknologi diatas. Kelima komponen itu berinteraksi dalam proses sosial,
satu dan lainnya saling berinteraksi dan mempengaruhi dimana setiap komponen memiliki visi masing-
masing yang saling bersinergi serta menghasilkan output proses sosial sebagaimana diharapkan oleh
seluruh stakeholder sosioteknologi.
a. Media Komunikasi Antarpribadi
Saylin Wen mengategorikan perkembangan awal pada media komunikasi antara pribadi dengan enam
media, seperti :
1. Suara
2. Grafik
3. Teks
4. Musik
5. Animasi
6. Video
b. Media Penyimpanan
Sayling Wen (2002:39-63) mengatakan bahwa, jenis-jenis media penyimapnan adalah :
1. Buku dan kertas
2. Kamera
3. Alat perekam kaset
4. Kamera Film Proyektor
5. Pita Perekam Video
6. Disk Optikal
7. Disket dan Hard disk
8. Flash Disk
c. Media Transmisi
Transmisi media bukanlah sekedar tentang penyimpanan serta penyebaran. Kita juga menginginkan
informasi ditransmisikan seketika (real-time) sebelum beritanya ketinggalan. Demikianlah selain media
penyimpanan, kita juga membutuhkan transmisi seketika (real-time). Transmisi dapat dibagi menjadi 3
kategori, yaitu :
1. Komunikasi, transmisi dari orang ke orang
2. Penyiaran, transimisi dari satu orang ke banyak orang
3. Jaringan, transmisi dari banyak orang ke banyak orang
3. Empat Era Perkembangan Komputerisasi
Fase yang paling menentukan dakam revolusi komputer adalah pengembangan notasi biner di tahun 1679,
dimana notasi biner ini adalah dasar bagi semua bahasa komputer.
Perkembangan teknologi komputer yang sedemikian cepatnya telah membawa dunia memasuki era baru yg
lebih cepat dari yang pernah dibayangkan sebelumnya. Setidaknya ada 4 era penting sejak ditemukannya
komputer sebagai alat pengolah data sampai dengan era Internet saat komputer menjadi senjata utama
dalam komputerisasi, yaitu :
1. Era Komputerisasi
2. Era Teknologi Informasi
3. Era Sistem Informasi
4. Era Globalisasi Informasi
Setiap Era memiliki karakteristik masing-masing dan secara langsung maupun tidak memiliki hubungan
yang erat dengan alam kompetisi dunia uaaha, baik secara mikro maupun makro.
4. Media Massa Depan dan Platform Teknologi Komunikasi
Teknologi komunikasi membutuhkan Platform pengembangan yang jelas di masa depan. Perkembangan
teknologi telematika berada pada situasi anomi, dimana tidak ada platform yang jelas arah
pengembangannya. Hal ini disebabkan karen setiap negara berlomba-lomba mengebangkan teknologi
telematika sesuai dengan pasar nasional maupun internasional.
B. ADOPSI INOVASI dan SIKAP MASYARAKAT TERHADAP MEDIA
Neubeck dan Clasberg (1996:294-299) telah menulis subbab teknologi dan perubahan sosial dalam bab
perubahan sosial dan pergerakan sosial pada bukunya “Sosiology a Critical Approach”. Perubahan-
prubahan sosial selalu dipengaruhi oleh hal-hal baru di masyarakat yang menciptakan suatu keadaan
yang berbeda dengan keadaan sebelumnya dalam sistem sosial.
Inovasi berkaitan dengan gagasan, tindakan atau barang yang dianggap baru oleh seseorang dan
masyaraktnya. Konsep baru ini terbentang antara konsep pengenalan, persuasi dan keputusan
menggunakannya (adopsi). Difusi Inovasi berhubungan dengan rentang waktu yang berlalu selama
difusi inonasi berlangsung. Difusi Inovasi berlangsung pada sisitem sosial sudah mulai terbuka
terhadap ide-ide baru, paling tidak ditandai dengan perubahan wawasan, pandangan, sikap dan baru
masuk pada perubahan perilaku. Difusi Inovasi amat dekat dengan perubahan sosial, sedangkan
perubahan sosial itu berkaitan dengan sistem sosial masyarakatnya.

More Related Content

Similar to Materi tentang digital dan media sosail.ppt

ami rahma darmanet
ami rahma darmanetami rahma darmanet
ami rahma darmanet
amirahma6
 
ANTARA KEBEBASAN SOSIAL ATAU EKSPLOITASI
ANTARA KEBEBASAN SOSIAL ATAU EKSPLOITASIANTARA KEBEBASAN SOSIAL ATAU EKSPLOITASI
ANTARA KEBEBASAN SOSIAL ATAU EKSPLOITASI
Fais Arief Pambudi
 
Tm 1 transformasi dunia cyber
Tm 1 transformasi dunia cyberTm 1 transformasi dunia cyber
Tm 1 transformasi dunia cyber
RifkyAnanKurniawan
 
Tugas teknologi pendidikan
Tugas teknologi pendidikanTugas teknologi pendidikan
Tugas teknologi pendidikan
aisyah cute
 
Teknologi komunikasi (kelompok irdan arjulian).ppt
Teknologi komunikasi  (kelompok irdan arjulian).pptTeknologi komunikasi  (kelompok irdan arjulian).ppt
Teknologi komunikasi (kelompok irdan arjulian).ppt
Irdan Arjulian
 
Metode Penyuluhan di era 4.0.pptx
Metode Penyuluhan di era 4.0.pptxMetode Penyuluhan di era 4.0.pptx
Metode Penyuluhan di era 4.0.pptx
daniel muttaqin
 
5dampak teknologi-komunikasi
5dampak teknologi-komunikasi5dampak teknologi-komunikasi
5dampak teknologi-komunikasiSutiyono Porjo
 
Makalah sejarah
Makalah sejarahMakalah sejarah
Makalah sejarah
queenoaaishaa
 
Teknologi komunikasi dan masyarakat 2016
Teknologi komunikasi dan masyarakat 2016Teknologi komunikasi dan masyarakat 2016
Teknologi komunikasi dan masyarakat 2016
Muchlis Soleiman
 
Syarifudin, dakwah melalui media cetak
Syarifudin, dakwah melalui media cetakSyarifudin, dakwah melalui media cetak
Syarifudin, dakwah melalui media cetakSyarifudin Amq
 
Syarifudin, dakwah melalui media cetak
Syarifudin, dakwah melalui media cetakSyarifudin, dakwah melalui media cetak
Syarifudin, dakwah melalui media cetakSyarifudin Amq
 
Pg kelompok 5
Pg kelompok 5Pg kelompok 5
Pg kelompok 5
Mitha Ye Es
 
TB1_Sosiologi Komunikasi_44220110048.pdf
TB1_Sosiologi Komunikasi_44220110048.pdfTB1_Sosiologi Komunikasi_44220110048.pdf
TB1_Sosiologi Komunikasi_44220110048.pdf
SitiNurjanah170
 
Makalah "PENGARUH KOMUNIKASI MASSA TERHADAP MODERNISASI "
Makalah "PENGARUH KOMUNIKASI MASSA  TERHADAP MODERNISASI "Makalah "PENGARUH KOMUNIKASI MASSA  TERHADAP MODERNISASI "
Makalah "PENGARUH KOMUNIKASI MASSA TERHADAP MODERNISASI "
suciwijayanti18
 
Communicationtechnology session 2
Communicationtechnology session 2Communicationtechnology session 2
Communicationtechnology session 2
Judhie Setiawan
 
Teknologi komunikasi dan masyarakat
Teknologi komunikasi dan masyarakatTeknologi komunikasi dan masyarakat
Teknologi komunikasi dan masyarakatMuchlis Soleiman
 
Teknologi komunikasi dan masyarakat
Teknologi komunikasi dan masyarakatTeknologi komunikasi dan masyarakat
Teknologi komunikasi dan masyarakatMuchlis Soleiman
 
Teknologi komunikasi dan masyarakat
Teknologi komunikasi dan masyarakatTeknologi komunikasi dan masyarakat
Teknologi komunikasi dan masyarakatMuchlis Soleiman
 
Tugas Wawasan IPTEKS.pdf
Tugas Wawasan IPTEKS.pdfTugas Wawasan IPTEKS.pdf
Tugas Wawasan IPTEKS.pdf
TriWahyuni305974
 
Homo Digitalis dan Aktivisme Digital.pptx
Homo Digitalis dan Aktivisme Digital.pptxHomo Digitalis dan Aktivisme Digital.pptx
Homo Digitalis dan Aktivisme Digital.pptx
radiussetiyawan2019
 

Similar to Materi tentang digital dan media sosail.ppt (20)

ami rahma darmanet
ami rahma darmanetami rahma darmanet
ami rahma darmanet
 
ANTARA KEBEBASAN SOSIAL ATAU EKSPLOITASI
ANTARA KEBEBASAN SOSIAL ATAU EKSPLOITASIANTARA KEBEBASAN SOSIAL ATAU EKSPLOITASI
ANTARA KEBEBASAN SOSIAL ATAU EKSPLOITASI
 
Tm 1 transformasi dunia cyber
Tm 1 transformasi dunia cyberTm 1 transformasi dunia cyber
Tm 1 transformasi dunia cyber
 
Tugas teknologi pendidikan
Tugas teknologi pendidikanTugas teknologi pendidikan
Tugas teknologi pendidikan
 
Teknologi komunikasi (kelompok irdan arjulian).ppt
Teknologi komunikasi  (kelompok irdan arjulian).pptTeknologi komunikasi  (kelompok irdan arjulian).ppt
Teknologi komunikasi (kelompok irdan arjulian).ppt
 
Metode Penyuluhan di era 4.0.pptx
Metode Penyuluhan di era 4.0.pptxMetode Penyuluhan di era 4.0.pptx
Metode Penyuluhan di era 4.0.pptx
 
5dampak teknologi-komunikasi
5dampak teknologi-komunikasi5dampak teknologi-komunikasi
5dampak teknologi-komunikasi
 
Makalah sejarah
Makalah sejarahMakalah sejarah
Makalah sejarah
 
Teknologi komunikasi dan masyarakat 2016
Teknologi komunikasi dan masyarakat 2016Teknologi komunikasi dan masyarakat 2016
Teknologi komunikasi dan masyarakat 2016
 
Syarifudin, dakwah melalui media cetak
Syarifudin, dakwah melalui media cetakSyarifudin, dakwah melalui media cetak
Syarifudin, dakwah melalui media cetak
 
Syarifudin, dakwah melalui media cetak
Syarifudin, dakwah melalui media cetakSyarifudin, dakwah melalui media cetak
Syarifudin, dakwah melalui media cetak
 
Pg kelompok 5
Pg kelompok 5Pg kelompok 5
Pg kelompok 5
 
TB1_Sosiologi Komunikasi_44220110048.pdf
TB1_Sosiologi Komunikasi_44220110048.pdfTB1_Sosiologi Komunikasi_44220110048.pdf
TB1_Sosiologi Komunikasi_44220110048.pdf
 
Makalah "PENGARUH KOMUNIKASI MASSA TERHADAP MODERNISASI "
Makalah "PENGARUH KOMUNIKASI MASSA  TERHADAP MODERNISASI "Makalah "PENGARUH KOMUNIKASI MASSA  TERHADAP MODERNISASI "
Makalah "PENGARUH KOMUNIKASI MASSA TERHADAP MODERNISASI "
 
Communicationtechnology session 2
Communicationtechnology session 2Communicationtechnology session 2
Communicationtechnology session 2
 
Teknologi komunikasi dan masyarakat
Teknologi komunikasi dan masyarakatTeknologi komunikasi dan masyarakat
Teknologi komunikasi dan masyarakat
 
Teknologi komunikasi dan masyarakat
Teknologi komunikasi dan masyarakatTeknologi komunikasi dan masyarakat
Teknologi komunikasi dan masyarakat
 
Teknologi komunikasi dan masyarakat
Teknologi komunikasi dan masyarakatTeknologi komunikasi dan masyarakat
Teknologi komunikasi dan masyarakat
 
Tugas Wawasan IPTEKS.pdf
Tugas Wawasan IPTEKS.pdfTugas Wawasan IPTEKS.pdf
Tugas Wawasan IPTEKS.pdf
 
Homo Digitalis dan Aktivisme Digital.pptx
Homo Digitalis dan Aktivisme Digital.pptxHomo Digitalis dan Aktivisme Digital.pptx
Homo Digitalis dan Aktivisme Digital.pptx
 

Recently uploaded

RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
Kanaidi ken
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
smp4prg
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
AdrianAgoes9
 
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdfEVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
Rismawati408268
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
mohfedri24
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
Indah106914
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
ozijaya
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SDKisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
denunugraha
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 

Recently uploaded (20)

RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
 
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdfEVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SDKisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 

Materi tentang digital dan media sosail.ppt

  • 1. BAB VI PERKEMBANGAN TEKNOLOGI MEDIA dan KOMUNIKASI MASSA A. PERKEMBANGAN TEKNOLOGI MEDIA 1. Riwayat Komunikasi dan Sejarah Kemanusiaan Riwayat perkembangan komunikasi antarmanusia adalah sama dengan sejarah kehidupan manusia itu sendiri. Menurut Nordenstreng dan Varis (1973) dalam (Nasution, 1989:15), ada 4 titik penentu yang utama dalam sejarah komunikasi manusia, yaitu : a. Ditemukannya bahasa b. Berkembangnya seni tulisan dan berkembangnya kemampuan bicara manusia c. Berkembangnya kemampuan reproduksi kata-kata tertulis d. lahirnya komunikasi elektronik 2. Perkembangan Komunikasi dan Teknologi Komunikasi Gambar LINGKUNGAN SOSIOTEKNOLOGI Struktur Masyarakat Sistem dan Teknologi Informasi Proses Sosial Masyarakat dan Budaya Strategi Komunikasi
  • 2. O’Brien, 1996 dalam Kadir, (2003:8) mengatakan bahwa, perilaku manusia dan teknologi memiliki interaksi di dalam lingkaran lingkungan sosiiteknologi diatas. Kelima komponen itu berinteraksi dalam proses sosial, satu dan lainnya saling berinteraksi dan mempengaruhi dimana setiap komponen memiliki visi masing- masing yang saling bersinergi serta menghasilkan output proses sosial sebagaimana diharapkan oleh seluruh stakeholder sosioteknologi. a. Media Komunikasi Antarpribadi Saylin Wen mengategorikan perkembangan awal pada media komunikasi antara pribadi dengan enam media, seperti : 1. Suara 2. Grafik 3. Teks 4. Musik 5. Animasi 6. Video b. Media Penyimpanan Sayling Wen (2002:39-63) mengatakan bahwa, jenis-jenis media penyimapnan adalah : 1. Buku dan kertas 2. Kamera 3. Alat perekam kaset 4. Kamera Film Proyektor 5. Pita Perekam Video 6. Disk Optikal 7. Disket dan Hard disk 8. Flash Disk
  • 3. c. Media Transmisi Transmisi media bukanlah sekedar tentang penyimpanan serta penyebaran. Kita juga menginginkan informasi ditransmisikan seketika (real-time) sebelum beritanya ketinggalan. Demikianlah selain media penyimpanan, kita juga membutuhkan transmisi seketika (real-time). Transmisi dapat dibagi menjadi 3 kategori, yaitu : 1. Komunikasi, transmisi dari orang ke orang 2. Penyiaran, transimisi dari satu orang ke banyak orang 3. Jaringan, transmisi dari banyak orang ke banyak orang 3. Empat Era Perkembangan Komputerisasi Fase yang paling menentukan dakam revolusi komputer adalah pengembangan notasi biner di tahun 1679, dimana notasi biner ini adalah dasar bagi semua bahasa komputer. Perkembangan teknologi komputer yang sedemikian cepatnya telah membawa dunia memasuki era baru yg lebih cepat dari yang pernah dibayangkan sebelumnya. Setidaknya ada 4 era penting sejak ditemukannya komputer sebagai alat pengolah data sampai dengan era Internet saat komputer menjadi senjata utama dalam komputerisasi, yaitu : 1. Era Komputerisasi 2. Era Teknologi Informasi 3. Era Sistem Informasi 4. Era Globalisasi Informasi Setiap Era memiliki karakteristik masing-masing dan secara langsung maupun tidak memiliki hubungan yang erat dengan alam kompetisi dunia uaaha, baik secara mikro maupun makro. 4. Media Massa Depan dan Platform Teknologi Komunikasi Teknologi komunikasi membutuhkan Platform pengembangan yang jelas di masa depan. Perkembangan teknologi telematika berada pada situasi anomi, dimana tidak ada platform yang jelas arah pengembangannya. Hal ini disebabkan karen setiap negara berlomba-lomba mengebangkan teknologi telematika sesuai dengan pasar nasional maupun internasional.
  • 4. B. ADOPSI INOVASI dan SIKAP MASYARAKAT TERHADAP MEDIA Neubeck dan Clasberg (1996:294-299) telah menulis subbab teknologi dan perubahan sosial dalam bab perubahan sosial dan pergerakan sosial pada bukunya “Sosiology a Critical Approach”. Perubahan- prubahan sosial selalu dipengaruhi oleh hal-hal baru di masyarakat yang menciptakan suatu keadaan yang berbeda dengan keadaan sebelumnya dalam sistem sosial. Inovasi berkaitan dengan gagasan, tindakan atau barang yang dianggap baru oleh seseorang dan masyaraktnya. Konsep baru ini terbentang antara konsep pengenalan, persuasi dan keputusan menggunakannya (adopsi). Difusi Inovasi berhubungan dengan rentang waktu yang berlalu selama difusi inonasi berlangsung. Difusi Inovasi berlangsung pada sisitem sosial sudah mulai terbuka terhadap ide-ide baru, paling tidak ditandai dengan perubahan wawasan, pandangan, sikap dan baru masuk pada perubahan perilaku. Difusi Inovasi amat dekat dengan perubahan sosial, sedangkan perubahan sosial itu berkaitan dengan sistem sosial masyarakatnya.