SlideShare a Scribd company logo
 Kelompok 3
 ANGGOTA:
 ARADEA DAFA P (04)
 BETHSAYDO V.H.R. (07)
 DICKY LUTHFI N.S. (12)
 NUR RAHMAT I.P. (25)
 Jaringan komputer adalah
sekelompok komputer otonom yang
saling berhubungan antara satu
dengan yang lainnya menggunakan
protokol komunikasi melalui media
komunikasi sehingga dapat saling
berbagi informasi, program-
program, dan menggunakan bersama
perangkat keras.
 Local Area Network (LAN).
 Metropolitan Area Network (MAN)
 Wide Area Network (WAN)
 LAN digunakan untuk menghubungkan
komputer-komputer pribadi dan
workstation dalam suatu perusahaan
yang menggunakan peralatan secara
bersama-sama dan saling bertukar
informasi.
 Pada umumnya LAN dimiliki oleh suatu
perusahaan tanpa adanya campur
tangan lain, misalnya jaringan
telekomunikasi.
 LAN digunakan untuk menghubungkan
simpul yang berada di daerah yang
tidak terlalu jauh seperti dalam sebuah
bangunan atau gedung dengan radius
maksimum 10 kilometer.
 Dalam LAN umumnya kecepatan
pengiriman data sangat tinggi, misalnya
10 Mbps, 100 Mbps bahkan ada yang
sampai dengan 1000 Mbps.
 Metropolitan Area Network atau MAN
merupakan jaringan yang mencakup suatu
kota dengan dibekali kecepatan transfer
data yang tinggi. Bisa dibilang, jaringan
MAN merupakan gabungan dari beberapa
jaringan LAN.
 Jangakauan dari jaringan MAN berkisar 10-
50 km. MAN hanya memiliki satu atau dua
kabel dan tidak dilengkapi dengan elemen
switching yang berfungsi membuat
rancangan menjadi lebih simple.
 Wide Area Network atau WAN
merupakan jaringan yang
jangkauannya mencakup daerah
geografis yang luas, semisal sebuah
negara bahkan benua. WAN umumnya
digunakan untuk menghubungkan dua
atau lebih jaringan lokal sehingga
pengguna dapat berkomunikasi dengan
pengguna lain meskipun berada di
lokasi yang berbebeda.
 Topologi ini mempunyai karakteristik :
 Merupakan satu kabel yang kedua ujungnya ditutup,
dimana sepanjang kabel terdapat node-node
 Umum digunakan karena sederhana dalam instalasi
 Signal melewati kabel dalam dua arah dan mungkin terjadi
collision;
 Problem terbesar pada saat kabel putus. Jika salah satu
segmen kabel putus  maka seluruh jaringan akan terhenti. 
 Topologi mempunyai karakteristik sebagai berikut 
 Lingkaran tertutup yang berisi node-node
  Sederhana dalam layout.
 Signal mengalir dalam satu arah sehingga dapat menghindarkan
terjadinya collision (dua paket data bercampur)
danmemungkinkan pergerakan data yang cepat dan collision
detection yang lebih sederhana.
 Problem: sama dengan topologi bus
 Biasanya topologi ring tidak dibuat secara fisik melainkan
direalisasikan dengan sebuah consentrator dan kelihatan seperti
topologi star. 
 Topologi ini mempunyai karakteristik sebagai berikut 
  Setiap node berkomunikasi langsung dengan central node, traffic
data mengalir dari node ke central node dan kembali lagi.
 Mudah dikembangkan karena setiap node hanya memiliki kabel
yang langsung terhubung ke central node.
  Keunggulannya adalah jika satu kabel node terputus yang lainnya
tidak terganggu.
 Dapat digunakan kabel yang “lower grade” karena hanya meng-
handel satu traffic node, biasanya digunakan kabel UTP. 
Topologi Star
 Mesh topology dibangun dengan memasang link diantara
station-station. Sebuah ‘fully-connected mesh’ adalah
sebuah jaringan dimana setiap terminal terhubung secara
langsung ke semua terminal-terminal yang lain. Biasanya
digunakan pada jaringan komputer kecil.
 Topologi ini secara teori memungkinkan. Akan tetapi,tidak
praktis dan biayanya cukup tinggi untuk diimplementasikan.
Mesh topology memiliki tingkat redundancy yang tinggi
sehingga jika terdapat satu link yang rusak maka suatu
station dapat mencari link yang lainnya.
 Internet merupakan singkatan dari
interconnected networkingyang berarti
jaringan komputer yang saling
terhubung antara satu komputer
dengan komputer yang lain yang
membentuk sebuah jaringan komputer
di seluruh dunia, sehingga dapat saling
berinteraksi, berkomunikasi, saling
bertukar informasi atau tukar menukar
data.
 Intranet adalah konsep LAN yang
mengadopsi teknologi Internet dan
mulai diperkenalkan pada akhir tahun
1995. Atau bisa dikatakan Intranet
adalah LAN yang menggunakan
standar komunikasi dan segala fasilitas
Internet, diibaratkan berInternet dalam
lingkungan lokal.
 Internet merupakan jaringan komputer yang
dibentuk oleh Departemen Pertahanan
Amerika Serikat di tahun 1969, melalui proyek ARPA
yang disebut ARPANET (Advanced Research Project
Agency Network), di mana mereka
mendemonstrasikan bagaimana dengan hardware
dan software komputer yang berbasis UNIX, kita bisa
melakukan komunikasi dalam jarak yang tidak
terhingga melalui saluran telepon. Proyek ARPANET
merancang bentuk jaringan, kehandalan, seberapa
besar informasi dapat dipindahkan, dan akhirnya
semua standar yang mereka tentukan menjadi cikal
bakal pembangunan protokol baru yang sekarang
dikenal sebagai TCP/IP (Transmission Control
Protocol/Internet Protocol).
 1.WWW (World Wide Web)
  www adalah dokumen-dokumen internet
yang disimpan di server-server yang
terdapat diseluruh dunia.
 Dokumen web tersebut dibuat dengan
menggunakan format hypertext dan hyper
media,yaitu Hypertext markup Language
(HTML)
 Informasi yang ditampilkan melalui www,
dapat memuat teks, gambar, animasi,
audio dan video.
Untuk mengakses internet digunakan
perangkat lunak Browser (perangkat lunak
yang digunakan untuk mengakses internet)
Contohnya : Internet Explorer, Mozilla
Firefox, Opera, Google chrome dll.
 2. E-Mail (Electronik Mail)
 Email merupakan fasilitas internet yang digunakan
untuk mengirimkan surat elektronik.
 Pada prinsipnya mengirimkan surat elektronik sama
dengan pengiriman surat biasa.
 Kelebihan e-mail dibandingkan dengan surat
konvensional adalah pengirimannya lebih cepat.
 Fasilitas e-mail memungkinkan untuk melakukan
 pengiriman pesan, informasi, berita, file,
pengumuman,
 iklan, dan gambar dengan biaya murah
 Aplikasi E-mail : Yahoo Mail, Gmail, Hotmail dll.
 3. Chatting
 Chatting adalah fasilitas internet yang
memungkinkan pemakai dapat melakukan
pembicaraan langsung dengan pemakai
lain dengan menggunakan keyboard.
 Syarat utama dalam melakukan chatting
adalah lawan bicara harus dalam
keadaan online.
 Contoh Aplikasi chatting : MIRc, Yahoo
Mesengger, Google Talk, dll.
 4. Mailing List
 Mailing List merupakan fasilitas internet
yang memungkinkan diskusi mengenai
masalah tertentu.
 Syarat utama dalam milist adalah
pemakai harus terdaftar sebagai
anggota dalam milist.
  Komputer merupakan serangkaian
peralatan elektronik yang bekerja
secara koordinatif dan integratif
berdasarkan program sehingga
komputer dapat menerima masukan
berupa data yang diolah dalam bentuk
memori dan menampilkan menjadi
suatu informasi.
 Komputer merupakan komponen utama untuk dapat
mengkases internet. Spesifikasi komputer  yang digunakan
dalam koneksi internet sangat mentukan cepat atau
lambatnya kinerja akses internet. semakin tinggi spesifikasi
sebuah komputer, semakin cepat kinerja akses internet,
begitu pula sebaliknya. Adapun spesifikasi komputer yang
digunakan untuk mengakses internet adalah sebagai berikut
:
 Komputer minimal Pentium III dengan menggunakan
processor 500 MHz (Mega Hertz)
 RAM (Random Access Momory), minimal 64 Mb (Mega
bytes)
   RAM juga disebut memorI yang mempunyai kegunaan
untuk menyimpan masukan data dan perintah yang bersifat
sementara.
 Dalam komputer terdapat beberapa perangkat seperti:
a. Monitor
 Spesifikasi Monitor dibedakan sebagai berikut :
 CGA (Color Graphics Adapter) monitor jenis ini memiliki resolusi maksimal 640x200.
Dan bisa menampilkan 4 warna saja. Jenis monitor ini adalah monitor dengan
resolusi kualitas rendah menurut standart IBM.
 EGA (Enhanced Graphics Adapter), monitor ini memiliki resolusi maksimum
640x350 yang mencukupi untuk penggunaan tingkat tinggi seperti menampilkan
mode grafis. Monitor jenis ini mampu menampilkan 16 warna pada bentuk teks
(80x25 karakter atau 40x25 karakter).
 VGA (Video Graphicd Array), monitor ini memiliki resolusi maksimum 800x600,
perbedaan jenis EGA dan VGA adalah cara menampilkan pixel yaitu EGA/CGA
pixel ditampilkan secara langsung sebagai hasil dari tembakan generator
adapter.
  Sedangkan pada VGA, pixel sebelum ditembakkan diolah dulu dalam memori
khusus yaitu VGA Card sehingga ketajamannya dapat diatur. VGA mampu
menampilkan 128 – 254 warna.   Super VGA, monitor ini memiliki resolusi tertinggi
yaitu 1.024x764 dan dapat menampilkan warna mencapai 65.000 warna,
termasuk warna perak dan emas.
 b. Memory (RAM)
     Memori yang digunakan dalam komputer biasa disebut
RAM (Random Access Memory). RAM dapat
membaca/menyimpan/menulis data atau program. RAM
yang bisa digunakan untuk mengakses internet adalah
minimal 16 MB. Semakin tinggi suatu memory semakin
banyak yang dapat ditampung oleh komputer.
     Data pada RAM bersifat volatif yang artinya data akan
hilang apabila komputer dimatikan atau terjadi 
pemadaman  listrik.
Sifat dari memory ini adalah sebagai berikut :
 Temporer, artinya data yang terdapat dalam komputer
akan hilang apabila komputer dimatikan.
 Random, artinya dalam membaca data dilakukan secara
acak.
 c. Processor Pentium
 Processor berfungsi mengolah semua informasi yang
dimasukan pengguna komputer serta memberikan
hasil sesuai dengan kehendak sang pemakai,
dengan demikian semakin tinggi processor semakin
cepat pula komputer dalam mengolah perintah.
Processor yang bisa digunakan untuk akses internet
minimal Pentium 133 MHz. Processor dapat diartikan
sebagai otak dari sebuah komputer.
 d. Hardisk
 Hardisk merupakan tempat menyimpan
program/data yang ada dalam komputer. Harddisk
yang digunakan minimal adalah 2 GB. Harddisk yang
besar mempengaruhi banyaknya software yang
disimpan.
 Modem berasal dari
singkatan MOdulator DEModulator. Modulator merupakan
bagian yang mengubah sinyal informasi kedalam sinyal
pembawa (Carrier) dan siap untuk dikirimkan, sedangkan
Demodulator adalah bagian yang memisahkan sinyal
informasi (yang berisi data atau pesan) dari sinyal
pembawa (carrier) yang diterima sehingga informasi
tersebut dapat diterima dengan baik.
        Modem merupakan penggabungan kedua-duanya,
artinya modem adalah alat komunikasi dua arah. Setiap
perangkat komunikasi jarak jauh dua-arah umumnya
menggunakan bagian yang disebut “modem”, seperti
VSAT, Microwave Radio, dan lain sebagainya, namun
umumnya istilah modem lebih dikenal sebagai Perangkat
keras yang sering digunakan untuk komunikasi pada
komputer.
 a.    Modem Dial Up
( Internal/Eksternal/Cable Modem/Modem
ADSL)
 Berfungsi untuk mengubah gelombang
analog menjadi sinyal digital menjadi
gelombang analog dari kabel telepon
sehingga komputer dapat terkoneksi
dengan internet. Modem dial up biasa
digunakan oleh Personal Computer (PC)
yang langsung dihubungkan melalui
saluran telpon.
 Modem Internal  merupakan modem yang dipasang dalam
komputer terutama pada slot ekspansi yang tersedia dalam
mainboard komputer. Rata-rata kecepatan modem internal
untuk melakukan download adalah 56 Kbps.
 Keuntungan menggunakan modem internal, antara lain adalah:
 a)    Lebih hemat tempat dan harga lebih ekonomis
 b)   Tidak membutuhkan adaptor sehingga terkesan lebih
ringkas tanpa ada banyakkabel.
 Kelemahan modem internal, sebagai berikut:
 a)    Modem ini tidak memerlukan lampu indikator sehingga sulit
untuk memantau status modem
 b)   Modem ini membutuhkan daya dari power supply. Hal ini
mengakibatkan suhu dalam kotak CPU bertambah panas. 
          2 .Modem eksternal merupakan modem yang
letaknya diluar CPU komputer. Modem eksternal
dihubungkan ke komputer melalui port com atau
USB. Pemasangan modem ini adalah dengan cara
menghubungkan modem ke power dan
menghubungkannya lagi ke adaptor lalu
disambungkan kembali ke listrik.
 Keuntungan modem eksternal:
 a)    Portabilitas yang cukup baik sehingga bisa
pindah-pindah untuk digunakan pada komputer lain
 b)   Dilengkapi lampu indikator sehingga mudah
untuk memantau status dari modem.
 Kelemahan dari modem eksternal:
 a)    Harga lebih mahal dari pada modem internal
 .   Modem Kabel (Cable Modem)
 Modem Kabel (Cable Modem), adalah
perangkat keras yang menyambungkan PC
dengan sambungan TV kabel.
Kecepatannya lebih tinggi dibandingkan
dengan modem dialup atau modem ADSL,
kecepatan modem kabel maksimum
27Mbps downstream (kecepatan
download ke pengguna) dan 2,5Mbps
upstream (kecepatan upload dari
pengguna).
 Modem ADSL atau Asymmetric Digital
Subscriber Line
 ADSL atau Asymmetric Digital Subscriber
Line adalah salah satu bentuk dari
teknologi DSL. Ciri khas ADSL adalah
sifatnya yang asimetrik, yaitu bahwa data
ditransferkan dalam kecepatan yang
berbeda dari satu sisi ke sisi yang lain.
Gunanya untuk memecah sinyal telepon
menjadi dua bagian untuk suara dan data.
 d. Modem CDMA
 Modem CDMA merupakan sebuah
modem nirkabel yang bekerja dengan
jaringan CDMA serta menggunakan
teknologi CDMA. CDMA lebih mengacu
pada salah satu dari sekian banyak
protokol komunikasi nirkabel generasi
kedua (2G) dan generasi ke tiga (3G).
CDMA menggunakan frekuensi ultra
tinggi yakni 800-1900Hz.
 Jaringan telepon merupakan salah satu prasyarat
untuk terhubung ke internet karena jaringan telepon
digunakan untuk meneruskan sinyal dari modem.
Proses pada saat modem terhubung dengan
telepon dan kita memulai hubungan dengan ISP.
              Proses tersebut sama dengan proses kita
menelpon biasa tetapi jika ada telepon masuk pada
saat kita menggunakan modem, maka si penelepon
akan mendengar nada sibuk dan tidak dapat
menghubungi kita. Karena modem dan telepon
sangat berkaitan erat maka kecepatan modem
sangat berpengaruh terhadap rekening telepon
yang harus kita bayar setiap bulan dengan demikian
modem yang cepat akan lebih hemat uang dari
pada modem yang lambat.
 CPU (Central Processing Unit)
 CPU adalah pusat pengendali dan pemerosesan pada sebuah
komputer yang mengatur semua instruksi program dan semua aktivitas
yang dilakukan dalam komputer, sehingga CPU biasa disebut sebagai
otak dari komputer.
 Motherboard (Mainboard)
Mainboard adalah papan sirkuit utama yang berguna sebagai tempat
macam-macam komponen elektronik yang saling terhubung yang
memiliki chip bios, port, slot dan jalur konektor sebagai penghubung
dari masing-masing perangkat.
 Keyboard
Keyboard adalah sebuah perangkat masukan yang digunakan untuk
memasukan data berupa huruf, angka maupun symbol tertentu serta
melakukan perintah-perintah untuk menyimpan file dan membuka file.
Keyboard disebut juga sebagai papan ketik pada komputer
 Mouse
Mouse adalah sebuah perangkat masukan yang berguna sebagai
penunjuk posisi kursor/pointer pada layar monitor.
 RAM (Random Access Memory)
Ram (Random Access Memory) adalah Tempat dimana kita
menemukan instruksi-instruksi yang hendak dikerjakan dan sebagai
media penyimpanan sementara.
 Power Supply 
Power Supply adalah perangkat keras komputer yang digunakan untuk
memberikan tenaga dan energi arus listrik pada komputer.
 Joystick
Joystick adalah alat masukan yang digunakan untuk memasukan
perintah untuk menggerakan permainan pada komputer.
 Printer
Printer adalah perangkat keluaran yang digunakan untuk mencetak
data seperti gambar/foto, tulisan pada media kertas.
 Scanner
Scanner adalah alat input yang mempunyai fungsi hampir mirip
dengan mesin fotocopy. Dengan proses penggunaannya mengcopy
data objek lalu dipindahkan kedalam memory komputer yang hasilnya
dapat dilihat pada layar monitor.

More Related Content

What's hot

MATERI TIK BAB 6
MATERI TIK BAB 6MATERI TIK BAB 6
MATERI TIK BAB 6
Amalia Rahma
 
Jaringan
JaringanJaringan
Jaringan
Poer nomo
 
PPT TIK : DASAR JARINGAN KOMPUTER
PPT TIK : DASAR JARINGAN KOMPUTERPPT TIK : DASAR JARINGAN KOMPUTER
PPT TIK : DASAR JARINGAN KOMPUTER
kresnamaulana
 
04 bab3
04 bab304 bab3
04 bab3
Zahra Zakira
 
PPT TIK : HARDWARE UNTUK MENGAKSES INTERNET
PPT TIK : HARDWARE UNTUK MENGAKSES INTERNETPPT TIK : HARDWARE UNTUK MENGAKSES INTERNET
PPT TIK : HARDWARE UNTUK MENGAKSES INTERNET
kresnamaulana
 
TIK : Perangkat keras dan fungsinya untuk akses internet
TIK : Perangkat keras dan fungsinya untuk akses internetTIK : Perangkat keras dan fungsinya untuk akses internet
TIK : Perangkat keras dan fungsinya untuk akses internetUchaaaa Dhee
 
PPT TIK KELAS 9 BAB 5
PPT TIK KELAS 9 BAB 5PPT TIK KELAS 9 BAB 5
PPT TIK KELAS 9 BAB 5
Devinda Kurnias
 
Presentation5&6
Presentation5&6Presentation5&6
Presentation5&6
SINTYA NABILA
 
Dasar dasar sistem jaringan internet dan intranet
Dasar dasar sistem jaringan internet dan intranetDasar dasar sistem jaringan internet dan intranet
Dasar dasar sistem jaringan internet dan intranet
finiyuliani
 
Ppt.tik bab 6
Ppt.tik bab 6Ppt.tik bab 6
Ppt.tik bab 6
adelapuspitasari
 
tik5
tik5tik5
tik5
faturjm
 
Tugas tik
Tugas tikTugas tik
Tugas tik
Kiky Kiluvesa
 
PPT TIK KELAS 9 BAB 6
PPT TIK KELAS 9 BAB 6PPT TIK KELAS 9 BAB 6
PPT TIK KELAS 9 BAB 6
Devinda Kurnias
 

What's hot (15)

MATERI TIK BAB 6
MATERI TIK BAB 6MATERI TIK BAB 6
MATERI TIK BAB 6
 
Jaringan
JaringanJaringan
Jaringan
 
PPT TIK : DASAR JARINGAN KOMPUTER
PPT TIK : DASAR JARINGAN KOMPUTERPPT TIK : DASAR JARINGAN KOMPUTER
PPT TIK : DASAR JARINGAN KOMPUTER
 
04 bab3
04 bab304 bab3
04 bab3
 
PPT TIK : HARDWARE UNTUK MENGAKSES INTERNET
PPT TIK : HARDWARE UNTUK MENGAKSES INTERNETPPT TIK : HARDWARE UNTUK MENGAKSES INTERNET
PPT TIK : HARDWARE UNTUK MENGAKSES INTERNET
 
TIK : Perangkat keras dan fungsinya untuk akses internet
TIK : Perangkat keras dan fungsinya untuk akses internetTIK : Perangkat keras dan fungsinya untuk akses internet
TIK : Perangkat keras dan fungsinya untuk akses internet
 
PPT TIK KELAS 9 BAB 5
PPT TIK KELAS 9 BAB 5PPT TIK KELAS 9 BAB 5
PPT TIK KELAS 9 BAB 5
 
Makalah lan2
Makalah lan2Makalah lan2
Makalah lan2
 
Presentation5&6
Presentation5&6Presentation5&6
Presentation5&6
 
Dasar dasar sistem jaringan internet dan intranet
Dasar dasar sistem jaringan internet dan intranetDasar dasar sistem jaringan internet dan intranet
Dasar dasar sistem jaringan internet dan intranet
 
Ppt.tik bab 6
Ppt.tik bab 6Ppt.tik bab 6
Ppt.tik bab 6
 
tik5
tik5tik5
tik5
 
Tugas tik
Tugas tikTugas tik
Tugas tik
 
Tugas tik
Tugas tikTugas tik
Tugas tik
 
PPT TIK KELAS 9 BAB 6
PPT TIK KELAS 9 BAB 6PPT TIK KELAS 9 BAB 6
PPT TIK KELAS 9 BAB 6
 

Viewers also liked

Presentation1 eng 107
Presentation1 eng 107Presentation1 eng 107
Presentation1 eng 107
English107
 
John Gramazio 2015 Resume
John Gramazio 2015 ResumeJohn Gramazio 2015 Resume
John Gramazio 2015 Resume
JOHN GRAMAZIO
 
Hasitha
HasithaHasitha
Hasitha
Hasi930818
 
Analisis saia
Analisis saiaAnalisis saia
Analisis saia
naomi korin
 
Ahmed.... cv
Ahmed.... cvAhmed.... cv
Ahmed.... cv
Ahmed Allouchi
 
Talking about-the-future
Talking about-the-future Talking about-the-future
Talking about-the-future
Teacher Rosa
 
Cpap Filters-Sleep Restfully
Cpap Filters-Sleep Restfully  Cpap Filters-Sleep Restfully
Cpap Filters-Sleep Restfully
Sleep Restfully Inc.
 
คู่ขัดแย้งในสังคมไทย
คู่ขัดแย้งในสังคมไทยคู่ขัดแย้งในสังคมไทย
คู่ขัดแย้งในสังคมไทย
Thongkum Virut
 
Propuesta Hoteles
Propuesta HotelesPropuesta Hoteles
Propuesta Hoteles
Felipe Velasquez
 
00 γ' λυκ φυσ προσ ύλη
00 γ' λυκ φυσ προσ ύλη00 γ' λυκ φυσ προσ ύλη
00 γ' λυκ φυσ προσ ύληDimitris Kontoudakis
 
Φυσική Κατεύθυνσης Β' Λυκείου (Δρης)
Φυσική Κατεύθυνσης Β' Λυκείου (Δρης)Φυσική Κατεύθυνσης Β' Λυκείου (Δρης)
Φυσική Κατεύθυνσης Β' Λυκείου (Δρης)
Dimitris Kontoudakis
 
Trabajo colaborativo 1
Trabajo colaborativo 1Trabajo colaborativo 1
Trabajo colaborativo 1
caivic1
 
Industrial Engineering
Industrial EngineeringIndustrial Engineering

Viewers also liked (14)

Presentation1 eng 107
Presentation1 eng 107Presentation1 eng 107
Presentation1 eng 107
 
John Gramazio 2015 Resume
John Gramazio 2015 ResumeJohn Gramazio 2015 Resume
John Gramazio 2015 Resume
 
Hasitha
HasithaHasitha
Hasitha
 
Analisis saia
Analisis saiaAnalisis saia
Analisis saia
 
Ahmed.... cv
Ahmed.... cvAhmed.... cv
Ahmed.... cv
 
Talking about-the-future
Talking about-the-future Talking about-the-future
Talking about-the-future
 
Cpap Filters-Sleep Restfully
Cpap Filters-Sleep Restfully  Cpap Filters-Sleep Restfully
Cpap Filters-Sleep Restfully
 
คู่ขัดแย้งในสังคมไทย
คู่ขัดแย้งในสังคมไทยคู่ขัดแย้งในสังคมไทย
คู่ขัดแย้งในสังคมไทย
 
Propuesta Hoteles
Propuesta HotelesPropuesta Hoteles
Propuesta Hoteles
 
certificate M.phil
certificate M.philcertificate M.phil
certificate M.phil
 
00 γ' λυκ φυσ προσ ύλη
00 γ' λυκ φυσ προσ ύλη00 γ' λυκ φυσ προσ ύλη
00 γ' λυκ φυσ προσ ύλη
 
Φυσική Κατεύθυνσης Β' Λυκείου (Δρης)
Φυσική Κατεύθυνσης Β' Λυκείου (Δρης)Φυσική Κατεύθυνσης Β' Λυκείου (Δρης)
Φυσική Κατεύθυνσης Β' Λυκείου (Δρης)
 
Trabajo colaborativo 1
Trabajo colaborativo 1Trabajo colaborativo 1
Trabajo colaborativo 1
 
Industrial Engineering
Industrial EngineeringIndustrial Engineering
Industrial Engineering
 

Similar to Materi Power Point Bab 5 dan 6

PPT sejarah dan perkembangan internet
PPT sejarah dan perkembangan internetPPT sejarah dan perkembangan internet
PPT sejarah dan perkembangan internet
Wega Ory
 
Jaringan internet
Jaringan internetJaringan internet
Jaringan internet
Jabesh3011
 
Teknologi jaringan
Teknologi jaringanTeknologi jaringan
Teknologi jaringan
seolangit
 
Internet, Ethernet, dan Pengoperasiannya
Internet, Ethernet, dan PengoperasiannyaInternet, Ethernet, dan Pengoperasiannya
Internet, Ethernet, dan Pengoperasiannya
sthilophylipus
 
Presentation1 bab 56
Presentation1 bab 56Presentation1 bab 56
Presentation1 bab 56
SilviaDS10
 
Presentation 5&6
Presentation 5&6Presentation 5&6
Presentation 5&6
Nanda Ida Ayu
 
Tugas Informatika Bab 01 (Kelas 8).pptx
Tugas Informatika Bab 01 (Kelas 8).pptxTugas Informatika Bab 01 (Kelas 8).pptx
Tugas Informatika Bab 01 (Kelas 8).pptx
VFR1217
 
Bab 2 jaringan
Bab 2 jaringanBab 2 jaringan
Bab 2 jaringan
saadiw
 
Bab2 jaringan komputer
Bab2 jaringan komputerBab2 jaringan komputer
Bab2 jaringan komputer
Nobita Nobita
 
Ba b2 jaringan
Ba b2 jaringanBa b2 jaringan
Ba b2 jaringannameestar
 
BAB II JARINGAN KOMPUTER
BAB II JARINGAN KOMPUTERBAB II JARINGAN KOMPUTER
BAB II JARINGAN KOMPUTER anggreyani
 
jaringan komputer
jaringan komputerjaringan komputer
jaringan komputer
staqilla
 
Bab 2 jaringan
Bab 2 jaringanBab 2 jaringan
Bab 2 jaringan
yohnida
 
Tugas praktek tik
Tugas praktek tikTugas praktek tik
Tugas praktek tik
emyjune
 
Bab 1 Jaringan Komputer
Bab 1 Jaringan KomputerBab 1 Jaringan Komputer
Bab 1 Jaringan Komputer
ismail fizh
 
Jaringan Komputer
Jaringan KomputerJaringan Komputer
Jaringan Komputer
guest2ed5a9
 
Latihan soal & tugas mandiri modul 9
Latihan soal & tugas mandiri modul 9Latihan soal & tugas mandiri modul 9
Latihan soal & tugas mandiri modul 9
anasyafridha
 
Tugas tik internet
Tugas tik internetTugas tik internet
Tugas tik internet
martaaliftania
 

Similar to Materi Power Point Bab 5 dan 6 (20)

PPT sejarah dan perkembangan internet
PPT sejarah dan perkembangan internetPPT sejarah dan perkembangan internet
PPT sejarah dan perkembangan internet
 
Jaringan internet
Jaringan internetJaringan internet
Jaringan internet
 
Teknologi jaringan
Teknologi jaringanTeknologi jaringan
Teknologi jaringan
 
Internet, Ethernet, dan Pengoperasiannya
Internet, Ethernet, dan PengoperasiannyaInternet, Ethernet, dan Pengoperasiannya
Internet, Ethernet, dan Pengoperasiannya
 
Makalah lan2
Makalah lan2Makalah lan2
Makalah lan2
 
Presentation1 bab 56
Presentation1 bab 56Presentation1 bab 56
Presentation1 bab 56
 
Presentation 5&6
Presentation 5&6Presentation 5&6
Presentation 5&6
 
Tugas Informatika Bab 01 (Kelas 8).pptx
Tugas Informatika Bab 01 (Kelas 8).pptxTugas Informatika Bab 01 (Kelas 8).pptx
Tugas Informatika Bab 01 (Kelas 8).pptx
 
Bab 2 jaringan
Bab 2 jaringanBab 2 jaringan
Bab 2 jaringan
 
Bab 2 jaringan
Bab 2 jaringan Bab 2 jaringan
Bab 2 jaringan
 
Bab2 jaringan komputer
Bab2 jaringan komputerBab2 jaringan komputer
Bab2 jaringan komputer
 
Ba b2 jaringan
Ba b2 jaringanBa b2 jaringan
Ba b2 jaringan
 
BAB II JARINGAN KOMPUTER
BAB II JARINGAN KOMPUTERBAB II JARINGAN KOMPUTER
BAB II JARINGAN KOMPUTER
 
jaringan komputer
jaringan komputerjaringan komputer
jaringan komputer
 
Bab 2 jaringan
Bab 2 jaringanBab 2 jaringan
Bab 2 jaringan
 
Tugas praktek tik
Tugas praktek tikTugas praktek tik
Tugas praktek tik
 
Bab 1 Jaringan Komputer
Bab 1 Jaringan KomputerBab 1 Jaringan Komputer
Bab 1 Jaringan Komputer
 
Jaringan Komputer
Jaringan KomputerJaringan Komputer
Jaringan Komputer
 
Latihan soal & tugas mandiri modul 9
Latihan soal & tugas mandiri modul 9Latihan soal & tugas mandiri modul 9
Latihan soal & tugas mandiri modul 9
 
Tugas tik internet
Tugas tik internetTugas tik internet
Tugas tik internet
 

More from Bethsaydo Ramadhan

Materi Power Point Bab 5 dan 6
Materi Power Point Bab 5 dan 6Materi Power Point Bab 5 dan 6
Materi Power Point Bab 5 dan 6
Bethsaydo Ramadhan
 
Materi Power Point Bab 3 dan 4
Materi Power Point Bab 3 dan 4Materi Power Point Bab 3 dan 4
Materi Power Point Bab 3 dan 4
Bethsaydo Ramadhan
 
Materi Power Point Bab 1 dan 2
Materi Power Point Bab 1 dan 2Materi Power Point Bab 1 dan 2
Materi Power Point Bab 1 dan 2
Bethsaydo Ramadhan
 
Materi Power Point Bab 3 dan 4
Materi Power Point Bab 3 dan 4Materi Power Point Bab 3 dan 4
Materi Power Point Bab 3 dan 4
Bethsaydo Ramadhan
 
Materi Power Point Bab 1 dan 2
Materi Power Point Bab 1 dan 2Materi Power Point Bab 1 dan 2
Materi Power Point Bab 1 dan 2
Bethsaydo Ramadhan
 
Edo
EdoEdo

More from Bethsaydo Ramadhan (6)

Materi Power Point Bab 5 dan 6
Materi Power Point Bab 5 dan 6Materi Power Point Bab 5 dan 6
Materi Power Point Bab 5 dan 6
 
Materi Power Point Bab 3 dan 4
Materi Power Point Bab 3 dan 4Materi Power Point Bab 3 dan 4
Materi Power Point Bab 3 dan 4
 
Materi Power Point Bab 1 dan 2
Materi Power Point Bab 1 dan 2Materi Power Point Bab 1 dan 2
Materi Power Point Bab 1 dan 2
 
Materi Power Point Bab 3 dan 4
Materi Power Point Bab 3 dan 4Materi Power Point Bab 3 dan 4
Materi Power Point Bab 3 dan 4
 
Materi Power Point Bab 1 dan 2
Materi Power Point Bab 1 dan 2Materi Power Point Bab 1 dan 2
Materi Power Point Bab 1 dan 2
 
Edo
EdoEdo
Edo
 

Recently uploaded

Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdfKONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
AsyeraPerangin1
 
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdfTokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Mutia Rini Siregar
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
ahyani72
 
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptxRPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
YongYongYong1
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
JALANJALANKENYANG
 
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptxPPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
AqlanHaritsAlfarisi
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
MildayantiMildayanti
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
irvansupriadi44
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
RUBEN Mbiliyora
 
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptxPembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Sosdiklihparmassdm
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
YuristaAndriyani1
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
HendraSagita2
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
ssuser4dafea
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
NirmalaJane
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
junaedikuluri1
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
MashudiMashudi12
 
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptxRENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
mukminbdk
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
sabir51
 

Recently uploaded (20)

Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
 
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdfKONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
 
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdfTokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
 
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptxRPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
 
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptxPPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
 
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptxPembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
 
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptxRENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
 

Materi Power Point Bab 5 dan 6

  • 1.  Kelompok 3  ANGGOTA:  ARADEA DAFA P (04)  BETHSAYDO V.H.R. (07)  DICKY LUTHFI N.S. (12)  NUR RAHMAT I.P. (25)
  • 2.  Jaringan komputer adalah sekelompok komputer otonom yang saling berhubungan antara satu dengan yang lainnya menggunakan protokol komunikasi melalui media komunikasi sehingga dapat saling berbagi informasi, program- program, dan menggunakan bersama perangkat keras.
  • 3.  Local Area Network (LAN).  Metropolitan Area Network (MAN)  Wide Area Network (WAN)
  • 4.  LAN digunakan untuk menghubungkan komputer-komputer pribadi dan workstation dalam suatu perusahaan yang menggunakan peralatan secara bersama-sama dan saling bertukar informasi.  Pada umumnya LAN dimiliki oleh suatu perusahaan tanpa adanya campur tangan lain, misalnya jaringan telekomunikasi.
  • 5.  LAN digunakan untuk menghubungkan simpul yang berada di daerah yang tidak terlalu jauh seperti dalam sebuah bangunan atau gedung dengan radius maksimum 10 kilometer.  Dalam LAN umumnya kecepatan pengiriman data sangat tinggi, misalnya 10 Mbps, 100 Mbps bahkan ada yang sampai dengan 1000 Mbps.
  • 6.  Metropolitan Area Network atau MAN merupakan jaringan yang mencakup suatu kota dengan dibekali kecepatan transfer data yang tinggi. Bisa dibilang, jaringan MAN merupakan gabungan dari beberapa jaringan LAN.  Jangakauan dari jaringan MAN berkisar 10- 50 km. MAN hanya memiliki satu atau dua kabel dan tidak dilengkapi dengan elemen switching yang berfungsi membuat rancangan menjadi lebih simple.
  • 7.  Wide Area Network atau WAN merupakan jaringan yang jangkauannya mencakup daerah geografis yang luas, semisal sebuah negara bahkan benua. WAN umumnya digunakan untuk menghubungkan dua atau lebih jaringan lokal sehingga pengguna dapat berkomunikasi dengan pengguna lain meskipun berada di lokasi yang berbebeda.
  • 8.  Topologi ini mempunyai karakteristik :  Merupakan satu kabel yang kedua ujungnya ditutup, dimana sepanjang kabel terdapat node-node  Umum digunakan karena sederhana dalam instalasi  Signal melewati kabel dalam dua arah dan mungkin terjadi collision;  Problem terbesar pada saat kabel putus. Jika salah satu segmen kabel putus  maka seluruh jaringan akan terhenti. 
  • 9.  Topologi mempunyai karakteristik sebagai berikut   Lingkaran tertutup yang berisi node-node   Sederhana dalam layout.  Signal mengalir dalam satu arah sehingga dapat menghindarkan terjadinya collision (dua paket data bercampur) danmemungkinkan pergerakan data yang cepat dan collision detection yang lebih sederhana.  Problem: sama dengan topologi bus  Biasanya topologi ring tidak dibuat secara fisik melainkan direalisasikan dengan sebuah consentrator dan kelihatan seperti topologi star. 
  • 10.  Topologi ini mempunyai karakteristik sebagai berikut    Setiap node berkomunikasi langsung dengan central node, traffic data mengalir dari node ke central node dan kembali lagi.  Mudah dikembangkan karena setiap node hanya memiliki kabel yang langsung terhubung ke central node.   Keunggulannya adalah jika satu kabel node terputus yang lainnya tidak terganggu.  Dapat digunakan kabel yang “lower grade” karena hanya meng- handel satu traffic node, biasanya digunakan kabel UTP.  Topologi Star
  • 11.  Mesh topology dibangun dengan memasang link diantara station-station. Sebuah ‘fully-connected mesh’ adalah sebuah jaringan dimana setiap terminal terhubung secara langsung ke semua terminal-terminal yang lain. Biasanya digunakan pada jaringan komputer kecil.  Topologi ini secara teori memungkinkan. Akan tetapi,tidak praktis dan biayanya cukup tinggi untuk diimplementasikan. Mesh topology memiliki tingkat redundancy yang tinggi sehingga jika terdapat satu link yang rusak maka suatu station dapat mencari link yang lainnya.
  • 12.  Internet merupakan singkatan dari interconnected networkingyang berarti jaringan komputer yang saling terhubung antara satu komputer dengan komputer yang lain yang membentuk sebuah jaringan komputer di seluruh dunia, sehingga dapat saling berinteraksi, berkomunikasi, saling bertukar informasi atau tukar menukar data.
  • 13.  Intranet adalah konsep LAN yang mengadopsi teknologi Internet dan mulai diperkenalkan pada akhir tahun 1995. Atau bisa dikatakan Intranet adalah LAN yang menggunakan standar komunikasi dan segala fasilitas Internet, diibaratkan berInternet dalam lingkungan lokal.
  • 14.  Internet merupakan jaringan komputer yang dibentuk oleh Departemen Pertahanan Amerika Serikat di tahun 1969, melalui proyek ARPA yang disebut ARPANET (Advanced Research Project Agency Network), di mana mereka mendemonstrasikan bagaimana dengan hardware dan software komputer yang berbasis UNIX, kita bisa melakukan komunikasi dalam jarak yang tidak terhingga melalui saluran telepon. Proyek ARPANET merancang bentuk jaringan, kehandalan, seberapa besar informasi dapat dipindahkan, dan akhirnya semua standar yang mereka tentukan menjadi cikal bakal pembangunan protokol baru yang sekarang dikenal sebagai TCP/IP (Transmission Control Protocol/Internet Protocol).
  • 15.  1.WWW (World Wide Web)   www adalah dokumen-dokumen internet yang disimpan di server-server yang terdapat diseluruh dunia.  Dokumen web tersebut dibuat dengan menggunakan format hypertext dan hyper media,yaitu Hypertext markup Language (HTML)  Informasi yang ditampilkan melalui www, dapat memuat teks, gambar, animasi, audio dan video.
  • 16. Untuk mengakses internet digunakan perangkat lunak Browser (perangkat lunak yang digunakan untuk mengakses internet) Contohnya : Internet Explorer, Mozilla Firefox, Opera, Google chrome dll.
  • 17.  2. E-Mail (Electronik Mail)  Email merupakan fasilitas internet yang digunakan untuk mengirimkan surat elektronik.  Pada prinsipnya mengirimkan surat elektronik sama dengan pengiriman surat biasa.  Kelebihan e-mail dibandingkan dengan surat konvensional adalah pengirimannya lebih cepat.  Fasilitas e-mail memungkinkan untuk melakukan  pengiriman pesan, informasi, berita, file, pengumuman,  iklan, dan gambar dengan biaya murah  Aplikasi E-mail : Yahoo Mail, Gmail, Hotmail dll.
  • 18.  3. Chatting  Chatting adalah fasilitas internet yang memungkinkan pemakai dapat melakukan pembicaraan langsung dengan pemakai lain dengan menggunakan keyboard.  Syarat utama dalam melakukan chatting adalah lawan bicara harus dalam keadaan online.  Contoh Aplikasi chatting : MIRc, Yahoo Mesengger, Google Talk, dll.
  • 19.  4. Mailing List  Mailing List merupakan fasilitas internet yang memungkinkan diskusi mengenai masalah tertentu.  Syarat utama dalam milist adalah pemakai harus terdaftar sebagai anggota dalam milist.
  • 20.   Komputer merupakan serangkaian peralatan elektronik yang bekerja secara koordinatif dan integratif berdasarkan program sehingga komputer dapat menerima masukan berupa data yang diolah dalam bentuk memori dan menampilkan menjadi suatu informasi.
  • 21.  Komputer merupakan komponen utama untuk dapat mengkases internet. Spesifikasi komputer  yang digunakan dalam koneksi internet sangat mentukan cepat atau lambatnya kinerja akses internet. semakin tinggi spesifikasi sebuah komputer, semakin cepat kinerja akses internet, begitu pula sebaliknya. Adapun spesifikasi komputer yang digunakan untuk mengakses internet adalah sebagai berikut :  Komputer minimal Pentium III dengan menggunakan processor 500 MHz (Mega Hertz)  RAM (Random Access Momory), minimal 64 Mb (Mega bytes)    RAM juga disebut memorI yang mempunyai kegunaan untuk menyimpan masukan data dan perintah yang bersifat sementara.
  • 22.  Dalam komputer terdapat beberapa perangkat seperti: a. Monitor  Spesifikasi Monitor dibedakan sebagai berikut :  CGA (Color Graphics Adapter) monitor jenis ini memiliki resolusi maksimal 640x200. Dan bisa menampilkan 4 warna saja. Jenis monitor ini adalah monitor dengan resolusi kualitas rendah menurut standart IBM.  EGA (Enhanced Graphics Adapter), monitor ini memiliki resolusi maksimum 640x350 yang mencukupi untuk penggunaan tingkat tinggi seperti menampilkan mode grafis. Monitor jenis ini mampu menampilkan 16 warna pada bentuk teks (80x25 karakter atau 40x25 karakter).  VGA (Video Graphicd Array), monitor ini memiliki resolusi maksimum 800x600, perbedaan jenis EGA dan VGA adalah cara menampilkan pixel yaitu EGA/CGA pixel ditampilkan secara langsung sebagai hasil dari tembakan generator adapter.   Sedangkan pada VGA, pixel sebelum ditembakkan diolah dulu dalam memori khusus yaitu VGA Card sehingga ketajamannya dapat diatur. VGA mampu menampilkan 128 – 254 warna.   Super VGA, monitor ini memiliki resolusi tertinggi yaitu 1.024x764 dan dapat menampilkan warna mencapai 65.000 warna, termasuk warna perak dan emas.
  • 23.  b. Memory (RAM)      Memori yang digunakan dalam komputer biasa disebut RAM (Random Access Memory). RAM dapat membaca/menyimpan/menulis data atau program. RAM yang bisa digunakan untuk mengakses internet adalah minimal 16 MB. Semakin tinggi suatu memory semakin banyak yang dapat ditampung oleh komputer.      Data pada RAM bersifat volatif yang artinya data akan hilang apabila komputer dimatikan atau terjadi  pemadaman  listrik. Sifat dari memory ini adalah sebagai berikut :  Temporer, artinya data yang terdapat dalam komputer akan hilang apabila komputer dimatikan.  Random, artinya dalam membaca data dilakukan secara acak.
  • 24.  c. Processor Pentium  Processor berfungsi mengolah semua informasi yang dimasukan pengguna komputer serta memberikan hasil sesuai dengan kehendak sang pemakai, dengan demikian semakin tinggi processor semakin cepat pula komputer dalam mengolah perintah. Processor yang bisa digunakan untuk akses internet minimal Pentium 133 MHz. Processor dapat diartikan sebagai otak dari sebuah komputer.  d. Hardisk  Hardisk merupakan tempat menyimpan program/data yang ada dalam komputer. Harddisk yang digunakan minimal adalah 2 GB. Harddisk yang besar mempengaruhi banyaknya software yang disimpan.
  • 25.  Modem berasal dari singkatan MOdulator DEModulator. Modulator merupakan bagian yang mengubah sinyal informasi kedalam sinyal pembawa (Carrier) dan siap untuk dikirimkan, sedangkan Demodulator adalah bagian yang memisahkan sinyal informasi (yang berisi data atau pesan) dari sinyal pembawa (carrier) yang diterima sehingga informasi tersebut dapat diterima dengan baik.         Modem merupakan penggabungan kedua-duanya, artinya modem adalah alat komunikasi dua arah. Setiap perangkat komunikasi jarak jauh dua-arah umumnya menggunakan bagian yang disebut “modem”, seperti VSAT, Microwave Radio, dan lain sebagainya, namun umumnya istilah modem lebih dikenal sebagai Perangkat keras yang sering digunakan untuk komunikasi pada komputer.
  • 26.  a.    Modem Dial Up ( Internal/Eksternal/Cable Modem/Modem ADSL)  Berfungsi untuk mengubah gelombang analog menjadi sinyal digital menjadi gelombang analog dari kabel telepon sehingga komputer dapat terkoneksi dengan internet. Modem dial up biasa digunakan oleh Personal Computer (PC) yang langsung dihubungkan melalui saluran telpon.
  • 27.  Modem Internal  merupakan modem yang dipasang dalam komputer terutama pada slot ekspansi yang tersedia dalam mainboard komputer. Rata-rata kecepatan modem internal untuk melakukan download adalah 56 Kbps.  Keuntungan menggunakan modem internal, antara lain adalah:  a)    Lebih hemat tempat dan harga lebih ekonomis  b)   Tidak membutuhkan adaptor sehingga terkesan lebih ringkas tanpa ada banyakkabel.  Kelemahan modem internal, sebagai berikut:  a)    Modem ini tidak memerlukan lampu indikator sehingga sulit untuk memantau status modem  b)   Modem ini membutuhkan daya dari power supply. Hal ini mengakibatkan suhu dalam kotak CPU bertambah panas. 
  • 28.           2 .Modem eksternal merupakan modem yang letaknya diluar CPU komputer. Modem eksternal dihubungkan ke komputer melalui port com atau USB. Pemasangan modem ini adalah dengan cara menghubungkan modem ke power dan menghubungkannya lagi ke adaptor lalu disambungkan kembali ke listrik.  Keuntungan modem eksternal:  a)    Portabilitas yang cukup baik sehingga bisa pindah-pindah untuk digunakan pada komputer lain  b)   Dilengkapi lampu indikator sehingga mudah untuk memantau status dari modem.  Kelemahan dari modem eksternal:  a)    Harga lebih mahal dari pada modem internal
  • 29.  .   Modem Kabel (Cable Modem)  Modem Kabel (Cable Modem), adalah perangkat keras yang menyambungkan PC dengan sambungan TV kabel. Kecepatannya lebih tinggi dibandingkan dengan modem dialup atau modem ADSL, kecepatan modem kabel maksimum 27Mbps downstream (kecepatan download ke pengguna) dan 2,5Mbps upstream (kecepatan upload dari pengguna).
  • 30.  Modem ADSL atau Asymmetric Digital Subscriber Line  ADSL atau Asymmetric Digital Subscriber Line adalah salah satu bentuk dari teknologi DSL. Ciri khas ADSL adalah sifatnya yang asimetrik, yaitu bahwa data ditransferkan dalam kecepatan yang berbeda dari satu sisi ke sisi yang lain. Gunanya untuk memecah sinyal telepon menjadi dua bagian untuk suara dan data.
  • 31.  d. Modem CDMA  Modem CDMA merupakan sebuah modem nirkabel yang bekerja dengan jaringan CDMA serta menggunakan teknologi CDMA. CDMA lebih mengacu pada salah satu dari sekian banyak protokol komunikasi nirkabel generasi kedua (2G) dan generasi ke tiga (3G). CDMA menggunakan frekuensi ultra tinggi yakni 800-1900Hz.
  • 32.  Jaringan telepon merupakan salah satu prasyarat untuk terhubung ke internet karena jaringan telepon digunakan untuk meneruskan sinyal dari modem. Proses pada saat modem terhubung dengan telepon dan kita memulai hubungan dengan ISP.               Proses tersebut sama dengan proses kita menelpon biasa tetapi jika ada telepon masuk pada saat kita menggunakan modem, maka si penelepon akan mendengar nada sibuk dan tidak dapat menghubungi kita. Karena modem dan telepon sangat berkaitan erat maka kecepatan modem sangat berpengaruh terhadap rekening telepon yang harus kita bayar setiap bulan dengan demikian modem yang cepat akan lebih hemat uang dari pada modem yang lambat.
  • 33.
  • 34.  CPU (Central Processing Unit)  CPU adalah pusat pengendali dan pemerosesan pada sebuah komputer yang mengatur semua instruksi program dan semua aktivitas yang dilakukan dalam komputer, sehingga CPU biasa disebut sebagai otak dari komputer.  Motherboard (Mainboard) Mainboard adalah papan sirkuit utama yang berguna sebagai tempat macam-macam komponen elektronik yang saling terhubung yang memiliki chip bios, port, slot dan jalur konektor sebagai penghubung dari masing-masing perangkat.  Keyboard Keyboard adalah sebuah perangkat masukan yang digunakan untuk memasukan data berupa huruf, angka maupun symbol tertentu serta melakukan perintah-perintah untuk menyimpan file dan membuka file. Keyboard disebut juga sebagai papan ketik pada komputer  Mouse Mouse adalah sebuah perangkat masukan yang berguna sebagai penunjuk posisi kursor/pointer pada layar monitor.
  • 35.  RAM (Random Access Memory) Ram (Random Access Memory) adalah Tempat dimana kita menemukan instruksi-instruksi yang hendak dikerjakan dan sebagai media penyimpanan sementara.  Power Supply  Power Supply adalah perangkat keras komputer yang digunakan untuk memberikan tenaga dan energi arus listrik pada komputer.  Joystick Joystick adalah alat masukan yang digunakan untuk memasukan perintah untuk menggerakan permainan pada komputer.  Printer Printer adalah perangkat keluaran yang digunakan untuk mencetak data seperti gambar/foto, tulisan pada media kertas.  Scanner Scanner adalah alat input yang mempunyai fungsi hampir mirip dengan mesin fotocopy. Dengan proses penggunaannya mengcopy data objek lalu dipindahkan kedalam memory komputer yang hasilnya dapat dilihat pada layar monitor.