SlideShare a Scribd company logo
DEFINISI DAN DALIL
  TENTANG IMAN
KEPADA MALAIKAT

 Iman kepada malaikat adalah percaya dan
  membenarkan sepenuh hati bahwa malaikat Allah SWT
  itu benar- benar ada

 Dalil :
         “Ya Allah Tuhannya Jibril, Tuhannya Mikail, Tuhannya
Israfil, Pencipta langit dan bumi, Yang mengetahui alam ghaib
dan alam nyata, Engkau memutuskan di antara hamba-hamba-
Mu dalam apa yang mereka perselisihkan, berilah aku petunjuk
kepada kebenaran yang mereka berselisih di dalamnya dengan
izin-Mu, karena Engkau memberi petunjuk siapa yang Engkau
kehendaki ke jalan yang lurus.” (HR. Muslim)
 keberadaan para
      Kepercayaan yang pasti tentang
malaikat. Tidak di pahami oleh sebagian orang bahwa
malaikat adalah hanya sebuah „kata‟ yang bermakna
konootasi yang berarti kebaikan atau semacamnya. Allah
bersabda “ Sebenarnya (malaikat-malaikat itu) adalah hamba-
hamba yang dimuliakan, mereka itu tidak mendahului-
Nyadengan perkataan dan mereka mengerjakan perintah-
perintahnya.”(QS. Al-Anbiyaa‟ :26-27)

     Iman kepada malaikat berarti
meyakini dan membenarkan dengan
sepenuh hati bahwa Allah telah
menciptakan malaikat yang diutus
untuk melaksanakan tugas-tugas
tertentu dari Allah.

      “Hai orang-orang yang
beriman, peliharalah dirimu dan keluargamu
dari api neraka yang bahan bakarnya adalah
manusia dan batu; penjaganya malaikat-
malaikat yang kasar, keras, dan tidak
mendurhakai Allah terhadap apa yang
diperintahkan-Nya kepada mereka dan selalu
mengerjakan apa yang diperintahkan.” (QS. AT
Tahrim:6)

      Iman kepada malaikat berarti keyakinan
yang kokoh bahwa Allah mempunyai malaikat
yang maujud (memiliki keberadaan),di
ciptakan dari cahaya,yang tidak durhaka
kepada Allah,dan cahaya,dan mereka
melaksanakan semua tugas-tugas yang telah
Allah perintahkan.

 Dan kepunyaan-Nyalah segala yang di langit
dan di bumi. Dan malaikat-malaikat yang di
sisi-Nya, mereka tiada mempunyai rasa
angkuh untuk menyembah-Nya dan
tiada(pula) merasa letih.
Mereka selalu bertasbih malam dan siang
tiada henti-hentinya.(QS. Al-Anbiya: 19-20)

“Wahai orang-orang yang beriman, tetaplah beriman
kepada Allah dan Rasul-Nya dan kepada kitab yang
Allah turunkan kepada Rasul-Nya serta kitab yang
Allah turunkan sebelumnya. Barangsiapa yang kafir
kepada Allah, malaikat-malaikat-Nya, kitab-kitab-Nya,
rasul-rasul-Nya, dan hari kemudian, maka
sesungguhnya orang itu telah sesat sejauh-jauhnya.”
(QS. An-Nisa :136)

 Iman kepada Malaikat mengandung makna bahwa kita
harus percaya dan yakin dengan sepenuh hati bahwa
Malaikat diciptakan dari cahaya (nur) yang diberi tugas
oleh Allah dan melaksanakan tugas-tugas tersebut
sebagaimana perintah-Nya.



Artinya : Malaikat itu diciptakan dari cahaya sedangkan jin dari
nyala api dan adam diciptakan dari apa yang telah diterangkan
pada kamu semua”. (dari tanah). (H.R. Muslim dan Aisyah).

      Iman Kepada Malaikat yaitu meyakini
tanpa ragu di dalam hati dan pikiran bahwa
selain menciptakan manusia Allah juga
mneciptakan malaikat dari cahaya, dan bahwa
malaikat itu adalah makhluk yang paling taat
dan tidak sekalipun berbuat maksiat.

     Iman kepada malaikat adalah
percaya dan yakin bahwa Allah SWT
telah menciptakan malaikat yang diberi
tugas melaksanakan perintah-Nya
mengurus alam semesta, seperti
mengatur hujan, mencabut
nyawa, mencatat segala amal perbuatan
manusia.

Rasul telah beriman kepada Al-qur’an yang
 diturunkan kepadanya dari Tuhannya, demikian pula
 orang-orang beriman. Semuanya beriman kepada
 Allah, malaikat-malaikat-Nya, kitab-kitab-Nya dan
 rasul-rasul-Nya. (QS. Al-Baqarah: 285)

Iman itu ialah percaya kepada Allah, para malaikat-
 Nya, kitab-kitab-Nya, para rasul-rasul-Nya, kepada
 hari akhir dan kepada takdir baik maupun buruk.
 (HR. Bukhari dan Muslim)

More Related Content

What's hot

Perjalanan ke tahta tuhan
Perjalanan ke tahta tuhanPerjalanan ke tahta tuhan
Perjalanan ke tahta tuhanCharlie Tanara
 
Terukur dan objectiv alquran dan hadits
Terukur dan objectiv alquran dan haditsTerukur dan objectiv alquran dan hadits
Terukur dan objectiv alquran dan hadits
Nur Fuanto
 
2 hukum
2 hukum2 hukum
The Truth About God (10 Mac 2013)
The Truth About God (10 Mac 2013)The Truth About God (10 Mac 2013)
The Truth About God (10 Mac 2013)
SIB Kuching Bahasa Malaysia
 
Tugasnya sebagai-khalifah-di-bumi(alquran)
Tugasnya sebagai-khalifah-di-bumi(alquran)Tugasnya sebagai-khalifah-di-bumi(alquran)
Tugasnya sebagai-khalifah-di-bumi(alquran)
mifrokhatullaily
 
Tugas presentasi pai malaikat
Tugas presentasi pai malaikatTugas presentasi pai malaikat
Tugas presentasi pai malaikatnafarani
 
Iman kepada malaikat
Iman kepada malaikatIman kepada malaikat
Iman kepada malaikat
Putri Shafira
 
Aqidah islam fondasi seorang muslim
Aqidah islam   fondasi seorang muslimAqidah islam   fondasi seorang muslim
Aqidah islam fondasi seorang muslim
Helmon Chan
 
Ahlussunnahwaljamaah
AhlussunnahwaljamaahAhlussunnahwaljamaah
Ahlussunnahwaljamaahnprasasti
 
Doa melepas kepergian haji dan umroh
Doa melepas kepergian haji dan umrohDoa melepas kepergian haji dan umroh
Doa melepas kepergian haji dan umroh
Marita Nugraheni
 
Seminar Wahyu pasal 4
Seminar Wahyu pasal 4Seminar Wahyu pasal 4
Seminar Wahyu pasal 4
David Syahputra
 
Syurga firdaus
Syurga firdausSyurga firdaus
Syurga firdaus
maiyusof
 
Materi PAI KELAS VII
Materi PAI KELAS VIIMateri PAI KELAS VII
Materi PAI KELAS VII
zahmier
 
Dirancang bagi kemuliaan
Dirancang bagi kemuliaanDirancang bagi kemuliaan
Dirancang bagi kemuliaan
slametwiyono
 
Rizki dan bersyukur
Rizki dan bersyukurRizki dan bersyukur
Rizki dan bersyukur
Helmon Chan
 
The Greatest Masterpiece (Psalm 8)
The Greatest Masterpiece (Psalm 8)The Greatest Masterpiece (Psalm 8)
The Greatest Masterpiece (Psalm 8)
Johan Setiawan
 
Nikmat allah dalam qs. az zukhruf ayat 9-13
Nikmat allah dalam qs. az zukhruf ayat 9-13Nikmat allah dalam qs. az zukhruf ayat 9-13
Nikmat allah dalam qs. az zukhruf ayat 9-13Thio Andhino
 
SIFAT 20 ALLAH SWT
SIFAT 20 ALLAH SWTSIFAT 20 ALLAH SWT
SIFAT 20 ALLAH SWT
ikhsanfirdaus1975
 

What's hot (20)

Perjalanan ke tahta tuhan
Perjalanan ke tahta tuhanPerjalanan ke tahta tuhan
Perjalanan ke tahta tuhan
 
Terukur dan objectiv alquran dan hadits
Terukur dan objectiv alquran dan haditsTerukur dan objectiv alquran dan hadits
Terukur dan objectiv alquran dan hadits
 
2 hukum
2 hukum2 hukum
2 hukum
 
The Truth About God (10 Mac 2013)
The Truth About God (10 Mac 2013)The Truth About God (10 Mac 2013)
The Truth About God (10 Mac 2013)
 
Tugasnya sebagai-khalifah-di-bumi(alquran)
Tugasnya sebagai-khalifah-di-bumi(alquran)Tugasnya sebagai-khalifah-di-bumi(alquran)
Tugasnya sebagai-khalifah-di-bumi(alquran)
 
Tugas presentasi pai malaikat
Tugas presentasi pai malaikatTugas presentasi pai malaikat
Tugas presentasi pai malaikat
 
Iman kepada malaikat
Iman kepada malaikatIman kepada malaikat
Iman kepada malaikat
 
Ku kan terbang
Ku kan terbangKu kan terbang
Ku kan terbang
 
Aqidah islam fondasi seorang muslim
Aqidah islam   fondasi seorang muslimAqidah islam   fondasi seorang muslim
Aqidah islam fondasi seorang muslim
 
Ahlussunnahwaljamaah
AhlussunnahwaljamaahAhlussunnahwaljamaah
Ahlussunnahwaljamaah
 
Isra
IsraIsra
Isra
 
Doa melepas kepergian haji dan umroh
Doa melepas kepergian haji dan umrohDoa melepas kepergian haji dan umroh
Doa melepas kepergian haji dan umroh
 
Seminar Wahyu pasal 4
Seminar Wahyu pasal 4Seminar Wahyu pasal 4
Seminar Wahyu pasal 4
 
Syurga firdaus
Syurga firdausSyurga firdaus
Syurga firdaus
 
Materi PAI KELAS VII
Materi PAI KELAS VIIMateri PAI KELAS VII
Materi PAI KELAS VII
 
Dirancang bagi kemuliaan
Dirancang bagi kemuliaanDirancang bagi kemuliaan
Dirancang bagi kemuliaan
 
Rizki dan bersyukur
Rizki dan bersyukurRizki dan bersyukur
Rizki dan bersyukur
 
The Greatest Masterpiece (Psalm 8)
The Greatest Masterpiece (Psalm 8)The Greatest Masterpiece (Psalm 8)
The Greatest Masterpiece (Psalm 8)
 
Nikmat allah dalam qs. az zukhruf ayat 9-13
Nikmat allah dalam qs. az zukhruf ayat 9-13Nikmat allah dalam qs. az zukhruf ayat 9-13
Nikmat allah dalam qs. az zukhruf ayat 9-13
 
SIFAT 20 ALLAH SWT
SIFAT 20 ALLAH SWTSIFAT 20 ALLAH SWT
SIFAT 20 ALLAH SWT
 

Similar to iman kepada Malaikat

8.iman kpd malaikat
8.iman kpd malaikat8.iman kpd malaikat
8.iman kpd malaikat
adulcharli
 
aqidah.pps.pdf
aqidah.pps.pdfaqidah.pps.pdf
aqidah.pps.pdf
PendidikNesiadotCom
 
MAKALAH Materi 1 Kelompok 6
MAKALAH Materi 1 Kelompok 6MAKALAH Materi 1 Kelompok 6
MAKALAH Materi 1 Kelompok 6
dcatedralinoaraujo
 
IMAN KEPADA MALAIKAT.docx
IMAN KEPADA MALAIKAT.docxIMAN KEPADA MALAIKAT.docx
IMAN KEPADA MALAIKAT.docx
Tasya49093
 
Iman kepada kitab kitab allah
Iman kepada kitab kitab allahIman kepada kitab kitab allah
Iman kepada kitab kitab allahAnin Shabrina
 
Iman Kepada Kitab-Kitab Allah
Iman Kepada Kitab-Kitab AllahIman Kepada Kitab-Kitab Allah
Iman Kepada Kitab-Kitab Allahanindianr
 
Bahan ajar aqidah akhlak (semester gasal 2014-2015)
Bahan ajar aqidah akhlak (semester gasal 2014-2015)Bahan ajar aqidah akhlak (semester gasal 2014-2015)
Bahan ajar aqidah akhlak (semester gasal 2014-2015)Muhsin Hariyanto
 
Iman kepada Malaikat Allah
Iman kepada Malaikat AllahIman kepada Malaikat Allah
Iman kepada Malaikat AllahNovia Anwar
 
Iman kepada rasul allah swt
Iman  kepada  rasul  allah  swtIman  kepada  rasul  allah  swt
Iman kepada rasul allah swt
Operator Warnet Vast Raha
 
Beriman Kepada Malaikat (Rukun Iman ke-2)
Beriman Kepada Malaikat (Rukun Iman ke-2)Beriman Kepada Malaikat (Rukun Iman ke-2)
Beriman Kepada Malaikat (Rukun Iman ke-2)
Rizky36192
 
Presentasi agama tentang malaikat
Presentasi agama tentang malaikatPresentasi agama tentang malaikat
Presentasi agama tentang malaikat
Mellisaayu
 
Bahan ajar aqidah akhlak (semester gasal 2014-2015)
Bahan ajar aqidah akhlak (semester gasal 2014-2015)Bahan ajar aqidah akhlak (semester gasal 2014-2015)
Bahan ajar aqidah akhlak (semester gasal 2014-2015)Muhsin Hariyanto
 
Islamic
IslamicIslamic
Islamic
Heri Cahyono
 
Iman kepada malaikat
Iman kepada malaikatIman kepada malaikat
Iman kepada malaikat
24juni1987
 
2.aqidah
2.aqidah2.aqidah
2.aqidah
Dewi Okky
 

Similar to iman kepada Malaikat (20)

8.iman kpd malaikat
8.iman kpd malaikat8.iman kpd malaikat
8.iman kpd malaikat
 
aqidah.pps.pdf
aqidah.pps.pdfaqidah.pps.pdf
aqidah.pps.pdf
 
Beriman kepada malaikat
Beriman kepada malaikat Beriman kepada malaikat
Beriman kepada malaikat
 
MAKALAH Materi 1 Kelompok 6
MAKALAH Materi 1 Kelompok 6MAKALAH Materi 1 Kelompok 6
MAKALAH Materi 1 Kelompok 6
 
IMAN KEPADA MALAIKAT.docx
IMAN KEPADA MALAIKAT.docxIMAN KEPADA MALAIKAT.docx
IMAN KEPADA MALAIKAT.docx
 
Iman kepada kitab kitab allah
Iman kepada kitab kitab allahIman kepada kitab kitab allah
Iman kepada kitab kitab allah
 
Iman Kepada Kitab-Kitab Allah
Iman Kepada Kitab-Kitab AllahIman Kepada Kitab-Kitab Allah
Iman Kepada Kitab-Kitab Allah
 
Presentation1
Presentation1Presentation1
Presentation1
 
Bahan ajar aqidah akhlak (semester gasal 2014-2015)
Bahan ajar aqidah akhlak (semester gasal 2014-2015)Bahan ajar aqidah akhlak (semester gasal 2014-2015)
Bahan ajar aqidah akhlak (semester gasal 2014-2015)
 
Iman kepada Malaikat Allah
Iman kepada Malaikat AllahIman kepada Malaikat Allah
Iman kepada Malaikat Allah
 
Iman kepada rasul allah swt
Iman  kepada  rasul  allah  swtIman  kepada  rasul  allah  swt
Iman kepada rasul allah swt
 
Iman kepada rasul allah swt
Iman  kepada  rasul  allah  swtIman  kepada  rasul  allah  swt
Iman kepada rasul allah swt
 
Beriman Kepada Malaikat (Rukun Iman ke-2)
Beriman Kepada Malaikat (Rukun Iman ke-2)Beriman Kepada Malaikat (Rukun Iman ke-2)
Beriman Kepada Malaikat (Rukun Iman ke-2)
 
Bahan ajar aqidah akhlak
Bahan ajar aqidah akhlakBahan ajar aqidah akhlak
Bahan ajar aqidah akhlak
 
Bahan ajar aqidah akhlak
Bahan ajar aqidah akhlakBahan ajar aqidah akhlak
Bahan ajar aqidah akhlak
 
Presentasi agama tentang malaikat
Presentasi agama tentang malaikatPresentasi agama tentang malaikat
Presentasi agama tentang malaikat
 
Bahan ajar aqidah akhlak (semester gasal 2014-2015)
Bahan ajar aqidah akhlak (semester gasal 2014-2015)Bahan ajar aqidah akhlak (semester gasal 2014-2015)
Bahan ajar aqidah akhlak (semester gasal 2014-2015)
 
Islamic
IslamicIslamic
Islamic
 
Iman kepada malaikat
Iman kepada malaikatIman kepada malaikat
Iman kepada malaikat
 
2.aqidah
2.aqidah2.aqidah
2.aqidah
 

More from Cahaya Camila

Bayi tabung (invitro fertilization)
Bayi tabung (invitro fertilization)Bayi tabung (invitro fertilization)
Bayi tabung (invitro fertilization)
Cahaya Camila
 
Mekanisme kerja otot & rangka hewan
Mekanisme kerja otot & rangka hewanMekanisme kerja otot & rangka hewan
Mekanisme kerja otot & rangka hewanCahaya Camila
 
New presentasi bahasa indonesia
New presentasi bahasa indonesiaNew presentasi bahasa indonesia
New presentasi bahasa indonesiaCahaya Camila
 

More from Cahaya Camila (7)

Bayi tabung (invitro fertilization)
Bayi tabung (invitro fertilization)Bayi tabung (invitro fertilization)
Bayi tabung (invitro fertilization)
 
Mekanisme kerja otot & rangka hewan
Mekanisme kerja otot & rangka hewanMekanisme kerja otot & rangka hewan
Mekanisme kerja otot & rangka hewan
 
Bio jamur
Bio   jamurBio   jamur
Bio jamur
 
8. echinodermata 1
8. echinodermata 18. echinodermata 1
8. echinodermata 1
 
Presentase kd 11.1
Presentase kd 11.1Presentase kd 11.1
Presentase kd 11.1
 
New presentasi bahasa indonesia
New presentasi bahasa indonesiaNew presentasi bahasa indonesia
New presentasi bahasa indonesia
 
Bahasa indonesia
Bahasa indonesiaBahasa indonesia
Bahasa indonesia
 

iman kepada Malaikat

  • 1. DEFINISI DAN DALIL TENTANG IMAN KEPADA MALAIKAT
  • 2.   Iman kepada malaikat adalah percaya dan membenarkan sepenuh hati bahwa malaikat Allah SWT itu benar- benar ada  Dalil : “Ya Allah Tuhannya Jibril, Tuhannya Mikail, Tuhannya Israfil, Pencipta langit dan bumi, Yang mengetahui alam ghaib dan alam nyata, Engkau memutuskan di antara hamba-hamba- Mu dalam apa yang mereka perselisihkan, berilah aku petunjuk kepada kebenaran yang mereka berselisih di dalamnya dengan izin-Mu, karena Engkau memberi petunjuk siapa yang Engkau kehendaki ke jalan yang lurus.” (HR. Muslim)
  • 3.  keberadaan para Kepercayaan yang pasti tentang malaikat. Tidak di pahami oleh sebagian orang bahwa malaikat adalah hanya sebuah „kata‟ yang bermakna konootasi yang berarti kebaikan atau semacamnya. Allah bersabda “ Sebenarnya (malaikat-malaikat itu) adalah hamba- hamba yang dimuliakan, mereka itu tidak mendahului- Nyadengan perkataan dan mereka mengerjakan perintah- perintahnya.”(QS. Al-Anbiyaa‟ :26-27)
  • 4. Iman kepada malaikat berarti meyakini dan membenarkan dengan sepenuh hati bahwa Allah telah menciptakan malaikat yang diutus untuk melaksanakan tugas-tugas tertentu dari Allah.
  • 5. “Hai orang-orang yang beriman, peliharalah dirimu dan keluargamu dari api neraka yang bahan bakarnya adalah manusia dan batu; penjaganya malaikat- malaikat yang kasar, keras, dan tidak mendurhakai Allah terhadap apa yang diperintahkan-Nya kepada mereka dan selalu mengerjakan apa yang diperintahkan.” (QS. AT Tahrim:6)
  • 6. Iman kepada malaikat berarti keyakinan yang kokoh bahwa Allah mempunyai malaikat yang maujud (memiliki keberadaan),di ciptakan dari cahaya,yang tidak durhaka kepada Allah,dan cahaya,dan mereka melaksanakan semua tugas-tugas yang telah Allah perintahkan.
  • 7.  Dan kepunyaan-Nyalah segala yang di langit dan di bumi. Dan malaikat-malaikat yang di sisi-Nya, mereka tiada mempunyai rasa angkuh untuk menyembah-Nya dan tiada(pula) merasa letih. Mereka selalu bertasbih malam dan siang tiada henti-hentinya.(QS. Al-Anbiya: 19-20)
  • 8.  “Wahai orang-orang yang beriman, tetaplah beriman kepada Allah dan Rasul-Nya dan kepada kitab yang Allah turunkan kepada Rasul-Nya serta kitab yang Allah turunkan sebelumnya. Barangsiapa yang kafir kepada Allah, malaikat-malaikat-Nya, kitab-kitab-Nya, rasul-rasul-Nya, dan hari kemudian, maka sesungguhnya orang itu telah sesat sejauh-jauhnya.” (QS. An-Nisa :136)
  • 9.  Iman kepada Malaikat mengandung makna bahwa kita harus percaya dan yakin dengan sepenuh hati bahwa Malaikat diciptakan dari cahaya (nur) yang diberi tugas oleh Allah dan melaksanakan tugas-tugas tersebut sebagaimana perintah-Nya.
  • 10.  Artinya : Malaikat itu diciptakan dari cahaya sedangkan jin dari nyala api dan adam diciptakan dari apa yang telah diterangkan pada kamu semua”. (dari tanah). (H.R. Muslim dan Aisyah).
  • 11. Iman Kepada Malaikat yaitu meyakini tanpa ragu di dalam hati dan pikiran bahwa selain menciptakan manusia Allah juga mneciptakan malaikat dari cahaya, dan bahwa malaikat itu adalah makhluk yang paling taat dan tidak sekalipun berbuat maksiat.
  • 12. Iman kepada malaikat adalah percaya dan yakin bahwa Allah SWT telah menciptakan malaikat yang diberi tugas melaksanakan perintah-Nya mengurus alam semesta, seperti mengatur hujan, mencabut nyawa, mencatat segala amal perbuatan manusia.
  • 13.  Rasul telah beriman kepada Al-qur’an yang diturunkan kepadanya dari Tuhannya, demikian pula orang-orang beriman. Semuanya beriman kepada Allah, malaikat-malaikat-Nya, kitab-kitab-Nya dan rasul-rasul-Nya. (QS. Al-Baqarah: 285) Iman itu ialah percaya kepada Allah, para malaikat- Nya, kitab-kitab-Nya, para rasul-rasul-Nya, kepada hari akhir dan kepada takdir baik maupun buruk. (HR. Bukhari dan Muslim)