HIV adalah virus yang menyerang sistem kekebalan tubuh manusia dan dapat menyebabkan AIDS. Penularan HIV terjadi melalui hubungan seksual yang tidak aman, transfusi darah, atau dari ibu ke anak. Gejala AIDS bisa muncul setelah 5 hingga 10 tahun, dan satu-satunya cara untuk mengetahui status HIV adalah melalui tes darah.