SlideShare a Scribd company logo
1 of 9
1



                                       BAB I
                             PENDAHULUAN
1.1   LATAR BELAKANG
              Banyak siswa/i SMA sekarang yang akan melanjutkan study ke Universitas
      terutama Universitas Negri, mereka banyak yang kurang paham bahkan tidak tahu
      ingin melanjutkan study ke Universitas mana dan jurusan apa. Ketidakpedulian siswa/
      i juga menjadi salah satu penyebabnya, beberapa orang tua mereka juga ada yang
      kurang paham karena kurangnya pengalaman mereka dalam dunia perkuliahan.
      Semua itu harus difikirkan mulai dari kelas 10 agar nanti di kelas 12 mereka sudah
      mantap dengan tujuan yang ingin ia capai itu. Karena di kelas 12 yang harus kita
      fikirkan adalah belajar untuk Ujian Nasional bukan lagi untuk memilih
      jurusan/fakultas apa yang akan dipilih. Banyak media informasi yang bisa membantu
      dalam pemilihan jurusan maupun fakultas,yaitu dengan browsing. Kalau belum
      paham,juga bisa ditanyakan pada guru BK/BP di sekolah,yang siap memberikan
      beberapa informasi terkait tentang pemilihan Universitas maupun Fakultas yang
      sesuai dengan kemampuan dan keinginan diri sendiri.
             Terkait kasus diatas, Ekspedisi KIR tahun ini cukup berbeda dari tahun lalu.
      Ekspedisi KIR tahun ini adalah mengunjungi beberapa Universitas Negeri di daerah
      Jawa dan Bali. Fokus dari Ekspedisi tahun ini adalah untuk membantu para siswa/i
      untuk memilih Universitas dan Jurusan yang dikehendaki. Tahun lalu ekspedisi hanya
      diperuntukan hanya untuk anggota KIR saja,namun tahun ini berbeda. Yaitu
      mengikutsertakan seluruh siswa/i diluar anggota KIR yakni kelas 10 s/d kelas 12 yang
      mungkin masih bimbang dengan tujuan mereka nanti setelah lulus. Ekspedisi ini lebih
      menyenangkan karena siswa/i langsung datang ke beberapa Universitas Negeri di
      daerah Jawa dan Bali. Dan bisa melihat langsung lokasi serta keadaan di sekitar
      kampus.


1.2   MAKSUD DAN TUJUAN
      a. Maksud dari kegiatan Ekspedisi KIR ini adalah untuk Membantu siswa/i dalam
         menentukan pilihan study mereka setelah lulus SMA.


      b. Tujuannya :
         •   Menambah wawasan siswa/i untuk menentukan Universitas dan jurusan yang
             dikehendaki.

         •   Mencari pengalaman yang positif dan berguna untuk kehidupan di masa
             mendatang

         •   Untuk mengetahui jurusan-jurusan unggulan di tiap Universitas Negeri yang
             dikunjungi.
2


1.3   SASARAN
      Sasaran yang dilaksanakan meliputi sebagai berikut;
      1. Universitas Gajah Mada,Yogyakarta
      2. Institut Teknologi 10 November, Surabaya

      3. Universitas Brawijaya, Malang
      4. Politeknik Negeri Bali, Bali




                                           BAB II
                               HASIL KUNJUNGAN


2.1   Hasil Kunjungan dari 4 kota tersebut adalah sebagai berikut:

         •   Universitas Gajah Mada, Yogyakarta
             Perjalanan Ekspedisi dimulai pada hari minggu,01 Mei 2011 dari Jakarta jam
             7 pagi menuju Yogya, lama perjalanan adalah ± 15 jam, jadi sampai yogya
             (penginapan) sekitar jam 10 malam. Esok paginya 02 Mei 2011 sebelum kami
             berkunjung ke LPPM UGM, kami mengunjungi Malioboro terlebih dahulu
             untuk melihat lihat dan membeli beberapa kerajinan ato makanan khas
             Yogyakarta. Siangnya sekitar pukul 12.00 kami bersiap berangkat menuju
             LPPM UGM. Disana mereka mempresentasikan tentang “Kiat Menghasilkan
             Karya Ilmiah Unggulan”.
             Beberapa riset unggulan mereka adalah:
             a.   Science & Tecnology  Smart Materials (fokus yang dikembangkan)

             b. Kesehatan & Kedokteran  Cancer

             c. Agro (Pertanian)  Food safety & security

             d. Social & Hukum  Social Wealfare

             Mereka juga menjelaskan cara mendapatkan sumber-sumber ide
             penelitian/penulisan, Penelitian Ilmiah, Isi dari Karya Tulis Ilmiah, Proses
3


    Menulis karya ilmiah dsb*. Selesai kunjungan kami bergegas menuju
    Surabaya.


•   Institut Teknologi 10 November, Surabaya
    Perjalanan menuju Surabaya ± 9 jam, jadi sampai Surabaya (penginapan) hari
    Selasa,3 mei 2011 sekitar pukul 01.00. Semalam kami disana,esok paginya
    setelah sarapan pukul 08.00 kami sudah bersiap kembali menuju ITS. Sampai
    ITS pukul 12.30 ,kami diajak oleh salah satu pengurus LPPM ITS untuk
    berkunjung ke Pusat Robotika yang berada di dalam kampus ITS. Disana kami
    dibagi beberapa kelompok untuk mengunjungi satu per satu ruangan yang di
    dalamnya berisi komponen, modul, chip dan alat pendukung lainnya yang
    memiliki fungsi yang berbeda-beda. Pemandu kami adalah para mahasiswa
    semester 8 jurusan Teknik Elektro. Mereka menjelaskan dengan singkat dan
    jelas kepada kami tentang alat-alat tersebut. Sampai kunjungan ruangan
    terakhir disana adalah menunjukan salah satu robot unggulan mereka,
    beberapa pertanyaan pun kami ajukan kepada mereka*. Selesai kunjungan ini
    pukul 16.00. Mulai berangkat lagi menuju Malang sekitar jam 16.30.




•   Universitas Brawijaya,Malang
    Perjalanan menuju Malang ± 2 jam,sampai penginapan pukul 20.00. Esok
    pagi Rabu,4 Mei 2011 pukul 07.00 beberapa siswa/i melakukan kegiatan
    bebas ada yang jogging, berjalan-jalan di sekitar daerah penginapan, dan ada
    yang hanya duduk-duduk santai di ruang kamar. Setelah sarapan kami
    bergegas meninggalkan kembali penginapan menuju LPPM UNIBRAW yang
    letaknya tidak jauh dari penginapan kami. Sampai di LPPM UNIBRAW pukul
    11.00. Disana di hadiri oleh Rektor dan beberapa Dekan dari UNIBRAW,
    mereka menjelaskan tentang beberapa fakultas yang ada di UNIBRAW, cara
    mendapatkan beasiswa, dan sesekali memberi motivasi pada kami khususnya
    anak IPA agar melatih kejujuran dan komitmennya. Setelah pertemuan
    tersebut selesai Dekan dari fakultas Teknik mengajak kami melihat beberapa
    mesin-mesin modern beliau yang cukup modern untuk saat ini.Salah satunya
    mesin yang berfungsi untuk menggeringkan pisang agar bisa menghasilkan
4


    kripik pisang yang lebih banyak dan cepat. Yang digunakan untuk
    memudahkan manusia dalam pengerjaannya*. Selesai pertemuan di
    UNIBRAW pukul 16.15, sekitar pukul 16.30 kami bergegas pergi menuju
    Pelabuhan Ketapang,Banyuwangi.
    Perjalanan menuju Pelabuhan Ketapang ± 6 jam, sampai disana pukul 00.30
    dini hari. Perjalanan di kapal ± 45 menit menuju Pelabuhan Gilimanuk,Bali.



•   Politeknik Negeri Bali, Bali
    Delapan jam perjalanan menuju penginapan yang berada di daerah Nusa Dua.
    Sekitar pukul 10.40 hari Kamis,5 Mei 2011. Istirahat sejenak, setelah makan
    siang pukul 12.00 kami bersiap menuju kunjungan terakhir dari Ekspedisi ini
    yakni ke Politeknik Negeri Bali. Pukul 14.00 sampai LPPM Politeknik Bali.
    Disana mereka menjelaskan tentang jurusan yang ada di Poltek Bali beserta
    visi misi dari tiap fakultas berikut jenjang-jenjangnya. Salah satu jurusan
    favorite/unggulan yang cukup banyak diminati di Poltek Bali adalah jurusan
    D3 Teknik Mesin . Ada juga jurusan baru di Poltek Bali yakni Teknik
    Pendingin yang digunakan untuk mendinginkan mesin-mesin kerja berat
    seperti yang ada di kapal-kapal*.


    Selesai pertemuan tersebut pukul 16.00, kami memanfaatkan waktu tersebut
    untuk menikmati keindahan di Pantai Kuta yang sangat terkenal hingga ke
    mancanegara tersebut. Pukul 18.35 kami pun kembali ke bis untuk balik ke
    penginapan untuk beristirahat. Sampai di Homestay jam 20.00.
5




Jumat,6 Mei 2011 kami memutuskan untuk menghabiskan waktu sehari ini
untuk berkunjung ke beberapa tempat wisata terkenal di Bali. Pertama kami
mengunjungi Pusat oleh-oleh khas Bali, setelah itu kami ke Tanjung Benoa.
Ada beberapa siswa/i yang melakukan kunjungan ke pulau penyu ada pula
yang melakukan paracelling dan ada yang sedang bersantai saja menikmati
udara dan keindahan dari pantai ini. Sekitar pukul 14.00 kami out dari pantai
ini menuju Gudang kata-kata khas Bali yaitu JOGER. Pukul 17.00 kami
meninggalkan JOGER dan langsung menuju Homestay.




Sabtu,06 Mei 2011 kami bersiap-siap, membereskan barang-barang untuk
kembali ke jakarta. Sekitar pukul 09.00 kami pun berangkat menuju ke
Jakarta. Perjalanan ke Jakarta benar-benar lebih lambat dari yang diperkirakan
karena ada beberapa kendala di jalan. Akhirnya pukul 02.30 pun kami baru
sampai di Jakarta.




*Foto terlampir
6




                                     BAB III
                                   PENUTUP




3.1    KESIMPULAN
       Dengan dilaksanakannya Ekspedisi ini diharapkan dapat mengambil hal positifnya
dan bisa menambah wawasan, pengalaman dan pengetahuan kita baik tentang ilmu
pengetahuan maupun keindahan alam bumi Indonesia. Kunjungan yang dilakukan di
beberapa Universitas juga bisa menambah reverensi kita untuk lebih mudah menentukan
jurusan dan Universitas yang sesuai minat siswa/i. Jadi ketika di kelas 12 mereka sudah
mantap dengan pilihannya tersebut. Adapun selingan dari kegiatan selain kunjungan adalah
untuk refresing semata dari lelahnya saat perjalanan.




3.2    SARAN
7


•   Bagi Sekolah : Perlu dilaksanakan Ekspedisi lagi untuk tahun berikutnya
    yang lebih baik dari tahun ini.


•   Bagi Siswa      : Diharapkan semua siswa dapat ikut serta dalam kegiatan
    tersebut karena banyak manfaatnya untuk menambah ilmu pengetahuan dan
    pengalaman.
8




LAMPIRAN




@UNIVERSITAS GAJAH MADA,YOGYAKARTA




@INSTITUT TEKNOLOGI 10 NOVEMBER,SURABAYA
9


h




@UNIVERSITAS BRAWIJAYA,MALANG




@POLTEK BALI, BALI

More Related Content

What's hot

Klipping karya tulis jogja jakarta
Klipping karya tulis jogja jakartaKlipping karya tulis jogja jakarta
Klipping karya tulis jogja jakarta
Kulo Dewean
 
Contoh Karya Tulis Study Tour
Contoh Karya Tulis Study TourContoh Karya Tulis Study Tour
Contoh Karya Tulis Study Tour
Dede Adi Nugraha
 
Laporan hasil perjalanan karya tulis ratna
Laporan hasil perjalanan karya tulis ratnaLaporan hasil perjalanan karya tulis ratna
Laporan hasil perjalanan karya tulis ratna
Saeful Muarif
 
Tugasii pend.inklusi tunanetra
Tugasii pend.inklusi tunanetraTugasii pend.inklusi tunanetra
Tugasii pend.inklusi tunanetra
Dwii S
 
POTENTIA 9
POTENTIA 9POTENTIA 9
POTENTIA 10
POTENTIA 10POTENTIA 10
Contoh Laporan Study Tour I
Contoh Laporan Study Tour IContoh Laporan Study Tour I
Contoh Laporan Study Tour I
lingga prasetyo
 
Contoh penulisan catatan
Contoh penulisan catatanContoh penulisan catatan
Contoh penulisan catatan
Jeglin Siva
 

What's hot (15)

Klipping karya tulis jogja jakarta
Klipping karya tulis jogja jakartaKlipping karya tulis jogja jakarta
Klipping karya tulis jogja jakarta
 
Contoh Karya Tulis Study Tour
Contoh Karya Tulis Study TourContoh Karya Tulis Study Tour
Contoh Karya Tulis Study Tour
 
Laporan hasil perjalanan karya tulis ratna
Laporan hasil perjalanan karya tulis ratnaLaporan hasil perjalanan karya tulis ratna
Laporan hasil perjalanan karya tulis ratna
 
Tugasii pend.inklusi tunanetra
Tugasii pend.inklusi tunanetraTugasii pend.inklusi tunanetra
Tugasii pend.inklusi tunanetra
 
POTENTIA 9
POTENTIA 9POTENTIA 9
POTENTIA 9
 
POTENTIA 10
POTENTIA 10POTENTIA 10
POTENTIA 10
 
POTENTIA 2nd edition. POTENTIA edisi ke 2
POTENTIA 2nd edition. POTENTIA edisi ke 2POTENTIA 2nd edition. POTENTIA edisi ke 2
POTENTIA 2nd edition. POTENTIA edisi ke 2
 
Laporan homestay 2(keranjang plastik)"SMTI"
Laporan homestay 2(keranjang plastik)"SMTI"Laporan homestay 2(keranjang plastik)"SMTI"
Laporan homestay 2(keranjang plastik)"SMTI"
 
LAPORAN KEGIATAN STUDI WISATA KE BALI TAHUN 2016
LAPORAN KEGIATAN STUDI WISATA KE BALI TAHUN 2016LAPORAN KEGIATAN STUDI WISATA KE BALI TAHUN 2016
LAPORAN KEGIATAN STUDI WISATA KE BALI TAHUN 2016
 
POTENTIA 8
POTENTIA 8POTENTIA 8
POTENTIA 8
 
Contoh Laporan Study Tour I
Contoh Laporan Study Tour IContoh Laporan Study Tour I
Contoh Laporan Study Tour I
 
Makalah Outbond APM Psikologi
Makalah Outbond APM PsikologiMakalah Outbond APM Psikologi
Makalah Outbond APM Psikologi
 
Contoh penulisan catatan
Contoh penulisan catatanContoh penulisan catatan
Contoh penulisan catatan
 
Kelompok 3 format laporan pengujian media ajar menggunakan metode assure (per...
Kelompok 3 format laporan pengujian media ajar menggunakan metode assure (per...Kelompok 3 format laporan pengujian media ajar menggunakan metode assure (per...
Kelompok 3 format laporan pengujian media ajar menggunakan metode assure (per...
 
Potentia edisi 1
Potentia edisi 1Potentia edisi 1
Potentia edisi 1
 

Similar to Laporan ekspedisi kir

Bab 1laporan kunjungan industri
Bab 1laporan kunjungan industriBab 1laporan kunjungan industri
Bab 1laporan kunjungan industri
Fitra Sani
 
Laporan magang i di sd negeri 07 kota bengkulu
Laporan magang i di sd negeri 07 kota bengkuluLaporan magang i di sd negeri 07 kota bengkulu
Laporan magang i di sd negeri 07 kota bengkulu
Yohanes Sangkang
 
Bukan saatnya berpangku tangan
Bukan saatnya berpangku tanganBukan saatnya berpangku tangan
Bukan saatnya berpangku tangan
Operator Warnet Vast Raha
 
Bukan saatnya berpangku tangan
Bukan saatnya berpangku tanganBukan saatnya berpangku tangan
Bukan saatnya berpangku tangan
Warnet Raha
 
Kertas kerja lawatan sabah 2011(sumbangan)
Kertas kerja lawatan sabah 2011(sumbangan)Kertas kerja lawatan sabah 2011(sumbangan)
Kertas kerja lawatan sabah 2011(sumbangan)
Mat Yus
 
Laporan KKN individu UII
Laporan KKN individu  UIILaporan KKN individu  UII
Laporan KKN individu UII
TEKNOLOGI
 

Similar to Laporan ekspedisi kir (20)

Kt 2222
Kt 2222Kt 2222
Kt 2222
 
Kkl oweh
Kkl owehKkl oweh
Kkl oweh
 
Soal pidato dan pengumuman
Soal pidato dan pengumumanSoal pidato dan pengumuman
Soal pidato dan pengumuman
 
Tuntutlah Ilmu Sampai ke Pulau Jawa
Tuntutlah Ilmu Sampai ke Pulau JawaTuntutlah Ilmu Sampai ke Pulau Jawa
Tuntutlah Ilmu Sampai ke Pulau Jawa
 
Bedah buku menulis buku oleh Marjohan M.Pd di Bukittinggi
Bedah buku   menulis buku oleh Marjohan M.Pd di BukittinggiBedah buku   menulis buku oleh Marjohan M.Pd di Bukittinggi
Bedah buku menulis buku oleh Marjohan M.Pd di Bukittinggi
 
Bab 1laporan kunjungan industri
Bab 1laporan kunjungan industriBab 1laporan kunjungan industri
Bab 1laporan kunjungan industri
 
Contoh LAPORAN Widyawisata SMP
Contoh LAPORAN Widyawisata SMPContoh LAPORAN Widyawisata SMP
Contoh LAPORAN Widyawisata SMP
 
Laporan lawatan kembara ilmu 2
Laporan lawatan kembara ilmu 2Laporan lawatan kembara ilmu 2
Laporan lawatan kembara ilmu 2
 
Laporan magang i di sd negeri 07 kota bengkulu
Laporan magang i di sd negeri 07 kota bengkuluLaporan magang i di sd negeri 07 kota bengkulu
Laporan magang i di sd negeri 07 kota bengkulu
 
Eliaser wolla wunga laporan kunjungan studi
Eliaser wolla wunga laporan kunjungan studiEliaser wolla wunga laporan kunjungan studi
Eliaser wolla wunga laporan kunjungan studi
 
Bukan saatnya berpangku tangan
Bukan saatnya berpangku tanganBukan saatnya berpangku tangan
Bukan saatnya berpangku tangan
 
Bukan saatnya berpangku tangan
Bukan saatnya berpangku tanganBukan saatnya berpangku tangan
Bukan saatnya berpangku tangan
 
Nama kelompok
Nama kelompokNama kelompok
Nama kelompok
 
Kertas kerja lawatan sabah 2011(sumbangan)
Kertas kerja lawatan sabah 2011(sumbangan)Kertas kerja lawatan sabah 2011(sumbangan)
Kertas kerja lawatan sabah 2011(sumbangan)
 
PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN UNTUK SD & MI KELAS 4 -- SRI NURYANI & LINA YALANTI
PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN UNTUK SD & MI KELAS 4 -- SRI NURYANI & LINA YALANTIPENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN UNTUK SD & MI KELAS 4 -- SRI NURYANI & LINA YALANTI
PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN UNTUK SD & MI KELAS 4 -- SRI NURYANI & LINA YALANTI
 
Annisa nurul jannah
Annisa nurul jannahAnnisa nurul jannah
Annisa nurul jannah
 
Kegiatan 1401409216 1361429964
Kegiatan 1401409216 1361429964Kegiatan 1401409216 1361429964
Kegiatan 1401409216 1361429964
 
Laporan perjalanan tour by ani
Laporan perjalanan tour by aniLaporan perjalanan tour by ani
Laporan perjalanan tour by ani
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 BAB 2 KURIKULUM MERDEKA.docx
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 BAB 2 KURIKULUM MERDEKA.docxMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 BAB 2 KURIKULUM MERDEKA.docx
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 BAB 2 KURIKULUM MERDEKA.docx
 
Laporan KKN individu UII
Laporan KKN individu  UIILaporan KKN individu  UII
Laporan KKN individu UII
 

Laporan ekspedisi kir

  • 1. 1 BAB I PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG Banyak siswa/i SMA sekarang yang akan melanjutkan study ke Universitas terutama Universitas Negri, mereka banyak yang kurang paham bahkan tidak tahu ingin melanjutkan study ke Universitas mana dan jurusan apa. Ketidakpedulian siswa/ i juga menjadi salah satu penyebabnya, beberapa orang tua mereka juga ada yang kurang paham karena kurangnya pengalaman mereka dalam dunia perkuliahan. Semua itu harus difikirkan mulai dari kelas 10 agar nanti di kelas 12 mereka sudah mantap dengan tujuan yang ingin ia capai itu. Karena di kelas 12 yang harus kita fikirkan adalah belajar untuk Ujian Nasional bukan lagi untuk memilih jurusan/fakultas apa yang akan dipilih. Banyak media informasi yang bisa membantu dalam pemilihan jurusan maupun fakultas,yaitu dengan browsing. Kalau belum paham,juga bisa ditanyakan pada guru BK/BP di sekolah,yang siap memberikan beberapa informasi terkait tentang pemilihan Universitas maupun Fakultas yang sesuai dengan kemampuan dan keinginan diri sendiri. Terkait kasus diatas, Ekspedisi KIR tahun ini cukup berbeda dari tahun lalu. Ekspedisi KIR tahun ini adalah mengunjungi beberapa Universitas Negeri di daerah Jawa dan Bali. Fokus dari Ekspedisi tahun ini adalah untuk membantu para siswa/i untuk memilih Universitas dan Jurusan yang dikehendaki. Tahun lalu ekspedisi hanya diperuntukan hanya untuk anggota KIR saja,namun tahun ini berbeda. Yaitu mengikutsertakan seluruh siswa/i diluar anggota KIR yakni kelas 10 s/d kelas 12 yang mungkin masih bimbang dengan tujuan mereka nanti setelah lulus. Ekspedisi ini lebih menyenangkan karena siswa/i langsung datang ke beberapa Universitas Negeri di daerah Jawa dan Bali. Dan bisa melihat langsung lokasi serta keadaan di sekitar kampus. 1.2 MAKSUD DAN TUJUAN a. Maksud dari kegiatan Ekspedisi KIR ini adalah untuk Membantu siswa/i dalam menentukan pilihan study mereka setelah lulus SMA. b. Tujuannya : • Menambah wawasan siswa/i untuk menentukan Universitas dan jurusan yang dikehendaki. • Mencari pengalaman yang positif dan berguna untuk kehidupan di masa mendatang • Untuk mengetahui jurusan-jurusan unggulan di tiap Universitas Negeri yang dikunjungi.
  • 2. 2 1.3 SASARAN Sasaran yang dilaksanakan meliputi sebagai berikut; 1. Universitas Gajah Mada,Yogyakarta 2. Institut Teknologi 10 November, Surabaya 3. Universitas Brawijaya, Malang 4. Politeknik Negeri Bali, Bali BAB II HASIL KUNJUNGAN 2.1 Hasil Kunjungan dari 4 kota tersebut adalah sebagai berikut: • Universitas Gajah Mada, Yogyakarta Perjalanan Ekspedisi dimulai pada hari minggu,01 Mei 2011 dari Jakarta jam 7 pagi menuju Yogya, lama perjalanan adalah ± 15 jam, jadi sampai yogya (penginapan) sekitar jam 10 malam. Esok paginya 02 Mei 2011 sebelum kami berkunjung ke LPPM UGM, kami mengunjungi Malioboro terlebih dahulu untuk melihat lihat dan membeli beberapa kerajinan ato makanan khas Yogyakarta. Siangnya sekitar pukul 12.00 kami bersiap berangkat menuju LPPM UGM. Disana mereka mempresentasikan tentang “Kiat Menghasilkan Karya Ilmiah Unggulan”. Beberapa riset unggulan mereka adalah: a. Science & Tecnology  Smart Materials (fokus yang dikembangkan) b. Kesehatan & Kedokteran  Cancer c. Agro (Pertanian)  Food safety & security d. Social & Hukum  Social Wealfare Mereka juga menjelaskan cara mendapatkan sumber-sumber ide penelitian/penulisan, Penelitian Ilmiah, Isi dari Karya Tulis Ilmiah, Proses
  • 3. 3 Menulis karya ilmiah dsb*. Selesai kunjungan kami bergegas menuju Surabaya. • Institut Teknologi 10 November, Surabaya Perjalanan menuju Surabaya ± 9 jam, jadi sampai Surabaya (penginapan) hari Selasa,3 mei 2011 sekitar pukul 01.00. Semalam kami disana,esok paginya setelah sarapan pukul 08.00 kami sudah bersiap kembali menuju ITS. Sampai ITS pukul 12.30 ,kami diajak oleh salah satu pengurus LPPM ITS untuk berkunjung ke Pusat Robotika yang berada di dalam kampus ITS. Disana kami dibagi beberapa kelompok untuk mengunjungi satu per satu ruangan yang di dalamnya berisi komponen, modul, chip dan alat pendukung lainnya yang memiliki fungsi yang berbeda-beda. Pemandu kami adalah para mahasiswa semester 8 jurusan Teknik Elektro. Mereka menjelaskan dengan singkat dan jelas kepada kami tentang alat-alat tersebut. Sampai kunjungan ruangan terakhir disana adalah menunjukan salah satu robot unggulan mereka, beberapa pertanyaan pun kami ajukan kepada mereka*. Selesai kunjungan ini pukul 16.00. Mulai berangkat lagi menuju Malang sekitar jam 16.30. • Universitas Brawijaya,Malang Perjalanan menuju Malang ± 2 jam,sampai penginapan pukul 20.00. Esok pagi Rabu,4 Mei 2011 pukul 07.00 beberapa siswa/i melakukan kegiatan bebas ada yang jogging, berjalan-jalan di sekitar daerah penginapan, dan ada yang hanya duduk-duduk santai di ruang kamar. Setelah sarapan kami bergegas meninggalkan kembali penginapan menuju LPPM UNIBRAW yang letaknya tidak jauh dari penginapan kami. Sampai di LPPM UNIBRAW pukul 11.00. Disana di hadiri oleh Rektor dan beberapa Dekan dari UNIBRAW, mereka menjelaskan tentang beberapa fakultas yang ada di UNIBRAW, cara mendapatkan beasiswa, dan sesekali memberi motivasi pada kami khususnya anak IPA agar melatih kejujuran dan komitmennya. Setelah pertemuan tersebut selesai Dekan dari fakultas Teknik mengajak kami melihat beberapa mesin-mesin modern beliau yang cukup modern untuk saat ini.Salah satunya mesin yang berfungsi untuk menggeringkan pisang agar bisa menghasilkan
  • 4. 4 kripik pisang yang lebih banyak dan cepat. Yang digunakan untuk memudahkan manusia dalam pengerjaannya*. Selesai pertemuan di UNIBRAW pukul 16.15, sekitar pukul 16.30 kami bergegas pergi menuju Pelabuhan Ketapang,Banyuwangi. Perjalanan menuju Pelabuhan Ketapang ± 6 jam, sampai disana pukul 00.30 dini hari. Perjalanan di kapal ± 45 menit menuju Pelabuhan Gilimanuk,Bali. • Politeknik Negeri Bali, Bali Delapan jam perjalanan menuju penginapan yang berada di daerah Nusa Dua. Sekitar pukul 10.40 hari Kamis,5 Mei 2011. Istirahat sejenak, setelah makan siang pukul 12.00 kami bersiap menuju kunjungan terakhir dari Ekspedisi ini yakni ke Politeknik Negeri Bali. Pukul 14.00 sampai LPPM Politeknik Bali. Disana mereka menjelaskan tentang jurusan yang ada di Poltek Bali beserta visi misi dari tiap fakultas berikut jenjang-jenjangnya. Salah satu jurusan favorite/unggulan yang cukup banyak diminati di Poltek Bali adalah jurusan D3 Teknik Mesin . Ada juga jurusan baru di Poltek Bali yakni Teknik Pendingin yang digunakan untuk mendinginkan mesin-mesin kerja berat seperti yang ada di kapal-kapal*. Selesai pertemuan tersebut pukul 16.00, kami memanfaatkan waktu tersebut untuk menikmati keindahan di Pantai Kuta yang sangat terkenal hingga ke mancanegara tersebut. Pukul 18.35 kami pun kembali ke bis untuk balik ke penginapan untuk beristirahat. Sampai di Homestay jam 20.00.
  • 5. 5 Jumat,6 Mei 2011 kami memutuskan untuk menghabiskan waktu sehari ini untuk berkunjung ke beberapa tempat wisata terkenal di Bali. Pertama kami mengunjungi Pusat oleh-oleh khas Bali, setelah itu kami ke Tanjung Benoa. Ada beberapa siswa/i yang melakukan kunjungan ke pulau penyu ada pula yang melakukan paracelling dan ada yang sedang bersantai saja menikmati udara dan keindahan dari pantai ini. Sekitar pukul 14.00 kami out dari pantai ini menuju Gudang kata-kata khas Bali yaitu JOGER. Pukul 17.00 kami meninggalkan JOGER dan langsung menuju Homestay. Sabtu,06 Mei 2011 kami bersiap-siap, membereskan barang-barang untuk kembali ke jakarta. Sekitar pukul 09.00 kami pun berangkat menuju ke Jakarta. Perjalanan ke Jakarta benar-benar lebih lambat dari yang diperkirakan karena ada beberapa kendala di jalan. Akhirnya pukul 02.30 pun kami baru sampai di Jakarta. *Foto terlampir
  • 6. 6 BAB III PENUTUP 3.1 KESIMPULAN Dengan dilaksanakannya Ekspedisi ini diharapkan dapat mengambil hal positifnya dan bisa menambah wawasan, pengalaman dan pengetahuan kita baik tentang ilmu pengetahuan maupun keindahan alam bumi Indonesia. Kunjungan yang dilakukan di beberapa Universitas juga bisa menambah reverensi kita untuk lebih mudah menentukan jurusan dan Universitas yang sesuai minat siswa/i. Jadi ketika di kelas 12 mereka sudah mantap dengan pilihannya tersebut. Adapun selingan dari kegiatan selain kunjungan adalah untuk refresing semata dari lelahnya saat perjalanan. 3.2 SARAN
  • 7. 7 • Bagi Sekolah : Perlu dilaksanakan Ekspedisi lagi untuk tahun berikutnya yang lebih baik dari tahun ini. • Bagi Siswa : Diharapkan semua siswa dapat ikut serta dalam kegiatan tersebut karena banyak manfaatnya untuk menambah ilmu pengetahuan dan pengalaman.