SlideShare a Scribd company logo
DI SUSUN OLEH :

Anis Istianah
(111-12-048)
STAIN SALATIGA 2014
AKANKAH KRISIS RUPIAH KAN BERLANJUT?
sumber ; repubika, 13 desember 2013

Nilai tukar Rupiah terhadap dolar Amerika Serikat (AS) melemah dan hampir
menyentuh level Rp 12 ribu per dolar AS . Dalam kurs tengah bank indonesia (BI) pada
Rabu (11/12),rupiah mencapai level Rp 12.005 per dolar AS.
Angka tersebut melemah sebesar 20 poin dari harga sebelumnya, Selasa
(10/12),yang berada pada level Rp 11.985 per dolar AS. Padahal,pada awal minggu ini,
rupiah sempatmenguat hingga Rp 11.956 per dolar AS.
Ekonom dari Forum Ekonom Indonesia Aviliani mengatakan, Indonesia saat ini
memiliki masalah dalam pasokan dolar AS. Rupiah menguat sejak 2008 karena
banyaknya dana masuk ke negara-negara berkembang, termasuk Indonesia, yang
disebabkan oleh stimulus moneter yang dilakukan oleh Bank Sentral AS, the federal
Reserve (the fed).
Kini, AS akan mengurangi stimulus moneternya seiring dengan perbaika
ekonomi . Karena itu, dana dari negara berkembang keluar dan kembali ke negaranegara maju. Untuk mencegah aliran dana yang terus keluar, Bank Indonesia (BI)
menaikan suku bunga. Sejak juni 2013, suku bunga acuan BI Rate telah naik sebesar
175 basis poin (bps) menjadi 7,5 persen.

Aviliani mengatakan, suku bunga tidak bisa terus-menerus naik karena akan
berakibat pada sektor riil . “ Harus ada langkah menengah, pendek, dan panjang . Kalau
seperti ini terus, bisa masuk jurang krisis dan resesi, ” ujar dia.
Ia mengatakan, jika pelemahan rupiah ini terus direspons dengan kenaikan suku
bunga, akan tidak efektif. Ini karena banyaknya perusahaan yang masih melakukan
ekspansi dan membutuhkan kredit sehingga sisi permintaan tidak menyusut.
Selain itu, segmen usaha mikro kecil dam menengah (UMKM) yang
menyumbang lebih dari separuh kredit relatif resisten terhadap pengaruh kenaikan suku

bunga. “Yang ketiga, tida semua bank menaikan suku bunga, tapi ada yang mengorbankan
net interest margin (NIM). Kalau naik lagi menjadi delapan persen suku bunganya, itu berat
sekali bagi bank dan akan sebabkan kredit macet, ” ujar dia.
Aviliani juga mengatakan suku bunga harus dijaga jangan sampai bergerak liar

dan mengganggu likuiditas perbankan,seperti yang diakukan The Fed di Amerika.
Ekonom lainnya dari Forum Ekonom Indonesia Agustinus Prasetyantoko
mengatakan, jika ada sentimen yang lebih buruk, baik dari sisi ekonomi maupun politik,
rupiah akan lebih buruk. “Kalau memburuk, bisa kemana-mana dampaknya,” ujar dia. Ia
menganggap pelemahan rupiah adalah masalah fundamental. Kenaikan suku bunga
bukanlah obat yang tepat meskipun dapat mengerem investasi.
Agustinus mengatakan, pemerintah perlu mengeluarkan kebijakan lainnya yang
fokus pada sektor riil. Koordinasi antara BI dan pemerintah uga harus diperluas, bukan
hanya dengan Kementerian Keuangan (Kemenkeu). ” Kita tidak berharap suku bunga ikuti
pasar, tapi pemerintah harus mulai bekerja untuk mengatasi persoalan-persoalan struktural
yang mulai muncul,” ujar dia.
Destry Damayanti, ekonom yang juga bergabung dengan Forum Ekonom
Indonesia, menilai ada overshoot penekanan pada rupiah . pelemahan rupiah juga
dipengaruhi oleh defisit transaksi berjalan. Defisit transaksi berjalan sudah berjalan selama
delapan triwulan.
Pada triwulan III 2013, defisit trasaksi tercatat sebesar 8,4 miliar dolar AS atau 3,8
persen dari produk domestik bruto (PDB). Angka tersebut turun tipis dari 9,9 miliar dolar
Amerika Serikat (AS) atau 4,4 persen dari PDB pada triwulan II 2013. “Sejak 2011, ada
masalah struktural, jadi harus diimbangi dengan kebijakan di sektor rill, “ ujar dia.
Berbeda dengan masa-masa sebelumnya, seperti pada 2005-2006, indonesia
mengalami defisit transaksi berjalan dan berdampak pada tekanan rupiah. Namun, dalam
waktu sebentar, rupiah kembali normal karena defisit teratasi. Begitu juga pada 2008-2009,
defisit yang terjadi bersifat sementara. Destry mengatakan, defisit akan terus terjadi walau
rasionya akan mengecil pada 2014 dan 2015.
Destry juga menilai, meski neraca perdagangan pada Oktober 2013 terjadi
surplus sebesar 42,4 juta dolar AS, Indoesia jangan senang dulu. Menurutnya, yang harus
di perhatikan apakah surplus ekspor ini hanya terjadi sesekali atau akan
.
berlangsung secara berkelanjutan. “Terlalu cepat mengambil kesimpulan
bahwa kabar surplus ini membuat kita tidak perlu khawatir terhadap masalah
keseimbangan perdagangan atau trade balance yang di nilai sudah membaik, “ ujarnya.
Menurutnya, perlu ditelaah lebih dalam tentang penyebab surplus . Jika yang
menurun adalah impor minyak dan gas, artinya kebijakan pemerintah menaikan harga
bahan bakar minyak (BBM) menjadi Rp 6.500 berlaku efektif. Namun, jika impor yang
menurun adalah impor komponen investasi berorientasi domestik, hal itu tidak
mengherankan. Sebab ,sejalan dengan pertumbuhan investasi yang melambat di
Indonesia .
negara berkembang lainnya juga mengalami masalah pelemahan nilai tukar.
India ,misalnya, kursnya sama-sama terdepresiasi 20 persen. Namun, india dinilai aman
karena depresiasi nilai tukarnya dapat mendorong surplusekspor. “ Karena karakteristik
ekspor Indonesia adalah komoditas, jadi perubahan harga tidak terpengaruh banyak,”
ujar dia. Ed : fitria andayani
LEXICAL
Word :
* rupiah , investasi , melemah , nilai , uang .
Pollywords :
* nilai tukar , neraca perdagangan , Kementrian Keuangan,
Collocation :
* turun tipis , jurang krisis , bergerak liar.
Semi fix expression :
* - Kini, AS akan mengurangi stimulus moneternya seiring dengan
perbaikan ekonomi.
* - Selain itu, segmen usaha mikro kecil dan menengah (UMKM)
yang Menyumbang lebih dari separuh kredit relatif resisten
terhadap pengaruh kenaikan suku bunga.
Fix expression :
* terus-menerus , Sirlih berganti .
READING COMPREHENSIVE

Lengkapi kalimat yang rumbang berikut ini :
1. ..... Nilai tukar rupiah masih melemah
2. Kabar ini membuat ..... Khawatir

3. Defisit transaksi berpengaruh pada penekanan
4. Mata uang Amerika serikat adalah ....
5. Umkm singkatan dari.....
Pertanyaan :
1. Kenapa nilai rupiah masih terus melemah?
2. Sejak kapan nilai rupiah menguat ?
3. Kenapa pelemahn nilai tukar terjadi di negara
berkembang?
SPEAKING COMPREHENSIVE
Prolog :
Andi : assalamu’alaikum, ......... pak benny
Benny : wa’alaikum salam, selamat siang pak andi
Andi : ngomong-ngomong nilai tukar rupiah terhadap dolar Amerika
masih terus ........ sampai saat ini, padahal sebelumnya rupiah sempat
menguat, kejadian ini berawal dari apa ya pak?
Andi : iya,pernyataan itu memang benar adanya pak irfan, indonesia saat
ini memiliki ......... dalam pasokan dolar AS. Rupiah menguat sejak 2008
karena banyaknya dana masuk ke negara-negara berkembang. Termasuk
Indonesia, yang di sebabkan oleh stimulus moneter yang dilakukan oleh
Bank Sentral AS.
Irfan ; bagaimana dengan masalah kenaikan ........... oleh perusahaan kita
ini pak?
Andi : iya, benar memang, walaupun cara ini tidak efektif. Ini karena
banyak perusahaan yang masih melakukan ekspansi dan membutuhkan
kredit sehingga sisi permintaan tidak menyusut.
Irfan : yah, dan masalah ini terjadi di .........
Andi : iya, begitulah . Itu sudah resiko negara berkembang.
WRITINGCOMPREHENSIVE
Susunlah kalimat berikut menjadi kalimat yang padu !
1. Nilai – rupiah – berpengaruh - Melemahnya kenaikan – pada - suku – tukar – bunga .
2. bunga –akan -Kenaikan -pada - suku – riil - berakibat
.
3. mikro - menengah - kecil - dan - Usaha .

4. Bulan - tukar - rupiah - menguat di - kemaren - Nilai
- sempat
5. ini - terjadi - Pelemahan - berkembang berbagai negara
Reading comprehensive

1. sampai saat ini 2. masyarakat 3. rupiah
. Dolar 5. usaha mikro kecil dan menengah

Speaking comprehensive
1. Selamat siang
2. Melemah
3. Masalah
4. Suku bunga
5. negara berkembang

writing comprehensive
1. Melemahnya nilai tukar rupiah berpengaruh pada kenaikan suku bunga
2. Kenaikan suku bunga akan berakibat pada sektor riil.
3. Usaha mikro kecil dan menengah.
4. Nilai tukar rupiah sempat menguat di bulan kemaren.
5. Pelemahan ini terjadi berbagai negara berkembang
Kosa kata dalam bahasa indonesia

More Related Content

What's hot (8)

UAS Ekonomi Internasional
UAS Ekonomi InternasionalUAS Ekonomi Internasional
UAS Ekonomi Internasional
 
Rokhim
RokhimRokhim
Rokhim
 
Indonesia Market Outlook 2012
Indonesia Market Outlook 2012Indonesia Market Outlook 2012
Indonesia Market Outlook 2012
 
Bab 11 uang
Bab 11 uangBab 11 uang
Bab 11 uang
 
Ekonomi makro kelemahan perekonomian indonesia siti hapsah_d1_b011019_agribi...
Ekonomi makro  kelemahan perekonomian indonesia siti hapsah_d1_b011019_agribi...Ekonomi makro  kelemahan perekonomian indonesia siti hapsah_d1_b011019_agribi...
Ekonomi makro kelemahan perekonomian indonesia siti hapsah_d1_b011019_agribi...
 
Global Market Outlook 2019 –2020 In Financial Disruption
Global Market Outlook 2019 –2020 In Financial DisruptionGlobal Market Outlook 2019 –2020 In Financial Disruption
Global Market Outlook 2019 –2020 In Financial Disruption
 
Majalah Forex Malaysia Edisi Ke-118
Majalah Forex Malaysia Edisi Ke-118Majalah Forex Malaysia Edisi Ke-118
Majalah Forex Malaysia Edisi Ke-118
 
Materi 10 indikator ekonomi indonesia
Materi 10  indikator ekonomi indonesiaMateri 10  indikator ekonomi indonesia
Materi 10 indikator ekonomi indonesia
 

Similar to Kosa kata dalam bahasa indonesia

Uts makro lanjut
Uts makro lanjutUts makro lanjut
Uts makro lanjut
Mas Mito
 
Analisis faktor faktor penentu pertumbahan indonesia dan pasar modal
Analisis faktor faktor penentu pertumbahan indonesia dan pasar modalAnalisis faktor faktor penentu pertumbahan indonesia dan pasar modal
Analisis faktor faktor penentu pertumbahan indonesia dan pasar modal
Alfon Erwin
 
F pialang indonesia13_september_2013
F pialang indonesia13_september_2013F pialang indonesia13_september_2013
F pialang indonesia13_september_2013
Muhammad Ma'ruf
 
Investasi di Indonesia
Investasi di IndonesiaInvestasi di Indonesia
Investasi di Indonesia
Bagus Prayoga
 

Similar to Kosa kata dalam bahasa indonesia (20)

Tugas Ekonomi Teknik
Tugas Ekonomi TeknikTugas Ekonomi Teknik
Tugas Ekonomi Teknik
 
Aplikom ppt febri aryanti
Aplikom ppt febri aryantiAplikom ppt febri aryanti
Aplikom ppt febri aryanti
 
Aplikom ppt febri aryanti
Aplikom ppt febri aryantiAplikom ppt febri aryanti
Aplikom ppt febri aryanti
 
Prospek ekonomi Indonesia 2014 -IndraYuspiar.file
Prospek ekonomi Indonesia 2014 -IndraYuspiar.fileProspek ekonomi Indonesia 2014 -IndraYuspiar.file
Prospek ekonomi Indonesia 2014 -IndraYuspiar.file
 
"Prospek Ekonomi Indonesia 2014" laporan KEN 2014 - Chairul Tanjung
"Prospek Ekonomi Indonesia 2014" laporan KEN 2014 - Chairul Tanjung"Prospek Ekonomi Indonesia 2014" laporan KEN 2014 - Chairul Tanjung
"Prospek Ekonomi Indonesia 2014" laporan KEN 2014 - Chairul Tanjung
 
ANALISIS PENGARUH PDB, INFLASI, TINGKAT BUNGA, DAN NILAI TUKAR TERHADAP DANA ...
ANALISIS PENGARUH PDB, INFLASI, TINGKAT BUNGA, DAN NILAI TUKAR TERHADAP DANA ...ANALISIS PENGARUH PDB, INFLASI, TINGKAT BUNGA, DAN NILAI TUKAR TERHADAP DANA ...
ANALISIS PENGARUH PDB, INFLASI, TINGKAT BUNGA, DAN NILAI TUKAR TERHADAP DANA ...
 
Suplemen Trading Forex Anda - FOREXimf Magz Vol. 3 Th 2014
Suplemen Trading Forex Anda - FOREXimf Magz Vol. 3 Th 2014Suplemen Trading Forex Anda - FOREXimf Magz Vol. 3 Th 2014
Suplemen Trading Forex Anda - FOREXimf Magz Vol. 3 Th 2014
 
Bank Payment Obligation sebagai alternatif pembayaran internasional
Bank Payment Obligation sebagai alternatif pembayaran internasionalBank Payment Obligation sebagai alternatif pembayaran internasional
Bank Payment Obligation sebagai alternatif pembayaran internasional
 
Tabloid Publica Pos Edisi 8
Tabloid Publica Pos Edisi 8Tabloid Publica Pos Edisi 8
Tabloid Publica Pos Edisi 8
 
makalah Permasalahan utang luar negeri indonesia
makalah Permasalahan utang luar negeri indonesiamakalah Permasalahan utang luar negeri indonesia
makalah Permasalahan utang luar negeri indonesia
 
Uts makro lanjut
Uts makro lanjutUts makro lanjut
Uts makro lanjut
 
Analisis faktor faktor penentu pertumbahan indonesia dan pasar modal
Analisis faktor faktor penentu pertumbahan indonesia dan pasar modalAnalisis faktor faktor penentu pertumbahan indonesia dan pasar modal
Analisis faktor faktor penentu pertumbahan indonesia dan pasar modal
 
F pialang indonesia13_september_2013
F pialang indonesia13_september_2013F pialang indonesia13_september_2013
F pialang indonesia13_september_2013
 
Hutang Luar Negeri Pemerintah Indonesia: Dampaknya terhadap Tabungan Domnesti...
Hutang Luar Negeri Pemerintah Indonesia: Dampaknya terhadap Tabungan Domnesti...Hutang Luar Negeri Pemerintah Indonesia: Dampaknya terhadap Tabungan Domnesti...
Hutang Luar Negeri Pemerintah Indonesia: Dampaknya terhadap Tabungan Domnesti...
 
Suplemen Trading Forex Anda - FOREXimf Magz
Suplemen Trading Forex Anda - FOREXimf MagzSuplemen Trading Forex Anda - FOREXimf Magz
Suplemen Trading Forex Anda - FOREXimf Magz
 
Pertumbuhan ekonomi indonesia
Pertumbuhan ekonomi indonesiaPertumbuhan ekonomi indonesia
Pertumbuhan ekonomi indonesia
 
Presentasi Ekonomi Makro
Presentasi Ekonomi MakroPresentasi Ekonomi Makro
Presentasi Ekonomi Makro
 
Investasi di Indonesia
Investasi di IndonesiaInvestasi di Indonesia
Investasi di Indonesia
 
4 pertumbuhan ekonomi
4 pertumbuhan ekonomi4 pertumbuhan ekonomi
4 pertumbuhan ekonomi
 
Market update 20140224
Market update 20140224Market update 20140224
Market update 20140224
 

Recently uploaded

Makalah Kelompok 2 mengenai materi manajemen keuangan
Makalah Kelompok 2 mengenai materi manajemen keuanganMakalah Kelompok 2 mengenai materi manajemen keuangan
Makalah Kelompok 2 mengenai materi manajemen keuangan
MohammadAthianManan
 
Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?
Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?
Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?
EnforceA Real Solution
 
460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx
460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx
460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx
JefryColter
 

Recently uploaded (11)

Pendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptx
Pendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptxPendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptx
Pendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptx
 
Makalah Kelompok 2 mengenai materi manajemen keuangan
Makalah Kelompok 2 mengenai materi manajemen keuanganMakalah Kelompok 2 mengenai materi manajemen keuangan
Makalah Kelompok 2 mengenai materi manajemen keuangan
 
Anggaran Bahan Mentah materi penganggaran bisnis .ppt
Anggaran Bahan Mentah materi penganggaran bisnis .pptAnggaran Bahan Mentah materi penganggaran bisnis .ppt
Anggaran Bahan Mentah materi penganggaran bisnis .ppt
 
Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?
Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?
Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?
 
MATERI-1-BIMTEK KURIKULUM 2024-PTV-LENGKAP - PESERTA-REVISI-MALANG-MEI 2024.pdf
MATERI-1-BIMTEK KURIKULUM 2024-PTV-LENGKAP - PESERTA-REVISI-MALANG-MEI 2024.pdfMATERI-1-BIMTEK KURIKULUM 2024-PTV-LENGKAP - PESERTA-REVISI-MALANG-MEI 2024.pdf
MATERI-1-BIMTEK KURIKULUM 2024-PTV-LENGKAP - PESERTA-REVISI-MALANG-MEI 2024.pdf
 
Estimasi Perhitungan Return dan Risiko Portofolio PPT.pptx
Estimasi Perhitungan Return dan Risiko Portofolio PPT.pptxEstimasi Perhitungan Return dan Risiko Portofolio PPT.pptx
Estimasi Perhitungan Return dan Risiko Portofolio PPT.pptx
 
Konsep Perbankan Syariah di Indonesia.ppt
Konsep Perbankan Syariah di Indonesia.pptKonsep Perbankan Syariah di Indonesia.ppt
Konsep Perbankan Syariah di Indonesia.ppt
 
PPT METODE PENELITIAN YEFTIKA MUTIARA SIANTURI .pptx
PPT METODE PENELITIAN YEFTIKA MUTIARA SIANTURI .pptxPPT METODE PENELITIAN YEFTIKA MUTIARA SIANTURI .pptx
PPT METODE PENELITIAN YEFTIKA MUTIARA SIANTURI .pptx
 
Ppt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.ppt
Ppt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.pptPpt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.ppt
Ppt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.ppt
 
MANAJEMEN KEUANGAN MATERI MENGENAI BIAYA MODAL
MANAJEMEN KEUANGAN MATERI MENGENAI BIAYA MODALMANAJEMEN KEUANGAN MATERI MENGENAI BIAYA MODAL
MANAJEMEN KEUANGAN MATERI MENGENAI BIAYA MODAL
 
460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx
460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx
460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx
 

Kosa kata dalam bahasa indonesia

  • 1.
  • 2. DI SUSUN OLEH : Anis Istianah (111-12-048) STAIN SALATIGA 2014
  • 3. AKANKAH KRISIS RUPIAH KAN BERLANJUT? sumber ; repubika, 13 desember 2013 Nilai tukar Rupiah terhadap dolar Amerika Serikat (AS) melemah dan hampir menyentuh level Rp 12 ribu per dolar AS . Dalam kurs tengah bank indonesia (BI) pada Rabu (11/12),rupiah mencapai level Rp 12.005 per dolar AS. Angka tersebut melemah sebesar 20 poin dari harga sebelumnya, Selasa (10/12),yang berada pada level Rp 11.985 per dolar AS. Padahal,pada awal minggu ini, rupiah sempatmenguat hingga Rp 11.956 per dolar AS. Ekonom dari Forum Ekonom Indonesia Aviliani mengatakan, Indonesia saat ini memiliki masalah dalam pasokan dolar AS. Rupiah menguat sejak 2008 karena banyaknya dana masuk ke negara-negara berkembang, termasuk Indonesia, yang disebabkan oleh stimulus moneter yang dilakukan oleh Bank Sentral AS, the federal Reserve (the fed). Kini, AS akan mengurangi stimulus moneternya seiring dengan perbaika ekonomi . Karena itu, dana dari negara berkembang keluar dan kembali ke negaranegara maju. Untuk mencegah aliran dana yang terus keluar, Bank Indonesia (BI) menaikan suku bunga. Sejak juni 2013, suku bunga acuan BI Rate telah naik sebesar 175 basis poin (bps) menjadi 7,5 persen. Aviliani mengatakan, suku bunga tidak bisa terus-menerus naik karena akan berakibat pada sektor riil . “ Harus ada langkah menengah, pendek, dan panjang . Kalau seperti ini terus, bisa masuk jurang krisis dan resesi, ” ujar dia.
  • 4. Ia mengatakan, jika pelemahan rupiah ini terus direspons dengan kenaikan suku bunga, akan tidak efektif. Ini karena banyaknya perusahaan yang masih melakukan ekspansi dan membutuhkan kredit sehingga sisi permintaan tidak menyusut. Selain itu, segmen usaha mikro kecil dam menengah (UMKM) yang menyumbang lebih dari separuh kredit relatif resisten terhadap pengaruh kenaikan suku bunga. “Yang ketiga, tida semua bank menaikan suku bunga, tapi ada yang mengorbankan net interest margin (NIM). Kalau naik lagi menjadi delapan persen suku bunganya, itu berat sekali bagi bank dan akan sebabkan kredit macet, ” ujar dia. Aviliani juga mengatakan suku bunga harus dijaga jangan sampai bergerak liar dan mengganggu likuiditas perbankan,seperti yang diakukan The Fed di Amerika. Ekonom lainnya dari Forum Ekonom Indonesia Agustinus Prasetyantoko mengatakan, jika ada sentimen yang lebih buruk, baik dari sisi ekonomi maupun politik, rupiah akan lebih buruk. “Kalau memburuk, bisa kemana-mana dampaknya,” ujar dia. Ia menganggap pelemahan rupiah adalah masalah fundamental. Kenaikan suku bunga bukanlah obat yang tepat meskipun dapat mengerem investasi.
  • 5. Agustinus mengatakan, pemerintah perlu mengeluarkan kebijakan lainnya yang fokus pada sektor riil. Koordinasi antara BI dan pemerintah uga harus diperluas, bukan hanya dengan Kementerian Keuangan (Kemenkeu). ” Kita tidak berharap suku bunga ikuti pasar, tapi pemerintah harus mulai bekerja untuk mengatasi persoalan-persoalan struktural yang mulai muncul,” ujar dia. Destry Damayanti, ekonom yang juga bergabung dengan Forum Ekonom Indonesia, menilai ada overshoot penekanan pada rupiah . pelemahan rupiah juga dipengaruhi oleh defisit transaksi berjalan. Defisit transaksi berjalan sudah berjalan selama delapan triwulan. Pada triwulan III 2013, defisit trasaksi tercatat sebesar 8,4 miliar dolar AS atau 3,8 persen dari produk domestik bruto (PDB). Angka tersebut turun tipis dari 9,9 miliar dolar Amerika Serikat (AS) atau 4,4 persen dari PDB pada triwulan II 2013. “Sejak 2011, ada masalah struktural, jadi harus diimbangi dengan kebijakan di sektor rill, “ ujar dia. Berbeda dengan masa-masa sebelumnya, seperti pada 2005-2006, indonesia mengalami defisit transaksi berjalan dan berdampak pada tekanan rupiah. Namun, dalam waktu sebentar, rupiah kembali normal karena defisit teratasi. Begitu juga pada 2008-2009, defisit yang terjadi bersifat sementara. Destry mengatakan, defisit akan terus terjadi walau rasionya akan mengecil pada 2014 dan 2015. Destry juga menilai, meski neraca perdagangan pada Oktober 2013 terjadi surplus sebesar 42,4 juta dolar AS, Indoesia jangan senang dulu. Menurutnya, yang harus di perhatikan apakah surplus ekspor ini hanya terjadi sesekali atau akan
  • 6. . berlangsung secara berkelanjutan. “Terlalu cepat mengambil kesimpulan bahwa kabar surplus ini membuat kita tidak perlu khawatir terhadap masalah keseimbangan perdagangan atau trade balance yang di nilai sudah membaik, “ ujarnya. Menurutnya, perlu ditelaah lebih dalam tentang penyebab surplus . Jika yang menurun adalah impor minyak dan gas, artinya kebijakan pemerintah menaikan harga bahan bakar minyak (BBM) menjadi Rp 6.500 berlaku efektif. Namun, jika impor yang menurun adalah impor komponen investasi berorientasi domestik, hal itu tidak mengherankan. Sebab ,sejalan dengan pertumbuhan investasi yang melambat di Indonesia . negara berkembang lainnya juga mengalami masalah pelemahan nilai tukar. India ,misalnya, kursnya sama-sama terdepresiasi 20 persen. Namun, india dinilai aman karena depresiasi nilai tukarnya dapat mendorong surplusekspor. “ Karena karakteristik ekspor Indonesia adalah komoditas, jadi perubahan harga tidak terpengaruh banyak,” ujar dia. Ed : fitria andayani
  • 7. LEXICAL Word : * rupiah , investasi , melemah , nilai , uang . Pollywords : * nilai tukar , neraca perdagangan , Kementrian Keuangan, Collocation : * turun tipis , jurang krisis , bergerak liar. Semi fix expression : * - Kini, AS akan mengurangi stimulus moneternya seiring dengan perbaikan ekonomi. * - Selain itu, segmen usaha mikro kecil dan menengah (UMKM) yang Menyumbang lebih dari separuh kredit relatif resisten terhadap pengaruh kenaikan suku bunga. Fix expression : * terus-menerus , Sirlih berganti .
  • 8. READING COMPREHENSIVE Lengkapi kalimat yang rumbang berikut ini : 1. ..... Nilai tukar rupiah masih melemah 2. Kabar ini membuat ..... Khawatir 3. Defisit transaksi berpengaruh pada penekanan 4. Mata uang Amerika serikat adalah .... 5. Umkm singkatan dari.....
  • 9. Pertanyaan : 1. Kenapa nilai rupiah masih terus melemah? 2. Sejak kapan nilai rupiah menguat ? 3. Kenapa pelemahn nilai tukar terjadi di negara berkembang?
  • 10. SPEAKING COMPREHENSIVE Prolog : Andi : assalamu’alaikum, ......... pak benny Benny : wa’alaikum salam, selamat siang pak andi Andi : ngomong-ngomong nilai tukar rupiah terhadap dolar Amerika masih terus ........ sampai saat ini, padahal sebelumnya rupiah sempat menguat, kejadian ini berawal dari apa ya pak? Andi : iya,pernyataan itu memang benar adanya pak irfan, indonesia saat ini memiliki ......... dalam pasokan dolar AS. Rupiah menguat sejak 2008 karena banyaknya dana masuk ke negara-negara berkembang. Termasuk Indonesia, yang di sebabkan oleh stimulus moneter yang dilakukan oleh Bank Sentral AS. Irfan ; bagaimana dengan masalah kenaikan ........... oleh perusahaan kita ini pak? Andi : iya, benar memang, walaupun cara ini tidak efektif. Ini karena banyak perusahaan yang masih melakukan ekspansi dan membutuhkan kredit sehingga sisi permintaan tidak menyusut. Irfan : yah, dan masalah ini terjadi di ......... Andi : iya, begitulah . Itu sudah resiko negara berkembang.
  • 11. WRITINGCOMPREHENSIVE Susunlah kalimat berikut menjadi kalimat yang padu ! 1. Nilai – rupiah – berpengaruh - Melemahnya kenaikan – pada - suku – tukar – bunga . 2. bunga –akan -Kenaikan -pada - suku – riil - berakibat . 3. mikro - menengah - kecil - dan - Usaha . 4. Bulan - tukar - rupiah - menguat di - kemaren - Nilai - sempat 5. ini - terjadi - Pelemahan - berkembang berbagai negara
  • 12. Reading comprehensive 1. sampai saat ini 2. masyarakat 3. rupiah . Dolar 5. usaha mikro kecil dan menengah Speaking comprehensive 1. Selamat siang 2. Melemah 3. Masalah 4. Suku bunga 5. negara berkembang writing comprehensive 1. Melemahnya nilai tukar rupiah berpengaruh pada kenaikan suku bunga 2. Kenaikan suku bunga akan berakibat pada sektor riil. 3. Usaha mikro kecil dan menengah. 4. Nilai tukar rupiah sempat menguat di bulan kemaren. 5. Pelemahan ini terjadi berbagai negara berkembang