SlideShare a Scribd company logo
KOPERASI BINA MANDIRI
(Pemberdayaan Petani Jeruk Pamelo di Magetan)
DIRANCANG OLEH :
PE 12 A
1. Ira Ayu Kusuma W (128 554 002)
2. Nur Anisa Megawati (128 554 006)
3. Mila Hariyanti (128 554 017)
4. Putri Ulfa Kamalia (128 554 019)
5. Nensy Ratnasari (128 554 027)
6. Sri Utami (128 554 034)
GAMBARAN UMUM
Sukomoro,
Magetan
Potensi
(Jeruk
Pamelo)
Koperasi
ANALISIS SWOT
STRENGHT
• Merupakan produk agro unggulan
masyarakat Magetan.
• Budidaya tidak sulit dan tidak
membutuhkan biaya banyak
untuk perawatannya.
• Pembibitan dapat dengan
metode pencangkokan dan
tempel.
• Pohonnya bisa bertahan hingga
lebih dari 20 tahun
• Kandungannya mampu
menurunkan resiko penyakit
jantung.
WEAKNESS
• Selera konsumen
Opportunities
• Jeruk Pamelo dapat diolah
untuk menarik konsumen
domestik maupun
mancanegara.
Threats
• Hama yang menyerang
Jeruk Pamelo
PENDIRIAN KOPERASI
Tahap Persiapan Rapat
Pendirian
Tahap Rapat Pendirian
Koperasi
Tahap Pengesahan
Pendirian Koperasi
SYARAT PENDIRIAN KOPERASI
1. Dua rangkap salinan
Akta Pendirian Koperasi
dari NPAK bermaterai Rp
6.000
2. Berita acara rapat
pendirian koperasi
3. Daftar hadir rapat
pendirian koperasi
4. Fotocopy KTP pendiri
5. Surat kuasa para peserta
sebagai pendiri
6. Surat bukti tersedianya
modal yang jumlahnya
min setoran pokok & SMK
7. Rencana kegiatan usaha
koperasi & RAPBK
8. Daftar susunan pengurus
dan pengawas
9. Surat pernyataan tidak
mempunyai hubungan
keluarga antara pengurus.
10. Struktur organisasi
koperasi
STRUKTUR ORGANISASI KOPERASI
RA
Ketua Umum
Putri Ulfa Kamalia
Wakil Ketua
Mila Hariyanti
Kabid Administrasi
Sri Utami
2 Staf
Kabid Usaha &
Pemasaran
Nur Anisa Mega
2 Staf
Kabid Keuangan
Nensy Ratnasari
2 Staf
Kabid PSDA
Ira Ayu
2 Staf
Bidang Usaha
Dalam uu no 17 thn 2012 termasuk koperasi
apa ..?
ALASANNYA APA .. ?
KOPERASI PRODUKSI
KARENA KOPERASI INI MENJUAL HASIL
PENGOLAHAN DARI PETANI JERUK PAMELO DI
DAERAH MAGETAN. DAN MEMASARKAN JERUK
PAMELO KEPADA MASYARAKAT LUAS.
MACAM – MACAM USAHA
YANG DIJALANKAN
1. KOPMART
Menjual Hasil pengolahan jeruk pamelo dari para anggota sekaligus
petani jeruk pamelo. Olahannya berupa selai jeruk pamelo, es krim,
manisan kulit jeruk pamelo, dan sari jeruk pamelo beserta penyediaan
alat-alat perkebunan untuk anggota
2. PETIK LANGSUNG
Disini pengunjung yang ingin membeli buah jeruk pamelo bisa langsung
memetik dari pohonnya. Sehingga pengunjung dapat merasakan sensasi
alamiah berkebun. Kebun yang dipakai adalah kebun dari anggota yang di
berdayakan oleh koperasi untuk usaha ini.
MANAJEMEN KOPERASI
MANAJEMEN KEUANGAN
• Modal berasal dari setoran pokok dan
sertifikat modal koperasi.
• Setoran pokok yang dibayar ketika menjadi
anggota koperasi sebesar Rp 100.000,00
• Sertifikat modal koperasi yang disediakan oleh
koperasi yaitu Rp 10.000,00 per lembar,
minimal pembelian 5 lembar, maksimal 100
lembar
MANAJEMEN ADMINISTRASI
• Penggajian karyawan
• Penerbitan sertifikat modal koperasi
• Pembuatan surat ke dalam dan ke luar
• Pengarsipan dokumen-dokumen koperasi
• Mengadakan rapat-rapat koperasi
MANAJEMEN PEMASARAN
SASARAN :
• Petani jeruk bali
• Masyarakat sekitar
• Wisatawan yang berpergian ke telaga
sarangan
• Masyarakat luas
STRATEGI
PEMASARAN
• Direct selling
(Penjualan Langsung)
• Mouth to mouth
• Media cetak
( banner, brosur,
pamflet )
• Media sosial ( BBM,
facebook, twitter,
blog, dll)
KOPMART
• Sari buah Jeruk Bali/botol Rp 15.000,00
• Manisan Kulit Jeruk Bali/ kemas Rp 10.000,00
• Es Krim/ cup Rp 4.000,00
• Selai Jeruk Bali/ botol Rp 15.000,00n
Penjualan per bulan :
• Sari buah terjual 110 x Rp 15.000,00 = Rp 1.650.000,00
• Manisan terjual 60 x Rp 10.000,00 = Rp 600.000,00
• Es Krim terjual 250 x Rp 4.000,00 = Rp 1.000.000,00
• Selai terjual 75 x Rp 15.000,00 = Rp 1.125.000,00
Total pejualan = Rp 4.375.000,00
PENGHITUNGAN HASIL USAHA
Beban Gaji Karyawan Swalayan :
2 orang x Rp 500.000,00 = Rp1000.000,00
Beban Pemasaran :
Iklan (Web, Sosmed,dll)= Rp 500.000,00
Transport = Rp 100.000,00
Beban lain-lain :
Listrik,air dll = Rp 150.000,00
Total Beban = Rp 1.750.000,00
PENGHITUNGAN HASIL USAHA
• Perhitungan laba :
Pendapatan – Beban : Rp 4.375.000 –
Rp 1.750.000,00 = Rp 2.625 .000,00
Pembagian SHU : Rp 2.625.000,00 x 12
Rp 31.500.000,00
Setelah perhitungan SHU , akan digunakan
untuk dana cadangan , dana pendidikan
karyawan , dana pengembangan koperasi dll.
MANAJEMEN ANGGOTA
Tujuan :
• Peningkatan peran serta anggota
• Menyebarluaskan pendidikan dan pelatihan koperasi
• Membentuk kader sebagai generasi masa depan
yang siap bekerja
Bentuk Pelatihan / Pendidikan :
• Pelatihan pembuatan bibit unggul jeruk bali
• Pelatihan membuat bubur biji jeruk bali
• Pelatihan membuat ekstrak jeruk bali
• Pelatihan dan Pembimbingan akuntansi dan internet
MANAJEMEN PERSONALIA
Perekrutan anggota dan karyawan berjumlah :
• Karyawan Swalayan : 2 orang
 Pelatihan anggota dan karyawan mengenai :
Sebelum Menjadi Pengurus :
• Leadership Organitation Training
• Upgrading and Team Building
Sesudah Menjadi Anggota :
• Pelatihan dan Pendidikan Dasar perkoperasian
• Pelatihan dan Pendidikan Menengah
perkoperasian
• Pelatihan dan Pendidikan Lanjut
perkoperasian
• Rapat Anggota Tahunan dan Rapat Kerja
Anggota
TERIMA KASIH ATAS PERHATIANNYA

More Related Content

Similar to Koperasi bina mandiri

ANALISIS USAHA KECIL ES DOGER
ANALISIS USAHA KECIL ES DOGERANALISIS USAHA KECIL ES DOGER
ANALISIS USAHA KECIL ES DOGERAna Puja Prihatin
 
2019-03-27 Sigit Setyawadi - Passive Income Sebagai Back-up Income
2019-03-27 Sigit Setyawadi - Passive Income Sebagai Back-up Income2019-03-27 Sigit Setyawadi - Passive Income Sebagai Back-up Income
2019-03-27 Sigit Setyawadi - Passive Income Sebagai Back-up Income
Ahmad Abdul Haq
 
Business plan istana kripik ibu merry
Business plan   istana kripik ibu merryBusiness plan   istana kripik ibu merry
Business plan istana kripik ibu merry
Kabul Prasetyo
 
Tugas kewirausahaan tentang es kelapa muda
Tugas kewirausahaan tentang es kelapa mudaTugas kewirausahaan tentang es kelapa muda
Tugas kewirausahaan tentang es kelapa muda
Wira Traveller
 
Share The Opportunity HWI
Share The Opportunity HWIShare The Opportunity HWI
Share The Opportunity HWI
Bramantyo AGUNG N
 
kerupuk wortel (proposal)
kerupuk wortel (proposal)kerupuk wortel (proposal)
kerupuk wortel (proposal)
miss dwi
 
Pengembangan Usaha Agroindustri Sirup Kayu Manis.pdf
Pengembangan Usaha Agroindustri Sirup Kayu Manis.pdfPengembangan Usaha Agroindustri Sirup Kayu Manis.pdf
Pengembangan Usaha Agroindustri Sirup Kayu Manis.pdf
IngsyiZahwa
 
Studi kasus
Studi kasusStudi kasus
Studi kasus
elayena
 
Rancangan korporasi petani cikedung (yuti)
Rancangan korporasi petani cikedung (yuti)Rancangan korporasi petani cikedung (yuti)
Rancangan korporasi petani cikedung (yuti)
Syahyuti Si-Buyuang
 
Tugas Kelompok 2 BMC.pptx
Tugas Kelompok 2 BMC.pptxTugas Kelompok 2 BMC.pptx
Tugas Kelompok 2 BMC.pptx
PITHASARIANDIPUTRI
 
Kewirausahaan
KewirausahaanKewirausahaan
Kewirausahaan
zhie03
 
214956363 business-plan-bisnis-keripik-singkong
214956363 business-plan-bisnis-keripik-singkong214956363 business-plan-bisnis-keripik-singkong
214956363 business-plan-bisnis-keripik-singkongOperator Warnet Vast Raha
 
214956363 business-plan-bisnis-keripik-singkong
214956363 business-plan-bisnis-keripik-singkong214956363 business-plan-bisnis-keripik-singkong
214956363 business-plan-bisnis-keripik-singkongOperator Warnet Vast Raha
 
Jalur Pasti Menjadi Milyarder
Jalur Pasti Menjadi MilyarderJalur Pasti Menjadi Milyarder
Jalur Pasti Menjadi Milyarder
KSP Mitra Digital Limadua
 
Contoh Laporan Peternakan Lele
Contoh Laporan Peternakan Lele Contoh Laporan Peternakan Lele
Contoh Laporan Peternakan Lele
BasyarAlAddar1
 
Presentation dewi
Presentation dewiPresentation dewi
Presentation dewi
dewi asmara
 
Zegen presentation INDONESIA by Ryank Rawalangy ( 0811 4363036 )
Zegen presentation INDONESIA by Ryank Rawalangy ( 0811 4363036 )Zegen presentation INDONESIA by Ryank Rawalangy ( 0811 4363036 )
Zegen presentation INDONESIA by Ryank Rawalangy ( 0811 4363036 )
Ryank RawaLangy
 

Similar to Koperasi bina mandiri (20)

ANALISIS USAHA KECIL ES DOGER
ANALISIS USAHA KECIL ES DOGERANALISIS USAHA KECIL ES DOGER
ANALISIS USAHA KECIL ES DOGER
 
2019-03-27 Sigit Setyawadi - Passive Income Sebagai Back-up Income
2019-03-27 Sigit Setyawadi - Passive Income Sebagai Back-up Income2019-03-27 Sigit Setyawadi - Passive Income Sebagai Back-up Income
2019-03-27 Sigit Setyawadi - Passive Income Sebagai Back-up Income
 
Business plan istana kripik ibu merry
Business plan   istana kripik ibu merryBusiness plan   istana kripik ibu merry
Business plan istana kripik ibu merry
 
Tugas kewirausahaan tentang es kelapa muda
Tugas kewirausahaan tentang es kelapa mudaTugas kewirausahaan tentang es kelapa muda
Tugas kewirausahaan tentang es kelapa muda
 
Share The Opportunity HWI
Share The Opportunity HWIShare The Opportunity HWI
Share The Opportunity HWI
 
kerupuk wortel (proposal)
kerupuk wortel (proposal)kerupuk wortel (proposal)
kerupuk wortel (proposal)
 
Pengembangan Usaha Agroindustri Sirup Kayu Manis.pdf
Pengembangan Usaha Agroindustri Sirup Kayu Manis.pdfPengembangan Usaha Agroindustri Sirup Kayu Manis.pdf
Pengembangan Usaha Agroindustri Sirup Kayu Manis.pdf
 
Studi kasus
Studi kasusStudi kasus
Studi kasus
 
Rancangan korporasi petani cikedung (yuti)
Rancangan korporasi petani cikedung (yuti)Rancangan korporasi petani cikedung (yuti)
Rancangan korporasi petani cikedung (yuti)
 
Bp kopi kloewak
Bp kopi kloewakBp kopi kloewak
Bp kopi kloewak
 
Tugas Kelompok 2 BMC.pptx
Tugas Kelompok 2 BMC.pptxTugas Kelompok 2 BMC.pptx
Tugas Kelompok 2 BMC.pptx
 
Kewirausahaan
KewirausahaanKewirausahaan
Kewirausahaan
 
214956363 business-plan-bisnis-keripik-singkong
214956363 business-plan-bisnis-keripik-singkong214956363 business-plan-bisnis-keripik-singkong
214956363 business-plan-bisnis-keripik-singkong
 
214956363 business-plan-bisnis-keripik-singkong
214956363 business-plan-bisnis-keripik-singkong214956363 business-plan-bisnis-keripik-singkong
214956363 business-plan-bisnis-keripik-singkong
 
Jalur Pasti Menjadi Milyarder
Jalur Pasti Menjadi MilyarderJalur Pasti Menjadi Milyarder
Jalur Pasti Menjadi Milyarder
 
Contoh Laporan Peternakan Lele
Contoh Laporan Peternakan Lele Contoh Laporan Peternakan Lele
Contoh Laporan Peternakan Lele
 
Puji 2
Puji 2Puji 2
Puji 2
 
Puji 2
Puji 2Puji 2
Puji 2
 
Presentation dewi
Presentation dewiPresentation dewi
Presentation dewi
 
Zegen presentation INDONESIA by Ryank Rawalangy ( 0811 4363036 )
Zegen presentation INDONESIA by Ryank Rawalangy ( 0811 4363036 )Zegen presentation INDONESIA by Ryank Rawalangy ( 0811 4363036 )
Zegen presentation INDONESIA by Ryank Rawalangy ( 0811 4363036 )
 

Recently uploaded

NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
TEDYHARTO1
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Rima98947
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
AdrianAgoes9
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
setiatinambunan
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
smp4prg
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
LucyKristinaS
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
NurSriWidyastuti1
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
nawasenamerta
 

Recently uploaded (20)

NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 

Koperasi bina mandiri

  • 1. KOPERASI BINA MANDIRI (Pemberdayaan Petani Jeruk Pamelo di Magetan)
  • 2. DIRANCANG OLEH : PE 12 A 1. Ira Ayu Kusuma W (128 554 002) 2. Nur Anisa Megawati (128 554 006) 3. Mila Hariyanti (128 554 017) 4. Putri Ulfa Kamalia (128 554 019) 5. Nensy Ratnasari (128 554 027) 6. Sri Utami (128 554 034)
  • 4. ANALISIS SWOT STRENGHT • Merupakan produk agro unggulan masyarakat Magetan. • Budidaya tidak sulit dan tidak membutuhkan biaya banyak untuk perawatannya. • Pembibitan dapat dengan metode pencangkokan dan tempel. • Pohonnya bisa bertahan hingga lebih dari 20 tahun • Kandungannya mampu menurunkan resiko penyakit jantung. WEAKNESS • Selera konsumen
  • 5. Opportunities • Jeruk Pamelo dapat diolah untuk menarik konsumen domestik maupun mancanegara. Threats • Hama yang menyerang Jeruk Pamelo
  • 6. PENDIRIAN KOPERASI Tahap Persiapan Rapat Pendirian Tahap Rapat Pendirian Koperasi Tahap Pengesahan Pendirian Koperasi
  • 7. SYARAT PENDIRIAN KOPERASI 1. Dua rangkap salinan Akta Pendirian Koperasi dari NPAK bermaterai Rp 6.000 2. Berita acara rapat pendirian koperasi 3. Daftar hadir rapat pendirian koperasi 4. Fotocopy KTP pendiri 5. Surat kuasa para peserta sebagai pendiri 6. Surat bukti tersedianya modal yang jumlahnya min setoran pokok & SMK 7. Rencana kegiatan usaha koperasi & RAPBK 8. Daftar susunan pengurus dan pengawas 9. Surat pernyataan tidak mempunyai hubungan keluarga antara pengurus. 10. Struktur organisasi koperasi
  • 8. STRUKTUR ORGANISASI KOPERASI RA Ketua Umum Putri Ulfa Kamalia Wakil Ketua Mila Hariyanti Kabid Administrasi Sri Utami 2 Staf Kabid Usaha & Pemasaran Nur Anisa Mega 2 Staf Kabid Keuangan Nensy Ratnasari 2 Staf Kabid PSDA Ira Ayu 2 Staf
  • 9. Bidang Usaha Dalam uu no 17 thn 2012 termasuk koperasi apa ..? ALASANNYA APA .. ? KOPERASI PRODUKSI KARENA KOPERASI INI MENJUAL HASIL PENGOLAHAN DARI PETANI JERUK PAMELO DI DAERAH MAGETAN. DAN MEMASARKAN JERUK PAMELO KEPADA MASYARAKAT LUAS.
  • 10. MACAM – MACAM USAHA YANG DIJALANKAN 1. KOPMART Menjual Hasil pengolahan jeruk pamelo dari para anggota sekaligus petani jeruk pamelo. Olahannya berupa selai jeruk pamelo, es krim, manisan kulit jeruk pamelo, dan sari jeruk pamelo beserta penyediaan alat-alat perkebunan untuk anggota 2. PETIK LANGSUNG Disini pengunjung yang ingin membeli buah jeruk pamelo bisa langsung memetik dari pohonnya. Sehingga pengunjung dapat merasakan sensasi alamiah berkebun. Kebun yang dipakai adalah kebun dari anggota yang di berdayakan oleh koperasi untuk usaha ini.
  • 12. MANAJEMEN KEUANGAN • Modal berasal dari setoran pokok dan sertifikat modal koperasi. • Setoran pokok yang dibayar ketika menjadi anggota koperasi sebesar Rp 100.000,00 • Sertifikat modal koperasi yang disediakan oleh koperasi yaitu Rp 10.000,00 per lembar, minimal pembelian 5 lembar, maksimal 100 lembar
  • 13. MANAJEMEN ADMINISTRASI • Penggajian karyawan • Penerbitan sertifikat modal koperasi • Pembuatan surat ke dalam dan ke luar • Pengarsipan dokumen-dokumen koperasi • Mengadakan rapat-rapat koperasi
  • 14. MANAJEMEN PEMASARAN SASARAN : • Petani jeruk bali • Masyarakat sekitar • Wisatawan yang berpergian ke telaga sarangan • Masyarakat luas
  • 15. STRATEGI PEMASARAN • Direct selling (Penjualan Langsung) • Mouth to mouth • Media cetak ( banner, brosur, pamflet ) • Media sosial ( BBM, facebook, twitter, blog, dll)
  • 16. KOPMART • Sari buah Jeruk Bali/botol Rp 15.000,00 • Manisan Kulit Jeruk Bali/ kemas Rp 10.000,00 • Es Krim/ cup Rp 4.000,00 • Selai Jeruk Bali/ botol Rp 15.000,00n Penjualan per bulan : • Sari buah terjual 110 x Rp 15.000,00 = Rp 1.650.000,00 • Manisan terjual 60 x Rp 10.000,00 = Rp 600.000,00 • Es Krim terjual 250 x Rp 4.000,00 = Rp 1.000.000,00 • Selai terjual 75 x Rp 15.000,00 = Rp 1.125.000,00 Total pejualan = Rp 4.375.000,00
  • 17. PENGHITUNGAN HASIL USAHA Beban Gaji Karyawan Swalayan : 2 orang x Rp 500.000,00 = Rp1000.000,00 Beban Pemasaran : Iklan (Web, Sosmed,dll)= Rp 500.000,00 Transport = Rp 100.000,00 Beban lain-lain : Listrik,air dll = Rp 150.000,00 Total Beban = Rp 1.750.000,00
  • 18. PENGHITUNGAN HASIL USAHA • Perhitungan laba : Pendapatan – Beban : Rp 4.375.000 – Rp 1.750.000,00 = Rp 2.625 .000,00 Pembagian SHU : Rp 2.625.000,00 x 12 Rp 31.500.000,00 Setelah perhitungan SHU , akan digunakan untuk dana cadangan , dana pendidikan karyawan , dana pengembangan koperasi dll.
  • 19. MANAJEMEN ANGGOTA Tujuan : • Peningkatan peran serta anggota • Menyebarluaskan pendidikan dan pelatihan koperasi • Membentuk kader sebagai generasi masa depan yang siap bekerja Bentuk Pelatihan / Pendidikan : • Pelatihan pembuatan bibit unggul jeruk bali • Pelatihan membuat bubur biji jeruk bali • Pelatihan membuat ekstrak jeruk bali • Pelatihan dan Pembimbingan akuntansi dan internet
  • 20. MANAJEMEN PERSONALIA Perekrutan anggota dan karyawan berjumlah : • Karyawan Swalayan : 2 orang  Pelatihan anggota dan karyawan mengenai : Sebelum Menjadi Pengurus : • Leadership Organitation Training • Upgrading and Team Building
  • 21. Sesudah Menjadi Anggota : • Pelatihan dan Pendidikan Dasar perkoperasian • Pelatihan dan Pendidikan Menengah perkoperasian • Pelatihan dan Pendidikan Lanjut perkoperasian • Rapat Anggota Tahunan dan Rapat Kerja Anggota
  • 22. TERIMA KASIH ATAS PERHATIANNYA