KNEE CHEST POSITION
YULI CITRA DEWI
DEFINISI
 Merupakan suatu usaha alami untuk mengubah posisi bayi
sungsang menjadi posisi kepala. Melakukan posisi bersujud
dengan posisi perut seakan-akan menggantung ke bawah. Knee
chest dapat dilakukan dengan posisi ibu menungging seperti sujud
dimana lutut dan dada menempel pada lantai, lutut sejajar dengan
dada. Lakukan selama 15 menit atau 3-4 kali sehari
LANGKAH-LANGKAH KNEE CHEST DENGAN VARIASINYA
a. Melakukan apersepsi
b. Meminta persetujuan klien dan memberikan informed consent
c. Mempersiapkan alat : matras yoga, handuk/selimut, balok yoga, bantal/guling.
d. Cuci tangan
e. Menanyakan kesiapan klien untuk memulai gerakan knee chest
f. Letakkan handuk/selimut yang telah terlipat di atas matras yoga sebagai alas lutut
klien
POSE 1
1) Letakkan dada sejajar dengan lutut dan menyentuh lantai
2) Letakkan tangan di depan kepala
3) Berikan afirmasi positif pada janin untuk memutar posisi agar kepala berada di bawah
4) Lakukan gerakan ini selama 8 hitungan
POSE 2
1) Sama dengan pose 1 kemudian letakkan tangan ke samping kanan dan kiri tubuh ibu menghadap ke belakang
2) Berikan afirmasi positif pada janin untuk memutar posisi agar kepala berada di bawah
3) Lakukan gerakan ini selama 8 hitungan
POSE 3
1) Letakkan guling atau bantal di bawah lutut ibu
2) Satukan kedua telapak tangan saling menggenggam di atas kepala
3) Letakkan dada sejajar dengan lutut
4) Kencangkan otot perut sehingga punggung menjadi datar
5) Berikan afirmasi positif pada janin untuk memutar posisi agar kepala berada di bawah
6) Lakukan pose ini selama 8 hitungan
POSE 4
1) Letakkan guling atau bantal di bawah lutut ibu
2) Lipat kedua lengan dan letakkan di bawah kepala ibu
3) Tegangkan otot perut sehingga punggung menjadi datar
4) Berikan afirmasi positif pada janin untuk memutar posisi agar kepala berada di bawah
5) Lakukan pose ini selama 8 siklus nafas
POSE 5
1) Letakkan guling atau bantal di bawah lutut ibu
2) Letakkan dahi ibu di atas balok yoga
3) Tegangkan otot perut sehingga punggung menjadi datar
4) Berikan afirmasi positif pada janin untuk memutar posisi agar kepala berada di bawah
5) Lakukan pose ini selama 8 siklus nafas
POSE 6 CHILD POSE (BALASANA)
 Langkah 1 : mulailah pada posisi berlutut dengan kedua lutut sedikit melebar
LANGKAH 2 : MERANGKAN KE DEPAN DENGAN TANGAN LENGAN LURUS DAN POSISI DEPAN.
LANGKAH 3 : PERTAHANKAN POSISI TUBUH RILEKS PADA PAHA DAN KENING UNTUK BERISTIRAHAT DI LANTAI.
PASTIKAN PANTAT UNTUK TETAP MENEMPEL PADA TUMIT KAKI (PANTAT TIDAK BOLEH MENUNGGING KE ATAS).
Pose 7 Downward Facing Dog Pose (Adho Mukha Svanasana)
Langkah 1 : mulailah dengan table position, tangan pada posisi hasta banda.
LANGKAH 2 :
a) Tekuk jari kaki dan angkat pinggul tinggi, mencapai tulang duduk ke arah langit-langit.
b) Luruskan tumit ke belakang ke arah matras tanpa menyentuhnya.
c) Turunkan kepala sehingga leher lurus.
LANGKAH 3 :
a) Lipatan pergelangan tangan tetap sejajar dengan tepi depan matras. Tekan ke buku jari telunjuk dan ibu jari Anda
untuk meredakan tekanan dari pergelangan tangan
b) Bernafaslah di posisi ini sekurangnya tiga tarikan nafas panjang. Setelah itu kembali ke table position untuk
bangun kembali.
RAPIKAN KLIEN KE POSISI SEMULA
a. Beritahu bahwa tindakan telah selesai
b. Beritahu ibu untuk melakukan gerakan knee chest sebanyak 3-4 kali sehari selama 10-15menit setiap 2 jam.
c. Bereskan alat-alat
d. Evaluasi setelah tindakan.

Knee chest position

  • 1.
  • 2.
    DEFINISI  Merupakan suatuusaha alami untuk mengubah posisi bayi sungsang menjadi posisi kepala. Melakukan posisi bersujud dengan posisi perut seakan-akan menggantung ke bawah. Knee chest dapat dilakukan dengan posisi ibu menungging seperti sujud dimana lutut dan dada menempel pada lantai, lutut sejajar dengan dada. Lakukan selama 15 menit atau 3-4 kali sehari
  • 3.
    LANGKAH-LANGKAH KNEE CHESTDENGAN VARIASINYA a. Melakukan apersepsi b. Meminta persetujuan klien dan memberikan informed consent c. Mempersiapkan alat : matras yoga, handuk/selimut, balok yoga, bantal/guling. d. Cuci tangan e. Menanyakan kesiapan klien untuk memulai gerakan knee chest f. Letakkan handuk/selimut yang telah terlipat di atas matras yoga sebagai alas lutut klien
  • 4.
    POSE 1 1) Letakkandada sejajar dengan lutut dan menyentuh lantai 2) Letakkan tangan di depan kepala 3) Berikan afirmasi positif pada janin untuk memutar posisi agar kepala berada di bawah 4) Lakukan gerakan ini selama 8 hitungan
  • 5.
    POSE 2 1) Samadengan pose 1 kemudian letakkan tangan ke samping kanan dan kiri tubuh ibu menghadap ke belakang 2) Berikan afirmasi positif pada janin untuk memutar posisi agar kepala berada di bawah 3) Lakukan gerakan ini selama 8 hitungan
  • 6.
    POSE 3 1) Letakkanguling atau bantal di bawah lutut ibu 2) Satukan kedua telapak tangan saling menggenggam di atas kepala 3) Letakkan dada sejajar dengan lutut 4) Kencangkan otot perut sehingga punggung menjadi datar 5) Berikan afirmasi positif pada janin untuk memutar posisi agar kepala berada di bawah 6) Lakukan pose ini selama 8 hitungan
  • 7.
    POSE 4 1) Letakkanguling atau bantal di bawah lutut ibu 2) Lipat kedua lengan dan letakkan di bawah kepala ibu 3) Tegangkan otot perut sehingga punggung menjadi datar 4) Berikan afirmasi positif pada janin untuk memutar posisi agar kepala berada di bawah 5) Lakukan pose ini selama 8 siklus nafas
  • 8.
    POSE 5 1) Letakkanguling atau bantal di bawah lutut ibu 2) Letakkan dahi ibu di atas balok yoga 3) Tegangkan otot perut sehingga punggung menjadi datar 4) Berikan afirmasi positif pada janin untuk memutar posisi agar kepala berada di bawah 5) Lakukan pose ini selama 8 siklus nafas
  • 9.
    POSE 6 CHILDPOSE (BALASANA)  Langkah 1 : mulailah pada posisi berlutut dengan kedua lutut sedikit melebar
  • 10.
    LANGKAH 2 :MERANGKAN KE DEPAN DENGAN TANGAN LENGAN LURUS DAN POSISI DEPAN.
  • 11.
    LANGKAH 3 :PERTAHANKAN POSISI TUBUH RILEKS PADA PAHA DAN KENING UNTUK BERISTIRAHAT DI LANTAI. PASTIKAN PANTAT UNTUK TETAP MENEMPEL PADA TUMIT KAKI (PANTAT TIDAK BOLEH MENUNGGING KE ATAS).
  • 12.
    Pose 7 DownwardFacing Dog Pose (Adho Mukha Svanasana) Langkah 1 : mulailah dengan table position, tangan pada posisi hasta banda.
  • 13.
    LANGKAH 2 : a)Tekuk jari kaki dan angkat pinggul tinggi, mencapai tulang duduk ke arah langit-langit. b) Luruskan tumit ke belakang ke arah matras tanpa menyentuhnya. c) Turunkan kepala sehingga leher lurus.
  • 14.
    LANGKAH 3 : a)Lipatan pergelangan tangan tetap sejajar dengan tepi depan matras. Tekan ke buku jari telunjuk dan ibu jari Anda untuk meredakan tekanan dari pergelangan tangan b) Bernafaslah di posisi ini sekurangnya tiga tarikan nafas panjang. Setelah itu kembali ke table position untuk bangun kembali.
  • 15.
    RAPIKAN KLIEN KEPOSISI SEMULA a. Beritahu bahwa tindakan telah selesai b. Beritahu ibu untuk melakukan gerakan knee chest sebanyak 3-4 kali sehari selama 10-15menit setiap 2 jam. c. Bereskan alat-alat d. Evaluasi setelah tindakan.