SlideShare a Scribd company logo
KAWASAN PERBATASAN



Pembangunan yang merata disemua sector merupakan tujuan yang ingin dicapai
diseluruh wilayah Indonesia. Indicator yang menjadi acuan untuk mengukur
keberhasilan pembangunan diantaranya adalah mudahnya pencapaian suatu daerah
dengan adanya infrastruktur terutama akses jalan yang dapat menghubungkan seluruh
kawasan didalam wilayah yang lebih luas. Selain itu munculnya sentra ekonomi yang
menyebar di seluruh wilayah menjadi salah satu indicator lainnya dalam mengukur
keberhasilan pembangunan, ini menunjukkan secara garis besar hasil pertanian dapat
didstribusikan kedaerah lain tanpa terhambat keberadaan infrastruktur. Minimnya
infrastruktur yang ada di sebagian wilayah akan menimbulkan kantong-kantong
kemiskinan dan kesenjangan pembangunan. Pusat-pusat kegiatan ataupun
pemerintahan selama ini selalu menjadi prioritas utama pembangunan, sementara itu
daerah atau kawasan yang menjadi penyangga pusat pemerintahan itu sendiri selama ini
banyak yang termarjinalkan ataupun kurang mendapat perhatian dari pemerintah
daerah, di sisi lain tanpa disadari pada kawasan-kawasan ini sebenarnya memiliki
potensi baik itu pertanian ataupun potensi lainnya yang bila dikembangkan dan dikelola
dengan baik akan ikut membantu peningkatan PAD bagi pemerintah daerah. Pada
kawasan pinggiran selama ini terlihat banyak jalan-jalan yang dalam kondisi seadanya
dan sulit dilewati oleh kenderaan yang akan menyulitkan akses kedaerah tersebut.
Minimnya sarana dan prasarana terutama pendidikan dan kesehatan semakin
menimbulkan kesenjangan antara kawasan pinggiran ataupun kawasan yang berada
diperbatasan dengan kawasan yang berada di dekat pusat pemerintahan.

Melihat gambaran seperti diatas perlu dibuat suatu perencanaan yang mengelola
kawasan-kawasan yang selama ini kurang mendapat perhatian seperti kawasan yang
berbatasan dengan daerah lain. Perencanaan tersebut sebaiknya sudah bersifat rinci
ataupun detail seperti penyusunan RDTR kawasan perbatasan. Rencana rinci ini
diperlukan untuk membuat kawasan-kawasan tersebut menjadi kawasan yang lebih
maju dengan menggali potensi yang ada dan perencanaan yang dilakukan akan benar-
benar sesuai dengan kebutuhan kawasan tersebut.

More Related Content

Featured

2024 State of Marketing Report – by Hubspot
2024 State of Marketing Report – by Hubspot2024 State of Marketing Report – by Hubspot
2024 State of Marketing Report – by Hubspot
Marius Sescu
 
Everything You Need To Know About ChatGPT
Everything You Need To Know About ChatGPTEverything You Need To Know About ChatGPT
Everything You Need To Know About ChatGPT
Expeed Software
 
Product Design Trends in 2024 | Teenage Engineerings
Product Design Trends in 2024 | Teenage EngineeringsProduct Design Trends in 2024 | Teenage Engineerings
Product Design Trends in 2024 | Teenage Engineerings
Pixeldarts
 
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental HealthHow Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
ThinkNow
 
AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdf
AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdfAI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdf
AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdf
marketingartwork
 
Skeleton Culture Code
Skeleton Culture CodeSkeleton Culture Code
Skeleton Culture Code
Skeleton Technologies
 
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
Neil Kimberley
 
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
contently
 
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
Albert Qian
 
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie InsightsSocial Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Kurio // The Social Media Age(ncy)
 
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Search Engine Journal
 
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
SpeakerHub
 
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
Clark Boyd
 
Getting into the tech field. what next
Getting into the tech field. what next Getting into the tech field. what next
Getting into the tech field. what next
Tessa Mero
 
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search IntentGoogle's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Lily Ray
 
How to have difficult conversations
How to have difficult conversations How to have difficult conversations
How to have difficult conversations
Rajiv Jayarajah, MAppComm, ACC
 
Introduction to Data Science
Introduction to Data ScienceIntroduction to Data Science
Introduction to Data Science
Christy Abraham Joy
 
Time Management & Productivity - Best Practices
Time Management & Productivity -  Best PracticesTime Management & Productivity -  Best Practices
Time Management & Productivity - Best Practices
Vit Horky
 
The six step guide to practical project management
The six step guide to practical project managementThe six step guide to practical project management
The six step guide to practical project management
MindGenius
 
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
RachelPearson36
 

Featured (20)

2024 State of Marketing Report – by Hubspot
2024 State of Marketing Report – by Hubspot2024 State of Marketing Report – by Hubspot
2024 State of Marketing Report – by Hubspot
 
Everything You Need To Know About ChatGPT
Everything You Need To Know About ChatGPTEverything You Need To Know About ChatGPT
Everything You Need To Know About ChatGPT
 
Product Design Trends in 2024 | Teenage Engineerings
Product Design Trends in 2024 | Teenage EngineeringsProduct Design Trends in 2024 | Teenage Engineerings
Product Design Trends in 2024 | Teenage Engineerings
 
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental HealthHow Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
 
AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdf
AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdfAI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdf
AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdf
 
Skeleton Culture Code
Skeleton Culture CodeSkeleton Culture Code
Skeleton Culture Code
 
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
 
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
 
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
 
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie InsightsSocial Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
 
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
 
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
 
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
 
Getting into the tech field. what next
Getting into the tech field. what next Getting into the tech field. what next
Getting into the tech field. what next
 
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search IntentGoogle's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
 
How to have difficult conversations
How to have difficult conversations How to have difficult conversations
How to have difficult conversations
 
Introduction to Data Science
Introduction to Data ScienceIntroduction to Data Science
Introduction to Data Science
 
Time Management & Productivity - Best Practices
Time Management & Productivity -  Best PracticesTime Management & Productivity -  Best Practices
Time Management & Productivity - Best Practices
 
The six step guide to practical project management
The six step guide to practical project managementThe six step guide to practical project management
The six step guide to practical project management
 
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
 

Kawasan perbatasan

  • 1. KAWASAN PERBATASAN Pembangunan yang merata disemua sector merupakan tujuan yang ingin dicapai diseluruh wilayah Indonesia. Indicator yang menjadi acuan untuk mengukur keberhasilan pembangunan diantaranya adalah mudahnya pencapaian suatu daerah dengan adanya infrastruktur terutama akses jalan yang dapat menghubungkan seluruh kawasan didalam wilayah yang lebih luas. Selain itu munculnya sentra ekonomi yang menyebar di seluruh wilayah menjadi salah satu indicator lainnya dalam mengukur keberhasilan pembangunan, ini menunjukkan secara garis besar hasil pertanian dapat didstribusikan kedaerah lain tanpa terhambat keberadaan infrastruktur. Minimnya infrastruktur yang ada di sebagian wilayah akan menimbulkan kantong-kantong kemiskinan dan kesenjangan pembangunan. Pusat-pusat kegiatan ataupun pemerintahan selama ini selalu menjadi prioritas utama pembangunan, sementara itu daerah atau kawasan yang menjadi penyangga pusat pemerintahan itu sendiri selama ini banyak yang termarjinalkan ataupun kurang mendapat perhatian dari pemerintah daerah, di sisi lain tanpa disadari pada kawasan-kawasan ini sebenarnya memiliki potensi baik itu pertanian ataupun potensi lainnya yang bila dikembangkan dan dikelola dengan baik akan ikut membantu peningkatan PAD bagi pemerintah daerah. Pada kawasan pinggiran selama ini terlihat banyak jalan-jalan yang dalam kondisi seadanya dan sulit dilewati oleh kenderaan yang akan menyulitkan akses kedaerah tersebut. Minimnya sarana dan prasarana terutama pendidikan dan kesehatan semakin menimbulkan kesenjangan antara kawasan pinggiran ataupun kawasan yang berada diperbatasan dengan kawasan yang berada di dekat pusat pemerintahan. Melihat gambaran seperti diatas perlu dibuat suatu perencanaan yang mengelola kawasan-kawasan yang selama ini kurang mendapat perhatian seperti kawasan yang berbatasan dengan daerah lain. Perencanaan tersebut sebaiknya sudah bersifat rinci ataupun detail seperti penyusunan RDTR kawasan perbatasan. Rencana rinci ini diperlukan untuk membuat kawasan-kawasan tersebut menjadi kawasan yang lebih maju dengan menggali potensi yang ada dan perencanaan yang dilakukan akan benar- benar sesuai dengan kebutuhan kawasan tersebut.