SlideShare a Scribd company logo
1
AKUNTANSI BIAYA
IV. Proses Akuntansi
Melalui Siklus Akuntansi
2
Skema Siklus Akuntansi
Transaksi
Menyiapkan Jurnal
Memasukkan Jurnal
Ke Buku Besar
Menyusun
Neraca Saldo
Menyusun
Jurnal Penyesuaian
Jurnal Pembalik
Neraca Saldo Setelah
Jurnal Penutup
Menyusun
Jurnal Penutup
Menyusun
Laporan Keuangan
Menyusun
Kertas Kerja
Menyusun Neraca
Saldo yang
Disesuaikan
3
Jurnal Penyesuaian
Proses penyesuaian merupakan proses memutakhirkan data
keuangan setiap akhir tahun sebelum disusun laporan
keuangan. Proses tersebut menggunakan jurnal yang
dinamakan jurnal penyesuaian atau jurnal penyesuaian
(Adjusting Entries).
Alasan jurnal penyesuaian harus disusun :
1. Beberapa transaksi belum dilakukan jurnal karena belum
saatnya dilakukan.
2. Beberapa beban belum dilakukan jurnal selama periode
akuntansi karena beban itu belum digunakan (expired).
3. Beberapa unsur belum dilakukan pencatatan.
4
Jurnal Penyesuaian
Secara umum jurnal penyesuaian diklasifikasikan
menjadi dua unsur pokok :
1. Pembayaran-pembayaran dimuka (prepayment),
yaitu :
a. beban dibayar di muka (prepaid expense).
b. pendapatan diterima di muka (unearned
revenues).
2. Unsur-unsur yang masih harus dilakukan (accrual),
yaitu :
a. pendapatan yang masih harus diterima
(accrued revenues).
b. beban yang masih harus dibayar (accrued
expences)
5
Neraca Saldo
yang Disesuaikan
Neraca saldo yang disesuaikan atau neraca saldo setelah
jurnal penutup (post closing trial balance) merupakan suatu
laporan yang berisi perkiraan yang disertai dengan
saldonya masing-masing setelah dipengaruhi oleh jurnal
penutup.
Akun yang ada pada neraca saldo setelah jurnal penutup
meliputi perkiraan riel (balance sheet account) yaitu aset,
kewajiban dan modal. Setelah dilakukan jurnal penutup
dan di-posting ke buku besar (ledger) masing-masing, maka
neraca saldo disusun.
6
Neraca Lajur
Neraca lajur atau Work Sheet atau kertas kerja, yaitu suatu bentuk
yang sistematis dalam mempermudah penyusunan laporan
keuangan.
UNIKOM
Neraca Lajur
Per 31 Desember 2005
No. Nama
Perkiraan
Neraca Saldo Penyesuaian Neraca Saldo
Disesuaikan
Perhitungan
R/L
Neraca
D K D K D K D K D K
7
Menyusun
Laporan Keuangan
1. Laporan Laba Rugi (income statement) yaitu
laporan yang memuat pendapatan dan beban
suatu perusahaan dalam periode tertentu,
misalnya bulan, semester, atau tahun. Selisih
antara pendapatan dengan beban disebut laba
bersih (net income) atau rugi bersih (loss income).
Apabila pendapatan lebih besar dari beban maka
selisihnya disebut laba bersih, tetapi bila
pendapatan lebih kecil dari beban selisihnya
disebut rugi.
8
Menyusun
Laporan Keuangan
2. Laporan Perubahan Modal (capital statement) adalah
laporan mengenai perubahan modal pemilik perusahaan
selama satu periode tertentu, misalnya bulan, semester atau
tahun. Dari laporan ini dapat diketahui apakah modal pemilik
bertambah atau berkurang dibandingkan periode
sebelumnya.
Penyebab bertambahnya modal pemilik :
a. Perusahaan memperoleh laba bersih.
b. Adanya investasi tambahan.
Penyebab berkurangnya modal pemilik :
a. Perusahaan mengalami kerugian.
b. Adanya pengambilan pribadi (prive) oleh pemilik.
9
Menyusun
Laporan Keuangan
3. Laporan Laba Ditahan (retained earning statement),
merupakan laporan mengenai laba ditahan selama
satu periode, misalnya bulan, semester, atau tahun.
Laba yang diperoleh perseroan terbatas, sebagian
dibagikan ke pemegang saham dan sebagian lagi
ditahan oleh perseroan terbatas. Laba yang
dibagikan kepada pemegang saham disebut deviden.
Isi laporan laba ditahan terdiri dari :
a. Laba ditahan awal.
b. Laba bersih atau rugi bersih.
c. Deviden.
10
Menyusun
Laporan Keuangan
4. Neraca (balance sheet) yaitu laporan yang
memuat secara rinci semua aktiva, kewajiban
perusahaan dan modal pemilik pada waktu
tertentu.
Neraca merupakan informasi mengenai posisi
keuangan perusahaan.
Kelompok aktiva terdiri dari : aktiva lancar, aktiva
tetap, dan aktiva tidak berwujud.
Kelompok passiva terdiri dari : kewajiban
lancar/jangka pendek, kewajiban jangka panjang,
dan modal pemilik.
11
Jurnal Penutup
Jurnal penutup (closing entries) merupakan jurnal yang
dibuat setiap akhir periode akuntansi dengan tujuan
menolkan perkiraan nominal (revenue, expense, dan
prive) dan mentransfer net income atau net loss ke
modal.
Setelah closing entries di posting ke setiap akun, maka
semua perkiraan nominal bersaldo nol yang tersisa
adalah perkiraan riel (assets, liability, modal).
12
Jurnal Pembalik
Jurnal pembalik (reversing entries) merupakan jurnal
penyesuaian yang dibuat pada awal periode akuntansi
sebelum dimulai proses akuntansi yang baru dengan
tujuan memutakhirkan data akuntansi (data keuangan).
Penyusunan jurnal pembalik tergantung dari jurnal
penyesuaian. Jurnal penyesuaian yang perlu dibuat
jurnal pembalik adalah hanya jurnal penyesuaian yang
menimbulkan piutang (receivable) atau utang
(payable).
13
Skema Jurnal Pembalik
Jurnal Pembalik
Jurnal
Penyesuaian
Piutang
Utang
Pendapatan yang masih akan
Diterima (accrued revenue)
Beban dibayar di muka
(prepaid expense)
Beban terutang
(prepaid espense)
Pendapatan diterima di muka
(unearned revenue)

More Related Content

Similar to jbptunikompp-gdl-dianaandri-23519-4-4.akbi-i.ppt

Menyusun laporan keuangan
Menyusun laporan keuanganMenyusun laporan keuangan
Menyusun laporan keuangan
YABES HULU
 
SIKLUS AKUNTANSI (Identifkasi dan analisis transaksi).ppt
SIKLUS AKUNTANSI (Identifkasi dan  analisis transaksi).pptSIKLUS AKUNTANSI (Identifkasi dan  analisis transaksi).ppt
SIKLUS AKUNTANSI (Identifkasi dan analisis transaksi).ppt
AchmadHasanHafidzi
 
13 SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Mendukung Buku Besar...
13 SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Mendukung Buku Besar...13 SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Mendukung Buku Besar...
13 SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Mendukung Buku Besar...
Siti Maesaroh
 
SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Mendukung Buku Besar (G...
SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Mendukung Buku Besar (G...SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Mendukung Buku Besar (G...
SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Mendukung Buku Besar (G...
Siti Maesaroh
 
SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Mendukung Buku Besar (G...
SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Mendukung Buku Besar (G...SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Mendukung Buku Besar (G...
SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Mendukung Buku Besar (G...
Siti Maesaroh
 
13, si & pi,mislia, hapzi ali, si sistem pelaporan dan buku besar (genera...
13, si & pi,mislia, hapzi ali, si sistem pelaporan dan buku besar (genera...13, si & pi,mislia, hapzi ali, si sistem pelaporan dan buku besar (genera...
13, si & pi,mislia, hapzi ali, si sistem pelaporan dan buku besar (genera...
Mislia lia
 
SI&PI, RYAN JULIAN, HAPZI ALI, BUKU BESAR DAN SIKLUS PELAPORANNYA , Universit...
SI&PI, RYAN JULIAN, HAPZI ALI, BUKU BESAR DAN SIKLUS PELAPORANNYA , Universit...SI&PI, RYAN JULIAN, HAPZI ALI, BUKU BESAR DAN SIKLUS PELAPORANNYA , Universit...
SI&PI, RYAN JULIAN, HAPZI ALI, BUKU BESAR DAN SIKLUS PELAPORANNYA , Universit...
Ryan Julian
 
8. SI-PI, Fitria Dwinanda, Hapzi Ali, SIKLUS PROSES BISNIS PENDUKUNG: BUKU BE...
8. SI-PI, Fitria Dwinanda, Hapzi Ali, SIKLUS PROSES BISNIS PENDUKUNG: BUKU BE...8. SI-PI, Fitria Dwinanda, Hapzi Ali, SIKLUS PROSES BISNIS PENDUKUNG: BUKU BE...
8. SI-PI, Fitria Dwinanda, Hapzi Ali, SIKLUS PROSES BISNIS PENDUKUNG: BUKU BE...
Fitria Nanda
 
Materi SIklus Akuntansi.pptx
Materi SIklus Akuntansi.pptxMateri SIklus Akuntansi.pptx
Materi SIklus Akuntansi.pptx
fhf606
 
Si & pi, wawan pryono, hapzi ali, siklus proses bisnis buku besar (general l...
Si & pi, wawan pryono, hapzi ali,  siklus proses bisnis buku besar (general l...Si & pi, wawan pryono, hapzi ali,  siklus proses bisnis buku besar (general l...
Si & pi, wawan pryono, hapzi ali, siklus proses bisnis buku besar (general l...
Wawan P
 
13. SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Mendukung Buku Bes...
13. SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Mendukung Buku Bes...13. SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Mendukung Buku Bes...
13. SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Mendukung Buku Bes...
Sandy Setiawan
 
13. SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Mendukung Buku Bes...
13. SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Mendukung Buku Bes...13. SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Mendukung Buku Bes...
13. SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Mendukung Buku Bes...
Sandy Setiawan
 
Bab 6 (siklus akuntansi perusahaan jasa)
Bab 6 (siklus akuntansi perusahaan jasa)Bab 6 (siklus akuntansi perusahaan jasa)
Bab 6 (siklus akuntansi perusahaan jasa)Yuliawanti Ginaris
 
Siklus akuntansi jasa pdf
Siklus akuntansi jasa pdfSiklus akuntansi jasa pdf
Siklus akuntansi jasa pdf
ihsanisan9494
 
SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Mendukung Buku Besar d...
SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Mendukung Buku Besar d...SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Mendukung Buku Besar d...
SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Mendukung Buku Besar d...
Sandy Setiawan
 

Similar to jbptunikompp-gdl-dianaandri-23519-4-4.akbi-i.ppt (20)

Menyusun laporan keuangan
Menyusun laporan keuanganMenyusun laporan keuangan
Menyusun laporan keuangan
 
SIKLUS AKUNTANSI (Identifkasi dan analisis transaksi).ppt
SIKLUS AKUNTANSI (Identifkasi dan  analisis transaksi).pptSIKLUS AKUNTANSI (Identifkasi dan  analisis transaksi).ppt
SIKLUS AKUNTANSI (Identifkasi dan analisis transaksi).ppt
 
13 SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Mendukung Buku Besar...
13 SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Mendukung Buku Besar...13 SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Mendukung Buku Besar...
13 SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Mendukung Buku Besar...
 
SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Mendukung Buku Besar (G...
SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Mendukung Buku Besar (G...SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Mendukung Buku Besar (G...
SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Mendukung Buku Besar (G...
 
SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Mendukung Buku Besar (G...
SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Mendukung Buku Besar (G...SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Mendukung Buku Besar (G...
SI-PI, Siti Maesaroh, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Mendukung Buku Besar (G...
 
Ppt kd 5.6
Ppt kd 5.6Ppt kd 5.6
Ppt kd 5.6
 
Ppt kd 5.6
Ppt kd 5.6Ppt kd 5.6
Ppt kd 5.6
 
Ppt kd 5.6
Ppt kd 5.6Ppt kd 5.6
Ppt kd 5.6
 
Ppt kd 5.7
Ppt kd 5.7Ppt kd 5.7
Ppt kd 5.7
 
Ppt kd 5.7
Ppt kd 5.7Ppt kd 5.7
Ppt kd 5.7
 
13, si & pi,mislia, hapzi ali, si sistem pelaporan dan buku besar (genera...
13, si & pi,mislia, hapzi ali, si sistem pelaporan dan buku besar (genera...13, si & pi,mislia, hapzi ali, si sistem pelaporan dan buku besar (genera...
13, si & pi,mislia, hapzi ali, si sistem pelaporan dan buku besar (genera...
 
SI&PI, RYAN JULIAN, HAPZI ALI, BUKU BESAR DAN SIKLUS PELAPORANNYA , Universit...
SI&PI, RYAN JULIAN, HAPZI ALI, BUKU BESAR DAN SIKLUS PELAPORANNYA , Universit...SI&PI, RYAN JULIAN, HAPZI ALI, BUKU BESAR DAN SIKLUS PELAPORANNYA , Universit...
SI&PI, RYAN JULIAN, HAPZI ALI, BUKU BESAR DAN SIKLUS PELAPORANNYA , Universit...
 
8. SI-PI, Fitria Dwinanda, Hapzi Ali, SIKLUS PROSES BISNIS PENDUKUNG: BUKU BE...
8. SI-PI, Fitria Dwinanda, Hapzi Ali, SIKLUS PROSES BISNIS PENDUKUNG: BUKU BE...8. SI-PI, Fitria Dwinanda, Hapzi Ali, SIKLUS PROSES BISNIS PENDUKUNG: BUKU BE...
8. SI-PI, Fitria Dwinanda, Hapzi Ali, SIKLUS PROSES BISNIS PENDUKUNG: BUKU BE...
 
Materi SIklus Akuntansi.pptx
Materi SIklus Akuntansi.pptxMateri SIklus Akuntansi.pptx
Materi SIklus Akuntansi.pptx
 
Si & pi, wawan pryono, hapzi ali, siklus proses bisnis buku besar (general l...
Si & pi, wawan pryono, hapzi ali,  siklus proses bisnis buku besar (general l...Si & pi, wawan pryono, hapzi ali,  siklus proses bisnis buku besar (general l...
Si & pi, wawan pryono, hapzi ali, siklus proses bisnis buku besar (general l...
 
13. SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Mendukung Buku Bes...
13. SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Mendukung Buku Bes...13. SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Mendukung Buku Bes...
13. SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Mendukung Buku Bes...
 
13. SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Mendukung Buku Bes...
13. SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Mendukung Buku Bes...13. SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Mendukung Buku Bes...
13. SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Mendukung Buku Bes...
 
Bab 6 (siklus akuntansi perusahaan jasa)
Bab 6 (siklus akuntansi perusahaan jasa)Bab 6 (siklus akuntansi perusahaan jasa)
Bab 6 (siklus akuntansi perusahaan jasa)
 
Siklus akuntansi jasa pdf
Siklus akuntansi jasa pdfSiklus akuntansi jasa pdf
Siklus akuntansi jasa pdf
 
SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Mendukung Buku Besar d...
SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Mendukung Buku Besar d...SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Mendukung Buku Besar d...
SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Mendukung Buku Besar d...
 

Recently uploaded

METODE MODI (MODIFIED DISTRIBUTION METHODE).pptx
METODE MODI (MODIFIED DISTRIBUTION METHODE).pptxMETODE MODI (MODIFIED DISTRIBUTION METHODE).pptx
METODE MODI (MODIFIED DISTRIBUTION METHODE).pptx
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BERAU
 
PPT SEMPRO PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN MOTIVASI DAN MODAL USAHA TERHADAP PERK...
PPT SEMPRO PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN MOTIVASI DAN MODAL USAHA TERHADAP PERK...PPT SEMPRO PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN MOTIVASI DAN MODAL USAHA TERHADAP PERK...
PPT SEMPRO PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN MOTIVASI DAN MODAL USAHA TERHADAP PERK...
hoiriyono
 
Prosedur Ekspor : Studi Kasus Ekspor Briket ke Yaman dan Proses Produksi Brik...
Prosedur Ekspor : Studi Kasus Ekspor Briket ke Yaman dan Proses Produksi Brik...Prosedur Ekspor : Studi Kasus Ekspor Briket ke Yaman dan Proses Produksi Brik...
Prosedur Ekspor : Studi Kasus Ekspor Briket ke Yaman dan Proses Produksi Brik...
Anisa Rizki Rahmawati
 
Cost Benefit Analysisss perhitunngan.ppt
Cost Benefit Analysisss perhitunngan.pptCost Benefit Analysisss perhitunngan.ppt
Cost Benefit Analysisss perhitunngan.ppt
meincha1152
 
Konsep Perbankan Syariah di Indonesia.ppt
Konsep Perbankan Syariah di Indonesia.pptKonsep Perbankan Syariah di Indonesia.ppt
Konsep Perbankan Syariah di Indonesia.ppt
AchmadHasanHafidzi
 
PPT PAJAK DAERAH PERPAJAKAN MANAJEMEN S1
PPT PAJAK DAERAH PERPAJAKAN MANAJEMEN S1PPT PAJAK DAERAH PERPAJAKAN MANAJEMEN S1
PPT PAJAK DAERAH PERPAJAKAN MANAJEMEN S1
IndahMeilani2
 
Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?
Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?
Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?
EnforceA Real Solution
 
460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx
460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx
460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx
JefryColter
 
DJP - RUU KUP.pdf RUU Perubahan Kelima UU KUP
DJP - RUU KUP.pdf RUU Perubahan Kelima UU KUPDJP - RUU KUP.pdf RUU Perubahan Kelima UU KUP
DJP - RUU KUP.pdf RUU Perubahan Kelima UU KUP
adjhe17ks1
 
Ppt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.ppt
Ppt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.pptPpt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.ppt
Ppt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.ppt
mariapasaribu13
 
Pengertian Surplus Konsumen dan Produsen.pdf
Pengertian Surplus Konsumen dan Produsen.pdfPengertian Surplus Konsumen dan Produsen.pdf
Pengertian Surplus Konsumen dan Produsen.pdf
fadilahsaleh427
 
Modul Ajar Kurikulum Merdeka Tahun 2024.pptx
Modul Ajar Kurikulum Merdeka Tahun 2024.pptxModul Ajar Kurikulum Merdeka Tahun 2024.pptx
Modul Ajar Kurikulum Merdeka Tahun 2024.pptx
MarkusPiyusmanZebua
 
Sesi 4_Kelompok 3 Kode Etik Profesi Akuntan Publik.pptx
Sesi 4_Kelompok 3 Kode Etik Profesi Akuntan Publik.pptxSesi 4_Kelompok 3 Kode Etik Profesi Akuntan Publik.pptx
Sesi 4_Kelompok 3 Kode Etik Profesi Akuntan Publik.pptx
bidakara2016
 
EKONOMI INDUSTRI ilmu tentang industri dan disiplin
EKONOMI INDUSTRI ilmu tentang industri dan disiplinEKONOMI INDUSTRI ilmu tentang industri dan disiplin
EKONOMI INDUSTRI ilmu tentang industri dan disiplin
anthoniusaldolemauk
 
Pendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptx
Pendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptxPendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptx
Pendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptx
LidyaManuelia1
 
reksadana syariah lutfi nihayatul khusniah
reksadana syariah lutfi nihayatul khusniahreksadana syariah lutfi nihayatul khusniah
reksadana syariah lutfi nihayatul khusniah
AhmadVikriKhoirulAna
 
PPT Reksadana (Reksadana ekonomi syariah).pptx
PPT Reksadana (Reksadana ekonomi syariah).pptxPPT Reksadana (Reksadana ekonomi syariah).pptx
PPT Reksadana (Reksadana ekonomi syariah).pptx
f4hmizakaria123
 
METODE STEPPING STONE (BATU LONCATANA) REVISI.pptx
METODE STEPPING STONE (BATU LONCATANA) REVISI.pptxMETODE STEPPING STONE (BATU LONCATANA) REVISI.pptx
METODE STEPPING STONE (BATU LONCATANA) REVISI.pptx
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BERAU
 

Recently uploaded (18)

METODE MODI (MODIFIED DISTRIBUTION METHODE).pptx
METODE MODI (MODIFIED DISTRIBUTION METHODE).pptxMETODE MODI (MODIFIED DISTRIBUTION METHODE).pptx
METODE MODI (MODIFIED DISTRIBUTION METHODE).pptx
 
PPT SEMPRO PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN MOTIVASI DAN MODAL USAHA TERHADAP PERK...
PPT SEMPRO PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN MOTIVASI DAN MODAL USAHA TERHADAP PERK...PPT SEMPRO PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN MOTIVASI DAN MODAL USAHA TERHADAP PERK...
PPT SEMPRO PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN MOTIVASI DAN MODAL USAHA TERHADAP PERK...
 
Prosedur Ekspor : Studi Kasus Ekspor Briket ke Yaman dan Proses Produksi Brik...
Prosedur Ekspor : Studi Kasus Ekspor Briket ke Yaman dan Proses Produksi Brik...Prosedur Ekspor : Studi Kasus Ekspor Briket ke Yaman dan Proses Produksi Brik...
Prosedur Ekspor : Studi Kasus Ekspor Briket ke Yaman dan Proses Produksi Brik...
 
Cost Benefit Analysisss perhitunngan.ppt
Cost Benefit Analysisss perhitunngan.pptCost Benefit Analysisss perhitunngan.ppt
Cost Benefit Analysisss perhitunngan.ppt
 
Konsep Perbankan Syariah di Indonesia.ppt
Konsep Perbankan Syariah di Indonesia.pptKonsep Perbankan Syariah di Indonesia.ppt
Konsep Perbankan Syariah di Indonesia.ppt
 
PPT PAJAK DAERAH PERPAJAKAN MANAJEMEN S1
PPT PAJAK DAERAH PERPAJAKAN MANAJEMEN S1PPT PAJAK DAERAH PERPAJAKAN MANAJEMEN S1
PPT PAJAK DAERAH PERPAJAKAN MANAJEMEN S1
 
Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?
Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?
Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?
 
460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx
460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx
460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx
 
DJP - RUU KUP.pdf RUU Perubahan Kelima UU KUP
DJP - RUU KUP.pdf RUU Perubahan Kelima UU KUPDJP - RUU KUP.pdf RUU Perubahan Kelima UU KUP
DJP - RUU KUP.pdf RUU Perubahan Kelima UU KUP
 
Ppt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.ppt
Ppt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.pptPpt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.ppt
Ppt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.ppt
 
Pengertian Surplus Konsumen dan Produsen.pdf
Pengertian Surplus Konsumen dan Produsen.pdfPengertian Surplus Konsumen dan Produsen.pdf
Pengertian Surplus Konsumen dan Produsen.pdf
 
Modul Ajar Kurikulum Merdeka Tahun 2024.pptx
Modul Ajar Kurikulum Merdeka Tahun 2024.pptxModul Ajar Kurikulum Merdeka Tahun 2024.pptx
Modul Ajar Kurikulum Merdeka Tahun 2024.pptx
 
Sesi 4_Kelompok 3 Kode Etik Profesi Akuntan Publik.pptx
Sesi 4_Kelompok 3 Kode Etik Profesi Akuntan Publik.pptxSesi 4_Kelompok 3 Kode Etik Profesi Akuntan Publik.pptx
Sesi 4_Kelompok 3 Kode Etik Profesi Akuntan Publik.pptx
 
EKONOMI INDUSTRI ilmu tentang industri dan disiplin
EKONOMI INDUSTRI ilmu tentang industri dan disiplinEKONOMI INDUSTRI ilmu tentang industri dan disiplin
EKONOMI INDUSTRI ilmu tentang industri dan disiplin
 
Pendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptx
Pendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptxPendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptx
Pendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptx
 
reksadana syariah lutfi nihayatul khusniah
reksadana syariah lutfi nihayatul khusniahreksadana syariah lutfi nihayatul khusniah
reksadana syariah lutfi nihayatul khusniah
 
PPT Reksadana (Reksadana ekonomi syariah).pptx
PPT Reksadana (Reksadana ekonomi syariah).pptxPPT Reksadana (Reksadana ekonomi syariah).pptx
PPT Reksadana (Reksadana ekonomi syariah).pptx
 
METODE STEPPING STONE (BATU LONCATANA) REVISI.pptx
METODE STEPPING STONE (BATU LONCATANA) REVISI.pptxMETODE STEPPING STONE (BATU LONCATANA) REVISI.pptx
METODE STEPPING STONE (BATU LONCATANA) REVISI.pptx
 

jbptunikompp-gdl-dianaandri-23519-4-4.akbi-i.ppt

  • 1. 1 AKUNTANSI BIAYA IV. Proses Akuntansi Melalui Siklus Akuntansi
  • 2. 2 Skema Siklus Akuntansi Transaksi Menyiapkan Jurnal Memasukkan Jurnal Ke Buku Besar Menyusun Neraca Saldo Menyusun Jurnal Penyesuaian Jurnal Pembalik Neraca Saldo Setelah Jurnal Penutup Menyusun Jurnal Penutup Menyusun Laporan Keuangan Menyusun Kertas Kerja Menyusun Neraca Saldo yang Disesuaikan
  • 3. 3 Jurnal Penyesuaian Proses penyesuaian merupakan proses memutakhirkan data keuangan setiap akhir tahun sebelum disusun laporan keuangan. Proses tersebut menggunakan jurnal yang dinamakan jurnal penyesuaian atau jurnal penyesuaian (Adjusting Entries). Alasan jurnal penyesuaian harus disusun : 1. Beberapa transaksi belum dilakukan jurnal karena belum saatnya dilakukan. 2. Beberapa beban belum dilakukan jurnal selama periode akuntansi karena beban itu belum digunakan (expired). 3. Beberapa unsur belum dilakukan pencatatan.
  • 4. 4 Jurnal Penyesuaian Secara umum jurnal penyesuaian diklasifikasikan menjadi dua unsur pokok : 1. Pembayaran-pembayaran dimuka (prepayment), yaitu : a. beban dibayar di muka (prepaid expense). b. pendapatan diterima di muka (unearned revenues). 2. Unsur-unsur yang masih harus dilakukan (accrual), yaitu : a. pendapatan yang masih harus diterima (accrued revenues). b. beban yang masih harus dibayar (accrued expences)
  • 5. 5 Neraca Saldo yang Disesuaikan Neraca saldo yang disesuaikan atau neraca saldo setelah jurnal penutup (post closing trial balance) merupakan suatu laporan yang berisi perkiraan yang disertai dengan saldonya masing-masing setelah dipengaruhi oleh jurnal penutup. Akun yang ada pada neraca saldo setelah jurnal penutup meliputi perkiraan riel (balance sheet account) yaitu aset, kewajiban dan modal. Setelah dilakukan jurnal penutup dan di-posting ke buku besar (ledger) masing-masing, maka neraca saldo disusun.
  • 6. 6 Neraca Lajur Neraca lajur atau Work Sheet atau kertas kerja, yaitu suatu bentuk yang sistematis dalam mempermudah penyusunan laporan keuangan. UNIKOM Neraca Lajur Per 31 Desember 2005 No. Nama Perkiraan Neraca Saldo Penyesuaian Neraca Saldo Disesuaikan Perhitungan R/L Neraca D K D K D K D K D K
  • 7. 7 Menyusun Laporan Keuangan 1. Laporan Laba Rugi (income statement) yaitu laporan yang memuat pendapatan dan beban suatu perusahaan dalam periode tertentu, misalnya bulan, semester, atau tahun. Selisih antara pendapatan dengan beban disebut laba bersih (net income) atau rugi bersih (loss income). Apabila pendapatan lebih besar dari beban maka selisihnya disebut laba bersih, tetapi bila pendapatan lebih kecil dari beban selisihnya disebut rugi.
  • 8. 8 Menyusun Laporan Keuangan 2. Laporan Perubahan Modal (capital statement) adalah laporan mengenai perubahan modal pemilik perusahaan selama satu periode tertentu, misalnya bulan, semester atau tahun. Dari laporan ini dapat diketahui apakah modal pemilik bertambah atau berkurang dibandingkan periode sebelumnya. Penyebab bertambahnya modal pemilik : a. Perusahaan memperoleh laba bersih. b. Adanya investasi tambahan. Penyebab berkurangnya modal pemilik : a. Perusahaan mengalami kerugian. b. Adanya pengambilan pribadi (prive) oleh pemilik.
  • 9. 9 Menyusun Laporan Keuangan 3. Laporan Laba Ditahan (retained earning statement), merupakan laporan mengenai laba ditahan selama satu periode, misalnya bulan, semester, atau tahun. Laba yang diperoleh perseroan terbatas, sebagian dibagikan ke pemegang saham dan sebagian lagi ditahan oleh perseroan terbatas. Laba yang dibagikan kepada pemegang saham disebut deviden. Isi laporan laba ditahan terdiri dari : a. Laba ditahan awal. b. Laba bersih atau rugi bersih. c. Deviden.
  • 10. 10 Menyusun Laporan Keuangan 4. Neraca (balance sheet) yaitu laporan yang memuat secara rinci semua aktiva, kewajiban perusahaan dan modal pemilik pada waktu tertentu. Neraca merupakan informasi mengenai posisi keuangan perusahaan. Kelompok aktiva terdiri dari : aktiva lancar, aktiva tetap, dan aktiva tidak berwujud. Kelompok passiva terdiri dari : kewajiban lancar/jangka pendek, kewajiban jangka panjang, dan modal pemilik.
  • 11. 11 Jurnal Penutup Jurnal penutup (closing entries) merupakan jurnal yang dibuat setiap akhir periode akuntansi dengan tujuan menolkan perkiraan nominal (revenue, expense, dan prive) dan mentransfer net income atau net loss ke modal. Setelah closing entries di posting ke setiap akun, maka semua perkiraan nominal bersaldo nol yang tersisa adalah perkiraan riel (assets, liability, modal).
  • 12. 12 Jurnal Pembalik Jurnal pembalik (reversing entries) merupakan jurnal penyesuaian yang dibuat pada awal periode akuntansi sebelum dimulai proses akuntansi yang baru dengan tujuan memutakhirkan data akuntansi (data keuangan). Penyusunan jurnal pembalik tergantung dari jurnal penyesuaian. Jurnal penyesuaian yang perlu dibuat jurnal pembalik adalah hanya jurnal penyesuaian yang menimbulkan piutang (receivable) atau utang (payable).
  • 13. 13 Skema Jurnal Pembalik Jurnal Pembalik Jurnal Penyesuaian Piutang Utang Pendapatan yang masih akan Diterima (accrued revenue) Beban dibayar di muka (prepaid expense) Beban terutang (prepaid espense) Pendapatan diterima di muka (unearned revenue)